Nadya Irena Habib (1415061032) - StakeHolder

download Nadya Irena Habib (1415061032) - StakeHolder

of 12

description

stakeholder

Transcript of Nadya Irena Habib (1415061032) - StakeHolder

  • 0 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    STAKEHOLDER PT PELABUHAN INDONESIA II (PERSERO) Penulis

    Nama : Nadya Irena Habib

    NPM : 1415061032

    P.S. : Teknik Informatika

    Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Lampung

    Bandar Lampung

    20 April 2015

  • 1 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    PT Pelabuhan Indonesia II

    PT Pelabuhan Indonesia II (Persero)

    Jl. Pasoso No.1, Tanjung Priok

    Jakarta Utara, 14310

    Phone : +62-21 4301080

    Fax : +62-21 4351225

    www.indonesiaport.co.id

  • 2 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    Informasi Umum Mengenai Perusahaan

    Era keterbukaan dan kecanggihan Teknologi Informasi terbukti menjadi akselerator beragam

    kegiatan. Kecanggihan inn pun turut menjadi pemicu cepatnya perubahan terjadi di dalam

    dunia perdagangan. Semua negara kini berlomba-lomba menjadi kekuatan ekonomi dunia

    melalui efektivitas dan efisiensi perdagangan, yang bertumpu pada teknologi. Manajemen

    jasa kepelabuhanan sebagai mata rantai logistik pun dituntut untuk melakukan transformasi

    menjadi lebih modern dan efisien.

    IPC, begitulah PT Pelabuhan Indonesia II akan dikenal di masa depan, sebagai sebuah

    perusahaan penyedia layanan jasa kepelabuhanan pun bertransformasi untuk bisa

    memenangkan kompetisi ketat di era globalisasi sekarang ini. Perusahaan terus meningkatkan

    kualitas, baik di sisi hardware seperti fasilitas dan infrastruktur baru, ataupun software seperti

    peningkatan kemampuan operasional para karyawan. Transformasi ini menjadi bagian dari

    strategi jangka panjang perusahaan dalam menghadapi constant change, melalui constant

    improvement dengan milestone yang jelas dan terarah.

    VISI

    To be the preferred partner for reliable, best class in port & logistics services by creating an

    exciting enterprise for our people and contributing to national growth. (Untuk menjadi mitra

    pilihan untuk diandalkan, kelas terbaik di pelabuhan & jasa logistik dengan menciptakan

    suatu perusahaan yang menarik bagi orang-orang kami dan memberikan kontribusi terhadap

    pertumbuhan nasional.)

    MISI

    1) Menjamin kualitas jasa kepelabuhanan dengan jaringan logistik prima untuk memenuhi

    harapan stakeholder utama (pelanggan, pemegang saham, pekerja, mitra dan regulator.

    2) Menjamin kelancaran dan keamanan arus kapal dan barang untuk mewujudkan efisiensi

    biaya logistik dalam rangka memacu pertumbuhan ekonomi nasional.

    3) Menjamin kecukupan produktivitas untuk memenuhi dinamika kebutuhan pelanggan.

  • 3 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    RIWAYAT SINGKAT

    PT Pelabuhan Indonesia II bermula dari keputusan pemerintah Republik Indonesia pada

    tahun 1960 untuk mendirikan Perusahaan Negara Pelabuhan I ke Pelabuhan VIII sebagai

    pihak pengelola untuk pelabuhan laut di seluruh Indonesia berdasarkan Peraturan Pemerintah

    Nomor 19/1960 pengelolaan pelabuhan umum yang dilakukan oleh lembaga pengelolaan

    pelabuhan (BPP).

    Pada tahun 1964, pemerintah memulai restrukturisasi manajemen pelabuhan umum dengan

    memisahkan aspek operasional dan komersial dalam pengelolaan pelabuhan. BPP, yang

    terdiri dari PN Pelabuhan I ke Pelabuhan VIII, bertanggung jawab atas pengelolaan aspek

    komersial sedangkan Administrator Pelabuhan (Adpel) melakukan koordinasi aspek

    operasional.

    Pada tahun 1983, pemerintah mengubah status BPP menjadi Perusahaan Umum (Perum).

    Dalam status ini, BPP hanya berhasil port publik untuk tujuan bisnis. Pengelolaan pelabuhan

    umum yang tidak dirancang untuk tujuan bisnis secara langsung dilakukan oleh Unit

    Pelaksana Teknis Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Departemen Perhubungan.

    Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 15/1983 juncto PP No. 5 tanggal 5 Februari 1985,

    Perum Pelabuhan digabung dan dibagi menjadi empat wilayah operasional, di bawah nama

    Perum Pelabuhan I hingga IV. Empat perusahaan akan menjadi BUMN di bawah

    pengawasan Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

    Selanjutnya, bentuk hukum Perum diubah menjadi Perseroan Terbatas (PT) berdasarkan

    Peraturan Pemerintah no.57 / 1991, yang sahamnya dimiliki sepenuhnya oleh Negara

    Republik Indonesia yang mengakibatkan berubah nama menjadi PT Pelabuhan Indonesia II,

    sebagai berdasarkan Akta Notaris No. 3 tanggal 1 Desember 1992, dan diubah dengan Akta

    No. 4 tanggal 5 Mei 1998, keduanya diaktakan di bawah Notaris Imas Fatimah, SH, Notaris

    di Jakarta, dan disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat

    Keputusan No. C2-17612-HT.01.01.TH.98 tanggal 6 Oktober 1998.

    Perubahan terakhir Anggaran Dasar Perseroan dibuat berdasarkan keputusan Rapat Umum

    Pemegang Saham No. 2 dari Notaris Agus Sudiono Kuntjoro, SH, tanggal 15 Agustus 2008

    jo. Undang-Undang Nomor 3 tanggal 30 Juli 2009.

    Pada 22 Februari 2012, PT. Pelabuhan Indonesia II (Persero) dikenal sebagai Pelindo II telah

    meluncurkan identitas baru dan tranformed untuk menjadi PT Pelabuhan Indonesia atau IPC.

    Sebuah penyedia terkemuka jasa kepelabuhanan di Indonesia yang lebih efisien dan modern

    dalam berbagai aspek operasinya guna mencapai tujuan menjadi operator pelabuhan kelas

    dunia. Nilai-nilai yang terkandung dalam warna oranye di logo baru adalah semangat

    perubahan, kekuatan, optimisme, dan kebanggaan setiap karyawan, untuk bekerja sama untuk

    berdiri di garis depan dalam mencapai tujuan organisasi. Biru sisi logo menggambarkan

    kesiapan memasuki era baru yang dinamis dan fleksibilitas setiap komponen dalam

    perusahaan yang dihadapi banyak tantangan dalam rangka mencapai tujuan perusahaan,

    sebagai operator pelabuhan kelas dunia.

  • 4 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    LOGO DAN ARTI

    Warna jingga dan biru yang masing-masing merepresentasikan sinar matahari terbit

    dan ketangkasan dalam berekspresi. Nilai-nilai yang terkandung di dalam jingga

    adalah semangat perubahan, kekuatan, optimisme, serta kebanggaan setiap karyawan,

    untuk bersama-sama berdiri di garis terdepan dalam mencapai tujuan organisasi.

    Sisi biru pada logo menggambarkan kesiapan memasuki erabaru yang dinamis dan fleksibilitas setiap komponen dalam perusahaan menghadapi berbagai tantangan guna

    mencapai tujuan perusahaan, sebagai a world class port operator.

    Paduan grafis logo baru dalam sinaran warna jingga dan biru tersebut merupakan inspirasi dari gambaran sebuah anak panah yang melesat di atas permukaan air laut

    yang jernih dan luas yang menjadi representasi konsep pergerakan perusahaan yang

    fokus dan dinamis.

    BIDANG USAHA

    Bidang usaha Pelindo II meliputi penyediaan dan pengusahaan :

    Perairan dan kolam pelabuhan untuk lalu lintas pelayaran dan tempat kapal berlabuh;

    Pelayanan pemanduan dan penundaan kapal keluar masuk pelabuhan, olah gerak

    kapal di dalam kolam serta jasa pemanduan dan penundaan dari satu pelabuhan ke

    pelabuhan lainnya;

    Fasilitas untuk kapal bertambat serta melakukan bongkar muat barang dan hewan;

    Fasilitas pergudangan dan lapangan penumpukan;

    Terminal konvensional, terminal petikemas, dan terminal curah untuk melayani

    bongkar muat komoditas sesuai jenisnya;

    Terminal penumpang untuk pelayanan embarkasi dan debarkasi penumpang kapal

    laut;

    Fasilitas listrik, air minum dan telepon untuk kapal dan umum di daerah lingkungan

    kerja pelabuhan;

    Lahan untuk industri, bangunan dan ruang perkantoran umum;

    Pendidikan dan latihan yang berkaitan dengan kegiatan kepelabuhanan.

  • 5 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    STAKEHOLDER

    PT PELABUHAN INDONESIA II (PERSERO)

    PT.Pelabuhan II

    President Director

    Government

    BUMN ( Badan Usaha Milik Negara)

    Manufactures

    - PT. Terminal Petikemas

    Customers

    - All Importer and Eksporter

    Employees

    -All Employees from 12 division

    Competitors

    - PT. Nusantara Infrastructure

    Suppliers

    - PT. Samudera Luas Paramacita

    Business Users

    All Managers Position

  • 6 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    STRUKTUR ORGANISASI

  • 7 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

  • 8 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    BOARDS OF DIRECTOR

  • 9 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    Richard Joost Lino Direktur Utama PT. Pelabuhan II (PERSERO)

    Perjalanan hidup Lino diwarnai perjuangan dan tekad yang pantang surut. Setelah

    menyandang gelar insinyur, tanpa setitikpun keraguan dia memilih bekerja di Direktorat

    Jenderal Hubungan Laut, meskipun saat itu banyak peluang lain yang secara finansial lebih

    menjanjikan menantinya. Karirnya melesat, hingga akhirnya sebuah insiden membuatnya

    harus keluar dari Pelindo pada tahun 1990. Ia keluar setelah 14 tahun bekerja, dengan

    pangkat 4C dan memilih bisnis furnitur. Pada tahun 2009 saat Lino masih bekerja di

    Nanking, Cina, Lino ditawari pulang kembali ke-Indonesia, tepatnya kembali ke Pelindo

    oleh bapak Sofyan Djalil (Menteri BUMN saat itu. Dan akhirnya Lino kembali ke Pelindo

    pada bulan Mei tahun 2009.

    Lino memimpin PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) sejak Mei 2009. Pada bulan Februari

    2012, Pelindo memutuskan bertransformasi menjadi Indonesia Port Corporation (IPC),

    sebuah penegasan komitmen untuk menjadikan IPC sebagai salah satu pilar pertumbuhan

    penting bangsa. Memimpin Perusahaan yang mengusung semboyan dan tekad baru

    Energizing Trade, Energizing Indonesia, Lino dipandang banyak kalangan sukses melakukan restrukturisasi korporasi dengan manajemen baru yang menghasilkan budaya dan

    cara-cara kerja baru

  • 10 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    Dana Amin Direktur Operasi PT. Pelabuhan II (PERSERO)

    Lahir di Medan, 23 Februari 1971. Meraih gelar sarjana Teknik sipil pada tahun 1994 dari

    Institut Teknologi Bandung (ITB) dan gelar Master di bidang Civil Engineering pada 1998

    dari University of Le Havre, Perancis. Memulai karir di PT Pelabuhan Indonesia II (Persero)

    sejak 1994 s/d 2003 sebagai Port developer. Melanjutkan karir profesional di Maersk Line

    Indonesia sejak tahun 2003 s/d 2009 dengan posisi terakhir sebagai Head of Operation.

    Kemudian bekerja di beberapa perusahaan shipping dan logistik nasional di Indonesia pada

    tahun 2009-2012 dan selanjutnya menjadi direktur Operasi di PT Pelabuhan Indonesia II

    (Persero) sejak Februari 2012.

  • 11 TUGAS SISTEM INFORMASI NADYA IRENA HABIB

    Ferialdy Noerlan Direktur Teknik PT. Pelabuhan II (PERSERO)

    Lahir di Jakarta, 22 Februari 1959. Meraih gelar sarjana Teknik sipil pada tahun 1984 dari

    InstitutTeknologi Bandung (ITB) dan gelar Master dibidang Coastal Engineering pada tahun

    1990dari The International Institute for Hydraulic andEnvironmental Engineering, delft,

    Belanda, sertaMaster degree in Finance pada tahun 1998 dariUniversity of Colorado, denver,

    UsA.Beliau bergabung dengan PT Pelabuhan IndonesiaII (Persero) sejak 1984 dan menjabat

    sebagaidirektur Teknik sejak 23 Februari 2012. Memulaikarir sebagai staf pada departemen

    Teknik di PTPelabuhan Indonesia II (Persero) sejak tahun 1984,pada tahun 1992 bertugas

    sebagai Asisten Managerdivisi Teknik di Cabang Tanjung Priok. Pada tahun1994 ditugaskan

    sebagai Project Manager Proyek relokasi dan pengembangan fasilitas PT Rukindo di Ancol.

    Karirnya terus meningkat hingga mencapaiposisi Asisten senior Manager untuk Project

    Control (1999) dan kemudian Asisten senior Manager untukBusiness Planning hingga tahun

    2006. selanjutnyabertugas di Unit Pengawasan Internal sebagaiPengawas Bidang Teknik dan

    sistem Informasi hingga tahun 2008 sebelum ditunjuk sebagai Kepalasatuan Kerja Penataan

    & Pengembangan Pelabuhan Tanjung Priok hingga tahun 2009.