Lingkungan perusahaan

21
KELOMPOK 1 ADOLF SATYA GUMILAR AGFRYNA VIOLANDA AGRI PRATAMA AGUS ALFIAN CAHYA NUGRAHA

Transcript of Lingkungan perusahaan

Page 1: Lingkungan perusahaan

KELOMPOK 1

ADOLF SATYA GUMILAR

AGFRYNA VIOLANDA

AGRI PRATAMA

AGUS

ALFIAN CAHYA NUGRAHA

Page 2: Lingkungan perusahaan

LINGKUNGAN PERUSAHAAN

Pengaruh lingkungan terhadap perusahaan

Lingkungan fisik,energi,dan konservasi

Lingkungan perekonomian dan perpajakan

Lingkungan hukum Lingkungan pemerintah Lingkungan Internasional

Page 3: Lingkungan perusahaan

LINGKUNGAN PERUSAHAAN

Pengaruh lingkungan terhadap perusahaan

Kondisi bisnis banyak berpengaruh pada kehidupan kita. Oleh karena itu perusahaan-perusahaan mempunyai beberapa tanggung jawab pada kehidupan dan kesejahteraan manusia. Sekarang, masyarakat menuntut kepada perusahaan-perusahaan untuk mengembang tanggung jawab seperti itu lebih besar dari sebelumnya. Perusahaan tidak bias berprinsip “semau gue” dalam melaksanakan kegiatannya.

Page 4: Lingkungan perusahaan

Pengertian lingkungan Perusahaan

lingkungan perusahaan dapat diartikan sebagai keseluruhan dari faktor-faktor ekstern yang mempengaruhi perusahaan baik Organisasi maupun kegiatan. Sedangkan arti lingkungan secara luas mencakup semua faktor ekstern yang mempengaruhi individu, perusahaan, dan masyarakat.Faktor-faktor yang mempengaruhi perusahaan tersebut adalah luas dan banyak ragamnya, termasuk aspek-aspek ekonomi, politik, sosial, etika-hukum, dan ekologi atau fisik dan sebagainya; masing-masing faktor saling menunjang dan saling mempengaruhi seperti terlihat pada gambar sebagai berikut

Page 5: Lingkungan perusahaan

Faktor faktor lingkungan masyarakat

Page 6: Lingkungan perusahaan

PERUSAHAAN DALAM MASYARAKAT YANG PLURALISTIK

Dalam masyarakat Pluralistik, terdapat banyak pusat kekuatan, masing-masing mempunyai sifat mandiri. Berbagai kelompok tersebut dapat menyebarkan kekuatan dan mencegah terjadinya pemusatan kekuatan pada satu segmen masyarakat saja. Hubungan-hubungan yang baik dapat terjadi dengan saling memberi melalui kompromi, bukannya dengan paksaan. Dalam hal ini, pluralisme mencermikan usaha manusia untuk mempertemukan kebutuhan dan kepentingan dari berbagai organisasi.

Page 7: Lingkungan perusahaan

KESAN NEGATIF TENTANG PERUSAHAAN

Kritik terhadap perusahaan tidak hanya terbatas pada ekonomi, moral , etik, dan politik saja; tetapi juga menyangkut lingkungan fisik. Limbah kimia yang berbahaya bagi kehidupan di buang begitu saja ke sungai. Polusi udara juga meningkat, bahkan belum lama ini di Jakarta telah ditemukan bahwa kandungan carbon monoida dalam air hujan cukup banyak. Sehingga masyarakat Jakarta di anjurkan untuk tidak menggunakan air hujan sebagai air minum.

Page 8: Lingkungan perusahaan

Usaha usaha untuk memperbaiki kesan negatifUntuk memperbaiki adannya kesan-kesan negative dari masyrakat terhadap perusahaan, tentunya perusahaan harus tidak menciptakan masalah- masalah yang negative serta perlu melaksanakan kegiaan humas yang baik harus dapat menciptakan. Kegiatan hubungan masyarakat (humas) yang efektif. Saran dari pemerintah dan keluhan dari masyarakat harus diperhatikan. Kegiatan humas yang baik harus dapat meniptakan komunikasi dua arah yang serasi antara perusahaan dengan pemerintah dan masyarakat, bukannya hanya berpropaganda saja.

Page 9: Lingkungan perusahaan

Lingkungan fisik, Energi dan Konservasi

EkologiEkologi adalah suatu ilmu yang mempelajari hubungan antara manusia dengan lingkungannya. Kualitas lingkungan kita sudah semakin menurun. Hal ini terutama disebabkan oleh kombinasi dari tiga faktor :

a. Semakin meningkatnya konsentrasi penduduk

b. Perkembangan teknologi baruc. Semakin meningkatnya kemakmuran

ekonomi.

Page 10: Lingkungan perusahaan

Macam macam polusiPolusi merupakan pengrusakan lingkungan alam di mana kita hidup dan bekerja. Air dan udara yang sebelumnya bersih, sekarang telah tercemar. Masing-masing jenis polusi berikut ini menjadi ancaman bagi lingkungan yang sehat.

Pencemaran UdaraPolusi udara ini menimbulkan dampak negative yang biasanya dikaitkan dengan penyakit jantung dan pernafasan. Kita dapat membayangkan bilamana seseorang di dalam garasi tertutup menghidukan mesin mobil, maka orang tersebut mengalami sesak nafas dan menjadi lemas.tetapi, dapat diduga bahwa pencemaran udara seperti ini berpengaruh negative pada kesehatan badan setiap orang.

Page 11: Lingkungan perusahaan

• Pencemaran air

Jarak antara sumber air tanah dengan tangi peresapan (pembuangan kotoran) saling berdekatan sehingga bakteri-bakteri dalam tangki peresapan dapat merembes masuk ke sumber air. Air yang mengandung bakteri-bakteri itu tidak baik bagi kesehatan badan jika diminum.

Pencemaran Sampah Awet Sering sampah awet, seperti kaleng bekas, botol, karet dan plastic, sulit mendapatkan pembuangan; ditanampun tidak lekas larut dalam tanah. Namun demikian masih ada pihak-pihak yang ternyata sangat membantu dalam mengurangi polusi sampah awet, yaitu para gelandangan pencari kaleng, botol dan sebagainya yang mendapatkan hasil dengan menjualnya ke pabrik-pabrik pengolahan.

Page 12: Lingkungan perusahaan

Energi dan KonservasiDi Indonesia sumber energi minyak bumi sudah lama digunakan di samping batu bara dan air. Kemudian muncul penggunaan gas alam yang juga dihasilkan di dalam negri dan akhir-akhir ini sudah mulai dikembangkan penggunaan sumber energi matahari serta kemungkinan penggunaan tenaga nuklir.Dari sumber energi tersebut kiranya energi matahari data memberikan prospek penggunaan yang baik di masa depan mengingat bahaya yang hamper tidak ada, biayanya murah dan bebas polusi. Sebagian besar penggunaan energi di dunia saat ini masih bergantung pada minyak dan gas.

Page 13: Lingkungan perusahaan

Lingkungan Perekonomian dan Perpajakan

Alasan alasan bagi meningkatnya pengeluaran pemerintahPemerintah membiayai pengeluarannya dari hasil pemungutan pajak.Alasan alasan bagi pemerintah untuk menaikan pajak adalah untuk membiayai pengeluaran yang semakin meningkat. Meningkatnya pengeluaran pemerintah ini merupakan suatu tendensi yang mungkin menyebabkan naiknya laju pertumbuhan urbanisasi.pertambahan penduduk dan permintaan masyarakat,serta pengeluaran biaya untuk pertahanan negara.

Page 14: Lingkungan perusahaan

Pertumbuhan penduduk indonesia tahun 1971 -1976;

TAHUN Jawa & Madura

(x 1.000)

Luar Jawa(x 1.000)

Indoneia(x 1.000)

KENAIKAN(%)

1971 76.629 43.520 120.149 ........

1972 78.359 44.759 123.115 2.47

1973 80.077 46.011 126.188 2.41

1974 81.801 47.282 129.083 2.38

1975 83.534 48.576 132.110 2.35

1976 85.389 49.901 135.190 2.33

Page 15: Lingkungan perusahaan

Penerimaan dan Pengeluaran pemerintah

Apabila pengeluaran pemerintah lebih besar dari penghasilannnya maka akan terjadi defisit. Untuk menutup defisit ini dapat dilakukan peminjaman kepada bank-bank. Jumlah uang yang dipinjam dengan cara ini disebut utang Negara.Ada beberapa macam pajak yang di kenakan oleh pemerintah antara lain;

1. Pajak Tidak Langsung, besarnya pajak ini ditambahkan pada harga barang tersebut pada saat kepada masyarakat. Pajak tersebut dinamakan pajak penjualan (ppn)

2. Pajak Langsung., pajak langsung adalah pajak langsung karena langsung dikenakan atau di pungut pada membayar pajak. Macam pajak lain yang dapat digolongkan sebagai pajak langsung ini adalah pajak pendapaan (ppd), pajak perseroan (pps) an pajak dividen.

Page 16: Lingkungan perusahaan

Secara keseluruhan penerimaan pemerintah dapat diperoleh dari : Penerimaan dalam negri Penerimaan pembangunan

Sedangkan sluruh pengeluaran pemerintah dapat dikelompokan kedalam:

Pengeluaran rutin Pengeluaran pembangunan

Page 17: Lingkungan perusahaan

Lingkungan Hukum

Hkum yang ada di Indonesia dapat dikelompokan ke dalam :

(1) hokum public dan

(2)hokum privat.

Hukum PublikHukum public ini mengatur masalh-masalah yang menyangkut kepentingan dan keamanan dan keamanan. Hokum tetangga hukum tatausaha dan hokum pidana.

Hukum PrivatHokum privat merupakan hokum yang mengatur tentang hal-hal yang berhubungan dengan kepeningan seseorang dan kelompok-kelompok dalam masyarakat. Termasuk ke dalam hokum privat adalah hokum perdata dan hokum dagang.

Page 18: Lingkungan perusahaan

Lingkungan PemerintahPerhatian Pemerintah terhadap Kegiatan Usaha

Keuntungan-keuntungan ekonomi juga merupakan alas an bagi pemerintah untuk memberikan bantuan, disamping alas an keamanan dan alasan-alasan laina. bantuan di Bidang transportasi,tidak sedikit bantuan Pemerintah dib dang transportasi. Hampi di setiap sector pengangkutan, pemerintah banyakmemegang peranan pada sector perkereta-apian, misalnya : sepenuhnya di kuasai pemerintah.b. Bantuan pada perusahaan-Perusahaan KecilBantuan kepada perusahaan –perusahaan kecil dapat digolongkan ke dalam tiga golongan, yaitu :

Bantuan financial; Bantuan pemberian kontrak; serta Bantua teknik dan manajemen.

c. Bantuan di Bidang Komunikasibidang komunikasi yang meliputi kegiatan-kegiatan siaran radio, televise, telepon dan sebagainya hamper seluruhnya dikuasai dan diatur oleh pemerintah. Bidang komunikasi ini juga didukung dengan usaha-usaha pengembangan ruang angkasa seperti penggunaan satelit.

Page 19: Lingkungan perusahaan

Lingkungan Internasional

Lingkuanan internasional merupakan suatu konsep keseluruhan yang luas meliputi kegiatan dan maslah perekonomian dunia. Keadaan perekonomian nasional menjadi saling terpengaruh dan saling tergantung pada maslah-masalah internasional. Krisi energi yang terjadi sesudah tahun 1973 menyebabkan beberapa Negara pengimpor minyak mengalami kesilitan. Perusahaan multinasional mereka membuat barang dan jasa untuk melayani konsumen di seluruh dunia. SEPERTI :

Page 20: Lingkungan perusahaan

Neraca Pembayaran Internasional Perusahaan-Perusahaan Multinasional Kegiatan-Kegiatan Multinasional Ciri-ciri Perusahaan Kebaikan dan Keburukan Perusahaan Multinasional Lembaga- lembaga yang membantu perdagangan Internasional Perkembangan Import dan Eksport Indonesia

Page 21: Lingkungan perusahaan

THANKS FREINDS