1427971406LAKIP.pdf

download 1427971406LAKIP.pdf

of 33

Transcript of 1427971406LAKIP.pdf

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    1/33

    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIKINDONESIA

    DAERAH ACEHDIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUMJln. T. Nyak Arief Jeulingke Banda Aceh 

    LAPORAN

    LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJAINSTANSI PEMERINTAH

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    2/33

     

    SISTEMATIKA LAKIP TAHUN 2014

    KATA PENGANTAR

    IKHTISAR EKSEKUTIF

    BAB I PENDAHULUAN

     A. LATAR BELAKANGB. TUGAS DAN FUNGSI

    C. STRUKTUR ORGANISASI

    D. SISTEMATIKA PENYAJIAN

    BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

     A. RENCANA STRATEGI

    B. PENETAPAN KINERJA

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    3/33

    KATA PENGANTAR

    Sebagai wujud pertanggung jawaban atas kinerja pencapaian Visi dan Misi ya

    dilaksanakan oleh Dit Reskrimum Polda Aceh pada tahun anggaran 2014, Dit Reskrimum Pol

     Aceh menyusun Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP).

    LAKIP Dit Reskrimum Polda Aceh disusun berdasarkan Instruksi Presiden Nomor 7 tah

    1999 tentang Akuntabilitas Instansi Pemerintah (AKIP) serta mengacu pada pedoman ya

    ditetapkan dalam peraturan menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reform

    Birokrasi Nomor 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelapor

     Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

    LAKIP mempunyai fungsi ganda, disatu sisi merupakan alat kendali, alat penilai kine

    secara kuantitatif dan sebagai wujud akuntabilitas pelaksanaan tugas dan fungsi Dit Reskrimu

    Polda Aceh dalam rangka mendukung terwujudnya Good Governance   yang didasarkan pa

    peraturan perundang-undangan yang berlaku, kebijakan yang transparan dan dap

    di t j bk d k t Di i i l i LAKIP k l h t l t t

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    4/33

     

    IKHTISAR EKSEKUTIF

    Tahun 2014 merupakan tahun dimana Dit Reskrimum Polda Aceh terus melakuk

    perbaikan dan peningkatan kinerja yang bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan, pelindu

    dan pengayom masyarakat, menegakkan hukum serta memelihara keamanan dan ketertib

    masyarakat.

    Peningkatan tersebut merupakan bagian dari proses reformasi birokrasi yang ter

    dijalankan oleh Dit Reskrimum Polda Aceh. Berbagai target yang telah ditetapkan pada aw

    tahun telah berhasil dilaksanakan oleh Dit Reskrimum Polda Aceh sebagaimana diuraik

    dibawah ini.

    Seiring dengan semakin kompleksnya beban tugas Dit Reskrimum Polda Aceh, pa

    tahun 2014 validasi organisasi Reskrimum dan Reskrimsus yang ditetapkan dengan Peratur

    Kapolri Nomor 22 tahun 2010 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja pada tingkat Polda.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    5/33

    berbagai kendala dan hambatan, namun upaya perbaikan terus dilakukan demi tercapainya

    Reskrimum Polda Aceh yang profesional, kredibel, transparan, dan akuntabel.

     Adapun kendala yang di hadapai antara lain :

    1. Berkaitan dengan pelaksaan validasi organisasi dilingkungan Dit Reskrimum Polda Acemaka pengisian personil yang mengawaki organisasi perlu dipenuhi baik yang beradaDit Reskrimum maupun di kewilayahan.

    2. Pembangunan sarana dan prasarana Reserse baik penataan ruangan kerja dan alatalat Kepolisian di bidang Reserse yang sampai saat ini masih jauh dari pada memadperlu mendapat perhatian dalam perencanaan anggaran pembangunan Polri.

    3. Perlu pengembangan tugas  –  tugas untuk back-up operasional kewilayahan sesupervisi tekhnis guna peningkatan pelaksanaan tugas penyidikan tindak pidana.

    4. Dalam menentukan sasaran, waktu dan personil yang dilibatkan dalam pelaksanaoperasi Kepolisian perlu dipertimbangkan situasi dan kondisi secara menyeluruh agtidak menghambat jalannya operasi yang dilaksanakan.

    5. Peningkatan pelatihan olah TKP secara rutin dan terprogram dari tingkat Polres samtingkat Polsek agar terus ditingkatkan dan di intensifkan.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    6/33

    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIADAERAH ACEH

    DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM 

    BAB I.PENDAHULUAN

     A. LATAR BELAKANG

    Dalam rangka pelaksanaan lnstruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tenta

     Akuntabilitas Kinerja lnstansi Pemerintah, maka Polda Aceh mempunyai kewajib

    membuat Laporan Akuntabilitas Kinerja lnstansi Pemerintah (LAKIP) Polda Aceh Tah

    2014 yang menilai tentang keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan pencapai

    sasaran yang telah diprogramkan Polri Direktorat Reskrim Umum dalam TA. 20

    sebagaimana tertuang dalam Rencana Kerja Dit Reskrimum Aceh Tahun 2014 ya

    k P l k t h k li d i R t t i Dit R k i P ld A

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    7/33

    Dalam menyikapi konteks tersebut, Dit Reskrimum Polda Aceh telah menyus

    Rencana Kegiatan Tahun 2014, sebagai pedoman dan acuan untuk efisiensi d

    efektifitas penggunaan sumber daya yang ada pada Dit Reskrimum Polda Aceh.

    Setiap tugas yang telah dipercayakan kepada Dit Reskrimum Polda Aceh tentun

    harus dipertanggung jawabkan, sesuai dengan pasal 3 Undang-Undang No. : 28 tah

    1999, tentang penyelenggaraan Negara adalah akuntabilitas disamping azas lainny

     Azas ini yang menentukan bahwa setiap kegiatan dan hasil akhir dari tel

    Penyelenggaraan Negara harus dapat dipertanggung jawabkan kepada masyarakat at

    rakyat sebagai pemegang kedaulatan tertinggi Negara dengan peraturan perundang

    yang berlaku.

    Dari uraian tersebut dan mengacu Peraturan Kapolri Nomor : 20 tahun 20

    tanggal 30 Oktober 2012 tentang Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerint

    di lingkungan Polri. maka Dit Reskrimum Polda Aceh menyusun dan membuat Lakip D

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    8/33

    1. Pembinaan fungsi penyelidikan/penyidikan tindak pidana, termasuk fung

    identifikasi dan fungsi laboratorium forensik lapangan serta kegiata

    kegiatan lain yang menjadi tugas Dit Reskrimum dalam lingkungan Polda

    2. Penyelenggaraan kegiatan-kegiatan penyelidikan/penyidikan tindak pida

    umum dan tertentu dengan memberikan pelayanan/perlindungan khus

    kepada korban/pelaku (remaja, anak dan wanita) dalam rang

    penegakkan hukum sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

    3. Penyelenggaraan fungsi identifikasi baik untuk kepentingan penyidik

    maupun pelayanan umum.

    4.  Pelaksanaan analisa setiap kasus dan isu-isu menonjol beser

    penanganannya dan mempelajari/mengkaji efektifitas pelaksanaan tug

    satuan-satuan fungsi Reskrim.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    9/33

    a) Mengajukan usulan penambahan personel Dit Reskrimum d

    Satuan Reskrim Jajaran kepada Kapolda Aceh guna kepenting

    tugas penegakkan hukum melalui kegiatan penyelidikan, penyidika

    laboratorium public4m dan identifikasi.

    b) Mengajukan usulan penambahan materiil dan alsus bagi D

    Reskrimum dan Satuan Reskrim Jajaran kepada Bareskrim Polri ag

    dapat mendukung operasional Reskrim.

    2. Menyelenggarakan kegiatan pembinaan kekuatan, melalui upaya :

    a) Meningkatkan pengetahuan dan kemampuan bagi Penyidik/Penyid

    Pembantu untuk lebih profesional, modern dan bermoral dala

    melaksanakan tugas penyelidikan dan penyidikan.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    10/33

     

    3. Melaksanakan kegiatan-kegiatan operasional melalui kegiatan rutin d

    operasi kepolisian, berupa :

    a) Meningkatkan upaya penyelidikan dan penyidikan perkara pida

    dengan memanfaatkan teknologi canggih dan diduku

    laboratorium forensik.

    b) Penegakkan hukum terhadap tindak pidana yang terjadi deng

    menindak tegas setiap pelaku sesuai ketentuan perundan

    undangan dan HAM serta norma-norma sosial.

    c) Memberdayakan fungsi identifikasi dalam penanganan TKP gu

    mendukung upaya pembuktian.

    d) Mengadakan pencatatan dan pendataan kriminalitas yang terja

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    11/33

    a. Unsur pimpinan :

    1) Direktur (Dir Reskrimum) dan

    2) Wakil Direktur (Wadir Reskrimum)

    b. Unsur pembantu pimpinan/pelayanan:

    1) Kabag Pengawasan penyidikan disingkat bag wasidik.

    2) Kabag Pembinaan Operasional disingkat bag bin opsnal.

    3) Kasubbag Perencanaan administrasi disebut Subbag Renmin

    4) Kasi Identifikasi disingkat sie ident.

    c. Unsur pelaksana tugas pokok;

    1)  Kasubdit I/ Keamanan Negara disingkat Subdit I /Kamneg.

    2)  Kasubdit II/ Harta Benda, Bangunan & Tanah disingk

    Subdit II /Hardabangtah.

    3)  Kasubdit III/ Kejahatan kekerasan disingkat Subdit I

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    12/33

    g. Jumlah Ranmor Satker Reskrimum Polda Aceh

    a. Ranmor R 6 : 1 Unit

    b. Ranmor R 4 : 14 Unitc. Ranmor R 2 : 15 Unit

    h. Jumlah Sarana dan Prasarana Polda Aceh.

    Sesuai laporan posisi barang milik negara di Neraca pos

    pertanggal 31 Desember 2014 sesuai laporan SIMAK –

     BMN UAPPB –

     

    Tahun Anggaran Dit Resrkimum Polda Aceh Senilai Rp. 23.019.363.584

    terdiri dari :

    1. Peralatan dan mesin : 22.734.565.007.-

    2. Jaringan : 2.750.000.-

    3. Aset tak berwujud : 282.048.577.-

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    13/33

     

     Analisis capaian kinerja terhadap rencana kerja ini akan memungkink

    diidentifikasinya sejumlah celah(performance gap ) bagi perbaikan kinerja pa

    tahun berikutnya. Dengan pola pikir demikian maka sistematika penyaji

    Laporan Akuntabilitas Kinerja Polri (LAKIP) Dit Reskrimum Polda Aceh T.A 20

    sebagai berikut :

    BAB I PENDAHULUAN

     A. LATAR BELAKANG

    B. TUGAS DAN FUNGSI

    C. STRUKTUR ORGANISASI

    D. SISTEMATIKA PENYAJIAN

    BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

     A. RENCANA STRATEGI

    B. PENETAPAN KINERJA

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    14/33

    BAB II

    PERENCANAAN DAN PENJANJIAN KINERJA

     A. Rencana Strategi

    Guna memantapkan pelaksanaan tugas dan meningkatkan kepercaya

    masyarakat (trust building) terhadap pelaksanaan penyelidikan dan penyidik

    dengan tetap memperhatikan kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman ya

    di hadapi sehingga dapat memuwujudkan Polri sebagai pilar penegak huku

    terdepan yang bersih, akuntabel dan bermoral pada tahun 2014.

    Untuk dapat melaksanakan Tugas Perencanaan dan Anggaran secara ba

    dan benar sesuai dengan program, sasaran dan kegiatan yang telah ditentuk

    maka telah disusun Rencana Kegiatan Dit Reskrimum Polda Aceh Tah

     Anggaran 2014.

    Dalam rangka pelaksanaan tugas Dit Reskrimum Polda Aceh terseb

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    15/33

    b. Misi.

    Untuk menjabarkan Visi tersebut di atas maka kegiatan D

    Reskrimum Polda Aceh yang Perlu dilakukan satu tahun kedepan yaitu :

    1) Mengembangkan sistem manajemen pelaksana penyelidik

    dan penyidikan tindak pidana dalam rangka penegakk

    hukum.

    2) Membangun dan latihan dalam rangka meningkatk

    kemampuan profesional penyidik untuk penanganan, kas

    transnasional, dan kasus yang berimplikasi kontijensi.

    3) Membangun dan melengkapi sarana prasarana dan peralat

    penyidikan untuk penanganan tindak pidana transnasion

    sampai dengan kejahatan konvensional ditingkat satu

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    16/33

    6) Mengintensifkan kerja sama dengan Kepolisian Internasion

    dan instansi penegak hukum dalam rangka peningkat

    kemampuan profesional penyidikan dan penanganan kejahattransnasional.

    7) Memelihara Solidaritas institusi Dit Reskrimum Polda Aceh d

    berbagai pengaruh eksternal yang sangat merugik

    organisasi, sebagai upaya menyamankan visi dan misi DReskrimum ke depan.

    B. Penetapan Kinerja

    Berdasakan Surat Edaran Menteri Negara Pendayaan Aparatur Nega

    Nomor :SE/31/M.PAN/1212/2004 tentang Penetapan Kinerja dan Sur

    Keputusan Kapolri No. Pol : Skep/4/Vll/2009 tanggal 1 Juli 2009 tentang Dra

    Akhir Panduan Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja lnstansi Pemerint

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    17/33

    Penetapan kinerja Dit Reskrimum Polda Aceh TA. 2014 disusun deng

    berdasarkan Rencana Kerja TA. 2014 yang telah ditetapkan, sehingga seca

    substansi penetapan kinerja TA. 2014 tidak ada perbedaan dengan RencaKerja TA. 2014.

    Program kegiatan yang dilaksanakan pada tahun 2014 sesuai dengan ha

    restrukturisasi program kegiatan pada DlPA / RKA-KL Dit Reskrimum Polda Ac

    adalah pengelolaan Anggaran Negara dengan didukung oleh Program / kegiat

    dengan indicator kinerja (Pertormance lndicator) yang terukur yaitu PrograPenyelidikan dan Penyidikan Tindak Pidana.

    a. Tujuan adalah menanggulangi kejahatan konvensional, kejahattransnasional, dan kejahatan yang berimplikasi kontijensi .

    b. Sasaran kegiatan adalah penyelidikan dan penyidikan tindak pidanDukungan manajemen dan teknis penyelidikan dan penyidikan tindpidana serta pemeliharaan alut penyelidikan dan penyidikan tindak pidan

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    18/33

    BAB III

     AKUNTABILITAS KINERJA

     A Pengukuran Capaian Kinerja

    Pengukuran tingkat capaian kinerja Dit Reskrimum Polda Aceh T

    2014 dilakukan cara membandingkan antara sasaran strategis, targ

    dengan realisasi masing-masing indikator kinerja sasaran ,rincian tingk

    capaian kinerja masing-masing indikator tersebut dapat dilihat dala

    tabel pada lampiran.

    secara umum terdapat beberapa keberhasilan pencapaian sasar

    strategis berikut indikator kinerja, namun demikian juga masih a

    beberapa sasaran strategis yang belum opitimal dalam TA. 2014 i

    terhadap sasaran maupun target indikator yang belum berha

    h Dit R k i P ld A h t l h l k k b b l

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    19/33

    Organisasi cukup dilaporkan beberapa indicator kinerja yang pali

    utama sebagai kriteria keberhasilan kinerja suatu organisasi ya

    disebut dengan indikator kinerja utama (kay pervor mance) indikatodimana capaian indikator kinerja utama ini diharapkan secara proposion

    dan akuntabilitas akan memberikan gambaran tentang sejauh renca

    suatu organisasi dapat mencapai kinerjanya sesuai dengan pokok d

    fungsi serta peran yang diembannya.

    lndikator kinerja utama yang dirumuskan ini diharapkan dap

    memberikan gambaran kepada berbagai pihak untuk kepentingan tenta

    hasil capaian indikator kinerja utama yang diwujudkan oleh Dit Reskrimu

    Polda Aceh, kedepan Dit Reskrimum Polda Aceh secara konsisten d

    kontinyu melakukan review terhadap indikator kinerja utama ini ag

    dapat menyerapkan hasil capaian kinerja utama Dit Reskrimum Pol

    Aceh.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    20/33

     

    1 2 3 4 5 6

    III - Dukungan operasional satker 282.670.000 100 % 282.670.000 100

    - Biaya lidik-sidik (Kasus sangat

    sulit,sulit dan sedang)

    922.910.000 100 % 922.910.000 100

    - Pembayaran gaji & tunjangan 8.218.945.000 100 % 9.947.037.099 121

    - Keperluan perkantoran(Bekal

    kantor, ATK, Cetak, Fotocopy dll Dit

    Reskrimum)

    34.000.000 100 % 34.000.000 100

    -  Pemeliharaan peralatan danMesin (kendaraan bermotorRoda 4/6/10)

    13.079.000 100 % 13.079.000 100

    - Pemeliharaan peralatan dan Mesin

    (kendaraan bermotor Roda 2)

    5.600.000 100 % 5.600.000 100

    -  Pemeliharaanperalatan dan Mesin (harsenpi/Amunisi & har alsus)

    2.021.000 100 % 2.021.000 100

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    21/33

    INDIKATOR KINERJA PAGU REALISASI %

    1. Penyelidikan dan penyidikan

    tindak Pidana kewilayahan

    2. Dukungan manajemen danteknis penyelidikan danpenyidikan tindak pidana

    1.577.444.000

    8.218.945.000

    1.567.200.000

    9.947.037.099

    99%

    121

    Dari tabel tersebut diatas dapat dijelaskan bahwa capaian indikator kiner

    utama sesuai dengan kegiatan yang dilaksanakan adalah sebagai berikut :

    a. Bahwa kegiatan untuk mendukung Penyelidikan dan Penyidikan Tind

    Pidana kewilayahan dengan alokasi pagu anggaran yang ditetapk

    sebesar Rp 1.577.444.000.- Realisasi Rp.1.567.200.000.- (99 %) ya

    li ti

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    22/33

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    23/33

     

    D. Akuntabilitas Keuangan

    Pagu dan Realisasi Anggaran Dit Reskrimum Polda Aceh berdasark

    Program penyelidikan dan penyidikan tindak pidana pada DIPA / RKA-

    TA. 2014 satker Dit Reskrimum Polda Aceh adalah sebagai berikut :

    NO URAIAN PAGU REALISASI % SISA / LEBIH

    1 2 3 4 5 6

    1 Prog. Lidik-Sidik

    11.530.469.000

    13.248.317.099

    120 (1.718.773.099) (

    TOTAL PAGU 11.530.469.000 13.248.317.099 120 (1.718.773.099) (

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    24/33

    PENUTUP

     A.  Kesimpulan

    a. Demikian Laporan Akuntabilitas Kinerja, Dit Reskrimum Polda Aceh T

    2014, diharapkan dapat memberikan gambaran tentang berbagai capai

    kinerja dan merupakan wujud Transparansi dan Akuntabilitas D

    Reskrimum Polda Aceh dalam melaksanakan tupoksinya, sangat disad

    bahwa laporan ini belum secara sempurna menyajikan prins

    Transparansi dan Akuntabilitas sebagai mana yang diharapkan, Nam

    demikian setidaknya masyarakat dan berbagai pihak yang berkepenting

    atau Stake Holder dapat memperoleh gambaran tentang ha

    pelaksanaan tupoksi yang telah dilakukan oleh Dit Reskrimum Polda Ace

    b. Pada tahun mendatang Dit Reskrimum Polda Aceh akan berupaya unt

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    25/33

    d. Dalam upaya tersebut, Dit Reskrimum Polda Aceh juga akan melakuk

    berbagai langkah Koordinasi dengan berbagai instansi pemerintah terk

    untuk mensinergikan dan mengharmoniskan berbagai kebijakan yaterkait dengan tupoksi Dit Reskrimum Polda Aceh.

    e. LAKIP Dit Reskrimum Polda Aceh TA. 2014 ini diharapkan dap

    memenuhi kewajiban Akuntabilitas dan sekaligus menjadi sumb

    informasi dalam pengambilan keputusan guna meningkatkan kinerja DReskrimum Polda Aceh, disamping itu LAKIP Dit Reskrimum Polda Ac

    ini juga dapat menjadi bahan dalam penyusunan dan implementa

    rencana kerja dan anggaran serta rencana strategis.

    B.  Sasaran Tindak Lanjut

    a. Dalam pelaksanaan Program / Kegiatan Polri yang berdasark

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    26/33

    b. Bahwa pagu anggaran yang ditetapkan untuk menunja

    pelaksanaan kegiatan dihimbau kepada Kasatker / Kasubsatker

    Fungsi Pelaksana agar Rengiat yang ditetapkan benar –

      bendapat menunjang kegiatan selama tahun anggaran berjal

    supaya anggaran tidak dikembalikan ke Kas Negara dan sebag

    tolok ukur kinerja Satker.

    c. Bahwa pada fungsi perencana agar penyusunan Renbut unt

    tahun berjalan sesuai dengan kebutuhan idieal satker.

    d. Bahwa kegiatan dengan alokasi anggaran yang sifatnya tid

    prinsipil (tidak dapat dilaksanakan) agar dapat di revisi menja

    kegiatan yang sifatnya prinsipil (dapat dilaksanakan) dala

    menunjang tugas pokok dan fungsi Satker.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    27/33

    g. Bahwa untuk memproses percepatan pembuatan administra

    pendukung pelaksanaan kegiatan pada fungsi  –  fungsi disarank

    agar ditunjuk personil sebagai proses koordinasi dengan Kasikdalam pertanggung jawaban keuangan.

    h. Bahwa disarankan agar meningkatkan koordinasi antara Kasik

    dengan satuan fungsi lain dalam pembuatan perwabku sehing

    mencegah keterlambatan pencairan anggaran yang ditujukan

    KPPN.

    Demikianlah Laporan Akuntabilitas Kinerja Dit Reskrimum Polda Aceh T

    2014, diharapkan dapat memberikan gambaran tentang berbagai capai

    kinerja dan merupakan wujud Transparansi dan Akuntabilitas Dit Reskrimu

    Polda Aceh dalam melaksanakan tupoksinya, sehingga menjadi masukan ba

    pimpinan untuk melakukan kebijakan lebih lanjut.

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    28/33

    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIADAERAH ACEH

    DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM

    FORMULIR PENGUKURAN KINERJA

    Unit Organisasi/Polda : Dit Reskrimum Polda AcehTahun Anggaran : 2014

    Sasaran strategis Indikator Kinerja Target Realisasi

    (1) (2) (3) (4)

    1. Terwujudnya pelayanan secaramudah, responsif dan tidakdiskriminasi khususnya terhadapkorban akibat tindak kejahatanagar proses penegakan hukumdapat berjalan secara objektif.

    a. Terselenggaranya pembayaran hak gaji dan tunjangan anggotadan PNS Polri tepat waktu.

    b. Terselenggaranya persentase pengelolaan keuangan yangakuntabel dan tepat waktu.

    c. Terselenggaranya persentase kecukupan operasionalpelaksanaan tugas pelayanan internal tepat sasaran.

    d. Ketersediaan perlengkapan kantor sesuai kebutuhan danfungsi.

    100 %

    100 %

    100 %

    100 %

    121 %

    100 %

    100 %

    100 %

    2. Terpenuhinya hak-hak tersangkayang berlandaskan pada asasPraduga tak bersalah sehinggasecara berkala menyajikaninformasi kepada tersangkatentang perkembangan hasil

    penyidikan.

    a. Persentase kecukupan giat operasi kepolisian untukmenurunkan tindak pidana umum yang menjadi prioritaskebutuhan masyarakat.

    b. Persentase kondisi kesiapan operasional Alut Harkamtibmasyang siap pakai.

    100 %

    100 %

    99 %

    100 %

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    29/33

      29

    Sasaran strategis Indikator Kinerja Target Realisasi

    (1) (2) (3) (4)

    3. Meningkatnya pelayananmasyarakat melalui penegakkanhukum dengan pemberianSP2HP serta jumlah penyelesainkasus tindak pidana yang terjadidan bantuan teknis yang

    diberikan dalam pengungkapansuatu kasus

    a. Jumlah perkara yang ditangani dan clerance rate denganmengedepankan azas HAM serta bantuan teknis yangdiberikan dalam pengungkapan suatu tindak pidana.

    b. Persentase kecukupan dukungan manajemen dan tekhnispenyelidikan dan penyidikan tindak pidana.

    c. Persentase kondisi kesiapan Alut penyelidikan dan penyidikantindak pidana yang siap pakai.

    100 %

    100 %

    100%

    92 %

    55 %

    100%

    Program Penyelidikan dan Penyidikan Tindak Pidana

    Jumlah Anggaran Tahun 2014 : Rp. 11.530.469.000,-

    Realisasi Pagu Anggaran Tahun 2014 : Rp. 13.248.317.099,- 

    Banda Aceh, 15 Januari 2015

    DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM POLD

    Drs. BENNY GUNAWAN, S.H.,M.H.KOMBES POL NRP 63100748

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    30/33

      30

    KEPOLISIAN NEGAR  A REPUBLIK INDONESIADAERAH ACEH

    DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM

    FORMULIR RENCANA KINERJA TAHUNAN

    Satker : Dit Reskrimum Polda Aceh

    Tahun Anggaran : 2014

    Sasaran strategis Indikator Kinerja Target

    (1) (2) (3)

    3. Terwujudnya pelayanan secara mudah, responsifdan tidak diskriminasi khususnya terhadap korbanakibat tindak kejahatan agar proses penegakanhukum dapat berjalan secara objektif.

    e. Terselenggaranya pembayaran hak gaji dan tunjangananggota dan PNS Polri tepat waktu.

    f. Terselenggaranya persentase pengelolaan keuangan yangakuntabel dan tepat waktu.

    g. Terselenggaranya persentase kecukupan operasionalpelaksanaan tugas pelayanan internal tepat sasaran.

    h. Ketersediaan perlengkapan kantor sesuai kebutuhan danfungsi.

    100 %

    100 %

    100 %

    100 %

    4. Terpenuhinya hak-hak tersangka yangberlandaskan pada asas Praduga tak bersalahsehingga secara berkala menyajikan informasikepada tersangka tentang perkembangan hasilpenyidikan.

    c. Persentase kecukupan giat operasi kepolisian untukmenurunkan tindak pidana umum yang menjadi prioritaskebutuhan masyarakat.

    d. Persentase kondisi kesiapan operasional Alut Harkamtibmas

    yang siap pakai.

    100 %

    100 %

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    31/33

      31

    Sasaran strategis Indikator Kinerja Target

    (1) (2) (3)

    3. Meningkatnya pelayanan masyarakat melaluipenegakkan hukum dengan pemberian SP2HPserta jumlah penyelesain kasus tindak pidana yangterjadi dan bantuan teknis yang diberikan dalampengungkapan suatu kasus

    a. Jumlah perkara yang ditangani dan clerance rate denganmengedepankan azas HAM serta bantuan teknis yangdiberikan dalam pengungkapan suatu tindak pidana.

    d. Persentase kecukupan dukungan manjemen dan teknispenyelidikan dan penyidikan tindak pidana.

    e. Persentase kondisi kesiapan Alut penyelidikan danpenyidikan tindak pidana yang siap pakai.

    100 %

    100 %

    100%

    Banda Aceh, 15 Januari 2015

    DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM POLD

    Drs. BENNY GUNAWAN, S.H.,M.H.KOMBES POL NRP 63100748

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    32/33

      32

      33

  • 8/17/2019 1427971406LAKIP.pdf

    33/33

    STRUKTUR ORGANISASI DIT RESKRIMUM POLDA ACEH

    DIR RESKRIMUMDrs. BENNY GUNAWAN, S.H.,M.H.

    KOMBES POL NRP 63100748

    WADIRDrs. SUBAKTI

     AKBP NRP 66010557

    KABAG WASSIDIK KABAG BIN OPSNALSYUKRI, SH

     AKBP NRP 65120152

    KANIT 1 AKP

    MUHAYATEFENDIE,SH,

    MH.

    SUBBAG MINOPSNAL SUBBAG ANEV

    KASUBBAG RENMIN AGUNG HERY SAMODRO, SH.MSM

    KOMPOL NRP 70060477

    KAUR REN KAUR MINPENATA

    HESTHY RAHAYU

    KAUR KEU KAUR

    KASUBDIT IWELLY ABDILLAH, S.H.,S.I.K

    KOMPOL NRP 78061019

    KASUBDIT IIBAMBANG EKO S. SIK. MM.

     AKBP NRP 74120874 

    KASUBDIT IIISUTRI HAMDANI

     AKBP NRP 57050057

    KASUBDIT IVKASI IDENTM. NUR

    KOMPOL NRP 60120772

    2 KANITKOSONG

    PAMIN 1IPDA ARIFIN

     A. S.Sos

    PAMIN 1BRIPKA

    HERMANTO

    PAMIN 1PENGDA-I

    CUT IRNANDA F.

    PAMIN 1PENGATUR

    USNI

    KANIT 1 AKP SUGENG 

    4 KANITKOSONG

    4 KANIT KOSONG

    KANIT 1KOMPOL ANWAR,

    SE,MM.

    KANIT 1

     AKP ELFIANA

    4 KO

    3 KANITKOSONG

    9 PANITKOSONG

    10 PANITKOSONG

    PANIT 1 AKP SYARIFAH CHAIRA SUKMA

    KANIT OLAH TKP AKP ZULKIRAM

    KANIT DAKTILOSKOPI

     AKP ISWAR,S.H.

    PANIT 1 AIPTU KAMARUZAMAN

    PANIT 1 AIPDA SAIFUL SYAH, SH

    PAUR MIN AKP AFRIZAL,SE,MM.

    PAUR MIN

    10 PANITKOSONG

    KANIT POTOPOLISHAK.A

    4 PANITKOSONG

    PANIT 1

     AKP JATMIKO 

    KANIT 1 AKP ACHMAD F.SH,SIK. 

    KANIT 1 AKP

    MARZUKI,SH.

    PAMIN 2 AIPTU

    HIDAYAT