Tugas Observasi.docx

7
TUGAS MATA KULIAH PSIKODIAGNOSTIK 2 Nama : Paul Patrick NIM : 13181051P Kelas : PS 4A Mengobsevasi Karakter Ishaan. Observee : Ishaan Awasthi Tanggal : 23 Mei 2015 Observer : Paul Patrick Waktu : 11.40 – 12.30 wib Baris Uraian Tema 1. 5. 10. 15. Nama Ishaan. Ia menangkap kecebong, dimasukkan ke dalam botol minum. Gigi agak nongol, rambut agak keriting. Orang India. Ishaan bermain dengan 2 ekor anjing, lalu bukunya robek digigit anjing. Pulang sekolah memasukkan kecebong yang ditangkapnya ke dalam aquarium yang terletak di atas kulkas. Ishaan bermain puzzle sambil minum. Ishaan memegang gelas. Ishaan menangkap kutu di kepala anjing. Ishaan membantu mengambilkan bola yang anak-anak lain mainkan, yang terlempar

Transcript of Tugas Observasi.docx

TUGAS MATA KULIAH PSIKODIAGNOSTIK 2Nama: Paul PatrickNIM: 13181051PKelas: PS 4A

Mengobsevasi Karakter Ishaan. Observee: Ishaan AwasthiTanggal : 23 Mei 2015Observer: Paul Patrick Waktu : 11.40 12.30 wib

BarisUraianTema

1.

5.

10.

15.

20.

25.

30.

35.

40.

45.

50.

55.

60.

65.

70.

Nama Ishaan. Ia menangkap kecebong, dimasukkan ke dalam botol minum. Gigi agak nongol, rambut agak keriting. Orang India. Ishaan bermain dengan 2 ekor anjing, lalu bukunya robek digigit anjing. Pulang sekolah memasukkan kecebong yang ditangkapnya ke dalam aquarium yang terletak di atas kulkas. Ishaan bermain puzzle sambil minum. Ishaan memegang gelas. Ishaan menangkap kutu di kepala anjing. Ishaan membantu mengambilkan bola yang anak-anak lain mainkan, yang terlempar keluar. Ishaan mengembalikan bola tersebut dengan cara melempar namun bola tersebut nyasar ke tempat lain. Anak-anak tersebut marah. Ishaan dipukul. Ishaan dan anak-anak tersebut berkelahi. Mulut dan dahi Ishaan berdarah. Ishaan menangis. Selanjutnya, Ishaan bermain layangan. Ishaan pulang ke rumah. Ishaan dimarahi ayahnya. Ishaan mandi. Luka-lukanya dibersihkan dan diberi obat oleh ibunya. Kakak Ishaan rajin belajar. Kakak Ishaan sarapan pagi dan pergi sekolah. Ishaan belum bangun. Ishaan menggosok gigi sambil berpikir. Ishaan buang air besar sambil melamun. Ishaan mengerjakan tugas sambil berkhayal. Baju, celana dan sepatu Ishaan untuk sekolah dipakaikan oleh ibunya. Sarapan pagi Ishaan juga disiapkan oleh ibunya. Ishaan sering melamun di kelas. Ishaan tidak bisa membaca ketika diminta oleh gurunya. Ishaan diusir keluar dari kelas. Ishaan berdiri di depan kelas. Ishaan membersihkan kotoran di hidungnya, kemudian menjentikkannya. Ishan menari-nari di depan kelas. Jam sekolah selesai. Ishaan menyeberang jalan sendirian. Ishaan duduk di atas batu karang, di tepi pantai. Ishaan naik jembatan. Ishaan berjalan di tengah kota. Ishaan melihat banyak burung berterbangan. Ishaan pulang ke rumah. Ishaan mengerjakan PR ditemani ibunya. Lidah Ishaan menjulur keluar. Bola mata Ishaan melihat ke arah kanan atas. Ishaan diberi nasehat oleh ibunya. Ishaan melarikan diri. Ishaan membangunkan kakaknya pada saat tidur di malam hari. Ishaan menceritakan hal-hal yang dilakukannya sepanjang hari. Ishaan meminta tolong kakaknya untuk membuat surat ijin palsu. Ishaan mencoba mengerjakan soal ujian di kelas. Ishaan melihat soal-soal berupa angka dan berimajinasi soal-soal tersebut berubah menjadi tokoh dan cerita kartun seperti di film. Imajinasi tersebut membantunya untuk menjawab soal matematika yang ada di hadapannya. Jawaban Ishaan salah. Surat ijin palsunya diketahui oleh ayah dan ibu Ishaan. Ishaan ketahuan bolos sekolah. Ishaan dimarahi oleh ayahnya. Ishaan akhirnya pindah sekolah. Ishaan tinggal sendirian di asrama. Di kelas barunya, Ishaan mendapat seorang teman baru yang kaki sebelah kirinya cacat. Teman Ishaan berjalan menggunakan tongkat. Pada lain waktu, Ishaan duduk melamun. Saat teman-teman sekelas Ishaan memperhatikan guru yang mengajar, Ishaan melihat induk burung dan anaknya yang sedang bermain di luar kelas.Ishaan dilempari kapur tulis oleh gurunya. Tangan Ishaan dipukul menggunakan penggaris oleh gurunya. Ishaan melihat huruf-huruf yang ada di papan tulis terbalik. Ishaan diberi pertanyaan oleh gurunya. Ishaan tidak dapat menjawab dengan benar. Ishaan kesal. Ishaan mengeluarkan semua buku yang ada di dalam tasnya dan memasukkannya ke dalam tong sampah. Orang tua Ishaan dipanggil ke sekolah.

I, B 23 - 24, Kesulitan mengingat kata-kata.I, B 25 26, Lambat dalam mengerjakan PR dan tulisan tangan yang buruk.

I, B 29 30, Tidak dapat membaca dengan baik. I, B 29 30, Membaca lambat dan terputus-putus. I, B 29 30, Kesulitan mengingat kata-kata.

I, B 39 40, Lambat dalam mengerjakan PR, tulisan tangan yang buruk.I, B 40 41, Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

I, B 48 53, Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

I, B 60 65, Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

I, B 67 69, Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.I, B 68 70, Kesulitan mengingat kata-kata.

Karakteristik Disleksia.

NoKarakteristikIndikator

1.

Kesulitan mengenali huruf dan mengeja.Tidak dapat membaca dengan baik.

2.

Kesulitan membuat pekerjaan tertulis secara terstruktur.Lambat dalam mengerjakan PR, tulisan tangan yang buruk.

3.

Huruf tertukar-tukar.

Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

4.

Kesulitan memahami kalimat yang dibaca. Membaca lambat dan terputus-putus.

5.Daya ingat jangka pendek.Kesulitan mengingat kata-kata.

Check List.

NoKarakteristikIndikatorCheck List

1.

Kesulitan mengenali huruf dan mengeja.Tidak dapat membaca dengan baik.

2.

Kesulitan membuat pekerjaan tertulis secara terstruktur.Lambat dalam mengerjakan PR, tulisan tangan yang buruk.

3.

Huruf tertukar-tukar.

Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

4.

Kesulitan memahami kalimat yang dibaca.Membaca lambat dan terputus-putus.

5.Daya ingat jangka pendek.Kesulitan mengingat kata-kata.

Rating Scale.

NoKarakteristikIndikatorRating Scale

1.

Kesulitan mengenali huruf dan mengeja.Tidak dapat membaca dengan baik.

2.

Kesulitan membuat pekerjaan tertulis secara terstruktur.Lambat dalam mengerjakan PR, tulisan tangan yang buruk.

3.

Huruf tertukar-tukar.

Kebingungan atas konsep alphabet dan simbol.

4.

Kesulitan memahami kalimat yang dibaca.Membaca lambat dan terputus-putus.

5.Daya ingat jangka pendek.Kesulitan mengingat kata-kata.