Tipologi 2

download Tipologi 2

of 13

Transcript of Tipologi 2

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    1/13

    Tipologi Pertama

    Paradigma tipologi yang pertama dibangunberdasarkan kepercayaan adanya tatananrasional daripada alam semesta ataukosmologi, yang menjadikan setiap elemenarsitektur sebagai bagian dari tatanan alam

    juga; seolah-olah mulai dari kolom bangunansampai dengan tataran kota, semuanyaparalel dengan rantaian yang ada padakosmologi.

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    2/13

    Tipologi Pertama

    Baca artikel; Spatial Archetypes karya imi!obel

    imi !obel mengkategorikan " pola yangsecara sekaligus membentuk semacammor#ologi $sik dan peradaban.

    %. Sensiti&e 'haos

    (. )reat *ound

    +.he our uarters

    /.he Pyramid

    0.he *adiant A1es

    ".he )rid

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    3/13

    %. Sensiti&e 'haos2kepekaan galau3

    erupakan pola dasar dari pengembara yangberburu dan meramu. ereka hidup menyatudengan alam, berinteraksi langsung,tanggapan terhadap alam dijalankan tanpaperlu ada konsep-konsep, dan angka-angka.

    Bagi mereka alam adalah hidup dan alammenghidupkan makhluk.

    4eberlangsungan alam dan manusia adalahanimasi roh suci yang disimbolkan sebagai

    spiral. 2merupakan contoh reinkarnasi35alam sensiti&e chaos tidak ada bangunan

    yang permanen atau bentuk geometri yangsimetris karena semua itu tidak praktis bagipemburu-pemburu tersebut, dianggapmenghambat pertumbuhan alam.

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    4/13

    (. )reat *ound2!ingkar raya3

    5unia para 5e6i7 !ingkarannya lebih jelas dariSensiti&e 'haos

    8aman 9eolitik dan perunggu 7 Petani sudahperlu tinggal di lahan dan membentuk

    kelompok. ereka sudah mengerti tentanglintasan matahari 2musim3, bulan danbintang. Ada kepercayaan kepada de6a dande6i.

    Pada )reat *ound orang juga menolakmembuat bangunan permanen 2samadengan Sensiti&e 'haos3, mereka tinggal digua dan candi-candi sebagai perlambangande6a suci.

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    5/13

    +. he our uarters2perempat bagian3

    5unia para 5e6i7 !ingkarannya lebih jelas dariSensiti&e 'haos

    5alam tahap ini dikenal konteks indi&idu :s.orang lain dan dikenal adanya perang.

    asyarakat dibagi dalam / kasta, begitu pulaadanya de6a-de6a yang menguasai / alam.Arsitektur our uarters beragam dapatdilihat dari berbagai kebudayaan, misalperancangan kota, pemusatan candi,legenda 'ina ing ang, / periode dibenteng :iking, dst.

    Secara psikologis pada masa ini sudah terjadipentrans#eran antara pengetahuan dari ibu,

    yang membentuk jati diri sang anak.

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    6/13

    /. he Pyramid2Pyramid3

    erupakan penggabungan hirarki #our

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    7/13

    0. he *adiant A1es2Sumbu pancar3

    Pola dasar kerajaan disimpulkan sebagai negaraatau kota dengan kekuasaan yang luas.

    ujuan dari kerajaan ini adalah kekuasaanyang tidak terbatas, layaknya matahari

    Secara psikologi; berarti cita-cita yangmelambung, tidak ada batas, merasa sebagaimanusia super, bahkan percaya diri sebagai

    uhan.

    'ontoh bangunan; >stana kerajaan dan kota-kota besar 9e6 5elhi, ?ashington

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    8/13

    ". he )rid2)rid3

    enggambarkan akhir dari keberurutan

    5iperlukan untuk memisahkan segala sesuatuke dalam unit yang identik. he )rid adalahhasil pencarian untuk mereduksi sesuatu;

    in#ormasi, produk, orang, dsb

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    9/13

    Tipologi Kedua

    Paradigma tipologi yang keduamenggunakan @kekhasan jaman sebagaiparadigmanya, yaitu tipologi yangdidasarkan atas objek produksi massal danyang melihat bah6a elemen dari kolomrumah sampai dengan kota sebagai suatuanalogi dengan piramida produksi.

    engusulkan bah6a model bagiperancangan arsitektur haruslah ditemukan

    dalam proses produksi itu sendiri

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    10/13

    Tipologi Kedua

    Paradigma tipologiyang keduaparadigma@kekhasan jaman

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    11/13

    Tipologi Kedua

    Paradigma tipologiyang keduaparadigma@kekhasan jaman

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    12/13

    Tipologi Kedua

    Paradigma tipologiyang keduaparadigma@kekhasan jaman

  • 7/24/2019 Tipologi 2

    13/13

    end