Soal Kimfis

2
SOAL KIMFIS Dosen: Ibu Yudhi Sriviana Ibu Rahmah Elfiyani 1. Jika suatu larutan yang mengandung 150,5 g sukrosa dalam 1000 g air pada suhu 20 o C,hitunglah penurunan tekanan uap relatif (BM sukrosa= 342,3 g/mol) dan BM air 18 g/mol 2. Tentukan tekanan uap akhir apabila 0,55 mol gula ditambahkan pada 1000 ml air pada suhu 25 o C jika diketahui tekanan uap air adalah 17,54 mmHg 3. Dari 20 g zat A dalam 100 ml air pada 25 o C menghasilkan tekanan osmosis sebesar 0,6 atm. Berapakah BM zat tsb? 4. Hitunglah tekanan osmosis larutan urea dengan BM 60 g/mol yang berisikan 0,2 g obat dalam 100 ml air pada suhu 25 o C 5. Dari 15 g zat dalam 1000 ml air pada 25 o C menghasilkan tekanan osmosis 0,6 atm. Berapakah BM zat tsb? 6. Obat baru sebanyak 5 g dilarutkan dalam 250 g air. Larutan tsb digunakan untuk analisa krioskopi untuk memperoleh BM. PTB adalah 0,12 o C. Hitunglah BM nya! 7. Dengan melarutkan 15 g obat dalam 100 g air,kemudian digunakan untuk analisa krioskopi kenaikan titik didih adalah 0,28 o C. Hitunglah BM obat tsb 8. Hitunglah BM senyawa obat apabila 0,75 g obat dilarutkan dalam 500 g air pada 25 o C. Penurunan tekanan uap pada 25 o C adalah 0,18 mmHg dan tekanan uap air adalah 17,54 mmHg 9. Tentukan pH dari larutan HCl 0,02 M dan NaOH 0,05 M 10. Hitunglah pH larutan ephedrine sulfat 1% b//v dimana BM nya adalah 428,6 g/mol dan Kb ephedrine basa 2,3 x 10 -5 11. Untuk mengubah pH 0,5 M larutan obat menggunakan dapar As.Borat dan Na Borat menjadi 7,4 maka berapakah perbandingan As.Borat dan Na.Borat yang diperlukan jika nilai Ka adalah 5,8x10 -10

description

kimfis

Transcript of Soal Kimfis

Page 1: Soal Kimfis

SOAL KIMFIS

Dosen: Ibu Yudhi Sriviana

Ibu Rahmah Elfiyani

1. Jika suatu larutan yang mengandung 150,5 g sukrosa dalam 1000 g air pada suhu 20oC,hitunglah penurunan tekanan uap relatif (BM sukrosa= 342,3 g/mol) dan BM air 18 g/mol

2. Tentukan tekanan uap akhir apabila 0,55 mol gula ditambahkan pada 1000 ml air pada suhu 25oC jika diketahui tekanan uap air adalah 17,54 mmHg

3. Dari 20 g zat A dalam 100 ml air pada 25oC menghasilkan tekanan osmosis sebesar 0,6 atm. Berapakah BM zat tsb?

4. Hitunglah tekanan osmosis larutan urea dengan BM 60 g/mol yang berisikan 0,2 g obat dalam 100 ml air pada suhu 25oC

5. Dari 15 g zat dalam 1000 ml air pada 25oC menghasilkan tekanan osmosis 0,6 atm. Berapakah BM zat tsb?

6. Obat baru sebanyak 5 g dilarutkan dalam 250 g air. Larutan tsb digunakan untuk analisa krioskopi untuk memperoleh BM. PTB adalah 0,12oC. Hitunglah BM nya!

7. Dengan melarutkan 15 g obat dalam 100 g air,kemudian digunakan untuk analisa krioskopi kenaikan titik didih adalah 0,28oC. Hitunglah BM obat tsb

8. Hitunglah BM senyawa obat apabila 0,75 g obat dilarutkan dalam 500 g air pada 25 oC. Penurunan tekanan uap pada 25oC adalah 0,18 mmHg dan tekanan uap air adalah 17,54 mmHg

9. Tentukan pH dari larutan HCl 0,02 M dan NaOH 0,05 M 10. Hitunglah pH larutan ephedrine sulfat 1% b//v dimana BM nya adalah 428,6 g/mol dan

Kb ephedrine basa 2,3 x 10-5

11. Untuk mengubah pH 0,5 M larutan obat menggunakan dapar As.Borat dan Na Borat menjadi 7,4 maka berapakah perbandingan As.Borat dan Na.Borat yang diperlukan jika nilai Ka adalah 5,8x10-10

12. Tentukan pH larutan trimetil amin 0,5 mol dalam 150 ml air jika diketahui tetapan disosiasi basa adalah 6,3 x 10-5

13. Suatu titrasi dimulai dengan 50 ml larutan asetat 0,2 N kemudian ditambahkan dengan (a) 10 ml ; (b) 25 ml NaOH 0,2 N. Berapakah pH setelah setiap penambahan basa (Ka= 1,75 x 10-5

14. Bila ingin mengatur pH larutan menjadi 8,8 dengan menggunakan dapar asam borat-natrium borat. Berapakah perbandingan asam dan garam yang dibutuhkan (Ka = 5,8 x 10-10)

15. Suatu obat baru memiliki BM 300,menghasilkan PTB sebesar 0,52oC dalam larutan 0,145 M. Berapakah nilai Liso, E, & V?

Page 2: Soal Kimfis

16. Dengan menggunakan metode Natrium Klorida, hitunglah berapa gram NaCl yang dibutuhkan untuk membuat 30 ml larutan fisostigmin salisilat 2% yang isotonis (BM= 413,5; PTB 1%= 0,09oC)? Jika NaCl diganti dengan laktosa,hitunglah berapa laktosa yang dibutuhkan (E laktosa= 0,07)?

17. Berapakah kapasitas dapar larutan yang mengandung 0,2 M asam asetat dan natrium asetat 0,1 M (Ka=1,75x10-5)