Slide Peran Kader Posbindu

16
UPAYA PENCEGAHAN DAN DETEKSI DINI PENYAKIT TIDAK MENULAR MELALUI REVITALISASI PERAN KADER POSYANDU DI UPTD PUSKESMAS KECAMATAN PONTIANAK TIMUR Oleh : dr. INSANUL KAMILAH NIP. 19840613 201001 2 007

description

peran kader posbindu dalam pencegahan ptm

Transcript of Slide Peran Kader Posbindu

UPAYA PENCEGAHAN DAN DETEKSI DINI PENYAKIT TIDAK MENULAR

MELALUI REVITALISASI PERAN KADER POSYANDU

DI UPTD PUSKESMAS KECAMATAN PONTIANAK TIMUR

Oleh :dr. INSANUL KAMILAH

NIP. 19840613 201001 2 007

PENDAHULUAN• Indonesia menghadapi pergeseran pola penyakit

dari penyakit menular menjadi penyakit tidak menular (PTM)

• Riskesdas 2007 : 6 dari 10 besar penyebab kematian tertinggi merupakan penyakit tidak menular (PTM)

STROKE (15,4%)• Kronik serta progresifitas penyakit PTM perlu UBAH

strategi Pengendalian PTMPUSKESMASMASYARAKAT• PROMOSI• PREVENSI• DETEKSI DINI

FAKTOR RESIKO PTM

PENDAHULUAN• POSYANDU : bentuk upaya kesehatan bersumber

daya masyarakat dikelola dari, oleh dan untuk masyarakat KADER POSYANDU

• Upaya pengendalian PTM di Posyandu

cegah dan deteksi dini faktor resiko

POSBINDU oleh KADER

TUJUAN• Menjelaskan tentang upaya pencegahan dan

deteksi dini penyakit tidak menular (PTM) melalui revitalisasi peran kader posyandu di UPTD Puskesmas Pontianak Timur

PENYAKIT TIDAK MENULAR (PTM)• Merupakan penyakit yang terjadi tidak disebabkan

oleh adanya proses infeksi• Akumulasi, perjalanan faktor resiko kronik• PTM seperti Kardiovaskuler, Stroke, Kanker,

Diabetes melitus, penyakit Paru Kronik Obstruktif dan Cedera

• Prevalensi PTM : Hipertensi (31,7%), penyakit jantung (7,2%), tumor/kanker (4,3%), asma (3,5%) diabetes mellitus (1,1%) dan stroke (0,83%), kecelakaan lalu lintas darat (25,9%).

FAKTOR RESIKO PTM• Faktor risiko PTM adalah suatu kondisi yang

secara potensial berbahaya dan dapat memicu terjadinya PTM pada seseorang atau kelompok tertentu.

FAKTOR RESIKOKURANG AKTIVITAS FISIKDIET TIDAK SEHAT,TIDAK SEIMBANG MEROKOKKONSUMSI ALKOHOL OBESITASHIPERGLIKEMIAHIPERTENSIHIPERKOLESTEROLPERILAKU BERKAITAN CEDERA

PTM

Cegah+

kendali

STRATEGI PENGENDALIAN PTM• Puskesmas fungsi sebagai pusat

pemberdayaan kesehatan masyarakat• Jejaring yang efektif dan efisien di masyarakat

berupa UKBM Posyandu• Pemberdayaan Masyarakat melalui Posyandu

dikelola dari, oleh dan untuk masyarakat • Kegiatan Posyandu dilaksanakan oleh KADER

Pengendalian PTM POSYANDU

KEGIATAN POSBINDU PTM

Peran Pembinaan Kader dan Kegiatan Deteksi Dini PTM

• Pelatihan dan pembekalan keterampilan dalam mendeteksi faktor resiko penyakit tidak menular (PTM)

• Puskesmas menyediakan tenaga kesehatan yang berkompeten terlibat dalam kegiatan Posbindu

• Peran dalam mengedukasi masyarakat, serta menanggulangi permasalahan kesehatan anggota masyarakat dengan faktor resiko tinggi bahkan terhadap penderita PTM

• Pembinaan Rutin Kader Posbindu PTM melalui evaluasi kegiatan

Pelaksanaan Kegiatan Pencegahan Dan Deteksi Dini PTM Oleh Kader Posyandu

UPTD Puskesmas Kecamatan Pontianak Timur

3 Posyandu Lansia

1 Posyandu Lansia dengan POSBINDU PTM

KEGIATAN POSBINDU PTM SALIMAH• kegiatan utama pengendalian PTM• Rutin setiap bulan• Deteksi dini faktor resiko PTM melalui anamnesa,

pengukuran BB,TB Tek.Darah, lingkar perut, analisis lemak, pengukuran gula darah dan kolesterol

• Jenis Posbindu meningkat menjadi PTM Plus, karena telah memiliki alat ukur gula dan lemak darah

• Pelaksana kegiatan : kader yang telah dilatih, dan melaporkan hasil kegiatan ke PKM

• Sasaran kegiatan ini adalah warga usia produktif mulai dari usia 20 tahun hingga lansia

KEGIATAN POSBINDU PTM SALIMAH

PENGUKURAN ANALISIS LEMAK TUBUH DAN PEMERIKSAAN KADAR GULA DARAH OLEH KADER

SENAM SEHAT SALIMAH• Kegiatan ini diadakan rutin setiap hari minggu pagi

pukul 06.00 – 07.00 WIB,• Bertempat di halaman masjid Al-Furqon Perum IV. • Senam Sehat ini diikuti oleh warga yang berada di

wilayah Perum IV dan sekitarnya. • Persiapan alat sound system serta pelaksanaan

kegiatan senam dilakukan oleh kader• Senam dipimpin oleh instruktur senam yang

ditunjuk oleh ketua kader Posyandu. • Pembiayaan untuk kegiatan ini swadana, berasal

dari iuran sukarela warga yang ikut kegiatan senam tersebut

JALAN SEHAT LANSIA SALIMAH• bertujuan untuk menjalin silaturahmi serta

sosialisasi kegiatan Posyandu Salimah• Minggu, tanggal 3 Maret 2013 yang lalu,

dengan mengambil rute sekitar Perum III dan Perum IV

• Beberapa Instansi turut terlibat dalam kegiatan ini

• Jalan santai dilepas oleh Wakil Walikota Pontianak, dimeriahkan oleh marching band sekolah dan hadiah doorprize

• dipublikasikan oleh Harian Pontianak Post pada hari Senin, tanggal 4 Maret 2013 di halaman 10

JALAN SEHAT LANSIA SALIMAH

Pontianak Post Edisi Senin 4 Maret 2013

TERIMA KASIH