Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

59
Sistem Persamaan dan Pertidak samaan Linear Oleh Kelompok 3 // 10 IIS 1

Transcript of Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Page 1: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Oleh Kelompok 3 // 10 IIS 1

Page 2: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Kelompok 3 IIS I• Ahmad Kemal• Ezra Jan Reynara• Fadhillah• M. Ramadhan• Sulthan Isa Ahmad• Vio Aji

Page 3: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

A. Sistem Persamaan Linear Dua Variabel

( Metode Grafik , Eliminasi , Subsitusi , Eliminasi Subsitusi )

Page 4: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

1. Metode Grafik

Page 5: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal :

Perhatikanlah pernyataan berikut!x + y = 2 ....……………………………..…………....... (1)

4x + 2y = 7 ....………...………………………………….. (2)

Page 6: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

x + y = 2 ....…………………………….…………....... (1)Menentukan titik-titik potong terhadap sumbu koordinat untuk

Persamaan (1)

Diperoleh titik-titik potong kurva x + y = 2 terhadapsumbu koordinat, yaitu titik (0, 2) dan (2, 0).

x + y = 2x 0 2y 2 0

Page 7: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

4x + 2y = 7 ....…………………………….…………....... (2)Menentukan titik-titik potong terhadap sumbu koordinat untuk

Persamaan (2)

Diperoleh titik-titik potong kurva 4x + 2y = 7 terhadapsumbu koordinat, yaitu titik dan .

4x + 2y = 7

x 0

y 0

Page 8: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Menarik garis lurus dari titik (0, 2) ke titik (2, 0) dan dari titik (0, ) ke titik (, 0) .

Page 9: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Page 10: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Berdasarkan gambar grafik x + y = 2 dan 4x + 2y = 7, kedua garis lurus tersebut berpotongan pada sebuah titik, yaitu titik ( , )

Sehingga himpunan penyelesaian sistem persamaan linear x + y = 2 dan 4x + 2y = 7 adalah {( , )}

Page 11: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

2. Metode Eliminasi

Page 12: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Pengertian

Eliminasi artinya membuang atau menghilangkan SPLDV yang memiliki dua variabel, dengan membuang/menghilangkan atau mengeliminasi satu variabel kita memperoleh persamaan linear dengan satu variabel.

Page 13: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Perhatikan SPLDV berikut.

x + y = 2 4x + 2y = 7

Tentukan penyelesaian dari persamaan tersebut!

Page 14: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

SPLDV ini dapat diselesaikan dengan metode eliminasi.Eliminasi variabel x dari persamaan (1) dan (2).

jawab

2y = 1 y =

Page 15: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Eliminasi variabel y dari persamaan (1) dan (2).

–2x = -3

x =

Diperoleh himpunan penyelesaian kedua persamaan adalah

Page 16: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

3. Metode Subsitusi

Page 17: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Pengertian

Subsitusi artinya mengganti/menempatkan, cara subsitusi dalam menyelesaikan SPLDV berarti mengganti variabel yang satu dengan variabel lain sesuai dengan persamaan yang diberikan.

Page 18: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Selesaikanlah SPLDV berikut!

3x – 2y = 84x + y =7

Page 19: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Jawab

3x – 2y = 8 ……………… persamaan (1)4x + y = 7 ……………… persamaan (2)

Dari persamaan (2) diperoleh

y = 7 – 4x ……………… persamaan (3)

Page 20: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Subsitusi/gantilah y pada persamaan (3) ke persamaan (1)

3x – 2(7 – 4x) = 8 3x –14 + 8x = 8

11x = 22 x = = 2.Setelah diperoleh nilai x = 2,

Page 21: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Subsitusikan nilai x ke persamaan (3) sehingga

y = 7– 4xy = 7 – 4(2)y = 7 – 8y = –1

Jadi penyelesaian SPLDV di atas adalah {(2, –1)}.

Page 22: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

4. Metode Eliminasi dan Subsitusi

Page 23: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Perhatikan SPLDV berikut.

x + y = 2 4x + 2y = 7

Tentukan penyelesaian dari persamaan tersebut!

Page 24: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

SPLDV ini dapat diselesaikan dengan metode eliminasi terlebih dahulu.Eliminasi variabel x dari persamaan (1) dan (2).

2y = 1 y =

Page 25: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Subtitusikan nilai y ke persamaan (1)

x + y = 2 x + = 2 x =

Diperoleh himpunan penyelesaian kedua persamaan adalah

Page 26: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

B. Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel

( Metode Grafik , Eliminasi , Subsitusi , Eliminasi Subsitusi )

Page 27: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

1. Metode Eliminasi

Page 28: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Perhatikan SPLTV berikut :

Sistem persamaan diatas dapat diselesaikan dengan metode eliminasi.

Page 29: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Eliminasi variabel z pada persamaan (1) dan (2) dengan cara menjumlahkannya dan diperolehlah persamaan (4)

6x – 2y = 4 3x – y = 2 …………..(4)

Didapatlah persamaan (4) yaitu 3x – y = 2

Page 30: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Eliminasikan variabel z pada persamaan (1) dan (3), seperti di slide sebelumnya dengan cara menambahkan kedua persamaan tersebut dan diperolehlah persamaan (5),

9x – 9y = 0 x – y = 0……………………(5)

Didapatlah persamaan (5) yaitu x – y = 0

Page 31: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Persamaan (4) dan (5) membentuk SPLDV berikut;

3x – y = 2 x – y = 0

Page 32: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Penyelesaian dari SPLDV ini adalah; 2x = 2 x = 1

Page 33: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Untuk memperoleh nilai y, eliminasikan x

2y = 2 y = 1

Page 34: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Untuk memperoleh nilai z bisa menggunakan cara eliminasi variabel x dan z hingga diperolah SPLDV yang mengandung variabel z. Dengan ini variabel z mendapatkan hasil z = 1 .

Demikian himpunan penyelesaian soal ini adalah {(1, 1, 1)}

Page 35: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

2. Metode Subsitusi

Page 36: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Perhatikan SPLTV berikut!

2x + y – z = 3 ……………….…….….(1) x + y + z = 1 ………………………….(2)x – 2y – 3z = 4 ……………………….(3)

Page 37: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Dari sistem persamaan barusan dapat disimpulkan subsitusi berikut;

Dari sistem persamaan (2) ;

x + y + z = 1 ,

Dapat diperoleh persamaan (4) yaitu ;

x = 1 - y - z

Page 38: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Substitusikan persamaan (4) ke persamaan (1) diperoleh :

2x + y – z = 32(1 – y – z) + y – z = 3

2 – 2y – 2z + y – z = 3 –y – 3z = 1 y = –3z – 1 …………………..(5)

Page 39: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Substitusikan persamaan (4) ke persamaan (3) diperoleh :

x – 2y – 3z = 41 – y – z – 2y – 3z = 4 –3y – 4z = 3 ……………….….(6)

Page 40: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Substitusikan persamaan (5) ke persamaan (6) diperoleh :

–3y – 4z = 3 –3 (–3z – 1) – 4z = 3

9z + 3 – 4z = 3 5z = 0 z = 0 ……….(7)

Page 41: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Variabel z ditemukan dengan nilai z = 0, kemudian subsitusikan dengan persamaan (5)

y = –3z – 1y = –3(0) – 1y = –1

Page 42: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

untuk z = 0, y = –1, disubsitusikan ke persamaan (2)

x + y + z = 1x – 1 + 0 = 1 x = 2Jadi himpunan penyelesaiannya adalah {(2, –1, 0)}

Page 43: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

3. Metode Eliminasi dan Subsitusi

Page 44: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Perhatikan SPLTV berikut :

Tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan diatas!

Page 45: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Eliminasi variabel z pada persamaan (1) dan (2), yaitu dengan menjumlahkan kedua persamaan itu sehingga diperoleh persamaan (4) sebagai berikut.

6x – 2y = 4 3x – y = 2 …………..(4)

Page 46: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Eliminasi variabel z pada persamaan (1) dan (3), yaitu dengan menjumlahkan kedua persamaan (1) dan (3) sehingga diperoleh persamaan (5) sebagai berikut.

9x – 9y = 0 x – y = 0……………………(5)

Page 47: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Persamaan (4) dan (5) membentuk SPLDV berikut.

3x – y = 2 x – y = 0

Page 48: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Penyelesaian dari SPLDV ini adalah

2x = 2 x = 1

Page 49: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Subtitusikan nilai x ke persamaan (5) diperoleh

x – y = 01 – y = 0 – y = –1 y = 1

Page 50: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Subtitusikan nilai x dan y ke persamaan (1) diperoleh

x– 3y + z = –11– 3(1) + z = –1 1– 3 + z = –1 – 2 + z = –1 z = –1+ 2 z = 1

Jadi himpunan penyelesaiannya adalah {(1, 1, 1)}.

Page 51: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

C. Sistem Pertidaksamaan

Linear Dua Variabel

Page 52: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Contoh Soal

Tentukan daerah penyelesaian dari sistem pertidaksamaan linear berikut.

5x + 4y ≤ 207x + 2y ≤ 14

x ≥ 0y ≥ 0

Page 53: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Jawab:

Gambarkan setiap garis batas dari sistem pertidaksamaan linear dua variabel,yaitu 5x + 4y = 20, 7x + 2y = 14, x = 0 (sumbu y), y = 0 (sumbu x).

Page 54: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Page 55: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Gunakan titik uji (0, 0) pada setiap pertidaksamaan linear dua variabelyang diberikan

5x + 4y ≤ 20 5(0) + 4(0) ≤ 20 0 ≤ 20 (memenuhi)

Daerah yang memenuhi berada di sebelah kiri garis 5x + 4y = 20

Page 56: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

7x + 2y ≤ 14 7(0) + 2(0) ≤ 14 0 ≤ 14 (memenuhi)

Daerah yang memenuhi berada di sebelah kiri garis 7x + 2y = 14

Page 57: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

x ≥ 0 dan y ≥ 0

Daerah yang memenuhi berada di kuadran I.Dengan pola yang berbeda, arsirlah (raster) setiap daerah yang memenuhi setiap pertidaksamaan linear dua variabel tersebut, seperti ditunjukkan pada gambar berikut.

Page 58: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Page 59: Sistem Persamaan dan Pertidaksamaan Linear

Sekian