sariawan.pptx

10
Promkes SARIAWAN PADA BAYI DAN PENCEGAHANNYA Oleh :Amanda Fairuz, S.Ked

Transcript of sariawan.pptx

Page 1: sariawan.pptx

Promkes

SARIAWAN PADA BAYI DAN PENCEGAHANNYA

Oleh :Amanda Fairuz, S.Ked

Page 2: sariawan.pptx

Sariawan atau dikenal dengan stomatitis aphtosa yaitu adanya

gangguan pada mulut yang menimbulkan perih dengan ditandai adanya permukaan cekung berwarna putih kekuningan. Besarnya sariawan tetap, tidak membesar, melebar, atau

menjalar seperti halnya bisul.

Page 3: sariawan.pptx
Page 4: sariawan.pptx

stomatitis

apthosa

• sariawan karena trauma, misalnya tergigit atau terkena sikat gigi sehingga luka atau lecet

moniliasis

• disebabkan jamur candida albican

• banyak dijumpai di lidah

stomatitis

herpetik

• disebabkan virus herpes simplek. Sariawan jenis ini berlokasi di bagian belakang tenggorokan.

Page 5: sariawan.pptx

-Bercak putih pada mulut

- Bayi menolak menyusu 

-suhu badan tinggi

- Keluar liur lebih banyak 

-Mukosa mulut mengelupas dan luka di

lidah-

Granulomatosa 

(luka-luka banyak) pada selaput lendir

mulut memutih menyerupai

bekuan susu bila dihilangkan dan

kemudian berdarah.

Tanda Gejala

Page 6: sariawan.pptx

KOMPLIKASINYA APA?

Apabila oral thrush tidak segera

ditangani atau diobati maka akan

menyebabkan kesukaran minum (menghisap puting

susu atau dot) sehingga berakibat

bayi kekurangan makanan.

Page 7: sariawan.pptx

mencuci bersih

botol dan dot susu dengan

air mendidih

atau direbus sebelum dipakai

sebelum

menyusu

puting susu ibu

dibersihkan

Bayi lebih baik

jangan diberikan

dot kempong karena selain dapat

menyebabkan oral

thrush juga

dapat mempengaruhi

bentuk rahang

berikan 1-2

sendok teh air matang untuk

membilas sisa susu pada

mulut.Adanya sisa

susu dalam mulut bayi

dapat menjadi penyeba

b terjadiny

a

pencegahan

Page 8: sariawan.pptx

sariawan dapat sembuh dengan sendirinya, kecuali sariawan akibat jamur yang

harus diobati dengan obat antijamur. Jika tak segera

diobati, jamur dapat menyebar dan melewati

pembuluh darah, sehingga juga bisa menyebabkan

diare.

Page 9: sariawan.pptx

Cara mengatasi sariawan

Usahakan minum menggunakan sedotan dan gelas, untuk menghindari kontak langsung dengan sariawan

Hindari makanan yang terlalu panas atau terlalu dingin, agar tidak menambah luka. Berikan makanan yang bertekstur lembut

Makanan yang banyak mengandung vitamin C dan B serta zat besi, dapat memercepat proses penyembuhan, Misalnya buah-buahan

dan sayuran hijau

Page 10: sariawan.pptx

Menjaga kebersihan mulut dan gigi