RPP fix

7
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Kelas / Semester Materi Pokok Alokasi Waktu : SMA : X / I : Hukum Newton Tentang Gerak : 2 x 45 menit (2 JP) A. Kompetensi Inti (KI) 1. KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa

description

Contoh RPP kurikulum 2013

Transcript of RPP fix

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah

Kelas / Semester

Materi Pokok

Alokasi Waktu : SMA

: X / I

: Hukum Newton Tentang Gerak

: 2 x 45 menit (2 JP)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. KI 3: Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4. KI 4: Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, memodifikasi dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.KD 3.4: Menganalisis hubungan antara gaya, massa, dan gerakan benda pada gerak lurus

Indikator: Menjelaskan hubungan antara gaya, massa, dan gerakan benda pada gerak lurus

C. Tujuan PembelajaranMelalui proses mencari informasi, menanya, dan berdiskusi peserta didik dapat memahami hubungan antara gaya, massa, dan gerak benda pada gerak lurus.D. Materi Pembelajaran

1. Gaya

2. Hukum Newton

3. Diagram Bebas Benda

E. Metode Pembelajaran

Model Pembelajaran: Pembelajaran Berbasis Masalah

Pendekatatan

: Saintifik

Metode Pembelajaran: Diskusi

Kegiatan Pembelajaran :

1. Mengamati

:

Mengamati peragaan :

Benda diletakkan di atas kertas, kemudian kertas ditarik perlahan dan tiba-tiba Benda ditarik atau didorong untuk menghasilkan gerak

Benda dilepas dan bergerak jatuh bebas

Benda ditarik tali melalui katrol dengan beban berbeda2. Menanya

:

Menanya hubungan antara gaya, massa, dan gerakan benda pada gerak lurus3. Mengumpulkan Informasi:

Mengidentifikasi penyebab benda menjadi bergerak Mendiskusikan pengaruh massa benda dan besar gaya terhadap percapatan gerak4. Asosiasi :

Menghitung percepatan benda dalam system yang terletak pada bidang miring, bidang datar, dan system katrol dalam diskusi kelas5. Komunikasi :

Menggambar gaya berat, gaya normal, dan gaya tegang tali dalam diskusi pemecahan masalah dinamika gerak lurus tanpa gesekan

F. Media, Alat , dan Sumber Pembelajaran

1. Media

: Lembar Kerja Siswa ( LKS)

2. Alat

: -3. Sumber Pembelajaran: Panduan Belajar Fisika 1A, SMA Kelas X

G. Langkah Langkah Kegiatan Pembelajaran

Langkah Langkah PembelajaranKegiatanAlokasi Waktu

Pendahuluan 1. Guru mengecek absen dan kesiapan peserta didik

2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa

3. Guru menyampaikan indicator pembelajaran yang harus dicapai

4. Guru membentuk kelompok kerja yang terdiri dari 4-8 peserta didik

5. Guru mengajukan pertanyaan untuk mengetahui pengetahuan awal siswa :

Apa yang kalian ketahui tentang gaya ?

Ketika kita sedang berada dalam angkot, lalu tiba-tiba supir angkot tersebut menginjak rem secara tiba-tiba, apa yang terjadi pada tubuh anda ?

15 menit

Kegiatan Inti1. Guru membagikan LKS yang telah dirancang kepada masing-masing kelompok yang telah dibentuk2. Guru menanyakan pemahaman ke anggota kelompok terhadap permasalahan yang diberikan

3. Peserta didik bersama dengan anggota kelompoknya mendiskusikan masalah yang diberikan guru

4. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas60 menit

Penutup 1. Guru bersama peserta didik menyimpulkan konsep yang telah dipelajari dari hasil diskusi2. Guru memberikan post-test untuk melihat pemahaman siswa

3. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mengakhiri proses pembelajaran15 menit

H. Penilaian 1. Mekanisme dan prosedur

Penilaian dilakukan dari proses dan hasil. Penilaian proses dilakukan melalui observasi diskusi kelompok dan hasil diskusi. Sedangkan penilaian hasil dilakukan melalui tes tertulis.2. Aspek dan Instrumen penilaian

Instrumen observasi dan kinerja presentasi menggunakan Lembar Kerja Siswa dengan fokus utama pada aktivitas dalam kelompok, tanggungjawab, dan kerjasama.