REVIEW-METLIT-JURNAL.docx

9
1. Review Jurnal pertama

Transcript of REVIEW-METLIT-JURNAL.docx

1. Review Jurnal pertamaJudul ArtikelSistem Informasi Akademik Berbasis SMS GATEWAY

PenulisYudi Wiharto

Judul Jurnal/Proceeding& tahun penerbitan Jurnal Teknologi dan Informatika (TEKNOMATIKA) Vol. 1 No. 1 Januari 2011 http://news.palcomtech.com/wp-content/uploads/2012/01/YUDIWIHARTO-TE01012011.pdf Waktu 18 Oktober 2013 jam 00.09

Masalah utama yang diangkatSulitnya para siswa atau wali siswa untuk memperoleh informasi akademik yang diinginkan pada saat kapan pun dan dimanapun.

Kontribusi Penulis Solusi yang cukup ideal yang diambil oleh penulis adalah membuat program aplikasi SMS gateway. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data siswa, data nilai, jadwal ujian dan absensi. Hipotesis : Penulis menduga bahwa informasi sangat penting bagi siswa atau wali siswa terkait dengan kegiatan akademik seperti informasi data nilai, jadwal ujian dan absensi siswa. Biasanya diperoleh saat pihak sekolah sudah mengumumkannya, dan informasi tersebut dapat diperoleh hanya di sekolah saja. Sehingga perlu adanya suatu layanan yang memberikan informasi sistem akademik yang lebih efektif dan efisien yaitu pengiriman informasi melalui SMS. Asumsi-asumsi : 1. Dengan adanya aplikasi SMS Gateway dan mobile application maka akan lebih memudahkan siswa atau wali siswa untuk dapat mengetahui informasi-informasi penting dari sekolah.2. Pihak sekolah akan lebih mudah dalam mengumumkan atau menyampaikan informasi yang sifatnya masal baik utuk siswa maupun wali siswa. Dengan demikian pihak sekolah dapat menjalin komunikasi dengan orang tua siswa secara lebih baik.

Metodologi-

Ikhtisar artikelSMS merupakan sebuah layanan yang banyak diaplikasikan pada sistem komunikasi tanpa kabel sehingga memungkinkan pengiriman dalam bentuk teks. Karakteristik SMS adalah paket data yang bersifat out-off-band dengan bandwith kecil maka pengiriman suatu burst data yang sangat pendek dapat dilakukan dengan efisiensi yang sangat tinggi. Dalam sistem sms mekanisme utama yang dilakukan dalam suatu sistem adalah melakukan pengiriman short message dari satu terminal customer ke terminal yang lain.

Kaitannya dengan masalah yang diangkat oleh penulis yaitu tentang sulitnya para siswa atau wali siswa memperoleh informasi akademik yang up to date dimanapun dan kapanpun. Maka muncul solusi untuk menyelesaikan permasalahan diatas yaitu dengan dibuatnya program aplikasi SMS gateway. Dalam hal ini para pengguna program aplikasi ini mendapatkan keuntungan seperti dimudahkannya dalam hal penerimaan informasi melalui SMS.

Hasil penelitian, Kesimpulan & SaranHasil penelitian :Menciptakan sebuah program aplikasi yang mempermudah pengguna dalam pelayanan sistem informasi akademik yang berbasis SMS gateway.

Kesimpulan : Dari hasil analisis terhadap masalah dan aplikasi yang dikembangkan maka dapat ditarik beberapa kesimpulan, antara lain: Dengan adanya aplikasi SMS Gateway dan Mobile Application (Request Sender), maka akan lebih memudahkan siswa atau wali siswa untuk dapat me-request dan mengetahui informasi-informasi penting dari sekolah. - Dengan aplikasi SMS Gateway, informasi yang diinginkan siswa atau wali siswa bisa didapatkan kapanpun dan dimanapun. Dengan Mobile Application (Request Sender), untuk mendapatkan informasi yang diinginkan siswa atau wali siswa tidak perlu repot-repot untuk mengetik SMS dengan format tertentu yang panjang dan sulit diingat. Pihak sekolah akan lebih mudah dalam mengumumkan atau menyampaikan informasi yang sifatnya masal, baik untuk siswa maupun wali siswa. Pihak sekolah dapat menjalin komunikasi dengan orang tua siswa secara lebih baik.

Persamaan & Perbedaan dengan penelitian skripsiPersamaan :Persamaan antara penelitian penulis dengan penelitian kami yaitu sama-sama akan membangun sebuah aplikasi SMS gateway guna mendukung pelayanan sistem akademik sekolah.

Perbedaan :Untuk variabel yang digunakan dalam penelitian kami ada beberapa tambahan seperti data pembayaran spp .

KomentarJurnal yang ditulis oleh Yudi Wiharto ini menurut kelompok kami sudah sangat jelas dalam segi materi namun, di implementasi dan desain dalam aplikasi program yang dibuat kurang dijelaskan.

2. Review Jurnal keduaJudul ArtikelSMS GATEWAY KANNEL SEBAGAI SARANA PENUNJANG INFORMASI AKADEMIK

PenulisTaryana Suryana

Judul Jurnal/Proceeding& tahun penerbitan Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika (KOMPUTA) Vol. 1 No. 2 Oktober 2012 http://komputa.if.unikom.ac.id/_s/data/jurnal/volume-1-2/3-komputa-1-2-sms-gateway-kannel-akademik-taryana.pdf/pdf/3-komputa-1-2-sms-gateway-kannel-akademik-taryana.pdf Waktu 17 Oktober 2013 jam 21.38

Masalah utama yang diangkatPelayanan umum untuk kebutuhan komunikasi dan informasi belum maksimal khususnya di bidang akademik

Kontribusi Penulis Solusi yang cukup ideal yang diambil oleh penulis adalah membuat program aplikasi SMS gateway. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data siswa. Hipotesis : Penulis menduga bahwa SMS Gateway merupakan pintu gerbang bagi penyebaran informasi dengan menggunakan SMS. Selain itu dengan adanya SMS Gateway, kita dapat mengcustomisasi keyword dan informasi apa saja yang ingin dikirim. Asumsi-asumsi : ~ Dengan adanya aplikasi SMS Gateway maka akan lebih meningkatkan layanan kebutuhan bagi siswa atau orang tua siswa.

MetodologiMetodologi yang digunakan oleh penulis adalah metode pengiriman dan penerimaan SMS(Protocol) yang didukung oleh kennel SMS gateway.

Ikhtisar artikelSMS merupakan sebuah layanan yang banyak diaplikasikan pada sistem komunikasi yang praktis dan murah untuk mengakses data. SMS ini banyak sekali diimplementasikan dan dikembangkan serta diterapkan dalam :1. Informasi Nilai, Keuangan, PMB 2. Check Saldo, Transfer Uang 3. Informasi tanggal jatuh tempo polis 4. Informasi Tagihan 5. Informasi Pajak Kendaraan, Pajak Bumi dan Bangunan 6. Meter PDAM , PDAM Billing Info, Keluhan Pelanggan 7. Meter PLN Swalayan, PLN Biling Info SMS Gateway adalah sistem yang berfungsi sebagai gateway antara suatu sistem computer dan SMS Center (SMSC).SMS Gateway menerima pesan SMS dari handphone melalui SMS Center.Dalam penelitian ini, digunakan open source Kannel sebagai sms gateway. Kannel merupakan engine SMS Gateway dan menyediakan software interface untuk menghubungkan SMSC dan content server. Ia perlu dikonfigurasi agar dapat terhubung ke SMSC, sesuai dengan protocol yang digunakan oleh SMSC bersangkutan. Sedangkan untuk berkomunikasi dengan content server, kannel menggunakan protocol HTTP.

Untuk perangkat lunak yang dibutuhkan yaitu OS linux. Mengapa ? karena sifat linux yang open source dengan lisensi GPL (General Public License). Kannel SMS gateway yang telah digunakan untuk memberikan layanan SMS baik untuk keperluan public maupun untuk layanan SMS komersial.

Hasil penelitian, Kesimpulan & SaranHasil penelitian :Menciptakan sebuah program aplikasi yang mempermudah pengguna dalam pelayanan sistem informasi akademik yang berbasis SMS gateway.

Kesimpulan : Dari hasil analisis terhadap masalah dan aplikasi yang dikembangkan maka dapat ditarik beberapa kesimpulan, antara lain: Dengan adanya aplikasi SMS Gateway, maka akan lebih memudahkan siswa atau wali siswa untuk dapat me-request dan mengetahui informasi-informasi penting dari sekolah. - Dengan aplikasi SMS Gateway, informasi yang diinginkan siswa atau wali siswa bisa didapatkan kapanpun dan dimanapun. Dengan Mobile Application (Request Sender), untuk mendapatkan informasi yang diinginkan siswa atau wali siswa tidak perlu repot-repot untuk mengetik SMS dengan format tertentu yang panjang dan sulit diingat. Pihak sekolah akan lebih mudah dalam mengumumkan atau menyampaikan informasi yang sifatnya masal, baik untuk siswa maupun wali siswa. Pihak sekolah dapat menjalin komunikasi dengan orang tua siswa secara lebih baik.

Persamaan & Perbedaan dengan penelitian skripsiPersamaan :Persamaan antara penelitian penulis dengan penelitian kami yaitu sama-sama akan membangun sebuah aplikasi SMS gateway guna mendukung pelayanan sistem akademik sekolah.

Perbedaan :Untuk metode penulis yang menggunakan Kannel Gateway tidak akan dipakai oleh kelompok kami.

KomentarJurnal yang ditulis oleh Taryana Suryana ini menurut kelompok kami jelas dalam segi materi maupun implementasi dalam aplikasi program yang dibuat.

3. Review Jurnal ketigaJudul ArtikelSMS-Based Event Notification System

PenulisOludare Olaleye

Judul Jurnal/Proceeding& tahun penerbitan Journal of Information Engineering and Applications Vol. 3 No. 10 2013 http://www.iiste.org/Journals/index.php/JIEA/article/download/7637/8056 Waktu 18 Oktober 2013 jam 00.38

Masalah utama yang diangkatBeberapa SMS Gateway tidak bisa melakukan penjadwalan SMS

Kontribusi Penulis Solusi yang cukup ideal yang diambil oleh penulis adalah membuat aplikasi SMS Gateway berbasis web. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data member. Hipotesis : Penulis menduga bahwa Short Message Service ( SMS ) sistem mailing dirancang untuk bekerja dengan SMS gateway yang spesifik maka mengakibatkan pengguna lock-in ke vendor SMS . Juga, beberapa SMS gateway mendukung penjadwalan pesan SMS untuk dikirim di lain waktu dan tanggal , yang lain tidak mendukung hal itu . Selain itu, mereka gateway yang mendukung penjadwalan tidak sebagian besar memungkinkan pengguna untuk membatalkan pesan SMS dijadwalkan. Asumsi-asumsi : ~ Fitur yang utama yang disediakan oleh sistem baru adalah pengenalan penjadwalan pesan SMS . Fitur ini membuat pesan SMS penjadwalan mungkin di semua SMS gateway termasuk mereka yang tidak internal mendukung penjadwalan . Selain itu, pengguna juga dapat membatalkan pesan dijadwalkan sesuai kebutuhan

Metodologi-

Ikhtisar artikelLayanan ( SMS ) teknologi pesan singkat adalah salah satu yang paling stabil dan paling banyak digunakan ponsel metode komunikasi setelah panggilan telepon . Sebagian besar mahasiswa perguruan tinggi membawa ponsel yang mampu menerima pesan singkat sebagai sarana pemberitahuan acara . Pada prinsipnya , pesan teks dapat digunakan baik sebagai komunikasi satu arah untuk memberikan informasi pengguna seperti pengingat , peringatan , dll, atau sebagai dua arahkomunikasi yang memungkinkan pengguna untuk mengirim dan menerima informasi (seperti tanya jawab ) . Peristiwapemberitahuan (melalui SMS) adalah cara yang terkenal memberitahukan pengguna tentang acara dijadwalkan untuk mulai berlaku dalamperiode tertentu di suatu lembaga . Selain itu , pesan teks Ponsel merupakan bantuan yang sangat baik untuk komunikasi ketika ada kebutuhan untuk mengirimkan informasi juga pada jarak jauh atau tanpa baik sistem komunikasi bekerja atau infrastruktur , atau ketika orang-orang tidak bisa secara fisik bertemu dengan staf yang bersangkutan, dengan ketentuan bahwa biaya pesan teks sangat rendah dan tersedia untuk hampir semua orang.Penerapan layanan SMS : Sebagai alat untuk menyediakan teknik parkir mobil SMS Sebagai alat administratif untuk mendukung komunikasi dalam perguruan tinggi belajar Sebagai alat untuk mendukung pekerjaan administrasi perpustakaan Sebagai alat untuk Pengajaran dan Pembelajaran Dukungan ( interaksi dan diskusi kelas )

Desain sistem :Sistem mendefinisikan interface umum yang semua benda SMS gateway harus mengimplementasikan . Antarmuka menyatakanmetode abstrak - kirim - yang akan melakukan fungsi pengiriman pesan SMS melalui SMS tertentugerbang . Metode pengiriman harus mengembalikan sebuah obyek yang berisi bendera kesalahan yang menunjukkan jika operasi send berhasil atau tidak dan pesan respon dari SMS gateway - pesan respon akan dari set set standar pesan yang disediakan oleh antarmuka . Semua benda SMS gateway dalam sistem harus mengimplementasikan interface ini dan menentukan metode kirim untuk bekerja dengan SMS gateway yang spesifik masing-masing objek mewakili.

Hasil penelitian, Kesimpulan & SaranHasil penelitian :Menciptakan sebuah program aplikasi web yang mempermudah pengguna dalam pelayanan sistem yang berbasis SMS gateway.

Kesimpulan : Dari hasil analisis terhadap masalah dan aplikasi yang dikembangkan maka dapat ditarik beberapa kesimpulan, antara lain: Dengan adanya aplikasi SMS Gateway, maka akan lebih memudahkan pengguna untuk dapat me-request dan mengetahui informasi-informasi penting. - Dengan aplikasi SMS Gateway, informasi yang diinginkan pengguna bisa didapatkan kapanpun dan dimanapun. Dengan Mobile Application (Request Sender), untuk mendapatkan informasi yang pengguna tidak perlu repot-repot untuk mengetik SMS dengan format tertentu yang panjang dan sulit diingat.

Persamaan & Perbedaan dengan penelitian skripsiPersamaan :Persamaan antara penelitian penulis dengan penelitian kami yaitu sama-sama akan membangun sebuah aplikasi SMS gateway guna mendukung pelayanan sistem akademik sekolah.

Perbedaan :Variable yang digunakan penulis dan kelompok kami berbeda.

KomentarJurnal yang ditulis oleh Oludare Olaleye ini menurut kelompok kami kurang jelas dalam segi materi maupun implementasi dalam aplikasi program yang dibuat. Karena tidak spesifik dan masih banyak yang membingungkan.

GABUNGAN KETIGA REVIEWDari ketiga review diatas, dapat disimpulkan bahwa terdapat beberapa kesamaan, baik dari permasalahan yang diangkat maupun solusi atau variable yang dipakai dalam penelitian.Pada review pertama, penulis mengungkapkan bahwa sulitnya para siswa atau wali siswa untuk memperoleh informasi akademik yang diinginkan pada saat kapan pun dan dimanapun. Variabel yang dipakai yaitu data siswa, data nilai, data jadwal ujian, data absensi, dll. Solusi dari permasalahannya yaitu dengan dibuatnya sebuah program aplikasi berbasis SMS Gateway.Pada review kedua, penulis mengungkapkan bahwa pelayanan umum untuk kebutuhan komunikasi dan informasi belum maksimal khususnya di bidang akademik. Variable yang digunakan adalah data siswa. Dan solusi yang dipakai untuk permasalahannya sama, membuat atau membangun sebuah aplikasi berbasis SMS Gateway.Pada review ketiga, penulis menjelaskan bahwa beberapa SMS Gateway tidak bisa melakukan penjadwalan SMS. Namun SMS Gateway memiliki banyaknya fungsi untuk kebutuhan sekitar. Maka solusi yang dipakai untuk permasalahannya adalah dengan membangun aplikasi berbasis web SMS Gateway.Kesimpulan dari ketiga review diatas adalah dengan adanya aplikasi SMS Gateway, maka akan lebih memudahkan pengguna untuk dapat me-request dan mengetahui informasi-informasi penting. Dengan Mobile Application (Request Sender), untuk mendapatkan informasi yang pengguna tidak perlu repot-repot untuk mengetik SMS dengan format tertentu yang panjang dan sulit diingat.

DAFTAR PUSTAKA 1. http://news.palcomtech.com/wp-content/uploads/2012/01/YUDIWIHARTO- TE01012011.pdf Waktu akses : 18 oktober 2013 jam 00.09

2.http://komputa.if.unikom.ac.id/_s/data/jurnal/volume-1-2/3-komputa-1-2-sms-gateway-kannel-akademik-taryana.pdf/pdf/3-komputa-1-2-sms-gateway-kannel-akademik-taryana.pdfWaktu akses : 17 Oktober 2013 jam 21.38

3. http://www.iiste.org/Journals/index.php/JIEA/article/download/7637/8056 Waktu akses : 18 Oktober 2013 jam 00.38