Raras Sekti Pudyasari. 395. Art 4

download Raras Sekti Pudyasari. 395. Art 4

of 2

Transcript of Raras Sekti Pudyasari. 395. Art 4

  • 8/16/2019 Raras Sekti Pudyasari. 395. Art 4

    1/2

    Baik host maupun lingkungan merupakan faktor risiko terjadinya infeksi cacing Ascaris

    lumbricoides. Berdasarkan penelitian dalam artikel “ The risk of Ascaris lumbricoides infection

    in children as an environmental health indicator to guide preventive activities in Caparao´ and

    Alto Caparao´ , Brazil” disebutkan faktor risiko terjadinya infeksi cacing Ascaris lumbricoides .

    Adapun faktor risiko tersebut antara lain :

    a. Faktor Geografis (keadaan tanah)erkembangan telur A.lumbricoides memerlukan temperatur yang berkisar antara

    !" "#!$ " % dimana temperatur tersebut didapatkan dari tanah yang lembab dan teduh serta

    terlindungi dari sinar matahari. &ari keadaan tanah yang lembab dan teduh tersebut'

    menyebabkan telur yang dibuahi dapat tumbuh menjadi bentuk infektif dalam aktu

    kurang lebih minggu serta dapat menunjang perkembanganbiakan lar*a.

    b. Faktor perilakuerilaku yang buruk seperti bermain dengan kotoran' tidak menggunakan alas

    kaki (sandal)' tidak mencuci tangan sebelum makan dan setelah menggunakan toilet'

    makan makanan di lokasi pertanian' berpengaruh terhadap pre*alensi dan intensitas dari

    infeksi cacing Ascaris lumbricoides . erilaku manusia yang seringkali kurangnya

    kesadaran dan kurang memperhatikan pentingnya penggunaan air bersih untuk

    kehidupan berperan terhadap terjadinya infeksi cacing tersebut.

    c. Faktor hiegenitas da sanitasi lingkungan+nfeksi cacing Ascaris lumbricoides merupakan salah satu penyakit yang erat

    hubungannya dengan hygiene dan sanitasi lingkungan seperti penggunaan air minum

    yang tidak bersih' tidak memadainya sarana pembuangan kotoran' limbah' sampah' dan

    perumahan yang tidak memenuhi standar kesehatan' serta kurangnya kebersihan

    lingkungan ini menyebabkan angka kejadian infeksi kecacingan semakin meningkat.

    ,ehingga semakin buruk kondisi lingkungan seseorang maka semakin besar kemungkinan terjadinya infeksi cacing Ascaris lumbricoides.

    ,elain itu pula pencemaran tanah' terutama oleh telur cacing Ascaris

    lumbricoides banyak terjadi di daerah yang padat penduduknya. Angka kepadatan

    penduduk di suatu ilayah' dapat menggambarkan keadaan sanitasi lingkungan di

    ilayah itu. Apabila angka ini tinggi berarti penduduk atau masyarakat yang berdiam di

    ilayah ini sangat padat. -al ini dapat menyebabkan berkurangnya keseimbangan antara

    penduduk dengan lingkungan. ,ebagai akibatnya' keadaan sanitasi lingkungan menjadi

    buruk dan penularan penyakit dapat terjadi dengan cepat.

    d. Faktor ,osial ekonomi,ebagian besar masyarakat yang berpenghasilan rendah dapat menyebabkan

    ketidakmampuan masyarakat untuk menyediakan sanitasi perorangan maupun

    lingkungan. -al ini berdasarkan penelitian anak#anak dari tempat tinggal miskin dengan

  • 8/16/2019 Raras Sekti Pudyasari. 395. Art 4

    2/2

    sanitasi yang lebih rendah mempunyai risiko tinggi terinfeksi cacing Ascaris

    lumbricoides dibandingkan keompok anak#anak dari tempat tinggal yang lebih baik..

    e. Faktor usiaAnak#anak berada pada risiko tinggi infeksi daripada orang de asa. -al ini

    karena mereka menghabiskan lebih banyak aktu di rumah dan terlibat dalam perilaku

    berisiko seperti bermain dengan kotoran' bermain dengan pasir' kebiasaan memasukkan

    tangan ke mulut ( hand to mouth) atau karena kebiasaan mengulum benda benda atau

    mainan yang terkontaminasi telur cacing ini' tidak memotong kuku' makanan yang di

    hinggapi lalat karena makanan tidak di tutup dan kebiasaan tidak mencuci tangan pakai

    sabun sebelum makan dan setelah buang air besar. /ita ketahui bah a pada dasarnya

    anak di lebih banyak bermain dan sering terkontaminasi dengan tanah.