Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

download Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

of 23

Transcript of Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    1/23

    Program Bimbingan di Sekolah dan Peranan Guru dalam Pelaksanaannya

    A. Program BK di Sekolah

    1. Pengertian Program Bimbingan

    Secara umum program bimbingan merupakan suatu rancangan atau rencana kegiatan yang

    akan dilaksanakan dalam jangka waktu tertentu. Program bimbingan dan konseling adalah suatu

     program yang memberikan layanan khusus untuk membantu individu dalam hal penyesuaian diri.

    Bimbingan dan konseling juga merupakan bagian integral dan tidak terpisahkan dari proses

     pendidikan dan memiliki kontribusi terhadap keberhasilan proses pendidikan di sekolah. Hal ini

     berarti proses pendidikan dan pembelajaran di sekolah tidak akan memperoleh hasil yang optimal

    tanpa didukung oleh penyelenggaraan layanan bimbingan dan konseling yang baik. Pelayanan

     bimbingan dan konseling di sekolah hanya mungkin dapat dilaksanakan secara baik apabila

    diprogramkan secara baik pula.

    Program bimbingan yang disusun dengan baik dan rinci akan memberikan keuntunganyaitu!

    •  "emungkinkan para petugas menghemat waktu usaha dan biaya.

    •  "emungkinkan siswa untuk mendapatkan layanan bimbingan secara seimbang dan menyeluruh.

    •  "emungkinkan setiap petugas mengetahui dan memahami perannya masing#masing.

    •  "emungkinkan para petugas untuk menghayati pengalaman yang berguna untuk kemajuannya

    sendiri dan juga siswa yang dibimbing.

    $. Penyusunan Program Bimbingan

    Penyusunan program bimbingan dapat dikerjakan oleh tenaga ahli bimbingan atau guru BK atau

    koselor sekolah dengan melibatkan tenaga bimbingan yang lain. Penyusunan program bimbingan

    harus merujuk kepada kebutuhan sekolah secara umum dan lingkup layanan bimbingan dan konseling

    di sekolah.

      %angkah#langkah penyusunan program bimbingan!

    1& "engidenti'ikasi kebutuhan#kebutuhan sekolah yang berkaitan dengan kegiatan bimbingan.

    $& Penentuan urutan prioritas kegiatan yang akan dilakukan dan menyusun konsep program bimbingan.

    (& Konsep program bimbingan dibahas bersama kepala sekolah.

    )& Penyempurnaan konsep program yang telah dibahas bersama kepala sekolah.

    *& Pelaksanaan program yang telah direncanakan.

    +& "engadakan evaluasi.

    ,& -ari hasil evaluasi kemudian dilakukan penyempurnaan untuk program berikutnya.

    (. ariasi Program Bimbingan "enurut /enjang Pendidikan

    Program bimbingan untuk masing#masing jenjang pendidikan dapat dirumuskan sesuai dengan

    karakteristiknyayaitu!

    a& Pendidikan 0aman Kanak#kanak 

    %ayanan bimbingan dan konselingnya ditekankan pada

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    2/23

    •  Bimbingan yang berkaitan dengan kemandirian dan hubungan social dengan teman#teman

    sebayanya.

    •  Bimbingan pribadi seperti pemupukan disiplin.

     b& Program bimbingan di sekolah dasar 

    %ayanan bimbingan dan konseling ditekankan pada•  "engatur kegiatan#kegiatan belajarnya dengan bertanggung jawab.

    •  "engembangkan kesadaran moral berdasarkan nilai#nilai kehidupan.

    c& Program bimbingan di sekolah %anjutan 0ingkat Pertama

    %ayanan bimbingan dan konseling ditekankan pada

    •  Bimbingan belajar karena cara belajar di S%0P bebeda dengan di S-&.

    •  Bimbingan tentang hubungan muda#mudi dan hubungan social.

    •  Bimbingan yang berorientasi pada tugas#tugas perkembangan anak usia 1$#1* tahun.

    •  Bimbingan karier baik yang menyangkut pemahaman tentang dunia pendidikan ataupun pekerjaan.

    d& Program bimbingan di sekolah %anjutan 0ingkat Atas

    Program bimbingan dan konseling di S%0A hendaknya dapat mengatasi permasalahan yang dihadapi

    siswa sehingga mereka dapat mencapai tugas#tugas perkembangan seperti kemtangan emosional

    social intelektual kematangan dalam mengidenti'ikasi diri kemtangan dalam memilih pekerjaan dll.

    2leh sebab ituprogram bimbingan di S%0A hendaknya berorientasi kepada!

    •  Hubungan muda#mudi 3 hubungan social.

    •  Pemberian in'ormasi pendidikan dan jabatan.

    •  Bimbingan cara belajar.

    e& Program bimbingan di Perguruan 0inggi

    Arah program bimbingan di perguruan tinggi agak berbeda dengan program yang ada di lembaga

     pendidikan yang lebih rendah. Hal ini disebabkan karena adanya hal#hal yang lebih spesi'ik dalam

     perkembangan diri mahasiswa.-i samping itu mahasiswa juga dituntut untuk menyesuaikan diri

    dengan pola kehidupan kampus dan di luar kampus. Program bimbingan di perguruan tinggi

    hendaknya berorientasi kepada!

    •  Bimbingan belajar di perguruan tinggi atau bimbingan yang bersi'at akademik.

    •  Hubungan social dan hubungan muda#mudi.

    B. Peranan 4uru dalam Program BK di Sekolah

    Sekolah berkewajiban memberikan bimbingan dan konseling kepad peerta didik yang membutuhkan

    layanan BK. Selain guru BK guru mata pelajaran pun diperkenankan mem'ungsikan diri sebagai guru

     pembimbing. Sebagai guru dan personil yang sehari#hari langsung berhubungan dengan siswa

     peranan guru dalam pelayanan BK sangatlah penting .

    Peranan guru dalam program BK dibedakan menjadi $yaitu!

    1. 0ugas guru dalam layanan bimbingan di kelas

    "enurut 5ochman 6atawidjaja dan "oh. Surya 178*& mengemukakan beberapa hal yang harus

    diperhatikan guru dalam proses belajar mengajar sesuai dengan 'ungsi sebagai guru dan pembimbing.

    a& Perlakuan terhadap siswa didasarkan atas keyakinan bahwa sebagai individu siswa memiliki potensi

    untuk berkembang dan maju.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    3/23

     b& Sikap yang positi' dan wajar terhadap siswa.

    c& Perlakuan terhadap siswa secara hangat ramah dan menyenangkan.

    d& Pemahaman siswa secara empatik.

    e& Penghargaan terhadap martabat siswa sebagai individu.

    '& Penampilan diri secara asli tidak berpura#pura di depan siswa.

    g& Penerimaan siswa secara apa adanya.

    h& Kepekaan terhadap perasaan yang dinyatakan siswa dan membantu siswa menyadari perasaan itu.

    i& Kesadaran bahwa tujuan mengajar bukan terbatas pada penguasaan siswa terhadap bahan

     pengajaran saja melainkan menyangkut pengembangan siswa menjadi individu yang lebih dewasa.

     j& Penyesuaian diri tehadap keadaan yang khusus.

    $. 0ugas guru dalam operasional bimbingan di luar sekolah

    0ugas guru dalam layanan bimbingan tidak terbatas di dalam kelas saja tetapi juga kegiatan#kegiatan

     bimbingan di luar kelas. 0ugas#tugas bimbingan itu antara lain!

    a& "emberikan pengajaran perbaikan remedial teaching&

     b& "emberikan pengayaan dan pengembangan bakat siswa

    c& "elakukan kunjungan rumah

    d& "enyelenggarakan kelompok belajaryang berman'aat untuk!

    •  "embiasakan anak untuk bergaul dengan teman#temannya

    •  "erealisasikan tujuan pendidikan dan pengajaran melalui belajar secara kelompok.

    •  "engatasi kesulitan#kesulitanterutama dalam hal pelajaran secara bersama#sama

    •  "emupuk rasa kegotongroyongan

    9. Kerja Sama 4uru dan Konselor Sekolah dalam %ayanan BK 

    Pelaksanaan tugas pokok guru dalam proses pembelajaran tidak dapat dipisahkan dari kegiatan

     bimbingansebaliknya layanan tugas di sekolah perlu dukungan atau bantuan guru. Ada beberapa

     pertimbanganmengapa guru juga harus melaksanakan kegiatan bimbingan dalam proses

     pembelajaran. -alam hal ini 5ochman 6atawidjaja dan "oh.Surya 17:*& mengutip pendapat "iller 

    yang menyatakan bahwa!

    a& Proses belajar menjadi sangat e'ekti' apabila bahan yang dipelajari dikaitkan langsung dengan

    tujuan#tujuan pribadi siswa.

     b& 4uru yang memahami siswa dan masalah#masalah yang dihadapinya lebih peka terhadap hal#hal

    yang dapat memperlancar dan mengganggu kelancaran kegiatan kelas. -engan demikian masalah ; 

    masalah itu dapat diatasi sedini mungkinsehingga para siswa dapat belajar dengan baik tanpa

    dibebani oleh suatu permasalahan.

    c& 4uru dapat memperhatikan perkembangan masalah atau kesulitan siswa secara lebih nyata.

      Berdasarkan pendapat tersebut dapat disimpulkan bahwa layanan bimbingan konseling di

    sekolah akan lebih e'ekti' bila guru dapat bekerja sama dengan konselor sekolah dalam proses

     pembelajaran. Adanya keterbatasan#keterbatasan dari kedua belah pihak guru dan konselor& menuntut

    adanya kerja sama tersebut.

      Konselor mempunyai keterbatasan dalam hal yang berkaitan dengan !

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    4/23

    a& Kurangnya waktu untuk bertatap muka dengan siswa

     b& Keterbatasan konselor sehingga tidak mungkin dapat memberikan semua layanan.

      4uru mempunyai keterbatasan dalam hal yang berkaitan dengan<

    1& 4uru tidak mungkin lagi menangani masalah#masalah siswa yang bermacam#macam.

    $& 4uru sendiri sudah berat tugas mengajarnyasehingga tidak mungkin lagi ditambah tugas yang lebih

     banyak untuk memecahkan berbagai macam masalah siswa.

      -i dalam menangani kasus#kasus tertentukonselor sekolah perlu menghadir#

    kan guru atau pihak#pihak terkait guna membicarakan pemecahan masalah yang dihadapi siswa.

    -. Kerja Sama Personil Sekolah %ainnya dalam %ayanan BK 

    %ayanan bimbingan dan konseling merupakan bagian yang integral dari keseluruhan proses

     pendidikan di sekolah. 2leh karena itu pelaksanaan bimbingan dan konseling di sekolah menjadi

    tanggung jawab bersama antara personel sekolah yaitu! Kepala sekolah guru#guru wali kelas dan

     petugas lainnya. Semua personel sekolah terkait dalam pelaksanaan program bimbingan karena

     bimbingan merupakan salah satu unsur dari system pendidikan. Kegiatan bimbingan mencakup

     banyak aspek dan saling kait#mengait sehingga tidak memungkinkan jika layanan bimbingan

    konseling hanya menjadi tanggung jawab konselor saja.

    0ugas masing#masing personel sekolah sebagai berikut !

    a& Kepala sekolah

    -alam pelaksanaan kegiatan bimbingan dan konseling di sekolah kepala sekolah mempunyai tugas

    sebagai berikut!

    •  "embuat rencana program secara menyeluruh

    •  "endelegasikan tanggung jawab tertentu dalam pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan.

    •  "engawasi pelaksanaan program

    •  "elengkapi dan menyediakan kebutuhan 'asilitas bimbingan dan penyuluhan.

    •  "empertanggungjawabkan program tersebut baik ke dalam sekolah& maupun ke luar 

    masyarakat&.

    •  "engadakan hubungan dengan lembaga#lembaga di luar sekolah dalam rangka kerja sama

     pelaksanaan bimbingan

    •  "engkoordinasikan kegiatan bimbingan dengan kegiatan#kegiatan lainnya.

     b& Penyuluh Pendidikan Konselor sekolah&

    Peranan dan tugas konselor sekolah dalam kegiatan bimbingan dan konseling!

    •  "enyusun program bimbingan dan konseling bersama kepala sekolah

    •  "emberikan garis#garis kebijaksanaan umum mengenai kegiatan bimbingan dan konseling

    •  Bertanggung jawab terhadap jalannya program

    •  "engkoordinasikan laporan kegiatan pelaksanaan program sehari#hari

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    5/23

    •  "emberikan laporan kegiatan kepada kepala sekolah

    •  "embantu untuk memahami dan mengadakan penyesuaian kepada diri sendiri lingkungan

    sekolah dan lingkungan social yang makin lama makin berkembang menerima dan

    mengklasi'ikasikan in'ormasi pendidikan dan in'ormasi lainnya yang diperoleh dan menyimpannya

    sehingga menjadi catatan komulati' siswa.•  "enganalisis dan mena'sirkan data siswa untuk menetapkan suatu rencana tindakan positi' 

    terhadap siswa.

    •  "enyelenggarakan pertemuan sta'.

    •  "elaksanakan bimbingan kelompok dan konseling individual

    •  "emberikan in'ormasi pendidikan dan jabatan kepada siswa.

    •  "engadakan konsultasi dengan instasi#instansi yang berhubungan dengan program bimbingan dan

    konseling.

    •  "embantu guru menyusun pengalaman belajar dan membuat penyesuaian metode mengajar 

    •  "engadakan penelaahan lanjutan terhadap siswa.

    •  "engadakan konsultasi dengan orang tua siswa dan mengadakan kunjungan rumah.

    •  "enyelenggaraan pembicaraan kasus

    c& Petugas administrasi

    0ugas dan tanggung jawab petugas administrasi adalah!

    •  "engisi kartu pribadi siswa

    •  "enyimpan catatan#catatan dan data lainnya

    •  "enyelesaikan laporan dan pengumpulan data tentang siswa

    •  "engirim dan menerima surat panggilan dan surat pemberitahuan.

    •  "enyiapkan alat#alat atau 'ormulir#'ormulir pengumpulan data siswa.

    -engan demikian diperlukan adanya keterpaduan dan kebersamaan di antara personel#personel

    sekolah dalam pelaksanaan bimbingan itu sendiri.

    =. Kesalahpahaman dalam Bimbingan dan Konseling

    Prayitno 4uru Besar Konseling dalam bukunya -asar#dasar bimbingan dan konseling&

    menjelaskan bahwa pelayanan bimbingan dan konseling merupakan barang impor  yang

     pengembangannya di >ndonesia masih tergolong baru. Apalagi untuk penggunaan istilah saja masih

     belum adanya kesepakatan semua pihak ada yang menggunakanistilah Penyuluhan dan Bimbingan Penyuluhan dan konseling  ataupun hanya memakai

    istilah konseling  saja. "akanya sering terjadinya kesalahpahaman di bidang bimbingan dan konseling

    ini. Patterson dalam shert?er3stone Fundamental of couseling & menjelaskan ada beberapa isu tentang

     pelayangan konseling salah satunya adalah Pro'esi konseling adalah pekerjaan pro'esi pro'esional

    namun menjadi tidak pro'esional karena pelaksanaannya. -ikarenakan adanya pelaksanaan dari guru

     pembimbing yang salah sehingga pro'esi konseling tidak menjadi pro'esional.

    Ada beberapa kesalahpahaman dalam bidang bimbingan dan konseling yang sampai saat ini

    terjadi dalam pelaksanaan konseling yakni sebagai berikut<

    1. Bimbingan dan konseling disamakan saja atau dipisahkan sama sekali dengan pendidikan BK 

    dianggap sama dengan Pengajaran sehingga tidak perlu pelayanan khusus BK hal ini tidak benar 

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    6/23

    karena BK menunjang proses pendidikan peserta didik dan para pelaksananya Konselor& juga

    mempelajari >lmu Pendidikan pada umumnya sebagai salah satu trilogi pro'esi konseling.

    $. Konselor sekolah3guru pembimbing dianggap sebagai polisi sekolah hal ini terjadi karena

    konselor3guru pembimbing diserahi tugas mengusut perkelahian pencurian mencari bukti#bukti siswa

    yang berkasus jika anak bermasalah anak akan masuk ke ruang BK untuk di minta pertanggung

     jawabannya ini adalah pelaksanaan yang salah guru pembimbing bukanlah polisi sekolah yang

    kerjanya hanya memarahi anak#anak bermasalah.Angapan ini harus diluruskan konselor sekolah3guru

     pembimbing adalah kawan penggiring penunjuk jalan siswa memotivasi siswa disekolah.

    (. Bimbingan dan konseling semata#mata hanya sebagai proses pemberian nasehat. Pemberian nasehat

    memang merupakan bagian dari pelayanan BK akan tetapi nasehat bukanlah satu#satunya layanan

    BK.

    ). Bimbingan dan konseling harus akti' dan pihak lain pasi' konselor hendaknya akti' sebgai pusat

     penggerak BK namun keterlibatan klien sendiri dan semua pihak adalah kesuksesan dari usaha

     pelayanan BK.

    *. "enganggap bahwa pelayanan BK bisa dilakukan oleh siapa saja. >ni adalah konsep yang salah dan

    sering terjadi dilapangan banyak guru BK bukan dari ahlinya ataupun bukan dari tamatan BK itu

    sendiri banyak yang menganggap bahwa pekerjaan BK ini sangat mudah dan bisa dilakukan oleh

    siapa saja dan banyak lagi kesalahpahaman BK yang terjadi dilapangan hingga saat ini.

    0imbul pertanyaan mengapa kesalahpahaman ini terjadi@ Ada beberapa penyebabnya yaitu!

    1. Kesalahpahaman#kesalahpahaman diatas diakibatkan karena bidang BK masih tergolong baru

    dan merupakan produk impor sehingga menyebabkan para pelaksanaannya dilapangan belum terlalu

    mengetahui BK secara menyeluruh.

    2. Penyebabnya dari konselor itu sendiri. Banyak yang bukan dari tamatan BK itu sendiri yang

    menjadi pelaksanan BK sehingga tidak e'esiennya pelaksanaan BK dilapangan dan juga pelaksanaan

    yang belum e'esin dari guru BK itu sendiri tidak jelasnya program yang akan dijalankan baik 

     program harian mingguan bulanan maupun semesteran walaupun dia dari tamatan BK itu sendiri.

    3. "asih belum disepakatinya penggunaan istilah Bimbingan dan Konseling itu sendiri di

    >ndonesia masih ada yang menggunakan istilah pelayanan BP  BK, dan konseling  dan ini juga

    mempengaruhi persepsi masyarakat tentang pelayanan yang dilakukan oleh petugas BK dilapangan.

    Padahal >stilah konseling sebagai pengganti bimbingan dan konseling semakin menguat

    sejak digunakan istilah Konselor dalam CC 6o. $83$88( tentang SP6 secara resmi istilah konseling

    telah digunakan dalam permendiknas no.$$3$88+ tentang Standarisasi Cntuk Satuan -asar -an"enengah 5umusan tentang >stilah Bimbingan dan Konseling dan istilah Konseling dapat dilihat

    sebagai berikut dalam SK Mendiknas no. 25!""5<

    Bimbingan dan Konseling adalah pelayanan bantuan untuk peserta didik baik secara

     perorangan maupun kelompok agar mempu mandiri dan berkembang secara optimal dalam bidang

     pribadi sosial belajar dan karir melalui berbagai jenis layanan dan kegiatan pendukung berdasarkan

    norma#norma yang berlaku

    Sedangkan #alam Permendiknas $o.222%%& !

    Konseling adalah pelayanan bantuan untuk peserta didik baik secara perorangan maupun

    kelompok agar mampu mandiri dan berkembang secara optimal dalam bidang pengembangan

    kehidupan pribadi kehidupan sosial kemampuan belajar dan perencanaan karir melalui berbagai

     jenis layanan dan kegiatan pendukung berdasarkan norma#norma yang berlaku.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    7/23

     

    DAFTAR PUSTAKA

    Soetjipto 5a'lis Kosasi. $88, . Profesi Keguruan. /akarta ! P0 5ineka 9ipta.

    Sukmadinata 6ana Syaodih. $88(. 'andasan Psikologi Proses Pendidikan.

    Bandung. P0 5emaja 5osdakarya.

    -jaman Satoridkk. $88,. Profesi Keguruan. /akarta ! Cniversitas 0erbuka.

    Kusnandar. $818. (uru Profesional . /akarta ! P0 5aja 4ra'indo Persada.

    0ohirin. $88,. Bimbingan dan Konseling di Sekolah dan Madrasah )Berbasis

      *ntegrasi+. /akarta ! P0 5aja4ra'indo Persada.

    BAB >>

    P="BAHASA6

    P=5A6A6 4C5C -A%A" B>"B>64A6 K26S=%>64

    S=K2%AH

    A. Peranan Personil Sekolah -alam "anejemen Bimbingan -an Konseling

    Keberhasilan penyelenggaraan bimbingan dan konseling di sekolahtidak lepas dari

     peranan berbagai pihak di sekolah. Selain 4uru Pembimbing atauKonselor sebagai pelaksana

    utama penyelenggaraan Bimbingan dan konseling disekolah juga perlu melibatkan kepala

    sekolah guru mata pelajaran dan walikelas. 0ugas masing masing personil tersebut

    khususnya dalam kaitannya denganpelayanan bimbingan konseling adalah sebagai berikut !

    1. Kepala sekolah

    Keberhasilan program layanan bimbingan dan konseling di sekolahtidak hanya

    ditentukan oleh keahlian dan ketrampilan para petugas bimbingan dankonseling itu sendiri

    namun juga sangat ditentukan oleh komitmen danketerampilan seluruh sta' sekolah terutama

    dari kepala sekolah sebagaiadministrator dan supervisor.Sebagai administrator kepala

    sekolah bertanggungjawab terhadapkelancaran pelaksanaan seluruh program sekolah

    khususnya program layananbimbingan dan konseling di sekolah yang dipimpinnya.Karena

     posisinya yangsentral kepala sekolah adalah orang yang paling berpengaruh

    dalampengembangan atau peningkatan pelayanan bimbingan dan konseling

    disekolahnya.Sebagai supervisor kepala sekolah bertanggung jawab dalammelaksanakan

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    8/23

     program#program penilaian penelitian dan perbaikan ataupeningkatan layanan bimbingan

    dan konseling.>a membantu mengembangkankebijakan dan prosedur#prosedur bagi

     pelaksanaan program bimbingan dankonseling di sekolahnya.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    9/23

    Secara lebih terperinci -inmeyer dan 9aldwell dalamKusmintardjo 177$& menguraikan

     peranan dan tanggung jawab kepala sekolahdalam pelaksanaan bimbingan dan konseling di

    sekolah sebagai berikut!

    1.  "emberikan support administrati' memberikan dorongan dan pimpinanuntuk seluruh

     program bimbingan dan konseling<

    $.  "enentukan sta' yang memadai baik segi pro'esinya maupun jumlahnyamenurut

    keperluannya<

    (.  >kut serta dalam menetapkan dan menjelaskan peranan anggota#anggotasta'nya<

    ).  "endelegasikan tanggung jawab kepada  guidance specialist  ataukonselor dalam hal

     pengembangan program bimbingan dan konseling<

    *.  "emperkenalkan peranan para konselor kepada guru#guru murid#muridorang tua murid

    dan masyarakat melalui rapat guru rapat sekolah rapatorang tua murid atau dalam bulletin# buletin bimbingan dan konseling<

    +.  Berusaha membentuk dan menjalin hubungan kerja yang kooperati' dansaling membantu

    antara para konselor guru dan pihak lain yangberkepentingan dengan layanan bimbingan dan

    konseling<

    ,.  "enyediakan 'asilitas dan material yang cukup untuk pelaksanaanbimbingan dan konseling<

    :.  "emberikan dorongan untuk pengembangan lingkungan yang dapatmeningkatkan hubungan

    antar manusia untuk menggalang prosesbimbingan dan konseling yang e'ekti' dalam hal ini

     berarti kepala sekolahhendaknya menyadari bahwa bimbingan dan konseling terjadi

    dalamlingkungan secara global termasuk hubungan antara sta' dan suasanadalam kelas&<

    7.  "emberikan penjelasan kepada semua sta' tentang program bimbingandan konseling dan

     penyelenggaraan inser-ice education bagi seluruhsta' sekolah<

    18.  "emberikan dorongan dan semangat dalam hal pengembangan danpenggunaan waktu belajar 

    untuk pengalaman#pengalaman bimbingan dankonseling baik klasikal kelompok maupun

    individual<

    11.  Penanggung jawab dan pemegang disiplin di sekolah dengan

    1$.  memberdayakan para konselor dalam mengembangkan tingkah laku siswanamun bukan

    sebagai penegak disiplin.

    Sementara itu Allen dan 9hristensen dalam Kusmintardjo 177$&mengemukakan peranan

    dan tanggung jawab kepala sekolah dalam pelaksanaanbimbingan dan konseling di sekolah

    sebagai berikut!

    1.  "enyediakan 'asilitas untuk keperluan penyelenggaraan bimbingan dankonseling<

    $.  "emilih dan menentukan para konselor<

    (.  "engembangkan sikap#sikap yang fa-orable di antara para guru muriddan orang tua

    murid3masyarakat terhadap program bimbingan dankonseling

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    10/23

    ).  "engadakan pembagian tugas untuk keperluan bimbingan dan konselingmisalnya para

     petugas untuk membina perpustakaan bimbingan parapetugas penyelenggara testing dan

    sebagainya<

    *.  "enyusun rencana untuk mengumpulkan dan menyebarluaskan in'omasitentang

     pekerjaan3jabatan<

    +.  "erencanakan waktu jadwal& untuk kegiatan#kegiatan bimbingan dankonseling<

    ,.  "erencanakan program untuk mewawancarai murid dengan tidak 

    :.  mengganggu jalannya jadwal pelajaran sehari#sehari.

    7.  -ari uraian di atas maka dapatlah disimpulkan bahwa tugas kepala sekolah

    dalampengembangan program bimbingan dan konseling di sekolah Ddalah sebagaiberikut!

    18.  Staff selection. "emilih sta' yang mempunyai kepribadian dan pendidikanyang cocok untuk 

    melaksanakan tugasnya. 0ermasuk disini mengadakananalisa untuk mengetahui apakah

    diantara sta' yang ada terdapat orangyang sanggup melakukan tugas yang lebih spesialis.11.  #escription of staff roles. "enentukan tugas dan peranan dari anggotasta' dan membagi

    tanggung jawab. Cntuk menentukan tugas#tugas inikepala sekolah dapat meminta bantuan

    kepada anggota sta' yang lain.

    1$.  ime and facilities. "engusahakan dan mengalokasikan dana waktudan 'asilitas untuk 

    kepentingan program bimbingan dan konseling disekolahnya.

    1(.  *nterpretation of program. "enginterpretasikan program bimbingan dankonseling kepada

    murid#murid yang diberi pelayanan kepada masyarakatyang membantu program bimbingan

    dan konseling. -alammenginterpretasikan program bimbingan dan konseling mungkin

     perlubantuan dari sta' bimbingan dan konseling tetapi tanggung jawab terletakpada kepala

    sekolah sebagai administrator. 5.6. Hatch dan B. Ste''lredalam Kusmintardjo 177$&

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    11/23

    1).  Eakil kepala sekolahsebagi pembantu kepala sekolah membantu kepalasekolah dalam

    melaksanakan tugas#tugas kepala sekolah.

    (. Koordinator bimbingan dan konseling

    a. "engkoordinir bimbingan dan konseling dalam !

    a&  "emasyarakatkan pelayanan bimbingan dan konselingkepada segenap warga sekolah orang

    tua dan masyarakat.

     b&  "enyusun program kegiatan bimbingan dan konseling.

    c&  "elaksanakan program bimbingan dan konseling.

    d&  "engadministrasikan program kegiatan bimbingan dnkonseling.

    e&  "enilai hasil pelaksanaan program kegiatan bimbingankonseling.

    '&  "enganalisis hasil penilaian pelaksanaan bimbingan dankonseling.

    g&  "emberikan tindak lanjut terhadap analisis penilaianbimbingan dan konseling. b. "engusulkan kepada kepala sekolah dan mengusahakan bagiterpenuhinya tenaga

     prasarana dan sarana alat dan perlengkapanpelayanan bimbingan dan konseling.

    ). 4uru pembimbing

    4uru pembimbing sebagai pelaksana utama tenaga inti dan ahli gurupembimbing

     bertugas !

    a.  "emasyarakatkan pelayanan bimbingan dan konseling.

     b.  "erancanakan program bimbingan dan konseling.

    c.  "elaksanakan segenap program satuan layanan bimbingan dankonseling.

    d.  "elaksanakan segenap program satuan kegiatan pendukung bimbingan konseling.

    e.  "enilai program dan hasil pelaksanaan satuan layanan dankegiatan pendukung bimbingan

    konseling.

    '.  "elaksanakan tindak lanjut berdasarkan hasil penilaian layanandan kegiatan pendukung

     bimbingan dan konseling.

    g.  "engadministrasikan kegiatan satuan layanan dan kegiatanpendukung bimbingan yang

    dilaksanakan nya.

    h.  "empertanggungjawabkan tugas dan kegiatannya dalam pelayananbimbingan konselingsecara menyeluruh kepala coordinator BK sertaKepala Sekolah.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    12/23

    *. 4uru mata pelajaran dan guru praktik 

    -i sekolah tugas dan tanggung jawab utama guru adalahmelaksanakan kegiatan

     pembelajaran siswa. Kendati demikian bukan berartidia sama sekali lepas dengan kegiatan

     pelayanan bimbingan dan konseling.Peran dan konstribusi guru mata pelajaran tetap sangat

    diharapkan gunakepentingan e'ektivitas dan e'isien pelayanan Bimbingan dan Konseling

    disekolah.Bahkan dalam batas#batas tertentu guru pun dapat bertindak sebagaikonselor bagi

    siswanya.Eina Senjaya $88+& menyebutkan salah satu peranyang dijalankan oleh guru yaitu

    sebagai pembimbing dan untuk menjadipembimbing baik guru harus memiliki pemahaman

    tentang anak yang sedangdibimbingnya. Sementara itu berkenaan peran guru mata pelajaran

    dalam bimbingan dan konseling So'yan S. Eillis $88*& mengemukakan bahwa guru#guru

    mata pelajaran dalam melakukan pendekatan kepada siswa harus manusiawi#religius

     bersahabat ramah mendorong konkret jujur dan asli memahami dan menghargai tanpasyarat.

    %ebih jauh Abin Syamsuddin $88(& menyebutkan bahwa guru sebagai pembimbing

    dituntut untuk mampu mengidenti'ikasi siswa yang diduga mengalami kesulitan dalam

     belajar melakukan diagnosa prognosa dan kalau masih dalam batas kewenangannya harus

    membantu pemecahannya remedial teaching&. Berkenaan dengan upaya membantu

    mengatasi kesulitan atau masalah siswa peran guru tentu berbeda dengan peran yang

    dijalankan oleh konselor pro'esional. So'yan S. Eillis $88)& mengemukakan tingkatan

    masalah siswa yang mungkin bisa dibimbing oleh guru yaitu masalah yang termasuk kategori

    ringan seperti! membolos malas kesulitan belajar pada bidang tertentu berkelahi dengan

    teman sekolah bertengkar minum minuman keras tahap awal berpacaran mencuri kelas

    ringan.

    -alam konteks organisasi layanan Bimbingan dan Konseling disekolah peran dan

    konstribusi guru sangat diharapkan guna kepentingan e'ektivitas dan e'isien pelayanan

    Bimbingan dan Konseling di sekolah.

    Prayitno $88(& memerinci peran tugas dan tanggung jawab guru#guru mata pelajaran

    dalam bimbingan dan konseling adalah!

    a.  "embantu konselor mengidenti'ikasi siswa#siswa yang memerlukan layanan bimbingan dankonseling serta pengumpulandata tentang siswa#siswa tersebut.

     b.  "embantu memasyarakatkan pelayanan bimbingan dan konseling kepada siswa.

    c.  "engalihtangankan siswa yang memerlukan pelayanan bimbingan dan konseling kepada

    konselor.

    d.  "enerima siswa alih tangan dari konselor yaitu siswa yangmenuntut konselor memerlukan

     pelayanan khusus seperti pengajaran3latihan perbaikan dan program pengayaan.

    e.  "embantu mengembangkan suasana kelas hubungan gurusiswa dan hubungan siswa#siswa

    yang menunjang pelaksanaan pelayanan pembimbingan dan konseling.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    13/23

    '.  "emberikan kesempatan dan kemudahan kepada siswa yang memerlukan layanan3kegiatan

     bimbingan dan konseling untuk mengikuti3menjalani layanan3kegiatan yang dimaksudkan itu.

    g.  Berpartisipasi dalam kegiatan khusus penanganan masalah siswa seperti kon'erensi kasus.

    h.  "embantu pengumpulan in'ormasi yang diperlukan dalamrangka penilaian pelayanan

     bimbingan dan konseling serta upayatindak lanjutnya.

    +. Eali kelas

    Eali kelas sebagai pengelola kelas tertentu dalam pelayanan bimbingan dan konseling

    mempuyai peranan !

    a.  "embantu guru pembimbing melaksanakan tugas#tugasnyakhususnya di kelas yang menjadi

    tanggung jawab nya.

     b.  "embantu guru mata pelajaran melaksanakan peranannya dalampelayanan bimbingan dan

    konseling khususnya di kelas yang menjadi tanggung jawabnya.c.  "embantu memberikan dan kemudahan bagi siswa khususnya dikelas yang menjadi

    tangung jawabnya untuk mengikuti3menjalanikegiatan bimbingan dan konseling.

    d.  Berpartisipasi akti' dalam kegiatan khusus bimbingan dankonseling seperti kon'erensi kasus.

    e.  "engali tangankan siswa yang memerlukan layanan bimbingandan konseling kepada guru

     pembimbing.

    -alam pelayanan bimbingan konseling di sekolah ditunjang dengan adanya organisasi para

     pelaksana program pelayanan dan operasional pelaksanaan bimbingan dan konseling.

    2rganisasi pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah dapat digambarkan !

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    14/23

      1.  Cnsur didik adalah personil yang bertugas melakukan pengawasan dan pembinaan terhadap

     penyelanggaraan pelayanan bimbingan dan konseling di sekolah.Kepala sekolah adalah

     penanngung jawab pendidikan di satuan

    $.   pendidikan secara keseluruhan termasuk pelaksanaan pelayananbimbingan dan konseling.

    (.  Kooordinator bimbingan dan konseling adalah pelaksanaan utamapelaksanaan pelayanan

     bimbingan dan konseling di sekolah.

    ).  4uru mata pelajaran3guru praktik adalah pelaksanaan pengajaran atau latihan di sekolah.

    *.  Eali kelas adalah guru yang ditugasi secara khusus mengelola satu kelas tertentu.

    +.  Sisiwa adalah peserta didik yang menerima pelayanan pengajaran latihan dan bimbingan dan

    konseling di sekolah.

    ,.  0ata usaha adalah orang yang bertugas membantu kepal sekolah dalam penyelenggaraanadministrasi ketatausahaan sekolah.

    :.  Komite sekola adalah organisasi indenpenden yang berperananmembantu penyelenggaraan

    satuan pendidikan yang bersangkutan.

    B. Peranan 4uru -alam Bimbingan

    4uru mempunyai peranan dan kedudukan kunci di dalam keseluruhan proses

     pendidikan terutama pendidikan 'ormal. Bukan dalam kesatuan pembangunan masyarakat

     pada umum nya.Peningkatan mutu dan relevansi pendidikan yang di arahkan kepada

     peningkatan mutu lulusan atau hasil pendidikan."aka guru memiliki kuali'ikasi sesuai

    dengan bidang tugas nya.

    -engan kuali'ikasi dan tugas guru itu guru mengembangkan sekurang kurang nya tiga tugas

     pokok yaitu !

    1.  0ugas pro'essional yaitu tugas yang berkenaan denganpro'esinya. 0ugas ini mencakup tugas

    mendidik mengajar melatih dan mengelola ketertiban sekolah sebagai penunjang ketahanan

    sekolah.

    $.  0ugas manusiawi yaitu tugas nya sebagai manusia. -alam hal ini guru bertugas

    mewujudkan dirinyamelakukan auto pengertian untuk dapat menempatkan dirinya di dalamkeseluruhan kemanusiaan sesuai dengan martabat manusia.

    (.  0ugas kemasyarakatan yaitu tugas guru sebagi anggota

    ).  masyarakat dan warga 6egara yang baik sesuai dengan kaidah ;kaidahyang terdapat dalam

     pancasilla undang# undang dasar 17)* dalam hal ini guru ber'ungsi sebagai perancang masa

    depan dan penggerak kemajuan. Ada beberapa syarat bagi seorang guru dalam

    mengembangkan prilaku siswa yang sehat serta tingkah lakunya diantaranya yaitu !

    a.  "emiliki mental yang sehat.

     b.  "enguasai cara cara untuk menghindari pengaruh negative

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    15/23

    c.  terhadap siswa terutama menyingkirkan pengaruh negative dari masamasa kanak kanak 

    yang mungkin di tularkan kepada siswa secara tidak sadar.

    9. 4uru -an Peranannya

    4uru mempunyai peranan kedudukan kuncidi dalam keseluruhan proses pendidikan

    terutama dalam pendidikan 'ormal bahkan dalam keseluruhan pembangunan masyarakat pada

    umumnya.

    Einarno Surakhmad 17+7 ! 1& menyatakan bahwa semakin sungguhsungguh suatu

     pemerintahan dalam membangun negaranya makin menjadi urgent kedudukan guru. Peranan

    yang sedemikian itu akan semakin tampak jika dikaitkan dnegan kebijaksanaan dan program

     pembangunan dalam pendidikan dewasa ini yaitu yang berkenaan dengan peningkatan mutu

    dan relevansi pendidikan yang diarahkan kepada peningkatan mutu lulusan atau hasil

     pendidikan itu sendiri. -alam keadaan semacam itu guru sudah seharusnya memiliki

    kuali'ikasi sesuai dengan bidang tugasnya.4uru bukan hanya sekedar penyampai pelajaran bukan pula sebagai penerap

    metode mengajar melainkan guru adalah pribadinya yaitu keseluruhan penampilan serta

     perwujudan dirinya dalam berinteraksi dengan siswa. H. E. Bernard 17+1!1$,#1$:&

    menyatakan bahwa pribadi guru lebih dari apayang diucapkan dan metode yang

    digunakannya yang menentukan kadar dan arah pertumbuhan siswa. Beliau juga

    mengemukakan bahwabanyak penelitian ayng menyatakan adanya akibat langsung

     pribadiguru terhadap tingkah laku siswa.-alam keseluruhan pendidikan guru merupakan

    'aktor utama. -alam tugasnyasebagai pendidikguru banyak sekali memegang berbagai jenis

     peranan yang harus dilaksanakan. Peranan adalah suatu pola tingkah laku tertentu yang

    merupakan ciri#ciri khas semua petugas dari suatu pekerjaan atau jabatan tertentu. Setiap

     jabatan atau tugas tertentu akan menuntut pola tingkah laku tertentu pula dan tingkah laku

    akan merupakan ciri khas dari tugas atau jabatan tadi. Peranan guru adalah setiap pola

    tingkah laku yang merupakan ciri#ciri jabatan guru yang harus dilakukan guru dalam

    tugasnya.Peranan ini meliputi berbagai jenis pola tingkah laku baik dalam kegiatannya di

    dalam sekolah maupun di luar sekolah.4uru yang dianggap baik ialahmereka yang berhasil

    dalam memerankan peranan#peranan itu dengan sebaikbaiknya artinya dapat menunjukkan

    suatu pola tingkah laku yang sesuai dengan jabatannya dan dapat diterimaoleh lingkungandan masyarakat. "aka di simpulkan peranan guru diataranya !

    4uru yang dianggap baik ialah mereka yang berhasil dalam memerankan peranan#

     peranan itu dengan sebaik#baiknya.

    a. 4uru sebagai mediator kebudayaan

    -alam peranan ini guru merupakan seorang perantara di dalam suatu proses pewarisan

    kebudayaan. -alam peranannya sebagai mediator kebudayaan maka seorang guru harus

    sanggup memberikan mengajarkandanmembibing berbagai ilmu pengetahuanketrampilan

    dan sikap kepada muridmuridnya. 4uru tersebut harus menguasai berbagai aspek kebudayaan

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    16/23

    dengan sebaik baiknya karna guru merupakan cermin dari kemajuan danperkembangan

    kebudayaan.

     b.  4uru sebagai pembimbing

    -alam tugas pokoknya yaitu mendidik guru harus membantu agaranak mencapai

    kedewasaan secara optimal artinya kedewasaan yangsempurna sesuai dengan norma dan

    sesuai pula dengan kodrat yang dimilikinya. Sehubungan denagan peranan nya sebagai

     pembimbing maka seorang guru harus !

    a.  "engumpulkan data tentang murid

     b.  "engamati tingkah laku murid dalam situasi sehari hari

    c.  "engenal murid murid yang memerlukan bantuan khusus.

    d.  "engadakan pertemuan atau hubungan dengan orang tua muridbaik secara individual

    maupun secara kelompok untuk memperolehsaling prngertian dalam pendidikan anak.e.  Bekerjasama dengan masyarakat dan lembaga lembaga lainnyauntuk membantu

    memecahkan masalah murid.

    '.  "embuat catatan pribadi murid serta menyiapkan dengan baik.

    g.  "enyelenggarakan bimbingan kelompok ataupun individual.

    h.  Bekerjasama dengan petuga petugas bimbingan lainnya untuk membantu memecahkan

    masalah murid#muridnya.

    i.  Bersama sama dengan petugas bimbingan lainnya menyusunprogram bimbingan

    sekolah."eniliti kemajuan murid baik di sekolah maupun di luar sekolah.

    c.  4uru sebagai mediator antara sekolah masyarakat

    Peran ini mengandung arti bahwa kelancaran hubungan antara sekolah dan masyarakat

    adalah merupakan tugas dan tanggung jawab pula bagi guru.%ancar tidaknya hubungan

    tersebut akan tergantung kepada tingkat kemampuan guru dalam memainkan peranan ini

    maka guru seharus nya mampu !

    1.  "emberikan penjelasan#penjelasan kepada masyarakat tentangkebijaksanaan pendidikan

    yang sedang berlangsusng atau yang akanditempuh.$.  "enerima usul#usul atau pertanyaan dari pihak masyarakat tentang pendidikan.

    (.  "enyelenggarakan pertemuan#pertemuan antara sekolah dan masyrakat khususnya dengan

    orang tua murid.

    ).  Bekerjasama dengan berbagai pihak di masyarakat dalammemecahkan masalah#masalah

     pendidikan.

    *.  "enyelenggarakan hubungan yang sebaik#baiknya antara sekolah dengan lembaga#lembaga

    yang berhubungan dengan pendidikan.

    +.  4uru merupakan suara sekolah di masyarakat dan suara mayarakat di sekolah.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    17/23

    d. 4uru sebagi penegak disiplin

    -alam peranan ini guru harus menegakkan suatu disiplin baik di

    dalam kelas maupun di luar kelas. 4uru harus menjadi teladan bagi terlaksananya suatu

    disiplin. /uga guru harus membimbing murid agar menjadi warga sekolah dan masayarakat

    yang disiplin.

    e. 4uru sebagi administrator dan manajer kelas

    Sebagai administrator tugas seorang guru harus dapat

    menyelenggarakan program pendidikan dengan sebaik baiknya. 4uru harusmengambil

     bagian dalam perencanaan kegiatan pendidikan mengatur dan menyusun berbagai aspek 

    dalam pendiddikan mengarahkan kegiatan kegiatan dalam pendidikan melaksanakan segala

    rencana dan kebijaksanaan

     pendidikan merencanakan dan menyusun biaya dan mengawasi serta menilai kegiatankegiatan pendidiakan.

    '.4uru sebagai anggota suatu pro'esi

    Pekerjaan guru sebagai suatu pro'esi berarti bahwa guru merupakan seorang yang

    ahli.Sebagai anggota suatu pro'esi maka guru harus memiliki pengetahuan kecakapan dan

    keterampilan tertentu yaitu keterampilan keguruan.Kemampuan untuk membimbing murid

    merupakan salah satu aspek keterampilan pro'esi guru.-isamping itu seorang guru harus

    menunjukkan mempertahankan serta mengembangkan keahliannya itu.

    Sedangkan Sardiman $881! 1)$& menyatakan bahwa ada Sembilan peranan guru dalam

    kegiatan bimbingan konseling yaitu!

    a.  >n'ormator 4uru diharapkan sebagai pelaksana cara mengajar in'ormati' laboratorium studi

    lapangan dan sumber in'ormasi kegiatan akademik maupun umum.

     b.  2rganisator 4uru sebagai pengelola kegiatan akademik silabus jadwal pelajaran dan lain#

    lain.

    c.  "otivator 4uru harus mampu merangsang dan memberikan dorongan serta rein'orcement

    untuk mendinamisasikan potensi siswa menumbuhkan swadaya aktivitas& dan daya cipta

    kreativitas& sehingga akan terjadi dinamika di dalam proses belajar mengajar.d.  -irector 4uru harus dapat membimbing dan mengarahkan kegiatan belajar siswa sesuai

    dengan tujuan yang dicita#citakan.

    e.  >nisiator 4uru sebagai pencetus ide dalam proses belajar mengajar.

    '.  0ranmitter 4uru sebagai penyebar kebijakan dalam pendidikan danpengetahuan.

    g.  Fasilitator guru akan memberikan 'asilitas atau kemudahan dalam prosesbelajar mengajar.

    h.  "ediator 4uru sebagai penengah dalam kegiatan belajar siswa.

    i.  =valuator 4uru mempunyai otoritas untuk menilai prestasi anak didik dalam bidang

    akademik maupu tingkah laku sosialnya sehingga dapat menentukan bagaimana anak 

    didiknya berhasil atau tidak.

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    18/23

    PENDAHULUAN A. Latar Belakang Bimbingan dan konseling pada awalnya

    diperkenalkan pada era 70-an yang seara sim!ltan dan berkembang men"adi

    integral dengan program pendidikan di sekola#. Dalam pelaksanaan$ tenaga

    pelaksanaan program bimbingan ini berdasarkan %& 'endikb!d diseb!t g!r!

    pembimbing yang memiliki #ak dan tangg!ng "awab dalam meny!s!n dan

    melaksanakan program bimbingan dan konseling di sekola#. %ebagai bagian dari

    s!at! sistim$ g!r! pembimbing (B&) dalam beker"a memb!t!#kan ker"a sama

    dengan komponen lainnya seperti peran segenap g!r! dan kepala sekola#$ baik

    dalam aspek akademik ma!p!n administrasi yang ber"alans eara kond!si* dan

    #armonis. Hal ini tent!nya dimaks!dkan demi penapaian maks!d dan t!"!an B& 

    yang e*ekti* dan e+sien. B. &E,UNAAN PENUL%AN Dapat dig!nakan ole# g!r!-

    g!r! mata pela"aran dan g!r! B& dalam memberikan bimbingan dan konseling di

    sekola#-sekola# dan mengeta#!i peranan bimbingan konseling bagi siswa$ yait!

    tidak #anya siswa yang bermasala# sa"a dalam arti siswa nakal tetapi "!ga siswa

    berprestasi tetapi #asil bela"ar men!r!n. . /UUAN PENUL%AN 1. %ebagai syarat

    dalam menyelesaikan mata k!lia# pro*esi kependidikan 2. %ebagai pengeta#!antamba#an bagi pen!lis dan pembaa makala# ini BAB PE'BAHA%AN 1.

    Program Bimbingan dan &onseling di %ekola# a. 'akna dan /!"!an. Program B&

    mer!pakan rangkaian kegiatan yang terenana$ terkoordinasi dan terorganisasi

    selama periode wakt! tertent! (3inkel$ 1441). %edangkan men!r!t Prayitno

    (2000) program B& mer!pakan sat!an renana kegiatan B& yang akan

    dilaksanakan dalam periode wakt! tertent!. Program ini mem!at !ns!r-!ns!r

    yang terdapat dalam berbagai ketent!an tentang pelaksanaan B& dan

    diorientasikan pada penapaian t!"!an kegiatan B& di sekola#. Lan"!tnya$

    program kegiatan B& dis!s!n dalam ben!k sat!an-sat!an yang berimplikasi

    dalam bent!k pelayanan langs!ng bimbingan dan konseling ter#adap siswaas!#. /!"!an peny!s!nan program kegiatan B& tidak lain agar kegiatan B& di

    sekola# dapat terlaksana dengan lanar$ eekti* dan e+sien serta #asil-#asilnya

    dapat dinilai. %edangkan men!r!t 'o#. %!ryo dan 5o#ma Natawi"aya (146)$

    t!"!an peny!s!nan program kegiatan B& yang baik dan terinsi akan memberikan

    ke!nt!ngan 8 1) mem!ngkinkan para pet!gas meng#emat wakt!$ !sa#a$ biaya

    dengan meng#indari kesala#an-kesala#an dan !sa#a oba-oba yang tidak

    meng!nt!ngkan. 2) mem!ngkinkan siswa mendapatkan pelayanan bimbingan

    seara seimbang dan kompre#ensi*$ dalam menerima layanan bimbingan yang

    diperl!kan. 9) setiap pet!gas mengeta#!i dan mema#ami perannya masing-

    masing dan mengeta#!i bagaimana dan dimana mereka #ar!s bertindak searatepat. :) para pet!gas dapat meng#ayati pengalaman yang sangat berg!na

    demi kema"!an dirinya dan kepentingan para siswa yang dibimbingnya. b. Uns!r-

    !ns!r Program &egiatan B& Prayitno (2000) men"abarkan !ns!r-!ns!r yang

    men"adi isi program B& di sekola# adala# sebagai berik!t 8 1) !mla# siswa yang

    dibimbing ; !nt!k g!r! pembimbing (min 10 orang)$ kepala sekola# dari g!r!

    pembimbing (:0 orang)$ wakil kepala sekola# dari g!r! pembimbing (7 orang)$

    dan g!r! kelas ( 1 kelas). 2) &egiatan B& dilaksanakan di dalam "am bela"ar

    sekola# dan di l!ar "am bela"ar sekola# (maks. 0 a)

    Bidang-bidang bimbingan$ melip!ti bimbingan pribadi$ bimbingan sosial$

    bimbingan bela"ar$ dan bimbingan karir. b) enis-"enis layanan B&$ yait! orientasi$in*ormasi$ penempatan?penyal!ran$ pembela"aran$ konseling perorangan$

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    19/23

    bimbingan kelompok$ dan konseling kelompok. ) &egiatan pend!k!ng B&$ yait!

    aplikasi instr!mentasi$ #imp!nan data$ kon*erensi kas!s$ k!n"!ngan r!ma#$ dan

    ali# tangan kas!s. :) @ol!me kegiatan B& di sekola# melip!ti 8 layanan orientasi

    (:-

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    20/23

    &epala %ekola# dan meng!sa#akan bagi terpen!#inya tenaga$ prasarana dan

    sarana$ alat dan perlengkapan pelayanan B&. :. ,!r! Pembimbing a.

    'emasyarakatkan pelayanan B&. b. 'erenanakan program B&. . 'elaksanakan

    segenap program sat!an layanan B&. d. 'elaksanakan segenap program sat!an

    kegiatan pend!k!ng B&. e. 'enilai proses dan #asil pelaksanaan sat!an layanan

    dan kegiatan pend!k!ng B&. *. 'enganalisis #asil penilaian layanan dan kegiatan

    pend!k!ng B&. g. 'elaksanakan tindak lan"!t berdasarkan #asil penilaian

    layanan dan kegiatan pend!k!ng B&. #. 'engadministrasi kegiatan s!at!

    layanan dan kegiatan pend!k!ng B&. i. 'empertangg!ng"awabkan t!gas dan

    kegiatannya dalam pelayanan B& seara menyel!r!# kepada koordinator B&

    serta &epala %ekola#. . ,!r! 'ata Pela"aran dan ,!r! Praktik a. 'embant!

    memasyarakatkan pelayanan B& kepada siswa. b. 'embant! g!r! pembimbing

    mengidenti+kasi siswa-siswa yang memerl!kan layanan B&$ serta peng!mp!lan

    data tentang siswa-siswa terseb!t. . 'engali#tangakan siswa yang memerl!kan

    pelayanan B& kepada g!r! pembimbing. d. 'enerima ali# tangan dari g!r!

    pembimbing yait! siswa yang men!r!t g!r! pembimbing memerl!kan pelayananpenga"aran lati#an k#!s!s. e. 'embant! mengembangkan s!asana kelas$

    #!b!ngan g!r! dan siswa$ siswa dan siswa yang men!n"ang pelaksanaan

    pelayanan B&. *. 'emberikan kesempatan dan kem!da#an kepada siswa yang

    memerl!kan pelayanan B& !nt!k mengik!ti pelayanan kegiatan yang dimaks!d.

    g. Berpartisipasi dalam kegiatan k#!s!s penanganan masala# siswa seperti

    kon*erensi kas!s. #. 'embant! peng!mp!lan in*ormasi yang diperl!kan dalam

    rangka penilaian pelayanan B& !paya tindak lan"!tnya. . 3ali &elas a.

    'embant! g!r! pembimbing melaksanakan t!gas-t!gasnya$ k#!s!snya di kelas

    yang men"adi tangg!ng "awabnya. b. 'embent! g!r! mata pela"aran

    melaksanakan perannya dalam pelayanan B&$ k#!s!snya di kelas yang me"aditangg!ng "awabnya. . 'embant! memberikan kesempatan dan kem!da#an

    bagi siswa$ k#!s!snya di kelas yang me"adi tangg!ng "awabnya$ !nt!k mengik!ti

    kegiatan B&. d. Berpartisipasi akti* dalam kegiatan k#!s!s kegiatan B&$ sepert

    kon*erensi kas!s. e. 'engali#tangankan siswa yang memerl!kan layanan B&

    kepada g!r! pembimbing. :. Peranan ,!r! dalam Bimbingan 'en!r!t

    Darmo#a"o (1462) se#!b!ngan dengan k!ali+kasi dan t!gas g!r!$ maka g!r!

    mengembankan sek!rang-k!rangnya tiga t!gas pokok$ sebagai berik!t 8 1. /!gas

    pro*esional$ yait! t!gas yang berkenaan dengan pro*esinya. 2. /!as man!siawi$

    yait! t!gasnya sebagai man!sia. 9. /!gas kemasyarakatan$ yait! t!gas gg!r!

    sebagai anggota masyarakat dan warga negara yang abik$ ses!ai dengankaida#-kaida# men!r!t Panasila dan UUD 14:$ serta ,BHN. Ada beberapa "enis

    peranan g!r! di antaranya adala# 8 1. ,!r! sebagai mediator keb!dayaan. 2.

    ,!r! sebagai mediator dalam bela"ar. 9. ,!r! sebagai pembimbing. %e#!b!ngan

    dengan peranan g!r! sebagai pembimbing$ maka seorang g!r! #ar!s 8 a)

    'eng!mp!lkan data tentang m!rid. b) 'engamati tingka# lak! m!rid dalam

    sit!asi se#ari-#ari. ) 'engenal m!rid-m!rid yang memerl!kan bant!an k#!s!s.

    d) 'engadakan #!b!ngan pertem!an dan #!b!ngan dengan orangt!a m!rid$

    baik seara indiid!al ma!p!n seara kelompok !nt!k memperole# saling

    pengertian dalam pendidikan anak. e) Beker"a sama dengan masyarakat dan

    lembaga-lembaga lainnya !nt!k membant!t memea#kan masala# m!rid. *)'emb!at atatan pribadi m!rid serta menyiapkannya dengan baik. g)

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    21/23

    'enyelenggrakan bimbingan kelompok ata! indiid!al. #) Beke"a sama dengan

    pet!gas-pet!gas B&. i) Bersama-sama dengan pet!gas B& meny!s!sn program

    bimbingan sekola#. ") 'eneliti kema"!an m!rid baik di sekola# ma!p!n di l!ar

    sekola#. :. ,!r! sebagai mediator antara sekola# dan masyarakat. . ,!r!

    sebagai penegak disiplin. . ,!r! sebagai anggota s!at! pro*esi. . &er"asama

    ,!r! 'ata Pela"aran 3ali &elas dan ,!r! Pembimbing Dalam kegiatan bela"ar

    menga"ar sangat diperl!kan adanya ker"asama antara g!r! dan g!r!

    pembimbing demi terapainya t!"!an yang di#arapkan. Pelaksanaan t!gas pokok

    g!r! dalam proses bela"ar menga"ar tidak dapat dipisa#kan dari kegiatan

    bimbingan$ sebaliknya kegiatan bimbingan di sekola# perl! d!k!ngan ata!

    bant!an dari g!r!. D!k!ngan ata! bant!an terseb!t ter!tama dari g!r! mata

    pela"aran dan wali kelas. %elain it! perl!nya ker"asama antara g!r! dengan g!r!

    pembimbing dikarenakan setiap komponen terseb!t saling memiliki ketebatasan

    dalam membimbing dan memberikan pelayanan B&. &eterbatasan-keterbatasan

    terseb!t men!r!t Pratowisastro (1462) ada d!a$ yait!8 a) ,!r! tidak m!ngkin

    lagi menangani masala#-masala# siswa yang bermaam-maam$ karena g!r!rtidak terlati# !nt!k melaksanakan sem!a t!gas it!. b) ,!r! sendiri s!da# berat

    menga"arnya$ se#ingga tidak m!ngkin lagi ditamba# t!gas yang lebi# banyak

    !nt!k memea#kan berbagai maam masala#. Di dalam menangani kas!s-kas!s

    tertent!$ g!r! pembimbing perl! meng#adirkan g!r! ata! pi#ak-pi#ak terkait

    g!na membiarakan pemea#an masala# yang di#adapi siswa. &egiatan

    semaam ini diseb!t kon*erensi kas!s (ase on*erene). %ebaliknya bila g!r!

    menem!i masala# yang di l!ar batas kewenangan g!r! dapat

    mengali#tangankan masala# siswa terseb!t kepada pembimbing. . &ompetensi

    %tandar ,!r! Pembimbing %ebagai s!at! pro*esi dan "abatan *!ngsional$ g!r!

    pembimbing dit!nt!t !nt!k dapat melaksanakan =pelayanan prima> ter#adappeserta didik yang men"adi tangg!ng "awabnya. 'aks!dnya penyelenggaraan

    kegiatan B& di sekola# #ar!s ber"alan seara pro*esional$ berm!t! tinggi dan

    menak!p sem!a t!gas-t!gas pelayanan. 'en!r!t Prayitno (2002)$ g!r!

    pembimbing dit!nt!t memiliki kemamp!an pelayanan yang didasari kompetensi

    standar pelayanan B&. Lan"!tnya$ ada sembilan bidang kompetensi dalam

    pelayanan B& di sekola# yang melip!ti peng!asaan dan kemamp!an tentang 8 1.

    wawasan dan landasan pendidikan$ baik yang si*atnya !m!m map!n k#!s!s

    berkenaan dengan #!b!ngan antara pendidik dan peserta didik. 2. 3awasan dan

    landasan B&. 9. Bidang-bidang B&. :. enis-"enis layanan B&. . &egiatan

    pend!k!ng B&. . Peny!s!nan program B& di sekola#. 7. Pelaksanaan pelayananB& di sekola#. 6. Pengelolaan B& di sekola#. 4. Pro*esi dan organisasi pro*esi B&.

    7. Peranan Pengawasan Bimbingan dan &onseling %!perisi dan monitoring

    mer!pakan bagian yang tidak terpisa#kan dari kesel!r!#an kegiatan B& di

    sekola#. Hal ini dipa#ami karena perenanaan dan pelaksanaan yang baik bel!m

    tent! dapat diw!"!dkan pada setiap sekola#. %eara organisatoris pengawasan

    melekat dilaksanakan ole# &epala %ekola# dan wakilnya$ nam!n seara

    *!ngsional pengawasan di l!ar dilak!kan ole# Pengawas %ekola#. 'elal!i ked!a

    maam pengawasan ini di#arapkan dapat mendorong dan mengangkat g!r!-

    g!r! pembimbing terseb!t selal! meningkatkan wawasan dan kemamp!an

    *!ngsional pro*esi kea#liannya$ k#!s!snya dalam bidang B&. Pengawasansekola# dimaks!d memp!nyai bidang pengawasan 8 a. Bidang pengawasan

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    22/23

     /&?5a!d#at!l At#*al?B!stan!l At#*al$ %D?'$ 'D?%DLB. b. Bidang pengawasan

    r!mp!n mata pela"aran. . Bidang pengawasan pendidikan l!ar sekola#. d.

    Bidang pengawasan B&. Prayitno (1444) men"elaskan ba#wa kegiatan

    pengawasan B& di sekola# iala# menyelenggarakan kepengawasan dengan

    t!gas pokok mengadakan penilaian dan pembinaan melal!i ara#an$ bimbingan$

    onto# dan saran kepada g!r! pembimbing ata! g!r! kelas dan tanaga lain

    dalam B& di sekola#. %es!ai dengan t!gas g!r! pembimbing yait!

    merenanakan program layanan B&$ melaksanakan pelayanan$ mengeal!asi

    pelayanan$ manganalisis #asil eal!asi pelayanan dan tindak lan"!t maka setiap

    langka# kegiatan ini mer!pakan materi pokok dari pengawasan it! sendiri.

    Dalam men!n"ang kegiatan pengawasan B& ini$ men!r!t Prayitno (1444)

    mengatakan #endaknya sebel!m pengawasan ini dilak!kan ole# pengawas

    sekola# bidang B& "e sekola#$ maka g!r! pembimbing tela# mempersiapkan #al-

    #al sebagai berik!t 8 1. Laporan siswa as!# B&. 2. laporan #asil penilaian

    kegiatan B&. 9. laporan r!angan dan perlengkapannya. :. laporan perlengkapan

    kegiatan B&. . laporan program kegiatan layanan yang melip!ti renana$pelaksanaan$ penilaian$ analisis dan tindak lan"!t. . Laporan program kegiatan

    pend!k!ng yang melip!ti renana$ pelaksanaan$ pengola#an$ pengg!naan #asil$

    analisis dan tindak lan"!t. 7. Laporan program layanan dan kegiatan pend!k!ng

    yang dikaitkan kepada keempat bidang bimbingan. 6. laporan kegiatan

    pengembangan diri g!r! berkenaan dengan peningkatan wawasan dan

    kemamp!ab dalam B&. 4. Laporan tentang peranan personil sekola# lainnya

    dalam kegiatan B&. 10. laporan !s!l dan saran-saran !nt!k peningkatan kegiatan

    B& di sekola#. Laporan-laporan terseb!t disampaikan kepada &epala %ekola#

    seara berkala dan diba#as antara &epala %ekola# dan g!r! pembimbing.

    Peny!s!nan dan penyampaian laporan terseb!t seyogyanya dikoordinasikandengan koordinator B& dan dapat diperg!nakan !nt!k laporan kepada

    pengawasan sekola#. BAB PENU/UP A. &E%'PULAN Penyelenggara pendidikan

    di sekola# mer!pakan s!at! sistem$ dimana setiap komponen saling beker"a

    sama dalam menapai t!"!an instr!ksional dan k!rik!ler. Dalam pelayanan

    bimbingan konseling$ setiap komponen (kepala sekola#$ wakil kepala sekola#$

    walikelas dan g!r! mata pela"aran?praktik) tela# memiliki t!gas dan

    perannannya masing masing. %etaip perenanaan$ pelaksanaan kegiatan

    diperl!kan adanya penilaian dan pembinaan melal!i ara#an$ bimbingan$ onto#

    dan saran yang dilak!kan ole# pengawas dari dalam dan l!ar sekola# yang

    diseb!t dengan Pengawas %ekola# Bidang Bimbingan dan &onseling. Unt!k it!,!r! Pembimbing #ar!s selal! mempersiapkan berbagai laporan ses!ai dengan

    t!gasnya yait! perenanaan pelayanan$ pelaksanaan pelayanan$ analisis #asil

    eal!asi dan tindak lan"!t pelayanan. %em!anya akan terli#at dalam program

    #arian$ b!lanan$ semester dan ta#!nan. B. %A5AN Dalam pelaksanaan

    bimbingan dan konseling sem!a pi#ak yang terkait dit!nt!t !nt!k mamp!

    beker"asama dengan baik dalam penyelesaian masala# yang di#adapi. DA/A5

    PU%/A&A 'o#. %!rya. 147. Bimbingan dan Peny!l!#an. Band!ng 8 @. lm! 'o#.

    %!rya F 5o#man Natawid"a"a. 144. Pengantar Bimbingan dan Peny!l!#an.

     akarta 8 Depdikb!d Prayitno$ dkk. 1447. Pelayanan Bimbingan dan &onseling

    %ekola# 'enenga# Um!m. akarta 8 P/. krar 'andiri. Prayitno$ dkk. 2002. Pro*esidan rganisasi Pro*esi Bimbingan dan &onseling. akarta 8 Depdiknas$ Dir"e

  • 8/16/2019 Program Bimbingan Di Sekolah Dan Peranan Guru Dalam Pelaksanaannya

    23/23

    depdikdasmen. 3inkel$ 3% .1441. Bimbingan dan &onseling di nstit!si

    Pendidikan. akarta 8 P/. ,ramedia 3idiasarana. opy t#e BE%/ /raders and 'ake

    'oney 8 #ttp8??ow.ly?&NG opy t#e BE%/ /raders and 'ake 'oney 8

    #ttp8??ow.ly?&NG

    opy t#e BE%/ /raders and 'ake 'oney 8 #ttp8??ow.ly?&NG