Pengetahuan Dasar Geografi

download Pengetahuan Dasar Geografi

of 39

description

pengetahuan dasar geografi kurikulum 2013

Transcript of Pengetahuan Dasar Geografi

Pengetahuan dasar geografi

Pengetahuan dasar geografiOleh : Nur Aisyah Kusmayanti, S.PdRuang lingkup pengetahuan geografi

Geografi itu apa???Konsep GeografiGeografi YunaniGeo BumiGraphein Mencitrakan / mendeskripsikan / menggambarkan / melukiskanGeografi : Gambaran / pencitraan tentang bumiPengertian hasil Seminar dan Lokakarya Peningkatan Kualitas dan Pengajaran Geografi di IKIP Semarang tahun 1988 :Ilmu yang mempelajari persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dengan sudut pandang lingkungan dan kewilayahan dalam konteks keruanganFenomena GeosferLithosfer (litho + spheira) Lapisan batuanAtmosfer (Atmos + spheira) lapisan udaraBiosfer (Bios + spheira) kumpulan makhluk hidupHidrosfer (Hidro + spheira) lapisan airAntroposfer (Antropos + spheira) kumpulan manusia

3 Ciri Khas GeografiSpatial (Keruangan) Ecological (Kewilayahan)Regional (Gabungan antara Spatial dan Ecological)

Tokoh tokoh Geografi duniaThales (Yunani), peneliti Geografi pertama dengan karya-karya hasil perjalanannyaHerodotus (Yunani), laporan perjalanan di Timur TengahPhytheas, mengukur jarak Matahari - BumiEratosthenes (Yunani), Bapak Geografi, memperkenalkan pengertian Geografi dalam buku GeographiaERATOSTHENESBumi berbentuk bulatBerhasil melakukan perhitungan keliling bumi dengan cukup akurat (selisih 1%) 24.875 mil (sebenarnya). Perhitungan Erathosthenes 24.650 Kesamaan titik pandang di antara berbagai pendapat tentang konsep Geografi dari beberapa ahli :Bumi sebagai tempat tinggalHubungan manusia dengan lingkungannya (interaksi)Dimensi ruang dan dimensi historisnyaPendekatan, yaitu meliputi pendekatan spasial (keruangan), ekologi (lingkungan) dan regional (kewilayahan)Perkembangan peradaban manusiaPerjalanan-perjalananCatatan-CatatanperjalananGEOGRAFIPerkembangan GeografiPerkembangan geografi.1. Geografi klasikPada masa geografi klasik ini, pengetahuan manusia tentang bumi baru dipengaruhi oleh mitologi yang kemudian berkembang menjadi ilmu alam dan ilmu pasti. Tokoh pada masa geografi klasik diantaranya : Thales , Heraclides dan Parminides.Yunani bumi bulat dilengkai dengan garis lintang dan bujur.(176-194 SM)Romawi penerapan matematika dan mengukur keliling bumi.Buku geografia (Ptolomeus) (64 SM-20 M)2. Geografi Abad Pertengahan(gelap) dan RenaissancePada masa ini geografi sudah tampak sebagai ilmu bumi yang mempelajari fenomena alam dan fenomena social budaya. Tokoh geografi abad ini adalah Bemhardus Veranius3. Geografi ModernPada periode ini geografi berkembang lebih jauh dengan diletakkannya dasar pengetahuan empiris pada geografi melalui prosedur induktif dengan melakukan observasi dan penjelajahan dalam menyusun hukum-hukum umum pada studi geografi. Tokoh pada masa geografi modern : Alexander Van Humboldt dan Karl Ritter.4. Geografi akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20Perkembangan pada masa ini ditandai oleh aliran fisis determinisme, possibilisme . Tokohnya: Frederick, E Huntington, Vidal de la blache, dan Jean Brunches.5. Geografi MutakhirOrientasi kajian geografi mutakhir pada masalah interaksi manusia dengan lingkungannya.

10 Konsep Dasar Geografi1. Konsep LokasiMerupakan konsep utama Geografi (where)Lokasi absolut : menunjukkan letak tetap terhadap sistem gridLokasi Relatif : letak Geografis2. Konsep JarakBerkaitan dengan lokasiDinyatakan dalam ukuran lurus atau jarak tempuhJarak Absolut : dinyatakan dalam satuan ukuranJarak relatif : dinyatakan dalam waktu tempuh, perkiraan2, dsb3. Konsep Keterjangkauan / AccessibilityTidak selalu berkaitan dengan jarak tapi lebih berkaitan dengan kondisi medan / ada tidaknya sarana transportasi dan komunikasiFaktor yang berpengaruh: rintangan alam, bahasa, adat, sikap4 Konsep PolaBerkaitan dengan susunan bentuk atau persebaran fenomena dalam ruang muka bumi baik alami maupun buatan5. Konsep MorfologiMenggambarkan perwujudan daratan muka Bumi sebagai hasil proses-proses yang dihasilkan tenaga geologi6. Konsep Aglomerasi (menggerombol)Merupakan kecenderungan persebaran yang bersifat mengelompok pada suatu wilayah, baik mengingat faktor kejenisan maupun faktor umum yang menguntungkan7. Konsep Nilai KegunaanKegunaan suatu tempat sangat berbeda bagi orang-orang yang berbeda8. Konsep Interaksi InterdependensiInteraksi merupakan peristiwa saling mempengaruhi obyek atau tempat yang satu dengan yang lainnyaInterdependensi ketergantungan9. Konsep Diferensiasi ArealSetiap tempat terwujud dari hasil interaksi berbagai unsur dan fenomena, maka selalu memiliki corak yang berbeda-bedaDiferensiasi mendorong adanya interaksi antar wilayah10. Konsep Keterkaitan Ruangan / Asosiasi KeruanganMenunjukkan derajat keterkaitan persebaran suatu fenomena dengan fenomena lain dalam suatu ruang, baik yang menyangkut fenomena alam, biotik, maupun sosialContoh: kemiringan lereng ketebalan tanahPertemuan ke-2Prinsip & Objek Studi GeografiPrinsip GeografiPenyebaran/distribusi (semua fenomena tersebar tidak merata di permukaan bumi)Interrelasi (Hubungan saling kait dalam ruang)Korologi (Gejala yang ditinjau sebarannya dalam ruang beserta integrasi, interelasi dan interaksinya)Deskripsi (Geografi senantiasa menjelaskan segala sesuatu,melalui angka,tabel,grafik,gambar dsb)Obyek Studi GeografiObyek Material apa yang dipelajari? Fenomena GeosferObyek Formal sudut pandang terhadap obyek material Keruangan (region)

5 W + 1 HObjek Studi Geografi1. Objek Material GeografiObjek material geografi yaitu merupakan sasaran atau yang dikaji dalam studi geografi. Objek studi geografi adalah lapisan-lapisan bumi atau tepatnya fenomena geosfer.Geosfer itu luas sekali, meliputi: AtmosferLithosferHydrosferBiosferAnthroposfer2. Objek formal

Objek formal adalah metode atau pendekatan yang digunakan dalam mengkaji suatu masalah. Metode atau pendekatan objek formal geografi meliputi beberapa aspek, yakni aspek keruangan (spatial), kelingkungan (ekologi), kewilayahan (regional) serta aspek waktu (temporal).a. Aspek Keruangan geografi mempelajari suatu wilayah antara lain dari segi nilai suatu tempat dari berbagai kepentingan. Dari hal ini kita lalu mempelajari tentang letak, jarak, keterjangkauan dsb.b.Aspek Kelingkungan geografi mempelajari suatu tempat dalam kaitan dengan keadaan suatu tempat dan komponen-komponen di dalamnya dalam satu kesatuan wilayah. Komponen-komponen itu terdiri dari komponen tak hidup seperti tanah, air, iklim dsb, dan komponen hidup seperti hewan, tumbuhan dan manusia.

c.Aspek Kewilayahan geografi mempelajari kesamaan dan perbedaan wilayah serta wilayah dengan ciri-ciri khas. Dari hal ini lalu muncul pewilayahan atau regionalisasi misalnya kawasan gurun, yaitu daerah-daerah yang mempunyai ciri-ciri serupa sebagai gurun.

d.Aspek Waktu geografi mempelajari perkembangan wilayah berdasarkan periode-periode waktu atau perkembangan dan perubahan dari waktu ke waktu. Misalnya perkembangan kota dari tahun ke tahun, kemunduran garis pantai dari waktu ke waktu dsb.

Diskusi :Topik 1 : Gunung apiTopik 2 : PesawahanTopik 3 : PertambanganTopik 4 : ErosiTopik 5 : Iklim Pendekatan GeografiPendekatan KeruanganPendekatan EkologiPendekatan KronologiPendekatan SistemPendeketan keruangan (spatial approach)Pendekatan keruangan yaitu pendekatan yang mengacu pada penelaahan berbagai tempat melalui prinsip-prinsip geografi. Sedangkan yang termasuk pendekatan keruangan adalah :Pendekatan TopikYaitu pendekatan melalui topik tertentu yang menjadi perhatian utama.Pendekatan Aktivitas Manusiapertanyaan utama pada jenis pendekatan ini adalah bagaimana kegiatan penduduk di suatu daerah atau di suatu wilayah yang bersangkutan. Aktivitas penduduk ditinjau dari penyebarannya, interelasinya dan deskripsinya dengan gejala-gejala lain yang bersangkutan.Pendekatan regionalyaitu mendekati suatu gejala atau masalah dari region atau wilayah dimana gejala atau masalah tersebut terjadi.Pertanyaan yang harus dijawab dalam pendekatan keruanganWhat? Struktur ruang apa itu?Where? Dimana struktur ruang tesebut berada?When? Kapan struktur ruang tersebut terbentuk sperti itu?Why? Mengapa struktur ruang terbentuk seperti itu?How? Bagaimana proses terbentukknya struktur seperti itu?Who suffers what dan who benefits whats?Pendekatan ekologi (ecological approach)Pendekatan lingkungan yaitu pendekatan berdasarkan interaksi yang terjadi pada lingkungan.Pandangan dan penelaahan ekologi diarahkan kepada hubungan antara manusia sebagai makhluk hidup dengan lingkungan alam.Maka pendekatan ekologi dapat mengungkapkan masalah hubungan penyebaran dan aktivitas manusia dengan lingkungan alamnya.Evaluasi

Prinsip apa yang digunakan dalam gambar di atas?Mengapa ?

Prinsip apa yang digunakan dalam gambar di atas?Mengapa ?

Prinsip apa yang digunakan dalam gambar di atas?Mengapa ?Thank You