Panduan membuat kontur dengan map info

29
TUGAS UTS KOMPUTER TERAPAN - Panduan membuat kontur dengan menggunakan program global mapper ? - Panduan membuat peta 3D pada program map info professional ? Mata Kuliah : Program Komputer Terapan 1 Semester : 3 Dosen : Ibu Sri Kuswayati Disusun Oleh : Nama : Roni Mukharom Putra NPM : 11051351 Prodi: Teknik Geologi Terapan A Jl. Sulaksana No. 21 Bandung (022) 7276638

Transcript of Panduan membuat kontur dengan map info

Page 1: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER TERAPAN

- Panduan membuat kontur dengan menggunakan program global mapper ?

- Panduan membuat peta 3D pada program map info professional ?

Mata Kuliah : Program Komputer Terapan 1 Semester : 3 Dosen : Ibu Sri Kuswayati

Disusun Oleh :

Nama : Roni Mukharom Putra NPM : 11051351

Prodi: Teknik Geologi Terapan A

Jl. Sulaksana No. 21 Bandung (022) 7276638

Page 2: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 2

BAB I

LATAR BELAKANG

Peta adalah hal penting bagi seorang calon geologist ,ibaratkan pelukis peta untuk

seorang calon geologist itu seperti kuas nya ,yang apabila kuas nya tidak ada maka sang

pelukis pun tidak bias memulai melukisnya . Sebagai seorang calon geologist di samping

kita wajib untuk dapat membaca dan memahami peta dengan baik ,kita pun di haruskan

dapat membuat peta sendiri karena itu sangat penting untuk menunjang pekerjaan kita

.

Di dalam peta hal yang penting salah satunya ialah garis kontur ,apabila tidak adanya

garis kontur maka dapat dikatakan peta itu cacat atau tidak lengkap . Garis kontur

adalah garis yang menghubungkan titik yg mempunyai ketinggian yang sama ,dalam

peta garis kontur sangatlah vital karena di samping untuk menjelaskan ketinggian letak

letak objek dalam peta ,garis kontur pun dapat berperan dalam penentuan skala peta

yang bisa kita lihat dengan interval garis konturnya .

Maka dari itu pembuatan garis kontur yang tepat oleh seorang geologist dalam

proses pembuatan peta itulah salah satu hal yang penting .

TUJUAN PENULISAN

Page 3: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 3

1. Untuk memenuhi tugas ujian tengah semester mata kuliah komputer semester III

2. Untuk membantu pembuatan kontur pada proses pembuatan peta

3. Untuk membantu pembuatan peta 3D bagi calon geologist

RUMUSAN MASALAH

1. Apa Pengertian aplikasi pembuat kontur pada peta (Globbal Mapper) ?

2. Bagaimana cara membuat kontur dengan menggunakan program global mapper ?

3. Bagaimana Panduan membuat peta 3D pada program map info professional ?

BAB II PEMBAHASAN

Page 4: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 4

1. Global Mapper adalah software yang dapat membuka semua file dari semua software GIS yang

ada seperti data berupa raster atau data berupa vector. Di sini saya akan menjelaskan bagaimana

caranya membuat kontur lengkap dengan titik ketinggian (elevation).

Sebelumnya anda diharuskan mempunyai data peta SRTM dahulu. Di sini saya mempunyai

peta SRTM Indonesia, dan pembagian wilayah tersebut dapat dilihat pada gambar di bawah ini, dan

tentunya anda telah memiliki daerah penyelidikan yang telah anda register sebelumny a pada

MapInfo.

2. Cara Membuat kontur dengan Global Mapper

Langkah – langkah dalam pembuatan kontur sebagai berikut:

Page 5: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 5

Sebelumnya sebelum melakukan pekerjaan ini ,anda harus mempunyai data peta mentah anda yang

telah di register pada program map info ,yang belum anda masukkan kontur.pastikan anda menyimpan

di file yang strategis sehingga akan memudahkan anda saat meregister hasil kontur anda nanti .

1. Buka Program software Global Mapper yang telah anda install . Dengan double klick pada ikon

global mapper pada desktop and

2. Setelah program Global mapper terbuka , Lalu klik File > Open Data File (s)…

3. Lalu anda cari dimana anda menyimpan file SRTM anda., disini file yang saya miliki berbentuk

ZIP, lalu klik Open pada file SRTM yang cocok dengan lokasi daerah peta anda .

4. Tunggu sebentar

5. Maka akan terlihat seperti ini (sesuai dengan lokasi penyelidikan anda),contoh lokasi PKL 1

berada di Kabupaten Sumedang , Provinsi Jawa Barat

Page 6: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 6

6. Lalu selanjutnya klik kembali File > Open Data File (s)…

7. Lalu anda Cari dimana menyimpan data batas daerah penyelidikan yang telah anda register

sebelumnya pada MapInfo, lalu klik Open

Page 7: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 7

Page 8: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 8

8. Lalu Perhatikan dengan seksama daerah anda dan tentukan lokasi kapling pada peta anda , lalu

perbesar daerah anda dengan Zoom Tool

9. Setelah lokasi kavling anda pada peta di dapatkan selanjutnya Klik File > Generate Contours…

10. Lalu akan dialog box seperti dibawah ini, anda dapat mengatur interval kontur yang anda

inginkan, sesuaikan interval kontur dengan kebutuhan skala peta anda

Page 9: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 9

11. Selanjutnya pilih Contour Bounds > Draw a Box, geser kursor anda sesuai dengan daerah kavling

anda yang anda kehendaki, lalu klik OK > OK

Page 10: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 10

12. Tunggu sebentar sedang proses register

13. Lalu hasilnya akan terlihat seperti ini

Page 11: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 11

14. Selanjutnya untuk menyimpan hanya kontur saja, klik Tool > Control Center, hilangkan semua

cek list yang ada terkecuali cek list pada GENERATED CONTOURS, lalu klik Close

Page 12: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 12

15. lalu anda harus mengekspor data kontur ke dalam map info sehingga dapat dibaca dalam peta

mentah anda di map info dengan cara klik File > Export Vector Data > Export MapInfo

TAB/MAP…

16. Maka akan muncul dialog box lalu klik OK

17. Klik OK

18. Selanjutnya beri nama file anda tersebut dan usahakan anda simpan di folder yang sama

dengan data register objek pada peta mentah map info anda , lalu klik Save,

19. Lalu untuk pengecheckan sekarang silahkan buka MapInfo untuk melihat kontur yang telah

anda buat pada Global Mapper

Page 13: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 13

3. Cara membuat Peta 3D dalam Map Info Professional

Panduan Selanjutnya setelah anda membuat kontur pada Global Mapper, maka kontur siap dibuka

pada MapInfo. Lalu akan diterangkan langkah – langkah apa saja yang perlu dilakukan dalam

pembuatan peta 3D lengkap dengan gambarnya. Langkah – langkahnya sebagai berikut:

1. Pertama buka program MapInfo 10.0, dengan cara double klik pada ikon map info di desktop anda

Page 14: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 14

1. Selanjtnya Atur sedemikian rupa layout menu yang ada di MapInfo dengan cara klik dan tahan sambil anda menyeret (drag) layout ke tempat yg sesuai dengan kebutuhan dan selera anda. Lalu buka peta kontur yang tadi telah dibuat anda .

Page 15: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 15

2. Lalu buka peta kontur tadi yg sebelumnya telah anda buat , Caranya klik File > Open Table > cari dimana letak peta kontur yang anda miliki > Open

Peta Kontur akan terlihat seperti ini

Page 16: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 16

3. Pastikan peta kontur yang anda miliki sudah mempunyai nilai ketinggian dari setiap garis kontur tersebut (elevasi dari setiap garis kontur).

Page 17: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 17

4. Selanjutnya anda klik Map > Create Thematic Map

Page 18: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 18

Maka akan muncul seperti ini

Page 19: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 19

5. Lalu pilih Grid > Default Grid > tekan Next

Page 20: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 20

6. Maka akan muncul seperti ini dan lalu anda pilih browse untuk tempat diamana anda menyimpan file map info anda, setelah itu pilih Next

Page 21: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 21

7. Maka akan muncul seperti ini, lalu pilih OK, sebelumnya anda bisa memilih style yang anda inginkan dan legenda yang anda inginkan dalam peta anda.

Page 22: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 22

8. Lalu klik OK kembali ,maka jadilah peta topografi seperti ini, lengkap dengan warna yang mengidentifikasikan tentang keadaan morfologi daerah pada peta anda tersebut.

Page 23: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 23

9. Untuk langkah selanjutnya anda mulai membuat peta , klik Map > Create 3Dmap...

10. Kemudian akan muncul box seperti ini ,baca terlebih dahulu lalu pilih OK

Page 24: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 24

Tunggu beberapa saat layar seketika akan putih karena sedang memproses

Hasilnya akan seperti ini

Page 25: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 25

11. Anda dapat memutarnya sesuai keinginan anda,akan terlihat keadaan peta anda dengan jenis

ketinggian serta morfologinya sesuai data anda .

12. Apabila Anda ingin merubahnya menjadi wireframe dengan cara klik 3Dwindow > wireframe

Page 26: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 26

Maka hasilnya akan seperti di bawah ini

Page 27: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 27

13. Untuk mengatur warna yang diinginkan sesuai selera dan kebutuhan anda , klik 3Dwindow >

properties...

Lalu pilih warna yang diinginkan dan background yang diinginkan

Page 28: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 28

Hasilnya akan seperti ini. Dan Peta 3D telah berhasil dibuat oleh anda

Lalu jangan lupa Save pengerjaan peta 3D anda

Page 29: Panduan membuat kontur dengan map info

TUGAS UTS KOMPUTER

Roni Mukharom Putra 11051351 Teknik Geologi Terapan A Page 29

REFERENSI

http://www.pbinsight.com/support/education/video-tutorials/product/mapinfo-professional/

http://www.mapinfo.com/resources/video-tutorials/

http://www.slideshare.net/vibul_pipil/modul-2-pengenalan-map-info