nifas ppt juga

36
N I F A S Kelompok.... 10

description

obsgyn

Transcript of nifas ppt juga

N I F A SKelompok.... 10

Definisi

Masa nifas (puerperium) dimulai setelah

plasenta lahir dan berakhir ketika alat alat

kandungan kembali seperti keadaan sebelum

hamil. Masa ini berlangsung selama 6-8 minggu.

Tujuan Asuhan

Menjaga kesehatan ibu dan bayinya, baik fisik

maupun psikologik

Mendeteksi masalah, mengobati atau merujuk bila

terjadi komplikasi pada ibu maupun bayinya

Lanjutan...

Memberikan pendidikan kesehatan tentang

perawatan kesehatan diri, nutrisi, keluarga

berencana, menyusui, pemberian imunisasi

kepada bayinya dan perawatan bayi sehat.

Memberikan pelayanan keluarga berencana

(Winkjosastro et al, 2002).

Pembahasan

1. Perubahan-perubahan dari Alat-alat Badan

2. Klinik Nifas

3. Perawatan Dalam Nifas

1.Perubahan-perubahan dari Alat-alat Badan

1.1 Involusi Rahim

uterus mengecil hr ke 2 postpartum, pada hari ke-

10 tdk teraba & stlah 6 mggu ukurannya kmbl

normal

Stlh plasenta lahir berat rahim 1000 g, seminggu,

kemudian 500 gr, dua minggu postpartum 273 gr.

Dan pada akhir puerperium 50 gr.

Lanjutan...

Involusi disebabkan krn proses autolysis,

dimana zat protein dinding rahim dipecah,

diabsorbsi dan kemudian dibuang melalui urine.

Bagian yg nekrotis dikeluarkan bersama lochia,

sedangkan yg tetap sehat menghasilkan

endometrium yg baru. Epitelisasi siap dalam 10

hari, kecuali pd tempat plasenta 3 minggu.

1.2.Involusi tempat plasenta

luka bekas plasenta mngcil, pd akhir mggu ke-2

hnya sebesar 3-4 cm, & pd akhir nifas 1-2 cm

Penyembuhan bekas plasenta khas yaitu tdk

meninggalkan parut

1.3 Perubahan pada cervix dan vagina Bbrpa hari postpartum OE dilalui oleh 2 jari,

pingirannya retak2 dlm prslinan. Pd akhir minggu

1 hnya dpt dilalui olh 1 jari. hiperplasia otot &

retraksi dari serviks, robekan serviks mnjdi

smbuh.Walaupun bgtu , stlah involusi slsai OE

tdk sprti keadaan sblm hamil

Lanjutan...

Vagina yg sngat di regang saat persalinan,lambat laun

mencapai ukurannya yg normal. Pada minggu ke-3

postpartum rugai mulai Nampak kembali.

1.4 Dinding perut dan peritoneum

dinding perut dan peritonium yg longgar pulih setelah 6

minggu

1.5 Saluran kencing

Dinding kandung

kencingmemperlihatkan udem dan

hyperemia dan retensi urine. Sisa urine

dan trauma pada dinding vesica

urinaria saat partus dpt terjadi infeksi.

Dilatasi ureter dan pyelum, normal

kembali dalam waktu 2 minggu.

B. LAKTASI

Keadaan mamae pada 2 hari nifas

belum mengandung air susu, tetapi

kolostrum. Kolostrum cairan

kuning reaksinya alkalis.

Pd hr ke-3 postpartum, mammae

menjadi besar, keras dan nyeri yg

menandakan permulaan sekresi ASI.

Lanjutan...

ASI terdiri dari :

Protein 1-2 %

Lemak 3-5 %r

Gula 6,5-8 %

Garam 0,1- 0,2 %

Lanjutan...

Hal yg mempengaruhi susunan ASI

adalah, diet, gerak badan (mengurangi

protein) serta keadaan jiwa. ASI juga

mengandung zat imun misalx difteri

anti toksin dan typhus agglutinin. Kalau

ibu hamil lebih baik anaknya dihentikan

demi kepentingan ibu.

Lanjutan...

Beberapa keadaan melarang ibu

menyusui anaknya, misalnya: Mastitis

purulenta, Penyakit ibu yang dapat

menular pada anaknya (Koch

pulmonal, hepatitis dll), Keadaan ibu

yang kurang baik (infeksi,anemia),

dan Anak premature.

2. Klinik Nifas

Suhu badan dalam nifas hendaknya normal,

> 380C → infeksi,

Nadi yg cepat →ibu yg nerveus, yg kehilangan

darah atau mengalami persalinan yang sulit

Lanjutan...

His pengiring (royan) terutama terasa oleh

multiparae, saat menyusukan anaknya.

Primipare kurang diganggu oleh his pengiring,

karena uterusnya dalam kontraksi dan relaksasi

yang tonis (terus menerus).

Lanjutan...

Lochia : sekret yg berasal dr luka dlm rahim

terutama luka plasenta.

♪ 2 hari pertama lochia brpa drh = lochia rubra,

♪ 3-4 hari merupakan darah encer = lochia serosa,

♪ hari ke10 menjadi cairan putih/kekuningan =

lochia alba.

Lanjutan...

♪ Lochia berbau sdkt amis, jk lochia berbau busuk

→ infeksi

♪ Kalau lochia ttp brwrna merah selama 2 minggu

ada kemungkinan tertinggalnya sisa plasenta

3. Perawatan Dalam Nifas

Pengawasan kala IV yg sebetulnya jam pertama

dr nifas telah diuraikan secara singkat

meliputi:

Pemeriksaan plasenta

Pengawasan tingginya fundus uteri

Pengawasan perdarahan dari vagina

Pengawasan kosistensi rahim

Pengawasan keadaan umum ibu.

Lanjutan...

Jk plasenta tdk lngkp,mk cavum hrs diperiksa dgn

tangan & sisa placenta dikeluarkan.

Jk kontraksi rahim kurang baik :

dilakukan massage

beri 10 U pitocin & 0,2 mg methergi intramusculer

Jk perlu lanjutkan dgn 0,2 mg methergin intervenosa

& pitocin infus (glucose 5% 500cc +5-20 U pitocin)

Early ambulation:

Yang dimaksud dengan early

ambulation ialah ; kebijaksanaan untuk

selekas mungkin membimbing

penderita keluar dari tempat tidurnya

dan membimbingnya selekas mungkin

berjalan.

Lanjutan...

Sekarang tidak dianggap perlu lagi

menahan penderita terlentang di tempat

tidurnya selama 7-14 hari setelah

melahirkan. Penderita sudah

diperbolehkan banggun dari tempat tidur

dalam 28-48 jam postpartum.

Lanjutan...

Keuntungan dari early ambulatio ialah: Penderita merasa lebih sehat dan lebih

kuat dengan early ambulation. Faal usus dan kendung kencing lebih

baik.

Lanjutan...

Early ambulation memungkinkan kita

mengajar bu memelihara anaknya ;

memandikan, mengganti pakaian,

memberi makan, dll. Selama ibu masih

di rumah sakit.

Lebih sesuai dengan keadaan indonesia

(sosial ekonomis).

Diet

Diet harus sangat mendapat perhatian dalam nifas

→ mempercepat penyembuhan ibu

Diet yang diberi harus bermutu tinggi dengan

cukup kalori, mengandung cukup protein, cairan,

serta banyak buah-buahan kerena wanita tersebut

mengalami homokensentrasi.

Suhu

Harus diawasi terutama dalam minggu

pertama dari masa nifas

suhu : tanda pertama infeksi.

Miksi

Tiap penderita disuruh kencing 6 jam

postpartum.

8 jam postpartum belum dapat kencing

atau 1x kencing ≤ 100cc kateterisasi

Kandung kencing penuh, tidak usah

menunggu sampai 8 jam untuk

kateterisasi.

Sebab—sebab retensi urin pospartum :

tekanan intra abdominal berkurang

otot-otot perut masih lemah

oedema dari uretra

dinding kandung kencing kurang

sensitif

Defekasi

Jika penderita hari ke tiga belum buang

air besar, maka diberi klisma air sabun

atau glyserin.

Puting Susu

Harus diperhatikan kebersihannya dan

rhagade (luka pecah) harus segera

diobati, karena puting susu merupakan

porte d’entree dan dapat menimbulkan

mastitis.

Datangnya Haid Kembali

Pada ibu yg tidak menyusukan anaknya

biasanya haid datang kembali pada 8

minggu setelah persalinan.

Pada ibu yg menyusukan anaknya

seringkali haid kembali pada bulan ke-4

Lamanya perawatan di RS

Sering ditentukan oleh keadaan sosial

ekonomi dan kekurangan tempat tidur.

Maka pada umumnya ibu-ibu dengan

persalinan normal tidak lama tinggal di

rumah sakit, kira-kira antara 3-5 hari

guna mencegah terjadinya infeksi

nosokomial.

Follow Up

6 minggu kemudian setelah persalinan

KU: tensi, air kencing, keadaan dinding perut &

payudara

Lakukan pemeriksaan dlm yg teliti, kalau ada

kelainan segera diobati

KB (Postpartum Program)

Masa postpartum merupakan saat yg

paling baik untuk menawarkan

kontrasepsi, oleh karena pada saat ini

motifasi paling tinggi. Oleh karena pil

dapat mempengaruhi sekresi air susu,

biasanya ditawarkan IUD, injectable

atau sterilisasi