Mr Hipoglikemi+Hipertensi

download Mr Hipoglikemi+Hipertensi

of 16

Transcript of Mr Hipoglikemi+Hipertensi

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    1/16

    Oleh :

    PRAGESTY ZENERKINDA

    J 500070021

    KEPANITERAAN KLINIK BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM

    RSUD PONOROGO / FK UMS

    2012

    MORNING REPORT

    SEORANG LAKI-LAKI 62 TAHUN DENGAN HIPOGLIKEMIA DAN HIPERTENSI

    STAGE II

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    2/16

    Nama : Tn. J Umur : 62 tahun

    Jenis Kelamin : Laki-laki

    Agama : Islam Pekerjaan : Petani

    Alamat : Sawoo, Ponorogo

    Status : Menikah Masuk rumah sakit : 7 Desember 2012

    Tanggal Pemeriksaan: 7 Desember 2012

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    3/16

    Kehilangan kesadaran

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    4/16

    Pasien datang dengan keluhantidak sadarkan diri sejak 2 jam

    SMRS, secara tiba-tiba

    Sebelum tidak sadarkan diripasien mengeluh badan terasatidak enak sampai berguling-guling di atas kasur, disertai

    keringat dingin

    2 minggu SMRS pasien

    mengeluh merasa sering kencing,sering merasa lapar dan haus,

    kemudian setelah 1 minggu

    berobat ke mantri , diberi obat

    untuk penurun tensi dan penurun

    gula darah

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    5/16

    Riwayat DM : disangkal

    Riwayat hipertensi : diakui Riwayat alergi obat & makanan : disangkal

    Riwayat kencing batu : disangkal

    Riwayat asma : disangkal

    Riwayat sakit jantung : disangkal Riwayat sakit ginjal : disangkal

    Riwayat mondok : (+) 1 kali karenastroke 1 bulan yang

    lalu Riwayat operasi : disangkal

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    6/16

    Riwayat DM : disangkal

    Riwayat hipertensi : disangkal

    Riwayat alergi obat & makanan : disangkal

    Riwayat sakit jantung : disangkal Riwayat asma : disangkal

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    7/16

    Riwayat KebiasaanRiwayat Sosial

    Ekonomi etGizi

    R. Merokok : disangkal

    R. Minum alkohol :

    disangkal R. Olahraga : disangkal

    R. Minum jamu : diakui (1 minggu sekali, jamu pegal-

    pegal) R. Obat bebas : disangkal

    R. minum kopi : disangkal

    Pasien merupakan seorangpetani sebagai tulangpunggung keluarga,

    tinggal serumah denganistri dan seorang cucu.Sebelum sakit pasienmakan sehari 2-3x, denganlauk tempe, tahu, kadang2

    ikan laut.

    Fasilitas berobat Umum

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    8/16

    Status GeneralisKeadaan umum Compos mentis, gizi kesan cukup.

    Tanda Vital

    BP : 220/140 mmHg (diukur pada lengan kanan,posisi berbaring )

    Nadi : 60 x/ menit, isi & tegangan cukup, irama reguler.

    Respirasi : 22 x/menit, tipe thoracoabdominal

    Suhu : 36,50C per aksiler

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    9/16

    Kulit

    Ikterik (-), petechiae (-), acne (-), turgor cukup, hiperpigmentasi (-), bekas

    garukan (-), kulit kering (-), kulit hiperemis (-), sikatrik bekas operasi (-) Kepala

    Bentuk mesocephal, rambut warna hitam, mudah rontok (-), luka (-)

    Mata

    Konjungtiva pucat (-/-), sklera ikterik (-/-), perdarahan subkonjungtiva (-/-),

    pupil isokor dengan diameter 3 mm/3 mm, reflek cahaya (+/+) normal, oedempalpebra (-/-), strabismus (-/-)

    Hidung

    Nafas cuping hidung (-), deformitas (-), darah (-/-), sekret (-/-)

    Telinga

    Deformitas (-/-),darah (-/-), sekret (-/-)

    Mulut

    Sianosis (-), gusi berdarah (-), kering (-), stomatitis (-), pucat (-), lidah tifoid (-),papil lidah atropi (-), luka pada sudut bibir (-)

    Leher

    JVP R+0 cm, trakea di tengah, simetris, pembesaran tiroid (-), pembesaran

    kelenjar getah bening (-).

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    10/16

    Inspeksi : Iktus kordis tidak tampak

    Palpasi : Iktus kordis kuat angkat, teraba di 1 cm

    medial SIC V lineamidclavicularis sinistra

    Perkusi : Batas jantung

    kiri atas : SIC II linea parasternalis sinistra

    kiri bawah : SIC V 2 cm medial linea midclavicularis

    sinistra

    kanan atas : SIC II linea parasternalis dextrakanan bawah : SIC IV linea parasternalis dextra

    pinggang jantung : SIC II-III parasternalis sinistra

    Konfigurasi jantung kesan tidak melebar

    Auskultasi : HR 60 x/menit reguler. Bunyijantung I-II murni, intensitas normal,

    regular, bising (-), gallop (-).

    PEMERIKSAAN FISIK

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    11/16

    Inspeksi : Pengembangan dada kanan = kiri,

    Palpasi : Fremitus raba kanan = kiri

    Perkusi : Sonor seluruh lapang paruAuskultasi : Suara dasar (SVD/SVD), Rhonki (-/-),

    Wh(-/-)

    Pittingodem (-), luka (-), hiperemis (-), nyeri tekan (-),

    sianosis (-), pucat (+), akral dingin (-), eritema

    palmaris (-), ikterik (-), spoon nail (-), kuku pucat (-),

    jari tabuh (-), deformitas (-), kulit kering (-)

    Inspeksi : dinding perut sejajar dengan dinding dada,

    venektasi (-), sikatrik bekas operasi (-)

    Auskultasi : bising usus (+) normal

    Perkusi : timpani, pekak alih (-), undulasi (-), nyeri ketok

    kostovertebra (-)

    Palpasi : supel, hepar dan lien tidak teraba membesar,

    defans muskular (-), nyeri tekan (-), nyeri

    tekan suprapubik (-), ballotment (-)

    PEMERIKSAAN FISIK

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    12/16

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    13/16

    Keterangan 7/12/2012 SatuanNilai

    rujukan

    Hematologi

    rutinHb 14,5 g/dl 11-16

    Hct 46,1 % 37-50

    AL 9,0 10/l 4,0-10

    AT 210 10/l 100-300

    AE 5,53 10/l 3,5-5,5

    Indeks eritrosit

    MCV 83,4 fl 82-95

    MCH 26,2 pg 27-31

    MCHC 31,4 g/dl 32-36

    Kimia klinik

    GDS 21 mg/dl < 140

    Ureum 28,39 mg/dl 10-50

    Kreatinin 1,26 mg/dl 0,7-1,2

    Asam urat 7 Mg/dL 2,4-6,1

    SGPT 20,1 u/l 0-31

    SGOT 30,1 u/l 0-31

    Bil. Total 0,51 mg/dl 0-1,2

    Bil. Direct 0,14 mg/dl 0-0,35

    Albumin 4,3 g/dl 3,5-5

    Globulin 4 g/dl 2-3,9Kolesterol

    total200 mg/dl 140-200

    HDL-D 36 mg/dl 45-150

    LDL-D 144 mg/dl 0-190

    Trigliserid 102 mg/dl 36-165

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    14/16

    Anamnesis:

    - Tidak sadarkan diri

    -Pusing

    -Riwayat: polifagi, poli dipsi dan poli uri

    -Riwayat minum obat penurun tensi danpenurun gula darah

    -Riwayat hipertensi

    -Riwayat mondok e.c. stroke

    Pemeriksaan Fisik:

    TD; 220/140

    Laboratorium:

    -GDS: 21

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    15/16

    DAFTARMASALAH

    PROBLEM ASSESMENT

    PLANNINGDIAGNOSA

    PLANNINGTERAPI

    PLANNINGMONITORI

    NG

    1. Tidaksadarkandiri, keringatdingin,riwayatpoliuri,

    polifagi,polidipsi,riwayatpengobatanOHO

    2. TD 220/140,pusing,

    riwayathipertensi

    Hipoglikemia

    Hipertensi

    Hipoglikemia e.c suspekDM tipe 2

    Hipertensistage 2

    -

    -

    Inf D10 20 tpm

    Inj D40% bolus

    3 flakon

    Inj Furosemid

    1-0-0 Captopril 3x

    25 mg

    Amilodipin 1x

    5 mg

    -Klinis-GDA setelah

    30 menit

    -_Klinis

    -Cek tekanandarah

  • 7/29/2019 Mr Hipoglikemi+Hipertensi

    16/16