LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah...

71
LAPORAN KINERJA 2018 PANTI SOSIAL BINA REMAJA BAMBU APUS JAKARTA JL.PPA NO. 1 Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur 13890

Transcript of LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah...

Page 1: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

LAPORAN

KINERJA 2018

PANTI SOSIAL BINA REMAJA

BAMBU APUS JAKARTA JL.PPA NO. 1 Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur 13890

a

Page 2: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

i

KATA PENGANTAR

Dalam rangka mewujudkan agenda reformasi birokrasi, melalui Inpres Nomor 7

Tahun 1999 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah,

diberlakukan sistem manajemen pemerintahan yang tidak hanya berfokus pada

peningkatan akuntabilitas namun juga pada peningkatan kinerja. Akuntabilitas

kinerja mewajibkan seluruh pengguna anggaran untuk mempertanggung

jawabkan kinerja atas penggunaan dana publik yang dibelanjakannya.

Sebagai wujud dari akuntabilitas dan pertanggung jawaban kinerja PSBR

“Bambu Apus” Jakarta, disusun Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIN) Tahun

Anggaran 2018 yang menyajikan gambaran tentang capaian kinerja dalam

melaksanakan rehabilitasi sosial remaja terlantar putus sekolah pada bulan

Januari s/d Desember 2018. Laporan ini juga merupakan wujud transparansi

dalam melaksanakan kewajiban pembangunan di bidang kesejahteraan sosial

sesuai tugas dan fungsi PSBR “Bambu Apus” Jakarta.

Sangat disadari bahwa laporan ini belum sempurna dalam menyajikan prinsip

transparansi dan akuntabilitas seperti yang diharapkan, namun demikian

masyarakat dan berbagai pihak berkepentingan dapat memperoleh gambaran

tentang hasil rehabilitasi sosial yang dilakukan oleh PSBR Bambu Apus Jakarta.

Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat terutama bagi jajaran PSBR

“Bambu Apus” Jakarta dalam rangka evaluasi dan perbaikan pada pelaksanaan

laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya.

Jakarta, Januari 2018

Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta

Isep sepriyan

Page 3: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

DAFTAR ISI

Kata Pengantar................................................................................................ i

IkthiarEksekutif……………………………………………………. ........... ii

Daftar isi......................................................................................................... . iii

Daftar Tabel………………………………………………………................. iv

I. PENDAHULUAN.......................................................................................... 1

1.1 Maksud dan Tujuan……….................................................................... 1

1.2 Tugas dan Fungsi PSBR Bambu Apus.................................................. 1

1.3 SumberDayaManusia (SDM) PSBR Bambu Apus…………………. 4

1.4 Potensi dan Permasalahan……………………………………………. 8

II. PERENCANAANKINERJA………………………................................ 11

2.1.RencanaStrategis PSBR Bambu Apus……………………………… 11

2.2 PerjanjianKinerjaTahun2018............................................................. 17

2.3 PenangananPenyandangMasalahKesejahteraanSosial (PMKS)…… 23

III.AKUNTABILITAS KINERJA PSBR BAMBU APUS ...…………… 24

3.1.PengukuranKinerja PSBR Bambu Apus Tahun2018………………. 24

3.2 Analisis dan EvaluasiKinerja2018..................................................... 24

3.3 RealisasiAnggaran ……………………………………………………. 31

IV. PENUTUP

4.1. Kesimpulan ……………………………………….. ………………. 36

4.2 Rekomendasi………………………................................................... 36

LAMPIRAN

Page 4: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

DAFTAR GRAFIK DAN TABEL

Grafik 1 Struktur rganisasi .................................................................. 4

Grafik 2 Komposisi Pegawai PSBR Bambu Meurut Jenis Kelamin.......... 5

Tabel 1 Komposisi Pegawai PSBR Bambu Meurut Pendidikan.............. 5

Tabel 2 Komposisi Pegawai PSBR Bambu Meurut Jabatan.................... 5

Tabel 3 Perjanjian Kinerja Tahun 2018.................................................... 18

Tabel 4 Rencana Aksi Pencapaian Target Kinerja Utama

pada Dokumen Perjanjian Kinerja PSBR Bambu Apus............. 19

Tabel 5 Program dan Anggaran PSBR Bambu Apus Tahun 2018........... 21

Tabel 6 Capaian Indikator Kinerja Utama PSBR Bambu Apus............... 24

Tabel 7 Capaian Indikator Kinerja Utama 1............................................. 27

Tabel 8 Capaian Indikator Kinerja Utama 2............................................. 29

Tabel 9 Realisasi Anggaran Kegiatan Rehabilitasi Sosial........................ 32

Tabel 10 Akuntabilitas Keuangan Tahun 2018.......................................... 34

Page 5: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.
Page 6: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.
Page 7: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

IHKTISAR EKSEKUTIF

A. PENGANTAR

Penyelenggaran Pelayanan kesejahteraan sosial pada dasarnya merupakan upaya yang

terarah,terpadu dan berkelanjutan yang dilakukan oleh pemerintah pusat dan daerah dalam

bentuk rehabilitasi sosial dan perlindungan anak di dalam satu lembaga sosial dan luar

lembaga.

Pada Undang–Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang kesejahteraan sosial, maka pelayanan

sosial mencakup seperangkat kebijakan, program Rehabilitasi Sosial dan perlindungan sosial

agar warga negara dapat hidup tumbuh layak dan mampu mengembangkan diri, sehingga

dapat melaksanakan fungsi sosialnya.

Sebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) Eselon III di lingkungan Direktorat Jenderal Rehabilitasi

Sosial Kementerian Sosial RI yang melaksanakan tugas memberikan pengasuhan, rehabilitasi

sosial melalui kegiatan sosial, mental, fisik serta bimbingan sosial danbimbingan

keterampilan kerja yang sesuai wilayah jangkauannya, tujuan agar remaja terlantar putus

sekolah yang menerima program dapat tumbuh kembang secara wajar sesuai dengan

Undang–undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak.

Panti Sosial Bina Remaja dengan rencana strategiknya pada Tahun 2018, diarahkan pada

pelaksanaan kegiatan Rehabilitasi sosial dan Perlindungan remaja putus sekolahterlantar,

Peningkatan SDM pekerja dan petugas Sosial, PMKS layananluar

panti,PenangananAnakJalanan/ Anakterlantar di InstalasiPelayananSosial PSBR,

pemeliharaanSarana dan Prasarana, laporan keuangan , kegiatan Pendukung remaja putus

sekolahterlantar.

Untuk Penyandang masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) Penerima Manfaat melalui

Pelaksanaan Pelayanan, Perlindungan dan Rehabilitasi Sosial meliputi ;

a. Program rehabilitasi SosialAnak terlantar putus sekolah : 220 orang

b. Program Rehabilitasi Sosial Non Panti dan Penanganan Anak Jalanan IPS : 30 orang

c. SDM yang mendapatkan bimbingan Teknis Program Kesejateraan Sosial Anak

Peningkatan Kapasitas (Capacity Building ) Petugas : 51orang

Capacity Building PPNPN : 30 orang

Page 8: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

d. Kegiatan Pendukung dilaksanakan beberapa kegiatan dengan 7 laporan dan

kegiatanpendukunglainnyameliputi ; Sosialisasi program, seleksi Calon Penerima

Manfaat, program After Care Penerima Manfat, program Advokasi sosial Penerima

Manfaat, One day for Children, kegiatan Pengadaan Leaflet dan Map,Kegiatan

Kesetiakawanan Sosial Nasional (KSN) expo 2018, dan

kegiatanMonevKeberfungsianSosial PMKS.untuk mengetahui kekurangan dan

keberhasilanterhadap PMKS yang telah menerima Program BimbinganSosial dan

Bimbingan Vocational sebagai bahan masukan perbaikan yang bersifat konstruktif

periode berikutnya. Kegiatan tersebutsebagai Penunjang Panti Sosial Bina Remaja

Bambu Apus sebagai peningkatan kualitas sarana dan prasana kedepannya.

B. Perjanjian Kinerja Eselon 3 dan 4

a. Perjanjian Kinerja Eselon 3

Sasaran Strategis

Tahun 2018

Indikator Kinerja Target

MeningkatnyaJumlahAnak yang MendapatkanBantuanKebutuhanHak Dasar dan FasilitasHak Dasar

JumlahAnak yang MendapatkanPelayanan dan RehabilitasiSosial diDalam Panti

220

JumlahAnak yang MendapatkanPelayanan dan RehabilitasiSosial diLuar Panti

30

b. Perjanjian Kinerja Eselon 4

1. Kepala Seksi Rehabilitasi Sosial

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terwujudnya Rehabilitasi Sosial dalam pemenuhan kebutuhan dasar bagi anak terlantar, anak jalanan, anak yang

JumlahAnakremaja yang yang MendapatkanPelayanan dan RehabilitasiSosial diDalam Panti

220

Page 9: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

membutuhkan perlindungan khusus yang mendapatkan rehabilitasi dan perlindungan sosial.

Terwujudnya ASN Seksi Rehabilitasi Sosial yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Rehabilitasi Sosial 2. Nilai SKP pegawai Seksi Rehabilitasi Sosial

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

2. Kepala Seksi Program dan Advokasi Sosial

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terwujudnya Rehabilitasi Sosial dalam pemenuhan kebutuhan dasar bagi anak terlantar, anak jalanan, anak yang membutuhkan perlindungan khusus yang mendapatkan rehabilitasi dan perlindungan sosial.

JumlahAnakremaja yang yang MendapatkanPelayanan dan RehabilitasiSosial diDalamdan Luar Panti

30

Terwujudnya ASN Seksi Program & Advokasi Sosial yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Program & Advokasi Sosial 2. Nilai SKP pegawai Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

Page 10: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

3. Kepala Sub Bag Tata Usaha

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terlaksananya urusan tata usaha, kepegawaian, rumah tangga, dan anggrana & perencanaan PSBR

1. Jumlah dokumen urusan tata usaha 2. Jumlah dokumen kepegawaian 3. Jumlah dokumen rumah tangga 4. Jumlah dokumen anggaran 5. Jumlah dokumen perencanaan 6. Jumlah dokumen laporan kegiatan

1 1 1 1 1 1

Terwujudnya ASN Subag Tata Usaha yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Sub Bag Tata Usaha 2. Nilai SKP pegawai subag Tata Usaha

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Subag Tata Usaha secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Subag Tata Usaha

99%

Jakarta, Januari 2018

Page 11: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

1

BAB I PENDAHULUAN

Pembangunan di bidang Kesejahteraan Sosial sebagai bagian dari

Pembangunan Nasional yang diselenggarakan oleh Pemerintah, dengan

tujuan mewujudkan masyarakat adil dan makmur serta merata bagi seluruh

rakyat Indonesia (sila 5 Pancasila). Dalam pelaksanaannya mutlak

diperlukan perhatian khusus dari seluruh lapisan masyarakat, terutama

usaha Kesejahteraan Sosial bagi anak remaja terlantar putus sekolah.

Keberadaan anak remaja terlantar putus sekolah merupakan hal yang

tarjadi sehari-hari dalam kehidupan masyarakat. Seperti dalam hal untuk

mendapatkan hak-haknya memperoleh pendidikan, kesehatan, Agama,

perlindungan dan kehidupan yang layak sesuai dengan yang tertuang

dalam Undang-undang Perlindungan Anak No: 23 Tahun 2002 dan

menjalankan Amanat UUD 1945 Pasal 34 tentang fakir miskin dan anak

terlantar dilindungi oleh negara serta Pasal 27 ayat 2 UUD 1945 berbunyi “

Tiap - tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak

bagi kemanusiaan “ . Pasal tersebut menjelaskan bahwa setiap individu

sebagai anggota warga negara berhak untuk mendapatkan pekerjaan serta

kehidupan yang layak dalam kehidupan bermasyarakat , berbangsa , dan

bernegara. Sesuai Pernyataan Kepala Bapennas “Perbaikan pendapatan

merupakan salah satu kunci untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat

miskin dan rentan melalui Penciptaan lapangan kerja yang berkualitas,

mengangkat mereka dari kemiskinan, dan akhirnya meningkatkan

pemerataan (Menteri Bappenas)

Untuk sebagian masyarakat, akses mendapatkan kesempatan

tersebut sulit diperoleh, karena biaya pendidikan yang mahal bagi

keluarga yang tergolong kondisi sosial dan ekonominya lemah, sehingga

banyak di antara anak-anak mereka yang harus membantu bekerja untuk

meningkatkan penghasilan keluarga demi kelangsungan hidupnya sehari-

hari. Hal ini yang menjadi penyebab utama meningkatnya angka anak

remaja putus sekolah di negara berkembang.

Page 12: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

2

Rehabilitasi Sosial bagi anak terlantar di kalangan remaja putus

sekolah merupakan salah satu program pemerintah untuk mengembangkan

kepribadian dan kemampuan anak yang kurang beruntung dan belum

tersentuh Program (populasi target) agar dapat berperan aktif dalam

pembangunan bangsa dan negara.

Panti Sosial Bina Remaja (PSBR) Bambu Apus Jakarta merupakan Unit

Pelaksana Teknis (UPT) di Lingkungan Kementerian Sosial RI yang

memberikan Rehabilitasi sosial pada Anak remaja terlantar putus sekolah

dalam program bimbingan sosial dan bimbingan keterampilan kerja agar

anak remaja memiliki perubahan sikap dan perilaku serta meningkatkan

kemampuan, kemandirian dan bisa tumbuh serta berkembang secara

wajar di tengah masyarakat dan berpartisipasi aktif dalam pembangunan.

1. 1 Maksud dan tujuan

Penyusunan Laporan kinerja Tahun 2018 Panti Sosial Bina Remaja

Bambu Apus Jakarta dimaksudkan sebagai bentuk pertanggung

jawaban atas pelaksanaan program Rehabilitasi sosial Anak terlantar

dalam rangka mencapai/target sasaran yang telah ditetapkan.

Adapun Tujuan Penyusunan Laporan kinerja untuk menilai dan

mengevaluasi pencapaian kinerja dan sasaran Kementerian Sosial

Tahun 2018. Berdasarkan hasil evaluasi yang dilakukan kemudian

dirumuskan suatu simpulan yang menjadi salah satu bahan masukan

dan referensi dalam penetapan program dan rencana tahun

berikutnya.

1.2 Tugas dan Fungsi Rehabilitasi Sosial

Berdasarkan Peraturan Menteri Sosial Nomor 20 Tahun 2015 tentang

Organisasi dan Tata kerja Kementerian Sosial, Tugas Panti Sosial Bina

Remaja “Bambu Apus’ Jakarta yang berada dibawah naungan Direktorat

Rehabilitasi Sosial Anak adalah sebagai berikut :

Page 13: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

3

Tugas

Memberikan bimbingan, pelayanan dan rehabilitasi sosial yang bersifat

promotif dalam bentuk bimbingan pengetahuan dasar pendidikan, fisik,

mental, sosial pelatihan keterampilan, resosialisasi bimbingan lanjut bagi

anak terlantar putus sekolah agar mampu mandiri dan berperan aktif dalam

kehidupan bermasyarakat serta pengkajian dan penyiapan standar

pelayanan dan rujukan.

Fungsi

a. Penyusunan rencana dan program, evaluasi dan laporan;

b. Pelaksanaan registrasi, observasi, identifikasi, diagnosa sosial dan

perawatan;

c. Pelaksanaan pelayanan dan rehabilitasi sosial yang meliputi bimbingan

mental, fisik, dan keterampilan;

d. Pelaksanaan resosialisasi, penyaluran dan bimbingan lanjut;

e. Pelaksanaan pemberian perlindungan sosial, advokasi sosial, informasi

dan rujukan;

f. Pelaksanaan pusat model pelayanan rehabilitasi dan perlindungan sosial;

g. Pelaksanaan urusan tata usaha

h. Pusat pemberdayaan dan pengembangan diri bagi remaja;

i. Pusat informasi, pendidikan, pelatihan, dan penelitian terutama yang

berkaitan dengan kinerja organisasi, perilaku sosial remaja, penanganan

masalah sosial remaja;

j. Pusat rujukan tentang penanganan masalah sosial remaja, baik bagi

upaya pencegahan, rehabilitasi, pemberdayaan, dukungan maupun

pengembangan.

Page 14: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

4

Grafik 1.

Struktur Organisasi Panti Sosial Bina Remaja (PSBR) Bambu Apus

(Permensos RI No.106/Huk/Tahun 2009)

1.3 Sumber Daya Manusia (SDM) PSBR Bambu Apus

Jumlah Pegawai atau Aparatur Sipil Negara Panti Sosial Bina Remaja

(PSBR) Bambu Apus Jakarta sampai dengan tanggal 31 Desember 2018

mencapai 51 orang dengan jumlah laki-laki 24 orang dan Perempuan

27 Orang.

Page 15: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

5

Garfik 2 KOMPOSISI PEGAWAI PSBR MENURUT JENIS KELAMIN

TAHUN 2018

22

23

24

25

26

27

2018

Laki-laki

Perempuan

TABEL 1

KOMPOSISI PEGAWAI MENURUT TINGKAT PENDIDIKAN TAHUN 2018

No Tingkat Pendidikan Jumlah Orang

Keterangan

1. Strata 2 11

2. Strata 1 13

3. Diploma IV 9

4. Diploma III 8

5. SLTA/SMPS 8

6. SLTP 1

7. SD -

Jumlah 51

TABEL 2 KOMPOSISI PEGAWAI MENURUT JABATAN

TAHUN 2018

No Jabatan Jumlah Orang Keterangan

1. Kepala Panti 1

2. Subbag Tata Usaha a. Kepala Sub Bagian b. Staf Sub Bagian

1

15

3. Seksi Program dan Advokasi a. Kepala Seksi b. Staf Seksi

1 5

4. Seksi Rehabilitasi Sosial

Page 16: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

6

a. Kepala Seksi b. Staf Seksi

1 4

5. Fungsional Tertentu & JFU

a. Pekerja Sosial 15

b. Perencana 1 Fungsional Angka Kredit

c. Pranata Komputer Pelaksana -

d. Instruktur 3 1 JFT, 2 Calon JFT

e. Penyuluh Sosial 1 Fungsional Angka kredit

f. Pustakawan -

g. Psikolog 1 JFU

h. Dokter/Perawat - Fungsional Angka kredit

i. Perawat/Paramedis 2 Fungsional Angka kredit

j. Ferifikator keuangan - Sda

1.4 Potensi dan Permasalahan

Potensi yang dimiliki Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta di

lingkungan ditjen Rehabilitasi Sosial dioptimalkan untuk mendukung

capaian tujuan dan sasaran strategis yang telah ditetapkan rencana

kinerja Tahunan. Selain terkait peraturan perundang udangan, berikut ini

adalah potensi yang dimiliki Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus,

Sebagai berikut ;

1. Sumber Daya Kesejahteraan Sosial

Menurut PP Nomor 39 Tahun 2012 tentang penyelenggaraan

kesejahteraan sosial, sumber daya manusia pekerjaan sosial adalah

sumber daya manusia yang melakukan penyelenggaraan

kesejahteraan sosial, baik langsung maupun tidak langsung yang

meliputi rehabilitasi sosial,jaminan sosial, pemberdayaan sosial dan/

atau perlindungan sosial (Pasal 69 dan Pasal 72).

Sumber Daya Manusia (SDM) Kesejahteraan Sosial adalah orang yang

memiliki kompetensi secara ; pendidikan, pengetahuan, keahlian dan

pengalaman dengan nilai-nilai pekerjaan sosial yang melandasinya

Page 17: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

7

melakukan penyelenggaraan kesejahteraan sosial dalam rangka

perubahan, penguatan, dan memfungsikan kembali individu,

keluarga kelompok dan masyarakat agar dapat berperan dalam

upayanya memenuhi kebutuhan dasar,berelasi sosial, serta

mengambil peran peran sosial yang diharapkan oleh lingkungan

sosial mereka.

Disamping Sumber daya Manusia dengan status Pegawai Negeri Sipil

(Aparatur sipil Negara), Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus juga

memiliki Sumber Daya Manusia dan Petugas Sosial yang

berkompeten dibidangnya masing-masing meliputi ;

Jabatan Fungsional Terntu : 24 Orang

Jabatan Fungsional Umum : 27 Orang

Sejumlah 30 orang PPNPN (Pegawai Pemerintah Non Pegawai

Negeri) sebagai petugas teknis lainnya di PSBR Bambu Apus.

2. Sumber Daya lembaga Penunjang Rehabilitasi Sosial

Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan dan memperluas

jaringan (Network/link) kerjasama dengan masyarakat atau

lingkungan di sekitar panti, maka PSBR Bambu Apus telah

melaksanakan kerjasama beberapa Instansi terkait layanan sebagai

sistem sumber lainnya yang mendukung proses Rehabilitasi Sosial

anak baik dalam Panti maupun Non Panti. Lembaga eksternal yang

turut aktif dalam proses penunjang Rehabilitasi sosial yakni ;

Komando Rayon Militer 07 Cipayung Jakarta Timur, aktif dalam

penanganan disiplin dan perubahan sikap mental penerima

manfaat, melibatkan pihak koramil dalam kegiatan saat masa

orientasi dan pengenalan lingkungan. Kepolisian sektor (POLSEK)

Cipayung Jakarta Timur aktif Dalam penanganan dan pencegahan

kenakalan remaja, serta perlindungan remaja berada di lingkungan

Page 18: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

8

sosial panti untuk penanganan penerima manfaat. Dinas Kesehatan

Kecamatan Cipayung Dinas kesehatan diperlukan untuk penanganan

penerima manfaat yang sakit, serta pemeriksaan dan pengobatan

dilakukan 1 (satu) bulan sekali yang bertempat digedung Poliklinik

adanya Dokter dan Perawat. Bahkan untuk konsultasi kepribadian

sudah bisa dilayani oleh psikolog.

Perusahaan swasta di bidang perbengkelan/Industri garment telah

menjalin kerjasama dalam kerjasama penerimaan remaja yang telah

mengikuti bimbingan sosial dan keterampilan kerja sesuai dengan

bidang yang telah diambil oleh remaja /penerima manfaat dalam

bentuk PBK penerima manfaat.

3. Nilai Nilai Sosial Masyarakat

Kesetiakawanan sosial Nasional nilai –nilai sosial yang berada

ditengah masyarakat yang berkembang secara turun temurun, yang

luhur dan berkembang dari hasil Interakasi Sosial terhadap

lingkungan sosialnya, gotong royong, saling menghormati, empati,

rasa peduli dan dan keinginan untuk berbagi merupakan sebagaian

dari nilai-nilai sosial yang mendasari konsepsi kesetiakawanan sosial

Nasional.

Kesetiakawanan Sosial merupakan Nilai yang mendorong dalam

masyarakat untuk saling Menolong dalam upaya berbagi dalam

upaya mengurangi Permasalahan sosial dan turut mengurangi

Kesenjangan sosial dimasyarakat, guna mendukung Peningkatan

Kesejahteraan, serta pencegahan dampak lebih lanjut dari

Permasalahan sosial yang ada.

4. Partisipasi Mitra kerja dalam Mendukung Proses Rehabilitasi Sosial

Anak Terlntar Putus sekolah Dalam Panti Maupun layanan Non

Panti

Partisipasi pihak swasta atau pihak pengusaha (kemitraan)

melakukan Proses Rehabilitasi Sosial terhadap Anak Remaja melalui

kepedulian untuk keberlangsungan Perkembangan Anak Remaja agar

dapat tumbuh dan berkembang secara wajar seperti remaja lainnya.

Page 19: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

9

Proses Rehabilitasi Sosial anak dalam panti dalam pelaksanaan

layanan Rehabilitasi melalui Pendanaan Anggaran Pemerintah,

sedangkan Proses Rehabilitasi Sosial terhadap remaja terlantar putus

sekolah pihak swasta memiliki tanggung jawab sosial terhadap

masyarakat terhadap Remaja terlantar Putus sekolah. bentuk

dukungan sosial yang diberikan dalam kelangsungan perkembangan

Sosial Penerima Manfaat, turut aktif membantu Proses Pelaksanaan

Praktek belajar kerja Penerima Manfaat, sehingga remaja memiliki

aspek Vocational agar mampu secara mandiri dan berprilaku baik.

A. Permasalahan

Penyelenggaraan Proses Rehabilitasi Sosial Anak di dalam Panti maupun

Non Panti dan perkembangan permasalahan Anak remaja yang terlantar

secara ekonomi dan masalah sosial remaja yang terus bertambah dan

berkembang, potret kemiskinan Anak di Indonesia tercermin dari data

13,1 % hidup dalam kemiskinan, tersebar di pedesaan 9,77% dan

diperkotaan 16,82%, karakteristik rumah tangga terlihat dari Pendidikan

Kepala Rumah Tangga berkisar 7 dari 10 Anak miskin berasal dari rumah

tangga yang Kepala Rumah tangganya hanya berpendidikan SD, serta 1

dari 4 Anak yang tinggal dirumah tangga yang memiliki jumalh ART lebih

dari 7 orang hidup dalam Kemiskinan (Statistik Indonesia). Jumlah Anak

di rumah tangga di sebabkan salah satu faktor Kebijakan untuk

penanganan terhadap kelompok Anak Terlantar di dalam Panti masih

terbatas dan pendukung Pelayanan Penerima Manfaat di dalam Panti

masih minim, serta Penetapan target pencapaian pelaksanaan

Penanganan Anak Terlantar Putus sekolah masih terbatas dan terdapat

penurunan pagu Target 30% Anggaran Rehabilitasi Sosial Anak Dalam

Panti, alokasi diperuntukkkan penambahan Target luar panti, namun di

tahun berikutnya terjadi perubahan regulasi penurunan target dan

alokasi anggaran bagi pelaksanaan Pelayanan Non Panti dan pendukung

pelayanan dalam Panti. Tujuan penambahan target layanan luar panti

Page 20: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

10

ditujukan untuk populasi remaja terlantar putus sekolah dimasyarakat

yang belum tersentuh program pembangunan ( Amanat UUD 1945 Pasal

34) Kewenangan dan Tanggung Jawab Negara. Target layanan pertahun

yang berjumlah 220 untuk dalam panti dan 30 untuk luar panti.

1. Gambaran Kegiatan di Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Berikut ini kami sampaikan penjelasan singkat tentang kegiatan-

kegiatan yang dilaksanakan Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus

berikut out put yang akan dihasilkan, sesuai dengan tugas dan funya gsi

masing-masing bagian.

Page 21: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

11

BAB II

PERENCANAAN KINERJA

2.1 Rencana Strategis 2015-2019

Pelaksanaan sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP),

merupakan salah satu bahan instrument AKIP yang disinergikan dengan

perencanaan strategis (Renstra) Kementerian/Lembaga. LAKIP

merupakan langkah awal untuk melakukan pengukuran kinerja instansi

pemerintah, dengan melihat capaian indikator kinerja yang ditetapkan.

Hasil LAKIP, selanjutnya disandingkan dengan Rensrta yang merupakan

integrasi antara keahlian sumber daya manusia, waktu dan sumber daya

lainnya agar mampu melaksanakan tugas dan fungsi

Kementerian/Lembaga yang menjadi tanggung jawabnya.

Berdasarkan Undang-undang nomor 25 tahun 2004 tentang sistem

perencanaan pembangunan nasional pasal 15 ayat (1) dan pasal 19 ayat

(2), dimana setiap Kementerian/Lembaga (Renstra-K/L) untuk menjamin

keterkaitan dan konsentrasi antara perencanaan, penganggaran,

pelaksanaan dan pengawasan serta menjamin tercapainya penggunaan

sumber daya secara efisien, efektif, berkeadilan dan berkelanjutan.

Disamping itu sesuai dengan Inpres nomor 7 tahun 1999 tentang

Akuntabilitas Kinerja Instansi pemerintah diktum kedua, bahwa setiap

instansi pemerintah sampai tingkat eselon II wajib menyusun Renstra

untuk melaksanakan akuntabilitas kinerja sebagai wujud

Page 22: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

12

pertanggungjawaban kinerja instansi pemerintah, termasuk dalam

konteks ini adalah Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Kementrian Sosial RI.

Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta sebagai salah satu Unit

Pelaksana Teknis dibawah Kementrian Sosial RI, mempunyai tugas

memberikan bimbingan, pelayanan yang bersifat kuratif, rehabilitatif,

promotif dalam bentuk bimbingan fisik, mental, sosial, pelatihan

keterampilan, resosialisasi bagi remaja terlantar putus sekolah agar

dapat hidup tumbuh kembang secara wajar dalam kehidupan

bermasyarakat serta pengkajian dan penyiapan standar pelayanan dan

rujukan.

Selain itu yang menjadi fungsi Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus

Jakarta adalah :

Melakukan penyiapan penyusunan rencana anggaran, urusan surat

menyurat, kepegawaian, keuangan, perlengkapan dan rumah tangga

serta kehumasan.

Melakukan penyusunan rencana program pelayanan rehabilitasi

sosial, pemberian informasi, advokasi sosial dan kerja sama,

penyiapan bahan standar pelayanan, resosialisasi, pemantauan serta

evaluasi pelaporan.

Melakukan observasi, identifikasi, registrasi, pemeliharaan jasmani

dan penetapan diagnosa, perawatan, bimbingan, pengetahuan dasar

pendidikan, mental, sosial, fisik, keterampilan, penyaluran dan

bimbingan lanjut.

Page 23: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

13

Dengan demikian, Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta adalah

“Pelayanan, Perlindungan dan Rehabilitasi Sosial Remaja Terlantar

Putus Sekolah “. Memperhatikan tugas dan fungsinya, maka Panti Sosial

Bina Remaja Bambu Apus Jakarta menetapkan visinya sebagai berikut :

1. Visi

Visi Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta adalah

“Mewujudkan PSBR Bambu Apus sebagai Lembaga Penyelenggara

Pelayanan Rehabilitasi Sosial Secara Prima bagi Remaja Terlantar

Putus Sekolah Tahun 2019”.

Penjelasan konsep :

a. Rehabilitasi Sosial adalah kegiatan pelayanan sosial secara utuh

dan terpadu melalui pendekatan fisik, mental dan sosial agar

dapat melaksanakan fungsi sosialnya secara optimal dalam hidup

bermasyarakat.

b. Fungsi Sosial adalah kemampuan dan peran seseorang untuk

berintegrasi melalui komunikasi dan interaksi dalam hidup

bermasyarakat secara wajar.

c. Pelayanan Prima (service excellence) adalah suatu pelayanan

yang memenuhi standar kualitas yaitu pelayanan yang sesuai

dengan harapan dan kepuasan penerima manfaat / masyarakat.

d. Kepuasan adalah tingkat perasaan seseorang setelah

membandingkan kinerja (hasil) yang dirasakan dengan

harapannya, dengan diasumsikan bahwa kalau kinerja dibawah

harapan, penerima manfaat akan merasa puas, dan kalau kinerja

Page 24: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

14

melebihi harapan, penerima manfaat akan sangat puas.

Kepuasan penerima manfaat merupakan tujuan utama dari

sebuah pelayanan prima. Dalam mewujudkan pelayanan prima,

setidaknya terdapat tiga hal yang perlu dibudayakan oleh sebuah

institusi pemberi layanan, yaitu :

1) Sikap (Attitude)

Semua orang yang terlibat dalam sebuah aktifitas pelayanan

harus memiliki sikap yang baik, terutama dalam memberikan

pelayanan kepada orang yang dilayani (penerima manfaat).

Memiliki sikap yang baik dapat terlihat dari bahasa tubuh,

ekspresi wajah, dan tutur kata yang santun dalam menerima

dan melayani penerima manfaat.

2) Perhatian (Attention)

Petugas harus cermat dalam memperhatikan keinginan

penerima manfaat. Penerima manfaat merasa puas, jika kita

segera memberikan pelayanan dengan menawarkan bantuan

sesuai kebutuhannya. Beberapa langkah yang dapat dilakukan

dalam memberikan perhatian maksimal sebagai berikut :

a) Mengucapkan salam dan menawarkan bantuan

b) Memberikan pelayanan berdasarkan kebutuhan penerima

manfaat

c) Mendengarkan dan mencermati setiap kebutuhan

penerima manfaat

Page 25: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

15

d) Memberikan pelayanan yang terbaik kepada penerima

mamfat dengan cepat, tepat dan ramah

e) Mengutamakan kepentingan penerima manfaat

3) Tindakan (Action)

Penerima manfaat telah memutuskan sebuah pilihan untuk

menggunakan pelayanan yang ditawarkan. Petugas

membacakan kembali hal-hal yang telah disepakati dan

memastikan bahwa pilihan penerima manfaat merupakan

pilihan yang tepat. Petugas bekerja sesuai dengan standar

pemberian pelayanan sosial yang telah ditetapkan.

2. Misi

Dalam upaya merealisasikan visi yang telah ditetapkan, maka Panti

Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta memiliki 3 (tiga) misi, yaitu :

a. Melaksanakan perencanaan program dan kegiatan

penyelenggaraan rehabilitasi sosial bagi remaja yang efektif dan

efisien;

b. Melaksanakan penyelenggaraan rehabilitasi sosial bagi remaja

yang prima, profesional dan berkelanjutan sesuai prosedur dan

standar pelayanan;

c. Meningkatkan dukungan manajemen penyelenggaraan

rehabilitasi sosial bagi remaja yang akuntabel, transparan dan

professional.

Page 26: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

16

3. Tujuan

Tujuan pembanguan nasional sebagaimana tercantum dalam RPJMN

2015-2019 salah satunya adalah bidang rehabilitasi sosial. Panti

Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta memiliki tujuan sebagai

berikut :

a. Terwujudnya pelayanan dan rehabilitasi sosial bagi penerima

manfaat sesuai dengan standar pelayanan yang berlaku.

b. Tercapainya target pelayanan dan rehabilitasi sosial bagi

penerima manfaat sesuai perencanaan yang telah ditetapkan.

c. Terciptanya manajemen pelayanan sosial dalam panti yang

akuntabel, transparan dan efisien.

4. Sasaran Strategis

Dalam rangka mendukung visi dan misi, Panti Sosial Bina Remaja

Bambu Apus Jakarta mempersiapkan sasaran bidang rehabilitasi

sosial bagi remaja dengan ukuran kinerja yang mempunyai fokus

pada sasaran strategis sebagai berikut :

“Meningkatnya Jumlah Anak yang Mendapatkan Bantuan

Kebutuhan Hak Dasar dan Fasilitas Hak Dasar”.

Page 27: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

17

A. Perjanjian Kinerja Tahun 2018

Diterbitkannya Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 29 tahun 2010 tentang Pedoman

Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah, maka semua instansi sampai unit eselon II, dalam

konteks ini termasuk Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

diwajibkan untuk penyusunan Penetapan Kinerja. Penetapan Kinerja

pada dasarnya adalah pernyataan komitmen yang merepresentasikan

tekad dan janji untuk mencapai kinerja yang jelas dan terukur dalam

rentang waktu satu tahun dengan semangat continuous

improvement (perbaikan berkelanjutan) Tujuan khusus penetapan

kinerja adalah untuk :

1. Meningkatkan akuntabilitas, transparansi dan kinerja aparatur;

2. Sebagai wujud nyata komitmen antara penerima amanah dangan

pemberi amanah;

3. Sebagai dasar penilaian keberhasilan / kegagalan pencapaian tujuan

dan sasaran organisasi;

4. Menciptakan tolak ukur kinerja sebagai dasar evakuasi kinerja

aparatur.

5. Melaksanakan Motto Melayani dengan hati mewujudkan Remaja

Mandiri

Page 28: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

18

Berikut ini adalah Perjanjian Kinerja Panti Sosial Bina Remaja Bambu

Apus Jakarta Tahun Anggaran 2018, yang terdiri dari sasaran strategis,

indicator kinerja dan target kinerja sebagai berikut :

TABEL 3 Perjanjian Kinerja Tahun 2018 PSBR BAMBU APUS JAKARTA

NO

SASARAN STRATEGIS

INDIKATOR KINERJA

TARGET

1. Meningkatnya Jumlah Anak yang Mendapatkan Bantuan Kebutuhan Hak Dasar dan Fasilitas Hak Dasar

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

220 Orang

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Luar Panti

30 Orang

Page 29: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

19

Tabel 4

Rencana Aksi Pencapaian Target Kinerja Utama pada Dokumen Perjanjian Kinerja PSBR Bambu Apus Jakarta

Satuan Kerja Mandiri : PSBR Bambu Apus Jakarta

Tahun Anggaran : 2018

SASARAN STRATEGIS

INDIKATOR KINERJA

KEGIATAN

TARGET (Tahun)

PENANGGUNG JAWAB

PELAKSANA

WAKTU

PELAKSANAAN

LOKASI

KET

(1) (2) (3) (4) (5)

Meningkatnya

Jumlah Anak

yang

Mendapatkan

Bantuan

Kebutuhan Hak

Dasar dan

Fasilitas Hak

Dasar

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

- Pemenuhan kebutuhan

dasar, Kesehatan,

pendampingan,bimbingan

sosial dan Bimbingan

mental,keterampilan

serta ;

- pemberian stimulan

(toolkit)

220 orang

Sub Tata Usaha

JFU di Sub

Tata Usaha

Jan s/d Des

Juni dan Des

PSBR Bambu

Apus

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Luar Panti

- Pelayanan Luar Panti

- Bimbingan sosial dan

Vocational

- Rehabilitasi Sosial Anak

Jalanan di Instalasi

pelayanan PSBR

- Pendampingan,

Bimbingan sosial,

Bimbingan Vocational.

30 orang

Seksi Program

dan Advokasi

Sosial

Seksi Program

JFU dan

Petugas

Sosial

Jan s/d Des

Luar panti

Page 30: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

20

SASARAN STRATEGIS

INDIKATOR KINERJA

KEGIATAN

TARGET (Tahun)

PENANGGUNG JAWAB

PELAKSANA

WAKTU

PELAKSANAAN

LOKASI

KET

(1) (2) (3) (4) (5)

- Stimulan,Konseling,Advok

asi,After Care dll

dan Advokasi

Sosial dan

Rehsos

Petugas

Sosial,pekerja

sosial

Feb s/d Juni dan

Agustus s/d Des

Page 31: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

21

Tabel 5 Program dan Anggaran

PSBR Bambu Apus Tahun 2018

Program / Kegiatan /

keluaran (output)

Anggaran

1

Rehabilitasi Sosial 692Anak

Rp.

12.308.651,000

Anak Remaja yang memperoleh pelayanan kesejahteraan sosial dan pengembangan Potensi diri di Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta ( 220 orang)

Rp.

2,074.965,000

Anak Balita Terlantar,Anak Terlantar/Anak Jalanan,Anak berhadapan Hukum dan Anak yang membutuhkan Perlindungan Khusus yang memperoleh Rehabilitasi dan Perlindungan Sosial di dalam dan Luar Panti ( 30 Orang)

Rp.

631.113,000

Perjanjian kinerja Panti Sosial Bina Remaja “Bambu Apus”Jakarta Tahun

2018 diimplementasikan melalui ;

Anak Remaja yang memperoleh pelayanan kesejahteraan sosial dan

Pengembangan potensi diri di Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus

Jakarta capaian ; 220 orang.

Tujuan kegiatan Pelayanan Rehabilitasi Sosial Anak terlantar Putus

sekolah di dalam Panti, meningkatnya kemampuan sosial dan

keberfungsian sosial anak dalam pemenuhan kebutuhan dasar, dan

iklusifitas bagi penduduk yang miskin dan rentan, serta kelompok

masalah anak lainnya.

Page 32: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

22

Untuk mencapai tujuan dan sasaran tersebut, kegiatan yang dilaksanakan

adalah ;

a. Akses

b. Intake and Engagemet

c. Assesment

d. Rencana Pelayanan

e. Pelaksanaan Pelayanan

f. Resosialisasi

g. Terminasi

Anak Balita Terlantar, Anak Terlantar/Anak Jalanan,Anak Berhadapan

dengan Hukum dan Anak yang membutuhkan Perlindungan Khusus yang

memperoleh Rehabilitasi dan Perlindungan Sosial di Luar Panti capaian ;

30 Orang

Tujuan kegiatan Pelayanan Rehabilitasi Sosial Anak terlantar luar Panti

dan Anak Jalanan di Instalasi pelayanan Sosial PSBR Bambu Apus untuk

meningkatkan Kemampuan Sosial Anak Terlantar dan Anak Jalanan agar

terpenuhi kebutuhan dasar dan keberfungsian sosialnya sehingga dapat

berkembang secara wajar.

Untuk mencapai tujuan dan sasaran tersebut kegiatan yang dilaksanakan

adalah ;

a. Pendukung Pelayanan dalam Panti

b. Rehabilitasi Sosial Anak terlantar putus sekolah melalui layanan Luar

panti

Kegiatan Dukungan Manajemen Eselon 1 dan teknis lainnya

Tujuan kegiatan dukungan manajemen merupakan Pelaksanaan kegiatan

Pendukung Rehabilitasi Sosial dalam Panti dan Luar panti untuk

mencapai tujuan dan sasaran tersebut kegiatan yang dilaksanakan adalah

;

a. Penyusunan Perencanaan dan Anggaran

Page 33: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

23

b. Tata kelola Organisasi dan Kepegawaian

c. Pelaksanaan Bimbingan Teknis ASN

d. Tata kelola keuangan

e. Pelaksanaan SPIP

f. Tata kelola Sarana dan Prasarana

Penanganan Penyandang Masalah kesejahteraan Sosial (PMKS)

Lingkup Penanganan Masalah Sosial Anak terlantar putus sekolah

merupakan tanggung jawab Kementerian Sosial melalui direktorat

Rehabilitasi Sosial Anak yang menaungi Panti Sosial Bina Remaja Bambu

Apus yang melaksanakan Rehabilitasi Sosial bagi Anak Terlantar putus

sekolah serta Anak Jalanan dengan Pendekatan Sistem layanan dalam

Panti maupun layanan Non Panti. Penanganan PMKS yang hidupnya tidak

berkembang secara wajar seperti remaja umumnya sehingga perlu

perhatian, Pendampingan pekerja sosial dalam hal Bimbingan Sosial,

Therapy dan konseling serta pemberian bantuan stimulan pada penerima

manfaat.

Untuk meningkatkan keberfungsian sosial dan kelangsungan

perkembangan remaja terlantar putus sekolah dibutuhkan perhatian,

diagnose yang tepat untuk memulihkan pertumbuhan dan perkembangan

remaja terlantar putus sekolah, agar bisa mandiri, sehingga pencapaian

Investasi modal manusia (human capital invesmant) untuk masa

mendatang lebih baik.

Page 34: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

24

BAB III

AKUNTABILITASI KINERJA

3.1 Pengukuran kinerja PSBR Bambu Apus Tahun 2018

Capaian Kinerja PSBR Bambu Apus sudah baik, sudah dapat dilihat dari

capaian nilai kinerjanya dengan nilai 98,28%. Selanjutnya PSBR Bambu

Apus juga telah meningkatkan efektifitas organisasi PSBR, yakni munculnya

inovasi baru dan pengetahuan ke pegawai/staf unit organisasi. Dalam

mengelola kinerjanya PSBR Bambu Apus telah didukung dengan sistem

pelaporan melalui kinerjaku.kemsos.go.id:

Tabel 6 Capaian IKU PSBR Bambu Apus Tahun 2018

NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

Realisasi

Prosentsae Capaian

(%)

1. Meningkatnya Jumlah Anak yang Mendapatkan Bantuan Kebutuhan Hak Dasar dan Fasilitas Hak Dasar

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

220

Org

100 100

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Luar Panti

30

org 100 100

3.2 Analisis dan Evaluasi Kinerja

Sasaran Strategis :

“Meningkatnya pelayanan dan rehabilitasi sosial terhadap anak

remaja putus sekolah terlantar”

Sasaran strategis ini merupakan kegiatan utama yang menjadi program

prioritas yang dilaksanakan oleh PSBR “Bambu Apus” Jakarta sebagai

Page 35: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

25

lembaga Rehabilitasi sosial remaja terlantar putus sekolah. Pelaksanaan

rehabilitasi sosial sesuai norma, prosedur dan standar pelayanan

menegaskan bahwa rehabilitasi sosial yang dilaksanakan tidak sekedar

memenuhi kewajiban Unit pelaksana teknis dibawah naungan direktorat

rehabilitasi sosial, melainkan terkandung makna untuk memberikan

pelayanan dan Rehabilitasi Sosial yang berkualitas dan memenuhi

harapan penerima program.

Berdasarkan Undang- undang nomor 11 tahun 2009, Rehabilitasi sosial

diberikan dalam bentuk ; Motivasi dan diagnosa psikososial, perawatan

dan pengasuhan, pelatihan keterampilan, bimbingan fisik, Bimbingan

mental dan Bimbingan sosial, Konseling, terapy psikososial, bimbingan

resosialisasi, bimbingan lanjut dan rujukan terhadap penerima manfaat.

Rehabilitasi sosial anak dilaksanakan secara bertahap mulai dari

registrasi/penerimaan dan Pengasramaan sampai pada proses akhir

layanan terhadap penerima manfaat berupa kegiatan terminasi.

Meningkatnya kualitas penyelenggaraan pelayanan dan rehabilitasi sosial

bagi penerima manfaat melalui pemenuhan kebutuhan dasar berupa

pangan, sandang, papan, pendidikan, kesehatan dan sosial)

Capaian Indikator tersebut penilaianya terdiri dari tiga kriteria yaitu ;

a. Anak Terlantar/Anak Jalanan

Anak Terlantar adalah Anak terlantar adalah anak yang tidak mendapatkan asuhan secara

minimal dari orang tuanya sebab kondisi keluarganya baik ekonomi,

sosial, kesehatan jasmani maupun psikisnya tidak layak sehingga

anak-anak tersebut membutuhkan adanya bantuan pelayanan dari

sumber-sumber yang ada di masyarakat sebagai pengganti orang

tuanya.

Page 36: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

26

Anak Jalanan adalah

Anak yang menghabiskan sebagian besar waktunya untuk

melakukan kegiatan hidup sehari hari di jalanan, baik untuk mencari

nafkah atau berkeliaran di jalan dan tempat tempat umum lainnya

Anak jalanan mempunyai ciri-ciri berusia antara 5 sampai dengan 18

tahun, melakukan kegiatan atau berkeliaran di jalanan,

penampilannya kebanyakan kusam dan pakaian tidak terurus,

mobilitasnya tinggi.

b. Kelompok Rentan

Kelompok Rentan adalah mereka yang menjadi target sasaran

program Rehabilitasi Sosial, Sebagai Berikut ;

1. Anak adalah seseorang yang belum berusia 18 (delapan belas)

tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan (UU nomor

35 Tahun 2015).

2. Kelompok Rentan adalah

kelompok masyarakat yang rentan berhak memperoleh perlakuan

dan perlindungan sosial lebih berkenaan dengan kekhususannya.

Kelompok masyarakat yang rentan adalah Anak terlantar putus

sekolah, Anak Jalanan, Anak dari Korban Bencana, Anak dari

situasi Konflik dll.

c. PMKS ( Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial)

Penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) adalah seseorang

atau keluarga yang karena suatu hambatan,kesulitan atau gangguan

tidak dapat melaksanakan fungsi sosialnya secara wajar dalam

kehidupan masyarakat yang membuat mereka tidak dapat

memenuhi dan atau mengkases sendiri secara memadai kebutuhan

dasarnya untuk bertahan hidup, hak dasarnya untuk diterima dan

diakui Negara secara hukum dan layanan inklusif

kesehatan,pendidikan,pemenuhan kebutuhan dasar, pekerjaan dan

atau penghidupan yang layak.

Page 37: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

27

Hambatan, kesulitan serta gangguan tersebut dapat berupa

kemiskinan, keterlantaran, penyimpangan perilaku,menjadi korban

kekerasan dan diskriminasi, maupun terpapar dampak negative dari

perubahan lingkungan maupun sosial yang terjadi secara mendadak.

Kebutuhan dasar adalah hal-hal yang diperlukan manusia untuk

mempertahankan keseimbangan fisik dan psikisnya agar tetap

bertahan hidup (survive). Pemenuhan kebutuhan dasar manusia

merupakan kebutuhan pokok yang harus dipenuhi, apabila tidak

terpenuhi akan mengakibatkan gangguan sosial dalam hidupnya,

serta terganggu secara fisik dan psikisnya dan mengakibatkan orang

tersebut menjadi sakit bahkan meninggal dunia.

Tabel 7

Capaian Indikator Meningkatnya Jumlah Anak remaja yang memperoleh pelayanan

kesejahteraan sosial dan Pengembangan Potensi diri di PSBR Bambu Apus Jakarta

Indikator Kinerja Target Capaian % Capaian

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

220 100 100

Capaian Target sebesar 100% dihitung dari total target masing-masing

indicator sebanyak 220 PMKS atau Anak Terlantar. Capaian indicator

terpenuhinya kebutuhan dasar, pelaksanaan pendampingan yang

dilakukan para pekerja sosial terhadap penerima manfaat, capaian

pelaksanaan Rehabilitasi Sosial anak dalam panti melalui bimbingan

sosial, bimbingan keterampilan, bimbingan mental, Therapy, konseling,

Penelusuran minat dan Bakat, Pelaksanaan Praktek belajar kerja, Magang,

Monitoring Magang, bantuan Stimulan dan Terminasi.

Rehabilitasi Sosial Anak terlantar putus sekolah di dalam pelaksanaannya

memiliki dua layanan yakni Rehabilitasi Sosial Anak dalam Panti dan non

panti untuk anak terlantar putus sekolah dalam panti sejumlah 220 orang

Page 38: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

28

selama setahun. Proses rehabilitasi meliputi ; Rekrutmen, Pengasramaan,

Orientasi dan Asesment, Pelaksanaan pelayanan, Pelaksanaan intervensi,

Resosialisasi, Praktek belajar kerja (PBK), Magang, monitoring magang,

serta teminasi Rehabilitasi sosial dilakukan melalui sistem asrama,

adanya pendampingan para pekerja sosial serta bantuan sosial bagi

penerima layanan selama dalam instalasi pelayanan atau program

kesejahteraan sosial Anak terlantar (PKS-Antar).

Permasalahan yang dihadapi dalam pencapaian target sasaran

rehabilitasi sosial melalui dalam dan layanan luar Panti, populasi dan

keberadaan Anak terlantar putus sekolah adalah ;

1. Belum ada regulasi penanganan masalah sosial Anak Terlantar

putus sekolah yang komprehensif melibatkan sektor terkait seperti

; Sektor kesejahteraan dan penghidupan yang layak, kesehatan,

Pendidikan, sehingga penanganan Penyandang masalah

kesejahteraan sosial belum optimal.

2. Masih terbatasnya lembaga pelayanan sosial dimasyarakat yang

turut terlibat penanganan masalah anak terlantar putus sekolah,

serta sarana dan prasarana pada lembaga sosial di masyarakat

masih sangat terbatas.

3. Jangkauan pelayanan Rehabilitasi sosial Anak terlantar putus

sekolah belum tersampaikan secara keseluruhan, mengingat

terbatasnya alokasi anggaran yang belum memadai.

4. Kurangnya komitmen daerah terhadap penanganan anak terlantar

putus sekolah di daerah, mengingat fokus masalah pada

penanganan lainnya, sehingga kelangsungan perkembangan dan

Dukungan terhadap anak putus sekolah yang minim.

Solusi

1. Perlu dikoordinasikan MOU/ kerjasama antar kementerian agar

bersinergi terhadap penanganan masalah sosial, khususnya anak

terlantar putus sekolah.

Page 39: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

29

2. Perlunya Pelaksanaan Rehabilitasi sosial non panti, melalui metode

pelayanan sosial berbasis keluarga (home care) dan bantuan sosial

ditingkatkan, guna menjangkau populasi anak terlantar putus

sekolah di daerah, berdasarkan potensi serta sistem sumber yang

tersedia.

3. Perlunya dukungan Anggaran sesuai dengan wilayah jangkaun

penanagan PMKS sesuai kebijakan dan standar yang ada.

4. Perlunya program terobosan Bimbingan Vocational penanganan

anak terlantar putus sekolah yang simple dan praktis bagi

kelangsungan perkembangan PMKS.

Tabel 8

Capaian Indikator Meningkatnya Jumlah Anak balita terlantar, Anak Terlantar/Anak Jalanan, Anak yang

berhadapan hukum dan Anak yang membutuhkan perlindungan Khusus yang memperoleh Rehabilitasi dan Perlindungan Sosial

di dalam dan luar Panti 2018

Indikator Kinerja Target Capaian % Capaian

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Luar Panti

30 100 100

Untuk mencapai target IKU Prosentase meningkatkanya prosentase anak

terlantar/Anak jalanan, Anak yang berhadapan dengan hukum dan anak yang

membutuhkan perlindungan khusus yang memperoleh rehabilitasi dan

perlindungan sosial di dalam dan luar panti dengan criteria anak terlantar putus

sekolah usia 15 sd 18 Tahun sesuai dengan undang- undang Nomor 23 tahun

2002 tentang perlindungan Anak dalam hal pemenuhan kebutuhan dasar,

Bimbingan sosial dan Bimbingan Keterampilan, Bimbingan Mental, Therapy dan

konseling melalui pendampingan terhadap PMKS. Melalui pelaksanaan kegiatan

layanan Non Panti terhadap Anak terlantar putus sekolah agar terampil dan

mandiri serta melakukan pemulihan terhadap PMKS agar keberfungsian

sosialnya didalam dan luar panti dapat terpenuhi. Rehabilitasi sosial anak

terlantar luar panti tercapai 30 jiwa dengan program bimbingan sosial dan

Page 40: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

30

Bimbingan Vocational sesuai dengan potensi dan sistem sumber yang tersedia di

wilayahnya. .

Rehabilitasi Sosial Anak terlantar putus sekolah dalam panti pada tahun 2015

sebanyak 220 jiwa, pada tahun 2016 secara reguler pada tahun berikutnya

sebanyak 220 jiwa serta tahun 2018 sebanyak 220 jiwa, pelayanan dan

rehabilitasi sosial terhadap anak putus sekolah di dalam panti selama 6 bulan,

pelaksanaan Bimbingan sosial dan Bimbingan Keterampilan selama 5 bulan dan

pelaksanaan Praktek Belajar kerja selama 1 bulan (magang kerja) untuk melatih

kemampuan dan perubahan perilaku Anak dalam mengenal dunia usaha/

pekerjaan.

Capaian Pelaksanaan Sosialisasi Program Sosialisasi memeberikan informasi

pada masayarakat secara umum tentang program PSBR Bambu Apus dan

Instalasi pelayanan Sosial PSBR Bambu Apus dengan melibatkan pihak Dinas

Sosial dengan sasaran informasi para Tokoh Masyarakat, tokoh Ulama, TKSK,

PSM, Karang taruna dan pihak terkait yang bersinggungan dengan penanganan

masalah sosial Anak putus sekolah terlantar. Capain lainya meliputi pelaksanaan

Bimbingan Lanjut (After care) ditujukan pada Anak putus sekolah. Capaian

pelaksanaan advokasi terhadap penerima manfaat yang bermasalah untuk

dilakukan pendampingan dan pembelaan kepentingan terbaik untuk anak.

Capaian pelaksanaan kegiatan pendukung Rehabilitasi dalam panti, dilakukan

untuk penguatan administrasi keuangan rehabilitasi sosial, Capaian kegiatan

Hari kesetiakawanan sosial nasional di propinsi Gorontalo dalam mendukung,

adanya capaian pelaksanaan Monev keberfungsian sosial Anak terlantar putus

sekolah yang telah mendapatkan peralatan bantuan sosial di beberapa daerah.

capaian terkait pelayanan PMKS luar panti yang dilaksanakan di wilayah jawa

barat sejumlah 30 jiwa, meliputi penjajagan, sosialisasi dan seleksi calon

penerima layanan, pembukaan dan pelaksanaan kegiatan bimbingan sosial dan

Vocational, pencapaian untuk mengakses remaja putus sekolah terlantar yang

Page 41: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

31

berada di satu wilayah agar kesenjangan dan permasalahan sosial di kalangan

Anak terlantar bisa tertanggulangi secara kontinyu dan secara bertahap.

3.3 Realisasi Anggaran

Pencapaian kinerja Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus didukung oleh

anggaran pembiayaan untuk pelaksanaan kegiatan dan pengadaan sarana

dan prasarana, seta bahan pendukung. Realisasi anggaran dikelompokkan

atas realisasi kegiatan rehabilitasi dan akuntabilitas keuangan.

Sementara kegiatan rehabilitasi sosial meliputi dalam dan luar panti meliputi :

A. Program Rehabilitasi Anak dalam Panti

Akses

Intake dan Engagement

Asessment

Rencana Pelayanan

Pelaksanaan pelayanan

Resosialisasi

Terminasi

B. Program Rehabilitasi Sosial Anak Luar Panti

Sosialisasi One Day for Children

Pelaksanaan

Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan

Pendukung Pelayanan Dalam Panti

Page 42: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

32

Tabel 9 Realisasi Anggaran Kegiatan Rehabilitasi Sosial

PSBR Bambu Apustahun 2018

No. Uraian Pagu Triwulan 1 Triwulan 2 Triwulan 3 Triwulan 4 Capaian(%)

A. Program Rehab Anak Dalam Panti 2.074.965.000

101 Akses 2.100.000 1.050.000 1.050.000 2.100.000 2.100.000 100

102 Intake & Engagement 11.862.000 5.162.500 5.537.500 10.512.500 11.262.500 94,94

103 Asessmen 9.300.000 4.100.000 4.100.000 4.900.000 7.100.000 76,34

104 Rencana Pelayanan 3.600.000 250.000 1.375.000 1.500.000 3.125.000 76,80

105 Pelaksanaan Pelayanan 1.865.228.000 477.497.475 925.823.795 1.417.225.455 1.859.712.005 99,70

106 Resosialisasi 158.900.000 650.000 78.700.000 78.700.000 158.900.000 100

107 Terminasi 23.975.000 6.687.500 6.687.500 23.975.000 100

B. Program Rehab Anak Luar Panti 631.113.000

102 Sosialisasi One Day for children 5.600.000 5.600.000 5.600.000 100

105 Pelaksanaan 497.160.000 173.094.000 173.844.000 496.750.211 100

106 Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan 11.713.000 11.713.000 100

107 Pendukung Pelayanan Dalam Panti 119.860.000 30.380.000 58.430.000 84.230.000 119.860.000 100

TOTAL REALISASI 99,78%

Page 43: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

33

Dari tabel 6 di atas tergambar bahwa realisasi anggaran kegiatan

Rehabilitasi Sosial di Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta hingga

Desember 2018 telah menyerap 99,78% PAGU yang tersedia dalam satu

tahun anggaran 2018. Untuk kegiatan dalam panti yang penyerapannya

100% adalah kegiatan Akses, Resosialisasi, dan Terminasi. Sementara

kegiatan Intake & Engagement, Asessment, Rencana Pelayanan dan

Pelaksanaan Pelayanan tidak mencapai 100% karena adanya efisieinsi yang

terjadi.

Realisasi anggaran kegiatan luar panti justru mencapai 100% untuk semua

kegiatannya. Ini dikarenakan kegiatan luar panti dilaksanakan dalam waktu

yang sangat singkat dan jumlah targetnya yang jauh lebih kecil dalam

setahun.

Realisasi anggaran kegiatan rehabilitasi sosial merupakan bagian realisasi

belanja keseluruhan PSBR Bambu Apus jakarta .

Page 44: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

34

Tabel 10

Akuntabilitas Keuangan tahun 2018

No. Jenis Belanja Pagu Triwulan 1 Triwulan 2 Triwulan 3 Triwulan 4 Capaian (%)

1 Belanja Pegawai 6.076.478.000 2.144.135.331 2.737.372.425 4.390.900.368 5.870.639.446

98,28 2 Belanja Barang 5.512.173.000 2.031.958.054 2.823.260.036 4.145.050.042 5.481.446.933

3 Belanja Modal 75.000.000 22.798.000 72.518.000 72.518.000 74.918.000

4 Belanja Bansos 329.990.000 164.969.500 164.969.500 329.915.210

Page 45: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

35

Berdasarkan hasil laporan rekonsiliasi anggaran per 31 Desember tahun 2018

maka PSBR Bambu Apus Jakarta telah melaksanakan beberapa kegiatan yang

disesuaikan dengan perencanaan kegiatan. Perencanaan kegiatan tersebut

dilaksanakan berdasarkan tahapan layanan rehabilitasi sosial di PSBR Bambu

Apus. Semua capaian dalam rehabilitasi sosial didukung oleh SDM, Sarana &

Prasarana, Pnegadaan & perawatan peralatan, serta berbagai unsur

pendukung yang menyebabkan terjadinya belanja sebagaiamana digambarkan

dalam tabel 7 di atas. Tabel akuntabilitas menunjukkan serapan anggaran

kegiatan dan belanja PSBR Bambu Apus keseluruhan secara real.

KEBERHASILAN DAN KEGAGALAN

Pada akhir Desember Tahun 2018 pelaksanaan kegiatan sesuai perencanaan

dan target yang di capai dan dapat dilaksanakan dengan baik. Keberhasilan dan

Kegagalan secara administrasi dan pelayanan teknis dapat langsung

dikomunikasikan dan diselesaikan secara baik.

Keberhasilan

Melakukan Penguatan dalam pertemuan secara Internal terhadap

peran Orang Tua Asuh dalam pendampingan dan Pengasuhan

Penerima Manfaat.

Bimbingan Teknis bagi Petugas Sosial dan pekerja Sosial dalam

kegiatan Capacity Building SDM .

Bimbingan Teknis terhadap Petugas Teknis PSBR Bambu Apus

Melakukan Kerjasama dengan pihak perusahaan/swasta untuk

kelangsungan eks Penerima manfaat agar diterima bekerja dan

Terampil melalui Kerjasama Kemitraan

Kegagalan

Belum terserap nya beberapa penerima manfaat di dunia kerja

mengingat usia yang belum masuk pada usia angkatan kerja.

Masih terdapat Pandangan orang tua Penerima manfaat terhadap

Lembaga layanan sebagai lembaga tempat penyalur kerja.

Page 46: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

36

BAB IV

4.1. KESIMPULAN

Laporan Pengukuran Akuntabilitas Kinerja PSBR Bambu Apus Jakarta

Kementerian Sosial RI tahun 2018 ini menyajikan pelaksanaan kegiatan

dari bulan Januari sampai bulan Desember tahun 2018. Data dan

informasi capaian target kinerja yang telah ditetapkan dalam

penetapan kinerja dapat tergambarkan dalam laporan ini.

Pengukuran akuntabilitas kinerja secara berkala atas capaian target

kinerja dapat termonitor dan terevaluasi sehingga menjadi bahan

untuk mengambil langkah strategis mengatasi kendala dan

peningkatan kualitas capaian target kinerja pada tahun selanjutnya.

4.2. REKOMENDASI

1. Perlunya meningkatkan Objek Pemeliharaan Gedung Bangunan dan

yang rusak ringan dan sedang Gedung Panti Sosial Bina Remaja

Bambu Apus secara bertahap, agar mendukung Kinerja layanan

rehabilitasi Sosial.

2. Perlunya Alokasi belanja Modal untuk pelaksanaan rehab gedung

dan bangunan Yang Rusak berat

Kepala

Isep Sepriyan

Page 47: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

37

Page 48: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Laporan Kinerja Rehabilitasi Sosial UPT-PSBR Bambu Apus Tahun 2018

38

FOTO KEGIATAN LAYANAN PMKS LUAR PANTI

Page 49: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2018

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Drs. Isep Sepryan, M.Si

Jabatan : Kepala Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Selanjutnya disebut pihak pertama

Nama : Edi Suharto, M.Sc, Ph.D

Jabatan : Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial

Selaku atasan langsung pihak pertama

Selanjutnya disebut pihak kedua

Pihak pertama pada tahun 2018 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan

sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah

seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan

pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama.

Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan

yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Jakarta, 5 Januari 2018

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

Edi Suharto, M.Sc, Ph.D Drs. Isep Sepriyan, M.Si NIP. 19651106 199201 1 001 NIP. 19670928 199303 1 001

Page 50: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

PERJANJIAN KINERJA

Kementerian/Lembaga : Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Tahun : 2018

Sasaran Strategis

Tahun 2018

Indikator Kinerja Target

Meningkatnya Jumlah Anak yang Mendapatkan Bantuan Kebutuhan Hak Dasar dan Fasilitas Hak Dasar

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

220

Jumlah Anak yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Luar Panti

30

Jumlah Anggaran :

Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta : Rp 11.615.172.000 (Sebelas Milyar Enam

Ratus Lima Belas Juta Seratus Tujuh Puluh Dua Ribu Rupiah)

Jakarta, 5 Januari 2018

Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta

Drs. Isep Sepriyan, M.Si

Page 51: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2018

KEPALA SEKSI REHABILITASI SOSIAL

PSBR BAMBU APUS JAKARTA

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Namin Sunarto, AKS

Jabatan : Kepala Seksi Rehabilitasi Sosial PSBR Bambu Apus Jakarta

Selanjutnya disebut pihak pertama

Nama : Drs. Isep Sepryan, M.Si

Jabatan : Kepala Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Selaku atasan langsung pihak pertama

Selanjutnya disebut pihak kedua

Pihak pertama pada tahun 2018 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan

sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah

seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan

pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama.

Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan

yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Jakarta, 5 Januari 2018

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

Drs. Isep Sepriyan, M.Si Namin Sunarto, AKS NIP. 19670928 199303 1 001 NIP. 19680415 198903 1 002

Page 52: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

LAMPIRAN

PERJANJIAN KINERJA

Seksi Rehabilitasi Sosial

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terwujudnya Rehabilitasi Sosial dalam pemenuhan kebutuhan dasar bagi anak terlantar, anak jalanan, anak yang membutuhkan perlindungan khusus yang mendapatkan rehabilitasi dan perlindungan sosial.

Jumlah Anak remaja yang yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam Panti

220

Terwujudnya ASN Seksi Rehabilitasi Sosial yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Rehabilitasi Sosial 2. Nilai SKP pegawai Seksi Rehabilitasi Sosial

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

Namin Sunarto, AKS

Page 53: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2018

SEKSI PROGRAM DAN ADVOKASI SOSIAL

PSBR BAMBU APUS JAKARTA

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Hasrifah Musa, S.ST

Jabatan : Kepala Seksi Program dan Advokasi Sosial PSBR Bambu Apus Jakarta

Selanjutnya disebut pihak pertama

Nama : Drs. Isep Sepryan, M.Si

Jabatan : Kepala Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Selaku atasan langsung pihak pertama

Selanjutnya disebut pihak kedua

Pihak pertama pada tahun 2018 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan

sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah

seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan

pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama.

Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan

yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Jakarta, 5 Januari 2018

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

Drs. Isep Sepriyan, M.Si Hasrifah Musa, S.ST NIP. 19670928 199303 1 001 NIP. 19680415 198903 1 002

Page 54: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

LAMPIRAN

PERJANJIAN KINERJA

Seksi Program dan Advokasi Sosial

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terwujudnya Rehabilitasi Sosial dalam pemenuhan kebutuhan dasar bagi anak terlantar, anak jalanan, anak yang membutuhkan perlindungan khusus yang mendapatkan rehabilitasi dan perlindungan sosial.

Jumlah Anak remaja yang yang Mendapatkan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial di Dalam dan Luar Panti

30

Terwujudnya ASN Seksi Program & Advokasi Sosial yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Program & Advokasi Sosial 2. Nilai SKP pegawai Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Seksi Program & Advokasi Sosial

99%

Jumlah anggaran tahun 2018 : 631.713.000,00

Jumlah terbilang : Enam Ratus Tiga Puluh Satu Juta Tujuh Ratus Tiga

Belas Ribu Rupiah

Jakarta, 5 Januari 2018

Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta

Hasrifah Musa, S.ST

Page 55: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2018

KASUBAG TATA USAHA

PSBR BAMBU APUS JAKARTA

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan

akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Dyah Wijayanti, M.Kesos

Jabatan : Kepala Subag Tata Usaha PSBR Bambu Apus Jakarta

Selanjutnya disebut pihak pertama

Nama : Drs. Isep Sepryan, M.Si

Jabatan : Kepala Panti Sosial Bina Remaja Bambu Apus Jakarta

Selaku atasan langsung pihak pertama

Selanjutnya disebut pihak kedua

Pihak pertama pada tahun 2018 ini berjanji akan mewujudkan target kinerja tahunan

sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah

seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan

pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab pihak pertama.

Pihak kedua akan memberikan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi

akuntabilitas kinerja terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan

yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Jakarta, 5 Januari 2018

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

Drs. Isep Sepriyan, M.Si Dyah Wijayanti, AKS, M.Kesos NIP. 19670928 199303 1 001 NIP. 19740311 199803 2 002

Page 56: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Lampiran

PERJANJIAN KINERJA

Subag Tata Usaha

Sasaran Kegiatan Indikator Kegiatan Target

Terlaksananya urusan tata usaha, kepegawaian, rumah tangga, dan anggrana & perencanaan PSBR

1. Jumlah dokumen urusan tata usaha 2. Jumlah dokumen kepegawaian 3. Jumlah dokumen rumah tangga 4. Jumlah dokumen anggaran 5. Jumlah dokumen perencanaan 6. Jumlah dokumen laporan kegiatan

1 1 1 1 1 1

Terwujudnya ASN Subag Tata Usaha yang kompeten

1. Persentase kehadiran pegawai Seksi Sub Bag Tata Usaha 2. Nilai SKP pegawai subag Tata Usaha

99%

Baik

Terkelolanya anggaran Subag Tata Usaha secara efisien dan akuntabel

Persentase penyerapan anggaran Subag Tata Usaha

99%

Jumlah anggaran tahun 2018 : 8.909.094.000,00

Jumlah terbilang : Delapan Milyar Sembilan Ratus Sembilan Juta Sembilan

Puluh Empat Ribu Rupiah

Jakarta, 5 Januari 2018

Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta

Dyah Wijayanti, AKS, M.Kesos

Page 57: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Jalan ….. NoKode

ProvProvinsi

Kode

Kab/Kota

Kabupate

n/ Kota

Kode

Kecamat

an

Kecamata

n

Kode

Kelurahan/D

esa

Kelurahan/ Desa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23

1 Cindi Werdini "3201016411990002 "3201012207071579 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 24/11/1999Nangewer, Mekar,

RT/RW 001/00132 Jawa Barat 3201 Bogor 320101 Cibinong 3201011005

NANGGEWER MEKAR

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

2 Siti Nurjanah " 3201016101010004 "3201012507070257 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 21/01/201Ciayung RT/RW,

003/00232 Jawa Barat 3201 Bogor

320101Cibinong

3201011008 TENGAH

Anak

Terlantar

3Genta Nurul

Huda" Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 09/02/2003

Ciayung RT/RW,

001/001 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011008 TENGAH

Tidak/Belum Tamat

SD/SDLB/MI/Paket A

Anak

Terlantar

4Irvan

Febriansyah"3201012202010001 "3201012507070437 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 22/02/2001

Kp. Cipayung RT/RW,

003/00332

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011008

TENGAHSekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

5Irvan Eka

Ramadhani"3201011312000002 "3201012507070284 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 13/12/2000

Ciayung RT/RW,

003/002 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011008TENGAH

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

6 Ari Afandi "3201010901970001 "3201012607071254 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 21/01/2001Kp. Pajeleran RT/RW.

002/00532

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011009

SukahatiSekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

7 Kandias "3201011802000007 "3201012306080069 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 18/02/2000Kp. Pajeleran Poncol

RT/RW. 004/008

32

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011009

Sukahati Kejar Paket BAnak

Terlantar

8 Dwi Julianto "3201010607010020 "32010100802130017 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 06/07/2001Nangewer, Mekar,

RT/RW 003/00332

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Kejar Paket BAnak

Terlantar

9 Gilang Saputra "1801040208020013 "3201010790180019 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Natar 02/08/2002Padurenan /RW.

005/004 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011012Pabuaran

Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

10 Fajar Maulana "3201012109030018 "3201011903140023 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Boogor 21/09/2003Padurenan /RW.

005/004 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011012Pabuaran

Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

11 Syifa Rahmanisa "3201016710001001 "3201011010131014 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 27/10/2000Tarikolot RT/RW.

001/007 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011004NANGGEWER

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

12 Afia Sagita "3201016712010018 "3201012008140001 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 27/12/2001Pajelaran Keranji

RT/RW. 001/00532

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011009

SukahatiSekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

13 Nadila "3201016404010016 "3201010901170004 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 24/04/2001Lingkungan 01 Ciriung

RT/RW. 006/002

32

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011010

CiriungSekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

14 Galuh "3201011604990007 "321012308070294 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Ciamis 16/04/1999Blok Rawa RT/RW.

001/00632

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

15 Hestu Dwi Ontu "3201010203000007 "3201010409070083 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 02/03/2000Babakan tarikolot

RT/RW. 005/00632

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

16 Yoga Fernando "3201013003990008 "320101121080009 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 30/03/1999Babakan tarikolot

RT/RW. 002/00832

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

17Denis wahyu

Febrian"3201012102990007 "3201012907071644 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 21/02/1999

Bedahan

RT/RW.006/004 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011012Pabuaran Mekar

Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

18Raka Febriana Sri

Rahmat"3201010102990016 "32010112022130009 Belum Menikah Anggota keluarga Laki Bogor 01/02/1999

Bedahan

RT/RW.003/002 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011012Pabuaran Mekar

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

19 Sari Astuti "3201014101010020 "3201011712120048 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 01/01/2001Sampora RT/RW.

002/004 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011006Cibinong

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

20 R. Dewi usuma Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 03/12/2003KardenanRT/RW.

004/004 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011002Karadenan

Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

21 Fuji Lestari "3201012312000002 "320101190707380 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 23/01/2001Kaumpandak

RT/RW.004/00832

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011002

KaradenanSekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

22 Febiola Erwindo "3201014502010010 "3201011308070636 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 05/02/2001Puri nirwana 11 blok at

07RT/RW.001/010

32

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011012

PabuaranSekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

23 Dian Sri Rahayu "320101402010006 "3201012007071501 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 04/02/2001Karadenan RT/RW.

004/002 32Jawa Barat

3201Bogor 320101 Cibinong

3201011002Karadenan

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

24 Yayu wandira "3201015008990014 "3201010512110047 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 11/02/2000Kaumpandak

RT/RW.004/00232

Jawa Barat

3201

Bogor 320101 Cibinong

3201011002

KaradenanSekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

25 Santi Putri "3201019102020008 "3201012607070550 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 21/04/2000Muara Beres RT/RW.

001/00232

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011009

SukahatiSekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

26 Dinda Tania Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 11/03/2000Jl. Roda Pembangnan

RT/RW. 001/005

32

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

Jenis PMKSHubungan Keluarga Jenis Kelamin Tempat Lahir Tanggal Lahir No.

Alamat

Telp/ HP Pendidikan Terakhir / Saat ini) Fasilitas Pendidikan terakhir/ Saat ini Nama PMKS Tanggal Awal Layanan NIK No. KK Status Pernikahan

Page 58: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

27 Yeni nuraeni Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 04/08/2000Tarikolot RT/RW.

001/007 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011005 NANGGEWER MEKAR

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

28 Adelia petiwi "3201014709030013 "3201011606080051 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 07/09/2003Padurenan /RW.

004/012 32Jawa Barat

3201Bogor

320101Cibinong

3201011012Pabuaran

Sekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Anak

Terlantar

29 rizki Tri Febrian "3201012502010003 "3201011209080012 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 25/02/2001Babakan Tarkolot

RT/RW. 004/00532

Jawa Barat

3201

Bogor

320101

Cibinong

3201011004

NANGGEWER Sekolah Dasar/ Madrasah

Ibtidaiyah

Anak

Terlantar

30Muhamad Ridho

Dwi Ramadhan"3201010911020005 "3201012609160035 Belum Menikah Anggota keluarga Perempuan Bogor 09/11/2002

Kaumpandak

RT/RW.002/00432 Jawa Barat 3201 Bogor 320101 Cibinong

3201011002

KaradenanSekolah Menengah Pertama/

Madrasah Tsanawiyah

Page 59: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

NO JURUSAN NAMA LENGKAPTEMPAT PRAKTEK

BELAJAR KERJA/MAGANGALAMAT PERUSAHAAN/UNIT

USAHA DAN NO. TELP/HPFASILITAS

PETUGAS PENDAMPING

PETUGAS PENGANTAR

MAGANGHASIL AKHIR

1 M. Ujang Ilham Diterima Bekerja

2 Rama Maryama Diterima Bekerja

3 Andi Menunggu Bekerja

4 Herul Menunggu Bekerja

5 Yusup Maulana Tidak Diterima Bekerja

6 Al Giansah Tidak Diterima Bekerja

7 Adit Saputra Tidak Diterima Bekerja

8 Gugum Gumilar Tidak Diterima Bekerja

9

Ahmad Pirdaus AF Motor (Rahayu Jaya

Motor)

Jl. Raya Hankam No. 30 Pondok

Gede BekasiAda Mess

Tidak Diterima Bekerja

10 Muhamad Yaki Afrizal Menunggu Bekerja

11 Edi Prayoga Menunggu Bekerja

12 Iwang Liana Menunggu Bekerja

13Deni Septian

Menunggu Bekerja

14

Abdur Rasyiid Ar Ribath

Cindy Motor

Jl. Raya Pagelarang Setu Jakarta

Timur ( Bpk Bentrantra Simaully

081212004004)

Tidak Ada

MessMenunggu Bekerja

15

Muhamad Ardiansyah

Klaten Motor

Jl. Raya Bina Marga Ceger Jakarta

Timur (Joko Purwanto

087877556618)

Tidak Ada

MessDiterima Bekerja

16 Rizkiyansyah Menunggu Bekerja

17 Dinar Iskandar Menunggu Bekerja

18

Muhammad Fadly Alghifari

Torus MotorJl. Raya Ceger Jakarta Timur (Bpk

Janna Sitorus 081283832150)

Tidak Ada

MessDiterima Bekerja

19

Muhammad Zuhrul AnamHanif Motor

Jl. Raya Ceger (Bpk. Joko Prakosa

08952281818178)

Tidak Ada

Mess Tidak Diterima Bekerja

20

Ariz SopandiGabema Express

Jl. Raya Kampung Rambutan (Sahat

Situmorang)

Tidak Ada

Mess Diterima Bekerja

21

Khoirul Anam Zidan Ali

Muhammad

Tidak Diterima Bekerja

22 Ripal Tidak Diterima Bekerja

Ada Mess Diana Apriliza

Diana Apriliza

Bayu Manunggal Auto Service JL. Raya Setu Cipayung Ada Mess Tatik Sulistyani

DAFTAR NAMA DAN LOKASI PRAKTEK BELAJAR KERJA (PBK)ANGKATAN II/84 TAHUN 2018 PANTI SOSIAL BINA REMAJA(PSBR) BAMBU APUS JAKARTA

TKR

Joko Motor Jl. Raya Pondok Gede Bekasi Ada Mess Candra Romadon Candra Romadon

Parmahan MotorJl. Raya Bina Marga No. 5 Cipayung

Jakarta Timur

Aneka Motor Jl. Raya Pondok Gede No. 24 Bekasi Ada Mess

Almah Suseno Almah Suseno

TSM

Usaha Baru MotorRuko Kranggan Bekasi Telp. 021

84312111

Tidak Ada

Mess

Anton Suhendro

Dandan Supardan Dandan Supardan

Masdi Karullah Masdi Karullah

Nonong Motor

Jl. Raya Lubang Buaya Jakarta

Timur (Bpk Warsono

089522818178)

Tidak Ada

Mess

Anton SuhendroAgung Jaya Motor

Jl. Raya Pagelarang Setu Jakarta

Timur (Bpk Agus Zainuri

08111689112)

Tidak Ada

Mess

Novianti IndraswariNovianti

Indraswari

Ahass Motor Jl. Raya Ceger Jakarta TimurTidak Ada

Mess

Page 60: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

23

Rachmadi RamdhanBengkel Las Cahaya Murni Jl. Raya Gempol Cipayung Jakarta Tidak Ada Mess Saliman Iriani Denawati Tidak Diterima Bekerja

24 Daswan Menunggu Bekerja

25 Tabibbudin Menunggu Bekerja

26 Mughist Surya Gumelar Menunggu Bekerja

27 Muhamad fauzi Aliyansyah Menunggu Bekerja

28 Pian Sauri Diterima Bekerja

29Adi Saputra Martin Diterima Bekerja

30Andre Prasetyo Menunggu Bekerja

31Hidayat Menunggu Bekerja

32

Ruslan

Bengkel Las Sumber Jaya

Jl. Bambu Kuning Bambu Apus

Cipayung Jakarta Timur Telp. Bpk

Asep 089520002734

Tidak Ada

MessDiterima Bekerja

33 Atmianan Malya Diterima Bekerja

34 Surya Akbar Tidak Diterima Bekerja

35 Irvan Menunggu Bekerja

36

Ramdan Saepul Ramdan

Menunggu Bekerja

37

Resa

Yazid Taylor

Jl. Al-Ikhlas (Depan Masjid Al

Ikhlas) RT. 08/02 Bambu Apus

Cipayung Jakarta Timur

Tidak Ada

MessDiterima Bekerja

38 Kisti Paujanah Menunggu Bekerja

39 Rubiani Menunggu Bekerja

40Leni Risanti

Menunggu Bekerja

41Yani Handayani

Menunggu Bekerja

42Nining Widianingsih

Diterima Bekerja

43Siti Maskuni

Diterima Bekerja

44 Jesika Welan Tidak Diterima Bekerja

45Siti Maryam

Diterima Bekerja

46Irnasari Yulianingsih

Tidak Diterima Bekerja

47 Arini Tidak Diterima Bekerja

48 Dera Priatna Menunggu Bekerja

49 Ilham Bintang Menunggu Bekerja

50 Sobari Pratama Menunggu Bekerja

51 Irna Samrotus Saadah Menunggu Bekerja

Jl. Bambu Apus Cipayung Jakarta

Timur Telp. Bpk.Ade 081298085576

Tidak Ada

Mess

Sohirin Sohirin

PT. TrobusJl. Mandor Hasan Bambu Apus

Jakarta Timur Telp. Bpk. Solihun

Tidak Ada

Mess

Las

Rizki Jaya Las JL. Raya Setu CipayungTidak Ada

MessSakur Sakur

CD Konstruksi Jl. Mabes Hankam RT.009/01 No. 55Tidak Ada

Mess

Bengkel Las Berkah Mulya

Abdul Rozak Abdul Rozak

Lan Nagil Pratama Jl . Raya BungurTidak Ada

Mess

Menjahit

CV. Puma CiptaJl. Asem No. 3 RT.03/01 Gongseng

Cijantung Jakarta TimurAda Mess

Ida Widaningsih

Jl. Haji Karim Setu CipayungTidak Ada

Mess

Reza TailorJl. Masjid Alhidayah Pintu Air

Jakarta Timur

Tidak Ada

MessAhmad Fauzi

Jl. Bambu Kuning Utara RT. 10/2

Cipayung Jakarta TimurTidak Ada Mess

Fajrin Endahsyah

Genta CollectionJl. Bambu Wulung RT. 07/05 Bambu

Apus Jakarta Timur

Tidak Ada

Mess

Dipa TailorJl. SMK 51 RT. 04/01 Bambu Apus

Jakarta Timur

Tidak Ada

Mess

Nur Hasanah Nur Hasanah

Butik Elishabet

Ahmad Fauzi

Penjahit AfifahJl. Bambu Kuning Utara RT. 03/01

CipayungTidak Ada Mess

Alliwa KonveksiJl. Raya Hankam No. 98 Ujung

Aspal Pondok Gede BekasiAda Mess

Habibi Tamher Habibi Tamher

Noel Modisty

Page 61: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

52 Ismi Miya Nurjanah Menunggu Bekerja

Menjahit

Jl. Bambu Kuning Utara RT. 10/2

Cipayung Jakarta TimurTidak Ada Mess

Habibi Tamher Habibi Tamher

Noel Modisty

Page 62: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

53Edi Pirmansyah

Diterima Bekerja

54 Muhamad Alian Diterima Bekerja

55 Dede Yunus Diterima Bekerja

56 Kemal Pramudya Mustiawan Diterima Bekerja

57 Muhammad Abdas Wahyudi Menunggu Bekerja

58 Moch Fikri Alusy Tidak Diterima Bekerja

59 Nurul Lutfiyah Diterima Bekerja

60 Siti Adawiyah Diterima Bekerja

61Mutmainah

Diterima Bekerja

62Sheli Sheliana Fitri

Diterima Bekerja

63 Nurbaidah Tidak Diterima Bekerja

64 Erni Kusniawati Tidak Diterima Bekerja

65Adilah Noornabilla

Diterima Bekerja

66 Nur Sabrina Sari Diterima Bekerja

67 Mugnia Maulida Nurcahya Diterima Bekerja

68

Susi Sulastri

Eldiro Salon

Perum Villa Nusa Indah Jl. Villa

Nusa Indah 2 Bojong Kulur Gn. Puti

Bogor Jawa Barat

Ada Mess

Diterima Bekerja

69Yolanda

Tidak Diterima Bekerja

70 Dila Yuhaeni Tidak Diterima Bekerja

71 Neng Puspitasari Menunggu Bekerja

72 Siti Rofikoh Tidak Diterima Bekerja

73 Siti Leha Soleha Diterima Bekerja

74 Stannisa Febrianti Diterima Bekerja

75 Nadila Agustin Diterima Bekerja

76 Dea Nur Apriyanti Tidak Diterima Bekerja

77 Juwita Tidak Diterima Bekerja

78 Rika Fauziah Diterima Bekerja

79 Rosita Diterima Bekerja

80 Bayu Murti Arsandi Diterima Bekerja

81 Herdian Ramdan Diterima Bekerja

82 Rudi Diterima Bekerja

83 Septian Maulana Diterima Bekerja

84 Riyandi Rustandi Diterima Bekerja

Elektro

Sagita Teknik

Perum Bumi Mutiara Jl. 3 No. 11

(Sebelah Vila Nusa Indah 5) Bojong

Kulur

Ada Mess

Global Sukses MandiriJl. Masjid At-Taufiq No. 67 Klapa

Dua Wetan Ciracas Jakarta TimurAda Mess

Jhony Irwanto Jhony Irwanto

Sukolilo TeknikJl. Kramat Ganceng Rt. 05/01

Pondok Rangon (021 93246649)Ada Mess Suroso, AMD Suroso, AMD

Ada Mess

Gerai Cantik SalonJl. Akses Areman Klapa Dua

RT.003/07 No.8 Depok Cimanggis Ada Mess

Frannia Salon

Jl. Letda Nasir Sanipang Bojong

Kulur Gn. Putri Bogor Jawa Barat

Telp. 021.98287681

Ada Mess

Suroso, AMD Suroso, AMD

Mouston SalonJl. Lafran RTNI Tugu Cimanggis

DepokAda Mess

Adminah AdminahKrista SalonJl. Wijaya Kusuma AS 45 No. 31

Kranggan Jatisampurna Bekasi

Wening NurhayatiWening

Nurhayati

Puan Ayu SalonJl. Kranggan Jatiraden Jatisampurna

BekasiAda Mess

Griyo Cantik SalonKomplek Pemda Jln. Yudistira No. 2

Jatiasih Bekasi Jawa BaratAda Mess

Jl. Jasa Marga Jakarta Timur Ada Mess

Salon

Rudy Hadisuwarno SalonJl. Tanjung Duren Raya Ruko

Central Bisnis Blok A5 JakartaAda Mess Mini Wahyuni

Yono SalonKomplek Plaza Pondok Gede, Jl.

Raya Pondok Gede RT. 01/012 Ada Mess

Leny Sukowati

Mini Wahyuni

Susi Nugroho

Widyati

Neng Salon Jl. Haji Yayah Kampung Melayu Ada Mess

Leny Sukowati

Sari Salon

Page 63: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

85 Anisa Menunggu Bekerja

86 Arif Jarudin Diterima Bekerja

87 Busro Menunggu Bekerja

88 Fadli Menunggu Bekerja

89 M. Alfid Pirizki Menunggu Bekerja

90 Muhamad Hidayat Menunggu Bekerja

91 Muhamad Sehabuddin Diterima Bekerja

92 Nia Ratna Sari Diterima Bekerja

93 Nurhidayat Diterima Bekerja

94 Nur Ali Yani Diterima Bekerja

95 Aep Alhajar Diterima Bekerja

96 Ramdani Menunggu Bekerja

97 Siti Sumiati Menunggu Bekerja

98 Syarif Hidayat Menunggu Bekerja

99 Yudi Aryadi Menunggu Bekerja

100 Oci Sumarsih Menunggu Bekerja

101

NurhasanPercetakan Pertiwi

Jl. Raya Bogor KM 19 No. 51A

Kramat Jati Jakarta Timur

Tidak Ada

Mess Menunggu Bekerja

102

Muhamad Alif Fikri Raihan

CV. Usnita

Jl. Raya Bogor KM 19 No. 50UP

Kramat Jati Jakarta Timur (Bpk

Usman 081294809555)

Tidak Ada

MessMenunggu Bekerja

103 Imron Menunggu Bekerja

104 Abdul Fatah Menunggu Bekerja

105 Siti Solihat Menunggu Bekerja

106 Mudira Menunggu Bekerja

107

Eneng Tania

Menunggu Bekerja

108

Asep Saepudin

Menunggu Bekerja

109 Wendi Hidayat Diterima Bekerja

110 Muhamad Jasya Alrizal Diterima Bekerja

Keterangan :

1 Diterima bekerja : 43 orang Kepala Seksi Rehabilitasi Sosial

2 Menunggu bekerja : 23 orang

3 Tidak diterima bekerja : 44 orang

Namin Sunarto

Handicraft PT. Agung Berkat Abadi

Jl. Raya Gempol RT. 06/02 Kel.

Ceger Cipayung Jakarta Timur Telp.

021-84301017

Tidak Ada

MessSriyanti

Sriyanti

Tidak Ada

MessFajrin Endahsyah

Jl. Raya Bogor Cibubur Jakarta

Timur

Tidak Ada

MessVivi Marlina Daryanti

PT. Datanet IndomediaJl. Kramat Raya No. 140 Jakarta

PusatTidak Ada

Mess

Desain

Grafis

Wahyudi Heri

Purnomo

Wahyudi Heri

Purnomo

Cahaya 33Jl. Raya Poncol Nusa Indah No. 33

Ciracas, Jakarta TimurTidak Ada

Mess

Red Nose JakartaTidak Ada

Mess

Percetakan Republik

Page 64: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

NO NAMA LENGKAP NO INDUK L/P JURUSANTEMPAT PRAKTEK

BELAJAR KERJA/MAGANG

ALAMAT PERUSAHAAN/UNIT

USAHA DAN NO. TELP/HPFASILITAS PETUGAS PENDAMPING

1 Yusuf Siregar 2018.01.882 L

2 Hidayatullah 2018.01.816 L

3 R. Mochammad Guntur Nursapta P 2018.01.824 L

4 Muhamad Rislan 2018.01.779 L

5 Nandar Iskandar 2018.01.879 L

6 Muhamad Rizal Nasution 2018.01.796 L

7 Durahman 2018.01.774 L

8 Mubarok 2018.01.802 L

9 Dheni Kurniawan 2018.01.832 L

10 Mulyadi 2018.01.807 L

11 Rama Seftiawal 2018.01.834 L

12 Muhamad Ramdani 2018.01.795 L

13 Ramdani Karta Wijaya 2018.01.829 L

14 Muhamad Fikri 2018.01.775 L

15 Mahmudin 2018.01.826 L Pribumi Jaya MotorJl. Raya Cipayung Jakarta Timur

Telp. Bpk. Maji 08569044396

16 Wira Permana 2018.01.835 L Jef Motor Jln. Raya Cipayung Jakarta Timur

17 Ijang Supriatna 2018.01.828 L Sinar Baru MotorJl. Raya Cipayung Jakarta Timur

Telp. Bpk.Nardi 081213159170Tidak Ada Mess

18 M. Rifai 2018.01.817 L

19 Rizki Saripudin 2018.01.798 L

20 Dena Febriana 2018.01.855 L JM Motor

Jl. Raya Gempol Bambu Apus

Jakarta Timur Telp. Bpk Trio A

085697237788

Tidak Ada Mess

21 Muchamad Reyhan Putra 2018.01.821 L Klaten MotorJl. Raya Bina Marga Samping Jl.

Puskesmas Ceger Jakarta TimurTidak Ada Mess

22 Apriyanto 2018.01.819 L Nonong Motor Jl. Raya Lubang Buaya Jakarta Timur Tidak Ada Mess

23 Agus Suanda 2018.01.875 L Berkah Mandiri Motor Jl. Raya Lubang Buaya Jakarta Timur Tidak Ada Mess

24 Ersa Febrian 2018.01.784 L

25 Rehan Sukma Wijaya 2018.01.876 L

26 Fauzan Zunduloh 2018.01.808 L

27 Syarifudin Al Aziz 2018.01.836 L

Wan N MotorJl. Raya Gempol Bambu Apus

Jakarta TimurTidak Ada Mess

Novianti Indraswari

Saliman

Anton Suhendro

Jay Motor Jl. Raya Lubang Buaya Jakarta Timur Tidak Ada Mess

TSM

Usaha Baru MotorRuko Kranggan Bekasi Telp. Bpk.

Parid 087882272972/021 84312111Ada Mess

Dandan Supardan

Agung Jaya Motor

Jl. Raya Pagelarang Setu Jakarta

Timur Telp. Bpk Agus Zainuri Rizal

08111689112

Tidak Ada Mess

Tidak Ada Mess

Masdi Karullah

DAFTAR NAMA DAN LOKASI PRAKTEK BELAJAR KERJA (PBK)ANGKATAN I/83 TAHUN 2018 PANTI SOSIAL BINA REMAJA(PSBR) BAMBU APUS JAKARTA

TKR

Mangurus Motor Jl. TB. Simatupang Jakarta Ada Mess Tatik Sulistyani

Joko Motor Jl. Raya Hankam Pondok Gede Ada Mess Candra Romadon

Bengkel Mobil Nawilis Jl. Raya Cibubur Jakarta Timur Ada Mess Almah Suseno

AF. Motor Jl. Raya Hankam Ada Mess Diana Apriliza

Page 65: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

28 Dani Mulyadi 2018.01.887 L

29 Iyan Lesmana 2018.01.884 L

30 Noer Muhammad Dadang Hawari 2018.01.768 L

31 Mulyana 2018.01.883 L

32 Husnan Hasinudin 2018.01.858 L

33 Jalaludin 2018.01.878 L

34 Ika Bella Susilawati 2018.01.818 P

35 Khairil Anwar 2018.01.880 L

36 Mardiansah 2018.01.799 L

37 Regi 2018.01.804 L

38 Riski Sabila 2018.01.790 L

39 Andika 2018.01.833 L

40 M. Fahridan Sani 2018.01.776 L

41 Mustopa 2018.01.844 L

42 Agung Gumelar 2018.01.825 L

43 Muslihudin 2018.01.769 L

44 Adam Ramdani 2018.01.830 L

45 Fiqi Zulkifli 2018.01.827 L

46Sabitul Kulyubi 2018.01.859 L

47Yunus 2018.01.814 L

48 Muhamad Maulidin 2018.01.811 L

49 Eda Sanda 2018.01.877 L

50 Andika Sastra Dewa Raharja 2018.01.845 L

51 Erni Nuraeni 2018.01.778 P

52 Santi 2018.01.851 P

53

Abdul Patah Gojali 2018.01.788 L Yazid Taylor

Jl. Al-Ikhlas (Depan Masjid Al

Ikhlas) RT. 08/02 Bambu Apus

Cipayung Jakarta Timur

Tidak Ada Mess

54 Siti Robiaul Adawiyah 2018.01.812 P

55 Uzkiatun Nupus 2018.01.813 P

56 Tia Restiana 2018.01.873 P

57 Siti Nuraminah 2018.01.885 P

58 Nurul Habibah 2018.01.801 P

59 Siti Nurlaila 2018.01.840 P

60 Yuni Fitriyani 2018.01.872 P

Menjahit

Rumah Busana DzakiyahJl. Persahabatan No. 82 Sukmajaya

Depok Telp. Ibu Stevi 081378950964Ada Mess

Ahmad Fauzi

Walton Indo Sakti Jl. Remaja RT. 02/01 No. 53 Tidak Ada Mess Ida Widaningsih

Jhony Irwanto

Ananda ServiceJl. Raya Villa Bekasi Indah No. 18

Kp. Kebon Jejalen Jaya TambunAda Mess

Global Sukses MandiriJl. Masjid At-Taqwa No. 67 Klapa

Dua Wetan Ciracas Jakarta TimurAda Mess

Suroso, A.Md

Sukolilo Teknik

Jl. Kramat Ganceng RT. 05/01

Pondok Rangon Jakarta Timur Telp.

021 93246649

Jl. Siung Bambu Apus Cipayung

Jakarta TimurAda Mess

Elektronika

Gita Tehnik

Perum Bumi Mutiara Jl. 3 No. 11

(sebelah Villa Nusa Indah 5) Bekasi

Barat Telp. 087882204488

Ada Mess

Tidak Ada Mess

Tidak Ada Mess

Sakur

Bengkel Las Berkah MulyaJl. Bambu Apus Cipayung Jakarta

Timur Telp. Bpk.Ade 081298085576Tidak Ada Mess

Bengkel Las Citra Maju

Mandiri

Jl. Raya Setu Indah 004/04 Bambu

Apus Jakarta TimurTidak Ada Mess

Abdul Rozak

Bengkel Las Indah Karya

Las

PT. TrobusJl. Mandor Hasan Bambu Apus

Jakarta Timur Telp. Bpk. SolihunTidak Ada Mess

Sohirin

Bengkel Las Sumber JayaJl. Bambu Kuning Bambu Apus

Cipayung Jakarta Timur Telp. Bpk Tidak Ada Mess

CD. Konstruksi Jl. Mabes Hankam RT.009/01 No. 55

Page 66: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

61 Muhammad Syamsul Purnama 2018.01.773 L

62 M. Awaludin 2018.01.792 L

63 Muhamad Haris 2018.01.771 L

64 M. Farhan 2018.01.842 L

65 Ade Anwar 2018.01.861 L

66 Komar Sanjaya 2018.01.809 L

67 Muhamad Fahri 2018.01.772 L

68 M. Pahrudin 2018.01.793 L

69 Dede Agis Mubarok 2018.01.789 L

70 Abdul Rosi 2018.01.780 L

71 Ainun Solehah 2018.01.800 P

72 Riska Amelia 2018.01.837 P

73 Siti Fatimah Yulianti 2018.01.839 P Butik Elishabet Jl. Haji Karim Setu Cipayung Ada Mess

74 Jajang Setiawan 2018.01.810 L

75 Abdul Azid 2018.01.791 L

76 Nuria Safitri 2018.01.822 P

77 Moch Farhan Syarif 2018.01.847 L

78 Tirta Egi Permadi 2018.01.893 L

79 Cep Badri 2018.01.853 L

80 Ahmad Dimyati 2018.01.890 L

81 Hadi Abdul Mahfub 2018.01.860 L

82 Euis 2018.01.841 P

83 Dara Fauza Fahmi Amrilah 2018.01.846 P

84 Amalia Fadiah Adlina 2018.01.850 P

85 Anita Amkaryati 2018.01.856 P

86 Syifa Nurul Fitriani 2018.01.857 P

87 Taufik Rahman 2018.01.770 L

88 Bagus Sugiarto 2018.01.782 L

89 Alya Amelia Latifah 2018.01.765 P

90 Vindy Septianasari 2018.01.889 P

91 Aliyah Nuzulia 2018.01.892 P Eldiro Salon

Perum Villa Nusa Indah Jl. Villa

Nusa Indah 2 Bojong Kulur Gn. Puti

Bogor Jawa Barat

Ada Mess

92 Resty Septiani 2018.01.797 P Griyo Cantik SalonKomplek Pemda Jln. Yudistira No. 2

Jatiasih Bekasi Jawa BaratAda Mess

93 Siti Risma Padillah 2018.01.868 P Neng SalonJl. Haji Yayah Kampung Melayu

Jakarta Timur Ada Mess Leny Sukowati

94 Masnita 2018.01.767 P

95 Tia Restia 2018.01.783 P

96 Maulana Yusuf 2018.01.849 L Cika SalonJl. Housing Raya Pondok Gede

BekasiTidak Ada Mess

Salon

Frannia Salon

Jl. Letda Nasir Sanipang Bojong

Kulur Gn. Putri Bogor Jawa Barat

Telp. 021.98287681

Ada Mess

Mini Wahyuni

Yono Salon

Komplek Plaza Pondok Gede, Jl.

Raya Pondok Gede RT. 01/012

Jatiwaringin Pondok Gede Jawa

Barat

Ada Mess

Wening Nurhayati

Tidak Ada Mess

Nur Hasanah

Genta CollectionJl. Bambu Wulung RT. 07/05 Bambu

Apus Jakarta TimurTidak Ada Mess

Handicraft PT. Agung Berkat Abadi

Jl. Raya Gempol RT. 06/02 Kel.

Ceger Cipayung Jakarta Timur Telp.

Ibu Iin 021-84301017

Tidak Ada Mess Sriyanti

Menjahit

PT. Agung Berkat Abadi

Jl. Raya Gempol RT. 06/02 Kel.

Ceger Cipayung Jakarta Timur Telp.

Ibu Iin 021-84301017

Tidak Ada Mess

Fajrin Endahsyah

CV. Puma CiptaJl. Asem No. 3 RT. 03/01 Cijantung

Jakarta TimurAda Mess

Riza TailorJl. Mesjid Al Hidayah, Pintu Air

Cipayung Jakarta Timur

Page 67: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

97 Santiya Pasaribu 2018.01.838 P B SalonJl. Lembah Hijau No. 34 Mekarsari

Cimanggis Depok Jawa BaratAda Mess

98 Farida Nurkisti 2018.01.815 P

99 Shinta Nadia 2018.01.823 P

100 Dinda Miftahul Jannah 2018.01.787 P

101 Risnawati 2018.01.831 L

102 M. Ramadan 2018.01.867 L

103 Frans Fadillah 2018.01.777 L

104 Anisa 2018.01.786 P

105 Yudisthira Al Farizzy 2018.01.766 L

106 Vira Yunika 2018.01.874 P

107 Abudin 2018.01.794 L

108 A. Surya Mulyana 2018.01.886 L

109 Anhar 2018.01.785 P

110 Siti Fatimah 2018.01.888 P

Jumlah Perusahaan/unit kerja : 47 Perusahaan

Fasilitas : 1. Ada Mess : 20 Perusahaan

2. Tidak ada mess : 27 Perusahaan

Rekapitulasi : Kepala Seksi Rehabilitasi Sosial

1 Diterima : 48

2 Menunggu Bekerja : 25

3 Tidak Diterima Bekerja : 37

Namin Sunarto

Salon Adminah

Must On Salon MuslimahJl. Lafrah Pane RT.06/10 Kel. Tugu

Cimanggis Depok Jawa BaratAda Mess

Desain Grafis

Cahaya 33Jl. Raya Poncol Nusa Indah No. 33

Ciracas, Jakarta TimurTidak Ada Mess

Wahyudi Heri Purnomo

PT. Datanet IndomediaJl. Kramat Raya No. 140 Jakarta

PusatTidak Ada Mess

Vivi Marlina

Percetakan RepublikJl. Raya Bogor Cibubur Jakarta

TimurTidak Ada Mess

Percetakan PertiwiJl. Raya Bogor KM 19 No. 51A

Kramat Jati Jakarta TimurTidak Ada Mess

CV. Usnita

Jl. Raya Bogor KM 19 No. 50UP

Kramat Jati Jakarta Timur (Bpk

Usman 081294809555)

Tidak Ada Mess

Page 68: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

HASIL AKHIR

Menunggu bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

DAFTAR NAMA DAN LOKASI PRAKTEK BELAJAR KERJA (PBK)ANGKATAN I/83 TAHUN 2018 PANTI SOSIAL BINA REMAJA(PSBR) BAMBU APUS JAKARTA

Page 69: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Page 70: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Menunggu bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Menunggu bekerja

Page 71: LAPORAN KINERJA 2018 - Kemsos · 2019. 2. 8. · laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah berikutnya. Jakarta, Januari 2018 Kepala PSBR Bambu Apus Jakarta Isep sepriyan.

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Diterima bekerja

Diterima bekerja

Tidak diterima bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Menunggu bekerja

Kepala Seksi Rehabilitasi Sosial