Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

17
LAPORAN AKHIR KULLIAH E-MARKETING (ZAP KOMIK) FAHMI FEBRI PRATAMA 4083075

Transcript of Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

Page 1: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

LAPORAN AKHIRKULLIAH E-MARKETING(ZAP KOMIK)

FAHMI FEBRI PRATAMA4083075

Page 2: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

ZAP KOMIK• Mengenai UKM ZAP KOIK

1. Profil UKM

2. Profil Produk• Kondisi awal

1. Strategi

2. Pemasaran awal

3. Kendala• Strategi Pemasaran

1. Pemanfaatan sosial media

2. Survey UKM

3. Grup

4. Blog

5. Survey Online

• Strategi CR

1. Survey UKM

2. Grup

3. Blog

4. Survey online• Kondisi Akhir UKM Setelah

Pendampingan

1. Dari segi profit

2. Segi pelanggan• Dampak Dampingan :

1. Laporan Keuangan ( sebelum & sesudah )

2. Statement ( pernyataan dari owner )

3. Kesibukan

4. Kegiatan Pemasaran Baru• Kesimpulan dan Saran

1. Kesimpulan

2. Saran

Page 3: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

ZAP KOMIK

1. Profil UKMZAP Komik adalah rental penyewaan komik yang berdiri tanggal

30 Juli 2004, yang berada di Perum Sarimas no.1 AB. Berbagai komik-komik terkenal terdapat disini, seperti Naruto, One Piece, Bleach, dan yang lainnya.

Tidak hanya komik, ZAP Komik juga menyewakan novel, dan buku cerita lainnya. Selain itu, ada juga warung internet (warnet).

komik yang tersedia antara lain :1. Naruto2. Bleach3. One Piece4. Ruler of The Land5. Story of Heroes6. Bowling King7. Yotsuba

Page 4: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

PROFIL PRODUK

Komik

Novel

Internet

Page 5: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

KONDISI AWAL

Strategi & Pemasaran awalStrategi awal yang dilkukan ZAP Komik hanya menggunakan Personal Selling.

KendalaDalam rangka meningkatkan penjualan, kendala yang dihadapi ZAP Komik adalah kurangnya promosi dan kurangnya modal untuk mengembangkan usaha.

Page 6: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

STRATEGI PEMASARAN

1. Pemanfaatan sosial media- Facebook- Blog

2. Survey Online

Page 7: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

Survey UKM

Survey dilakukan kepada pemilik UKM, dengan cara wawancara.

Page 8: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

GRUP FACEEBOK (ZAP KOMIK)

Page 9: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

BLOG

Page 10: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

SURVEY ONLINE

http://www.surveymonkey.com/s/NTJGGWS

Page 11: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

STRATEGI CR

Survey UKMKegiatan-kegiatan CRM yang sedang berjalan: Melakukan promosi dengan menggunakan media elektronik

(internet). ZAP Komik memanfaatkan fasilitas internet sebagai sarana promosinya yang di antaranya menggunakan situs jejaring sosial Facebook dan Blog. Yang dimana dalam Facebook & Blog tersebut, konsumen bisa mencari informasi seputar produk dari ZAP Komik tersebut. Layanan yang di tawarkan berupa informasi produk, harga, kotak saran, dan lain-lain.

Melakukan promosi secara personal selling. Melakukan promosi secara sales promotion, yang dimana apabila

konsumen menyewa dengan jumlah 10 komik, konsumen akan mendapatkan potongan harga

Membuat survey pelanggan, agar pelanggan merasa lebih di perhatikan oleh ZAP Komik.

Page 12: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

STRATEGI CR

Kegiatan-kegiatan CRM yang akan dilaksanakan: Menyediakan data base pelanggan Membuat kartu member pelanggan Diskon harga dan tambahan waktu pengembalian

untuk penyewaan minimal 5 komik Memberikan informasi secara up to date pada

pelanggan potensial Menyediakan layanan antar jemput untuk

penyewaan minimal 10 komik

Page 13: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

KONDISI AKHIR UKM SETELAH PENDAMPINGAN

1. Dari Segi ProfitDari pendampingan ini belum terlihat adanya peningkatan profit yang signifikan.

2. Dari segi pelangganPelanggan yang loyal belum mengalami peningkatan berarti, tetapi jumlah pelanggan baru bertambah, karena ingin tahu tahu tentang ZAP Komik.

Page 14: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

DAMPAK DAMPINGAN

1. Laporan keuanganDari hasil pendampingan tersebut, ZAP Komik belum menimbulkan dampak kenaikan keuntungan.

2. Statement (pernyataan dari owner)Owner berharap proses pendampingan ini akan menimbulkan kenaikan jumlah penyewaan yang berdampak pada kenaikan profit kelak.

Page 15: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

DAMPAK DAMPINGAN

3. KesibukanMencari komik-komik lama yang sudah jarang atau langka.

4. Kegiatan pemasaran baruMenambah jumlah pegawai, untuk mewujudkan rencana antar jemput komik.

Page 16: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

KESIMPULAN DAN SARAN

Dalam Menjalankan Usaha ini, ZAP Komik menggunakan sosial media sebagai sarana promosi, seperti facebook, blog, survey online.

Menjalankan strategi pemasaran dan strategi CRM dengan tujuan untuk meningkatkan volume penyewa komik yang berdampak pada profit perusahaan tersebut.

Page 17: Laporan e-marketing fahmi febri pratama 4083075

TERIMA KASIH