kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

download kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

of 20

description

kansal's retainer --> modifikasi lebih sederhana dari hawley retainer

Transcript of kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    1/20

    +

    PERBANDINGAN KANSAL RETAINERDENGAN HAWLEY RETAINER

    Anggie Dwi Putri Amariz 2011-16-156

    Qurrota Ayunina 2011-16-170

    Anitra Azima 2012-16-064

    SEMINAR ORTHODONSIA

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    2/20

    +Faktor yang memicu terjadinya

    relaps: Gingiva dan periodontal : Apabila alat orthodontik dilepas dan tidak

    dilakukan penggunaan retainer, serat akan cenderung menarik gigi

    kembali ke posisinya semula.

    Oklusal : Oklusi yang menunjukkan interdigitasi yang baik dan gigi

    dengan beban vertikal lebih stabil pada saat akhir perawatan.

    Perubahan jaringan lunak : Sejalan dengan usia akan terjadi

    perubahan jaringan lunak, yang dapat memicu terjadinya relaps

    Pertumbuhan : Mayoritas pertumbuhan selesai diakhir masa remaja,

    terdapat potensi terjadi perubahan pertumbuhan minor pada wajah

    dan rahang selama hidup.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    3/20

    +Tipe dan durasi yang digunakan

    ditentukan oleh: Banyak gigi yang telah digerakkan serta seberapa jauh

    pergerakannya

    Oklusi dan usia dari pasien

    Penyebab maloklusi

    Kecepatan koreksi

    Kesehatan jaringan yang terlibat

    Hubungan dari bidang inklinasi

    Ukuran dari lengkung rahang atau keharmonisan lengkung

    Tekanan otot

    Kontak aproksimal

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    4/20

    +

    JENIS RETAINER

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    5/20

    +Hawley Retainer

    Paling sering digunakan.

    Manfaat:

    1. Nilai Anchorage (penjangkaran) diperoleh dari acrylic yang

    berada diseluruh palatum dan menghubungkan seluruh gigi

    gigi rahang atas dengan permukaan lingual.

    2. Kemampuan menggunakan Hawley untuk menutup anterior

    open bite melalui penggunaan labial bow.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    6/20

    +Hawley Retainer

    Keuntungan:

    Desainnya yang bervariasi, memungkinkan penambahan spring

    jika diperlukan, lama pemakaian bisa disesuaikan.

    Kerugiannya:

    Mudah patah dan hilang, pasien yang tidak kooperatif lebih

    mudah relaps.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    7/20

    +Vacuum-formed Retainer

    Keuntungan:

    Retainer ini lebih efektif dalam hal biaya dan dapat mengurangi

    relaps dengan lebih efektif

    Kontraindikasi:

    Pasien dengan oral hygiene yang buruk. Hal ini karena retainer

    ditahan oleh plastic yang menempel pada undercut gingiva ke

    titik kontak. Apabila oral hygiene pasien buruk, maka hiperplastik

    gingiva dapat terjadi pada daerah undercut.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    8/20

    +Removable Wraparound Retainer

    Berbahan plastic (biasanya diperkuat dengan kawat)

    sepanjang permukaan labial dan lingual gigi.

    Retainer wraparound dapat dengan kuat menahan setiap gigi

    pada posisinya. Hal ini tidak menjadikan retainer wraparoundsebagai sebuah keuntungan, karena satu tujuan dari retainer

    harus dapat membiarkan gigi untuk bergerak secara individual.

    Cukup baik dalam hal estetik, sering tidak lebih nyaman

    dibandingkan dengan Hawley retainer dan tidak efektif dalammempertahankan koreksi overbite.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    9/20

    +Removable Wraparound Retainer

    Indikasi: Terutama ketika terjadi kerusakan periodontal

    sehingga membutuhkan perawatan splinting pada gigi.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    10/20

    +KANSALRETAINER

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    11/20

    +Pendahuluan

    Retainer bagian yang tidak terpisahkan dari perawatan

    ortodontikmecegah relaps dan menahan gigi pada posisi

    yang ingin dicapai selama perawatan aktif ortodontik.

    Selama bertahun-tahun banyak modifikasi retainer ortodontik

    dan desain-desain ini memiliki keunggulan dan kerugian

    tertentu.

    Desain terbaru dari retainer ortodontikKansals retainer

    diperkenalkan dalam upaya mengurangi kekurangan dari jenisperawatan sebelumnya.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    12/20

    +Konstruksi

    Kansals retainer merupakan retainer lepasan, yang terdiri dari

    komponen kawat dan akrilik.

    Komponen kawatnya mencakup modifikasi labial bow, Kansals

    bow dan pin-head clasps.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    13/20

    +Komponen Kawat

    Modifikasi Labial Bow

    Modifikasi dari labial bow terdiri dari labial arc, mini u-loops,

    occclusal arms, retentive arms danretention bends.

    Labial arcterletak didekat permukaan gigi sehingga dapat

    mencegah relaps gigi dari aspek labial.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    14/20

    +

    Mini u-loopsterletak mulai dari ujung labial arcdan berakhir

    dipersimpangan kaninus dan berdekatan dengan premolar. U-

    loopstidak mencapai gingiva, ini membuat modifikasi labial bow

    lebih nyaman dan tidak terlihat. Mini u-loops digunakan untukmengaktifasi Kansals retainer dengan mengencangkannya.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    15/20

    +

    Kansals Bow

    Berfungsi mencegah relaps dari aspek lingual/palatal gigi dan

    sebagai pegangan retentif dari aspek bukal gigi. Kansals bow

    mencakup palatal/lingual arc, vertical step di sisi, kontur

    premolar, occlusal arm dan retensi bukal.

    Modifikasi busur labial dan Kansals bow di antara gigi

    memungkinkan untuk tidak bergerak sehingga mencegah

    relaps yang tidak diinginkan dari gigi.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    16/20

    +

    Pin-head Clasp

    Retensi utama disediakan dengan menambahkan pin-heap clasp

    pada aspek mesial atau distal dari molar pada kedua sisi. Pin-

    head clasp juga dapat digunakan untuk menambahkan retensi.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    17/20

    +Komponen Akrilik

    Setelah komponen kawat, dibuat plat akriliknya untuk bergabung

    semua komponen kawat ke dalam sebuah unit fungsional tunggal

    tanpa meluas ke jaringan lunak, sehingga membentuk removable

    retainer ortodontik.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    18/20

    +Keuntungan

    Memiliki komponen akrilik minimal yang bertumpu hanya pada

    gigi dan tidak mengambil dukungan dari jaringan lunak untuk

    retensi.

    Mudah dibersihkan

    Cara bicara pasien tidak terganggu.

    Mini u-loop tidak menyebabkan inflamasi, serta karena tidak

    terlalu terlihat, maka lebih baik dalam hal kenyamanan dan

    estetik.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    19/20

    +Kesimpulan

    Suatu perawatan akan dianggap gagal kecuali hasil perawatan

    dapat dipertahankan. Hal ini dapat dicapai dengan retainer

    ortodontik.

    Kansals retainer adalah upaya untuk memenuhi kebutuhan

    dasar dari sebuah retainer ortodontik yang efektif dengan

    beberapa keuntungan tambahan sehingga mengurangi

    kemungkinan relaps atau kambuh setelah perawatan

    ortodontik.

  • 5/19/2018 kansal's retainer sebagai pilihan alternatif dari hawley retainer

    20/20

    +

    TERIMA KASIH