BIOLOGI SMA

14
BIOLOGI 1. Perhatikan hal-hal berikut ini ! (1). Penggunaan jarum suntik (2). Transfusi darah (3). Hubungan sexual (4). Bersalaman (5). Tidur bersama (6). Bekerja dalam ruangan yang sama Yang memungkinkan penularan AIDS adalah ... . A. 1,2 dan 3 B. 1,2 dan 5 C. 2,3 dan 4 D. 2,3 dan 5 E. 3,4 dan 5 2. Berikut adalah ciri-ciri yang dapat ditemukan pada makhluk hidup: 1) Uniseluler 2) Aselular 3) Tubuh bermembran plasma 4) Tubuh dilindungi kapsid 5) Materi genetik DNA/RNA 6) Memiliki protoplasma 7) Reproduksi di sel hidup lain 8) Reproduksi sexual atau asexual Ciri-ciri yang ditemukan pada virus antara lain … . A. 1-3-5-7 B. 1-3-5-7 C. 1-4-5-7 D. 2-4-6-8 E. 2-4-5-7 3. Beberapa macam bakteri patogen hanya dapat dibunuh dengan pemanasan yang lama di atas titik didih, hal ini menunjukkan bahwa bakteri-bakteri patogen itu ... . A. menghasilkan endotoksin B. menghasilkan endospora C. merupakan organisme kemoautotrof D. dinding selnya mengandung peptidoglikan E. melindungi diri sendiri dengan menghasilkan antibiotik 4. Perhatikan nama-nama ilmiah berikut ini! 1) Felis domestica 2) Musca domestica 3) Mangifera indica 4) Tamarindus indica 5) Felis leo SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 1

Transcript of BIOLOGI SMA

Page 1: BIOLOGI SMA

BIOLOGI

1. Perhatikan hal-hal berikut ini !(1). Penggunaan jarum suntik (2). Transfusi darah(3). Hubungan sexual(4). Bersalaman (5). Tidur bersama(6). Bekerja dalam ruangan yang sama

Yang memungkinkan penularan AIDS adalah ... .A. 1,2 dan 3B. 1,2 dan 5C. 2,3 dan 4D. 2,3 dan 5E. 3,4 dan 5

2. Berikut adalah ciri-ciri yang dapat ditemukan pada makhluk hidup:1) Uniseluler2) Aselular3) Tubuh bermembran plasma4) Tubuh dilindungi kapsid5) Materi genetik DNA/RNA6) Memiliki protoplasma7) Reproduksi di sel hidup lain8) Reproduksi sexual atau asexual

Ciri-ciri yang ditemukan pada virus antara lain … .A. 1-3-5-7B. 1-3-5-7C. 1-4-5-7D. 2-4-6-8E. 2-4-5-7

3. Beberapa macam bakteri patogen hanya dapat dibunuh dengan pemanasan yang lama di atas titik didih, hal ini menunjukkan bahwa bakteri-bakteri patogen itu ... .A. menghasilkan endotoksinB. menghasilkan endosporaC. merupakan organisme kemoautotrofD. dinding selnya mengandung peptidoglikanE. melindungi diri sendiri dengan menghasilkan antibiotik

4. Perhatikan nama-nama ilmiah berikut ini!1) Felis domestica2) Musca domestica3) Mangifera indica4) Tamarindus indica5) Felis leo

Yang termasuk dalam satu genus adalah … .A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 2 dan 3D. 3 dan 4E. 4 dan 5

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 1

Page 2: BIOLOGI SMA

5. Perhatikan nama-nama Protozoa berikut !1) Plasmodium falciparum2) Plasmodium vivak3) Plasmodium malariae4) Ttypanosoma evansi5) Ttypanosoma gambienseYang merupakan penyebab penyakit malaria tropika dan penyakit tidur secara berurutan adalah ... .A. 1 dan 5B. 2 dan 3C. 2 dan 5D. 3 dan 5E. 3 dan 4

6. Berikut berbagai bentuk tahapan metagenesis pada tumbuhan lumut:1) Zigot2) Protonerna3) Tumbuhan lumut4) Anteredium5) SporogoniumTahapan metagenesis tumbuhan lumut yang merupakan fase haploid adalah … .A. 1, 2 dan 3B. 1, 3 dan 4C. 2, 3 dan 4D. 2, 4 dan 5E. 3, 4 dan 5

7. Suatu jenis cacing yang hidup parasit dalam tubuh manusia, tidak memiliki inang perantara khusus, pada waktu tertentu dalam daur hidupnya akan berada dalam paru-paru dan jantung manusia, serta memasuki tubuh manusia tidak sebagai telur adalah ... .A. Cacing hati (Fasciola hepatica)B. Cacing usus (Ascaris lumbricoides)C. Cacing kremi (Oxyuris vermicularis)D. Cacing tambang (Ancylostoma duodenale)E. Cacing kaki gajah (Wuchereria brancrofti)

8. Jika limbah pertanian yang mengandung DDT masuk ke perairan, maka dapat menganggu populasi burung pemakan ikan. Manakah persyaratan yang tepat dari kasus tersebut? A. Akumulasi pestisida dalam tubuh burung menyebabkan cangkang, telur burung

tidak sempurna B. Terjadi eutrofikasi yang cepat sehingga burung tidak mendapatkan makanannya. C. Populasi pemangsa burung semakin meningkat karena jumlah ikan meningkat. D. Populasi burung menurun karena makanannya berkurang. E. Terjadi blooming alga yang menyebabkan ikan mati.

9. Perhatikan gambar percobaan di bawah ini !Diketahui usus berisi larutan X dan beker glass berisi larutan Y. Setelah beberapa saat larutan X bertambah banyak. Berdasarkan percobaan tersebut dapat disimpulkan bahwa … A. larutan X lebih encer, sehingga terjadi difusi zat

terlarut ke larutan YB. larutan X lebih encer, sehingga terjadi difusi zat

terlarut ke larutan XC. larutan Y lebih pekat, sehingga terjadi difusi zat

terlarut ke larutan XD. larutan X lebih pekat, sehingga terjadi osmosis

dari larutan Y ke X

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 2

Page 3: BIOLOGI SMA

E. larutan X lebih pekat, sehingga terjadi osmosis dari larutan X ke Y

10. Pada tabel di bawah ini yang menunjukkan perbedaan antara transport aktif dan transport pasif adalah ... .No

Transport aktif Transport pasif

A. Melawan gradien konsentrasi, Melawan gradien konsentrasi,tidak memerlukan ATP memerlukan ATP

B. Terjadi karena perbedaan konsentrasi,

Terjadi karena perbedaan konsentrasi,

memerlukan ATP tidak memerlukan ATPC. Terjadi karena perbedaan

konsentrasi,Terjadi karena perbedaan konsentrasi,

tidak memerlukan ATP memerlukan ATPD. Melawan gradien konsentrasi, Terjadi karena perbedaan konsentrasi,

memerlukan ATP tidak memerlukan ATPE. Melawan gradien konsentrasi, Melawan gradien konsentrasi,

memerlukan ATP tidak memerlukan ATP

11. Perhatikan gambar sel tumbuhan di bawah ini !Secara berturut-turut nomor 3, 4,dan 5 adalah … .A. plastida, mitokondria, vakuolaB. membran sel, kloroplas, vakuolaC. mikrotubulus, kloroplas, vakuolaD. dinding sel, mitokondria, nukleusE. lamella tengah, mitokondria, vakuola

12. Perhatikan gambar penampang melintang daun tanaman dikotil berikut ini!

Bagian yang berfungsi sebagai tempat fotosintesis ditunjukkan oleh nomor … .A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 5

13. Perhatikan bagian-bagian dari batang dikotil berikut ini:1) epidermis 2) korteks 3) endodermis 4) floem 5) xilem 6) empulur

Yang merupakan bagian dari silinder pusat (stele) adalah … .A. 2, 3 dan 4 B. 2, 3 dan 5 C. 3, 4 dan 5 D. 3, 4 dan 6 E. 4, 5 dan 6

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 3

Page 4: BIOLOGI SMA

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 4

Page 5: BIOLOGI SMA

14. Perhatikan karakteristik dari otot berikut ini:1) Sifat kerja dipengaruhi oleh saraf sadar 2) Aktifitas cepat dan mudah lelah 3) Mampu kontraksi dalam waktu lama dan tidak mudah lelah 4) Anyaman sel membentuk percabangan 5) Nukleus lebih dari satu Yang merupakan karakteristik otot rangka adalah … .A. 1, 2 dan 3 B. 1, 2 dan 4C. 1, 2 dan 5D. 1, 3 dan 5E. 2, 4 dan 5

15. Gambar di bawah ini merupakan kelainan pada sistem gerak!

Kelainan nomor 1 dan 2 secara berurutan adalah … .A. skoliosis dan osteoporosisB. lordosis dan osteoporosisC. lordosis dan osteoporosisD. fraktura dan skoliosisE. kifosis dan fraktura

16. Berikut ini data mengenai sel darah :1) bentuknya bulat, bikonkaf2) dapat bergerak bebas secara amuboid3) mempunyai inti4) masa hidup kurang lebih empat bulan5) mudah pecah bila menyentuh permukaan yang kasar6) berkaitan dengan proses pengangkutanYang merupakan ciri dari eritrosit adalah … .A. 1, 2 dan 3B. 1, 3 dan 4C. 1, 4 dan 6D. 2, 4 dan 6E. 4, 5 dan 6

17. Perhatikan diagram proses pembekuan darah di bawah ini !

Yang dimaksud dengan nomor 2 dan 4 secara berurutan adalah … .A. Tromboplastin dan vitamin KB. Trombosit dan vitamin KC. Trombosit dan trombinD. Fibrinogen dan trombinE. Trombin dan fibrinogen

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 5

Page 6: BIOLOGI SMA

18. Perhatikan gambar organ tubuh dalam manusia berikut ini :

Penghasil pepsin dan erepsin secara berurutan ditunjukkan oleh … .A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 1D. 2 dan 3E. 3 dan 2

19. Unsur yang termasuk dalam golongan makroelemen dan apabila kekurangan akan berpengaruh terhadap pengeroposan gigi adalah ... .A. KB. Mg C. NaD. Ca E. I

20. Kondisi berikut ini yang tidak benar saat terjadi "inspirasi" pada pernafasan manusia adalah … .A. tekanan O2 alveolus lebih kecil dibanding tekanan O2 kapiler alveolusB. tekanan udara dalam paru-paru mengecilC. otot antar tulang rusuk berkontraksiD. rongga dada membesarE. rusuk terangkat

21. Kelainan pada pernapasan manusia yang disebut asma dapat terjadi karena … .A. tekanan O2 alveolus lebih kecil dibanding tekanan O2 kapiler alveolus B. alveolus kemasukan CO dalam jumlah banyak C. kadar alkali darah meningkat D. kelemahan otot diafragma E. penyempitan saluran pernafasan akibat alergi

22. Perhatikan gambar nefron berikut ini !

Kapsula bowman dan bagian yang berfungsi sebagai tempat reabsorsi adalah yang bernomor ... .A. 1, 2 dan 4B. 2, 3 dan 4C. 1, 2 dan 3D. 2, 3 dan 5E. 2, 4 dan 5

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 6

Page 7: BIOLOGI SMA

23. Jumlah urin yang dikeluarkan oleh manusia tiap hari dipengaruhi oleh beberapa faktor berikut ini, kecuali ... .A. jumlah hormon ADH B. stimulus saraf vagus C. jumlah air yang diminum D. kekurangan hormon insulin E. banyaknya garam dalam darah

24. Perhatikan gambar di bawah ini!

Penerima stimulus dan pengolah stimulus dilakukan oleh … .A. b dan aB. b dan cC. b dan dD. b dan fE. f dan b

25. Perhatikan hormon-hormon pada manusia berikut ini: 1) somatotrof 2) tiroksin 3) parathormon 4) adrenalin 5) insulin Hormon yang berperan dalam pengaturan kadar kalsium darah dan gula darah adalah … .A. 1, 2 dan 3B. 1, 2 dan 4 C. 2, 4 dan 5 D. 2, 3 dan 4 E. 3, 4 dan 5

26. Menstruasi pada seorang wanita terjadi karena ... . A. estrogen dan progesteron berhenti disekresikan B. FSH berhenti disekresikan C. LH berhenti disekresikan D. FSH disekresikan E. LH disekresikan

27. Bila seseorang sering mengalami stress maka akan berkaitan dengan keberadaan leukosit yang jumlahnya meningkat, kondisi tersebut dikenal dengan istilah … .A. anemiaB. leukopeniaC. leukemiaD. leukositosis patologisE. leukositosis fisiologis

28. Keberadaan auksin pada titik tumbuh primer batang menyebabkan hal berikut ini, kecuali … . A. dominasi apikal B. terhambatnya tunas lateral C. pemanjangan sel pada titik tumbuh D. merangsang pertumbuhan tunas apikal E. pertumbuhan tunas lateral yang cepat

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 7

Page 8: BIOLOGI SMA

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 8

Page 9: BIOLOGI SMA

29. Di bawah ini adalah data hasil percobaan enzim katalase :

NO

Perlakuan Gelembung gas Nyala bara api

I Ekstrak hati + H2O2 +++ TerangII Ekstrak hati + HCl + H2O2 + RedupIII Ekstrak hati + NaOH + H2O2 + RedupIV Ekstrak hati dipanaskan +

H2O2

– Redup

Keterangan:+++ : banyak++ : sedang+ : sedikit

Dari data hasil eksperimen tersebut dapat disimpulkan bahwa … .A. Enzim mudah terpengaruh oleh perubahan suhu dan pHB. Enzim mudah rusak karena pengaruh jumlah H2O2

C. Enzim rusak karena pengaruh ekstraksiD. Enzim rusak karena kekurangan O2

E. H2O2 rusak karena pengaruh suhu

30. Tanaman C3 pengikatan CO2 oleh RDP di hasilkan senyawa berkarbon 3 (APG), sedangkan pada tanaman C4 ... . A. pengikat CO2 oleh phospofenolpiruvat dan dihasilkan senyawa berkarbon 4 (AOA) B. pengikat O2 dan CO2 oleh phospofenolpiruvat dihasilkan senyawa berkarbon 4 C. pengikat CO2 oleh phospofenolpiruvat dan dihasilkan senyawa berkarbon 3 D. pengikat O2 oleh phospofenolpiruvat dan dihasilkan senyawa berkarbon 4 E. pengikat O2 oleh RDP dan dihasilkan senyawa berkarbon 3

31. Berikut adalah tahap-tahap sintesis protein: 1) mRNA keluar dari nukieus 2) DNA-sense membentuk mRNA di dalam nukieus 3) asam-asam amino terangkai di dalam ribosom 4) asam-asam amino diangkat oleh tRNA dari sitoplasma 5) terbentuk rantai asam amino

Urutan yang benar tahapan sintesa protein tersebut adalah … .A. 1-2-3-4-5 B. 1-3-2-4-5 C. 2-1-4-3-5 D. 2-4-1-3-5 E. 2-1-4-5-3

32. Perhatikan gambar urutan basa nitrogen pada rantai DNA di bawah ini !

Jika terjadi replikasi secara semikonservatif, maka urutan basa nitrogen pada pita DNA-sense adalah ... .A. ASS-GGT-GTSB. TGG-SSA-SAG C. UGG-SSU-GUS D. ASS-GGT-GTA E. TGG-SAG-SSA

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 9

Page 10: BIOLOGI SMA

33. Dengan memperhatikan tabel kodon di bawah ini, buatlah urutan rantai polipeptida yang terbentuk, bila terjadi sintesis protein pada rantai DNA sense yang memiliki urutan basa nitrogen SST – GGS – STG – AGA – TST … .Kodon Asam aminoGGA GlisinUSU SerinGAS Asam aspartatAGA argininSSG prolin

A. glisin – prolin – serin - asam aspartat – argininB. glisin – prolin – asam aspartat – serin – argininC. prolin – serin – glisin – asam aspartat – argininD. asam aspartat – glisin – prolin – serin – argininE. serin – asam aspartat – glisin – prolin – arginin

34. Bila : B (untuk biji bulat) dan b (untuk biji kisut), K (untuk biji kuning) dan k (untuk biji hijau), maka bila terjadi persilangan antara sesama BbKk (bulat kuning) akan menghasilkan keturunan dengan perbandingan fenotif … .A. 9 : 3 : 3 : 1 B. 12 : 3 : 1 C. 9 : 3 : 4 D. 15 : 1 E. 9 : 7

35. Persilangan antara perempuan karier albino dengan laki-laki karier albino akan memberikan peluang muncuinya anak perempuan normal homozigot sebesar … .A. 12,5% B. 25 % C. 50% D. 75% E. 100%

36. Laki-laki hemofili kawin dengan perempuan normal yang ayahnya hemofili, maka ratio fenotif anak-anaknya adalah ... .

Laki-lakiNormal

Laki-lakiHemofili

PerempuanNormal

PerempuanHemofili

A. 25% 25% - 50%B. 25% 25% 50% -C. 25% so%- - 25%D. 25% 25% 25% 25%E. - 50% - 50%

37. Menurut teori evolusi biologi, makhluk hidup yang pertama berupa makhluk hidup yang bersifat … .A. autotrof B. heterotrof C. foto-autotrof D. kemo-autotrof E. berupa Protista

38. Bila pada populasi manusia ada 16 % wanita buta warna, populasi tersebut berjumlah 10.000 orang. Maka jumlah populasi laki-laki yang butawarna adalah … .A. 800 orang B. 1800 orang C. 2000 orang D. 3000 orang E. 2400 orang

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 10

Page 11: BIOLOGI SMA

39. Hubungan yang benar antara mikroba dengan produk bioteknologi yang dihasilkannya adalah ... .

Jenis Mikroba Produk Makanan/Minuman

A. Acetobacterxylinum nata de cocoB. Candida utilis tempeC. Rhizopus oligosporus protein sel tunggal (PST)D. Lactobacillus

bulgaricus kecap

E. Pefficillium camemberti

penisilin

40. Untuk membentuk sekelompok "domba" yang mempunyai genetik sama dapat dilakukan dengan menggunakan teknik … .A. fusi selB. kloningC. kultur jaringanD. DNA rekombinanE. teknologi hibridoma

SIMULASI UNAS MINGGUAN PRIMAGAMA – 11