Batu Ginjal 2.pptx

download Batu Ginjal 2.pptx

of 12

description

.

Transcript of Batu Ginjal 2.pptx

Batu Ginjal

Batu GinjalArmie Ayu H.1110211057DefinisiBatu ginjal (nefrolitiasis) adalah adanya timbunan zat padat yang membatu pada ginjal, mengandung komponen kristal, dan matriks organikEtiologiFaktor intrinsik antara lain :Herediter (keturunan)Umur : 30-50 tahunJenis kelamin : laki-laki : perempuan 3:1

Faktor ekstrinsik diantaranya adalah :Geografis : pada beberapa daerah menunjukkan angka kejadian batu saluran kemih yang lebih tinggi (stonebelt).Iklim dan temperaturAsupan air : kurangnya asupan air dan tingginya kadar mineral kalsium pada air yang dikonsumsi.Diet : Diet tinggi purin, oksalat dan kalsium mempermudah terjadinya batu.Pekerjaan : penyakit ini sering dijumpai pada orang yang pekerjaannya banyak duduk atau kurang aktifitas atau sedentary life.(3)

EpidemiologiDi negera berkembang, batu ginjal lebih sering ditemukan daripada batu buli-buli/urethra, kemungkinan berhubungan dengan pola makanPatofisiologiNefrolitiasis merupakan kristalisasi dari mineral dan matriks seperti pus darah, jaringan yang tidak vital dan tumor. Komposisi dari batu ginjal bervariasi, kira-kira tiga perempat dari batu adalah kalsium, fosfat, asam urin dan cistien.Peningkatan konsentrasi larutan akibat dari intake yang rendah dan juga peningkatan bahan-bahan organic akibat infeksi saluran kemih sehingga membuat tempat untuk pembentukan batu. Ditambah dengan adanya infeksi meningkatkan kebasaan urin oleh produksi ammonium yang berakibat presipitasi kalsium dan magnesium pospatUkuran dan letak batu biasanya menentukan perubahan patologis yang terjadi pada traktus urinarius :a.Pada ginjal yang terkenaObstruksiInfeksiEpitel pelvis dan calis ginja menjadi tipis dan rapuh.Iskemia parenkim.Metaplasiab.Pada ginjal yang berlawananCompensatory hypertrophyDapat menjadi bilateral

Gejala Klinis1.Nyeri dan pegal di daerah pinggang : Lokasi nyeri tergantung dari dimana batu itu berada. Bila pada piala ginjal rasa nyeri adalah akibat dari hidronefrosis yang rasanya lebih tumpul dan sifatnya konstan.2.Hematuria : Darah dari ginjal berwarna coklat tua, dapat terjadi karena adanya trauma yang disebabkan oleh adanya batu atau terjadi kolik3.Infeksi : Batu dapat mengakibatkan gejala infeksi traktus urinarius maupun infeksi asistemik4.Kencing panas dan nyeri5.Adanya nyeri tekan pada daerah ginjal6.Gangguan faal ginjal.

DiagnosisPemeriksaan FisikPenderita dengan keluhan nyeri kolik hebat, dapat disertai takikardi, berkeringat, dan nausea.Ada masa pada abdomen (obstruksi berat, hidronefrosis)Nyeri ketok pada daerah kostovertebra, tanda gagal ginjal dan retensi urin.Demam, hipertensi, dan vasodilatasi kutaneus (urosepsis)

Pemeriksaan PenunjangPemeriksaan sedimen urinLeukosituria, hematuria, kristal-kristal pembentuk batuKultur urinPertumbuhan kuman pemecah ureaPemeriksaan faal ginjalPenurunan faal ginjalKadar elektrolitUntuk menentukan faktor penyebab timbul batuFoto polos abdomenAdanya batu radio-opak di saluran kemih, batu kalsium oksalat & fosfat radio-opak, asam urat radio-lusenPIV (Pielografi Intra Vena)Menilai keadaan anatomi & fungsi ginjal, mendeteksi adanya batu semi-opak/non-opakUSGMenilai adanya batu di ginjal/VU, hidronefrosis, pionefrosis, pengkerutan ginjal PenatalaksanaanBatu yg sudah menimbulkan masalah pada saluran kemih secepatnya dikeluarkan agar tidak menimbulkan komplikasiBatu dapat dikeluarkan dengan cara:ESWL (Extracorporeal Shockwave Lithotripsy) non-infasif & tanpa pembiusanEndourologi tindakan infasif minimal, memecahkan batu dengan alat yg dimasukkan ke dalam saluran kemih. Pemecahan batu dilakukan secara mekanik, energi hidraulik, energi gelombang suara/laserBedah laparoskopiBedah terbuka untuk yg tidak memiliki fasilitas di atas atau ginjal sudah tidak berfungsi & berisi nanah, korteksnya sudah menipis, mengkerut, obstruksi, infeksi

PencegahanAngka kekambuhan 7%/tahun atau 50%/10 tahunMenghindari dehidrasiDiet kadar zat-zat pembentuk batu (rendah protein, oksalat, garam, purin)Aktivitas harian cukupMedikamentosa