7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

download 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

of 21

Transcript of 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    1/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    Jl. Mangga Nomor 548. Telp (0343) 741 639. Kode Pos: 67153

    PROGRAM PELAYANAN MEDIK DASAR

    Bab VII. Layanan Klinis yang Berorientasi Pasien (LKBP)

    Standar :

    7.1 Proses Pendaftaran Pasien.

    Kriteria :

    7.1.2. Informasi tentang pendaftaran tersedia dan terdokumentasi pada waktu

    pendaftaran.

    NO ELEMEN PENILAIAN

    DOKUMEN

    DOKUMEN DI

    PUSKESMAS

    DOKUMEN

    EKSTERNAL

    SEBAGAIACUAN

    1. Tersedia media informasi

    tentang pendaftaran ditempat

    pendaftaran.

    Media informasi di

    tempat

    pendaftaran.

    2. Semua pihak yang

    membutuhkan informasi

    pendaftaran memperoleh

    informasi secara tepat.

    hasil evaluasi thdp

    penyampaian

    informasi di tempat

    pendaftaran.

    3. Pelanggan dapat memperoleh

    informasi lain tentang sarana

    pelayanan, misal tarif, jenis

    pelayanan,rujukan,ketersediaan

    tempat tidur untuk puskesmas

    perawatan/rawat inap dan

    informasi lain yang dibutuhkan.

    4. Pelanggan mendapat tanggapan

    sesuai yang dibutuhkan ketika

    meminta informasi kepada

    petugas.

    5. Tersedia informasi kerja sama

    dengan fasilitas rujukan lain.

    Ketersediaan

    informasi ttg

    fasilitas rujukan,

    tempat MOU

    dengan tempat

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    2/21

    rujukan.

    6. Tersedia informasi tentang

    bentuk kerjasama dengan

    fasilitas rujukan lain.

    MOU dengan

    tempat rujukan.

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    3/21

    JADWAL LOKET

    Kepala Puskesmas Bangil

    dr. ARIF KURNIANTO

    NIP. 19690218 200012 1 003

    Kepala Puskesmas Bangil

    dr. ARIF KURNIANTO

    NIP. 19690218 200012 1 003

    Kepala Puskesmas Bangil

    dr. ARIF KURNIANTO

    NIP. 19690218 200012 1 003

    Kepala Puskesmas Bangil

    dr. ARIF KURNIANTO

    NIP. 19690218 200012 1 003

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    4/21

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

    PENYAMPAIAN INFORMASI

    Penanggung Jawab

    Disiapkan Diperiksa Disahkan

    Petugas Pengelola Loket

    ALIMUN

    NIP.19600602 200604 1 013

    Koordinator Pokja

    Pelayanan Medis

    dr. Sakinah

    NIP. 19760615 200801 2 032

    Kepala UPTD Kesehatan

    Puskesmas Bangil

    dr. Arif Kurnianto

    NIP. 19690218 200012 1 003

    Nomor :

    Revisi :

    Berlaku Tgl : 2015

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGILJln. Mangga No. 548. Telp (0343) 741639. Kode Pos 67153

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    5/21

    DINAS KESEHATAN

    KABUPATEN PASURUAN

    UPTD KESEHATAN

    PUSKESMAS BANGIL

    STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

    KESESUAIAN PERESEPAN DENGAN

    FORMULARIUMNo. Dokumen

    ............

    No. Revisi

    ...........

    Tgl terbit

    .

    Halaman

    1 / 2

    Dibuat oleh,

    dr. Sakinah

    Koordinator Pokja

    Pelayanan Medis

    Disetujui oleh,

    dr. Arif Kurnianto

    Kepala UPTD Kesehatan

    1.Tujuan :Agar pasien mendapat informasi yang jelas sesuai

    dengan kebutuhan memudahkan pasien dan

    keluarga.

    2.Ruang lingkup :Prosedur ini menjelaskan, kegiatan, dipendaftaran

    yang meliputi penyediaan media informasi meja

    informasi yang dapat diakses oleh pengunjung

    puskesmas.

    3.Definsi :Penyampaian informasi naik secara langsung

    maupun tidak langsung

    4.Prosedur : 1.Petugas melakukan pendaftaran.2.Petugas dengan sopan dan ramah

    menjelaskan pada pasien / pengunjung

    puskesmas jika memerlukan informasi

    tentang sarana pelayanan, jenis pelayanan,

    rujukann, ketersediaan fasilitas dan

    informasi lain yang diperlukan.

    3.Petugas menempelkan papan informasi

    dipapan informasi yang dapat dengan mudah

    dilihat oleh pengunjung.

    4.Petugas menyediakan meja informasi dan

    petugas yang siap membantu pengunjung

    puskesmas.

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    6/21

    5.Diagram Alir :

    9. Rekaman Historis Perubahan

    No. Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan

    6.Referensi :

    7.Dokumen terkait :

    8.Distribusi :Kepala Puskesmas

    Tim mutu

    Petugas melakukan

    pendaftaran

    Petugas dengan sopan dan ramah menjelaskan pada

    pasien/pengunjung puskesmas jika memerlukan informasi

    tentang sarana, jenis pelayanan,rujukan,ketersediaan fasilitas

    dan informasi yang diperlukan

    Petugas menempelkan papan informasi di papan informasi

    yang dapat dengan mudah di lihat oleh pengunjung

    Petugas menyediakan meja informasi dan petugas yang siap

    membantu pengunjung puskesmas

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    7/21

    DAFTAR TILIK

    PENYAMPAIAN INFORMASI

    Unit : .................................................................Nama Petugas : .................................................................

    Tanggal Pelaksanaan : .................................................................

    No Langkah Kegiatan Ya Tida

    k

    Tidak

    Berlaku

    1. Petugasmelakukan pendaftaran

    2. Petugas dengan sopan dan ramah menjelaskanpada pasien/pengunjung puskesmas jika

    memerlukan informasi tentang sarana

    pelayanan, jenis

    pelayanan,rujukan,ketersdiaan fasilitas dan

    informasi lain yang diperlukan

    3. Petugas menempelkan papan informasi

    dipapan informasi yang dapat dengan mudah

    dilihat oleh pengunjung

    4. Petugas menyediakan meja informasi danpetugas yang siap membantu pengunjung

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    8/21

    puskesmas

    Jumlah

    Compilance rate (CR)

    ....................................

    Pelaksana / Oditur

    TINDAKAN PERTOLONGAN PERTAMA

    PADA KECELAKAAN

    NO. JENIS PELAYANAN TARIF

    1. Rawat jalan umum di UGD Rp. 7.500

    LAMPIRAN

    PERATURAN DAERAH KABUPATEN

    PASURUAN

    NOMOR : ... TAHUN 2015

    TANGGAL : ... JANUARI 2015

    TARIF BARU PERDA RESTRIBUSI

    PELAYANAN DI UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    KABUPATEN PASURUAN

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    9/21

    2. Debridemen Luka Rp. 10.000

    3. Jahit luka 1- 4 jahitan Rp. 10.000

    4. Jahit luka 5 10 jahitan Rp. 20.000

    5. Jahitan lebih dari 10 jahitan Rp. 30.000

    6. Jahit telingga dawir Rp. 20.000

    7. Lepas jahitan Rp. 10.000

    8. Perawatan luka bakar < 10% Rp. 20.000

    9. Perawatan bakar > 10% tidak kompleks Rp. 40.000

    TINDAKAN MEDIS RINGAN

    NO. JENIS PELAYANAN TARIF

    1. Tindik daun telingga Rp. 20.000

    LAMPIRAN

    PERATURAN DAERAH KABUPATEN

    PASURUAN

    NOMOR : ... TAHUN 2015

    TANGGAL : ... JANUARI 2015TARIF BARU PERDA RESTRIBUSI

    PELAYANAN KESEHAAN !I "P! KESEHAAN P"SKES#AS BAN$IL

    KAB"PAEN PAS"%"AN

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    10/21

    2. Sunat/sirkumisisi Rp. 50.000

    3. Incisi / eksisi Rp. 20.000

    4. Ekstraksi corpus alienum Rp. 20.000

    5. Ekstraksi kuku Rp. 20.000

    6. Pasang infus Rp. 5.000

    7. Mengakat atheroma/lipoom Rp. 40.000

    8. Pemasangan catheter (tdk termasuk kateter) Rp. 20.000

    9. Pemasangan bidai (spalk) Rp. 20.000

    10.Pelayanan tranfusi darah (tdk termasuk tranfusi

    set dan darah) Rp. 20.000

    TINDAKAN PERSALINAN

    NO. JENIS PELAYANAN TARIF

    1. Pemasangan IUD (tdk termasuk IUD) Rp. 50.000

    2. Pelepasan IUD Rp. 50.000

    3. Pemasangan implant (tdk termasuk implant) Rp. 50.000

    4. Pelepasan implant Rp. 50.000

    5. MOP / MOW Rp. 225.000

    6. Abortus Rp. 150.000

    7. Persalinan normal puskesmas Rp. 300.000

    8. Persalinan dengan penyulit di puskesmas poned Rp. 350.000

    9. Paket obat dan bahan habis pakai serta sarana

    persalinan di polindes

    Rp. 50.000

    10. Pengembalian pap smear (tdk termasuk biaya

    laboratoriumnya)

    Rp. 25.000

    TINDAKAN PENUNJANG REHABILITASI MEDIK

    LAMPIRAN :

    PERATURAN DAERAH KABUPATEN

    PASURUAN

    NOMOR : ... TAHUN 2015

    TANGGAL : ... JANUARI 2015

    TARIF BARU PERDA RESTRIBUSI

    PELAYANAN KESEHAAN !I "P! KESEHAAN P"SKES#AS BAN$IL

    KAB"PAEN PAS"%"AN

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    11/21

    NO. JENIS PELAYANAN TARIF

    1. Nebulizer (sekali pakai) Rp. 15.000

    PEMAKAIAN OKSIGEN

    NO. JENIS PELAYANAN TARIF

    1. Pelayanan pemberian oksigen / jam :

    a.Dewasa

    b.Anak

    Rp. 10.000

    Rp. 5.000

    Tarif bahan (O2) ditentukan sebesar harga bahan sesuai faktur ditambah jasa

    sarana 25%

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    12/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGILJL. Mangga No.548. Telp(0343) 741639. Kode Pos 67153

    DAFTAR NOMOR TELEPON

    RUMAH SAKIT

    RSUD BANGIL:(0343) 744 900

    (0343) 744 910RSI MASYITOH BANGIL:(0343) 741 018RSUD

    SOEDARSONO PASURUAN:(0343) 428 490RS. MITRA

    SEHAT MEDIKA PANDAAN:(0343) 636 064

    (0343) 575 059KABER WATU KOSEK GEMPOL

    :081334114055RS. BHAYANGKARA SIDOARJO:(0343) 852104

    (0343) 852 981RS. dr. SOETOMO SURABAYA:(031)

    5501011-13

    Kepala UPTD Kesehatan

    Puskesmas Bangil

    dr. ARIF KURNIANTONIP.19690218 200012 1 003

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    13/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    Jln. Mangga No. 548. Telp (0343) 741639. Kode Pos : 67153

    HAK DAN KEWAJIBAN PELANGGAN

    Hak Pelanggan

    1.Harga diri pasien dihormati

    2.Keleluasaan privasi dilindungi pada saat peengobatan

    3.Kerahasiaan pasien di jaga

    4.Mendapat penyuluhan tentang penyakit menular yang di derita

    5.Memperoleh pelayanan dengan 5 S

    Kewajiban Pelanggan

    1.Mentaati dan melaksanakan peraturan yang berlaku di seksi Yannel

    2.Membawa kelengkapan dalam berobat (kartu identitas, kartu berobat,

    dll)

    3.Melaksankan anjuran dan pengobatan

    4.Menjaga kebersihan, ketertiban dan keamanan di lingkungan

    Puskesmas

    Kepala UPTD Kesehatan

    Puskesmas Bangil

    Koordinator Pokja Yanmed

    dr.ARIF KURNIANTO dr. SAKINAH

    NIP. 19690218 200012 1 003 NIP. 19760615 200801 2 032

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    14/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    Jln. Mangga No. 548. Telp (0343) 741639. Kode Pos : 67153

    Bangil, ? 2015

    Nomor : / / /2015 Kepada Yth.

    Lampiran : 1 Bandel Direktur RSUD...

    Perihal :Permohonan Kerjasama Di

    Rujukan dan Umpan BalikPASURUAN

    Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan di UPTD

    Kesehatan Puskesmas Bangil, dengan ini kami mengajukan permohonan

    kerjasama dalam bidang Rujukan dan Umpan Balik (feed back) dengan RSUD

    BANGIL

    Konsep naskah kerjasama terlampir.

    Demikian untuk menjadi periksa dan atas kerjasamanya disampaikan

    terima kasih.

    Plt KEPALA UPTD KESEHATAN

    PUSKESMAS BANGILKABUPATEN PASURUAN

    dr.ARIF KURNIANTO

    NIP. 19690218 200012 1 003

    Tembusan :

    1.Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pasuruan

    2.Arsip

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    15/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    RSUD BANGIL

    Jln. ...........................................................................

    Bangil, 2015

    Nomor : / / /2015 Kepada Yth.

    Lampiran : 1 Bandel Kepala UPTD Kesehatan

    Puskesmas Bangil

    Perihal :Permohonan Kerjasama Di

    Rujukan dan Umpan Balik PASURUAN

    Menunjuk surat Kepala Puskesmas Bangil tanggal 30 Mei 2013 nomor :

    / / : perihal Permohonan kerjasama dalam bidang Rujukan dan Umpan

    Balik (feed back), besama ini kami sampaikan bahwa kami tidak keberatan

    dan menerima permohonan kerjasama dimaksud.

    Demikian untuk menjadi periksa dan guna seperlunya.

    DIREKTUR RSUD BANGIL

    KABUPATEN PASURUAN

    dr._______________

    NIP. 19..................................

    Tembusan :

    1.Kepala Dinas Kesehatan Pasuruan

    2.Arsip

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    16/21

    SURAT PERJANJIAN

    NOMOR :___/____/____/___

    NOMOR :_____/_____/_____/_____

    TENTANG :

    KERJASAMA RUJUKAN DAN UMPAN BALIK

    ANTARA PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT BANGIL

    DENGAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANGIL

    PASURUAN

    Pada hari ini, Sabtu tanggal Satu Bulan Juni tahun Dua Ribu Tiga Belas, kami

    masing-masing yang bertanda tangan di bawah ini :

    1.Nama :dr..............................

    Jabatan : ......................................

    Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Pusat KesehatanMasyarakat Bangil Kabupaten Pasuruan, untuk selanjutnya disebut

    sebgai PIHAK PERTAMA.

    2.Nama :dr.............................

    Jabatan : .....................................

    Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama RSUD BANGIL

    Kabupaten Pasuruan, untuk selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA.

    Kedua belah pihak sepakat untuk melakukan kerja sama dengan ketentuan

    sebagai berikut :

    Pasal 1

    Maksud dan Tujuan

    (1)Maksud perjanjian ini adalah untuk meningkatkan kualitas pelayanan

    kesehatan pada Pusat Kesehatan Masyarakat Bangil Kabupaten

    Pasuruan dan Rumah Sakit Umum Daerah............

    (2)Tujuan perjanjian adalah mewujudkan kerja sama pelayanan kesehatan

    dalam bidang rujukan dan Umpan Balik antara Pusat Kesehatan

    Masyarakat Bangil Kabupaten Pasuruan dan Rumah Sakit Umum

    Daerah.............

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    17/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    RSUD BANGIL

    Jln. ................................................................................

    Bangil, 2015

    Nomor : / / /2015 Kepada Yth.

    Lampiran : 1 Bandel Kepala Puskesmas Bangil

    Perihal :Permohonan Kerjasama Di

    Rujukan dan Umpan Balik PASURUAN

    Menunjuk surat Kepala UPTD Kesehatan Puskesmas Bangil tanggal 30

    Mei 2013 nomor : / / : perihal Permohonan kerjasama dalam bidang

    Rujukan dan Umpan Balik (feed back), besama ini kami sampaikan bahwa

    kami tidak keberatan dan menerima permohonan kerjasama dimaksud.

    Demikian untuk menjadi periksa dan guna seperlunya.

    DIREKTUR RSUD BANGILKABUPATEN PASURUAN

    dr._______________

    NIP. 19..................................

    Tembusan :

    1.Kepala Dinas Kesehatan Pasuruan

    2.Arsip

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    18/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

    DINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    JL. Mangga No.548. Telp(0343) 741639. Kode Pos 67153

    DAFTAR NOMOR TELEPON

    RUMAH SAKIT

    RSUD BANGIL:(0343) 744 900

    (0343) 744 910RSI MASYITOH BANGIL:(0343) 741

    018RSUD SOEDARSONO PASURUAN:(0343) 428 490RS.

    MITRA SEHAT MEDIKA PANDAAN:(0343) 636 064

    (0343) 575 059KABER WATU KOSEK GEMPOL

    :081334114055RS. BHAYANGKARA SIDOARJO:(0343)

    852 104

    (0343) 852 981RS. dr. SOETOMO SURABAYA:(031)

    5501011-13

    Kepala UPTD KesehatanPuskesmas Bangildr. ARIF KURNIANTONIP.19690218 200012 1 003

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    19/21

    PEMERINTAH KABUPATEN PASURUANDINAS KESEHATAN

    UPTD KESEHATAN PUSKESMAS BANGIL

    KECAMATAN BANGIL&L. #angga N'. ()8. elp *03)3+ ,)1639

    K'-e P's6,1(3. Email / pkmangila4''.5'm

    PERSYARATAN PEMBUATAN

    SURAT JAMINAN PERAWATAN (SJP)

    YANG MEMILIKI JAMKESDA KABUPATEN PASURUAN

    TAHUN 201

    %"&"KAN !A%I P"SKES#AS BA$I YAN$ AKAN !I%AA !I

    %S"!......

    %"&"KAN !A%I P"SKES#AS ASLI !AN 7 PY 1 *SA"+

    LE#BA% SE%A KA%" ASLI &A#KES!A SE%A 7 PNYA 1

    *SA"+ LE#BA% YAN$ AKAN !I %AA !I /

    %S"! BAN$IL

    %SI #ASYIH

    %"&"KAN ASLI !A%I %"#AH SAKI E%SEB" PIN !"A

    SE%A 7 PYNYA 1 *SA"+ LE#BA% SE%A ASLI KA%"

    &A#KES!A SE%A 7 PYNYA 1 *SA"+ LE#BA%: BA$I

    PASIEN YAN$ AKAN !I %AA %S"!......

    Kepala UPTD Kesehatan

    Puskesmas Bangildr. ARIF KURNIANTONIP.19690218 200012 1 003

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    20/21

    1.BEDAH UMUM : TIAP HARI

    2.BEDAH ORTOPEDI :

    3.POLI GIGI :

    4.POLI THT :

    5.POLI ANAK :

    6.POLI DALAM :

    7.POLI JIWA / PSIKOLOGI :

    8.POLI MATA :

    9.POLI KULIT :

    10.POLI SYARAF :

    11.POLI JANTUNG :

    12.POLI PARU-PARU :

    13.KEBIDANAN :

    JADWAL PELAYANAN DOKTER

    POLIKLINIK RAWAT JALAN

    RSUD BANGIL

    POLIKLINIK HARI

  • 7/25/2019 7.1.2 PENYAMPAIAN INFORMASI.doc

    21/21