Chapter 1 Organization Behavior Introduction

Post on 13-Dec-2015

224 views 3 download

description

Chapter 1 Organization Behavior Introduction

Transcript of Chapter 1 Organization Behavior Introduction

PERILAKU ORGANISASI

Sengguruh Nilowardono, SE, M.Psi

Apa yang dilakukan para Manajer ?

Berkaitan dengan Fungsi Manajemen…

Berkaitan dengan ketrampilan yang dibutuhkan Manajer untuk berhasil…

Organisasi dan PerilakuOrganisasi

Pengertian Organisasisuatu sistem yang terdiri dari pola aktivitaskerjasama yang dilakukan secara teratur danberulang-ulang oleh sekelompok orang untukmencapai tujuan

Key Word

Organisasi merupakan suatu sistem Pola aktivitas Sekelompok Orang Tujuan organisasi

Pengertian PerilakuOrganisasi

Bidang ilmu yang mempelajari interaksimanusia dalam organisasi yang meliputistudi secara sistematis tentang perilaku,struktur, dan proses didalam organisasi.

Tingkatan Analisis dalamPerilaku Organisasi

Individu Kelompok Organisasi

Faktor lingkungan mempengaruhi komponen tsb diatas

Karakteristik dalamperilaku organisasi

Perilaku Struktur Proses

Sumbangan beberapa ilmudalam perilaku organisasi

Psikologi Sosiologi Anthropologi Politik Ekonomi

Tujuan mempelajariPerilaku Organisasi

Memahami perilaku yg terjadi dalam organisasi

Meramalkan kejadian-kejadian yang terjadi dalam organisasi

Mengendalikan Perilaku

Model OrganizationBehavior Variabel terikat

- produktivitas- kemangkiran- turn over karyawan- kepuasan kerja

Variabel bebas :

- Ciri biografis- Kemampuan- Kepribadian- Sikap- Pembelajaran- Motivasi- Desain Organisasi- dll