Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

14
KELOMPOK 5

Transcript of Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Page 1: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

KELOMPOK 5

Page 2: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

PENGERTIAN BANK

SEJARAH BANK

FUNGSI BANK

Page 3: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank
Page 4: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Asal Mula Perbankan

Sejarah mencatat asal mula dikenalnya kegiatan perbankan adalah pada zaman kerajaan tempo dulu di daratanEropa. Kemudian usaha perbankan ini berkembang ke Asia Barat oleh para pedagang. Perkembangan perbankan di [Asia, Afrika dan Amerika] dibawa oleh bangsa Eropa pada saat melakukan penjajahan ke negara jajahannya baik di Asia, Afrika maupun benua Amerika.

Bila ditelusuri, sejarah dikenalnya perbankan dimulai dari jasa penukaran uang. Sehingga dalam sejarah perbankan, arti bank dikenal sebagai meja tempat penukaran uang. Dalam perjalanan sejarah kerajaan tempo dulu penukaran uangnya dilakukan antar kerajaan yang satu dengan kerajaan yang lain. Kegiatan penukaran ini sekarang dikenal dengan nama Pedagang Valuta Asing (Money Changer).

Page 5: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Lanjutan

• Kemudian dalam perkembangan selanjutnya, kegiatan operasional perbankan berkembang lagi menjadi tempat penitipan uang atau yang disebut sekarang kegiatan simpanan. Berikutnya kegiatan perbankan bertambah dengan kegiatan peminjaman uang. Uang yang disimpan oleh masyarakat, oleh perbankan dipinjamkan kembali kepada masyarakatyang membutuhkannya. Jasa-jasa bank lainnya menyusul sesuai dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat yang semakin beragam.

Page 6: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Sejarah Perbankan Di Indonesia

Sejarah perbankan di Indonesia tidak terlepas dari

zaman penjajahan Hindia Belanda.Pada saat itu

terdapat beberapa bank yang memegang peranan

penting di Hindia belanda.

Page 7: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Lanjutan

Bank-bank yang ada antara lain:

o De Javasche NV

o De Post Paar Bank

o De Algemenevolks Credit Bank

o Nederland Handles Maatscappij (NHM)

o Nationale Handles Bank (NHB)

o De Escompto Bank NV

Page 8: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Lanjutan

Di zaman kemerdekaan perbankan di Indonesia bertambah maju dan

berkembang lagi.Beberapa bank Belanda dinasionalisasi oleh pemerintah

Indonesia.

Bank-bank yang ada di zaman awal kemerdekaan antara lain:

• Bank Negara Indonesia yang didirikan tanggal 5 juli 1946 kemudian menjadi

BNI 1946.

• Bank Rakyat Indonesia yang didirikan tanggal 22 februari 1946.Bank ini

berasal dari DEALGEMENE VOLK CREDIET bank atau Syomin Ginko.

• Bank Surakarta MAI (Maskapai Adil Makmur) tahun 1945 di Solo.

• Bank Indonesia di Palembang tahun 1946.

• Bank Dagang Nasional Indonesia tahun 1946 di Medan.

Page 9: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Lanjutan

• Indonesia Banking Corporation tahun 1947 di

Yogyakarta,kemudian menjadi Bank Amerta.

• NV Bank sulawesi di Manado tahun 1946.

• Bank Dagang Indonesia NV di Banjarmasin tahun 1949.

• Kalimantan Corporation Trading di Samarinda tahun 1950

kemudian merger dengan bank Pasifik.

• Bank Timur NV di Semarang berganti nama menjadi Bank

Gemari,kemudian merger dengan Bank Central Asia (BCA)

tahun 1949.

Page 10: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Bank banca (Italia) tempat penukaran uang.

UMUMBank Sebuah lembaga keuangan yang kegiatan utamanya adalah menghimpun dana dari masyarakat dan menyalurkannya kembali dana tersebut ke masyarakat serta memberikan jasa bank lainnya

UU RI No.10 Tahun 1998 (10 November)“Perbankan”

Bank Badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.

Page 11: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Menurut para ahli

• Prof. G.M. Verryn Stuart . BANK adalah badan usaha yang wujudnya ialahmemuaskan keperluan orang lain, dengan cara memberikan kredit yangberupa uang yang diterimanya dari orang lain, sekalipun dengan caradengan menambah uang baru (kertas atau logam).

• Menurut Dr. B.N. Ajuha. BANK adalah Tempat menyalurkan modal darimereka yang tidak dapat menggunakan secara menguntungkan kepadamereka yang dapat membuatnya dapat lebih produktif untuk dapatkeuntungan masyarakat.

• Pierson . BANK adalah badan usaha yang menerima kredit namun tidakmemberikan kredit. Dalam hal tersebut menurut Pierson Bank dalamoperasionalnya ialah hanya bersifat pasif saja, hanya menerima titipan uangsaja.

Page 12: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Menghimpun dana dari masyarakat dan menyalurkan

kembali kepada masyarakat untuk berbagai tujuan atau

sebagai financial intermediary.

FUNGSI BANK

Secara UMUM

Page 13: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank

Agent of trust Yaitu lembaga yang landasannya kepercayaan. Dasar utama kegiatan perbankan adalah kepercayaaan (trust), baik dalam penghimpunan dana maupun dalam penyaluran dana. Masyarakat akan mau menitipkan dananya di bank apabila dilandasi

dengan kepercayaan.

Agent of development Yaitu lembaga yang memobilisasi dana untuk pembangunan ekonomi. Kegiatan perekonomian masyarakat di sector moneter dan sector riil tidak

dapat dipisahkan. Kedua sector tersebut selalu berinteraksi dan saling mempengaruhi. Sector riil tidak akan dapat berkinerja dengan baik apabila sector moneter tidak

berkinerja dengan baik. Kegiatan bank tersebut memungkinkan masyarakat melakukan kegiatan investasi, kegiatan distribusi, serta kegiatan konsumsi barang dan jasa,

mengingat bahwa kegiatan investasi-distribusi-konsumsi ini tidak dapat dilepaskan dari adanya penggunaan uang. Kelancaran kegiatan investasi-distribusi-konsumsi ini tidak

lain adalah kegiatan pembangunan perekonomian.

Agent of servies Yaitu lembaga yang memobilisasi dana untuk pembangunan ekonomi. Disamping melakukan kegiatan penghimpunan dana dan penyaluran dana, bank juga memberikan penawaran jasa perbankan yang lain kepada masyarakat. Jasa yang ditawarkan bank ini erat kaitannya dengan kegiatan perekonomian masyarakat

secara umum. Jasa ini antara lain dapat berupa jasa pengiriman uang, penitipan barang berharga, dan penyelesaian tagihan.

Secara SPESIFIK

Page 14: Sejarah , pengertian , dan fungsi bank