Download - 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

Transcript
Page 1: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

P3I

P I3 PUSAT PENGKAJIAN INDONESIAPENGADAAN

Nomor : 01.8/PENDOK-PBJ/P3I/IX/2018Jakarta,10September2018

Lampiran : 1(satu)berkas

Perihal : BimbinganTeknisSosialisasidanPenyusunanDokumen

DenganHormat,

PerpresNomor16Tahun2018merupakanaturanPengadaanBarang/Jasayangbarudiundangkanpada

tahun2018.PenyederhanaanperaturandapatterlihatdarijumlahbabdanpasalyangterdapatpadaPerpresbaruini.

JikasebelumnyapadaPerpresNomor54Tahun2010danperubahannyaterdapat19babdan139pasal,padaPerpres

16Tahun2018ini terdapathanya15babdan94pasal,serta tidakterdapatbagianpenjelasan.Penyederhanaan

peraturantersebutmembuat isidariperaturanpresidenmerupakanhal-halyangbersifatnormatif.Hal-halyang

bersifat prosedural dan menyangkut tugas dan fungsi, diatur lebih lanjut di dalam peraturan turunan, seperti

PeraturanLembagadariLKPPdanPeraturanMenteridariKementerianterkait.

Tepat pada Bulan Juli 2018, Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) juga telah

mengeluarkan tidak kurang dari 13 (Tiga Belas) Peraturan Lembaga (Perlem) LKPP sesuai amanat yang telah

ditetapkandalamPerpresNomor16Tahun2018.Perubahanperaturanpengadaanbarang/jasayangsangatbesar

sertadengantelahhadirnyaperaturanturunandariPerpresNomor16Tahun2018dalambentukPerlemLKPPtentu

mengubahStandarDokumenPemilihanyang telahdigunakansaat ini.Perubahanpersyaratanpenyedia,metode

evaluasi,sertaproseduryangtelahditetapkandalamPerpresmaupunPerlemLKPPakanmengubahseluruhproses

pemilihandantatacaraevaluasikualifikasidanpenawaran.

Untukitulah,PusatPengkajianPengadaanIndonesia(P3I)sebagaisalahsatuinstitusiyangkonsenterhadap

PBJdiIndonesiabermaksudmengadakan.

BimbinganTeknis“SosialisasidanStrategiPenyusunanDokumenPemilihanserta

EvaluasiDokumenKualifikasiberdasarkanPeraturanPresidenNomor16Tahun2018TentangPengadaanBarang/JasaPemerintah”.

KepadaYth,PelakuPengadaan(PA/KPA,PPK,PejabatPengadaan,PokjaPemilihan,AgenPengadaan,PjPHP/PPHP,PenyelenggaraSwakeloladanPenyedia)�Di-Tempat

Demitercapainyapengadaanyangberkualitas,terbangunmelaluiinovasi,danterhindardanpermasalahanhukum,makakamimengajakseluruhpihakterutamapemegangkebijakan,pelaksanapengadaandanpihak-pihaklain,untuk bergabung dan berbagi pendapat dan pengetahuanpada kegiatan dimaksud.Untuk informasi pendaftarandapatmenghubungiIrmaHp.081211322813. Demikianundanganinidisampaikan,atasperhatiandankehadirannyadiucapkanterimakasih.

Pusat Pengkajian IndonesiaPengadaan

Rita BerlisKetua Umum

P I3

Ruko Duta Bintaro AB3 No. 6 Jl. KH. Mas Mansyur. Kel. Pakujaya, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten 15324

Telpon 021 5313 9863 Fax. 021 5313 9863

FREEBUKU & FLASDISK MATERI

Hari:Kamis-Jum’atTanggal:8-9Nopember2018Tempat:TheBCCHotel&ResidenceJl.BungaMawarNo.5,BatuSelicin,LubukBaja,KotaBatam

Page 2: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

P3I

ProposalBimbinganTeknis“SosialisasidanStrategiPenyusunanDokumenPemilihanserta

EvaluasiDokumenKualifikasiberdasarkanPeraturanPresidenNomor16Tahun2018TentangPengadaanBarang/JasaPemerintah”.

BerbagaimacampermasalahanPengadaanBarang/Jasasebagianbesarbermuladari lemahnyapemahaman tentang tata cara pemilihan penyedia, dimulai dari lemahnya penyusunan rancangandokumen pemilihan yang tidak tepat dan proses evaluasi yang bermasalah. Kondisi implementasi dilapangan,utamanyapadaProsesEvaluasiDokumenKualifikasidanPenawaranPeserta,yangdimulaidaripenyusunan rancanganmetode pemilihan penyedia, Koreksi Aritmatik, Evaluasi Kualifikasi, EvaluasiPenawaranhinggapenetapanpemenang,menjaditantangantersendiridanmerupakanbagianyangsaratpraktisdanjugaresikoapabilatidakdiperdalamdisisiprakteklapangan.

Pengadaan barang/jasa sebagaimana yang diatur di dalam Pasal 1 ayat 1 Peraturan PresidenNomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah adalah proses mendapatkanbarang/jasa yang dimulai sejak identifikasi kebutuhan sampai dengan serah terima hasil pekerjaan.Proses ini kemudian dibagi atas Proses Perencanaan, Persiapan, Pemilihan Penyedia, sertaPenandatanganan,Pelaksanaan,PengendalianKontrak,danserahterima.

I.PerpresNomor16Tahun2018. Seperti kita ketahui bersama, Perpres Nomor 16 Tahun 2018 merupakan aturan PengadaanBarang/Jasayangbarudiundangkanpada tahun2018.Penyederhanaanperaturandapat terlihatdarijumlahbabdanpasalyangterdapatpadaPerpresbaruini.JikasebelumnyapadaPerpresNomor54tahun2010danperubahannyaterdapat19babdan139pasal,padaPerpres16Tahun2018initerdapathanya15babdan94pasal,sertatidakterdapatbagianpenjelasan.Penyederhanaanperaturantersebutmembuatisidariperaturanpresidenmerupakanhal-halyangbersifatnormatif.Hal-halyangbersifatproseduraldanmenyangkuttugasdanfungsi,diaturlebihlanjutdidalamperaturanturunan,sepertiPeraturanLembagadariLKPPdanPeraturanMenteridariKementerianterkait.

Terdapat13halbaruyangterdapatpadaPerpresNomor16tahun2018ini.Perbedaantersebutantaralainruanglingkup,tujuanpengadaan,danperencanaanpengadaan.Ditekankanpadaperpresinibahwapengadaanbarang/jasapemerintahtidaksekadarmencarihargatermurahdaripenyedia.Tujuanpengadaan saat ini berubah menjadi menghasilkan barang/jasa yang tepat dari setiap uang yangdibelanjakan,diukurdariaspekkualitas,jumlah,waktu,biaya,danpenyedia(ValueforMoney).Selainitu,terdapat hal baru lainnya yang mengatur tentang agen pengadaan, konsolidasi pengadaan, layananpenyelesaiansengketa,swakelolatipebaru,dane-marketplacepemerintah.Diaturpulapadaperpresbaruini hal-hal terkait pelaksanaan penelitian, repeat order, e-reverse auction, pekerjaan terintegrasi danpengadaanberkelanjutan.Dalamperaturaninijugaterdapatpengecualiandalampengadaanbarang/jasapemerintah.Pengecualianinidiberlakukanpadapengadaanpadabadanlayananumum,tarifresmiyangtelahdipublikasikansecaraluas,pengadaanbarang/jasayangtelahsesuaipraktikbisnisyangmapan,danpengadaanyangsudahdiaturdalamperaturanperundang-undanganyanglain.

Tidakhanyahal-halbaru,terdapatbeberapaperbedaanantaraPerpresNomor16Tahun2018danPerpresNomor54tahun2010besertaperubahannya.Perbedaantersebutterlihatdaripenggunaanistilahyangdigunakan.BeberapadiantaranyaadalahUnitLayananPengadaan(ULP)berubahmenjadiUnitKerjaPengadaan Barang/Jasa (UKPBJ), lelang menjadi tender, Pokja ULP menjadi Pokja Pemilihan, danDokumen Pengadaan menjadi dokumen pemilihan.Selain itu, terdapat perbedaan tugas dan fungsimasing-masing pelaksana pengadaan. Salah satunya adalah peran Pejabat/Panitia Penerima HasilPekerjaanyangsecarategasditugaskanuntukpemeriksaanadministrasihasilpekerjaan.

PeraturanPresidenNomor16Tahun2018tentangPengadaanBarang/JasaPemerintahini,telahditandatanganiolehPresidenRIpadatanggal16Maret2018dandiundangkanolehMenteriHukumdanHakAsasiManusiapada22Maret2018danmulaiberlakupadatanggaldiundangkan.

Page 3: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

P3I

II.PeraturanTurunan TepatpadaBulanJuli2018,LembagaKebijakanPengadaanBarang/JasaPemerintah(LKPP)jugatelah mengeluarkan Peraturan Lembaga (Perlem) LKPP sesuai amanat yang telah ditetapkan dalamPerpresNomor16Tahun2018.AdapunPerlemLKPPtersebutadalah:

Ÿ PerlemLKPPNomor7Tahun2018tentangPedomanPerencanaanPengadaanBarang/JasaPemerintahŸ PerlemLKPPNomor8Tahun2018tentangPedomanSwakelolaŸ PerlemLKPPNomor9Tahun2018tentangPedomanPelaksanaanPengadaanBarang/JasaPemerintah

MelaluiPenyediaŸ PerlemLKPPNomor10Tahun2018tentangPedomanPelaksanaanTender/SeleksiInternasionalŸ PerlemLKPPNomor11Tahun2018tentangKatalogElektronikŸ PerlemLKPPNomor12Tahun2018tentangPedomanPengadaanBarang/JasayangDikecualikanPada

PengadaanBarang/JasaPemerintahŸ Perlem LKPP Nomor 13 Tahun 2018 tentangPengadaan Barang/Jasa Dalam Penanganan Keadaan

DaruratŸ PerlemLKPPNomor14Tahun2018tentangUnitKerjaPengadaanBarang/JasaŸ PerlemLKPPNomor15Tahun2018tentangPelakuPengadaanBarang/JasaŸ PerlemLKPPNomor16Tahun2018tentangAgenPengadaanŸ Perlem LKPP Nomor 17 Tahun 2018 tentang Sanksi Daftar Hitam Dalam Pengadaan Barang/Jasa

PemerintahŸ Perlem LKPP Nomor 18 Tahun 2018 tentang Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan

Barang/JasaPemerintahŸ Perlem LKPP Nomor 19 Tahun 2018 tentang Pengembangan Sistem dan Kebijakan Pengadaan

Barang/Jasa

TujuanŸ Mempercepat Implementasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 di lingkungan Instansi

Pemerintah.Ÿ UntukmempelajaridanmemahamiPeraturanPresidenNomor16Tahun2018.Ÿ Untukmengetahuihal-halyangmendasaripenyusunanPeraturanPresidenNomor16Tahun2018.Ÿ Untukmengetahui hal-hal baru dan perbedaan antara Peraturan PresidenNomor 16 Tahun 2018

denganPeraturanPresidenNomor54Tahun2010besertaperubahannya.Ÿ Untukmengetahuiperaturan-peraturanturunandariPerpresNo.16Tahun2018Ÿ Memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang prinsip dasarmenyusun rancangan dokumen

pemilihanbarang/jasapemerintah.Ÿ MemberikanpengetahuansubstantiftentangEvaluasiDokumenPenawaran.Ÿ Memberikan panduan teknis dasar menyusun dokumen pemilihan dan melaksanakan evaluasi

dokumenkualifikasidanpenawaranpenyediaBarang/JasaPemerintahberdasarkanPerpresNo.16Tahun2018

Ÿ MemberikanpengetahuanumumtentangIKP,LDP,LDKdanhal-hallainterkaitpemilihanpenyediabarang/jasapemerintah.

SasaranAudiens/PesertaAktifŸ PelakuPengadaan(PA/KPA,PPK,PejabatPengadaan,PokjaPemilihan,AgenPengadaan,PjPHP/PPHP,

PenyelenggaraSwakeloladanPenyedia).Ÿ KepalaOrganisasiPerangkatDaerah(OPD),KepalaBiro/BagianPengelolaanAsetŸ AparatPengawasInternPemerintah(APIP).Ÿ AparaturPenegakHukum(APH)Ÿ PerguruanTinggiNegeri.Ÿ PengelolaPengadaandiSekolah/InstansiPemerintahLain/KelompokMasyarakat.Ÿ Danpihak-pihaklainyangterlibatdalampengadaanbarang/jasapemerintah.

MetodelogiŸ Ceramah,Presentasi�Ÿ Diskusi,TanyaJawab�Ÿ StudiKasus.

Page 4: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

P3I

Kamis,8Nopember2018

08.00–08.30 :Registrasipeserta

08.30–08.45 :Pembukaan

08.45–10.00 :GambaranUmumdanPerubahannyaa.LatarBelakangb.Pokok-PokokPerubahanStrukturPerpresNo.16Tahun2018

10.00–10.15 :CoffeeBreak10.15–12.00 :PengaturanBaru

a.PekerjaanTerintegrasid.LembagaPengadaanb.PerencanaanPengadaane.SengketaPengadaanc.KonsolidasiPengadaan

12.00–13.00 :Istirahat

13.00–15.15 :PerubahanIstilahdanDefinisia.Istilah-IstilahBarud.DefinisiPPHPb.DefinisiPengadaanBarang/Jasae.DefinisiPenyediac.DefinisiPekerjaanKonstruksidanJasaLain

15.15–15.30 :CoffeeBreak15.30–17.00 :PerubahanPengaturan

a.TugasPPHPd.MetodePemilihanPenyediab.SyaratPenyediae.Perubahan-PerubahanLainnyac.HargaPerkiraanSendiri

Narasumber:SamsulRamliProcurementSpecialist

Jum’at,9Nopember2018

08.45–10.00 :PenyusunanDokumenPengadaanBarang/JasaLainnya

10.00–10.15 :CoffeeBreak

10.15–11.30 :LanjutanPenyusunanDokumenPengadaanBarang/JasaLainnya

11.30–13.30 :SholatJum’atdanIstirahat

13.30–15.15:PenyusunanDokumenPekerjaanKonstruksi/JasaKonsultansi

15.15–15.30 :CoffeeBreak

15.30–17.00:LanjutanPenyusunanDokumenPekerjaanKonstruksi/JasaKonsultansi

Narasumber :KhalidMustafa

ProcurementSpecialist

JadwalBimbinganTeknis“SosialisasidanStrategiPenyusunanDokumenPemilihanserta

EvaluasiDokumenKualifikasiberdasarkanPeraturanPresidenNomor16Tahun2018TentangPengadaanBarang/JasaPemerintah”.

Page 5: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

P3IFASILITAS PESERTA · Format Contoh Pengadaan Langsung Barang/Jasa Pemerintah

· Buku Perpres No. 16/2018 dengan Matriks Perbedaan Perpres No. 54/2010

· Soft copy model dukumen pengadaan

· Modul dan Materi Slide (lengkap dengan Flasdisk) , Sertifikat

· Tas dan Alat Tulis.

· Fasilitas Internet Gratis, Makan Siang, coffee & snack selama 2 hari kegiatan.

· Video Sosialisasi dan Konsultasi Gratis dengan Narasumber.

@Rp. 4.500.000,- (Empat Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)Dengan Akomodasi 1 kamar untuk 2 peserta/twin share

Tidak Termasuk Akomodasi

@Rp. 3.500.000,- (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)

BIAYA KONTRIBUSI PESERTA

Pendaftaran dapat di email : [email protected] Atau SMS Hp. 0812 1132 2813

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

Nama Lengkap

Jabatan

Instansi

Telp. Kantor/Fax

No. Hand Phone

: .......................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ..................................................... Email : ................................................................................................

: .....................................................

PESER

TA

1

Nama Lengkap

Jabatan

Instansi

Telp. Kantor/Fax

No. Hand Phone

: .......................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ..................................................... Email : ................................................................................................

: .....................................................

PESER

TA

2

Nama Lengkap

Jabatan

Instansi

Telp. Kantor/Fax

No. Hand Phone

: .......................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ........................................................................................................................................................................

: ..................................................... Email : ................................................................................................

: .....................................................

PESER

TA

3

*Formulir dapat copy sesuai jumlah peserta

PEMBAYARAN

Tunai di tempat saat registrasi

Pendaftaran Hubungi Irma Hp. 0812 1132 2813

Batam

Page 6: 01. Sosialisasi dan Penyusunan Dokumen Perpres 16 batam · Untuk itulah, Pusat Pengkajian Pengadaan Indonesia (P3I) sebagai salah satu institusi yang konsen terhadap ... lapangan,

Untuk Pemasanan dan Pembelian Buku Perpres No. 16 Tahun 2018, Dapat menghubungi :- Telepon : Hp. 0857 1712 3001- Email : [email protected]