Zat, campuran, unsur dan senyawa

14
LAMBANG UNSUR

Transcript of Zat, campuran, unsur dan senyawa

Page 1: Zat, campuran, unsur dan senyawa

LAMBANG UNSUR

Page 2: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Beberapa pengertian:

Zat (substance) adalah materi yang memiliki susunan dan sifat-sifat tertentuEx: air, garam, besi, dll penampilan, bau, rasa

Campuran (mixture) adalah penggabungan dua atau lebih zat, dan zat-zat yang bergabung tersebut masih mempertahankan identitasnya masing-masingEx: udara, minuman ringan, air kopi, dll homogen dan heterogen

Campuran dapat dipisahkan kembali secara fisika menjadi komponen zat-zat nya semula

Page 3: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Unsur (element) adalah suatu zat yang tidak dapat dipisahkan lagi menjadi zat-zat yang lebih sederhanaEx: Ca, Co, F, Fe, Mg, Na, dll

Senyawa (compound) adalah suatu zat yang tersusun dari dua atau lebih unsur yang terikat secara kimia dengan perbandingan yang tetapEx: Air (H2O), garam dapur (NaCl), dll

Senyawa hanya dapat dipisahkan kembali secara kimia menjadi komponen zat-zat nya semula

Page 4: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Lambang Unsur

Page 5: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Nama resmi dari unsur kimia ditentukan oleh organisasi IUPAC. Menurut IUPAC, nama unsur tidak diawali dengan huruf kapital, kecuali berada di awal kalimat.

Simbol kimia digunakan secara internasional. Huruf pertama simbol kimia ditulis dengan huruf kapital, sedangkan huruf selanjutnya (jika ada) ditulis dengan huruf kecil. Ex: Na = natrium CO = ?

Cu = cuprum (tembaga)Fe = ferrum (besi)

Page 6: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Unsur tersusun dari partikel yang sangat kecil yang disebut atom. Semua atom dalam suatu unsur adalah identik (memiliki ukuran, massa dan sifat kimia yang sama). Atom dari suatu unsur berbeda dengan atom dari unsur yang lain.

Atom : elektron (-), proton (+), dan neutron (netral)Nomor Atom (Z) = Jumlah proton

Jumlah proton = jumlah elektron

Massa Atom (A) = Jumlah proton + jumlah neutron

Isotop : Nomor atom sama, nomor massa bedaLatihan: 2.1.4 hal 52

Page 7: Zat, campuran, unsur dan senyawa
Page 8: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Tabel periodik: Sebuah tabel yang berisi unsur-unsur yang dikelompokkan berdasarkan kemiripan sifat fisik dan kimianya

Baris horizontal = periode; nomor atomBaris vertikal = golongan; kemiripan sifat

Page 9: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Molekul: Suatu kumpulan minimal dua atom dalam susunan ttt yang terikat oleh gaya kimia (ikatan kimia) perbedaan dengan senyawa ?

Ex: H2, O2, F2, Cl2, Br2, I2, HCl, CO, H2O, O3, NH3

molekul diatomik, molekul poliatomik

Ion: Sebuah atau sekelompok atom yang bermuatan Na Na+ (Kehilangan 1 elektron)

Cl Cl- (Penambahan 1 elektron) Ex: Fe3+, S2-, N3-, NH4+, OH-

kation; anion, ion monoatomik, ion poliatomik

Page 10: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Rumus kimia: Menyatakan komposisi molekul dan senyawa ionik dalam lambang-lambang kimia Rumus Molekul; R. Struktur; R. Empiris

R. Molekul: H2 H2O CH4 Hidrogen Air Metana

R. Struktur: H H H O H H

H C H

Metanol? C8H10N4O2 (hal 42) HR. Empiris: N2H4 menjadi NH2

Page 11: Zat, campuran, unsur dan senyawa

•Rumus senyawa ionik:-gabungan kation (logam) dan anion (non logam)-netral

Ex: K+ + Br- KBr

Zn2+ + I- ZnI2

Al3+ + O2- Al2O3

Penamaan senyawa :

S. Biner: KBr ZnI2 Al2O3 OH- CN-

S. Tersier: LiOH KCN

Page 12: Zat, campuran, unsur dan senyawa

Logam-logam tertentu khususnya logam transisi dapat membentuk lebih dari satu jenis kation dengan muatan berbeda.

Ex: Fe2+ Fe3+ Mn2+ Mn3+ Mn4+

Besi (II) Besi (III) Mangan (II) Mangan (III) Mangan (IV)

Ex: MnO Mn2O3 MnO2 Mangan (II) Oksida Mangan (III) oksida Mangan (IV) oksida

Page 13: Zat, campuran, unsur dan senyawa

•Senyawa molekular:-Tersusun dari unsur-unsur non logamEx: HCl Hidrogen klorida

HBr Hidrogen bromidaCO Karbon monoksidaCO2 Karbon dioksidaSO2 Belerang dioksidaNO2 Nitrogen dioksidaN2O4 ?

CH4 NH3 H2S

Page 14: Zat, campuran, unsur dan senyawa

TerimakasihTerimakasih