kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web...

96
BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan pada prinsip-prinsip good governance dan perjuangan untuk melakukan reformasi disegala bidang telah membuahkan dasar-dasar perubahan dibidang manajemen pemerintahan. Hal tersebut antara lain diwujudkan dalam Tap MPR RINo. XI/MPR/1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme. Peraturan perundang-undangan tersebut menegaskan tekad bangsa untuk senantiasa bersungguh-sungguh mewujudkan. Lebih lanjut dalam undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 disebutkan bahwa asas umum penyelenggaraan Negara meliputi asas kepastian hukum, asas tertib penyelenggaraan negara, asas kepentingan umum, asas keterbukaan, asas proporsionalitas dan asas akuntabilitas. Kemudian didalam penjelasan Undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 dimaksud, dijelaskan bahwa asas akuntabilitas adalah asas yang menentukan bahwa setiap kegiatan dan hasil akhir dari kegiatan penyelenggaraan negara harus dapat dipertanggungjawabkan kepada masyarakat sebagai pemegang kedaulatan tertinggi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Sebagai tindak lanjut Tap MPR dan Undang-undang tersebut, pemerintah telah menerbitkan Inpres No 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas kinerja Instansi Pemerintah 1 LAKIP KECAMATAN MUSTIKAJAYA TAHUN 2016

Transcript of kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web...

Page 1: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan

Pembangunan yang didasarkan pada prinsip-prinsip good governance dan

perjuangan untuk melakukan reformasi disegala bidang telah membuahkan dasar-

dasar perubahan dibidang manajemen pemerintahan. Hal tersebut antara lain

diwujudkan dalam Tap MPR RINo. XI/MPR/1999 tentang Penyelenggaraan

Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme. Peraturan

perundang-undangan tersebut menegaskan tekad bangsa untuk senantiasa

bersungguh-sungguh mewujudkan.

Lebih lanjut dalam undang-undang Nomor 28 Tahun 1999 disebutkan

bahwa asas umum penyelenggaraan Negara meliputi asas kepastian hukum, asas

tertib penyelenggaraan negara, asas kepentingan umum, asas keterbukaan, asas

proporsionalitas dan asas akuntabilitas. Kemudian didalam penjelasan Undang-

undang Nomor 28 Tahun 1999 dimaksud, dijelaskan bahwa asas akuntabilitas

adalah asas yang menentukan bahwa setiap kegiatan dan hasil akhir dari kegiatan

penyelenggaraan negara harus dapat dipertanggungjawabkan kepada masyarakat

sebagai pemegang kedaulatan tertinggi sesuai dengan ketentuan peraturan

perundang-undangan yang berlaku.

Sebagai tindak lanjut Tap MPR dan Undang-undang tersebut, pemerintah

telah menerbitkan Inpres No 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas kinerja Instansi

Pemerintah kemudian berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi No. 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan

Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah,yang

telah dirubah dengan Peraturan Menteri pendayagunaan Aparatur Negara Dan

Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 11 tahun 2016, tentang Road Map

Reformasi Birokrasi 2015-2019. Melalui Keputusan Menteri ini, pemerintah

berusaha mempertanggungjawabkan keberhasilan/ kegagalan pelaksaan misi

organisasi dalam mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan melalui media

pertanggungjawaban secara periodik berupa Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah (LAKIP). LAKIP adalah media Akuntabilitas yang dapat dipakai oleh

Instansi Pemerintah untuk melaksanakan kewajiban untuk menjawab kepada pihak-

pihak yang memerlukan. Oleh karenannya, LAKIP harus dipenuhi oleh setiap

Instansi Pemerintah termasuk pada Tingkat Kecamatan.

1

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 2: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Sesuai Peraturan Daerah Kota Bekasi Nomor 04 Tahun 2004 tentang

pembentukan Wilayah Administrasi Kecamatan Mustikajaya dan Kelurahan Kota

Bekasi, Kecamatan Mustikajaya sebagai salah satu unit kerja terdepan di

lingkungan Pemerintah Kota Bekasi merupakan hasil pemekaran dari Kecamatan

Bantargebang. Percepatan pembangunan dan perkembangan wilayah menimbulkan

pengaruh yang cukup besar, baik secara fisik maupun non fisik di wilayah

Kecamatan Mustikajaya. hal ini terlihat pada beberapa faktor yang menentukan,

diantaranya yaitu:

1. Tingkat pertumbuhan pemukiman baru yang tinggi di wilayah kecamatan

menimbulkan pertambahan penduduk dan berkembangnya berbagai

permasalahan kependudukan;

2. Tingkat pertumbuhan fasilitas umum seperti telepon, prasarana perhubungan,

listrik dan perbelanjaan semakin meningkat;

3. Tingkat kebutuhan prasarana sosial seperti prasarana peribadatan, pendidikan

dan kesehatan meningkat;

4. Karakteristik dan dinamika kehidupan masyarakat menjadi heterogen karena

memiliki keterpaduan antara kehidupan pedesaan dan perkotaan.

Oleh karenanya sebagai SKPD yang relatif baru, Kecamatan Mustikajaya

akan terus berupaya memberikan pelayanan secara maksimal berdasarkan

kemampuan dan kewenangan yang ada, salah satunya dengan memanfaatkan

potensi yang dimiliki warga masyarakat.

B. GAMBARAN UMUM ORGANISASI

Kota Bekasi merupakan bagian dari wilayah metropolitan Jabodetabek dari

waktu ke waktu mengalami perkembangan ekonomi dan jasa yang sangat pesat.

Secara geografis kota Bekasi terletak dibagian utara Jawa Barat 106oc 48’28” –

107oc 27’29” Bujur Timur dan 6oc 10’6” – 6oc 30’6” Lintang Selatan, kondisi

Topografi relatif dasar (kemiringan lahan bervariasi rata-rata 0 - 3%) dan

merupakan daerah beriklim panas dengan suhu berkisar antara 28oc-32oc,

kelembaban 80% - 90%, yang dipengaruhi oleh angin Musim Barat dan Musim

Timur.

Kecamatan Mustikajaya merupakan bagian dari Kota Bekasi yang terletak

diwilayah timur Kota Bekasi yang berperan juga sebagai penyangga Ibukota

Jakarta yang dalam perkembangannya telah menunjukan kemajuan diberbagai

bidang sesuai dengan peran dan fungsinya.

2

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 3: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Luas Wilayah Kecamatan Mustikajaya adalah 2.261.947 Ha yang terdiri

dari empat Kelurahan serta terdiri 630 RT dan 92 RW, keempat kelurahan itu

adalah:

1. Kelurahan Padurenan, luas area : 678.350 Ha;

2. Kelurahan Cimuning, luas area : 500.100 Ha;

3. Kelurahan Mustikajaya, luas area : 930.747 Ha;

4. Kelurahan Mustikasari, luas area : 512.750 Ha.

Berdasarkan pembentukannya, batas Kecamatan Mustikajaya adalah:

1. Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Bantargebang;

2. Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Bantargebang dan

Rawalumbu;

3. Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Tambun Selatan,

Kabupaten Bekasi

4. Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi

Jumlah penduduk Kecamatan Mustikajaya sampai Bulan Desember Tahun

2017 jumlah penduduk Laki-laki 85.806 jiwa dan jumlah penduduk Perempuan

82.943 jiwa. Total Jumlah penduduk sebanyak 168.749 jiwa

Bagan Struktur Organisasi Pemerintah Kecamatan Mustikajaya berdasarkan

Peraturan Daerah No 7 Tahun 2008 tentang Kecamatan dan Kelurahan Kota

Bekasi.

Susunan Organisasi Kecamatan Mustikajaya terdiri dari:

1. Pimpinan adalah Camat;

2. Pembantu pimpinan adalah Sekretariat Kecamatan dan Sub Bagian;

3. Pelaksana adalah Seksi dan kelompok jabatan fungsional.

3

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 4: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI KECAMATAN MUSTIKAJAYA

C. DASAR HUKUM

Dalam penyusunannya, laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

(LAKIP) Kecamatan Mustikajaya Pemerintah Kota Bekasi Tahun 2016 ini juga

memperhatikan arah dan garis kebijakan terkait yang telah dirumuskan, antara lain:

1. Undang-undang Dasar 1945;

2. Undang Nomor 9 Tahun 1996 tentang pembentukan Pemerintah Kotamadya

Daerah Tingkat II Bekasi;

3. Undang-undang Nomor 9 Tahun1996 tetang Penyelenggaraan Negara Yang

Bersih dan Bebas KKN;

4. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional;

5. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah;

6. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan

Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;

7. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan

Pemerintah dan Provinsi Sebagai Daerah Otonom;

8. Peraturan Pemerintah Nomor 108 Tahun 2000 tetang Tata Cara Pertanggung

Jawaban Keuangan Daerah;

9. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi

Perangkat Daerah;

10. Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah;

4

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

CAMAT

SEKRETARIS KECAMATAN

SUB BAGIAN TATA USAHA

SUB BAGIAN KEUANGAN

SEKSIPEMERINTAHAN

SEKSITRANTIB

SEKSIEKBANG

SEKSIKESSOS

SEKSIPEMBERDAYAAN

MASYARAKAT

JABATAN FUNGSIONAL

Page 5: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

11. Surat Keputusan Kepala LAN Nomor 239/IX/6/8/2003 tentang Perbaikan

Pedoman Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;

12. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

No. 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan

Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

13. Peraturan menteri pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

no. 11 Tahun 2015 tentang Road Map Reformasi Birokrasi 2015-2019.

14. Keputusan Walikota Bekasi Nomor 03 Tahun 2004 tentang Pembentukan

Kecamatan Mustikajaya Kota Bekasi;

15. Keputusan Walikota Bekasi No 3 Tahun 2004 tentang Tugas Pokok dan

Fungsi Kecamatan Mustikajaya Kota Bekasi;

16. Dokumen Rencana Tata Ruang dan Wilayah ( RT RW ), Arah Kebijakan

Umum (AKU), Standar Pelayanan Minimal (SPM) Kota Bekasi.

D. SISTEMATIKA PENYUSUNAN

Penyusunan Penulisan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

(LAKIP) Kecamatan Mustikajaya Pemerintah Kota Bekasi Tahun 2017 ini adalah

sebagai berikut :

BAB. I Pendahuluan

Pada Bagian ini akan dijabarkan mengenai : Latar Belakang, Dasar

Hukum dan Sistematika Penyajian.

BAB. II Rencana Strategis dan Rencana Kinerja

Pada Bagian ini akan di jabarkan mengenai : Review Rencana Srategis

2013 – 2018, Rencana Kinerja Tahun 2017, Penetapan Kinerja Tahun

2017 dan Rencana Anggaran.

BAB. III Akuntabilitas Kinerja

Pada bagian ini akan di jabarkan mengenai Kerangka Pengukuran

Kinerja, Evaluasi dan Analisis Hasil Pengukuran Kinerja, Akuntabilitas

Keuangan

BAB. IV Penutup

Bab ini berisi penjelasan keberhasilan dan kegagalan kinerja yang telah

ditetapkan.

5

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 6: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BAB II

RENCANA STRATEGIS DAN RENCANA KINERJA

A. RENCANA STRATEGIS KECAMATAN MUSTIKAJAYA TAHUN 2013-

2018 PERUBAHAN

1. VISI DAN MISI

a. Visi

Dalam upaya mewujudkan harapan dan aspirasi stakeholders serta

melaksanakan tugas pokok dan fungsinya maka pernyataan Visi

Kecamatan Mustikajaya adalah : “TERWUJUDNYA PELAYANAN

PRIMA MENUJU MASYARAKAT MAJU, SEJAHTERA DAN

IHSAN”.

Penjelasan Visi tersebut adalah:

Kecamatan Mustikajaya

Wilayah Kerja Camat Mustikajaya sebagai perangkat daerah

Pelayanan Prima

Pelayanan yang dilakukan aparat pemerintah sebagai pemenuhan

kebutuhan masyarakat dilakukan dengan ramah, cepat,

transparan, mudah dan profesional

Adanya upaya untuk memperbaiki kinerja, etos kerja dan

kapasitas birokrasi

Menuju

Tujuan atau arah yang akan dicapai

Masyarakat Maju

masyarakat yang menikmati standar hidup yang relatif tinggi

melalui teknologi tinggi dan ekonomi yang merata.

Sejahtera

Masyarakat dengan kondisi yang baik, dimana orang-orangnya

dalam keadaan makmur, sehat dan damai serta kebutuhan dasar

masyarakatnya dapat terpenuhi baik fisik dan non fisik

Bernuansa Ihsan

Pemerintahan yang baik

Berbudi pekerti luhur

Masyarakat yang bertaqwa yang menjadikan agama dan segala

etika moralitas yang ada di dalamnya sebagai landasan hidup dan

6

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 7: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

kehidupan, menjadikan nilai-nilai agama sebagai “ruh” dalam

pembangunan

Penjelasan Visi tersebut adalah bahwa Visi tersebut mengandung

makna adanya hasrat untuk mewujudkan Kecamatan Mustikajaya agar

berkembang secara berkelanjutan dan mendukung Visi Kota Bekasi yaitu

Bekasi Maju, Sejahtera dan Ihsan.

b. Misi

Misi merupakan pernyataan yang menetapkan tujuan instansi

pemerintah dan sasaran yang ingin dicapai. Pernyataan misi membawa

organisasi kepada suatu fokus. Misi menjelaskan mengapa organisasi itu

ada, apa yang dilakukannya dan bagaimana melakukannya.

Misi adalah sesuatu yang dilaksanakan/ diemban oleh instansi

pemerintah, sebagai penjabaran dari visi yang telah ditetapkan.

Dengan pernyataan misi diharapkan seluruh pegawai dan pihak

yang berkepentingan dapat mengenal instansi pemerintah dan mengetahui

peran dan programnya serta hasil yang diperoleh dimasa mendatang.

Pernyataan misi yang jelas akan memberikan arahan jangka

panjang dan stabilitas salam manajemen dan kepemimpinan Kecamatan

Mustikajaya Kota Bekasi.

1. Mewujudkan pelayanan publik yang terintegritas melalui aparatur

yang professional;

2. Mendorong terciptanya prakarsa dan partisipasi masyarakat melalui

pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan;

3. Mewujudkan Ketentraman, Ketertiban dan Kenyamanan.

2. TUJUAN DAN SASARAN SERTA CARA MENCAPAINYA

a. Tujuan Dan Sasaran

Tujuan merupakan penjabaran atau implementasi dari pernyataan Misi.

Tujuan dan sasaran dari 3 (tiga) Misi Kecamatan Mustikajaya adalah

sebagai berikut:

7

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 8: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Misi 1 : Mewujudkan pelayanan publik yang terintegritas melalui aparatur yang professional

Tujuan misi 1:Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik, profesional dan akuntable

Sasaran misi 1:

Tersedianya pelayanan publik yang prima

Misi 2 : Mendorong terciptanya prakarsa dan partisipasi masyarakat

melalui pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan.

Tujuan misi 2:

Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan.

Sasaran misi 2 :

Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam pembangunan.

Misi 3 : Mewujudkan Ketentraman, Ketertiban dan Kenyamanan.

Tujuan misi 3 :

Meningkatkan Ketentraman, Ketertiban dan Kenyamanan Lingkungan.

Sasaran misi 3 :

Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

b. Strategi dan Kebijakan

Strategi dan arah kebijakan merupakan rumusan perencanaan

komprehensif mengenai bagaimana organisasi mencapai tujuan dan

sasaran Renstra dengan efektif dan efisien. Selain melakukan perencanaan

komprehensif, perencanaan strategis juga dapat digunakan untuk

melakukan transformasi, reformasi dan perbaikan kinerja birokrasi.

Perencanaan strategis tidak saja mengagendakan aktivitas pembangunan,

tetapi juga segala program yang mendukung dan menciptakan layanan

masyarakat tersebut dapat dilakukan dengan baik termasuk di dalamnya

upaya memperbaiki kinerja dan kapasitas birokrasi, sistem manajemen

dan pemanfaatan teknologi informasi.

8

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 9: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Misi ke 1 : Mewujudkan pelayanan publik yang terintegritas

melalui aparatur yang profesional

Strategi dan arah kebijakan misi ini dijabarkan menurut sasarannya

sebagai berikut :

a) Tersedianya pelayanan publik yang prima

Strategi dan arah kebijakan yang akan dilakukan adalah:

- Meningkatkan Indeks Kepuasan Masyarakat

- Menindaklanjuti pengaduan pelayanan publik.

- Melaksanakan standar operasional pelayanan

- Meningkatkan sarana dan prasarana pelayanan publik

- Meningkatnya sistem pelaporan capaian kinerja dan

keuangan

- Meningkatnya disiplin kerja aparatur

- Mendorong aparatur untuk meningkatkan kemampuan

dalam pendidikan dan pelatihan

- Meningkatkan kualitas perencanan, pengawasan dan

pengendalian, pengelolaan keuangan dan aset,

penyelenggaraan perijinan dan pelayanan pemerintahan

lainnya.

Misi ke 2 : Mendorong terciptanya prakarsa dan partisipasi

masyarakat melalui pemberdayaan masyarakat dalam

pembangunan.

Strategi dan arah kebijakan misi ini dijabarkan menurut sasarannya

sebagai berikut:

a). Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam pembangunan

Strategi dan arah kebijakan yang akan dilakukan adalah:

- Terlaksananya Forum Koordinasi Pembangunan

Kecamatan dan Kelurahan

- Melaksanakan pembinaan penyelenggaraan kegiatan RT

dan dan RW di Kecamatan Mustikajaya

- Melaksanakan peningkatan peran serta masyarakat dalam

kegiatan kemasyarakatan, kegiatan kewanitaan, kegiatan

kepemudaan, kegiatan keolahragaan, kegiatan keagamaan.

9

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 10: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

- Melaksanakan koordinasi pembinaan kehidupan kerukunan

beragama

- Melaksanakan pembinaan kelembagaan dan organisasi

kemasyarakat

- Meningkatkan swadaya masyarakat terhadap program

pemberdayaan masyarakat

- Meningkatkan Program PKK

- Meningkatkan Posyandu Mandiri di Kecamatan

Mustikajaya

Misi ke 3 : Mewujudkan Ketentraman, Ketertiban dan

Kenyamanan

Strategi dan arah kebijakan misi ini dijabarkan menurut sasarannya

sebagai berikut :

a). Terciptanya ketentraman, ketertiban dan kenyamanan

lingkungan di masyarakat

Strategi dan arah kebijakan yang akan dilakukan adalah;

- Meningkatkan peran serta masyarakat dalam menciptakan

wilayah tertib K3 di Kecamatan Mustikajaya.

c. Program

Program adalah kumpulan kegiatan yang sistematis dan terpadu

untuk mendapatkan hasil yang dilaksanakan oleh satu atau beberapa

instansi pemerintah ataupun dalam rangka kerja sama dengan masyarakat

guna mencapai sasaran tertentu.

Sebagai organisasi perangkat daerah yang bertugas membantu

Walikota dalam melaksanakan kewenangan pemerintahan yang

dilimpahkan oleh Walikota untuk menangani sebagian urusan otonomi

daerah dan tugas pembantuan serta tugas pemerintahan umum lainnya

sesuai wilayah kerjanya. Berdasarkan kebijakan, sasaran, program yang

tertuang dalam RPJMD, maka Program dan Kegiatan Kecamatan

Mustikajaya dilaksanakan pada Tahun 2017 adalah :

a) Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

- Penyelenggaraan Pelayanan Perijinan di kecamatan Mustikajaya

10

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 11: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Indikator sasarannya :

- Meningkatkan Indeks Kepuasan Masyarakat

- Menurunkan tingkat pengaduan masyarakat tentang layanan

publik.

b) Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan.

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

- Penguatan Kapasitas Kader Posyandu dan PKK Kecamatan

Mustikajaya.

- Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan di Kecamatan

Mustikajaya.

- Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di Kecamatan

Mustikajaya.

- Penyelenggaraan Kegiatan Kemasyarakatan dan Keagamaan di

Kecamatan Mustikajaya.

- Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan Mustikajaya.

- Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikajaya.

- Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikasari.

- Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Padurenan.

- Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Cimuning.

Indikator Sasaran :

- Persentase Posyandu Mandiri

- Persentase PKK Aktif

- Persentase keikutsertaan masyarakat dalam proses perencanaan

pembangunan.

- Persentase tersedianya monografi Kelurahan dan Kecamatan

yang lengkap dan terbaharui

- Persentase swadaya masyarakat terhadap program pemberdayaan

masyarakat

c) Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

- Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan

- Peningkatan Ketertiban dan Keamanan

11

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 12: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Indikator Sasaran :

-Persentase wilayah tertib K3

d) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

- Penyediaan jasa surat menyurat

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

- Penyediaan jasa kebersihan kantor

- Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

- Penyediaan alat tulis kantor

- Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

- Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

- Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

- Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

- Penyediaan makanan dan minuman

- Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

- Penyebarluasan informasi penyelenggaraan pemerintah daerah

- Penyediaan jasa tenaga administrasi/teknis perkantoran

- Penyediaan jasa keamanan kantor

Indikator Sasaran :

- Optimalisasi tersedianya pelayanan administrasi perkantoran

e) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

-Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor

-Pemeliharaan rutin /berkala kendaraan dinas/operasional

Indikator Sasaran :

-Optimalisasi peningkatan sarana dan prasarana aparatur

f) Program Peningkatan Disiplin Aparatur

Program ini direalisasikan melalui kegiatan:

- Pengadaan Pakaian Khusus Hari-hari Tertentu

- Pengadaan Pakaian Olahraga

Indikator Sasaran :

- Persentase peningkatan disiplin aparatur

12

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 13: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

g) Program Peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan;

Program ini direalisasikan melalui kegiatan :

- Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja

SKPD

-Penyusunan laporan keuangan

Indikator Sasaran :

Optimalisasi peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan

13

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 14: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

B. RENCANA KINERJA TAHUN 2017

Rencana Kinerja yang dilaksanakan oleh Kecamatan Mustikajaya pada Tahun 2016 adalah sebagai berikut :

Tabel. 1

INDIKATOR KINERJA UTAMAKECAMATAN MUSTIKAJAYA KOTA BEKASI

TAHUN 2017

NO

SASARAN STRATEGIS

INDIKATOR KINERJA UTAMA

SATUAN PENJELASANALASAN FORMULASI/ CARA

PENGUKURANSUMBER DATA

1. Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

Indeks Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

Survey Indeks Kepuasan Masyarakat Hasil Survey

2. Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

Persen Dokumen yang memuat usulan perencanaan pembangunan yang digunakan sebagai dasar Usulan Musrembang Tingkat Kota

(Jumlah elemen masyarakat yang diundang dalam proses perencanaan pembangunan)/(Jumlah elemen masyarakat yang hadir) x 100%

Evaluasi dan Hasil Perhitungan

    Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan yang Lengkap dan Terbaharui

Persen Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

(Jumlah dokumen monografi kelurahan dan kecamatan yang lengkap dan terbaharui) / (jumlah kelurahan dan kecamatan) x100%

Evaluasi dan Hasil Perhitungan 

13

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 15: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Persentase Posyandu Mandiri

Persen Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

(Jumlah Posyandu Mandiri)/(Jumlah Posyandu) x100%

Evaluasi dan Hasil Perhitungan

Persentase PKK Aktif Persen Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

(Jumlah PKK aktif)/(Jumlah PKK) x100%

Evaluasi dan Hasil Perhitungan

Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

Persen Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

(Jumlah Swadaya masyarakat dalam program pemberdayaan masyarakat)/(Jumlah Nilai Program Pemberdayaan Masyaarakat) x100%

Evaluasi dan Hasil Perhitungan

3. Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

Persentase Wilayah Tertib K3

Persen Demi Tercapainya Target pada RPJMD Perubahan 2013 - 2018 Kota Bekasi

Wilayah Tertib K3= (Jumlah Titik K3 yang telah ditertibkan / Jumlah Titik K3) x 100%

Monitoring dan Hasil Perhitungan

Tabel. 2

INDIKATOR PROGRAM SKPD TAHUN 2017

14

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 16: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

NO SASARAN STRATEGIS PROGRAM INDIKATOR PROGRAM SATUAN TARGET

1. Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

Indeks Kepuasan Masyarakat % 78

2. Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

% 90

Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan Yang Lengkap dan Terbaharui

% 100

Persentase Posyandu Mandiri % 9

Persentase PKK Aktif % 100

Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

% 40

3. Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

Persentase Wilayah Tertib K3 % 100

4. Meningkatnya kualitas pelayanan publik dan akuntabilitas kinerja

Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

Optimalisasi Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

% 100

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Optimalisasi Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

% 100

15

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 17: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Program Peningkatan Disiplin Aparatur Optimalisasi Peningkatan Disiplin Aparatur % 100

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Optimalisasi Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

% 100

Tabel. 3TUJUAN DAN SASARAN

REVIEW RENSTRA KECAMATAN MUSTIKAJAYA 2013 - 2018

16

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 18: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tujuan Sasaran IndikatorSasaran Program Dan Kegiatan

Indikator Kinerja Program

(Outcome) Dan Kegiatan (Output)

Data Capaian

Pada Tahun Awal

Target Kinerja Pada Tahun Ke - Data Capaian

Pada Tahun Akhir2014 2015 2016 2017 2018

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

                 

Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik

1.

Tersedianya pelayanan publik yang prima

1.

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM )

I PROGRAM PENINGKATAN PELAYANAN MASYARAKAT DI KECAMATAN

Kegiatan :

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

70% 72% 74% 76% 78% 80% 80%

1 Penyelenggaraan pelayanan perijinan dan non perijinan di Kecamatan Mustikajaya

  72% 74% 76% 78% 80% 80%

II PROGRAM PENINGKATAN PELAYANAN PERIJINAN

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

70% 72% 74% - - - -

1. Penyelenggaraan pelayanan perijinan di Kecamatan Mustikajaya

   - 72% 74% - - - 74%

2. Survey Kepuasan masyarakat di Kecamatan Mustikajaya

   - - 74% - - 74%

       

III PROGRAM PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN APARATUR

Peningkatan kemampuan aparatur

- - 100% - - - 100%

17

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 19: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

  Kegiatan :  

1 Pembinaan dan pengembangan aparatur kecamatan dan kelurahan di Kecamatan Mustikajaya

   - - 100% - - - 100%

Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan.

1.

Meningkatnya Partisipasi masyarakat dalam pembangunan

 

Partisipasi Masyarakat Dalam Proses Pembangunan

I PROGRAM PENINGKATAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN

Persentase Keikutsertaan Masyarakat dlm proses Perencanaan Pembangunan

60% 75% 85% 90% 90% 90% 90%

Persentase Tersedianya monografi kelurahan dan kecamatan yang lengkap dan terbaharui

50% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

Persentase Posyandu Mandiri

N/A 6% 7% 8% 9% 10% 10%

Persentase PKK Aktif

- 100% 100% 100% 100% 100% 100%

Persentase Swadaya Masyarakat terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

30% 35% 35% 40% 40% 45% 45%

Kegiatan :

18

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 20: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

1. Penyusunan rencana pembangunan Kecamatan Mustikajaya

Persentase Keikutsertaan Masyarakat dalam proses Perencanaan Pembangunan

60% - - - 90% 90% 90%

2. Penyelenggaraan Kegiatan Kemasyarakatan dan Keagamaan di Kecamatan Mustikajaya

PersentaseKeikutsertaan masyarakat dalam kegiatan keagamaan, pemuda, olahraga, dan kewanitaan

60% 75% 85% 90% 90% 90% 90%

3. Penyelenggaraan kegiatan RT dan RW di Kecamatan Mustikajaya

 Persentase Tersedianya monografi kelurahan dan kecamatan yang lengkap dan terbaharui

 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

4. Evaluasi kinerja kelurahan di Kecamatan Mustikajaya

Persentase Tersedianya monografi kelurahan dan kecamatan yang lengkap dan terbaharui

50% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

19

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 21: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

5. Penguatan Kapasitas Kader Posyandu dan PKK Kecamatan Mustikajaya

Persentase Posyandu Mandiri

N/A - - - 9% 10% 10%

Persentase PKK Aktif

- - - - 100% 100% 100%

6. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikajaya

Persentase Swadaya Masyarakat terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

30% - - - 40% 45% 45%

7. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikasari

Persentase Swadaya Masyarakat terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

30% - - - 40% 45% 45%

8. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Padurenan

Persentase Swadaya Masyarakat terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

30% - - - 40% 45% 45%

9. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Cimuning

Persentase Swadaya Masyarakat terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

30% - - - 40% 45% 45%

10. Penyelenggaraan kegiatan keagamaan, pemuda, olahraga,

Persentase Keikutsertaan

60% 75% - 85% - 90%

20

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 22: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

dan kewanitaan di Kecamatan Mustikajaya.

Masyarakat dalam kegiatan keagamaan, olahraga, dan keanitaan

II PROGRAM PENINGKATAN PARTISIPASI MASYARAKAT KELURAHAN DAN KECAMATAN DALAM PEMBANGUNAN

Persentase Keikutsertaan Masyarakat dalam Proses Perencanaan Pembangunan

100% 100% 100% 100% - - 100%

Kegiatan :  

1. Penyusunan rencana pembangunan Kecamatan Mustikajaya

    - 100% 100% - - -

2. Penyelenggaraan kegiatan RT dan RW di Kecamatan Mustikajaya

    100% 100% - - - -

3. Pengadaan sarana dan prasarana serta peningkatan kinerja Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - -

4. Gerakan pelestarian K3 di Kecamatan Mustikajaya

    100% 100% - - - -

5. Fasilitasi kegiatan kemasyarakatan di Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - - -

21

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 23: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

6. Penyelenggaraan Pembinaan STQ, MTQ dan Pawai Budaya/Taaruf/Alegoris

    - 100% - - - -

III PROGRAM PEMBINAAN KEWILAYAHAN DAN KEMASYARAKATAN

Capaian Prestasi Kecamatan

- 100% 100% - - - 100%

   

Kegiatan :  

1. Pembinaan administrasi pemerintahan dan kependudukan

    100% 100% - - - 100%

2. Pembinaan kelembagaan dan organisasi kemasyarakatan di Kecamatan Mustikajaya

    100% 100% - - - 100%

3. Pembinaan Keagamaan, Keolahragaan dan Kewanitaan di Kecamatan Mustikajaya

    100% 100% - - - 100%

4. Lomba dondang dan adu bedug     100% - - - 100%

5. Peringatan HUT RI tingkat Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - 100%

6. Peringatan HUT Kota Bekasi tingkat Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - 100%

7. Penyelenggaraan pelayanan administrasi terpadu di Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - 100%

8 Penyelenggaraan Kegiatan PPK Tingkat Kecamatan Mustikajaya

    100% - - - 100%

22

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 24: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

9 Penyelenggaraan Lomba Kinerja Kecamatan dan Kelurahan

    100% - - - 100%

Meningkatkan ketentraman, ketertiban dan kenyamanan lingkungan

1.

Terpeliharanya ketentraman, dan ketertiban masyarakat

 

Persentase Wilayah Tertib K3

IV PROGRAM PENINGKATAN KEAMANAN DAN KENYAMANAN LINGKUNGAN

Persentase Wilayah Tertib K3

100% -  100% 100% 100% 100% 100%

       Kegiatan :    

         1 Peningkatan kebersihan dan

kenyamanan lingkungan    -  - 100% 100% 100% 100%

         2 Peningkatan ketertiban dan

keamanan     - - 100% 100% 100% 100%

         

3 Penertiban Spanduk dan PKL di Kecamatan Mustikajaya

     - 100% - - - -

Meningkatnya kualitas pelayanan publik dan akuntabilitas kinerja

Optimaslisasi Tersedianya Pelayanan Administrasi Perkantoran

I. PROGRAM PENINGKATAN PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

Optimaslisasi Tersedianya Pelayanan Administrasi Perkantoran

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

Kegiatan :

1 Penyediaan jasa surat menyurat     100% 100% 100% 100% 100% 100%

2 Penyediaan jasa komunikasi     100% 100% 100% 100% 100% 100%

23

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 25: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

sumber daya air dan listrik        3 Penyediaan jasa kebersihan

kantor    100% 100% 100% 100% 100% 100%

4 Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

5 Penyediaan alat tulis kantor     100% 100% 100% 100% 100% 100%

        6 Penyediaan barang dan cetakan dan penggandaan

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

          7 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

    - 100% 100% 100% 100% 100%

          8 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

          9 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

          10 Penyediaan makanan dan minuman

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

          11 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

          12 Penyediaan jasa tenaga administrasi/ Teknis perkantoran

    100% 100% 100% 100% 100% 100%

13 Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

- - - 100% 100% 100%

          14 Penyediaan jasa keamanan kantor     100% 100% 100% 100% 100% 100%

          15 Penataan Arsip     - - - 100% 100% 100%

        Optimalisasi Peningkatan Sarana Dan

II PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA APARATUR

Optimalisasi Peningkatan Sarana Dan Prasarana

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

24

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 26: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Prasarana Perkantoran

Perkantoran

                                  Kegiatan :          1 Pemeliharaan rutin/ berkala

gedung kantor  100% 100% 100% 100% 100% 100%

                       2 Pemeliharaan rutin/ brkala

kendaraan dinas/operasional  100% 100% 100% 100% 100% 100%

                           

                             

       

Optimalisasi Peningkatan Disiplin Aparatur

III PROGRAM PENINGKATAN DISIPLIN APARATUR

Optimalisasi Peningkatan Disiplin Aparatur

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

                        

          Kegiatan :                

         

1 Pengadaan pakaian Pakaian Dinas beserta perlengkapannya

 

  100% 100% - 100% 100% 100%

         

2 Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu

 

  - - 100% - - -

         

3 Pengadaaan pakaian olahraga

 

  100% 100% 100% 100% 100% 100%

                                     Optimalisasi

peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian

IV PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Optimalisasi peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Dan Keuangan

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

25

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 27: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Kinerja Dan Keuangan

                         

                        

          Kegiatan :              

         

1 Penyusunan laporan keuangan semesteran

    100% 100% - - - -

         

2 Penyusunan laporan keuangan akhir tahun

 

  100% 100% - - - -

          3 Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

     - 100% 100% 100% 100% 100%

         

 

 

         

         4 Penyusunan laporan keuangan

    -  - 100% 100% 100% 100%

                             

26

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 28: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

C. PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017

Penetapan kinerja sebagai penjabaran dari sasaran dan program yang telah

ditetapkan dalam Rencana Strategis, yang akan dilaksanakan oleh instansi

pemerintah melalui berbagai kegiatan tahunan. Didalam penetapan kinerja

ditetapkan sasaran kinerja tahunan untuk seluruh indikator kinerja yang ada pada

tingkat sasaran dan kegiatan. Penyusunan Penetapan Kinerja dilakukan seiring

dengan agenda penyusunan dan kebijakan anggaran serta merupakan komitmen

bagi instansi untuk mencapainya dalam tahun tertentu.

Dalam menentukan Penetapan Kinerja ditentukan sesuai dengan sasaran yang

telah direncanakan dalam Review Rencana Strategis Kecamatan Mustikajaya

Tahun 2013-2018.

Adapun Penetapan Kinerja Tahun 2017 Kecamatan Mustikajaya dalam tabel

berikut ini :

27

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 29: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tabel. 4

PENETAPAN KINERJA TAHUN 2017

NO SASARAN STRATEGIS RPJMD INDIKATOR SASARAN STRATEGIS RPJMD

TARGET INDIKATOR

SASARAN STRATEGIS

RPJMD

PROGRAM INDIKATOR KINERJA PROGRAM

TARGET KINERJA PROGRAM

RPJMD RENSTRA

1. Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM ) 78 Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

Indeks Kepuasan Masyarakat ( IKM ) 78 78

2. Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

90 % Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

90 % 90 %

    Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan yang Lengkap dan Terbaharui

100 % Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan yang Lengkap dan Terbaharui

100 % 100 %

    Persentase Posyandu Mandiri 9 % Persentase Posyandu Mandiri 9 % 9 %

    Persentase PKK Aktif 100 % Persentase PKK Aktif 100 % 100 %

27

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 30: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

    Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

40 % Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

40 % 40 %

3 Terpeliharanya Ketentraman Dan Ketertiban Masyarakat

Persentase Wilayah Tertib K3 100 % Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

Persentase Wilayah Tertib K3 100 % 100 %

28

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 31: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

D. RENCANA ANGGARAN TAHUN 2017

Adapun rencana anggaran tahun 2017 dan perencanaan yang telah

dilaksanakan di Kecamatan Mustikajaya dapat dilihat dalam tabel berikut ini :

Tabel 5Rencana Anggaran

Satuan Kerja Kecamatan Mustikajaya Tahun 2017

NO PROGRAM DAN KEGIATAN ANGGARAN( Rp )

BELANJA TOTAL 17.528.753.000

I BELANJA TIDAK LANGSUNG 6.761.303.000

Belanja Pegawai 6.761.303.000

II BELANJA LANGSUNG 19.069.642.000

A. Belanja Langsung Non Urusan 4.282.642.000

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1. Penyediaan Jasa Surat Menyurat

2. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber daya air dan listrik

3. Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

4. Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan Kerja

5. Penyediaan Alat Tulis Kantor

6. Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

7. Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

8. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

9. Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan

10. Penyediaan Makanan dan Minuman

11. Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke luar daerah

12. Penyediaan Jasa Tenaga Administrasi / Teknis Perkantoran

13. Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

14. Penyediaan Jasa Keamanan Kantor

15. Penataan Arsip

3.601.142.000

18.000.000

153.000.000

57.000.000

67.200.000

120.000.000

100.000.000

190.000.000

35.000.000

51.600.000

105.717.000

60.000.000

2.167.750.000

150.000.000

280.875.000

45.000.000

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

1. Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

2. Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas / Operasional

414.000.000

90.000.000

324.000.000

3 Program Peningkatan Disiplin Aparatur

1. Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

2. Pengadaan Pakaian Olah Raga

204.000.000

90.000.000

114.000.000

27

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 32: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

4 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan

Keuangan

1. Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

2. Penyusunan Laporan Keuangan

63.500.000

18.500.000

45.000.000

B. Belanja Langsung Urusan 14.787.000.000

5 Program Peningkatan Keamanan Kenyamanan Lingkungan

1. Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan di Kecamatan Mustikajaya

2. Peningkatan Ketertiban dan Keamanan di Kecamatan Mustikajaya

640.000.000

500.000.000

140.000.000

6 Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

1. Penguatan Kapasitas Kader Posyandu dan PKK Kecamatan Mustikajaya

2. Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan Mustikajaya

3. Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di Kecamatan Mustikajaya

4. Penyelenggaraan Kegiatan Kemasyarakatan dan Keagamaan di Kecamatan Mustikajaya

5. Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan Mustikajaya

6. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikajaya

6. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Mustikasari

6. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Padurenan

6. Penyelenggaraan Program P3BK di Kelurahan Cimuning

13.947.000.000

3.763.800.000

150.000.000

5.627.160.000

1.316.040.000

90.000.000

750.000.000

750.000.000

750.000.000

750.000.000

7 Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

1. Penyelenggaraan Pelayanan Perijinan dan Non Perijinan di Kecamatan Mustikajaya

200.000.000

200.000.000

28

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 33: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

Akuntabilitas kinerja adalah kewajiban perorangan, badan hukum atau

pimpinan untuk mempertanggungjawabkan secara transparan kepada pihak-pihak yang

berwenang menerima pelaporan akuntabilitas/pemberi amanah.

Kecamatan Mustikajaya selaku pengemban amanah masyarakat Kota Bekasi

khususnya Kecamatan Mustikajaya melaksanakan kewajiban berakuntabilitas melalui

penyajian Laporan Akuntabilitas Kinerja Kecamatan Mustikajaya, yang dibuat sesuai

dengan ketentuan Inpres Nomor 7 Tahun 1999 mengenai AKintabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah dan Keputusan LAN RI No. 239/IX/6/8 Tahun 2003 dan Peraturan Menteri

Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi No. 29 tahun 2010 tentang

Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah. Laporan yang dibuat akan memberikan gambaran tingkat pencapaian kinerja

baik keberhasilan kinerja yang telah dicapai maupun kegagalan Tahun 2016

A. KERANGKA PENGUKURAN KINERJA

Dengan mengacu pada ketentuan yang berlaku dalam Inpres No. 7 Tahun

1999 dan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi

Birokrasi No. 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan

Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah, Kinerja Kecamatan

Mustikajaya diukur berdasarkan tingkat pencapaian kinerja sasaran.

Untuk mengetahui gambaran mengenai tingkat pencapaian kinerja sasaran

dilakukan melalui media rencana kinerja yang kemudian dibandingkan dengan

realisasinya.

Pencapaian kinerja sasaran diperoleh dengan cara membandingkan target

dengan realisasi indikator sasaran melalui Formulir PK ( Pengukuran Kinerja )

Kemudian atas hasil pengukuran kinerja tersebut dilakukan evaluasi untuk

mengetahui keberhasilan dan kegagalan pencapaian sasaran strategis yang terkait

dengan Visi Misi Kecamatan Mustikajaya. Untuk mempermudah interprestasi atas

pencapaian sasaran diberlakukan penggunaan nilai disertai makna dari nilai

tersebut yaitu :

- 100 keatas : Target Tercapai

- Dibawah 100 : Target tidak tercapai

29

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 34: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Selanjutnya berdasarkan hasil evaluasi kinerja dilakukan analisa pencapaian

kinerja untuk memberikan informasi yang lebih transparan mengenai sebab-sebab

tercapainya atau tidak tercapainya kinerja yang diharapkan.

1. Indikator Kinerja

Indikator kinerja adalah ukuran kuantitatif dan kualitatif yang menggambarkan

tingkat pencapaian suatu sasaran atu tujuan tertentu yang telah ditetapkan

dengan memperhitungkan indikator masukan (inputs), keluaran (outputs) serta

hasil (outcomes).

2. Indikator Kinerja sasaran

Indikator sasaran adalah sesuatu yang dapat menunjukan secara signifikan

mengenai keberhasilan atau kegagalan pencapaian sasaran. Indikator sasaran

dilengkapi dengan target kuantitatif dan satuannya untuk mempermudah

pengukuran pencapaian sasaran.

B. EVALUASI DAN ANALISIS HASIL PENGUKURAN KINERJA

1. Analisa dan Evaluasi Pencapaian Sasaran

Pengukuran pencapaian sasaran adalah untuk mengukur keberhasilan

atau kegagalan terhadap sasaran yang telah ditetapkan dalam rangka

pencapaian tujuan yang telah ditetapkan dalam pencapaian visi dan misi dari

Kecamatan Mustikajaya.

Sasaran Kinerja yang dilaksanakan pada tahun 2017 di Kecamatan

Mustikajaya yaitu Tersedianya Pelayanan Publik yang Prima, Terpeliharanya

Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat, Meningkatnya Partisipasi

Masyarakat Dalam Pembangunan.

Kinerja yang telah di capai Kecamatan Mustikajaya berupa pencapaian

sasaran. Sasaran – sasaran yang dimaksud merupakan yang tercantum dan

telah di tetapkan dalam Review RPJMD Kota Bekasi pada Tahun 2013 -2018.

30

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 35: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tabel. 6 Indikator Kinerja SKPD yang Mengacu pada Tujuan dan Sasaran Revisi RPJMD

No. Indikator Sasaran Bidang Urusan dan Program-Kegiatan

Indikator Kinerja Program (outcome) Satuan

Kondisi

Kinerja Pada Awal

RPJMD

Target Capaian Setiap TahunKondisi Kinerja

Pada Akhir Periode RPJMD2014 2015 2016 2017 2018

Target Target Target Target Target Target

1 2   3 4 5 6 7 8 9 10 11 121 Tersedianya Pelayanan

Publik yang Prima  Program Peningkatan

Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

Indeks 70 72 74 76 78 80 80

2 Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

  Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat dalam Proses Perencanaan Pembangunan

% 60 75 85 90 90 90 90

Persentase Tersedianya monografi kelurahan dan kecamatan yang

% 50 100 100 100 100 100 100

33

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 36: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

lengkap dan terbaharui

Persentase Posyandu Mandiri

% N/A 6 7 8 9 10 10

Persentase PKK Aktif % 100 100 100 100 100 100 100

Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

% 30 35 35 40 40 45 45

3 Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

  Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

Persentase Wilayah Tertib K3

% 100 100 100 100 100 100 100

34

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 37: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Sasaran Kinerja yang dilaksanakan pada Tahun 2016 di Kecamatan Mustikajaya

dengan indikator sebagai berikut :

I. Sasaran Kinerja : Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

Program : Peningkatan Pelayanan Masyarakat di KecamatanIndikator : 1. Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 78 %. Realisasi (inputs) 80 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=80

78x100 %=102,56 %. Hasil (outcomes)

yang dicapai Meningkatnya kualitas pelayanan masyarakat.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)Penyelenggaraan Pelayanan Perijinan dan Non Perijinan

Indeks Kepuasan Masyarakat

78 %Hasil Survey kepuasan dilakukan terhadap 150 orang yang di survey secara acak dengan indikator penilaian :

Bobot 1 : Sangat PuasBobot 2 : PuasBobot 3 : CukupBobot 4 : Kurang PuasBobot 5 : Tidak Puas

¿ Hasil SurveyTarget IKM

x 100 %

¿ 80 %78 %

x 100%=102,56 %

Terlaksananya Survey IKM

2 kali 2 kali

¿ 2kali2kali

=100 %

Fasilitasi Operasional Petugas Pelayanan Perijinan dan Non Perijinan

22 orang 22 orang

¿ 22orang22orang

=100 %

Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi Perijinan dan Non Aparatur

35 orang 35 orang

¿ 35orang35orang

=100 %

Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi Perijinan dan Non Perijinan RW

92 orang 92 orang

¿ 92orang92orang

=100 %

Tersedianya Monitor LCD Touch Screen

1 unit 1 unit

¿ 1unit1unit

=100 %

Tersediannya Scanner 1 unit 1 unit

¿ 1unit1unit

=100 %

Tersedianya Desktop Mini PC

1 unit 1 unit

¿ 1unit1unit

=100 %

32 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 38: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

II. Sasaran Kinerja : Meningkatnya Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan

Program : Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan.

Indikator : 1. Persentase keikutsertaan masyarakat dalam proses

perencanaan pembangunan.

Kegiatan : 1. Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan

Mustikajaya

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 90 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

90x100 %=111%. Hasil (outcomes)

yang dicapai Rencana pembangunan di Kecamatan Mustikajaya Tahun Anggaran 2017. Analisi Kegiatan ialah Kegiatan Musrembang di Tahun 2016 ini di ikuti 30 Unsur diantaranya yang diundang dari DPRD Dapil II, Kecamatan, Kelurahan, Unsur RT, Unsur RW, LPM, BKM, Karang Taruna, PPK se-Kecamatan, Bappeda Kota Bekasi, BPLH Kota Bekasi, UPTD PUPR, Disnaker, Dinkes, UPTD Dispenda, UPTD Dinsih, UPTD Pembinaan SD, UPTD PNFI & PAUD, UPTD Puskesmas, UPTD KB, UPTD TPU Padurenan, UPTD Pertanian, Kepala SD, Kepala SMPN, Kepala SMA & SMK Negeri, Koramil, Polsek, KUA, Tokoh Masyarakat, Radio Dakta. Jumlah yang diundang 183 orang dan dihadiri 140 orang. Masing-masing elemen yang diundang dari 30 elemen yang diundang dapat terwakili dengan baik dengan dihadiri dari 30 elemen yang diundang.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)

Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan Mustikajaya

Terselenggaranya Pra Musrembang Tingkat Kecamatan dan Kelurahan

1 kecamatan4 kelurahan

1 kecamatan4 kelurahan

¿ 1kec 4 kel1kec 4 kel

=100 %

Terselenggaranya Musrembang Tingkat Kecamatan dan Kelurahan

1 kecamatan4 kelurahan

1 kecamatan4 kelurahan ¿ 1kec 4 kel

1kec 4 kel=100 %

Kegiatan : 2. Penyelenggaraan Kegiatan Kemasyarakatan dan

Keagamaan

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 90 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja =

33 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 39: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

INPUTSOUTPUTS

x 100 %=10090

x100 %=111%. Hasil (outcomes)

yang dicapai Terfasilitasinya Kegiatan Kemasyarakatan, Kegiatan Kewanitaan, Kegiatan Kepemudaan, Kegiatan Keolahragaan, Kegiatan Keagamaan. Analisis kegiatan ialah kegiatan ini memfasilitasi masyarakat di wilayah kecamatan mustikajaya dalam melestarikan kesenian daerah, kegiatan kemasyarakatan, kegiatan kewanitaan, kegiatan kepemudaan, kegiatan keolahragaan dan kegiatan keagamaan dalam hal mengajak masyarakat Kecamatan Mustikajaya untuk ikut berpartisipasi dalam pembangunan.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)

Penyelenggaraan

Kegiatan

Kemasyarakatan

dan Keagamaan

Terselenggaranya :

Kegiatan

Kemasyarakatan

Kegiatan Kewanitaan

Kegiatan Kepemudaan

Kegiatan Keolahragaan

Kegiatan Keagaamaan

9 event

Pembinaan

BKM,LPM.

Adu Bedug

Dondang ( 400

orang )

PKK ( 250

orang )

Pembinaan

Karang

Taruna ( 60

orang )

HUT Kota dan

HUT RI ( 100

orang )

Lomba MTQ,

Pawai Ta’aruf,

Pengajian

Rutin PKK

( 1000 orang )

9 event

Pembinaan

BKM,LPM.

Adu Bedug

Dondang ( 400

orang )

PKK ( 250

orang )

Pembinaan

Karang

Taruna ( 60

orang )

HUT Kota dan

HUT RI ( 100

orang )

Lomba MTQ,

Pawai Ta’aruf,

Pengajian

Rutin PKK

( 1000 orang )

¿ 9 event9 event

x100 %

¿100 %

34 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 40: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Penyusunan Laporan

Pemimpin dan

Pelayanan Rumah

Ibadah

112 Rumah

Ibadah x 2

orang

( Pemimpin

Ibadah +

Pelayanan

Ibadah

112 Rumah

Ibadah x 2

orang

( Pemimpin

Ibadah +

Pelayanan

Ibadah

Indikator : 2. Persentase tersedianya monografi Kelurahan dan Kecamatan

yang lengkap dan terbaharui

Kegiatan : 1. Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di Kecamatan

Mustikajaya

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

100x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatkan Pembinaan kewilayahan dan kemasyarakatan.Analisis Kegiatan Kegiatan Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW adalah RT RW diharuskan melakukan menyusun laporan kependudukan, pembangunan, dan kemasyarakatan tingkat RT, laporan kependudukan, pembangunan, dan kemasyarakatan tingkat RW. Sedangkan kegiatan Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan Mustikajaya dimana masing-masing Kelurahan yang berada di Kecamatan Mustikajaya dapat menyusun dokumen data monografi kelurahan dan kecamatan yang lengkap dan terbaharui.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)

Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di Kecamatan Mustikajaya

Laporan Kependudukan, Pembangunan, dan Kemasyarakatan Tingkat RT, Laporan Kependudukan, Pembangunan, dan Kemasyarakatan Tingkat RW

7560 laporan 630 RT, 1104 laporan 92 RW

7560 laporan 630 RT, 1104 laporan 92 RW

¿

7560laporan 630RT ,1104 laporan92 RW

7560laporan 630RT ,1104 laporan92 RW

x100 %

¿100 %

Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan Mustikajaya

Terlaksananya Lomba Kinerja Kelurahan Tingkat Kecamatan

1 Kegiatan 1 Kegiatan ¿ 1kegiatan1kegiatan

=100 %

Fasilitasi Lomba Kinerja Kecamatan Tingkat Kota

1 Kegiatan 1 Kegiatan ¿ 1kegiatan1kegiatan

=100 %

35 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 41: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Bekasi

Tersusunnya Monografi Kelurahan

4 dokumen ( 4 kelurahan )

4 dokumen ( 4 kelurahan )

¿ 4 dokumen4 dokumen

=100 %

Indikator : 3. Persentase Posyandu Mandiri

Kegiatan : 1. Penguatan Kapasitas Kader Posyandu dan PKK Kecamatan

Mustikajaya

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 9 %. Realisasi (inputs) 33,3 % dengan capaian kinerja = INPUTSOUTPUTS

x 100 %= 933,3

x100 %=370 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatkan Persentase Posyandu Mandiri di Kecamatan Mustikajaya.

III. Sasaran Kinerja : Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

Program : Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan

Indikator : 1. Persentase wilayah tertib K3

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja =

36 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 42: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

INPUTSOUTPUTS

x 100 %=100100

x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Tertibnya keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Mustikajaya.Analisis Kegiatan Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan adalah Kegiatan Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan dapat menciptakan wilayah tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan) di Kelurahan masing-masing, lingkungan menjadi bersih dengan adanya gerakan kebersihan mengajak partisipasi masyarakat dalam melakukan kegiatan K3. Di tahun 2016 ini Kecamatan Mustikajaya Mendapatkan Juara Pertama Kategori Kebersihan K3 dalam Lomba K3 Tingkat Kota Bekasi. Kecamatan Mustikajaya mempunyai 4 Kelurahan diantaranya 1. Kelurahan Mustikajaya titik Tertib K3 (Kebersihan,

Keindahan, Kenyamanan) yang utama adalah di Jl. Raya Mustikajaya –Legenda yang merupakan jalan utama Kelurahan Mustikajaya diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

2. Kelurahan Mustikasari titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan)yang utama adalah di Jl. Raya Mandor Demong dan Jl. Mustikasari yang merupakan jalan utama Kelurahan Mustikasari diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

3. Kelurahan Padurenan titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan) yang utama adalah di Jl. Raya Setu Bantargebang yang merupakan jalan utama Kelurahan Padurenan diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

4. Kelurahan Cimuning titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan)yang utama adalah di Jl. Raya Setu Bantargebang dan Jl. WR Supratman yang merupakan jalan utama Kelurahan Cimuning diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

Analisis Kegiatan Peningkatan Ketertiban dan Keamanan adalah Kegiatan peningkatan ketertiban dan keamanan dapat menciptakan wilayah tertib K3 (Keamanan, Ketertiban, Ketentraman) kegiatan ini diharapkan dapat menciptakan keamanan dengan dilakukannya partoli oleh Aparatur kelurahan dan kecamatan dibantu dengan Satpol PP, melakukan penertiban spanduk disepanjang jalan-jalan utama dan jalan lainya agar wilayah dapat terlihat tertib dari spanduk tanpa ijin dan menyalahi ijin dan kegiatan inipun

37 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 43: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

mengawasi PKL (Pedagang Kaki Lima) untuk tidak mengganggu ketertiban jalan utama di Kelurahan Masing-masing. Kecamatan Mustikjaya mempunyai 4 Kelurahan diantaranya :1. Kelurahan Mustikajaya titik Tertib K3 (Keamanan, Ketertiban,

Ketentraman) yang utama adalah di Jl. Raya Mustikajaya –Legenda yang merupakan jalan utama Kelurahan Mustikajaya diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

2. Kelurahan Mustikasari titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan)yang utama adalah di Jl. Raya Mandor Demong dan Jl. Mustikasari yang merupakan jalan utama Kelurahan Mustikasari diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

3. Kelurahan Padurenan titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan) yang utama adalah di Jl. Raya Setu Bantargebang yang merupakan jalan utama Kelurahan Padurenan diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

4. Kelurahan Cimuning titik Tertib K3 (Kebersihan, Keindahan, Kenyamanan)yang utama adalah di Jl. Raya Setu Bantargebang dan Jl. WR Supratman yang merupakan jalan utama Kelurahan Cimuning diharapkan dengan adanya kegiatan ini jalan yang menjadi prioritas dapat mencipatakan wilayah tertib K3.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)

Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan

Terlaksanya Gerakan Kebersihan

36 kali Gerakan Kebersihan

36 kali Gerakan Kebersihan

¿ 36kali36kali

x 100 %=100 %

Tersedianya Mesin Potong Rumput

5 unit mesin potong rumput

5 unit mesin potong rumput ¿ 5unit

5unitx 100%=100 %

Terlaksananya Kegiatan Lomba K3

1 kegiatan lomba K3 Tingkat Kecamatan

Juara 1 lomba K3 Tingkat Kota Bekasi

¿ 1kegiatan1kegiatan

x100 %=100 %

Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi Bank Sampah

1 kegiatan 1 kegiatan¿ 1kegiatan

1kegiatanx100 %=100 %

38 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 44: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Peningkatan Ketertiban dan Keamanan

Terlaksananya Penertiban Spanduk

40 kali Penertiban Spanduk

40 kali Penertiban Spanduk

¿ 40kali40kali

x100 %=100 %

Terlaksananya Pengamanan Hari Besar Lebaran, Natal dan Tahun Baru

3 kegiatan 3 kegiatan¿ 3 kegiatan

3 kegiatanx100 %=100 %

Terlaksananya Pembinaan Linmas di Kecamatan Mustikajaya

1 kegiatan 1 kegiatan¿ 1kegiatan

1kegiatanx100 %=100 %

Terlaksananya Kegiatan Sosialisasi Kamtibmas Tiga Pilar di Kecamatan Mustikajaya

2 kali x 4 kelurahan

2 kali x 4 kelurahan ¿ 2 kali x 4 kel

2 kali x 4 kelx100%=100 %

Terlaksananya Patroli Keamanan Wilayah

24 kali 24 kali¿ 24kali

24kalix100 %=100 %

IV. Sasaran Kinerja : Meningkatnya Kualitas Pelayanan Public dan Akuntabilitas

Kinerja

Program : Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

Indikator : 1. Optimalisasi peningkatan pelayanan administrasi perkantoran

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

100x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatnya pelayanan administrasi perkantoran.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)Penyediaan jasa surat menyurat

Jasa Kurir 100 kali 100 kali 100 kali100 kali

x100 %=100 %

Penyediaan jasa komunikasi, Sumber daya air dan listrik

Terpenuhinya Jasa Komunikasi, Internet, Telepon dan Aliran Listrik

5 Line Telepon, 1 Internet, 5 Meteran

5 Line Telepon, 1 Internet, 5 Meteran

5Line Telepon ,1 Internet ,5 Meteran

5Line Telepon ,1 Internet ,5 Meteran

x 100 %=100 %

Penyediaan jasa kebersihan kantor

Tersedianya Peralatan Kebersihan Kantor, Tersedianya Petugas Kebersihan Kantor

10 Jenis peralatan kebersihan, 2 orang Petugas Kebersihan Kecamatan, 4 orang petugas kebersihan 4 kelurahan

10 Jenis peralatan kebersihan, 2 orang Petugas Kebersihan Kecamatan, 4 orang petugas kebersihan 4 kelurahan

outputsinputs

x 100 %=100 %

39 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 45: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

Terlaksananya Perbaikan Peralatan Kerja (Perbaikan Mesin Tik Manual, Perbaikan AC, Perbaikan Komputer, Perbaikan Printer, Perbaikan Kamera, Perbaikan Mesin Tik Elektrik, Perbaikan Mesin Penghancur Kertas, Perbaikan Notebook)

Perbaikan Mesin Tik Manual (10 unit), Perbaikan AC (19 unit), Perbaikan Komputer (28 unit), Perbaikan Printer (29 unit), Perbaikan Kamera (1 unit), Perbaikan Mesin Tik Elektrik (1 unit), Perbaikan Mesin Penghancur Kertas (1 unit), Perbaikan Notebook (1 unit)

Perbaikan Mesin Tik Manual (10 unit), Perbaikan AC (19 unit), Perbaikan Komputer (28 unit), Perbaikan Printer (29 unit), Perbaikan Kamera (1 unit), Perbaikan Mesin Tik Elektrik (1 unit), Perbaikan Mesin Penghancur Kertas (1 unit), Perbaikan Notebook (1 unit)

outputsinputs

x 100 %=100 %

Penyediaan alat tulis kantor

Terpenuhi Kebutuhan Alat Tulis Kantor

56 Jenis 56 Jenis 56 jenis56 jenis

x100 %=100%

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

TersedianyaPengadaan Barang Cetakan, Lembaran Fotocopy

11 Jenis Barang Cetakan, 157.250 Lembar Fotocopy

11 Jenis Barang Cetakan, 157.250 Lembar Fotocopy

11 JenisBarangCetakan ,157.250Lembar Fotocopy11 JenisBarangCetakan ,157.250Lembar Fotocopy

x 100 %=100 %

Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Tersedianya AC 2 PK, Tersedianya AC 1 PK, Tersedianya Komputer, Tersedianya Printer, Tersedianya UPS, Tersedianya Meja Kerja, Tersedianya Kursi Kerja, Tersedianya Meja Depan Panjang Pertemuan, Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual,

Tersedianya AC 2 PK (1 unit ), Tersedianya AC 1 PK (3 unit), Tersedianya Komputer (7 unit), Tersedianya Printer (7 unit), Tersedianya UPS (7 unit), Tersedianya Meja Kerja (5 buah), Tersedianya Kursi Kerja (5 buah), Tersedianya

Tersedianya AC 2 PK (1 unit ), Tersedianya AC 1 PK (3 unit), Tersedianya Komputer (7 unit), Tersedianya Printer (7 unit), Tersedianya UPS (7 unit), Tersedianya Meja Kerja (5 buah), Tersedianya Kursi Kerja (5 buah), Tersedianya

outputsinputs

x 100 %=100 %

40 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 46: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tersedianya Meja Tamu, Tersedianya Mesin Tik Elektrik, Tersedianya Mesin Penghancur Kertas, Tersedianya Pompa Jet Pump, Tersedianya Podium Kantor.

Meja Depan Panjang Pertemuan (1 buah), Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual (1 Paket), Tersedianya Meja Tamu (3 buah), Tersedianya Mesin Tik Elektrik (1 unit), Tersedianya Mesin Penghancur Kertas (5 unit), Tersedianya Pompa Jet Pump (1 unit), Tersedianya Podium Kantor (1 buah).

Meja Depan Panjang Pertemuan (1 buah), Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual (1 Paket), Tersedianya Meja Tamu (3 buah), Tersedianya Mesin Tik Elektrik (1 unit), Tersedianya Mesin Penghancur Kertas (5 unit), Tersedianya Pompa Jet Pump (1 unit), Tersedianya Podium Kantor (1 buah).

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Tersedianya Peralatan Rumah Tangga

16 Jenis 16 Jenis 16 jenis16 jenis

x100 %=100%

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Tersedianya Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

25 Jenis 25 Jenis 25 jenis25 jenis

x100 %=100%

Penyediaan makanan dan minuman

Tersedianya Jamuan Makanan dan Minuman ( Air Minum Galon, Gula Putih, Teh, Air Mineral Gelas, Kopi, Snack, Makan Prasmanan, Nasi Box )

9 Jenis 9 Jenis 9 jenis9 jenis

x100 %=100 %

41 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 47: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

Terlaksananya Perjalanan Untuk Rapat Koordinasi dan Konsultasi

250 jam/orang 1 Kegiatan , Keberangkatan 2 orang dalam 2 Hari

250 jam/orang Kegiatan , Keberangkatan 2 orang dalam 2 Hari

250 jamorang

1Kegiatan ,

Keberangkatan2orangdalam2Hari

250 jamorang

Kegiatan ,

Keberangkatan2orangdalam2Hari

x 100 %=100 %

Penyediaan jasa tenaga administrasi/ Teknis perkantoran

Tersedianya Jasa Tenaga Administrasi/ Teknis Perkantoran (TKK)

70 Orang 70 Orang 70orang70orang

x 100 %=100 %

Penyebarluasan Informasi Penyelanggaraan Pemerintahan Daerah

Elemen Masyarakat dan Kecamatan Mustikajaya

Tersedianya Data Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (5 kali

Tersedianya Data Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (5 kali)

5kali5kali

x 100 %=100 %

Penyediaan jasa keamanan kantor

Tersedianya Jasa Keamanan Kantor Piket Harian, Tersedianya Jasa Keamanan Kantor Piket Hari Raya.

4 orang piket harian 2513 jam, 7 orang piket hari raya 91 Jam.

4 orang piket harian 2513 jam, 7 orang piket hari raya 91 Jam.

4 orang piket harian 2513 jam ,7orang piket hari raya91Jam4 orang piket harian 2513 jam ,7orang piket hari raya91Jam

x100 %=100 %

Indikator : 2. Optimalisasi peningkatan sarana dan prasarana aparatur

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

100x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatnya sarana dan prasarana aparatur.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)Pemeliharaan berkala/ rutin gedung kantor

Tersedianya bahan pemeliharaan gedung kantor, Tersedianya Pekerjaan Tukang

28 Jenis, 42 hari Pekerjaan Harian

28 Jenis, 42 hari Pekerjaan Harian

28Jenis ,42hari Pekerjaan Harian

28Jenis ,42hari Pekerjaan Harian

x100 %=100 %

42 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 48: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Harian/ Borongan

Pemeliharaan berkala/ rutin kendaraan dinas/ operasional

Tersedianya perawatan roda 2 dan roda 4, Tersedianya bahan bakar minyak roda 2 dan roda 4, Tersedianya pembayaran STNK Kendaraan

13 unit roda 4, 30 unit roda 2.

13 unit roda 4, 30 unit roda 2.

13unit roda 4 ,30unit roda 2.13unit roda 4 ,30unit roda 2.

x100 %=100 %

Indikator : 3. Optimalisasi peningkatan disiplin aparatur

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

100x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatnya disiplin aparatur.

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu

Terlaksananya Pengadaan Pakaian Hari Hari Tertentu

147 stel 147 stel 147 stel147 stel

x100 %=100 %

Pengadaan pakaian olah raga

Terlaksananya Pengadaan Pakaian Olahraga, Tersedianya Kaos Olahraga

8 stel dan 130 stel Pakaian Olahraga, 131 Pcs Kaos Olahraga.

8 stel dan 130 stel Pakaian Olahraga, 131 Pcs Kaos Olahraga.

8 steldan130 stelPakaianOlahraga ,

131Pcs KaosOlahraga .8 steldan130 stelPakaianOlahraga ,

131Pcs KaosOlahraga .

x100 %=100 %

Indikator : 4. Optimalisasi peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian

kinerja dan keuangan.

Target yang ingin di capai (outputs) adalah 100 %. Realisasi (inputs) 100 % dengan capaian kinerja = INPUTS

OUTPUTSx 100 %=100

100x100 %=100 %. Hasil (outcomes) yang

dicapai Meningkatnya pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja keuangan.

43 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 49: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

NAMA KEGIATAN

INDIKATORKEGIATAN OUTPUTS INPUTS CAPAIAN

(%)Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

Tersusunnya Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja

4 Laporan 4 Laporan 4 Laporan4 Laporan

x 100 %=100 %

Penyusunan laporan keuangan

Laporan Keuangan

48 Laporan/ Tahun

48 Laporan/ Tahun

48 Laporan/Tahun48 Laporan/Tahun

x 100 %=100 %

Pencapaian Kinerja Pelayanan Kecamatan Mustikajaya dapat dilihat pada Tabel 7 sebagai

berikut : :

44 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 50: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tabel. 7Pengukuran Capaian Kinerja Indikator Program SKPD Tahun 2017

NO

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET

2017REALISAS

I 2017

CAPAIAN KINERJA

( % )PENJELASAN

1. Tersedianya Pelayanan Publik yang Prima

Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

% 80 80,10 100,12 Data survey kepuasan masyarakat yang di lakukan di tahun 2017 dengan jumlah responden 150 orang perhitungan dilakukan dengan bobot mutu pelayanan ( sangat baik, baik, kurang baik, tidak baik )

2. Meningkatnya Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan

Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan Yang Lengkap dan Terbaharui

% 100 100 100 Ketersediaan data monografi kelurahan

Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

% 100 100 100 Hasil keikutsertaan masyarakat dalam menyusun perencanaan pembangunan Tahun 2018

Persentase Posyandu Mandiri % 9 33,33 370,33 Hasil Penetapan Posyandu yang mempunyai status mandiri

Persentase PKK Aktif % 100 100 100 Hasil Monitoring dan laporan PKK yang aktif dalam menjalankan program-program PKK.

Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

% 40 8,8 22 Hasil Monitoring dan perhitungan swadaya masyarakat dalam program pemberdayaan masyarakan pada kegiatan P3BK

3. Terpeliharanya Persentase Wilayah Tertib K3 % 100 100 100 Mengajak peran serta masyarakat dalam

46 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 51: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

meningkatkan kebersihan, keindahan, kenyamanan lingkungan, ketertiban dan keamanan.di Zona-zona yang sudah ditetapkan.

47 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 52: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tabel. 8CAPAIAN KINERJA INDIKATOR UTAMA KECAMATAN MUSTIKAJAYA TAHUN 2018 BERJALAN

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET 2017 REALISASI 2018 (TW I) CAPAIAN (%)

1 Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

  Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Indeks 80 - -

2 Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

  Persentase Keikutsertaan Masyarakat Dalam Proses Perencanaan Pembangunan

% 90 % - -

      Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan yang Lengkap dan Terbaharui

% 100 % - -

      Persentase Posyandu Mandiri % 10 % - -

      Persentase PKK Aktif % 100 % - -

      Persentase Swadaya Masyarakat Terhadap Program Pemberdayaan Masyarakat

% 45 % - -

LPM Berprestasi LPM 6

3 Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

  Persentase Wilayah Tertib K3 % 100 % - -

48 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 53: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

2. Analisis Efisiensi Dan Efektifitas Kegiatan

Tabel. 9Hasil Analisis Efisiensi dan Efektifitas Kegiatan

NO URAIAN Target Kinerja Kegiatan (output)

Kinerja Tahun 2016 Keuangan Tahun 2016

Sisa Anggaran KET.

Target Realissi % Pagu Realisasi %

BELANJA TIDAK LANGSUNG 6.761.303.000 6.533.751.476,00 96,63% 227.551.524,00

BELANJA LANGSUNG 10.767.45.000 10.432.645.676,00 96,89% 125.642.625,00

1. BELANJA LANGSUNG URUSAN 100 100  100 % 7.139.600.000 7.013.957.375,00 98,24% 125.642.625,00 

2. BELANJA LANGSUNG NON URUSAN100  100  100 % 3.627.850.000 3.418.688.301,00 94,23% 209.161.699,00

 

1. Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

      100 % 3.111.175.000 2.937.489.968,00 94,42% 173.685.032,00

 

Penyediaan jasa surat menyurat

Jasa Kurir 100 kali 100 kali 100 % 10.000.000,00 10.000.000,00 100,00% 0,00

48 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 54: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

 

Penyediaan jasa komunikasi, Sumber daya air dan listrik

Terpenuhinya Jasa Komunikasi, Internet, Telepon dan Aliran Listrik

5 Line Telepon, 1 Internet, 5 Meteran

5 Line Telepon, 1 Internet, 5 Meteran

100 % 100.000.000,00 52.138.590,00 52,14% 47.861.410,00 Efisiensi Anggaran

 

Penyediaan jasa kebersihan kantor

Tersedianya Peralatan Kebersihan Kantor, Tersedianya Petugas Kebersihan Kantor

10 Jenis peralatan kebersihan, 2 orang Petugas Kebersihan Kecamatan, 4 orang petugas kebersihan 4 kelurahan

10 Jenis peralatan kebersihan, 2 orang Petugas Kebersihan Kecamatan, 4 orang petugas kebersihan 4 kelurahan

100 % 48.000.000,00 48.000.000,00 100,00% 0,00  

  Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

Terlaksananya Perbaikan Peralatan Kerja (Perbaikan Mesin Tik Manual, Perbaikan AC, Perbaikan Komputer, Perbaikan Printer, Perbaikan Kamera, Perbaikan Mesin Tik Elektrik, Perbaikan Mesin Penghancur Kertas, Perbaikan Notebook)

Perbaikan Mesin Tik Manual (10 unit), Perbaikan AC (19 unit), Perbaikan Komputer (28 unit), Perbaikan Printer (29 unit), Perbaikan Kamera (1 unit), Perbaikan Mesin Tik Elektrik (1 unit), Perbaikan Mesin Penghancur Kertas (1 unit), Perbaikan Notebook (1 unit)

Perbaikan Mesin Tik Manual (10 unit), Perbaikan AC (19 unit), Perbaikan Komputer (28 unit), Perbaikan Printer (29 unit), Perbaikan Kamera (1 unit), Perbaikan Mesin Tik Elektrik (1 unit), Perbaikan Mesin Penghancur Kertas (1 unit), Perbaikan

100 % 56.000.000,00 51.940.000,00 92,75% 4.060.000,00 Efisiensi Anggaran

49 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 55: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Notebook (1 unit)

 

Penyediaan alat tulis kantor

Terpenuhi Kebutuhan Alat Tulis Kantor

56 Jenis 56 Jenis 100 % 100.000.000,00 91.957.050,00 91,96% 8.042.950,00 sisa negosiasi

 

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Tersedianya Pengadaan Barang Cetakan, Lembaran Fotocopy

11 Jenis Barang Cetakan, 157.250 Lembar Fotocopy

11 Jenis Barang Cetakan, 157.250 Lembar Fotocopy

100 % 93.000.000,00 90.382.600,00 97,19 % 2.617.400,00 Sisa negosiasi , Efisiensi Anggaran

  Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Tersedianya AC 2 PK, Tersedianya AC 1 PK, Tersedianya Komputer, Tersedianya Printer, Tersedianya UPS, Tersedianya Meja Kerja, Tersedianya Kursi Kerja, Tersedianya Meja Depan Panjang Pertemuan, Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual, Tersedianya Meja Tamu, Tersedianya Mesin Tik Elektrik, Tersedianya Mesin Penghancur Kertas, Tersedianya Pompa Jet Pump, Podium Kantor.

Tersedianya AC 2 PK (1 unit ), Tersedianya AC 1 PK (3 unit), Tersedianya Komputer (7 unit), Tersedianya Printer (7 unit), Tersedianya UPS (7 unit), Tersedianya Meja Kerja (5 buah), Tersedianya Kursi Kerja (5 buah), Tersedianya Meja Depan Panjang Pertemuan (1 buah), Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual (1 Paket), Tersedianya Meja Tamu (3 buah),

Tersedianya AC 2 PK (1 unit ), Tersedianya AC 1 PK (3 unit), Tersedianya Komputer (7 unit), Tersedianya Printer (7 unit), Tersedianya UPS (7 unit), Tersedianya Meja Kerja (5 buah), Tersedianya Kursi Kerja (5 buah), Tersedianya Meja Depan Panjang Pertemuan (1 buah), Tersedianya Peralatan Alat Audio Visual (1 Paket), Tersedianya Meja Tamu (3

100 % 170.500.000,00 152.598.228,00 89,50% 17.901.772,00 Sisa negosiasi , Efisiensi Anggaran

50 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 56: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Tersedianya Mesin Tik Elektrik (1 unit), Tersedianya Mesin Penghancur Kertas (5 unit), Tersedianya Pompa Jet Pump (1 unit), Tersedianya Podium Kantor (1 buah).

buah), Tersedianya Mesin Tik Elektrik (1 unit), Tersedianya Mesin Penghancur Kertas (5 unit), Tersedianya Pompa Jet Pump (1 unit), Tersedianya Podium Kantor (1 buah).

 

Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

Tersedianya Peralatan Rumah Tangga

16 Jenis 16 Jenis 100 % 22.000.000,00 17.340.000,00 78,82 % 4.660.000,00 Sisa negosiasi , Efisiensi Anggaran

 

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Tersedianya Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

25 Jenis 25 Jenis 100 % 43.000.000,00 41.490.000,00 96,49 % 1.510.000,00 Sisa negosiasi , Efisiensi Anggaran

 

Penyediaan makanan dan minuman

Tersedianya Jamuan Makanan dan Minuman ( Air Minum Galon, Gula Putih, Teh, Air Mineral Gelas, Kopi, Snack, Makan Prasmanan, Nasi Box )

9 Jenis 9 Jenis 100 % 96.800.000,00 96.748.500,00 99,95 % 51.500,00 Efisiensi Anggaran

 

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

Terlaksananya Perjalanan Untuk Rapat Koordinasi dan Konsultasi

250 jam/orang 1 Kegiatan , Keberangkatan 2 orang dalam 2 Hari

250 jam/orang Kegiatan , Keberangkatan 2 orang dalam 2 Hari

100 % 51.000.000,00 50.845.000,00 99,70 % 155.000,00 Efisiensi Anggaran

51 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 57: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

 

Penyediaan jasa tenaga administrasi/ Teknis perkantoran

Tersedianya Jasa Tenaga Administrasi/ Teknis Perkantoran (TKK)

70 Orang 70 Orang 100 % 2.010.000.000,00 1.940.300.000,00 96,53 % 69.700.000,00 Jasa tenaga Administrasi ( TKK ) pindah ke SKPD Lain

Penyebarluasan Informasi Penyelanggaraan Pemerintahan Daerah

Elemen Masyarakat dan Kecamatan Mustikajaya

Tersedianya Data Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (5 kali)

Tersedianya Data Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (5 kali)

100 % 30.000.000,00 27.750.000,00 92,50 % 2.250.000,00 Efisiensi Anggaran

 

Penyediaan jasa keamanan kantor

Tersedianya Jasa Keamanan Kantor Piket Harian, Tersedianya Jasa Keamanan Kantor Piket Hari Raya.

4 orang piket harian 2513 jam, 7 orang piket hari raya

91 Jam.

4 orang piket harian 2513 jam, 7 orang piket hari raya

91 Jam.

100 % 280.875.000,00 266.000.000,00 94,70 % 14.875.000,00 Efisiensi Anggaran

2. Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

      100 % 320.000.000,00 288.030.433,00 90,01 % 31.969.567,00  

 

Pemeliharaan berkala/ rutin gedung kantor

Tersedianya bahan pemeliharaan gedung kantor, Tersedianya Pekerjaan Tukang Harian/ Borongan

28 Jenis, 2 orang Pekerjaan Harian/ Borongan

28 Jenis, 2 orang Pekerjaan Harian/ Borongan

100 % 50.000.000,00 36.910.000,00 73,82 % 13.090.000,00 Efisiensi Anggaran

  Pemeliharaan berkala/ rutin kendaraan dinas/ operasional

Tersedianya perawatan roda 2 dan roda 4, Tersedianya bahan bakar minyak roda 2 dan roda 4, Tersedianya pembayaran STNK Kendaraan

13 unit roda 4, 30 unit roda 2.

13 unit roda 4, 30 unit roda 2.

100 % 270.000.000,00 251.120.433,00 93,01% 18.879.567,00 Efisiensi Anggaran

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

      100 % 126.675.000,00 123.744.900,00 97,69 % 2.930.100,00  

52 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 58: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

  Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu

Terlaksananya Pengadaan Pakaian Hari Hari Tertentu

147 stel 147 stel 100 % 61.675.000,00 59.679.900,00 96,77 % 1.995.100,00 Sisa Negosiasi

  Pengadaan pakaian olah raga

Terlaksananya Pengadaan Pakaian Olahraga, Tersedianya Kaos Olahraga

8 stel dan 130 stel Pakaian Olahraga, 131 Pcs Kaos Olahraga.

8 stel dan 130 stel Pakaian Olahraga, 131 Pcs Kaos Olahraga.

100 % 65.000.000,00 64.065.000,00 98,56 % 935.000,00 Sisa Negosiasi

4. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Dan Keuangan

      100 % 70.000.000,00 69.423.000,00 99,18 % 577.000,00  

  Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

Tersusunnya Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja

4 Laporan 4 Laporan 100 % 11.000.000,00 10.544.000,00 95,85 % 456.000,00 Efisiensi Anggaran

  Penyusunan laporan keuangan

Laporan Keuangan 48 Laporan/ Tahun

48 Laporan/ Tahun

100 % 59.000.000,00 58.879.000,00 99,79 % 121.000,00 Efisiensi Anggaran

53 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 59: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BELANJA LANGSUNG URUSAN  

 

Misi I : Mewujudkan pelayanan publik yang terintegritas melalui aparatur yang professional

Tujuan : Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik, profesional dan akuntable

Sasaran : 1. Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

1. Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

      100 % 200.000.000,00 191.448.000,00 95,72 % 8.552.000,00  

  Penyelenggaraan Pelayanan Perijinan dan Non Perijinan

Terlaksananya Survey kepuasan masyarakat Kegiatan Sosialisasi Perijinan dan Non Perijinan di Kecamatan Mustikajaya, Meningkatnya Sarana Prasarana Pelayanan, Tersedianya buku pelayanan perizinan dan non perizinan

2 kali survey, 40 orang Sosialisasi , 6 Komputer, 6 Printer, 6 UPS, 5 Set Kursi Tunggu, 710 buku

2 kali survey, 40 orang Sosialisasi , 6 Komputer, 6 Printer, 6 UPS, 5 Set Kursi Tunggu, 710 buku

100 % 200.000.000,00 191.448.000,00 95,72 % 8.552.500,00 Efisiensi Anggaran

54 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 60: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Misi II : Mendorong terciptanya prakarsa dan partisipasi masyarakat melalui pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan

Tujuan : 1. Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pembangunan

Sasaran : 1. Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam pembangunan

1. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

      100 % 6.089.600.000,00 6.027.824.500,00 98,99 % 61.775.500,00

  Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di Kecamatan Mustikajaya

Laporan Kependudukan, Pembangunan, dan Kemasyarakatan Tingkat RT, Laporan Kependudukan, Pembangunan, dan Kemasyarakatan Tingkat RW

7428 laporan 619 RT, 1092 laporan 91 RW

7428 laporan 619 RT, 1092 laporan 91 RW

100 % 5.459.600.000,00 5.459.600.000,00 100 % 0,00

  Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan Mustikajaya

Tersusunnya Profil Kelurahan, Terlaksananya Lomba Kinerja Kelurahan dan Kecamatan 1

1 Dokumen Profil 4 Kelurahan dan 1 Kecamatan, 1 Kegiatan

1 Dokumen Profil 4 Kelurahan dan 1 Kecamatan, 1 Kegiatan

100 % 90.000.000,00 82.670.000,00 91,86 % 7.330.000,00

  Penyelenggaraan Kegiatan Keagamaan, Pemuda, Olahraga, dan Kewanitaan di Kecamatan Mustikajaya

Terselenggaranya Kegiatan Keagamaan, Adu Bedug dan Dongdang, HUT Kota, HUT RI, Pembinaan Karang Taruna, BKM, LPM, PKK, Event Olahraga

9 kegiatan 9 kegiatan 100 % 540.000.000,00 485.554.500,00 89,92 % 54.445.500,00

55 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 61: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

2. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Kelurahan dan Kecamatan Dalam Pembangunan

      100 % 200.000.000,00 184.756.500,00 92,38 % 15.243.500,00

Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan Mustikajaya

Sinergitas lintas sektor dan stakeholder ( Koordinasi, Perencanaan, Evaluasi ), Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Kecamatan; Musrembang Kecamatan dan Musrembang Kelurahan, Terselenggaranya Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan

4 kali Kegiatan FGD, 1 Kegiatan Musrembang, 1 Laporan dokumen Hasil Evaluasi Musrembang, 4 unit proyektor dan screen

4 kali Kegiatan FGD, 1 Kegiatan Musrembang, 1 Laporan dokumen Hasil Evaluasi Musrembang, 4 unit proyektor dan screen

100 % 200.000.000,00 49.247.500,00 98,50% 752.500,00 Efisiensi Anggaran

Misi 3 : Meningkatkan Keamanan, Ketertiban dan Kenyamanan

Tujuan : 1. Meningkatkan Ketentraman, Ketertiban dan Kenyamanan Lingkungan

56 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 62: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Sasaran : 1. Terciptanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

1. Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

      100,00% 650.000.000,00 609.928.375,00 93,84 % 40.071.625,00  

  Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan

Terlaksanya Gerakan Kebersihan, Terlaksananya Penataan Taman Kantor, Tersedianya Mesin Lubang Biopori, Mesin Gergaji Pohon dan Mesin Potong Rumput, Terlaksananya Kegiatan Lomba K3

36 kali Gerakan Kebersihan, 240 meter2 Pembuatan Taman, 5 unit mesin lubang biopori, 5 unit mesin gergaji pohon dan 5 unit mesin potong rumput, 1 kegiatan lomba K3

36 kali Gerakan Kebersihan, 240 meter2 Pembuatan Taman, 5 unit mesin lubang biopori, 5 unit mesin gergaji pohon dan 5 unit mesin potong rumput, 1 kegiatan lomba K3

100,00% 450.000.000,00 439.903.375,00 97,76 % 10.096.625,00 Efisiensi Anggaran

Peningkatan Ketertiban dan Keamanan

Terlaksananaya Penertiban PKL, Spanduk dan PMKS. Terlaksananya Pendataan PKL, Spanduk, PMKS

2 kali Penertiban PKL, 40 kali Penertiban Spanduk, 2 kali Penertiban PMKS. 2 kali pendataan

2 kali Penertiban PKL, 40 kali Penertiban Spanduk, 2 kali Penertiban PMKS. 2 kali pendataan

100,00% 200.000.000,00 170.025.000,00 85,01 % 29.975.000,00 Efisiensi Anggaran

JUMLAH TOTAL BELANJA TIDAK LANGSUNG DAN BELANJA LANGSUNG 100,00 % 17.528.753.000,00 16.966.397.152,00 96,79 % 40.071.625,00  

57 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 63: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

58 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 64: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

C. AKUNTABILITAS KEUANGAN

Untuk mendukung pelaksanaan kegiatan tahun anggaran 2016 Kecamatan

Mustikajaya telah mengupayakan ketersediaan anggaran yang tertuang di dalam

dokumen anggaran satuan kerja RKA dan DPA dengan rincian sebagai berikut :

Tabel. 10Realisasi Keuangan Tahun Anggaran 2016

NO PROGRAM DAN KEGIATAN ANGGARAN MURNI ABT

JUMLAH REALISASI

Rp Rp %

A BELANJA TOTAL 14.352.821.000 2.093.425.000 17.528.753.000 16.966.397.152 96,79

I BELANJA TIDAK LANGSUNG 6.753.903.000 7.400.000 6.761.303.000 6.533.751.476 96,63

Belanja Pegawai 6.753.903.000 7.400.000 6.761.303.000 6.533.751.476 96,63

B BELANJA LANGSUNG 8.681.425.000 2.086.025.000 10.767.450.000 10.432.645.676 96,89

Belanja Langsung Urusan 5.051.250.000 2.088.350.000 7.139.600.000 7.013.957.375 98,24

Belanja Langsung Non Urusan 3.630.175.000 (2.325.000) 3.627.850.000 3.418.688.365 94,23

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1. Penyediaan Jasa Surat Menyurat

2. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber daya air dan

listrik

3. Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor

4. Penyediaan Jasa Perbaikan Peralatan Kerja

5. Penyediaan Alat Tulis Kantor

6. Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

7. Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

8. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

9. Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-

undangan

10. Penyediaan Makanan dan Minuman

11. Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke luar daerah

12. Penyediaan Jasa Tenaga Administrasi / Teknis

Perkantoran

13. Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan

Pemerintahan Daerah

14. Penyediaan Jasa Keamanan Kantor

3.070.175.000

10.000.000

100.000.000

48.000.000

56.000.000

100.000.000

93.000.000

170.500.000

22.000.000

43.000.000

96.800.000

40.000.000

2.010.000.000

-

280.875.00

30.000.000

-

-

-

-

-

-

-

-

-

-

11.000.000

-

30.000.000

-

3.111.175.000

10.000.000

100.000.000

48.000.000

56.000.000

100.000.000

93.000.000

170.500.000

22.000.000

43.000.000

96.800.000

40.000.000

2.010.000.000

30.000.000

280.875.000

2.937.489.968

10.000.000

52.138.590

48.000.000

51.940.000

91.957.050

90.382.600

152.598.228

17.340.000

41.490.000

96.748.500

50.845.000

1.940.300.000

27.750.000

266.000.000

94,42

100,00

52,14

100

92,75

91,96

97,19

89,50

78,82

96,49

99,95

99,70

96,53

92,50

94,70

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur

1. Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor

2. Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas /

Operasional

320.000.000

50.000.000

270.000.000

-

-

-

320.000.000

50.000.000

270.000.000

288.030.433

36.910.000

251.120.433

90,01

73,82

93,01

60 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 65: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

1. Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

2. Pengadaan Pakaian Olah Raga

170.000.000

75.000.000

95.000.000

-

(13.325.000)

(30.000.000)

126.675.000

61.675.000

65.000.000

123.744.900

59.679.900

64.065.000

97,69

96,77

98,56

4. Program Peningkatan Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

1. Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar

Realisasi Kinerja SKPD

2. Penyusunan Laporan Keuangan

70.000.000

11.000.000

59.000.000

-

-

-

70.000.000

11.000.000

59.000.000

69.423.000

10.544..000

58.879.000

99,18

95,85

99,79

5. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam

Pembangunan

1. Penyelenggaraan Kegiatan RT dan RW di

Kecamatan Mustikjaya

2. Evaluasi Kinerja Kelurahan di Kecamatan

Mustikajaya

3. Penyelenggaraan Kegiatan Keagamaan. Pemuda,

Olahraga, dan Kewanitaan di Kec. Mustikajaya

4.001.250.000

3.371.250.000

90.000.000

540.000.000

2.088.350.000

2.088.350.000

-

-

6.089.600.000

5.459.600.000

90.000.000

540.000.000

6.027.824.500

5.459.600.000

82.670.000

485.554.500

98,99

100,00

91,86

89,92

6. Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di

Kecamatan

1. Penyelenggaraan Pelayanan Perijinan dan Non

Perijinan di Kecamatan Mustikajaya

200.000.000

200.000.000

-

-

200.000.000

200.000.000

191.448.000

191.448.000

95,72

95,72

7. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat

Kelurahan dan Kecamatan dalam Pembangunan

1. Penyusunan Rencana Pembangunan Kecamatan

Mustikjaya

200.000.000

200.000.000

-

-

200.000.000

200.000.000

184.756.500

184.756.500

92,38

92,38

8. Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan

Lingkungan

1. Peningkatan Kebersihan dan Kenyamanan

Lingkungan

2. Peningkatan Ketertiban dan Keamanan

650.000.000

450.000.000

200.000.000

-

-

-

650.000.000

450.000.000

200.000.000

609.928.375

439.903.375

170.025.000

93,84

97,76

85,01

61 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 66: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

D. PERBANDINGAN CAPAIAN KINERJA TAHUN 2014, 2015 DAN 2016

Tabel. 10Capaian Kinerja Tahun 2014, 2015, 2016

SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA SATUAN

TARGET YANG INGIN

DICAPAI

TAHUN ANGGARAN

REALISASI

TAHUN ANGGARAN

CAPAIAN KINERJA

TAHUN ANGGARANKET

2014 2015 2016 2014 2015 2016 2014 2015 2016

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

Tersedianya Pelayanan Publik Yang Prima

Program Peningkatan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan

1. Meningkatkan Persentase Indeks Kepuasan Masyarakat

% 72 74 76 75,4 76,585 78,32 104,72 103,49 103,05

Program Pembinaan dan Pengembangan Aparatur

1. Jumlah peningkatan kemampuan aparatur dalam melayani masyarakat

orang - 80 - - 80 - - 100 -

Meningkatnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan

1. Persentase keikutsertaan masyarakat dalam proses perencanaan pembangunan

% 75 85 90 100 100 100 133,3 117,64 111,11

2. Persentase Tersedianya Monografi Kelurahan dan Kecamatan yang lengkap dan terbaharui.

% 100 100 100 100 100 100 100 100 100

62 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 67: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Kelurahan dan Kecamatan dalam Pembangunan

1. Persentase keikutsertaan masyarakat dalam proses perencanaan pembangunan

% 75 85 90 100 100 100 133,3 117,64 111,11

Program peningkatan partisipasi unsur desa dalam membangun desa dan kelurahan

1. Rasio RT dan RW yang tertib administrasi

% 60 65 - 60 65 - 100 100 -

2. Jumlah kegiatan Kewilayahan yang diikuti oleh Masyarakat Kecamatan Mustikajaya

kegiatan 3 3 - 3 3 - 100 100 -

Program Pembinaan Kewilayahan dan Kemasyarakatan

1. Capaian Prestasi Kecamatan % - 80 - 100 - - 125 - -

Terpeliharanya Ketentraman dan Ketertiban Masyarakat

Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan

1. Persentase wilayah tertib K3 % 100 100 100 100 100 100 100 100 100

63 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 68: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

BAB IV

PENUTUP

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Kecamatan Mustikajaya

merupakan media pertanggungjawaban yang dapat digunakan sebagai alat komunikasi

kepada seluruh instansi terkait dan lapisan masyarakat serta sarana peningkatan kinerja

secara akuntabel dari tahun ke tahun.

Sejalan dengan Visi Kecamatan Mustikajaya, ““TERWUJUDNYA PELAYANAN

PRIMA MENUJU MASYARAKAT MAJU, SEJAHTERA DAN IHSAN”. Kecamatan

Mustikajaya Kota Bekasi berupaya mewujudkan amanat Undang-undang Nomor 32 Tahun

2004 tentang Pemerintahan Daerah, Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang

Perimbangan Keuangan Pusat dan Daerah dan Inpres Nomor 7 Tahun 1999 tentang

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah serta Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi No. 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan

Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

Pada tahun 2016 Kecamatan Mustikajaya telah melaksanakan tahapan-tahapan

pembangunan untuk mencapai Visi Kecamatan Mustikajaya sebagaimana yang telah

ditetapkan dalam Review Rencana Strategis Tahun 2013-2018

Berdasarkan hasil evaluasi kinerja dan analisisnya diperoleh gambaran untuk

belanja langsung terdapat 27 (dua puluh tujuh) kegiatan yang semuanya mencapai target

capaian kinerja dengan persentase 100 %. Untuk Realisasi Anggaran tidak terserap semua.

Hal ini dikarenakan adanya efisiensi anggaran, jasa tenaga administrasi perkantoran pindah

ke SKPD Lain, Sisa negosiasi harga dengan pihak ketiga.

Melalui penyusunan dan penyajian LAKIP Kecamatan Mustikajaya ini diharapkan

dapat memberikan penjelasan dan gambaran kepada semua pihak tentang

pertanggungjawaban kegiatan yang dilaksanakan instansi pemerintah terdepan dalam

pelayanan masyarakat, dalam hal ini Kecamatan Mustikajaya Kota Bekasi.

Mudah-mudahan LAKIP Kecamatan Mustikajaya Kota Bekasi ini menjadi

barometer dalam mengukur keberhasilan berbagai program dan kegiatan sesuai kebijakan

Pemerintah Kota Bekasi dan harapan masyarakat Mustikajaya pada umumnya.

PETA WILAYAH KECAMATAN MUSTIKAJAYA

64 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA

Page 69: kecamatan.bekasikota.go.idkecamatan.bekasikota.go.id/.../119-06032018-download.docx · Web viewDalam rangka mewujudkan penyelenggaraan pemerintahan Negara dan Pembangunan yang didasarkan

65 | P a g e

LAKIP KECAMATAN

MUSTIKAJAYA