TINGKAT PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI BIMBINGAN DAN ... · PDF fileKONSELING PADA GURU BIMBINGAN...
date post
09-Mar-2019Category
Documents
view
226download
0
Embed Size (px)
Transcript of TINGKAT PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI BIMBINGAN DAN ... · PDF fileKONSELING PADA GURU BIMBINGAN...
i
TINGKAT PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI BIMBINGAN DAN KONSELING PADA GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DI
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI SE-KELOMPOK KERJA KABUPATEN BANTUL
SKRIPSI
Diajukan kepada Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta
untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
Oleh Fajar Ilham
NIM 12104244015
PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING JURUSAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN DAN BIMBINGAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SEPTEMBER 2016
ii
iii
iv
v
MOTTO
......boleh jadi kamu tidak menyenangi sesuatu, padahal itu baik bagimu, dan boleh jadi
kamu menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu. Allah mengetahui, sedang kamu
tidak mengetahui.
(Terjemahan Al-Quran Surat Al-Baqarah Ayat 216)
Berperilaku baiklah kepada semua orang karena itu sebagian dari proses untuk menjadi
pribadi yang bertanggungjawab
(Penulis)
vi
PERSEMBAHAN
Skripsi ini saya persembahkan untuk:
1. Tuhan Yang Maha Esa Allah S.W.T
2. Alm. Mamah (Aan Hasanah) dan Bapakku (Warsono)
3. Almamater Program Studi Bimbingan dan Konseling FIP UNY
4. Agama, Nusa dan Bangsa
vii
TINGKAT PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI BIMBINGAN DAN
KONSELING PADA GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DI
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI
SE-KELOMPOK KERJA
KABUPATEN BANTUL
Oleh
Fajar Ilham
NIM 12104244015
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pemahaman kode etik profesi
bimbingan dan konseling pada guru bimbingan dan konseling di Sekolah Menengah
Pertama Negeri (SMP N) se-Kelompok Kerja Kabupaten Bantul.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan metode
penelitian survei. Subyek penelitian adalah 52 guru bimbingan dan konseling yang
diambil dengan teknik populasi. Pengumpulan data dilakukan melalui instrumen tes benar
salah dengan pembenaran. Uji validitas instrumen tes dilaksanakan dengan uji validitas
konstruk dan uji reliabilitas dilaksanakan dengan rumus Alpha Cronbach. Uji pemilihan
item digunakan parameter indeks tingkat kesulitan dan indeks daya beda. Analisis data
menggunakan statistik deskriptif dan model Miles dan Huberman.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kode etik profesi bimbingan dan konseling
terkategori tinggi dengan persentase 55,77% yang berarti sebanyak 29 guru BK memiliki
pemahaman yang tinggi (2) aspek dasar kode etik profesi bimbingan dan konseling
terkategori tinggi dengan persentase 50% yang berarti sebanyak 26 guru BK memiliki
pemahaman yang tinggi; aspek kualifikasi guru bimbingan dan konseling, kompetensi
guru bimbingan dan konseling, dan kegiatan profesional bimbingan dan konseling
terkategori tinggi dengan persentase 57,7% yang berarti sebanyak 30 guru BK memiliki
pemahaman yang tinggi; aspek pelaksanaan pelayanan BK terkategori tinggi dengan
persentase 63,5% yang berarti sebanyak 33 guru BK memiliki pemahaman yang tinggi;
aspek pelanggaran dan sanksi kode etik profesi BK terkategori tinggi dengan persentase
48,08% yang berarti sebanyak 25 guru BK memiliki pemahaman yang tinggi; aspek tugas
pokok dan fungsi dewan kode etik profesi BK terkategori tinggi dengan persentase
55,77% yang berarti sebanyak 29 guru BK memiliki pemahaman yang tinggi.
Kata kunci: kode etik, profesi, bimbingan dan konseling
viii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat ALLAH SWT yang telah melimpahkan rahmat-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Tingkat Pemahaman Kode
Etik Profesi Bimbingan dan Konseling Pada Guru BK di SMP Negeri se-Kelompok Kerja
Kabupaten Bantul. Penulis menyadari bahwa pembuatan skripsi ini bisa terselesaikan
tidak lepas dari kontribusi semua pihak yang memberikan doa, bimbingan, bantuan dan
arahan, penulis mengucapkan terimakasih kepada:
1. Rektor Universitas Negeri Yogyakarta yang telah memberikan kesempatan bagi
penulis untuk menimba ilmu di Program Studi Bimbingan dan Konseling UNY.
2. Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta yang telah
memberikan izin melakukan penelitian.
3. Wakil Dekan I Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta yang telah
memberikan persetujuan untuk melakukan penelitian.
4. Ketua Jurusan Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan yang telah
memberikan persetujuan untuk judul penelitian dan melakukan penelitian.
5. Dosen Pembimbing Bapak Dr. Muh. Farozin, M.Pd yang selalu sabar dan
memberikan arahan dalam membimbing, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan
6. Orang tua tercinta yang telah memberikan doa dan dukungan untuk menyelesaikan
skripsi ini.
7. Kakakku tercinta (Heru Sasongko dan Mufti Akbar) yang selalu memberikan
motivasi.
8. Kepala sekolah di SMP Negeri se-Kelompok Kerja Kabupaten Bantul.
ix
9. Guru bimbingan dan konseling di SMP Negeri se-Kelompok Kerja Kabupaten
Bantul.
10. Semua pihak yang terkait telah membantu dalam penyusunan proposal ini yang tidak
dapat disebutkan satu per satu.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini terdapat banyak kekurangan. Kritik dan saran
yang membangun sangat diharapkan oleh penulis guna memperbaiki dalam penelitian
selanjutnya. Semoga penelitian ini bermanfaat bagi dunia pendidikan dan ilmu
pengetahuan khususnya dalam bidang Bimbingan dan Konseling.
Yogyakarta, 19 September 2016
Penulis
x
DAFTAR ISI
hal
HALAMAN JUDUL ................................................................................................... i
HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................................... ii
HALAMAN PERNYATAAN ..................................................................................... iii
HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................... iv
MOTTO ....................................................................................................................... v
PERSEMBAHAN ....................................................................................................... vi
ABSTRAK .................................................................................................................. vii
KATA PENGANTAR .................................................................................................. viii
DAFTAR ISI ............................................................................................................... x
DAFTAR TABEL ....................................................................................................... xiii
DAFTAR GAMBAR ................................................................................................. xvii
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................. xviii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ........................................................................................... 11
B. Identifikasi Masalah ................................................................................................ 11
C. Pembatasan Masalah ............................................................................................... 12
D. Perumusan Masalah ................................................................................................. 12
E. Tujuan Penelitian .................................................................................................... 12
F. Manfaat Penelitian .................................................................................................. 13
BAB II KAJIAN TEORI
A. Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling ...................................................................... 14
1. Pengertian Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling ............................................. 14
2. Tujuan Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling ................................................... 16
3. Pentingnya Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling . ........................................... 19
4. Perkembangan Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling ...................................... 21
5. Rumusan Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling ............................................... 23
6. Implementasi Kode Etik Profesi Bimbingan dan Konseling dalam
Penyelenggaraan Layanan Bimbingan dan Konseling .................................................. 57
xi
B. Guru Bimbingan dan Konseling ............................................................................... 58
1. Pengertian Guru Bimbingan dan Konseling ....................................................... 58
2. Tugas Guru Bimbingan dan Konseling .............................................................. 60
3. Kualifikasi Akademik Guru Bimbingan dan Konseling .................................... 62
4. Kepribadian Guru Bimbingan dan Konseling .................................................... 65