Soal IKM

26
Latihan Soal Bimbingan CBT-UKDI IKM 1. Seorang pasien 45 tahun menderita DM tipe 2, ingin melakukan pemeriksaan rutin. Dokter tersebut ingin keluar kota dalam waktu 3 minggu dan dirujuk ke dokter lain sesuai dengan diagnosa penyakit. Tipe rujukan adalah a. kolateral b. interval c. cross d. horisontal e. vertical 2. Seorang pasien 45 tahun menderita DM tipe 2, ingin melakukan pemeriksaan rutin. Dokter tersebut ingin keluar kota dalam waktu 3 minggu dan dirujuk ke dokter lain yang lebih ahli. sesuai dengan diagnosa penyakit. Tetapi dokter ingin menangani keluhan lain pasien tersebut. Tipe rujukan adalah a. kolateral b. interval c. cross d. horisontal e. vertical 3. wilayah kerja X telah terjadi outbreak demam chikungunya. Dokter meneliti ternyata masyarakat tidak tahu tentang penyakit ini dan pencegahannya. Pemecahan masalah ini adalah…. a. Penghilangan jentik nyamuk berkala b. Edukasi kesehatan pada kader c. Pemberantasan sarang nyamuk d. Fogging e. Abatesasi 4. Suatu KLB di 6 desa dengan kasus diare. Populasi 4500 jiwa, angka kematian 1, rawat 151 dan rawat jalan 46. Penghitungan kasus tersebut menggunakan… a. Prevalensi b. Insiden c. CFR

description

UKDI

Transcript of Soal IKM

Latihan Soal Bimbingan CBT-UKDI IKM1. Seorang pasien 45 tahun menderita DM tipe 2, ingin melakukan pemeriksaan rutin. Dokter tersebut ingin keluar kota dalam waktu 3 minggu dan dirujuk ke dokter lain sesuai dengan diagnosa penyakit. Tipe rujukan adalaha. kolateralb. intervalc. crossd. horisontale. vertical

2. Seorang pasien 45 tahun menderita DM tipe 2, ingin melakukan pemeriksaan rutin. Dokter tersebut ingin keluar kota dalam waktu 3 minggu dan dirujuk ke dokter lain yang lebih ahli. sesuai dengan diagnosa penyakit. Tetapi dokter ingin menangani keluhan lain pasien tersebut. Tipe rujukan adalaha. kolateralb. intervalc. crossd. horisontale. vertical

3. wilayah kerja X telah terjadi outbreak demam chikungunya. Dokter meneliti ternyata masyarakat tidak tahu tentang penyakit ini dan pencegahannya. Pemecahan masalah ini adalah.a. Penghilangan jentik nyamuk berkalab. Edukasi kesehatan pada kaderc. Pemberantasan sarang nyamukd. Fogginge. Abatesasi

4. Suatu KLB di 6 desa dengan kasus diare. Populasi 4500 jiwa, angka kematian 1, rawat 151 dan rawat jalan 46. Penghitungan kasus tersebut menggunakana. Prevalensib. Insidenc. CFRd. Cumulatif ratee. Attack rate

5. Berapa dokter dibutuhkan jumlah penduduk 10981 orang luas wilayah 198m3 bila di daerah terdapat 3 posyandu dan 1 puskesmasa. 2 orangb. 3 orangc. 4 orangd. 5 orange. 6 orang

6. Seorang dokter akan melakukan program kesehatan ibu dan anak. Indikatornya adalah program dicapai 90%. Bagaimanakah caranya menilai keberhasilan program tersebut?a. Jumlah balita yang ditimbang/ jumlah seluruh balita yang ada di wilayah puskesmasb. Jumlah balita yang BB naik/jumlah seluruh balita yang ada di wilayah PKM tsbc. Jumlah balita yg BB naik/jumlah balita yg datang k posyandud. Jumlah bailta yang ditimbang/jumlah balita yg mempunyai KMSe. Jumlah balita yg BB naik/jumlah balita yang punya KMS

7. Seorang wanita menderita DM datang k klinik. Riwayat minum obat DM tidak terkontrol. Kemudian dokter di klinik memberikan obat yang murah dan terjangkau. Termasuk five star dokter yang mana kah dokter tsb?a. Care providerb. Managerc. Community leaderd. Communicator e. Decision maker

8. Dokter puskesmas ingin mengetahui wabah DHF di wilayahnya. Setelah dilakukan pemeriksaan didapatkan jentik nyamuk. Dokter tersebut kemudian dilakukan upaya pemberantasan jentik nyamuk.Tindakan apa yang dilakukan dokter tersebuta. Spesifik protectionb. Early diagnosedc. Prompt treatmentd. Disability limitatione. Health promotion

9. Seorang anak laki-laki 13 tahun datang dengan keluhan gatal pada sela jari tangan dan ketiak. Gatal terutama dialami pada malam hari. Setelah di anamnesis beberapa teman satu sekolahnya menderita hal yang sama. Tindakan apa yg sebaiknya dilakukan dokter ?a. Memberikan edukasi kepada guru mengenai scabiesb. Melapor ke dinkesc. Memanggil anaknya untuk penyuluhand. Melakukan skrining d sekolah

10. Seorang anak laki-laki 13 tahun datang dengan keluhan gatal pada sela jari tangan dan ketiak. Gatal terutama dialami pada malam hari. Setelah di anamnesis beberapa teman satu sekolahnya menderita hal yang sama. Tindakan apa yg sebaiknya dilakukan dokter.a. Memberikan antibiotic pada anak lain yang terkenab. Meminta pasien untuk mencuci semua barangnya dan menjemur pakaian sampai kering

11. Dokter disebuah praktek berkelompok ingin melakukan upaya prabayar. Dengan terlebih dahulu melihat jenis2 penyakit pasien yang datang ke klinik, pelayanan yang akan ditawarkan. Upaya apa yg dilakukan dokter?a. Premib. Biaya kapitasi

12. Di suatu daerah sedang diadakan hajatan, dari 12 orang yang datang ada 10 orang yang mengalami sakit perut, tindakan apa yang dilakukan oleh dokter puskesmas?a. Mengambil sampling makananb. Melapor ke DINKES

13. Suatu daerah terdapat wabah difteri, dokter X meminta penduduk yang tidak terkena difteri untuk tidak keluar dari desa tersebut.Tindakan apa yang dilakukan dokter tersebut?a. Isolasib. Karantina

14. Seorang pasien ingin menurunkan berat badan, pasien tersebut mendapatkan info dari internet bahwa chitosan dapat membantunya untuk menurunkan berat badan, pasien tersebut datang ke dokter A kemudian dokter mencari info mengenai obat tersebut di jurnal menurut EMB,apa keyword yang digunakana. Populasi : obesitas, Chitosan ; comparison: placebo, outcome : decrease weightb. Populasi : overweight, placebo, comparison : chitosan, outcome : decrease weightc. Populasi : obesitas, chitosan, comparison: weight or kilogram, outcome: decrease weight

15. Bentuk pencegahan sekunder yang dilakukan oleh dokter puskesmas adalah?a. Memberikan vaksinasi BCG pada anak balita dan usia sekolahb. Memberikan penyuluhan(pelajari pencegahan sekunder)

16. Pasien datang dengan keluhan pusing dan mual, sekarang pasien dipindahkan bekerja di mesin pengeboran minyak, kemungkinan apa yang akan terjadi dihubungkan dengan penyakit terdahulunya?a. Gangguan pernafasanb. Gangguan pendengaranc. Bising

17. Seorang pasien datang ke puskesmas dengan keluhan seperti pada gambar ( gambar creeping eruption),pasien berprofesi sebagai petani dan tidak pernah memakai alas kaki ketika bekerja, edukasi yang diberikan kepada pasiena. Memakai sepatu pada saat bekerjab. Menjaga hygiene diri sendiri dan lingkungan

18. Seorang pekerja dibawa keUGD dengan keluhan tidak sadarkan diri. Sebelumnya mual dan muntah-muntah. Pekerja tersebut Tinggal disekitar pabrik. Keracunan apakah ?a. Tembagab. Timahc. Timbald. Arsenike. Merkuri

19. kepala desa ingin membuat pengumuman agar diketahui oleh seluruh warnganya. Pengumuman itu dibuat dalam bentuk sebuah kain dengan ukuran yang besar dan dapat dilihat oleh seluruh warga.bentuk pengumumnyaa. posterb. pamfletc. spandukd. leaflet

20. flu burung menyebar ke berbagai negaraa. wabahb. endemic. pandemid. epidemie. sporadik

21. Seorang wanita berusia 30 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan diare terus-menerus yang disertai muntah. Keluhan terjadi setelah menyantap makanan saat acara resepsi pernikah temannya tadi siang. Keluhan yang sama juga dialami oleh 20 orang lainnya. Pada pemeriksaan fisik di dapatkan, TD 120/80, N 80, P 20, S 36,5. Tindakan yang dilakukan dokter setelah pengobatan adalah:a. Ambil sampelb. Rujuk ke RSc. Beri penyuluhand. Beri oralite. Melacak tempat kejadian

22. Papuan adalah kota yang memiliki penyakit malaria tertinggi 2 tahun yang lalu. Tahun ini papua menjadi urutas pertama kembali. Hal ini disebut?a. Epidemikb. Andemikc. Pandemikd. KLBe. Wabah

23. Guru TK terdignosis dengan tuberculosis. Apa saran dari dokter ?a. Menyarankan guru untuk memakai masker saat mengajarb. Berikan surat cuti sampai pengobatan selesaic. Menyarankan guru untuk meminum obat batuk dosis tinggid. Isolasie. Beritahu kepsek, walaupun harus di pecat karena untuk kepentingan bersama

24. Seorang wanita 15 tahun di antar teman laki-lakinya yang berusia 19 tahun ke RS dengan keluhan nyeri perut. Pasien takut ke dokter karena psien hamil dan takut di ketahui keluarganya. Oleh dokter pasien di diagnosis KET dan akan dilakukan operasi CITO. Pernyataan berikut yang sesuai dengan inform consent?a. Meminta inform consent langsung pada pasien karena telah cukup umurb. Minta inform consent pada teman laki-lakinya karena telah cukup umur dan orang tua tidak adac. Langsung melakukan operasi tanpa melakukan inform consent karena merupakan operasi CITOd. Meminta surat persetujuan dari pengadilan karena pasien tidak ingin diketahui oleh orang tuanyae. Tetap meminta inform consent dari orang tua karena pasien belum cukup umur

25. pada kelurahan X terdapat 10 balita menderita diare dalam waktu 1 minggu. Kepala puskesmas memutuskan untuk melakukan surveilens penyakit menularApakah manfaat dari tindakan tersebut?a. mencegah penyakitb. Dokumentasi peristiwa kesehatanc. mempelajari penyebab alamiah penyakitd. mendeteksi adanya kejadian luar biasa

26. sebuah keluarga membangun rumah di suatu pemukiman. Air yang digunakan untuk keperluan sehari-hari dari air tanah yang berasal dari sumur pompa. Mikroorganisme apa yang menjadi indikator terjadinya pencemarana. shigella sppb. vibrio cholerac. E. Colid. Streptococcus aureuse. salmonella thypi

27. Difteri..bagaimana cara menurunkan wabah difteri?a. Member antibiotic profilaksis primerb. Member antibiotic profilaksis sekunderc. Member vaksin DPT dan memberi antibiotic profilaksis pada pasien yang terkena

28. Penelitian ini mempelajari pengaruh pemberian vaksin campak terhadap kejadian penyakit campak.sejumlah 1000 anak telahh mendapat vaksin campak. Diobservasi dalam kurun waktu 5 tahun dan didapatkan 10 anak diantaranya terkena campak sedangkan 1000 anak kelompok pembanding 100 anak terkena campak. Berapa angka kesakitan penyakit campak dari penelitian tersebut?a. Insiden rate 10 %b. Prevalency rate 10 % c. Kumulatif inciden 11%d. Attack rate 0,5 %e. Inciden dencity 5%

29. Keluarga terdiri dari ibu, bapak, dan 5 orang anak berumur antara 2-10 tahun, dengan seorang nenek dan kakek. Suatu hari anak berumur 6 tahun menderita campak. Selang 6 hari 2 orang saudarnya menderita campak. Bapak, ibu, nenek dan kakek sudah pernah menderita campak. Berapa secondary attack rate dari peristiwa tersebut?a. 30%b. 40%c. 50%d. 60%e. 70%30. Seorang penderita TB tingal d rmh ukuran 3x3m satu kamar tidur, satu ruang tamu dan ruang makan, anak pertama lebih besar tidur di ruang tamu, sementara tidur di kamar ibu, ayah, dan anannya. Di depan rumah ada kontainer sampah. Cuman ada 1 ventilasi jarang digunakan. Sebagai kepala puskemas apa tindakan andaa. Menyuruh pindahb. Menyuruh kader posyandu melakukan penyuluhanc. Memaksimalkan ventilasi dan membuka pintud. Memberikan terapi TB kepada seluruh keluargae.

31. Bagaimana luas rumah sesuai kepadatan rumah?a. 4,25 m2b. 5,25 m2c. 6,25 m2d. 7,25 m2e. 8,25 m2

32. Bakteri yang menjadi indicator pencemaran air a. Escherichia Coli b. Enterobacter coli c. Streptococcus hemoliticus d.

33. Di Jawa Timur telah terjadi wabah difteri tahun 2011. Didapatkan 311 kasus dari awal Januari Oktober 2011. Wabah terjadi bukan hanya pada daerah dengan vaksinasi yang tidak tercapai target tetapi juga pada daerah yg angka cakupan vaksin tertinggi. Bagaimana cara mengatasi wabah tersebut : a. memberikan vaksin DPT pada penderita difteri b. melakukan karantina pada penderita dan keluarga c. melakukan screening kontak dan pemberian ADS pada penderita d. meningkatkan pemberian vaksin DPT pada bayi dan pemberian AB profilaksis pada penderita difteri e. melakukan kultur sputum pada penderita yang dicuriga difteri

34. Seorang Wanita, 55 tahun menderita TB paru, uji fungsi paru baik. Dokter mengadakan olahraga rutin yang diadakan di desa tersebut, maka pelayanan dokter tersebut termasuk pelayanan?a. Pelayanan berbasis menyeluruhb. Pelayanan berbasis berkesinambunganc. Pelayanan berbasis Keluargad. Pelayanan berbasis masyarakate. Pelayanan berbasis perorangan

35. Kemenkes 2006 memperhatikan tentang PTM dan membentuk unit khusus PTM dengan bidang prioritas di penyakit jantung, penyakit kanker, penyakit kronik dan degeneratif, DM dan penyakit metabolik. Diantara kegiatan utamanya adalah promosi dan advokasi. Apa yang dimaksud advokasi pada kasus di atasa. Melakukan pendekatan dengan pemerintah daerah untuk mengadakan hari olah ragab. Melakukan pelatihan pada kader tentang kadarzic. Merencanakan melalukan program makanan tambahan di posyandu bersama ibu-ibu arisand. Program lokakarya minu PKM dengan pemegang program promosi kesehatan di PKMe. Mengadakan kegiatan pemeriksaan payudara sendiri bagi siswa SMA

36. seorang koki didiagnosis oleh dokter menderita Hep. A. Dokter melarang koki tsb untuk bekerja. Tindakan yang dilakukan dokter:a. Isolasib. Karantinac. Ofactivitiad. Reserve isolasie. Separasi

37. Seorang Wanita, 55 tahun menderita TB paru, uji fungsi paru baik. Dokter mengadakan olahraga rutin yang diadakan di desa tersebut, maka pelayanan dokter tersebut termasuk pelayanan?a. Pelayanan berbasis menyeluruhb. Pelayanan berbasis berkesinambunganc. Pelayanan berbasis Keluargad. Pelayanan berbasis masyarakate. Pelayanan berbasis perorangan

38. Pria usia 35 tahun, datang ke Puskesmas dengan keluhan batuk berdahak campur darah, keringat dingin malam hari, berat badan menurun, kadang ada sesak. Di rumah sudah diobati OBH dan B Kompleks. Sebagai dokter Puskesmas, pendekatan Kedokteran Keluarga yang dilakukan adalah:a. Menscreening seluruh anggota keluarga yang adab. ?c. Penghasilan Keluargad. Melihat kepercayaan dan sosio ekonomi keluarga pasiene. ?

39. Parameter baik/kurangnya peran serta masyarakat terhadap program posyandua. K/Sb. D/Sc. N/Dd. S/De. N/D

40. 3 orang pekerja sedang membersihkan sebuah sumur yang sudah tidak terpakai. Seorang pekerja 1 tiba-tiba tidak merespon ketika dipanggil, pekerja ke-2 yang menyusul juta tiba-tiba lemas terkulai, sementara pekerja ke-3 merasa badannya lemas, tetapi masih mampu untuk memanjat kembali ke atas. Apa tes sederhana yang bisa dilakukan?a. Menurunkan pelita minyak ke dalam sumurb. Menurunkan senter ke dalam sumurc. Menurunkan botol bertali berisi air kapurd. Menurunkan botol bertali berisi air asame. Menurunkan botol bertali berisi air garam

41. 3 orang pekerja sedang membersihkan sebuah sumur yang sudah tidak terpakai. Seorang pekerja 1 tiba-tiba tidak merespon ketika dipanggil, pekerja ke-2 yang menyusul juta tiba-tiba lemas terkulai, sementara pekerja ke-3 merasa badannya lemas, tetapi masih mampu untuk memanjat kembali ke atas. Apa yang seharusnya dilakukan oleh pekerja tersebut?a. Menggunakan masker dan tabung oksigen seperti penyelamb. Menggunakan masker seperti di ruang operasic. Menahan napas selama di dalam sumurd. ?e. ?

42. Seorang dokter baru di puskesmas melakukan pengecekan data penyakit menular tahun 2011 dan dari bulan Juli-September 2012 dengan data sebagai berikut: Cikungunya pada 2012 sebanyak 15 kasus, kemudian dibandingkan dengan data tahun 2011 di mana Cikungunya terjadi sebanyak 24 kasus. Apakah tindakan yang sebaiknya dilakukan untuk mencari penyebab KLB tersebut?a. Mencegah penularanb. Mengendalikan vektor penyakitc. Melakukan epidemiologi analitikd. ?e. ?

43. Seorang ibu yang terkena TBC merasa anaknya pasti terkena TBC pula. Faktor perspektif apa ibu tsb?a. Familial perspectiveb. Social perspectivec. Economy perspectived. ?e. ?

44. Seorang pria datang memeriksakan dirinya ke dokter karena merasa sering cepat lelah. Dari hasil pemeriksaan dokter tersebut menyimpulkan bahwa pasien tersebut menderita hepatitis B. Pasien merupakan seorang koki di sebuah restoran. Dokter meminta pasien tersebut untuk tidak bekerja sementara waktu. Tindakan dokter tersebut disebut sebagai?a. Isolasib. Proteksic. Restricted work activityd. Isolasi .....e. Separasi

45. Dari data di sebuah puskesmas didapatkan kasus malaria dari tahun 2010 adalah sebanyak 2000an kasus. Pada tahun 2011 adalah sebanyak 3000an kasus. Rata-rata kasus malaria setiap bulannya pada tahun 2010 adalah sekitar 200an kasus. Disebut apakah kondisi tersebut?a. Wabahb. Outbreakc. KLBd. Endemie. Pandemi46. Data penyakit pada statistikPenyakitTahun 2011Tahun 2012Angka Kematian

TBC3452980

Hipertensi121010450

Diare176014892

DBD108070050

Gizi Buruk34480

ISPA120010200

Flu burung100

Penyakit mana yang termasuk KLB ?a. ISPAb. Hipertensic. DBDd. Diaree. Flu burung

47. Dari sebuah data didapatkan penyakit yang menyebar secara luas dengan waktu yang singkat disebut apakah kondisi tersebut ?a. Wabahb. Epidemiologic. Endemi d. Pandemi e. KLB48. Berikan pasien obat dengan harga terjangka agar pasien rutin kontrol, termasuk prinsip dokter keluarga apakah ?49. Dokter menolong gelandangan yang terluka parah, prinsip apa yang dilakukan...a. respectb. Honourc. Altruismed. Excellente. Responsibilty50. Kelurahan X terdapat 10 balita mengalami diare dalam 1minggu terakhir. Kemudian kepala puskesmas meminta petugas untuk terjun kelapangan. Apa tujuan kepala puskesmas meminta petugas untuk turun ke lapangan ?a. Mencegah penyakitb. Untuk melakukan pengobatanc. Mencegah terjadinya KLBd. Mencari tau perjalanan penyakite. Memberikan edukasi pada masyarakat

51. Suatu keluarga pindah ke suatu daerah. Dia daerah tersebut sumber air yg digunakan adalah dari air tanah yg dipompa menggunakan mesin. Untuk kriteria air bersih dilakukan uji bakteriologi air. Bakteri apa yg paling sering ditemukan dalam pemeriksaan bakteriologi air?a. Vibrio cholerab. E.collic. Entamoeba collid. Shigellae. P.aureus

52. Disekolah dasar dikumpulkan murid yg sakit dan tidak sakit hepatitis. Untuk mengetahui faktor resiko yg terdapat pada murid yang sakit, disebut apa pencarian epidemiologi tersebut?a. Insidensib. Prevalensic. Old ratiod. Relative riske. Faktor risk

53. Suatu studi Diabetes control and complication factor. Studi ini bertujuan untuk mengetahui insidensi neuropati pada diabetes. Terdapat 1441 sampel dimana 730 orang mendapat unsual terapi dan didapatkan 70 kasus neuropat, Serta 711 orang mendapat insentive terapi dan didapatkan 20 kasus neuropati. Insidensi neuropati pada unsual terapi adalah ?a. 730/1441b. 711/1441c. (70/730) x 1441d. (20/711) x 1441e. (20+70)/144154. Sebanyak 13 pasien datang dari wilayah yang sama dengan keluhan yang sama yaitu gejala diare dan muntah-muntah, diketahui 4 jam sebelumnya 10 dari pasien tersebut datang ke hajatan yang sama, jenis maka kejadian luar biasa tersebut adalah :a. Common source outbreakb. Point source outbreak c. Propagated outbreakd. Progressif outbreak

55. Telah terjadi outbreak diare di daerah anda, dengan Sebanyak 13 pasien datang dari wilayah yang sama dengan keluhan yang sama yaitu gejala diare dan muntah-muntah, diketahui 4 jam sebelumnya 10 dari pasien tersebut datang ke hajatan yang sama, tindakan selanjutnya yang anda lakukana. Melakukan studi epidemiologib. Melakukan investigasi penyebabc. Melaporkan ke dinas kesehatan d. Melakukan penyuluhan makanan yang bersih dan sehate. Melaporkan ke instansi terkait

56. Pasien terdiagnosis skabies, pasien tinggal diasrama dan sekarang dirawat di rumah oleh orang tuanya, tindakan anda sebagai dokter puskesmas untuk pencegahan sekundernya adalah a. Melaporkan ke dinas kesehatanb. Mengunjungi asrama untuk mencari kasus lainnyac. Memanggil guru untuk edukasi d. Melaukan penyuluhan PHBS terhadap siswa di asramae. Menjelaskan kepada pasien tentang kebersihan hygine

57. Jumlah penduduk di kabupaten S adalah 100 dengan angka kematian 75, tingkat kejadian dari difteri di kabupaten tersebut adalah 50 dan angka kematian dari difteri adalah 35, berapakah angka mortality rate dari difteria. 35/100 x 100%b. 35/50 x 100%c. 50/75 x 100%d. (50/75 x 100) x100%

58. Sebagai dokter puskesmas anda melakukan evaluasi program DBD dan mendapatkan masalah, sehingga berinisiatif melakukan pencarian jentik nyamuk di rumah warga dan melakukan penangan lebih lanjut untuk jentik nyamuk yang ditemukan, tindakan ini disebut :a. Health promotion b. Spesific protection c. Early detection d. Prompt treatmente. Rehabilitation

59. Di wilayah puskesmas anda 2 RT pada tahun 2012 terdapat pengguna narkoba suntik sebanyak 5 orang, dengan 4 positif HIV dan 1 meninggal, tahun 2011 4 pengguna narkoba suntik dengan 3 HIV (+), sebagai dokter puskesmas apa tindakan selanjutnya yang anda lakukan a. Menganalisa masalah kesehatan narkoba b. Menganalisa penyebab masalah narkoba c. Menganalisa program pemberantasan narkobad. Menganalisa alternatif penyelesaian masalah narkobae. Menganalisa masalah HIV-AIDS

60. Terjadi KLB chikungunya di daerah anda karena terjadi peningkatan rerata kasus perbulan, tindakan selanjutnya yang anda lakukan adalah a. Melakukan studi epidemiologi b. Melakukan analisa kasus c. Melaporkan ke dinas kesehatan d. Kordinasi antar instansi e. Melakukan analisa alternatif penyelesaian

61. dokter puskesmas bersama para ketua RT setempat melakukan pembersihan lingkungan dan pemberantasan sarang nyamuk, peran dokter tersebut dalam five star doctor adalah :a. Care provider b. Communicator c. Decision maker d. Community leader e. Manager

62. Di kecamatan S terjadi KLB cacar, dokter puskesmas setempat menyarankan kepada penduduk untuk tidak keluar kota dalam beberapa waktu, tindakan preventif ini disebuta. Karantinab. Kurungan c. Deteksi dinid. Isolasie. Rehabilitasi`

63. Data penyakit pada statistikPenyakitTahun 2011Tahun 2012Angka Kematian

TBC3452980

Hipertensi121010450

Diare176014892

DBD108070050

Gizi Buruk34480

ISPA120010200

Flu burung100

Penyakit mana yang termasuk KLB ?a. ISPAb. Hipertensic. DBDd. Diaree. Flu burung

64. Seorang pria datang memeriksakan dirinya ke dokter karena merasa sering cepat lelah. Dari hasil pemeriksaan dokter tersebut menyimpulkan bahwa pasien tersebut menderita hepatitis B. Pasien merupakan seorang koki di sebuah restoran. Dokter meminta pasien tersebut untuk tidak bekerja sementara waktu. Tindakan dokter tersebut disebut sebagai?a. Isolasib. Proteksic. Restricted work activityd. Isolasi .....e. Separasi

65. Pasien wanita usia 57 tahun datang dengan keluhan pusing. Didapatkan TD 150/90. Pasien diberikan obat amlodipine 3 x 5 mg sehari. Masalah terkait obat (drug-related problem) pada kasus di atas adalaha. Dosis terlalu rendahb. Dosis terlalu tinggic. Non-compliance / no-addherenced. Ineffective drugse.

66. Seorang peneliti ingin meneliti efikasi vaksin campak pada anak. Diebrikan vaksin pada 1000 anak dan didapati 10 anak terkena campak. Kemudia pada 100 anak pembanding yang tidak diberi vaksin, didapati 100 anak kena campak. Berapa angka kejadian kasus baru diatas?a. Incidence rate 10%b. Prevalence rate 10%c. Commulative rate 11%d. Attack rate 0,5%e. Incidence density 5%

67. Pada kecamatan X didapatkan 10 pasien balita menderita diare. Kepala puskesmas mengambil keputusan melakukan surveilens penyakit menular. Apa fungsi surveilans tersebuta. Menvegah penyebaranb. Dokumentasi penyakitc. Mempelajari penyakitd. Mengobati penyakite. .... terjadinya kejadian luar biasa

68. Ditemukan kasus pertussis pada puskesmas. Tindakan dokter di puskesmas?a. Melapor pada Dinkesb. Melakukan penyuluhan dan edukasic. Mencari penyebab kasus

69. Wanita, 30th, datang ke puskesmas dgn keluhan diare terus menerus dan muntah. Sebelumnya makan di acara resepsi pernikahan. Keluhan dialami 20 orang lainnya. PF: tanda vital normal. Apa yang dilakukan dokter setelah selesai menangani korban?a. ambil sampel makanan b. rujuk ke RS c. beri penyuluhan d. beri oralit e. melacak tempat kejadian

70. Dokter baru diangkat jadi kepala puskesmas di daerah terpencil. Permasalahan daerah tersebut adl tingginya angka bayi yg mengalami kekeruhan kornea akibat defisiensi vit A, padahal daerah tersebut kaya sumber pangan sumber vit A. Dokter ingin memberikan penyuluhan kesehatan kpd masyarakat ttg menggunakan sumber pangan sumber vit A utk mencegah defisiensi. Namun, warga disitu tidak bisa membaca dan hanya mengerti bahasa daerah. Apa alat bantu penyuluhan berdasarkan kerucut Edgar Dale yg sesuai utk skenario diatas? a flip chart b. video film c. benda model d. poster e. benda asli

71. penyebaran flu burung di Cina thun 2009, berlangsung cepat dan menyebar ke daerah sekitar dan menimbulkan banyak korban jiwa, disebut apa? a. Endemi b. Pandemi c. Sporadik d. Wabah e. Epidemi

72. Di kecamatan x ada kejadian diare meningkat. Dokter ingin melakukan penelitian epidemiologi ttg faktor yg mempengaruhi peningkatan kejadian diare. Apa data demografis yg dibutuhkan? a. Luas wilayah b. Tingkat pendidikan c. Jml pkm d. Jml posyando e. Distribusi tenaga kesehatan

73. Di desa X ada 500 balita, 6 gizi buruk, 3 gizi kurang. Tahun lalu, 3 gizi buruk. Disebut KLB karena : a. Terdapat peningkatan kejadian dari periode sebelumnya b. Kejadian > 1% c. Case fatality rate >50%

74. Anda menemukan pasien wanita, 68 tahun, dengan 20 tahun menderita DM tipe 2 tidak terkontrol. Terdapat komplikasi DM, jadi harus rujuk ke ipd, tapi untuk keluhan2 lain, masih kita yang tangani, disebut rujukan apa? a. Horizontal referral b. Collateral c. Split d. Interval e. Cross

75. Kita mau pergi sementara 3 bulan ke luar kota, jadi selama waktu tersebut pasien kita serahin ke internis, disebut rujukan apa? a.Horizontal referral b.Collateral c.Split d.Interval e.Cross

76. Ingin menilai fungsi keluarga tersebut, ternyata didapatkan skor APGAR pasien (nenek) 5, ayah 7, ibu 7, cucu 7. Hal ini berarti : a. Fungsi fisiologis keluarga baik b. Fungsi fisiologis keluarga sedang c. Fungsi fisiologis keluarga buruk d. Interaksi keluarga e. Interaksi keluarga sedang

77. Kemenkes sejak tahun 2006 sudah membuat tim PTM untuk mencegah PTM dengan fokus terhadap penyakit kronis, DM, metabolik, (lupa lagi penyakitnya apa). Pemerintah memfokuskan pada program promosi dan advokasi.yang termasuk usaha advokasi terkait kasus diatas adalah a. Mendekati pemerintah untu mengadakan program olahraga b. Ajarin sadari kepada siswa sma c. Ngajarin kader untuk kaderzi d. Memberikan makanan tambahan untuk posyandi bekerjasama dengan ibu arisan e. Melakukan mini puskesmas bekerjasama dengan pemegang program promosi kesehatan puskesmas

78. Seorang pria, datang untuk memeriksakan kesehatannya. Dari atasan diketahui bahwa pria tersebut akan diperkerjakan sebagai operator pengeboran minyak. Apa faktor risiko pekerjaan tertinggi pada pria tersebut? a. Trauma b. Vibrasi c. Kimia d. Bising e. Panas

79. Laki-laki 30 tahun datang dengan keluhan demam. Ia merupakan koki. Setelah PF dan pemeriksaan penunjang, didiagnosis hepatitis A dan disarankan tidak masuk kerja. Tujuan dilarang kerja? a. Isolasi b. Karantina c. Restrict of activation d. Reverse isolation e. Separasi

80. Sebagai dokter puskesmas, anda ingin membuat tulisan yg dibuat di atas kain cukup luas, sehingga org2 dpt melihat isi dari tulisan tsb. Disebut apakah media tsb? a. Flyer b. Pamflet c. Poster d. Spanduk e. Baliho