Sistem Informasi Rent Car2

6
USE CASE DAN SKENARIO SISTEM INFORMASI RENT CAR Dosen Pengampu : Henderi, M.Kom Disusun oleh: Made Ayu Dusea W 14.52.0605 PROGRAM MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA

description

Perancangan Sistem Informasi Rent Car

Transcript of Sistem Informasi Rent Car2

Page 1: Sistem Informasi Rent Car2

USE CASE DAN SKENARIO SISTEM INFORMASI RENT CAR

Dosen Pengampu :

Henderi, M.Kom

Disusun oleh:

Made Ayu Dusea W 14.52.0605

PROGRAM MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA

PROGRAM PASCASARJANA STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

2015

Page 2: Sistem Informasi Rent Car2

SISTEM INFORMASI RENT CAR

System

Reserve Online

Reserve By SMS

Pay Reservation Online

Cancel Reservation Online

Manage Report

Manage Complaint

Check Vehicle's Position

Check Vehicle's Position By SMS

Check Vehicle's Position Online

Manage Status Vehicle

Manage Data

Manage Feature

Reserve

Pay Reservation

Cancel Reservation

<<extend>>

<<extend>>

<<extend>>

Customer

Cashier

Manager

Operator

Administrator

Delivery Express Application

<<extend>>

<<extend>>

<<extend>>

Cancel Reservation By SMS

<<extend>>

Page 3: Sistem Informasi Rent Car2

Penjelasan diagram use case

1. AKTOR

NoAktorDeskripsi

1Customer

Merupakan aktor yang akan mengakses sistem melalui web ataupun sms. Aktor

ini merupakan pelanggan (yang melakukan reservasi) dari perusahaan

pengguna aplikasi ini.

2Administrator

Super aktor yang mempunyai hak untuk mengatur customer dan sistem,

termasuk mengubah dan manghapus, serta melakukan pengawasan terhadap

aktivitas customer dan sistem itu sendiri.

3OperatorMerupakan aktor yang akan mengatur atas apa yang sudah dilakukan oleh

customer sebagai pengguna.

4Delivery Express

Application

Merupakan aplikasi yang digunakan oleh perusahaan delivery express untuk

melakukan komunikasi dengan aplikasi ini dengan mengakses layanan yang

disediakan oleh aplikasi ini.

5CashierMerupakan aktor yang melayani customer atas pembayaran yang mereka

lakukan.

6ManagerMerupakan aktor yang berwenang untuk melihat laporan yang dihasilkan oleh

operator ataupun cashier

2. USE CASE

NoUse CaseDeskripsi

1ReserveMelakukan reservasi penyewaan kendaraan

2Reserve OnlineMelakukan reservasi penyewaan kendaraan secara online (dilakukan oleh

customer di sembarang tempat)

3Reserve by smsMelakukan reservasi penyewaan kendaraan melalui SMS (dilakukan oleh

customer tanpa terhubung ke dalam sistem)

4Pay ReservationMelakukan pembayaran sebagai pengesahan reservasi

5Pay Reservation

Online

Melakukan pembayaran sebagai pengesahan reservasi secara online (dilakukan

oleh customer di sembarang tempat)

6Manage ComplaintMenyampaikan keluhan terhadap sistem ataupun layanan perusahan

7Manage ReportMembuat hasil laporan pekerjaan dari kasir berupa laporan keuangan reservasi dan pekerjaan dari operator berupa jadwal keberangkatan, kendaraan, costumer service dan menampilkannya kepada manager

8Check Vehicle PositionMemberikan posisi terakhir yaitu kantor cabang yang telah kendaraan dan

waktu perkiraan kendaraan sampai di tujuan

Page 4: Sistem Informasi Rent Car2

NoUse CaseDeskripsi

9Check Vehicle Position

Online

Memberikan posisi terakhir yaitu kantor cabang yang telah kendaraan dan

waktu perkiraan kendaraan sampai di tujuan secara online

10Check Vehicle Position

by SMS

Memberikan posisi terakhir yaitu kantor cabang yang telah kendaraan dan

waktu perkiraan kendaraan sampai di tujuan memalui sms

11Manage Status

Vehicle

Mengelola data kendaraan yang tersedia, apakah sedang digunakan atau tidak,

dan memperkirakan kapan suatu kendaraan bisa digunakan atau tidak.

12Manage Data

Mengelola seluruh data yang digunakan di dalam sistem, termasuk di dalamnya

datauser yang dapat menggunakan sistem dan otoritas penggunaan fitur dari

masing-masing user beserta data kendaraan

13Manage FeatureMemelihara service dan konfigurasi fitur-fitur yang terdapat di dalam sistem.

14Cancel ReservationMelakukan pembatalan reservasi oleh customer maupun operator

15Cancel Reservation by

SMS

Melakukan pembatalan reservasi oleh customer maupun operator melalui sms

(dilakukan oleh customer tanpa terhubung ke dalam sistem)

16Cancel Reservation

Online

Melakukan pembatalan reservasi oleh customer maupun operator secara online

(dilakukan oleh customer di sembarang tempat)