SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING …  · Web viewsilabus pelayanan bimbingan dan...

52
SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA) Kelas : XI Semester : 3 Tugas Perkembangan 1: Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME Bidang Bimbing an Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan Kegiatan Pendukun g Penila ian Keteran gan 1 2 3 5 6 7 8 Belajar Memiliki kemantapan keyakinan bahwa belajar merupakan perintah Tuhan YME - Nilai-nilai belajar dalam kehidupan beragama - Belajar sepanjang hayat - Menerapkan belajar dalam kehidupan sehari-hari - Manfaat belajar dalam kehidupan sehari-hari Informasi Orientasi APIN Laiseg Laijap en Laijap ang Memiliki kemantapan keyakinan bahwa kegiatan belajar yang sebaik-baiknya akan meningkatkan mutu kehidupan beragama - Belajar efektif, efisien meningkatkan kehidupan beragama - Belajar akan meningkatkan derajat hidup manusia - Belajar menumbuhkan keimanan beragama - Motivasi belajar Orientasi Informasi APIN Laiseg Laijap en Laijap ang

Transcript of SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING …  · Web viewsilabus pelayanan bimbingan dan...

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : XI Semester : 3 Tugas Perkembangan 1: Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME

Bidang Bimbinga

n

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Belajar Memiliki kemantapan keyakinan bahwa belajar merupakan perintah Tuhan YME

- Nilai-nilai belajar dalam kehidupan beragama- Belajar sepanjang hayat- Menerapkan belajar dalam kehidupan sehari-hari- Manfaat belajar dalam kehidupan sehari-hari

InformasiOrientasi

APIN LaisegLaijapenLaijapang

Memiliki kemantapan keyakinan bahwa kegiatan belajar yang sebaik-baiknya akan meningkatkan mutu kehidupan beragama

- Belajar efektif, efisien meningkatkan kehidupan beragama

- Belajar akan meningkatkan derajat hidup manusia- Belajar menumbuhkan keimanan beragama- Motivasi belajar- Cara menumbuhkan minat belajar

OrientasiInformasi

APIN LaisegLaijapenLaijapang

Mampu mewujudkan secara efektif, efisien dan produktif tentang kegiatan belajar sesuai dengan ajaran agama

- Mengatur waktu luang- Ketepatan waktu belajar- Kejujuran dalam belajar- Sukses dalam belajar

- Cara meraih cita-cita-

OrientasiInformasi

APIN LaisegLaijapenLaijapang

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : X Semester : 1 Tugas Perkembangan 2 : Mencapai kematangan dalam hubungan teman sebaya serta kematangan dalam perannya sebagai pria atau wanita.

Bidang Bimbingan

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Belajar 1. Memiliki pemantapan pemahaman tentang pentingnya hubungan teman sebaya dalam kegiatan belajar.

2. Mampu mewujudkan pentingnya hubungan teman sebaya dalam kegiatan belajar

Pentingnya hubungan teman sebaya dalam kegiatan belajar

a. Model-model belajar kelompok

b. Pembentukan kelompok belajar

c. Hubungan teman sebaya dalam belajar kelompok

d. Peranan teman sebaya dalam belajar

e. Motivasi teman sebaya dalam belajar

Praktik mewujudkan pentingnya hubungan teman sebaya dalam kegiatan belajar

a. Belajar kelompok

b. Peran dan fungsi anggota dalam belajar kelompok

c. Tutor, teman sebaya dalam belajar

InformasiOrientasi

Informasi Pembelajaran

Informasi Pembelajaran Bim. Klp

Informasi Orientasi

Pembelajaran Bimbingan Kelompok

Pembelajaran Bimbingan Kelompok

Pembelajaran Bimbingan KelompokInformasi Bimbingan Kelompok

Informasi Orientasi.

Semua Keg,Pendukung

SemuaKeg.Pendukung

Semua Keg.Pendukung

Semua keg.pendukung

Semua keg.pendukung

Semua keg.pendukungSemua keg.pendukung

LaisegLaiseg

LaisegLaijapenLaijapang

LaisegLaijapenLaijapang

LaisegLaijapenLaijapang

LaisegLaijapenLaijapang

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 3: Mencapai kematangan pertumbuhan jasmani yang sehat

Bidang Bimbingan

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Belajar Memiliki Pemahaman yang mantap tentang pentingnya kondisi jasmani yang sehat

Contoh-contoh pentingnya kondisi jasmani yang sehat dalam kegiatan belajar- Kondisi jasmani yang sehat dalam kegiatan belajar- Ekstrakulikuler- Kebersihan lingkungan- Memerlukan makanan yang bergizi sesuai dengan kemampuan

InformasiBimb.klp

HPDTAPIN

LaisegLaijapenLaijapang

Bekerjasama dengan guru olahraga

Mampu memelihara dan merawat kondisi jasmani yang sehat untuk belajar

Cara-cara pemeliharaan dan perawatan kondisi jasmani yang sehat untuk belajar dan penerapannya

- Pemeliharaan dan perawatan kondisi jasmani- Pola makan sehat dalam kaitannya dengan kegiatan

belajar- Olah raga teratur berkaitan dengan kegiatan belajar- Pemanfaatan waktu luang dalam kaitannya dengan

kegiatan belajar- Istirahat dalam kaitannya dengann kegiatan belajar

Informasi

Bimb.klp

HPDT

Bimbingan Kleompok

LaijapenLaijapang

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : X Semester : I dan II Tugas Perkembangan 1: Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

Bidang Bimbingan

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Pribadi Memiliki kemantapan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai agama yang dianut

1. Kebiasaan hidup yang berperilaku positip2. Kebiasaan hidup menjalankan perintah agama

yang dianut3. Kebiasaan hidup yang mencerminkan toleransi

beragama4. Mengagungi kebesaran Tuhan melalui ciptaannya

Informasi Semua kegiatan pendukung

LaisegLaijapenLaijapang

Buku BKBuku agama

Pribadi Memiliki kemantapan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai agama yang dianut

1. Mengikuti kegiatan keagamaan2. Membiasakan diri mendengarkan ceramah agama

ceramah agama3. Agama sebagai pedoman hidup4. Mengembangkan SQ

Informasi Semua kegiatan pendukung

LaisegLaijapenLaijapang

Buku BKBuku agama

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 1 : Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME

Bidang Bimbingan

Rumusan KompetensiMateri Pengembangan Kompetensi

Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Sosial Memiliki kemantapan keyakinan tentang aspek-aspek sosial kehidupan beragama

Melaksanakan secara mantap aspek-aspek sosial kehidupan beragama

- Nilai-nilai ajaran agama dalam kehidupan sehari-hari- Pentingnya membangun tempat ibadah

- Toleransi terhadap perbedaan umat beragama, dan kepercayaan

- Kepedulian sesama umat

InformasiOrientasi

.

InformasiOrientasiBimb.klp

.

Himpunan data

Aplikasi instrumentasi

LaisegLaijapenLaijapang

Bekerjasama guru agama

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Tugas Perkembangan 2 : Mencapai kematangan dalam hubungan teman sebaya serta kematangan dalam peranannya sebagai pria atau wanita

Bidang Bimbingan

Rumusan KompetensiMateri Pengembangan Kompetensi

KelasSmt

Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 8

Sosial Mampu menjalin hubungan yang sehat dan dinamis dengan teman sebaya dalam peranannya sebagai pria atau wanita

Contoh-contoh hubungan teman sebaya yang sehat dan dinamis serta dalam peranannya sebagai pria dan wanita` Etika pergaulan dengan teman sebaya

Praktek hubungan teman sebaya yang sehat dan dinamis tanpa membedakan pria atau wanita dalam posisi tertentu- Peran pria dan wanita dalam komunitas

X / 1, 2

XI / 1, 2

Informasi

Informasi

Himpunan data

Himpunan data

LaisegLaijapenLaijapang

LaisegLaijapenLaijapang

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Tugas Perkembangan 3 : Mencapai kematangan pertumbuhan jasmani yang sehat

Bidang Bimbingan

Rumusan KompetensiMateri Pengembangan Kompetensi

KelasSmt

Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 8

Sosial Menyadari pentingnya kondisi jasmani yang sehat dalam hubungan sosial

Mampu menampilkan kondisi jasmani yang sehat dalam hubungan sosial

Contoh-contoh pentingnya kondisi jasmani yang sehat dalam hubungan sosial- Hakekat hidup sehat dalam pergaulan- Pentingnya kebugaran dalam hidup

bermasyarakat- Lingkungan rumah yang sehat

Cara-cara menampilkan kondisi jasmani yang sehat dalam hubungan sosial dan penerapannya- Menjaga kebugaran- Mengkonsumsi makanan bergizi

X / 1X / 2XI / 1, 2

XII / 1XII / 2

InformasiBimb.klp

Informasi

Himpunan dataAplikasi instrumentasi

Himpunan dataAplikasi Instrumentasi

LaisegLaijapenLaijapang

LaisegLaijapenLaijapang

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 2: Mencapai kematangan dalam hubungan teman sebaya, serta kematangan dalam perannya sebagai pria atau wanita

Bidang Bimbinga

n

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Pribadi Memiliki kesadaran pentingnya hubungan teman sebaya yang sehat dalam peranan yang mantap sebagai pria dan wanita

1. Etika dalam bergaul antara pria dan wanita

2. Perasaan wanita lebih peka dibandingkan dengan pria

3. Bergaul sebagai kebutuhan aktualisasi diri

4. Nilai-nilai hubungan teman sebaya

Informasi Himpunan dataAplikasi Instrumen-tasi

LaisegLaijapenLaijapang

Buku sumber tentang keagamaan

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester Tugas Perkembangan 3: Mencapai kematangan pertumbuhan – pertumbuhan jasmanin yang sehat

Bidang Bimbinga

n

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 5 6 7 8

Pribadi Memiliki kemantapan pemahan tentang kondisi jasmani yang sehat sesuai dengan jenis kelaminnya sebagai wanita dan pria

1. Perkembangan jasmani yang sehat bagi pria dan wanita

2. Perbedaan perkembangan jasmani antara pria dan wanita

3. Tahap perkembangan jasmani remaja akhir

Informasi Aplikasi Instrumentasi

LaisegLaijapenLaijapang

Pribadi Memiliki kemampuan untuk memelihara dan merawat kondisi jasmaniah yang sehat yang dianut

1. Pengertian hidup sehat2. Jenis makanan yang mengandung 4 sehat 5

sempurna3. Manfaat olah raga bagi kesehatan jasmani4. Perawatan tubuh

Informasi Aplikasi InstrumentasiAlih tangan kasus

LaisegLaijapenLaijapang

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: X Semester: I, II Tugas Perkembangan 4: Mengembangkan penguasaan ilmu, teknologi dan kesenian sesuai dengan program kurikulum, persiapan karir dan melanjutkan pendidikan tinggi, serta berperan dalam kehidupan masyarakat yang lebih luas.

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan

kompetensiKegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Bimbingan Pribadi

1. Memiliki kesadaran dan dorongan yang kuat untuk menguasai ilmu, teknologi dan seni yang menjadi program sekolah

2. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk melanjutkan pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi

3. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk mempersiapkan karir yang cocok bagi dirinya

4. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk berperan aktif dalam kehidupan masyarakat

1. Mengenal ilmu, teknologi dan seni di sekolah

2. Informasi tentang Perguruan Tinggi

3. Mengenal macam-macam karir

4. Mengenal aturan dan norma masyarakat

InformasiOrientasi

InformasiOrientasi

InformasiOrientasi

InformasiOrientasi

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

Laiseg

Laijapen

Laijapang

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: XI Semester: I, II Tugas Perkembangan 4: Mengembangkan penguasaan ilmu, teknologi dan kesenian sesuai dengan program kurikulum, persiapan karir dan melanjutkan pendidikan tinggi serta berperan dalam kehidupan masyarakat yang lebih luas.

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan

kompetensiKegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Pribadi 1. Memiliki kesadaran dan dorongan yang

kuat untuk menguasai ilmu, teknologi dan seni yang menjadi program sekolah

2. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk melanjutkan pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi

3. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk mempersiapkan karir yang cocok bagi dirinya

4. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk berperan aktif dalam kehidupan masyarakat

1. Mendalami ilmu, teknologi dan seni di sekolah

2. Merencanakan studi lanjutan ke perguruan tinggi

3. Membangun persiapan pilihan karir yang sesuai dengan potensi diri

4. Meningkatkan motivasi diri dalam peranannya di masyarakat

InformasiOrientasi

Pembelajaran

Pembelajaran

Pembelajaran

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

Laiseg

Laijapen

Laijapang

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: XII Semester: I, II Tugas Perkembangan 4: Mengembangkan penguasaan ilmu, teknologi dan kesenian sesuai dengan program kurikulum, persiapan karir dan melanjutkan pendidikan tinggi serta berperan dalam kehidupan masyarakat yang lebih luas.

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan

kompetensiKegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Pribadi 1. Memiliki kesadaran dan dorongan yang

kuat untuk menguasai ilmu, teknologi dan seni yang menjadi program sekolah

2. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk melanjutkan pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi

3. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk mempersiapkan karir yang cocok bagi dirinya

4. Memiliki kesadaran dan dorongan untuk berperan aktif dalam kehidupan masyarakat

1. Percaya diri dalam menerapkan ilmu dan teknologi

2. Mengembangkan seni sesuai dengan bakat yang dimiliki

1. Memilih dan menentukan perguruan tinggi sesuai dengan potensi diri

1. Menentukan pilihan karir sesuai dengan kemampuan

1. Berperan aktif dalam kegiatan siswa di sekolah

Pembelajaran

Penempatan dan

penyaluran

Pembelajaran

Pembelajaran

Bimbingan Kelompok

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

APINHPDT

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Bekerja sama

dengan guru bidang studi

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: X, XI, XII Semester: I, II Tugas Perkembangan 5: Mencapai Kematangan dalam Karir

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan

kompetensiKegiatan Layanan

Kegiatan Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Bimbingan pribadi

1. Memiliki kemantapan pemahaman tentang perlunya karir yang tepat untuk dikembangkan lebih lanjut

Kiat menuju sukses :1. Memilih Jurusan di SMA

yang sesuai dengan bakat dan minat

2. Memilih ekstrakurikuler yang sesuai dengan bakat dan minat

3. Merencanakan jurusan yang akan dipilih di Perguruan Tinggi

4. Merencanakan pemilihan lapangan kerja yang sesuai dengan bakat dan minat.

OrientasiInformasi HPDT

APIN

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Bekerja sama dengan Biro

Tes Psikologi,

Kesiswaan, PTN/PTS,

Disnaker dan BLK

I

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: X Semester: I, II Tugas Perkembangan 6: Mencapai Kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan kompetensi Kegiatan

LayananKegiatan

Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Bimbingan Pribadi

1. Memiliki gambaran yang mantap tentang kehidupan mandiri secara emosional, sosial, intelektual. dan ekonomi.

2. Memiliki sikap yang mantap untuk menunjukkan kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

1.Belajar mengambil keputusan secara mandiri.

Contoh : membeli barang-barang keperluan sendiri

2. Percaya diri dalam bergaul dengan baru

3. Mengemukakan pendapat/pikiran secar mandiri

4. Belajar mengelola keuangan secara mandiri.

1. Memilih/menentukan program studi sesuai dengan potensi yang dimiliki.

2. Bertindak tepat pada situasi yang sulit

3. Berpikir secara rasional pada situasi yang sulit.

4. Menabung untuk memenuhi kebutuhan pribadi.

OrientasiInformasi

OrientasiInformasi

HPDT

APIN

APINHPDT

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Laiseg

Laijapen

Laijapang

I

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: XI Semester: I, II Tugas Perkembangan 6: Mencapai Kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

Bidang Bimbingan

Rumusan Kompetensi Materi pengembangan kompetensi Kegiatan

LayananKegiatan

Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Bimbingan Pribadi

1. Memiliki gambaran yang mantap tentang kehidupan mandiri secara emosional, sosial, intelektual. dan ekonomi.

2. Memiliki sikap yang mantap untuk menunjukkan kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

1.Memilih sahabat yang baik2. Berkomunikasi secara efektif dengan siapapun3. Berpikir rasional pada situasi konflik4. Hidup hemat

1. Menjaga persahabatan2. Meningkatkan komunikasi secara efektif.3. Berpikir secara positif (Positive Thinking) 4. Bertindak efektif dan efisien secara ekonomi

OrientasiInformasi

HPDT

APIN

Laiseg

Laijapen

Laijapang

I

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas: XII Semester: I, II Tugas Perkembangan 6: Mencapai Kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

Bidang Bimbingan Rumusan Kompetensi Materi pengembangan kompetensi Kegiatan

LayananKegiatan

Pendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7Bimbingan Pribadi

1. Memiliki gambaran yang mantap tentang kehidupan mandiri secara emosional, sosial, intelektual. dan ekonomi.

2. Memiliki sikap yang mantap untuk menunjukkan kehidupan mandiri secara emosional, social, intelektual, dan ekonomi.

1. Menyelesaikan masalah secara mandiri

2. Memilih teman dekat sebagai persiapan untuk memasuki kehidupan berkeluarga

1. Menentukan Perguruan Tinggi serta program studi yang sesuai dengan potensi/kemampuan.

2. Kiat-kiat mencari uang tambahan

OrientasiInformasi

HPDT

APIN

Laiseg

Laijapen

Laijapang

I

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSISEKOLAH MENENGAH ATAS

Kelas : XII Semester : 5Tugas Perkembangan 7 : Mencapai Kematangan Gambaran dan Sikap tentang Kehidupan Berkeluarga, Bermasyarakat, Berbangsa, dan bernegara NO Bidang

BimbinganRumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan

LayananKegiatan

PendukungPenilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 81.

2.

Belajar

Belajar

1. Memiliki kemantapan gambaran dan sikap tentang aspek-aspek belajar untuk berkehidupan, berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

2. Mewujudkan aspek-aspek kehidupan dan kegiatan belajar untuk membangun kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

1. Sikap belajar untuk berkehidupan berkeluarga

2. Sikap belajar untuk berkehidupan bermasyarakat

3. Sikap belajar untuk berkehidupan berbangsa dan bernegara

4. Tugas dan kewajiban sebagai anggota keluarga, masyarakat, bangsa, dan negara

1. Motivasi kegiatan belajar untuk kehidupan berkeluarga

2. Motivasi kegiatan belajar untuk bermasyarakat

3. Motivasi kegiatan belajar untuk berbangsa dan bernegara

4. Penyusunan jadwal belajar

5. Cara belajar yang efektif

6. Manfaat belajar bagi kehidupan

7. Tugas dan kewajiban sebagai anggota keluarga, masyarakat, dan negara

8. Contoh-contoh aspek belajar untuk kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

9. Peningkatan

- Informasi orientasi- Pembelajaran

- Informasi orientasi- Pembelajaran

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

Guru sosiologi dan kewarganegaraan

Guru sosiologi dan kewarganegaraan

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

disiplin dalam berkehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbengsa, dan bernegara

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSISEKOLAH MENENGAH ATAS

Kelas Semester : Tugas Perkembangan 8 : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

NO BidangBimbingan Rumusan Kompetensi

Materi Pengembangan Kompetensi

KegiatanLayanan

KegiatanPendukung Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 81.

2.

Belajar

Belajar

1. Mampu mewujudkan aspek-aspek dan kegiatan belajar dalam berkomunikasi sosial dan intelektual, serta apresiasi seni

2. Memiliki kemantapan pemahaman tentang aspek-aspek belajar dalam berkomunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

1. Penerapan hasil belajar dalam intelektual

1. Hasil belajar terhadap kemampuan berkomunikasi sosial

2. Hasil belajar terhadap kemampuan intelektual

3. Hasil belajar terhadap kemampuan apresiasi seni

4. Cara belajar dalam berkomunikasi

5. Cara belajar berkomunikasi intelektual

6. Cara belajar dalam apresiasi seni

7. Media belajar dalam berkomunikasi

- Informasi- Orientasi

SDA

- Aplikasi Instrumentasi- Himpunan Data

SDA

-Laiseg-Laijapen-Laijapang

SDA

Kerja sama dengan guru mata pelajaran Kesenian

SDA

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSISEKOLAH MENENGAH ATAS

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 9 : Mencapai Kematangan Dalam Sistem Etika dan Nilai NO Bidang

BimbinganRumusan Kompetensi Materi Pengembangan

KompetensiKegiatanLayanan

KegiatanPendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 81.

2.

Belajar

Belajar

1. Memiliki kemantapan pemahaman tentang aspek-aspek belajar dalam sistem etika dan nilai

2. Mampu mewujudkan aspek-aspek dan kegiatan belajar dalam sistem etika dan nilai-nilai serta penerapannya dalam berbagai setting kehidupan

1. Contoh-contoh aspek-aspek belajar dalam sistem etika dan nilai

2. Berani mengemukakan pendapat secara benar dan bertanggung jawab

3. Sikap menerima pendapat orang lain dengan sportif

1. Sistem etika dan nilai dalam berbudaya

2. tertib berlalu lintas3. Tertib belajar4. Bertata krama yang

benar5. Cara-cara mengatasi

faktor penghambat dalam penerapan sistem etika dan nilai

6. Perilaku yang sesuai dengan nilai didukung dan norma-norma yang berlaku dalam masyarakat

- Informasi orientasi- Pembelajaran

- Intormasi orientasi- Pembelajaran

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

Guru mata pelajaran kewarganegaraan dan agama

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSISEKOLAH MENENGAH ATAS

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 7 : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara NO Bidang

BimbinganRumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi Kegiatan

LayananKegiatan

PendukungPenilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 81. Karier Memiliki kemantapan

pemahaman, pemantapan, gambaran dan sikap tentang aspek-aspek karier yang terkaita dengan berkehidupan, berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

Cara-cara mewujudkan tentang aspek-aspek sosial dalam kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara :1. Makna tanggung jawab terhadap

keluarga, masyarakat, berbangsa, dan bernegara

2. Pentingnya bertanggung jawab

3. Pengenalan jenis-jenis karier yang ada di masyarakat

4. Penemuan contoh-contoh gambaran sikap aspek-aspek karier yang terkait dengan kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

5. Pengenalan tokoh-tokoh yang sukses dalam karier dalam masyarakat

6. Pengidentifikasian sikap aspek-aspek pada tokoh yang sukses ddalam masyarakat

- Informasi orientasi- Pembelajaran

- Orientasi - Informasi- B. Kelompok

- Orientasi - Informasi

- Informasi- Pembelajaran

- HPDTSemua kegiatn pendukung

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Aplikasi Instrumentasi- HPDT

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

- Laiseg- Laijapen- Laijapang

Kerjasama dengan alumni yang sukses dalam bidang tertentu

Kerjasama dengan Depnaker

Kerjasama dengan orang yang sukses dalam karier

Kerjasama dengan orang yang sukses dalam karier

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSISEKOLAH MENENGAH ATAS

Kelas : Semester : Tugas Perkembangan 8 : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

NO BidangBimbingan

Rumusan Kompetensi Materi Pengembangan Kompetensi KegiatanLayanan

KegiatanPendukung

Penilaian Keterangan

1 2 3 4 5 6 7 81. Karier Mampu mengembangkan diri

dalam berkomunikasi sosial dan intelektual dan atau apresiasi seni berkenaan dengan karier yang dimiliki

1. Kemampuan komunikasi yang menunjang karier.

2. Kemampuan intelektual menunjang keberhasilan karier.

3. Kemampuan keterampilan bidang seni menunjang profesi.Contoh :- Kepandaian menyanyi

bisa jadi penyanyi profesional.

- Kepandaian melukis bisa menjadi pelukis profesional.

- Informasi

- HPDT - Laiseg- Laijapen

Kerjasama dengan alumni yang sukses dalam bidang tertentu

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 7 : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI

KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Pribadi Memiliki gambaran yang mantap tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

Contoh-contoh gambaran tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.1. Keluarga sakimah2. Keluarga kecil, sehat, dan

bahagia3. Gotong royong4. Toleransi dalam kehidupan

beragama5. Pemahaman tentang peran

masing-masing anggota keluarga dalam kehidupan sehari-hari

6. Pemahaman tentang nilai-nilai kehidupan dalam masyarakat

7. Pemahaman terhadap hak dan kewajiban sebagai warga negara

Orientasi

Informasi

Pembelajaran

Bimb Kelompok

Konseling Kelom

Konseling Perorangan

HPDT

APIN

Laiseg Laijapen Laijapang

Kerjasama dengan Guru Agama, PPKN, dan Pembinan OSIS

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 7 : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI

KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Pribadi Memiliki sikap yang mantap untuk mengerahkan diri bagi terwujudnya kehidupan yang sehat untuk berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Cara-cara bersikap untuk mengarahkan diri bagi terwujudnya bagi kehidupan yang sehat untuk berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara serta penerapannya.1. Menjunj

ung tinggi nilai-nilai kehidupan berkeluarga

2. Menjunjung tinggi nilai-nilai hidup bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

3. Memiliki kesiapan yang matang untuk memasuki kehidupan yang sehat dalam keluarga

4. Mengidentifikasi pola hidup sehat secara jasmani dan rohani dalam kehidupan berkeluarga dan bermasyarakat

5. Membiasakan hidup disiplin sesuai aturan yang berlaku sebagai warga negara.

Orientasi

Informasi

Pembelajaran

Bimb Kelompok

Konseling Kelompok

Konseling Perorangan

HPDT

APIN

Laiseg Laijapen Laijapang

Kerjasama dengan Guru Agama, PPKN, dan Pembina OSIS

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 8 : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Pribadi Memiliki kemantapan kesadaran tentang pentingnya komunikasi sosial dan intelektual secara efektif, efisien, dan produktif

Memiliki kemantapan

kesadaran tentang

pentingnya apresiasi seni

Konsep dan contoh-contoh tentang komunikasi sosial dan intelektual secara efektif, efisien, dan produktif.1. Komunikasi yang

efektif2. Komunikasi yang

tidak efektif3. Konsep dasar

komunikasi sosial dan intelektual4. Bentuk-bentuk

aktivitas dan kreativitas, interaksi sosial, dan intelektual

Konsep-konsep dan contoh-contoh tentang apresiasi seni secara efektif, efisien, dan produktif.1. Penghargaan

terhadap nilai seni2. Pemanfaatan seni

untuk kehidupan individu3. Pelestarian budaya

seni dalam kehidupan sehari-hari4. Bentuk-bentuk

Informasi

Bimb Kelompok

SDA

HPDT

APIN

SDA

Laiseg Laijapen Laijapang

SDA

Kerjasama dengan Guru Bahasa Indonesia dan Sosiologi

Kerjasama dengan Guru Kesenian

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

apresiasi seni yang dapat dikembangkan oleh siswa

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 9 : Mencapai kematangan dalam sistem etika dan nilai

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Pribadi Memiliki kemantapan kesadaran tentang pentingnya sistem etika dan nilai serta penerapannya secara tepat dalam berbagai setting kehidupan.

Konsep dan contoh-contoh etika dan nilai dalam satu sistem.1. Sistem etika dan

nilai dalam kehidupan2. Pentingnya sistem

etika dan nilai dalam kehidupan3. Bentuk-bentuk

etika dan nilai dalam satu sistem

Dorongan untuk menerapkan sistem etika dan nilai.

1. Pembentukan sistem etika dan nilai

2. Etika dan nilai yang dianut di sekolah

3. Etika dan nilai yang dianut di keluarga

4. Etika dan nilai yang dianut di masyarakat

Orientasi

Informasi

Bimbingan Kelompok

SDA

HPDT

APIN

SDA

Laiseg Laijapen Laijapang

SDA

Kerjasama dengan Guru Agama dan Guru PPKN

SDA

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 7 : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Sosial Memiliki gambaran yang mantap tentang aspek-aspek sosial dalam berkehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

8. a. Makna pengendalian diri. Pengendalian diri Tidak mudah tersinggung Menghargai pendapat orang

lain Simpati dan empati

b. Pemahaman terwujudnya aspek-aspek sosial dalam kehidupan keluarga.

Peran keluarga dan anggota keluara

Fungsi keluarha dan anggota keluarga

c. Contoh-contoh gambaran tentang.

Keharmonisan dalam kehidupan keluarga

Kepedulian terhadap program pemerintah

Upacara peringatan hari besar nasional

Lagu-lagu kebangsaan

Informasi

Bimb Kelompok

Pembelajaran

Informasi

Pembelajaran

Bimb Kelompok

HPDT APIN

HPDT

APIN HPDT

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Laiseg

Laijapen

Laijapang

Kerjasama dengan Guru Agama, PPKN, dan Pembinan OSIS

Kerjasama dengan orang tua

Kerjasama dengan guru agama

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 7 : Mencapai kematangan gambaran dan sikap tentang kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI

MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN

PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Memiliki kemampuan untuk menunjukkan tentang aspek-aspek sosial dalam kehidupan keluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara

9. a. Contoh-contoh pengendalian diri.

Cara berbicara agar orang lain tidak tersinggung Cara menghargai pendapat orang lain Cara memaafkan kesalahan orang lain

b. Aspek sosial dalam kehidupan berkeluarga. Mampu melakukan hubungan baik dnegan anggota

keluarga Mampu kerjasama dengan seluruh anggota keluarga

c. Cara-cara mewujudkan tentang aspek-aspek sosial dalam kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara serta penerapannya

Pelaksanaan tugas dan tanggung jawab sebagai anggota keluarga

Peran serta siswa dalam organisasi kemasyarakatan

Keikut sertaan dalam kegiatan yang diadakan oleh pemerintah

Melaksanakan/mengikuti upacara hari besar nasional

Menyanyikan lagu-lagu kebangsaan

Pembelajaran

Bimb Kelompok

Pembelajaran

Informasi

Orientasi

Pembelajaran

Bimb Kelompok

Kerjasama dengan Guru Agama

Kerjasama dengan orang tua

Kerjasama dengan guru PPKN

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 8 : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Sosial Memiliki kemantapan pemahaman tentang aspek-aspek sosial dalam intelektual serta apresiasi seni

1. Pemahaman bagi terwujudnya aspek-aspek sosial dalam berkomunikasi secara sosial. Komunikasi secara sosial dengan teman Komunikasi secara sosial dengan orang

tua Komunikasi secara sosial dengan guru Komunikasi secara sosial dengan

masyarakat

b. Terwujudnya aspek sosial dalam berkomunikasi secara intelektual Cara-cara mengemukakan

pendapat/gagasan/ide Adanya keragaman

pendapat/gagasan/ide Berdiskusi

3. Aspek-aspek sosial dengan terwujudny apresiasi seni. Pemahaman tentang

berbagai jenis karya seni Menghargai berbagai

karya seni Melaksanakan pameran

seni

Informasi

Informasi

Informasi

APIN

HPDT

APIN

HPDT

Orientasi

P

Kerjasama dengan Guru Bahasa Indonesia dan Modul

Kerjasama dengan guru Bahasa Indonesia

Kerjasama dengan guru Kesenian

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

Menyelenggarakan gelar seni

embelajaran

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 8 : Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi seni

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI

MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Sosial Mampu mewujudkan tentang aspek-aspek sosial dalam berkomunikasi sosial dan intelektual serta apresiasi

1. Berpidato Berdiskusi Mengadakan presentasi Penyelenggara gelar seni Berkomunikasi dengan orang tua,

teman guru, dan masyarakat

b. Praktek terwjudnya aspek sosial dan komunikasi secara intelektual Mengemukakan gagasan/ide Menerima adanya perbedaan

pendapat/gagasan/ide

3. Memiliki karya

seni yang sesuai Menerima karya

seni orang lain

Informasi

Pembelajaran

Informasi

Pembelajaran

Informasi

Pembelajaran

HPDT

HPDT

HPDT

Laiseg Laijapen Laijapang

Laiseg Laijapen Laijapang

Laiseg Laijapen Laijapang

Kerjasama dengan Guru Bahasa Indonesia dan Guru Seni

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

SILABUS PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING BERBASIS KOMPETENSI (SMA)

Kelas : Semester : Sub Tugas Perkembangan 9 : Mencapai kematangan dalam sistem etika dan nilai

BIDANG BIMBINGAN

RUMUSAN KOMPETENSI

MATERI PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEGIATAN LAYANAN

KEGIATAN PENDUKUNG

PENILAIAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 6 7

Sosial Memiliki kemantapan pemahaman tentang aspek-aspek sosial dalam sistem etika dan nilai

Mampu mewujudkan aspek-aspek sosial dalam sistem etika dan nilai

Mampu mewujudkan tentang aspek-aspek sosial dalam sistem etika dan nilai

1. a. Kegiatan bakti sosial.

Donor darah Khitanan masal

b. Tata krama berbicara, berpakaian, dan pengambilan keputusan.

c. Pemahaman norma hukum dan norma agama

2. a. Pelaksanaan tata krama. Cara berbicara Cara berpakaian Cara pengambilan keputusan

b. Bersikap dan bertingkah laku sesuai dengan norma yang berlaku di masyarakat, norma hukum, dan norma agama

Pemahaman terwujudnya aspek-aspek sosial dalam sistem etika dan nilai dalam hal :1. Mampu/dapat melakukan komunikasi dengan

Kelompok

Kelompok

an

APIN HPDT

APIN HPDT

APIN HPDT

Kerjasama dengan Pembina OSIS, PMR, Dinas Kesehatan, dan Guru Biologi

Kerjasama dengan guru agama dan PPKN

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc

memperhatikan sistem etika dan nilai pada saat berkomunikasi dengan teman, orang tua, guru, dan lingkungan/masyarakat.

2. Dapat berpakaian dengan memperhatikan sistem etika dan nilai secara situasional

3. Dapat melakukan pengambilan keputusan dengan memperhatikan sistem etika dan nilai

/tt/file_convert/5c87976909d3f2f7788b76e4/document.doc