Sekilas Tentang OMK

download Sekilas Tentang OMK

of 7

Transcript of Sekilas Tentang OMK

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    1/7

    Sekilas Tentang OMK

    TUGAS & TANGGUNG JAWAB PENGURUS SEKSI KEPEMUDAAN

    TUGAS UMUM

    Menjalankan seluruh fungsi teknis organisator dlm kelompok, mengundang rapat,

    memimpin rapat, melaksanakan keputusan rapat, melancarkan jalannya kegiatan &

    program kelompok.

    Menggiatkan, menyemangati & menggerakkan partisipasi kelompok dlm setiap

    kegiatan & pembinaan secara optimal.

    Menjalin kebersamaan dan kerjasama dengan kelompok/organisasi, instasi lain ->

    terkait program kelompok.

    Menyusun program kerja tahunan yg menjawab masalah & kebutuhan kelompok,

    melaksanakannya & mengevaluasinya.

    Ketua

    . !ertanggung jawab atas semua program "ie #ep

    $. Mengkoordinasi pengurus agar dapat berfungsi dengan baik.

    %. Menyusun rencana kerja bersama anggota pengurus.

    . Menyelenggarakan dan memimpin rapat pengurus "ie #ep sekurang-kurangnya

    sekali dalam sebulan.

    '. Mewakili "ie #ep dalam rapat-rapat (ewan )aroki.

    *. Mewakili "ie #ep untuk berhubungan dengan pihak luar paroki, dengan

    sepengetahuan (ewan )aroki.

    +. Menjalin hubungan baik dengan pihak orang tua M#.

    . !ersama pengurus pada periode berjalan melaksanakan pemilihan calon pengurus

    baru.

    Wakil Ketua I

    . Membantu ketua dalam mengkoordinasi semua kegiatan yang berhubungan dengan

    pihak internal paroki, termasuk teritorial dan kategorial.

    $. Menjalankan tugas dan tanggung jawab #etua saat berhalangan, sesuai dengan

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    2/7

    delegasi #etua.

    Wakil Ketua II

    . Membantu ketua dalam mengkoordinasi semua kegiatan yang berhubungan denganpihak eksternal paroki, misalnya dakenat, keuskupan, masyarakat.

    $. Menjalankan tugas dan tanggung jawab #etua saat berhalangan, sesuai dengan

    delegasi #etua.

    Sekretaris

    . Membuat notulensi dalam rapat-rapat.

    $. Membuat korespondensi surat-menyurat kepada pihak-pihak yang terkait.

    %. Menginventaris semua sarana dan prasarana yang dimiliki oleh "ie #ep, misalnya

    perlengkapan olah raga, teater, dsb.

    . Memelihara dan membuat arsip.

    Keterangan:Sejauh diperlukan, ada sekretaris II untuk membantu kelancaran tugas

    kesekretariatan, misalnya pengarsipan.

    Bendaara

    . Memegang anggaran rutin bulanan.

    $. Mengeluarkan uang sesuai dengan anggaran sei0in ketua.

    %. Membuat laporan keuangan untuk disampaikan kepada (ewan )aroki.

    . !ersama dengan #etua mengetahui memberi paraf prosposal dalam kepanitiaan.

    Bidang Penge!"angan Ka#asitas

    . Melakukan penelitian dan pengembangan M#, kemudia mempublikasikan hasilpenelitian tersebut dengan sei0in ketua.

    $. Menyelenggarakan pelatihan, termasuk kaderisasi.

    %. Mendampingi pengurus M# wilayah / lingkungan / kategorial untuk pengembangan

    kapasitas M#.

    . Menjadi pusat informasi mengenai data M#.

    Bidang Ker$anian

    . Menyelenggarakan program-program rohani untuk pengembangan iman bagi M#,

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    3/7

    misalnya retret, rekoleksi, pendalaman iman, koor, 0iarah, rosario, seminar liturgi.

    $. Membuat jadwal tugas liturgi M# wilayah/lingkungan, kategorial apabila

    mendapat jadwal tugas di paroki.

    Bidang Kreati%itas dan Seni

    Mengkoordinir kegiatan kesenian, misalnya vocal group, tari, drama/teater.

    Bidang S$sial Ke!as'arakatan

    . Menyelenggarakan dan menggerakan program-program sosial M# bagi internal

    maupun eksternal paroki.

    $. Menghidupkan kembali dan mendorong semangat M# untuk berbagi kepada sesana

    sebagaimana cara hidup 1ereja )erdana.

    %. Menjalin komunikasi, relasi dan kerjasama M# lintas agama.

    Bidang Terit$rial

    . Membantu wakil ketua 2 dalam mengkoordinasi semua kegiatan yang berhubungan

    dengan pihak teritorial.

    $. Menjalin hubungan baik dengan pengurus wilayah/lingkungan, pengurus M#,

    M#, dan orang tua dalam wilayah dan lingkungan.

    %. Mengkomunikasikan program kerja dari "iekep kepada wilayah dan lingkungan,

    begitu juga sebaliknya.

    Bidang Kateg$rial

    . Membantu 3akil #etua 2 dalam mengkoordinasi semua kegiatan yang berhubungan

    dengan pihak kategorial.

    $. Menjalin hubungan baik dengan pengurus M#, M# dan orang tua dalam bidang

    kategorial.

    %. Mengkomunikasikan program kerja dari "ie #ep kepada kelompok kategorial, begitu

    juga sebaliknya.

    . Mendorong anggota kelompok kategorial untuk berpartisipasi secara aktif dalam

    kegiatan di paroki / wilayah / lingkungan.

    Bidang Ola Raga

    Mengkoordinasikan semua kegiatan olah raga, misalnya latihan dan pertandingan.

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    4/7

    Bidang (u!as

    . Memberikan informasi seputar "ie #ep kepada semua pihak melalui media

    komunikasi yang ada.

    $. Membuat berbagai media sarana komunikasi, misalnya web site, e-mail, "M", dsb.

    %. Membuat sarana informasi yang terkait dengan pengembangan relasi antar M#,

    misalnya perjodohan, lowongan kerja.

    Sekilas Tentang OMK

    MODERATOR & PENDAMPING

    Moderator4 "alah satu pastor paroki apabila ditunjuk lain harus mempunyai

    kualifikasi dalam pendampingan iman yang memadai

    )endamping4 anggota (ewan )aroki atau yang dipilih menggantikannya.

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    5/7

    #eduanya bersama-sama mendampingi "eksi #epemudaan.

    "iapa )endamping M# 5ingungan / 3ilayah / #elompok6

    o #etua 3ilayah, #etua 52ngkungan, )endamping yang dipilih

    o #elompok4 ditentukan #elompok atau (ewan )aroki

    PENGERTIAN) POSISI & *UNGSI PENDAMPING

    )engertian

    "ebagai pembimbing4 bertugas mendampingi pengurus dan M#

    #riteria4

    o dewasa

    o iman yang baik

    o minat, bakat dan hati

    o bekerja sama dan menyediakan waktu

    POSISI & *UNGSI PENDAMPING

    )osisi4 sikap dan cara pendamping7ungsi4 peranan dan tugas pelayanan

    Saa"at8 bukan bos tetapi teman M#

    o Menghargai untuk bergerak maju

    o Mengenal dan mengerti gejolak M#

    o Memahami kebutuhan real M#

    Penda!#ing8 disamping M#

    o 9eman seperjalanan

    o #omunikasi dan interaksi, berpusat pada M#

    o Merangkul, mempersatukan, mendamaikan

    o !ersikap tegas dan mengarahkan

    o Membimbing dan membantu

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    6/7

    Pend$r$ng8 menempatkan diri di belakang

    o !erinisiatif, memberi kesempatan M#

    o Mendorong kreatif dan inovatif

    o 9idak membungkam kreatifitas

    o Mendorong M# untuk maju dan mandiri

    o Memberi pujian

    Pe!andu8 sebagai fasilitator

    o Memberi metode tepat

    o Menumbuhkan sikap kritis

    o Mengarahkan

    o Mendorong mencari jawaban

    o Memberi kesempatan saling menolong

    o

    Memberi kesempatan yang sama

    o Menyimpulkan tepat

    PERBEDAAN TUGAS PENDAMPING & PENGURUS OMK

    9ugas pendamping4

    Memandu dan mengarahkan

    Menciptakan iklim partisipatif dan suportif

    Memberi perhatian bimbingan pribadi

    Mendampingi dan mengilhami pengurus dalam kerja sama

    Membantu pengurus dalam proses penyusunan program

    9ugas )engurus4

    Menjalankan seluruh fungsi teknis-organisatoris

    Menggiatkan, menyemangati, menggerakan partisipasi

  • 7/25/2019 Sekilas Tentang OMK

    7/7

    Menyerap dan menampung masalah

    Menjalin kebersamaan dan kerja sama

    Menyusun program kerja tahunan