rpp p-2 print

download rpp p-2 print

If you can't read please download the document

description

qq

Transcript of rpp p-2 print

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)Mata Pelajaran: Bahasa ArabKelas/Semester: XI/2Pertemuan Ke: 2 (Dua)Standar Kompetensi: Siswa mampu berkomunikasi secara lisan dan tulisan dengan menggunakan Bahasa Arab yang berunsur Jumlah FiliyahKompetensi Dasar: Menyusun ucapan dan bacaan teks/ wacana dalam bahasa Arab yang berunsur Jumlah Fi'liyahIndikator : 1. Mengartikan dan menghafalkan kosa kata baruMembaca bacaan teks/ wacana bahasa Arab yang berunsur Jumlah Fi'liyah (melafalkan huruf-huruf hijaiyyah/ kata-kata dengan tepat dan benar)Menjawab/ memberikan respons atas berbagai pertanyaan tentang keadaan isi/ bahan qira'ah dengan tepat dan benar

Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat membaca wacana/teks dengan baikSiswa dapat mengidentifikasi kalimat yang berunsur Jumlah Filiyah Siswa dapat membuat kalimat yang berunsur Jumlah Filiyah Siswa dapat menggunakan Jumlah Filiyah dalam percakapan sehari-hari

Materi Pembelajaran

Jumlah Filiyah: Kalimat yang diawali kata kerja (Fiil)

Metode Pembelajaran

Model pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievement Devision (STAD)Karakter Yang Diharapkan

Disiplin, tekun, tanggung jawab, ketelitian, kerja sama, percaya diri, keberanian, rasa ingin tahu, dan jujur

Skenario Pembelajaran/ Langkah Pembelajaran

Tahap KegiatanAktivitas siswa/guru1. PendahuluanGuru memeriksa kehadiran siswaApersepsi

2. IntiSiswa dibagi dalam kelompok yang berbedaSetiap kelompok terdiri dari 1-5 siswaGuru memberikan pengantar awal tentang Jumlah Filiyah dengan baik dan benarSiswa membaca teks/ wacana yang mengandung unsur Jumlah Filiyah yang diberikan oleh guru dengan baik dan benar pada setiap kelompokSiswa mengidentifikasi unsur-unsur Jumlah Filiyah dengan baik dengan kerjasama pada setiap kelompok masing-masing Siswa yang bisa mengerjakan tugas/soal menjelaskan kepada anggota kelompok lainnya sehingga semua anggota dalam kelompok itu mengertiGuru memberi kuis/pertanyaan kepada seluruh siswa. Pada saat menjawab kuis/pertanyaan siswa tidak boleh saling membantuGuru memberi penghargaan (rewards) kepada kelompok yang memiliki nilai/poin tertinggi

3. PenutupGuru memberikan evaluasi dengan menekankan ulang tentang pengertian Jumlah FiliyahGuru dan siswa membuat kesimpulan secara bersama-sama tentang materi yang telah dipelajariKegiatan ditutup dengan ucapan salam

Alat dan Sumber Pembelajaran

Buku paket Bahasa Arab kelas XIKamus Bahasa ArabPerangkat pembelajaran lainnya

Penilaian

Jenis evaluasi: Kemampuan membaca dengan baik dan benar serta

mampu mengartikan atau memahami isi bacaan yang memiliki unsur Jumlah Filiyah Bentuk evaluasi: Tes lisan dan tertulis Soal

Soal

Terjemahkan kosakata () berikut ke dalam bahasa Indonesia!- Bacalah teks berikut ini dengan baik dan benar!

. . . . . . . : .Jawablah pertanyaan di bawah ini sesuai dengan bacaan di atas!

Pedoman Penskoran

NoKunci JawabanSkorSkor Maksimal1Siswa 142Belajar 1

3Dokter 1

4Datang 1

5LancarKurang lancarTidak lancar64266 157 1

8 1

9 1

10 : 1

Jumlah15Nilai= x 100 = 100

Mengetahui,Guru Mata Pelajaran

Mutaqin, S.Pd.INIP. 19620407 198603 1 009Pekalongan, Mei 2015

Praktikan

Yesi ElisaNPM. 1171042

Kepala SMA Negeri 1 Pekalongan

Drs. MujionoNIP. 19661020 199203 1 004