RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN...

82
Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA 2016 2020 LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA 2016

Transcript of RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN...

Page 1: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page

RENCANA INDUK PENELITIAN

UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

2016 – 2020

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

2016

Page 2: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page i

Halaman Sampul

RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

2016 – 2020

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

2016

Page 3: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page ii

LEMBAR PENGESAHAN

RENCANA INDUK PENELITIAN

UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA

JAKARTA

Dokumen ini telah disusun dan ditetapkan sebagai rencana strategis bagi

kegiatan penelitian di Universitas Kristen Indonesia., Jl. Mayjen Sutoyo No. 2

Cawang,Jakarta Timur.

Page 4: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page iii

KATA PENGANTAR

Penelitian adalah salah satu tugas pokok perguruan tinggi dari tiga tugas

yang selama ini kita kenal sebagai tridarma perguruan tinggi. Pada kenyataanya

dapat kita lihat bahwa penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sering

menjadi kegiatan yang dinomorduakan oleh dosen jika dibandingkan dengan

pengajaran sebagai tridarmanya di perguruan tinggi. Padahal, tridarma ini

seharusnya menjadi kegiatan rutin dosen yang memiliki tingkat kepentingan yang

sama.

Saat ini, peran dosen atau perguruan tinggi sangat diharapkan dalam

mengembangkan perguruan tinggi menjadi perguruan tinggi yang sehat menurut

standar yang sudah ditetapkan oleh Dikti dapat dipenuhi, salah satunya yaitu

melalui tridarma perguruan tinggi. Oleh karena itu, dosen atau perguan tinggi

harus memahami ke tiga tugas pokok tersebut dengan baik dengan memandangya

sebagai satu kesatuan tugas perguruan tinggi yang harus dilakukan secara

terpadadu dan komprehensif.

Upaya Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik

Indonesia akhir-akhir ini ingin mendorong, menata, memperbaiki dan

meningkatkan jumlah dan mutu penelitian di Indonesia dengan keinginan setiap

program studi di masing-masing perguruan tinggi memahami, memiliki penelitian

unggulan sesuai jati dirirnya, merupakan langkah baik yang secara terus-menerus

memperbaiki dan meningkatkan peran perguruan tinggi di Indonesia dalam

kehidupan masyarakat bangsa dan negara Indonesia.

Dalam semangat itulah Universitas Kristen Indonesia berusaha menyusun

Rencana Induk Penelitian (RIP) 2016-2020 ini dengan harapan keterlibatan

Universitas Kristen Indonesia dalam turut mencerdaskan dan membangun

Indonesia yang sejahtera, adil dan makmur ke depan, melalui penelitian-penelitian

yang semakin meningkat baik jumlah (quantity) maupun mutu (quality). Kami

berharap melalui upaya ini, komunitas peneliti yang peduli akan masa depan

terbentuk dengan sendirinya dan dengan harapan mampu menggunakan peluang-

peluang bantuan dan kerjasama yang tersedia dan ditawarkan, hibah pemerintah

bantuan kerjasama dari lembaga-lembaga Nasional dan Internasional.

Dalam penyusunan Rencana Induk Penelitian ini, kami terkendala oleh

beberapa hal, namun dengan dorongan dari berbagai pihak atau kolega, kendala

yang kami alami dapat teratasi dan dorongan yang tidak henti-hentinya itu telah

membawa kami ke akhir penyusunan RIP ini untuk kemudian diterbitkan dan

dapat digunakan sebaik mungkin untuk kepentingan penelitian itu sendiri maupun

untuk kepentingan masyarakat. Kami berharap, RIP ini dapat direvisi dan

dikembangkan ke masa yang akan datang untuk kesempurnaan dan manfaat yang

lebih baik.

Universitas Kristen Indonesia berterimakasih kepada para pihak yang ikut

terlibat langsung atau tidak langsung atas penerbitan RENCANA INDUK

PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA 2016-2020 ini. Kami

berterimakasih kepada Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi

Page 5: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page iv

Republik Indonesia dan seluruh aparatnya, Kopertis wilayah III DKI Jakarta, serta

juga Bapak Dr. Maruarar Sihaan, SH sebagai Rektor UKI yang memberi perhatian

khusus tentang RIP ini, semua sejawat dan mereka yang tidak bisa kami sebut satu

per satu dalam kesempatan ini.

Akhir kata, kami mengucapkan sekian dan terima kasih.

Page 6: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page v

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ....................................................................................... i

LEMBARAN PENGESAHAN ......................................................................... ii

KATA PENGANTAR ...................................................................................... iii

DAFTAR ISI ...................................................................................................... v

DAFTAR TABEL .......................................................................................... viii

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................ ix

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. x

1.1 Definisi Rencana Induk Penelitian (RIP)Institusi ......................................... 1

1.2 Dasar-dasar yang Digunakan dalam Penyusunan RIP .................................. 3

BAB II LANDASAN PENGEMBANGAN UNIT KERJA ............................ 4

2.1 Visi – Misi Universitas Kristen Indonesia .................................................... 4

2.2 Nilai-Nilai Universitas Kristen Indonesia ..................................................... 6

2.3 Tujuan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masayarakat

(LPPM UKI) ................................................................................................ 6

2.4 Visi LPPM UKI ............................................................................................ 6

2.5 Misi LPPM UKI ............................................................................................ 7

2.6 Struktur Organisasi ....................................................................................... 9

2.7 Organisasi Managemen ............................................................................... 10

2.8 Deskripsi Kondisi Saat Ini .......................................................................... 14

2.8.1 Keadaan Penelitian UKI Periode Sebelum dan Saat Ini .......................... 14

2.8.2 Road Map Pengembangan Penelitian dan PKM LPPM UKI .................. 44

Page 7: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page vi

2.8.2.1 Road Map Penelitian ............................................................................. 38

2.8.2.2 Road Map Pengabdian kepada Masyarakat .......................................... 43

2.9 Analisis SWOT ........................................................................................... 47

BAB III GARIS BESAR RENCANA INDUK PENELITIAN

UNIT KERJA (5 TAHUN) .................................................................... 50

3.1 Tujuan dan Sasaran Pelaksanaan ................................................................ 50

3.2 Strategi dan Kebijakan Unit Kerja .............................................................. 52

3.3 Formulasi Strategi dan Tahapan Pengembangan Penelitian UKI ............... 53

BAB IV SASARAN, PROGRAM STRATEGIS DAN

INDIKATOR KINERJA ................................................................................ 54

4.1 Sasaran ........................................................................................................ 54

4.2 Program Strategis ........................................................................................ 55

4.2.1 Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi .................................................... 55

4.2.2 Topik Penelitian Unggulan UKI .............................................................. 56

4.3 Indikator Kinerja Utama Penelitian ............................................................ 56

BAB V PELAKSANAAN RIP KERJA ......................................................... 68

5.1 Strategi Pelaksanaan RIP ............................................................................ 68

5.1.1 Perencanaan Penelitian............................................................................. 69

5.1.2 Sistem Seleksi Proposal Penelitian .......................................................... 69

5.1.3 Pengadaan Kontrak Penelitian Disentralisasi........................................... 70

5.1.4 Pemantauan dan Evaluasi ......................................................................... 70

5.1.5 Pengelolaan Hasil Penelitian .................................................................... 70

Page 8: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page vii

BAB VI PENUTUP ......................................................................................... 71

6.1 Strategi Pelaksanaan RIP ............................................................................ 71

6.2 Tahap Pelaksanaan Penelitian ..................................................................... 71

UCAPAN TERIMA KASIH .......................................................................... 72

Page 9: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2012 ................................................... 15

Tabel 2 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2013 ................................................... 18

Tabel 3 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2014 ................................................... 20

Tabel 4 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2015 ................................................... 22

Tabel 5 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2016 ................................................... 25

Tabel. 6 Daftar Proposal Penelitian LPPM UKI 2016 ...................................... 25

Tabel 7 Daftar Penelitian LPPM UKI Tahun 2016 ........................................... 27

Tabel 8 Jumlah Proposal Simlitabmas Tahun 2016 .......................................... 28

Tabel 9 Penerima Hibah Simlitabmas Tahun 2016 .......................................... 30

Tabel 10 Penelitian UKI Sejak Tahun 2012 – 2016 ......................................... 30

Tabel 11 Daftar Karya Ilmiah Dosen TA 2015/2016........................................ 31

Tabel 12 Daftar PKM TA 2015/2016 ............................................................... 34

Tabel 13 Daftar Pelatihan yang Dilakukan oleh LPPM UKI TA 2014/2016 ... 34

Tabel 14 Daftar Kerjasama yang Dilakukan LPPM-UKI 2016 ........................ 34

Tabel 15 Daftar Pusat Studi di Lingkungan UKI .............................................. 35

Tabel 16 Matriks Analisis SWOT Penelitian UKI ............................................ 48

Tabel 17 Sasaran ............................................................................................... 51

Tabel 18 Indikator Kinerja Utama Penelitian ................................................... 56

Page 10: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Diagram Struktur Organisasi LPPM UKI ......................................... 9

Gambar 2. Diagram Struktur Organsisasi LPPMPB UKI sebelum Mengalami

Perubahan Nama ............................................................................ 10

Gambar 3. Diagram Penelitian UKI sejak Tahun 2012 - 2016 ......................... 30

Gambar 4. Diagram Tema Peta Jalan Penelitian UKI 2016 - 2030 .................. 37

Gambar 5. Diagram Road Map Penelitian UKI 2016 - 2030 ............................ 38

Gambar 6. Diagram Road Map PKM 2016-2030 ............................................. 53

Gambar 7. Diagram Strategi dan Kebijakan Unit Kerja LPPM UKI ................ 52

Gambar 8. Digaram Road Map Jalan Penelitian UKI 2016 – 2030 .................. 53

Gambar 9. Diagram Jumlah Penelitian di UKI Tahun 2009 – 2013 ................. 68

Gambar 10. Diagram Anggaran Penelitian UKI 2009-2013 ............................. 69

Page 11: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Definisi Rencana Induk Penelitian Institusi (RIP)

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia (RIP UKI)

merupakan rencana penelitian dan pengembangan penelitian di UKI untuk periode

2016-2020 ke depan yang disusun secara terstruktur dengan maksudmenentukan

dan merencanakan terlebih dahulu arah kegiatan penelitian yang akan dilakukan

Universitas Kristen Indonesia pada waktu yang akan datang.RIP UKI merupakan

arahan kebijakan dan pengambilan keputusan dalam pengelolaan penelitian

Universitas Kristen Indonesia dalam jangka waktu 5 tahun. Arahan kebijakan

dalam pengelolaan penelitian Universitas Kristen Indonesia ditetapkan oleh Senat

Universitas Kristen Indonesia. Pengambilan keputusan dalam pengelolaan

penelitian Universitas Kristen Indonesia dilakukan oleh Rektor Universitas

Kristen Indonesia. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

(LPPM) Universitas Kristen Indonesia adalah pelaksana Keputusan Rektor

Universitas Kristen Indonesia di bidang penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat.

Adapun dasar penyusunan RIP ini adalah visi dan misi UKI yang

merupakan cita-cita dan komitmen bersama tentang kondisi ideal penelitian serta

pengembangan masa depan yang ingin dicapai dengan mempertimbangkan

beberapa hal sebagai berikut: potensi yang dimiliki, permasalahan yang dihadapi

dan berbagai kecenderungan yang terjadi yang diakibatkan oleh perubahan

lingkungan yang sedang dan akan berlangsung. Oleh karena itu, berdasarkan visi

tersebut, dirumuskan berbagai tujuan dan sasaran yang akan dicapai lima tahun

kedepan. Selanjutnya, berdasarkan tujuan dan sasaran tersebut, dirumuskan

skenario atau pola yang harus dilaksanakan untuk mencapainya. Skenario yang

dimaksud meliputi strategi dan program pengembangan yang perlu ditempuh,

beserta Indikator Kinerja Utama Penelitian.

Page 12: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 2

Sebuah strategi sangat dibutuhkan dalam mencapai efektifitas, integrasi,

dan sinergi kegiatan penelitian, pengembangan serta pengabdian kepada

masyarakat di UKI. Adapun strategi yang dimaksud disajikan dalam bentuk

roadmap yang merupakan dasar atau fondasi dari berbagai bentuk aktifitas

penelitian, sehingga tatanan penginkatan kualitas UKI dalam bidang penelitian

dan pengabdian kepada masyarakat sebagai salah satu unsur tridharma perguruan

tinggi. Adapun roadmapriset UKI telah ditetapkan dengan penetapan capaian

tujuan jangka panjang yaitu penelitian yang berdampak internasional. Pencapaian

tujuan jangka panjang melalui tonggak-tonggak capaian (milestone). Capaian

periode pertama adalah penelitian yang terutama berdampak nasional pada 2011-

2015. Capaian berikutnya adalah penelitian yang berdampak regional, yaitu

kawasan Asia dan Tropika pada 2016-2020. Capaian berikutnya adalah penelitian

yang berdampak Internasional pada 2021-2030.

Adapun tema utama penelitian dan pengembangan UKI pada periode

sekarang dan lima tahun ke depan adalah pembangunan daerah tertinggal

berkelanjutan, serta peningkatan mutu pendidikan baik dari segi pengajaran,

kurikulum dan juga sarana dan prasarana pendidikan di tingkat sekolah dasar,

menengah, dan atas. Kajian-kajian yang menjadi domain penelitian yang

dirancang oleh UKI diharapkan dapat menjadi ruang kreatifitas dan inovasi para

dosen dan peneliti melalui penelitian mandiri, penelitian kelompok, penelitian,

unggulan dan juga pusat-pusat studi yang ada di UKI.

RIP-UKI sebagai acuan penelitian yang dilakukan oleh peneliti/dosen

UKI, tidak lepas dari rencana strategis UKI, rencana induk pengembangan UKI,

dan academic plan UKIyang telah disahkan oleh senat UKI.Berbagai penelitian

dilakukan di berbagai Fakultas dibawah koordinasi LPPM melalui skema dana

DPP/SPP, kerjasama dengan institusi luar UKI, program hibah penelitian dari

Dirjen DIKTI, LIPI, Kementerian RISTEK dan LPDP yang diikuti oleh Program

Pascasarjana, tujuh fakultas dengan rincian: dua puluh dua pogram studi S1, enam

program studi S2 dan tiga program Diploma.

Dalam rangka peningkatan kualitas dan pengembangan penelitian di UKI

maka disusun RIP penelitian unggulan UKI, dan rencana strategis pengembangan

Page 13: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 3

bidang ilmu. Setiap bidang ilmu merupakan suatu penelitianbaik yang berada di

pusat-pusat studi, laboratorium, fakultas,jurusan, bagian, dan program studi di

lingkungan UKI. Penetapan penelitian unggulan ini berdasarkan pada kesiapan

sumber daya manusia dan fasilitas penelitian dan pengembangan, serta rekam

jejak (trackrecord) penelitian yang jelas dan berkesinambungan pada setiap

penelitian.

1.2 Dasar-Dasar/Dokumen Yang Digunakan Dalam Penyusunan RIP

Adapun landasan dasar dalam menyusun Rencana Induk Penelitian UKI

ini adalah sebagai berikut:

1. Undang-Undang Dasar 1945: Ps 31 (5) bahwa pemerintah memajukan

IPTEK dengan menjunjung tinggi nilai agama, persatuan bangsa untuk

kemajuan peradaban serta kesejahteraan manusia.

2. Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Pendidikan Tinggi.

3. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang

Sisdiknas.

4. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2002 tentang

Sistem Nasional Penelitian, pengembangan dan Penerapan IPTEK.

5. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional

Pendidikan.

6. Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan

Penyelenggaraan Pendidikan.

7. Surat Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

52/KMK.05/2009 tentang penetapan UKI sebagai Badan Layanan Umum

Penuh.

8. Rencana Strategis Kemendiknas Tahun 2010-2014.

9. Statuta Universitas Kristen Indonesia 2016

10. Rencana Induk Pengembangan (Renip) Universitas Kristen Indonesia,

2015-2034.

11. Renstra Universitas Kristen Indonesia 2015-2019

Page 14: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 4

BAB II

LANDASAN PENGEMBANGAN UNIT KERJA

Universitas Kristen Indonesia (UKI) Jakarta adalah salah satu universitas

swasta yang ada di bawah naungan Kopertis Wilayah III Jakarta, yang dituntut

untuk turut serta dalam mengembangkan serta meningkatkan kualitas, kuantitas,

produktifitas, serta juga keprofesionalan tridharma perguruan tinggi (pendidikan,

penelitian, dn pengabdian kepada masyarakat). Disamping itu, UKI sebagai salah

satu universitas swasta juga dituntut untuk dapat meningkatkan competitiveness

antar negara. Kedua hal tersebut akan dapat tercapai apabila UKI dapat memenuhi

persyaratan sebagai berikut:

1. UKI menjadi universitas yang sehat (organizational health).

2. UKI memiliki manajemen tata kelola yang baik (good university

governance)

3. UKI memiliki kemandirian yang baik dalam pengelolaan (good autonomy)

Dengan demikian, ke tiga hal tersebut di atas harus menjadi center of care UKI

untuk mewujudkan harapannya menjadi universitas yang memiliki kontribusi

yang baik dalam pembangunan Bangsa Indonesia. Untuk dapat mewujudkan hal

tersebut, maka UKI merumuskan visi – misi, nilai dan juga tujuan lembaga

sebagai berikut.

2.1 Visi – Misi Universitas Kristen Indonesia

Visi : Menjadi Universitas yang Unggulan dalam bidang Pendidikan,

penelitian, pengabdian, dan pelayanan kepada Masyarakat di

Indonesia dan Asia sesuai dengan nilai-nilai Kristiani dan Pancasila

pada Tahun 2034.

Misi : a Meningkatkan kualitas proses pembelajaran dan sistem pelayanan

adminstrasi dan akademik dan umum dengan memanfaatkan

teknologi informasi komunikasi.

b Meningkatkan mutu lulusan yang berintegritas dan kompeten

Page 15: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 5

dibidangnya serta mampu bersaing di era globalisasi.

c Meningkatkan kualitas dan kapasitas sumber daya manusia yang

berkelanjutan.

d Meningkatkan kualitas penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat.

e Mengembangkan hubungan kerjasama dengan institusi

nasional/internasional yang saling menguntungkan dan dengan

lembaga-lembaga gerejawi dalam semangat oikumenis.

Sebagai salah satu lembaga pendidikan tinggi research base, UKI

memiliki tanggung jawab:

a. Menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki kualitias yang baik,

sehingga dapat menjalankan infrastruktur pembangunan nasional dalam

berbagai aspek kehidupan.

b. Mengembangkan dan meningkatkan budaya research dan penerapan

ilmu, teknologi, dan seni untuk mencapai kesejahteraan Bangsa Indonesia

serta kerukunan Bangsa Indonesia.

c. Mendukung perekonimian Indonesia yang mandiri serta juga

pembangunan nasional melalui pengelolaan penelitian dan pengembangan

ilmu dan teknologi dengan merancang agenda riset, melaksanakan

managemen program, mengelola hak perlindungan intelektual, mengelola

pemasaran, dan menyebarluaskan teknologi serta mengelola jaringan

interaksi dengan berbagai pihak.

Untuk mendukung terwujudnya visi-misi UKI seperti yang sudah

dirumuskan di atas, maka UKI juga merumuskan beberapa – nilai yang menjadi

budaya dalam organisasi kerja UKI. Adapun nilai-nilai tersebut adalah sebagai

berikut.

Page 16: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 6

2.2 Nilai-nilai Universitas Kristen Indonesia

Ada beberapa nilai yang diterapkan di UKI yang menjadi budaya dalam

melaksanakan kegiatan-kegiatan universitas. Nilai-nilai tersebutlah yang membuat

UKI memiliki nuansa yang berbeda dengan universitas lain. Adapun nilai-nilai

tersebut adalah sebagai berikut:

a. humility (rendah hati)

b. sharing and caring (berbagi dan perduli)

c. professional (profesional)

d. accountability (bertanggung jawab)

e. dicipline (disiplin)

2.3 Visi LPPM UKI

Menjadi lembaga yang kreatif dan inovatif dalam bidang penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat serta berperan aktif dalam pembangunan

berkelanjutan sesuai nilai-nilai kristiani dan pancasila.

2.4 Misi LPPM UKI

Dalam rangka mewujudkan visi di atas, LPPM UKI menetapkan misi

sebagai berikut:

a. Menyelenggarakan pelatihan penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat bagi dosen sesuai dengan rencana induk penelitian (RIP) dan

rencana induk pengabdian kepada masyarakat (RIPkM).

b. Meningkatkan kemampuan dan kualitas sumber daya dosen, mahasiswa

dan tenaga kependidikan dalam kegiatan penelitian dan pengabdian

kepada masyarakat (PkM) yang relevan dengan RIP dan RIPkM.

c. Memfasilitasi dosen, mahasiswa, dan tenaga kependidikan dalam

melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang bermutu

dan terpublikasi di jurnal terakreditasi nasional dan internasional.

d. Memfasilitasi dosen untuk mendapatkan hibah penelitian dan pengabdian

kepada masyarakat.

Page 17: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 7

e. Meningkatkan kerjasama dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat dengan lembaga di dalam dan di luar negeri yang

berkelanjutan.

2.5 Tujuan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM

UKI)

Adapun tujuan lembaga LPPM UKI adalah sebagai berikut:

a. Menghasilkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang unggul

sesuai dengan rencana induk penelitian (RIP) dan rencana induk

pengabdian kepada masyarakat (RIPkM).

b. Menghasilkan kualitas sumber daya dosen, mahasiswa dan tenaga

kependidikan yang cakap dalam pelaksanaan kegiatan penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat yang relevan sesuai dengan RIP dan

RIPkM.

c. Menghasilkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang

bermutu dan terpublikasi di jurnal terakreditasi nasional dan internasional.

d. Mendapatkan hibah penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

e. Menghasilkan kerjasama dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat dengan lembaga di dalam dan di luar negeri secara

berkesinambungan.

Sejalan dengan tuntutan kontribusi UKI dalam pembangunan bangsa serta

visi-misi, nilai dan tujuan lembaga UKI, maka Lembaga Penelitian dan

Pengabdian Kepada Masyarakat UKI (LPPM-UKI) merumuskan visi-misi sebagai

berikut.

Beberapa program dasar ditetapkan oleh LPPM UKI agar visi – misi

LPPM dapat terwujud dengan baik. Adapun program dasar tersebut adalah

sebagai berikut:

a. Peningkatan produktivitas dan kualitas riset.

b. Peningkatan kapabilitas peraihan HaKI dan atau paten

c. Pembangunan kemitraan dan kolaborasi efektif

Page 18: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 8

Beberapa kebijakan untuk menunjang program dasar tersebut juga

ditetapkan oleh LPPM UKI. Adapun kebijakan-kebijakan tersebut adalah sebagai

berikut.

a. Kebijakan untuk mencapai produktivitas dan kualitas:

1. Pengembangan roadmap penelitian, pemrioritasan riset dasar.

2. Insentif riset unggulan UKI.

3. Peningkatan kompetensi peneliti dalam publikasi hasil riset.

4. Peningkatan kompetensi peneliti dalam meraih dana penelitian.

5. Pembangunan jejaring riset internal dan eksternal UKI.

b. Kebijakan untuk peraihan HKI dan atau paten:

1. Peningkatan kompetensi staf akademik dan mahasiswa untuk

menghasilkan inovasi dan barang ciptaan.

2. Insentif desain dan inovasi unggulan UKI.

3. Peningkatan kompetensi paten drafting, HKI, dan desain industri

berbasis inovasi dan budaya lokal.

c. Kebijakan untuk memperluas kemitraan dan kolaborasi yang efektif:

1. Pembangunan kemitraan dan kolaborasi yang efektif untuk

memasarkan inovasi/keunggulan UKI.

2. Pengembangan revenue generating unit terpadu dalam pemasaran

inovasi/keunggulan UKI.

Dalam menjalankan kegiatan tridarma perguruan tinggi yang

berkesinambungan dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan layanan, maka

LPPM UKI memiliki beberapa pelayanan dasar dan pengembangan sebagai

berikut:

a. Layanan penelitian, pengembangan dan difusi hasil riset IPTEK dan

pemberdayaan masyarakat.

b. Penyelenggaraan skema edukasi dan desiminasi hasil penelitian dalam

bentuk kegiatan pelatihan, seminar, workshop, dan lokakarya.

Page 19: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 9

c. Pengembangan kekuatan dan potensi ekonomi melalui layanan

pemberdayaan Kelompok Binaan untuk Usaha Kecil dan Menengah

(UKM).

d. Layanan perolehan dan pengelolaan HKI.

2.6 Struktur Organisasi

Dalam struktur keorganisasian, LPPM UKI bertanggung jawab langsung

kepada Rektor, karena LPPM UKI berada langsung di bawah koordinasi Rektor.

Proses penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di UKI dilaksanakan secara

berjenjang dari universitas sampai ke fakultas, bahkan dilaksanakan sampai ke

program studi.

Sehingga mencapai hasil yang lebih baik dan maksimal, maka dalam

menjalankan tugasnya dalam lingkungan UKI, LPPM mempunyai rekan kerja

secara terstruktur, yaitu di setiap fakultas ditentukan salah satu koordinator

penelitian dan juga pengabdian kepada masyarakat. Untuk lebih jelasnya, struktur

organisasi LPPM UKI digambarkan sebagai berikut.

Gambar 1. Diagram Struktur Organisasi LPPM UKI

KETUA LPPM

Kepala

Pusat-Pusat

Studi

Kepala Bidang

Pengabdian

kepada

Masyarkat

Staff

Adiministrasi

Kepala

Bidang

Penelitian

Sekretaris

Page 20: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 10

2.7 Organisasi Managemen

Sebelum terbentuknya Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada

Masyarakat Universitas Kristen Indonesia (LPPM UKI), maka lembaga ini telah

mengalami pergantian nama dan juga struktur organisasi kelembagaan. Adapun

perubahan tersebut adalah sebagai berikut.

Awalnya nama lembaga ini adalah LPPMPB (Lembaga Penelitian,

Pengabdian kepada Masyarakat dan Pengembangan Bisnis). Setelah berjalan

beberapa tahun, diadakan evaluasi, sehingga dengan dilakukannya evaluasi maka

disimpulakan bahwa dalam pelaksanaan terjadi beberapa masalah, rencana

program kerjanya tidak tercapai dengan baik. Hal ini disebabkan oleh terlalu

luasnya bidang kajian yang ditangani oleh LPPMPB, sehingga pengembangan

bisnis yang menjadi kajian LPPMPB tidak lagi berada di bawah LPPMPB, di

samping itu perubahan nama juga terjadi karena bidang kajian pengembangan

bisnis tidak lagi di bawah LPPMPB. Adapun perubahan nama tersebut adalah dari

LPPMPB menjadi LPPM dengan struktur organisasi sebagai berikut:

Gambar 2. Diagram Struktur Organisasi LPPMPB UKI sebelum Mengalami

PerubahanNama menjadi LPPM UKI

Seiring dengan adanya tuntutan peningkatan peran universitas oleh

pemerintah dalam bidang pelayan pada bidang penelitian dan juga pengabdian

kepda masyarakat, maka ditetapkanlah nama baru untuk lembaga ini yaitu

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Kristen

Indonesia yang selanjutnya di singkat sebagai LPPM UKI. Perubahan ini

Page 21: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 11

didasarkan pada Peraturan Yayasan UKI No. 88/YUKI/A.402/5.2015tentang

Statuta Universitas Kristen Indonesia Tahun 2015 Pasal 42. Sehingga pada tahun

2015, nama lembaga LPPMPB UKI resmi berubah menjadi Lembaga Penelitian

dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Kristen Indonesia, yang disingkat

dengan LPPM UKI. Setelah nama lembaga tersebut berubah maka dirumuskanlah

fungsi dan tugas pokok Struktural LPPM seperti berikut ini.

Adapun fungsi dan tugas pokok personalia di LPPM UKI dapat dilihat

sebagai berikut:

a. Ketua LPPM

1. Fungsi

Merencanakan dan menetapkan kebijakan dan sasaran mutu

LPPM

Melakukan kontrol atas pelaksanaan rencana kerja yang

sudah ditetapkan sebelumnya.

2. Tugas Pokok

Memegang tanggung jawab tertinggi terhadap semua Jasa

Pelayanan yang dihasilkan oleh LPPM UKI.

Bertanggung jawab untuk menetapkan kebijakan dan sasaran

mutu LPPM UKI.

Bertanggung jawab untuk memastikan bahwa rencana kerja

LPPM UKI dilaksanakan untuk mencapai sasaran mutu, dan

sistem manajemen mutu tetap dilaksanakan sesuai dengan

perubahan/perkembangan LPPM UKI.

b. Sekretaris LPPM

1. Fungsi

Melakukan manajemen kegiatan kerjasama dan investasi.

Memimpin pelaksanaan tata kerja di LPPM UKI.

Memimpin kontrol kualitas dan pengembangan SDM.

2. Tugas Pokok

Page 22: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 12

Bertanggung jawab atas manajemen kegiatan kerjasama dan investasi,

memimpin kontrol kualitas dan mengembangkan Sumber Daya

Manusia di lingkungan LPPM UKI.

c. Kabag Penelitian

1. Fungsi

Merencanakan dan menetapkan kebijakan dalam pelaksanaan

penelitian.

Melaksnakan program-program penelitian yang sudah disepakati

bersama dengan Ketua LPPM dan juga kabag yang lain.

Melakukan kontrol atas pelaksanaan rencana kerja penelitian

yang sudah ditetapkan sebelumnya di tingkat fakultas.

2. Tugas Pokok

Memegang tanggung jawab terhadap pelaksanaan penelitian di

setiap fakultas.

Bertanggung jawab untuk menetapkan kebijakan dan sasaran

mutu penelitian UKI.

Bertanggung jawab untuk memastikan bahwa rencana kerja

penelitian di setiap fakultas dilaksanakan untuk mencapai sasaran

mutu, dan sistem manajemen mutu tetap dilaksanakan sesuai

dengan perubahan/perkembangan LPPM UKI.

d. Kabag Pengabdian kepada Masyarakat

1. Fungsi

Merencanakan dan menetapkan kebijakan dalam pelaksanaan

pengabdian kepada masyarakat.

Melaksnakan program-program pengabdian kepada masyarakat

yang sudah disepakati bersama dengan Ketua LPPM dan juga

kabag yang lain.

Melakukan kontrol atas pelaksanaan rencana kerja pengabdian

kepada masyarakat yang sudah ditetapkan sebelumnya di tingkat

fakultas.

2. Tugas Pokok

Page 23: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 13

Memegang tanggung jawab terhadap pelaksanaan pengabdian

kepada masyarakat di setiap fakultas.

Bertanggung jawab untuk menetapkan kebijakan dan sasaran

mutu pengabdian kepada masyarakat di UKI.

Bertanggung jawab untuk memastikan bahwa rencana kerja

pengabdian kepada masyarakat di setiap fakultas dilaksanakan

untuk mencapai sasaran mutu, dan sistem manajemen mutu tetap

dilaksanakan sesuai dengan perubahan/perkembangan LPPM

UKI.

e. Kabag Pusat Kajian

1. Fungsi

Merencanakan dan menetapkan kebijakan dalam pelaksanaan

pusat-pusat kajian di UKI.

Melaksnakan program-program pengembangan pusat-pusat kajian

di UKI yang sudah disepakati bersama dengan Ketua LPPM dan

juga kabag yang lain.

Melakukan kontrol atas pelaksanaan rencana kerja

pengembangan pusat-pusat kajian di UKI yang sudah ditetapkan

sebelumnya di tingkat fakultas.

2. Tugas Pokok

Memegang tanggung jawab terhadap pelaksanaan pengembangan

pusat-pusat kajian di UKI.

Bertanggung jawab untuk menetapkan kebijakan dan sasaran

mutu pusat-pusat kajian di UKI.

Bertanggung jawab untuk memastikan bahwa rencana kerja

pengembangan pusat-pusat kajian di UKI dilaksanakan untuk

mencapai sasaran mutu, dan sistem manajemen mutu tetap

dilaksanakan sesuai dengan perubahan/perkembangan LPPM

UKI.

Page 24: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 14

f. Staff Administrasi

1. Fungsi

Melaksankan urusan administrasi

Melaksanakan urusan kerumahtanggaan

Melaksanakan urusan pengelolaan barang perlengkapan

Melaksanakan urusan kepegawaian

Melaksanakan urusan sdministrasi Penelitian dan Pengabdian

kepada Masyarakat

Melaksanakan urusan pelayanan data dan informasi hasil

Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat.

2. Tugas Pokok

Bertanggung jawab atas pelaksanaan kegiatan penyusunan rencana dan

program kerja Bagian dan mempersiapkan penyusunan rencana dan

program kerja Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada

Masyarakat, menghimpun dan menelaah peraturan perundang-

undangan di bidang ketatausahaan, keuangan, Penelitian dan

Pengabdian kepada Masyarakat.

2.8 Deskripsi Kondisi Saat Ini

2.8.1 Keadaan Penelitian UKI Periode Sebelum dan Saat Ini

Adapun perkembangan penelitian setiap tahunnya, tidak mengalami

dampak yang begitu signifikan pada periode sebelumnya. Setelah dievaluasi

ditemukan beberapa faktor yang menjadi kendala, sehingga dosen-dosen tetap di

Universitas Kristen Indonesia jarang atau bahkan tidak mau melakukan penelitian.

Diantaranya; kurangnya minat menulis oleh dosen, honor sebagai dosen tetap

masih sangat rendah di UKI sehingga banyak dosen yang merasa tidak cukup dan

akhirnya memutuskan untuk mengajar di tempat lain. Dengan terjadinya hal ini,

maka secara otomatis, kehadiran dosen tetap di UKI cenderung kurang maksimal

untuk melakukan penelitian. Disamping itu juga, honor dalam melakukan

penelitian juga masih tergolong sangat rendah, kurangnya pelatihan-pelatihan

dalam bidang penelitian juga menjadi menjadi faktor penambah rendahnya tingkat

Page 25: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 15

penelitian di UKI. Selain itu, dorongan yang tidak ada bagi dosen tetap untuk

melakukan penelitian atau sebaliknya sanksi juga tidak ada.

Tetapi pada tahun 2015, perhatian terhadap pelaksanaan penelitian dan

juga pengabdian kepada masyarakat sangat besar. Oleh karena itu, minat dan

semangat dalam melakukan penelitian juga semakin meningkat.

Berikut ini ditampilkan beberapa rekapan data penelitian yang diambil dari

tahun 2012 hingga tahun 2016. Adapun jumlah penelitian yang dilakukan di tahun

2012 adalah tiga puluh enam penelitian, pada tahun 2013 berjumlah dua puluh

penelitian, pada tahun 2014 berjumlah tiga puluh penelitian, dan pada tahun 2015

berjumlah tiga puluh satu penelitian, sedangkan pada tahun 2016 meningkat

drastis menjadi lima puluh enam penelitian . Adapun daftar penelitian-penelitian

tersebut dapat dilihat pada tabel-tabel berikut ini:

Tabel 1 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2012

NO TANGGAL FAKULTAS

/PRODI NAMA JENIS JUDUL

1 9 Januari

2012

FKIP UKI Drs. Amos Kandola

.M.Pd.

mandiri Pengaruh Kinerja Dosen Dan

Kebiasaan Belajar Mahasiswa

Terhadap Pencapaian Prestasi

Akademik Mahasiswa Pendidikan

Matematika FKIP

2 10 Januari

2012

PPS UKI Said Hutagaol,MA.,

Ph.D

Dr.Muh Kadarisman

Kelompok Pengaruh Kompetensi dan Motivasi

Kerja Karyawan Terhadap Kualitas

Pelayanan Umum Universitas di

UKI dan Univ.Muhammadiyah

Jakarta

3 13 Januari

2012

FT UKI Prof.Ir.Ika Bali

,M.Eng.,Ph.D

mandiri Pengaruh Abu Vulkanik Gunung

Merapi sebagai Bahan Campuran

Beton Normal

4 18 januari

2012

FT UKI Ir.Rahmad

Samosir,MT

mandiri Perancangan Kincir angin Dengan

Sudut -Sudut yang dapat dirubah

5 20 Januari

2012

FT UKI Susilo,S.Kom

Ir.Robinson

Purba,MT

Ir.Bambang

Widodo,MT

kelompok Di Bidang telekomunikasi

khususnya teknologi Wimax

802.16e

6 1 Februari

2012

PPs UKI Manahan P.

Tampubolon

mandiri Persepsi tentang Pengembangan

Karir karyawan PT.Jakarta

Tourisindo Company

SDM(Manajemen)

7 27-Feb-12 FT UKI Ir.Efendy Tambunan,

lrr

mandiri Analisis Level of Services Jaringan

Jalan DKI Jakarta

8 24-Feb-12 Fisipol UKI Sidratahta

Mukhtar,M.Si

mandiri Politik Hak Asasi Manusia

Indonesia Dalam Era Reformasi

Page 26: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 16

9 28-Feb-12 FT UKI Ir.Pinondang

Simanjuntak,MT

mandiri Penelitian Kajian Awal Respon

Seismik pada Rumah adat

Mentawai UMA

10 28-Feb-12 FKIP UKI Ronny

Gunawan,M.Pd

mandiri Perananan Pendidikan Karakter

Dalam Keluarga Bagi Anak Sejak

Usia Dini

11 22-Feb-12 FT UKI Ir.Agnes Sri

Mulyani,MSc

mandiri Perhitungan Luas Dengan Metode

Trapezoid dibandingkan dengan

metode simpson studi kasus daerah

aliran sungai kalibaru kelurahan

Cawang

12 22-Feb-12 FT UKI Ir. Setiyadi,MT mandiri Karakteristik Kali Baru Kelurahan

Cawang ditinjau dari data Curah

Hujan dan Luasan Das

13 28-Feb-12 FKIP UKI Marina Silalahi,M.Si mandiri Pengaruh Pemberian Prekusor

Skualen Terhadap Pertumbuhan

Kalkus Tanaman Pegagan (Centela

Asiatic (I) Urban

14 16-Feb-12 FS UKI Fajar S.Roekminto mandiri Mysticism In to a God Unknown

15 1 Maret

2012

FKIP UKI Roline S. Darmo,

M.Pd

mandiri Pengaruh Identitas Moral

Konformitas Kelompok sebaya dan

Kegemaran Menonton Tayangan

kekerasan di Televisi terhadap

perilaku agresif pada Mahasiswa

UKI

16 6 Maret

2012

Akfis UKI Novlinda Susy

Anrianawati

mandiri Perbedaan Efek Latihan Neurac

Methode dengan Latihan Pilates

terhadap Peningkatan Stabilitas

Lumbo-Pelvic

17 6 Maret

2012

Akfis UKI Weeke Budhyanti mandiri Manfaat senam Vitalitas Otak

Untuk Meningkatkan Stabilitas

Pergelangan kaki Pada Perempuan

Dewasa

18 6 Maret

2012

Akfis UKI Lisnaini mandiri Manfaat senam Vitalitas Otak

Untuk Meningkatkan Fungsi

Kognisi pada usia dewasa Muda

21 13 Maret

2012

FKIP UKI Prof Manahan P.

Tampubolon

Mesta Limbong

kelompok Loyalitas Dosen Tersertifikasi

dengan Variabel Independen

Kepuasan Kerja dan Variabel

Intervening Pemahaman Misi UKI

22 16 Maret

2012

FT UKI Fenny BNL.

Tobing, SE,MMA

Prof.Dr.S Pantja

Djati ,MSi.,MA

kelompok Pengaruh Kualitas Layanan Online

program Academic information

System Terhadap Kepuasan

Mahasiswa Fakultas ekonomi UKI

23 19 Maret

2012

FE UKI Prof.Dr.S. Pantja

djati., M.Si., M.A

Desideria

regina,SE., MM

kelompok Pengaruh Organizational

citizenship Behavior Terhadap

Kinerja dosen UKI

24 29 Maret

2012

FISIPOL

UKI

Melati M. Tobing,

M.Si

Chontina

Siahaan,M.Si

Singgih Sasongko,

M,Si

kelompok Pengembangan Model Penyuluhan

Masyarakat tentang Penyebaran

symbol siaran Televisi

Page 27: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 17

25 20 Maret

2012

FE UKI Caroline F

Sembiring, SE,

MM

Sautman Sinaga

SE, MM

Ir. Emerald G.M

Tobing,MM

kelompok Pengaruh Kualitas Layanan

Administrasi Staff Tata Usaha

Terhadap Kepuasan Mahasiswa

Fakultas Ekonomi UKI

26 1 Mei 2012 FISIPOL

UKI

Chontina

Silalahi,M.Si

mandiri Pemahaman Mahasiswa tentang

Indikator Penilaian Akreditasi

Program Studi

27 28 Mei

2012

FE UKI Carolina F.

Sembiring SE,

MM

Neny Anggraini

SE, MM

kelompok Pengaruh Strategi Pemasaran

Terhadap Penjualan Usaha Mikro

kecil dan Menengah PIK Pulo

Gadung Jakarta Timur

28 24-Sep-12 FT UKI Ir.Risma M.

Simanjuntak, ME

mandiri Pengaruh bahan tambah Bio Cat

300-1 terhadap sifat teknis tanah

lempungan ekspansif jalan tol

Jakarta –Cikampek

29 1 Okt 2012 FKIP UKI Dra. Roline

Setiyani

Darmo,M.Pd

Renatha Ernawati,

S.Pd.,M.Pd

kelompok Perbedaan Kematangan emosi

ditinjau dari jenis tempramen pada

mahasiswa semester II UKI

30 8 Okt 2012 FT UKI Ir.Efendy

Tambunan,Lic.rer.reg

Dr.Poerwaningsih

Legowo,M.STr

kelompok Analisis Implementasi MP3EI di

provinsi Kalimantan Timur(Suatu

kajian : Transportasi sungai

Mahakam)

31 19 Okt 2012 FT UKI Ir. Bambang

Erwin,MT

mandiri Tipologi Permukiman Padat

Penduduk di Perkotaan Studi Kasus

RW 06 Kelurahan Cawang Jakarta

Timur

32 19 Okt 2012 FT UKI Ir. Sahala

Simatupang ,MT

mandiri Perkembangan Kondisi ―Sprawl‖

Perumahan di Kawasan Suburban

studi kasus: Perumahan di

Kabupaten Bekasi Jawa Barat

33 19 Okt 2012 FT UKI Prof.Dr.Ir Uras

Siahaan,lrr

Hartanto

Budiyuwono,cand.

Dr. Arch

kelompok Tipikal rumah tinggal di Kota

Pelabuhan pantai Utara Pulau Jawa,

studi Kasus: Kota Tegal-Jawa

Tengah

34 06-Nop-12 FKIP UKI Roline S. Darmo,

M.Pd

Renata

Ernawati,M.Pd

kelompok Pengaruh Disiplin dan

Pemberdayaan Karyawan terhadap

peningkatan kinerja karyawan pada

SMA Negri 113 di Jakarta Timur

35 13-Nop-12 FT UKI Ir.Kimar Turnip,Ms mandiri Karakteristik Turbin Pusaran Air

(Water Vortex Turbin)

36 13-Nop-12 FT UKI Ir . Rachmad

samosir,MT

Ir.Kimar Turnip ,MS

Ir. Victor M

Napitupulu

kelompok Energy Kinetik Ombak untuk

Menggerakkan Pompa Pluyer

Page 28: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 18

Tabel 2 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2013

FAKULTAS

/PRODI NAMA JENIS JUDUL

FISIPOL

UKI

Angel Damayanti,M.Sc Mandiri Japan’s Responses Towards China

Military Rise and Its Impactto the

Stability in Asia Pasific

FISIPOL

UKI

Sidratahta Muktar,M.S mandiri Pengaruh Kompetensi dan Motivasi

Kerja Karyawan Terhadap Kualitas

Pelayanan Umum Universitas di UKI

dan Univ.Muhammadiyah Jakarta

FISIPOL

UKI

D. Parlindungan Sitorus

SH., MS dan Muhammad

F. Mubaroq

Kelompok ―Penyelesaian Konflik Laut Cina

Selatan Antara Cina-Vietnam (Studi

Kasus : Kepulauan Spartly Dan

Paracel

FK UKI dr.Forman

Erwin,M.Biomed

Mandiri Jamur Yang Diisolasi dari kompleks

gedungdan Parimeternya di Wilayah

Cawang Jakarta Timur

FKIP UKI Mesta Limbong,M.Psi

Ignasya S,M.Psi

Kelompok Peningkatan Kompetensi di Jurusan

Bimbingan dan Konseling FKIP UKI

FKIP UKI Drs.Togap

Simanjuntak,M.Psi

Ronny

Gunawan,S.Pd.,M.Pd

Kelompok Survey Persepsi Guru-guru Kristen

Terhadap Prilaku Bullying di

Lingkungan Sekolah Dasar Kristen

DKI Jakarta

FKIP UKI Drs.Amos

Kaandola,M.M.,M.Pd

Mandiri Pengaruh Suasana Rumah tempat

tinggal dan Kebiasaan Belajar

Terhadap Prestasi Belajar Matematika

Siswa SMA DKI Jakarta

FT UKI Kelompok Tinjauan Terhadap lampu

Fluoresscent (Lamu TL) Balast

Konvensional tanpa dan dengan

Kapasitor serta ballast elektronik dari

berbagai merk

FKIP UKI Kerdid Simbolon,M.Pd

Drs. Amos

Kandola,M.M.,M.Pd

Kelompok Analisa Kebutuhan Guru SMA

FKIP UKI Prof.Manahan P

Tampubolon Pratiwi dyah

Kusumo

Kelompok Minat Mahasiswa FK UKI

FT UKI Ir.Rahmad Samosir,MT

Ir.Aryantono M,Ph.D

Melya D

Sebayang,S.Si.,MT

Kelompok Penggunaan Kondensor untuk

percepatan destilasi air laut dengan

energy Alam

Page 29: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 19

FKIP UKI Parlindungan Pardede,Ss

Maria Hanny

Soelistio,M.Hum

Fredyance E.B Erfina

Theodalinda B Kristasias

Rombe

Kelompok Use of MT in EFL Classes of

Secondary Schools in Jabodetabek

Students and Teachers' Perception

FT UKI Melya D Sebayang

S.Si.,MT Manogari

sianturi,S.Si.,MT

Samuel Gideon S.Si

Kelompok Karakteristik Struktur Kabel BYM

pada Gedung Kantor yang Terbakar

FE UKI Adolf Heatubun

Dr.Poerwaningsih

S.Legowo MS.Tr

Kelompok Analisis Dampak Pajak Daerah

terhadap Pertumbuhan Ekonomi

FT UKI Ir.Agnes Sri Mulyani,M.Sc Mandiri Penentuan Sudut terbaik untuk posisi

titik dengan Metode Pemotongan ke

belakang

FS UKI Masda Surti

Simatupang,S.Pd.,M.Hum

Mandiri Hegemoni Kekuasaan Dalam

Novel"Bumi Manusia" Karya

Pramoedya Ananta Toer Suatu Kajian

Postkolonial

FISIPOL

UKI

Merphin Panjaitan,M.si Mandiri Hubungan antara Martabat Manusia

dengan Demokrasi

FISIPOL

UKI

D.Parlindungan Sitorus

SH.,MH Siti Merida

Hutagalung,SH.,MH

Kelompok Peluang dan Tantangan Indonesia

Sebagai Negara Kepulauan.Studi

kasus :Wilayah Perbatasan

FKIP UKI Roline S.Darmo,M.Pd

Renatha Ernawati

Silitonga,M.Pd

Kelompok Hubungan antara Pola Asuh Orangtua

yang Demokratis dengan Belajar

Siswa di SMA Negeri Jakarta Timur

FKIP UKI Pdt.Gunawan Yuli A.S,

M.Th

Mandiri Model Berteologi Kontekstual

GKJW: Pendekatan Khotbah Paulus

di Areopagus studi tafsir:Kisah Para

rasul 1:16-34

Page 30: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 20

Tabel 3 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2014

NO TANGGAL FAKULTAS

/PRODI NAMA JENIS JUDUL

1 Januari

2014

FT UKI Susilo,S.Kom.,MT

Prof. Armonobudi

Soebagio,Ph.D

Ir. Robinson

Purba,MT

Ir. Bambang

Widodo,MT

Kelompok Rancang bangun Pembangkit Listrik

Tenaga Surya Sistem Solar Tracker

Single Axis Pada Panel Surya Fixed

Array dan Monitoring berbasis Media

Transmisi Bluetooth pada

smartphone android

2 Januari

2014

Fisipol

UKI

Sidratahta

Mukhtar,M.Si

Mandiri Penerapan Universal di Indonesia

Modern

3 Mare 2014 Fisipol

UKI

Audra

Jovani,S.Sos.,MPS

Irene Desi Evelina

Simanjuntak

Kelompok Perempuan dalam Parlemen Afrika

Selatan(Pasca apatheid)

4 Apr-14 PPS UKI Prof.Manahan P.

Tampubolon

dr.Bernadetha Nadeak

M.Pd.,PA

Kelompok Motivasi Belajar Mahasiswa

Universitas Kristen Indonesia dari

Indonesia bagian Timur

5 Apr-14 FT UKI Ir.Rahmad

Samosir,MT Melya

Dyanasari Sebayang

,S.Si.,MT

Ir.Aryantono M,Ph.D

Kelompok Destilasi Air Laut Tenaga Dalam

6 2014 Akfis UKI Rosintan Milana

Napitupulu

Mandiri Analisis Penyebab yang

memengaruhi Pasien Rawat Jalan

Fisiotheraphy UKI Memilih tempat

terapi di RS UKI Tahun 2012

7 2014 Fisipol

UKI

Verdinand Robertua

,M.Soc.,Sc

Mandiri ASEAN's Role In Promoting

SmallMedium Enterprise In Facing

Asean Economic Community 2015

8 2014 FT UKI Melya D Sebayang

S.Si.,MT Manogari

sianturi,S.Si.,MT

Samuel Gideon S.Si

Kelompok Pengaruh Efek Radiasi anas Kabel

Nym khususnya Selubung dan Isolasi

ada Gedung Kantor yang terbakar

9 2014 FKIP UKI Mesta Limbong.M.Psi

Robert

P.Panjaitan,MMA

Kelompok Peran dan Fungsi Dosen Penasihat

Akademik di Universitas Kristen

Indonesia

10 2014 Fisipol

UKI

Dra.V.L.Sinta

Herindrasti,MA

Mandiri Sweden-Indonesia: Dynamic Relation

and prospect

11 2014 PPS UKI Prof.Manahan

P.Tampubolon

dr.Bernadetha

Nadeak,M.Pd.,P.A

Kelompok Prestasi belajar Mahasiswa UKI dari

Indonesia Bagian Timur (IBT)

12 Mei 2014 FKIP UKI Drs.Amos

Kandola,M.Pd.,M.M

Ir.Risma Manalu

Kelompok Pengaruh Kualitas Penyusunan

KTSP,Sikap Masyarakat dan

Kepercayaan Masyarakat Pada

Kelulusan Siswa,Terhadap

Implementasi KTSP Jenjang SMP

DKI JAKARTA

13 Mei 2014 FKIP UKI Hendrikus Male,S.Pd

Lamhot

Naibaho,M.Hum

Kelompok Improving Students Essay Writing

Ability Through Consultancy

Prewriting Protocol At Christian

Page 31: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 21

University of Indonesia

14 Mei 2014 PPS UKI

& FKIP

UKI

Prof.Dr.Manahan

Tampubolon Mesta

Limbong,M.Psi

Kelompok Meningkatkan Performa Karyawan

Bidang Transportasi Melalui

Pendidikan Prog MM Transportasi

15 Juni 2014 FKIP UKI Juliman

Harefa,M.Div.,Th.M

Mandiri Interaksi Keagamaan siswa-siswa

SMA Swasta Permata Kasih

Nias,Sumatera Utara

16 Juni 2014 FKIP UKI Chandra

Ditasona,M.Pd Jitu

Halomoan

Lumbantoruan,S.Pd

Kelompok Meningkatkan Hasil Belajar Siswa

dengan Menggunakan Metode

Students Teams-Achievement

Division(STAD) di SMP Bhakti

Jakarta Timur

17 Juni 2014 FKIP UKI L.Angelianawati,M.P

d

Mandiri Undergraduate Student's English

Achievement and Beliefs About

Language Learning

18 Juli 2014 FT UKI Prof. Sri Pane Eni

Riyadi Ismanto,Lic

rer reg

Mandiri Pengujian Intensitas Pencahayaan

Alami diBeberapa Gedung

19 Sep-14 Akfis UKI Rosintan Milana

Napitupulu,AMdFt.,

MKM

Mandiri Manfaat Stimulasi Dini Bagi

Perkembangan bayi di Kelurahan

Cawang tahun 2014

20 Sep-14 FKIP UKI D.Herlina

Sianipar,M.Pd

Laurencius

Sihotang,S.Pd

Kelompok Densitas Stomato Tanaman

Antanan(Hydrocotyle) dengan

Perbedaan Intensitas cahaya

21 Sep-14 FS UKI Jannes Freddy

Pardede,M.Hum

Mandiri Analisa Campur Kode dalam Debat

Calon Predsiden Indonesia Tahun

2014 (An Analysis of code Mixing

Used In The 2014 Indonesian

Presidential Debate

22 Oktober

2014

FK UKI Hubungan pengetahuan dan Praktik

Ibu Terhadap Pemberian ASI

Eksklusif di Pusekesmas Kecamatan

Duren Sawit Jakarta Timur 2013

23 Nop-14 FT UKI Ir.Agnes Sri

Mulyani,M.Sc

Sudarno

Tampubolon,ST

Kelompok Pengukuran Tinggi dengan

Menggunakan Total Station(Alat

Modern) dan Sifat Datar(Alat Lama)

Studi Kasus Ciloto,Puncak-jawa

Barat

24 Desember

2014

FKIP UKI Dr.E.Handayani

Tyas.M.Pd Lamhot

Naibaho,M.Hum

Kelompok Deskripsi Persentase Minat dan

Prestasi belajar Mahasiswa PAK

Terhadap Mata kuliah

Kepemimpinan Kristen di UKI

25 Desember

2014

FKIP UKI Drs. Sunarto,M.Hum

Lasman Saumanuk

Kelompok Perbandingan Pengaruh Pupuk TSP

dan NPK Terhadap Pertumbuhan dan

Produksi jamur Tiram(Pleorotus

Ostreatus)

26 Desember

2014

FKIP UKI Juliman

Harefa,M.Div.,Th.M

Mandiri Toleransi Keagamaan Siswa SMA

Permata Kasih NIAS

UTARA,SUMUT

27 Desember

2014

FKIP UKI Mesta Limbong.M.Psi Mandiri Bimbingan Konseling Berbasis

Perkembangan di FKIP UKI

Page 32: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 22

28 Desember

2014

FS UKI Masda Surti

Simatupang,M.Hum

Mandiri Sistem kekerabatan Dalihan Na Tolu

dalam Budaya Masyarakat Batak

Toba

29 Desember

2014

FT UKI Ir.Setiyadi,MT Mandiri Tinjauan Kecepatan Aliran pada

tikungan saluran Terbuka

30 Desember

2014

FKIP UKI Dr.Amos

Kandola,MM.,M.Pd

Mandiri Pengaruh Lingkungan Sosial dan

Gaya Belajar dalam Pencapaian

Prestasi Akademik Mahasiswa

Pendidikan Matematika Kristen FKIP

UKI Jakarta

Tabel 4 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2015

No Tanggal Fakultas Nama Jenis Judul

1 Januari

2015

FT UKI Prof.Sri Pane,Lic.

rer.reg

Mandiri Pengaruh Bukaan Pada Rumah

Susun terhadap Intensitas

Pencahayaan Alami dan

Kebisingan di Cipinang Besar

Selatan Jakarta Timur

2 Januari

2015

FT UKI Fanny Siahaan.,ST.,MT Mandiri Identifikasi Aplikasi Arsitektur

Biologis pada Rumah

Tradisional Flores"Mbaru

Niang"

3 Januari

2015

FK UKI dr.Bernadetha

Nadeak,M.Pd,PA

Mandiri Perilaku Berpikir Kritis

Mahasiswa FK UKI

4 Februari

2015

FH UKI Dr.Petrus Irwan

Pandjaitan,SH.,MH

Hulman

Panjaitan,SH.,MH

L.Elly Pandiangan

SH.,MH

I Dewa Ayu

Widyani,SH.,MH

Kelompok Persepsi Warga Masyarakat

Terhadap Peraturan Pemerintah

No.99 tahun 2012 tentang

Remisi Bagi Terpidana Korupsi

5 Maret

2015

FK UKI Dr.Med Abraham

Simatupang,M.Kes

Mandiri Determination of cholesterol

oxysterol and plant sterol levels

in serum samples from

Indonesian patients and healthy

subjects and healthy

subjects.across-

sectionalpreliminary study

6 Maret

2015

FE UKI Dr.Suzanna Josephine

Tobing, SE.,MS Anton

PW.Nomleni,SE.,MM

Melinda Malau,SE.,MM

Mandiri Hubungan Iklim Organisasi

Organisasi,Kompensasi dan

Kepemimpinan terhadap

Motivasi Kerja Serta

Kontribusinya bagi Prestasi

Kerja Karyawan Non

Akademik di UKI

7 Maret

2015

FE UKI Ir.Emerald GM

Tobing,MM

Sautman Sinaga,SE.,MM

Kelompok Peranan Metode ABC sebagai

Alat Pemetaan dan Perancang

persediaan ATK Terhadap

Efisiensi Biaya (Studi

Kasus:UKI Jakarta)

Page 33: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 23

8 Maret

2015

FE UKI Dr.Suzanna Josephine

Tobing, SE.,MS

Sautman Sinaga,SE.,MM

Kelompok Hubungan Kompensasi

terhadap Motivasi dan Kinerja

tenaga Akademik di UKI

Jakarta

9 Apr-15 FKIP UKI Lamhot

Naibaho,S.Pd.,M.Hum

Mandiri Improving Students' Speaking

Skill Through Independent

Learning Method at Christian

University Of Indonesia

10 Apr-15 FS UKI Johannes Eric

Yoseph,M.Hum

Mandiri The Equivance and Shift In The

Indonesia Translation Form

English Adjectival Collocation

11 Apr-15 FISIPOL

UKI

Sri Yunanto,Ph.D

Angel Damayanti

M.Si.,M.Sc

Siti Merida

Hutagalung,SH.,MH

Sidratahta Mukhtar,M.Si

Kelompok Peranan Berbagai Institusi

Keamanan dalam

penanggulangan Terorisme

pada Masa Reformasi di

Indonesia

12 Apr-15 FKIP UKI Dra.Mesta

Limbong,M.Psi

Mandiri Faktor-Faktor Kesulitan Belajar

dan Upaya

Mengatasinya(Golden Kids-

UKI)

13 Apr-15 FISIPOL

UKI

Dr.Drs.Witarsa

Tambunan,M.Si

Andrianus Lengu

Wene,S.Sos

Mandiri Pariwisata ASEAN Evaluasi

terhadap Efektivitas

Pelaksanaan ASEAN

TOURISM

AGREEMENT(ATA) di

Indonesia

14 Apr-15 FKIP UKI Dr.Marina Silalahi,M.Si Mandiri Pengetahuan Mahasiswa Prodi

Pendidikan Biologi FKIP UKI

terhadap Keanekaragaman

Tumbuhan dLingkungan

Kampus UKI Indonesia

Cawang Jakarta Timur sebagai

Langkah Awal untuk

Mewujudkan Green Campus

15 Apr-15 FT UKI Ir.Efendy

Tambunan,Lic.rer.reg

Mandiri Analisa Tingkat reliabilitas

opersional moda kereta a[I

commuter line Jabodetabek

koridor Tanah Abang-Serpong

16 Apr-15 FKIP UKI Drs.Jerry Rudolf Sirait Mnadiri Pengaruh Kompetensi Guru

Terhadap Keberhasilan

Pembelajaran di Sekolah Dasar

Hendrati Sukendar

17 Apr-15 FISIPOL

UKI

Sidratahta Mukhtar,M.Si

Karen Windsel Dinly

Pieris

Kelompok Dampak Pemikiran

Fundamentalisme Timur

Tengah Terhadap Aksi-aksi

Terorisme di Indonesia

18 Mei 2015 FISIPOL

UKI

Imelda M.J

Sianipar,S.IP.,MA

Hellen Puturuhu

Elleodia Deonitha

Dessiree Tarigan

Kelompok Implementasi Responsibility to

Protect(R2P) di Libya dan

Suriah

19 Mei 2015 FT UKI Dr.Ir James Mandiri Pengujian Arah Orientasi

Page 34: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 24

Rilatupa,M.Si Bangunan untuk Mengetahui

Kualitas Kenyamanan Termal

20 Juli 2015 FS UKI Gunawan

Tambunsaribu,SS.,M.Sas

Mandiri The Accurasy of English

Collocation Translation

Indonesian Using "Google

Translete"

21 Juli 2015 FISIPOL

UKI

Linda S.P,SS.,M.Si,

Helen Diana

Vida,S.Sos,.M.Ikom

Audra Jovani S.Sos,MPS

Kelompok Efektivitas Gaya

Kepemimpinan di UKI

(Penelitian Outlook)

22 Juli 2015 FISIPOL

UKI

Sidratahta Mukhtar,M.Si Mandiri Peran Negara-negara di Asia

Tenggara dalam Menghadapi

Ancaman ISIS

23 Juli 2015 FISIPOL

UKI

Angel Damayanti

,M.Si,.M.Sc

Mandiri Roles of Democratic

Government and Internasional

Organization in Dealing with

Religious Intolerance in

Indonesia

24 Juli 2015 FISIPOL

UKI

V.L Sinta Herindrasti

M.A Marecelinus

Nuba Sabini

Kelompok Asia Tenggara Sebagai

Kawasan yang Berubah

:Bagaimana ASEAN menyikapi

Geopolitical Code Amerika

Serikat dan China

25 Agustus

2015

FKIP UKI Pdt.Gunawan Yuli,M.Th Mandiri Religiositas Altruistik dalam

Lukas 10:25-37 dan

Implementasinya di Kalangan

Mahasiswa Kristen FKIP UKI

dan Univ.Gunadarma

26 Sep-15 FK UKI Dr.Mes Abraham,M.Kes

dr.Lili Indrawati,M.Kes

Dr.Hertina Silaban,M.Si

Kelompok Penggunaan Obat Herbal pada

Lanjut Usia

27 Nop-15 Akfis UKI Maksimus

Bisa,SStFT,SKM.,M.Fis

Mandiri Penambahan Skipping pada

Latihan Squat Dept Jump

Untuk Meningkatkan Tinggi

Loncatan Smash Pemain Bola

Volli

28 Sep-15 FISIPOL

UKI

Verdinand

Robertua,M.Soc.Sc.,

Mandiri Pemahaman English School

Theory dalam Penanganan

Pencemaran Udara Lintas Batas

di Asia Tenggara(Studi Kasus:

Pembatasan Indonesia-

Singapura-Malaysia

29 Oktober

2015

FKIP UKI Dr.Marina Silalahi,M.Si Mandiri Kandungan Fitokimia Raru

Asal Pasar Tradisional

Kabanjahe Sumatera Utara

30 Oktober

2015

FISIPOL

UKI

Imelda M.J Sianipar ,

S.IP., MA

Mandiri Pengadopsian Model

Neoliberal di Amerika Latin

31 Nop-15 FISIPOL

UKI

Formas Juitan Lase,

S.Sos., M.I.Kom

Mandiri Pergeseran Ekspresi Seksualitas

Perempuan di Sampul Majalah

Pria Tahun 1976-2015

Page 35: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 25

Tabel 5 Daftar Penelitian Dosen Tahun 2016

No Tanggal Fakultas Nama Jenis Judul

1 Apr-16 FKIP Dr. Marina Silalahi Mandiri Profil Fitokimia Raru dari Pasar

Tradisional Kabanjahe Sumatera

Utara

2 Apr-16 FKIP Faradiba , S.Si., M.Sc Mandiri Pengaruh Performance Mahasiswa

PPL terhadap Peningkatan Hasil

Belajar Fisika Siswa di SMA

3 Apr-16 FT Ir. Agnes Srimulyani dan

Sudarno Tampubolon

Kelompok Pengukuran Tinggi Dengan

Menggunakan Total Station dan

Sipat Datar Studi Kasus Daerah

Ciloto, Puncak Jawa Barat

4 Maret

2016

FE Ir. Emerald GM Tobing,

MM, Lukas Tarigan,

MM, Emma

Tampubolon, MM

Kelompok Peranan Metode ABC Sebagai alat

Pemetaan dan Perancang Persediaan

ATK Terhadap Efisiensi Biaya

(Studi Kasus UKI-Jakarta)

5 Apr-16 FE Dr. Suzana Josephine

Tobing,MS Sautman

Sinaga, MM, Rutman

L.Toruan, MM

Kelompok Hubungan Kompensasi terhadap

Motivasi dan Kinerja Kerja Dosen

(Tenaga Pendidik di UKI)

6 Mei 2016 FE Dr.Suzanna Josephine ,

Anton PW Nomleni,

MM, Melinda

Malau, MM.,CPAI

Kelompok Hubungan Iklim Organisasi ,

Kompensasi dan Kepemimpinan

Terhadap Motivasi Kerja kerja serta

Kontribusinya bagi prestasi kerja

Tenaga Kependidikan pada

Universitas Kristen Indonesia(UKI)

7 Mei 2016 FE Nenny Anggraini ,MPSi

Carolina F Sembiring,

MM

UKI

Outlook

Analisis Faktor-Faktor yang

Mempengaruhi Jumlah Mahasiswa

di Fakultas Ekonomi UKI

Tabel 6 Daftar Proposal Penelitian LPPM-UKI 2016 No Tahun Nama Dosen Fak Judul

1 Februari

2016

Siti Merida

Hutagalung

Parlindungan

Sitorus

Ruth hanna

Simatupang

Fisipol Pengaruh Kebijakan Open SKY bagi

Perkembangan dan Pertumbuhan Industri

Penerbangan Nasional di Negara-negara

ASEAN

Maret

2016

Anna Rejeki

Simbolon

FKIP Tingkat Pencemaran Pb di Perairan Cilincing

Pesisir DKI Jakarta

2 Maret

2016

Maslina

Simanjuntak

FKIP Menigkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep

Siswa dalam Materi Transformasi Melalui

Model Pembelajaramn Kooperatif Tipe Think-

Pair- Share (TPS) Berbantuan Autograph di

Kelas VII SMP 3 PSKD jakarta

3 Bitman

Manullang

FKIP Meningkatkan Prestasi Belajar Mahasiswa

Melalui Learning Community

Page 36: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 26

4 Agustus Manogari Sianturi

Nya Daniati

Malau

FKIP Simulasi Dinamika Molekul Enzim Xilanase

Aspergillus Niger Untuk Meningkatkan

Kestabilan Termal

5 Septem

ber

Taat Guswantoro FKIP Pengukuran Konsentrasi Ozon Yang Dihasilkan

dari Penggunaan Raket Nyamuk

6 Oktober Familia Novita FKIP Pengetahuan dan Persepsi Remaja tentang

Keragaman Bhaan Makanan Pokok untuk

Menggambarkan Kebiasaan Makan (studi

Kasus: Pendidikan Kimia Bahan Makanan di

SmA Yadika 11Cibubur)‖

7 Mei

2016

Isbodroini

Suyanto

Osbin Samosir

Fisipol Keterwakilan Politik Kristen di DPR RI Pemilu

2004, 2009 dan 2014 : Studi Kasus PDI

Perjuangan

8 Juni

2016

Marina Silalahi FKIP Pengaruh Asam Kuat dan Pengamplasan

Terhadap Laju IMBIBISI dan Perkecambahan

Biji Aren (Arenga Pinnata Merr)

9 Juni

2016

Fanny Siahaan FT Identfikasi Aplikasi Arsitektur Biologis Pada

Rumah Tradisional Sumatera Utara di Indonesia

(Studi kasus Rumah Tradisional ― Batak Toba‖

10 Agustus

2016

Sri Pare Eni FT Arsitektur Kuno di Jawa Timur ― Sejarah

Kebudayaan Arkrologi‖

11 Agustus

2016

Hotmaulina

Sihotang

Bernadetha

Nadeak

PPs Kepemimpinan Berbasis Sistem Penjaminan

Mutu Internal di Universitas Kristen Indonesia

12 Agustus

2016

James Rilatupa

Rahmad Samosir

Sally Napitupulu

FT Peningkatan Kualitas Balok Kayu Konstruksi

Bangunan Dengan Rekayasa Teknologi

Pemadatan

13 Sept

2016

Charles O P

Marpaung

Ronny gunawan

Bernadetha

Nadeak

Rospita Siregar

Audra Jovani

Universitas Kepuasan Mahasiswa Universitas Kristen

Indonesia

14 Sept

2016

Nenny anggraini

Mytha Yesyca

Formas Juitan

Lase

Pusat Studi

Wanita

LPPM-UKI

Pemetaan Kasus Kekerasan Antarpribadi

Terhadap Perempuan di Nias tahun 2006-2016

15 Juli

2016

Yugiantie

Solaiman

Indah Novitasari

Pusat Studi

Papua

LPPM-UKI

Strategi united Liberation Movement For West

Papua (ULMWP) Dalam Menginternasionalisasi

Isu Kemerdekaan Papua Pada Forum Melanesia

Spearhead Group (MSG) Tahun 2014-2015

Page 37: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 27

Tabel 7 Daftar Penelitian LPPM-UKI Tahun 2016 No Tahun Nama Fak Judul

1 2016 Formas Juitan Lase FISIPOL Perempuan di majalah Pria : Dari Obyek Seksual

ke subyek Seksual (Analisis Teks Sampul Majalah

Popular 1988-2015

2 Verdinand Robertua FISIPOL Pemahaman English School Theory Dalam

Penanganan Pencemaran Udara Lintas Batas di

ASIA Tenggara (Perbatasan Indonesia-Singapura-

Malaysia)

3 2016 Imelda Masni

Sianipar

FISIPOL Pengadopsian Model Neoliberal di Amerika Latin

4 2016 Pratiwi Diah

Kusumo

Manogari Sianturi

FK Pengaruh Polutan Terhadap Spectrum unsur

Terserap pada Stomata Daun Trembesi (Samanae

Saman)

5 2016 Yovita Harmiatun FKIP Fenologi Pembungaan pada Tanaman Wijaya

Kusuma

( Ephiphylum Oxypetalum)

6 2016 Gunawan

Tambunsaribu

Sastra

Inggris

Ketepatan Terjemahan Kolokasi Bahasa Inggris

Kedalam Bahasa Indonesia Menggunakan Google

Translete

7 2016 Susilo

Robinsin Purba

Bambang Widodo

FT Rancang Bangun Pembangkit Listrik Surya Sistem

Solar Tracke Single-Axis pada Panel Surya Fixed

Array dan Monitoring Berbasis Media Transmisi

Bluetooth pada smartphone Android

8 2016 Agnes Sri Mulyani

SudarnoTampubolon

FT Pengukuran Tinggi dengan Menggunakan Total

Station dan Sifat Datar Studi kasus : Daerah

Ciloto, Puncak –Jawa Barat

9 2016 James Rilatupa FT Pengujian Arah Orientasi Bangunan Untuk

Mengetahui Kualitas Kenyamanan Termal

10 2016 Suzanna Josephine

Tobing

Sautman Sinaga

Rutman

Lumbantoruan

FE Hubungan Kompensasi Terhadap Motivasi dan

Kinerja Kerja Dosen (Tenaga Pendidik) di

Universitas Kristen Indonesia

11 2016 Ir. Emerald Tobing

Lukas Tarigan

Emma Tampubolon

FE Peranan Metode ABC Alat Pemetaan dan

Perancang Persediaan ATK Terhadap Efisiensi

Biaya ( Studi kasus UKI Jakarta)

12 2016 Suzanna Josephine

Tobing

Anton P W Nomleni

Melinda Malau

FE Hubungan Iklim Organisasi , Kompensasi dan

Kepemimpiann Terhadap Motivasi Kerja Serta

Kontribusinya Bagi Prestasi Kerja Tenaga

Kependidikan pada UKI

13 2016 Marina Silalahi FKIP Profil Fitokimia Raru dari Pasar Tradisional Kaban

Jahe , Sumatera Utara

14 2016 Nenny anggraini

Carolina F

Sembiring

FE Analisa Faktor-faktor yang Mempengaruhi Jumlah

Mahasiswa Perprogram Studi di fakultas Ekonomi

UKI

15 2016 Linda Paembonan

Audra Jovani

Helen Diana Vida

Fisipol Efektivitas Gaya Kepemimpinan Perempuan di

Parlemen

Page 38: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 28

Tabel 8 Jumlah Proposal Simlitabmas Tahun 2016 No Nama Fak Judul Keterangan

1 Sri Pare Eni

Melati Tobing

Audra Jovani

FT dan

Fisipol

Identifikasi Arsitektur Kuno Kerajaan

Majapahit Di j=Jawa Timur ― analisis

Sistem Sosial Budaya dan Politik

Berdasarkan Sejarah dan Arkeologi

Penelitian

Fundamental

2 Marina Silalahi

Nisyawati

Melinda Malau

FKIP dan

fak.

Ekonomi

Keanekaragaman Tumbuhan Obat Pasar

Sumatera Utara dan Valuasi Ekonominya

Penelitian

Fundamental

3 Sahala Simatupang

Uras Liliana

Magdalena Siahaan

Galuh Widati

FT Pemukiman Perkotaan Berkelanjutan

Analisis Bentuk Kota yang Menimbulkan

Konflik Lingkungan dan Sosial di jakarta

Penelitian

Fundamental

4 Suzanna Josephine

Tobing

Adolf Heatubun

Posma Sariguna J K

H

FE Analisis Dampak Sertifikasi Dosen

Terhadap Peningkatan Mutu Lulusan dan

Proses Pembelajaran pada Fakultas

Ekonomi Perguruan Tinggi Swasta di

Kopertis Wilayah III

Penelitian

Fundamental

5 Carmen Siagian

Sudung Nainggolan

Marwito Wiyanto

FK Pemberdayaan Ibu Hamil dan Menyusui

Melalui Peningkatan Pengetahuan Perilaku

Hidup Bersih, Sehat Berdasarkan Budaya

Lokal di Baduy Provinsi Banten

Penelitian

Fundamental

6 Angel Damayanti

Sri Yunanto

Imelda M J Sianipar

Fisipol Kebijakan dan Strategi Pemerintah

Indonesia dalam Menanggulangi Ancaman

Foreign Terrorist Fighters (FTF)

Penelitian

Produk Terapan

7 Trini Suryowati

Moskwadina Gultom

Bintang Simbolon

FK Pengaruh Pemberian Ekstrak Air Daun

Torbangun (Coleus ambonicus Lour )

Pada Pralansia dengan Hiperkolesterol

PPT

8 Siti Merida

Hutagalung

Sinta Herindrasti

Fisipol Strategi Indonesia dalam Memasuki

Kebijakan Udara Bebas (Open Sky Policy)

di Negara- Negara Asean, Kajian Khusus

Pengangkutan Udara Kargo

PPT

9 Masda Surti

Simatupang

Ramot Peter

Yusniaty Galingging

FS Pengembangan Model Materi Ajar

Business English untuk Mahasiswa

Fakultas Sastra Inggris

PPT

10 Robert Hotman Sirait FK Analisis Dosis Efektif Lidokain Pada

Ekspresi mRNA HMGB1 Pada CEDERA

MUSKULOSKELETAL TIKUS

Disertasi Doktor

11 Tigor Simanjuntak FK Analisis Konsentrasi Kuman Toxoplasma

GondII Terhadap Kadar IgM-IgG

ToxoPlasma dan Luaran Kehamilan pada

Mencit BALB/C

Disertasi Doktor

12 Anna Rejeki

Simbolon

Faradiba

FKIP Analisis Risiko Pencemaran Timbal Pada

Kerang Hijau (Perena Viridis) di Sungai

Cilincing Pesisir DKI Jakarta

Penelitian

Dosen Pemula

13 Sinta Herindrasti

Audra Jovani

FISIPOL Inisiatif Kerjasama Regional dalam

Pencegahan dan Penanggulangan

Penyalahgunaan dan Perdagangan Gelap

Narkotika : Association Of Southeast Asia

Nations (ASEAN)

Penelitian

Dosen Pemula

14 Hendrikus Male

Angelianawati

FKIP Structural Move Analysis Pada Abstrak

Skripsi Mahasiswa FKIP UKI

Penelitian

Dosen Pemula

15 Suzanna Josephine

Tobing

FE Ibm Pelestarian Lingkungan dalam

Pencegahan Banjir dengan Penerapan

Iptek Bagi

Masyarakat

Page 39: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 29

Posma Sariguna H

Rutman

Lumbantoruan

Teknologi Biopori pada SDN 07 Pagi dan

SDN 13 Pagi cawang

16 Marina Silalahi

Retnowidowati

Hotmaulina Sihotang

FKIP dan

PPs

Backyard Conservation Sekolah di Jakarta IBM

17 Bitman Manullang

Tan Hian Nio

FKIP Pelatihan Pembuatan dan Penggunaan Alat

Peraga Matematika di Sekolah Dasar

IBM

18 Anna Rejeki

Simbolon

Faradiba

Luh Angelianawati

FKIP Taman bacaan Terpadu Untuk

Meningkatkan Minat Baca dan Kreatifitas

Anak Usia Sekolah

IBM

19 Trini Suryowati

Moskwadina Gultom

Frirahmawati

FK Desiminasi Pola Makan Gizi Seimbang

Pada Pralansia Hiperkolesterol

IBM

20 Emma Tampubolon

Juaniva Sidharta

Ramot Simanjuntak

FE Pendampingan Meningkatkan Ekonomi

Masyarakat Melalui Usaha Tanaman

Hydroponik di kelurahan Cawang

IBM

21 Uras Siahaan

Galuh Widati

Bambang Erwin

FT Penghijauan di Lahan Sempit dengan Cara

Otomatisasi Penyiraman Tanaman Di

Kampung Kota Kelurahan Kebon Pala,

Kec. Makassar, Jakarta Timur

IBM

22 Siti Merida

Hutagalung

Sinta Herindrasti

Fisipol Sosialisasi Peran Perangkat Kelurahan

dalam Pencegahan Dan Deteksi Dini

Terorisme di Cawang Jakarta Timur

IBM

23 Desideria Regina

Nenny Anggraini

Lukas Tarigan

FE Peningkatan Kinerja Keuangan Melalui

Pelatihan Pengelolaan Keuangan Bagi

UMKM Penerima Dana Bergulir PNPM

Mandiri Perkotaan /P2KP Kelurahan

Makassar , Jakarta Timur

IBM

24 Melda Rumia

Rosmery Simorangkir

Ronny Gunawan

FKIP Pelatihan Penggunaan Metode ABA

Dalam Membentuk Kecerdasan Emosi

Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah

Mandiri Sentosa Meruya Jakarta

IBM

25 Louisa Langi

Marwito Wiyanto

Adolfina Rosania

Mahorejsa

FK Pelatihan Penggunaan Bahan Pangan

Lokal Untuk Mencegah Balita Gizi Buruk

IBM

26 Stanley Rambitan

Wellem Sairwona

PPs Penyuluhan Tentang Dialog dan Kerja

Sama Warga Gereja dan Masyarakat Bagi

Peningkatan Kerukunan dan Keamanan

Lingkunga

IBM

27 Samuel Gideon

Chandra Ditasona

Familia Novita

FKIP Unit Usaha Pengolahan Sampah Terpadu

(UUPST) Universitas Kristen Indonesia

IbKIK

28 Posma Sariguna

Hutasoit

Suzanna Josephine

Tobing

Rutman

Lumbantoruan

FE Kajian Ancaman Nasional Antar Negara:

Pengaruh Konflik Laut China Selatan

Terhadap Peningkatan Anggaran

Pertahanan Negara-Negara yang

Berkonflik di Lingkungan Strategis

Indonesia

Penelitian

Sosial,

Humaniora dan

Pendidikan

29 Yugianti Solaiman

Myta Yesyca

Poerwaningsih

Soekarno

FISIPOL

dan FE

Diplomasi Strategi Indonesia Dalam

Menghadapi Internasionalisasi Gerakan

Pembebasan Papua‖ United Liberation

Movement For West Papua (ULMWP)

Penelitian

Sosial,

Humaniora dan

Pendidikan

Page 40: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 30

Tabel 9 Penerima Hibah Simlitabmas Tahun 2015/2016

No Nama Fakultas Judul Keterangan

1 Dr. Lamhot

Naibaho, S.Pd.,

M.Pd

FKIP Pemerolehan Bahasa Pada Anak

Yang Mengalami Keterlambatan

Berbicara

Untuk lebih memperjelas rekapan penelitian tersebut, maka pada tabel di

bawah ini akan diperlihatkan jumlah penelitian setiap tahunnya.

Tabel 10 Penelitian UKI sejak Tahun 2012 - 2016

No Tahun Penelitian

2012 2013 2014 2015 2016

Penelitian 36 20 30 31 59

Jika dituliskan dalam bentuk grafik, maka dapat dilihat hasilnya sebagai

berikut:

Gambar 3 Diagram Penelitian UKI sejak Tahun 2012-2016

Dari diagram tersebut dapat dilihat bahwa, pada tahun 2016 merupakan

tahun dengan jumlah penelitian terbanyak dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.

Hal ini dapat terjadi, karena perbaikan yang sudah dilakukan oleh pihak LPPM

UKI saat ini, mulai dari birokrasi penyampaian proposal penelitian, perubahan

0

10

20

30

40

50

60

Jumlah penelitian

2012

2013

2014

2015

2016

Page 41: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 31

pada sistem organisasi dengan mengangkat satu orang koordinator penelitian di

setiap fakultas, pembaharuan honor penelitian, pelaksanaan pembimbingan

penulisan-penulisan proposal penelitian, pelatihan penulisan jurnal, dan lain-lain.

Peningkatan-peningkatan tersebut tidak hanya dirasakan pada bidang penelitian

saja, tetapi pada publikasi jurnal, pelaksanaan PKM, pengadaan pusat studi dan

pelaksanaan kerja sama dengan organisasi-organasasi serta lembaga-lembaga lain,

sebagaimana ditunjukkan pada tabel-tabel berikut.

Tabel 11 Daftar Karya Ilmiah Dosen TA 2015/2016

NO Tahun NAMA DOSEN PS JUDUL TULISAN MEDIA

PUBLIKASI

TINGKAT

1 Februari

2016

Dr. Marina

Silalahi, M.Si

Biologi

FKIP

Pemanfaatan Anggrek

Sebagai Obat Tradisional

Pada Etnis Batak Sumatera

Utara‖

Jurnal Berita

Biologi

Nasional

2 Maret

2016

Dr. Bena Yusuf

Pelawi, M.Hum

Sastra 19th Century Human Right

Violation In The Movie

Script‖ 12 Years A Slave‖

By John Ridley, Volume

39

Jurnal Ilmu

dan Budaya

Universitas

Nasional

Jakarta

Nasional

3 Maret

2016

Dr. Bena Yusuf

Pelawi, M.Hum

Sastra Gender Violence Againsts

Women In‖Last tango In

Paris‖ Mocie Script,

Lentera

Jurnal Studi

Perempuan

Universitas

Negeri

Surabaya

Nasional

4 Maret

2016

Dr. dr.

Bernadetha

Nadeak, M.Pd,

PA

FK Learning Achievment of

UKI Student Eastern

Indonesia

Journal of

Science and

Research

(IJSR)

Internasional

5 April

2016

Dr. Erni

Murniati, M.Pd

FKIP Penerapan Metode Projet

Based Learning dalam

Pembelajaran

Prosiding

Seminar

Nasional

―Penguatan

Manajemen

Pendidikan di

Era

Kompetisi

Global

―UNM‖

Prosiding

Seminar

Nasional

6 April

2016

Dr. Hotner

Tampubolon,

MM

PPs Budaya, Organisasi,

Motivasi dan Kinerja Guru

di sekolah Sebagai Dasar

Prosiding

Seminar

Nasional

Nasional

Page 42: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 32

Pengembangan Tenaga

Pendidik,

Universitas

Negeri

malang

dengan

ISMAPI

7 April

2016

Dr. Hotner

Tampubolon,

MM

PPs The Relationship Between

Employee Engagement,

Job Motivation, and Job

Satisfaction Toward The

Employee Performance

Journal

Corporate

Ownership &

Control

VIRTUS

Internasional

8 April

2016

Dr. Dra. Trini

Suryowati, MS

FK Antihyperlipidemic

Activity of Torbangun

Extract (Coleus amboinicus

Lour )on Diabetic Rats

Induced by Strepzotocin

Internasional

Organization

of Scientific

Resech

(IOSR)

Journal of

Pharmacy

Internasional

9 April

2016

Pratiwi Dyah

Kusumo, S.Si,

M.Biomed

FK Effect of probiotic L.

Plantarum IS-1-506 and

zinc Supplementation

Humoral immune response

and zinc status of Indonesia

pre-school

Journal of

Trace

Elements in

Medicine and

Biology

Internasional

13 April

2016

Dr. Dra. Trini

Suryowati, MS

FK Identifikasi Komponen

Kimia dan aktivitas

Antioksidan dalam

Tanaman Torbangun (

Coleus amboinicus Lour)

Journalof

Nutrition and

Food

Internasional

14 Mei

2016

dr. Hertina

Silaban, M.Si

FK Glutathione Peroxidase-

lowering effect of the

mangosteen pericarp

extract on CCI4-induced

hepatic injury in rats

Medicine

Science

Internasional

Medical

Journal

Internasional

15 Mei

2016

Dr. dr. Robert

Sinurat, Sp.BS

FK Incidental Bleeding

meningioma

Asian Journal

of

Neurosurgery

Internasional

16 Mei

2016

Dr. dr.

Bernadetha

Nadeak, M.Pd,

PA

FK Correlation between

Knowledge, Experience

and Common Sense , with

Critical Thinking

Capability of Medical

Faculty’s Students an

Indonesia Christian

University

Journal of

Education

and Practice

Internasional

17 Juni

2016

Ir. Budiarto, MT

Ir. Kimar Turnip,

MS

Elektro

FT

Pengaruh Quenching dan

Media Pendingin terhadap

sifat Fisi dan Mekanika

Baja Panduan,

Jurnal

Teknoin

Universitas

Bhayangkara

Nasional

Page 43: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 33

18 Juni

2016

Ir. Budiarto, MT

Bungaran Saing

FT Characterization study of

Band Gap, Resistivity

Chrystal Structure and

Phase Identification of

CulnSe2 Ternary Alloy

Jurnal

SCOPUS

Internasional

19 Agust

2016

Dr. Marina

Silalahi, M.Si

Biologi

FKIP

Kajian Ekologi Tumbuhan

Obat di Agrofores Desa

Surung Mersada

Kabupaten Phakpak Barat,

Sumatera Utara

Jurnal Berita

Biologi

Nasional

20 Agust

2016

Dr. dr. Robert

Sinurat, Sp. BS

FK

UKI

Role Of SDF-1 and

celecoxib in Increasing

Quantity of Neural Stem

Cell in The Lesion Zone

and Outcome of

Spontaneous Intracerebral

Hemorrhage

Journal Of

Pharmacy and

Phamaceutica

l Sciences

Internasional

21 Agust

2016

Dr. Wilson

Rajagukguk,

MA., M.Si

MM

PPs

Population Growth As An

Endogenous Factor In

Indonesia’s Economic

Growth

Jurnal

Terindex

SCOPUS

Internasional

22 Agust

2016

Dr. Wilson

Rajagukguk,

MA., M.Si

MM

PPs

The Impact Of Joining

WTO On Indonesia’s

Economy: Econometric

Modelling Approach

Jurnal

Terindex

SCOPUS

Internasional

23 Sept

2016

Lis Shinta. SE.,

MM

AP

YUKI

Bank Healts Analysis

Based On Risk Profile,

Earning And Capital

Journal

Actual

Problems of

Economics

(Scopus)

Internasional

24 Sept

2016

dr. Hertina

Silaban, M.Si

25 Septem

ber

2016

Dr. Marina

Silalahi, M.Si

Biologi

FKIP

Pengetahuan Mahasiswa

Terhadap Keanekaragaman

Tumbuhan di Lingkungan

kampus (Studi kasus Prodi

Biologi UKI)

Jurnal Al-

Kauniyah

Jurnal Of

Biology

Nasional

26 Okt

2016

Dr. dr. Carmen

M Siagian, MS.,

Sp.GK

FK Internasional

27 Okt

2016

Formas Juitan

Lase, S.Sos.,

M.I.Kom

Fisipol

/PSW

UKI

Pergeseran Penggambaran

Perempuan di Majalah Pria

: Analisa Teks Sampul

M<ajalah Popular 1988-

2015

Seminar

Nasional

Universitas

Jenderal

Soedirman

Nasional

Page 44: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 34

Tabel 12 Daftar PKM TA 2015/2016

No Tanggal Keterangan Pelaksana

1 Januari-Februari PKM Green Action Ke -16 LPPM-UKI

2 Mei PKM PPs Universitas Kristen Indonesia M.Pd, MTh, MIH,

3 Agustus PKM Green Action Ke-16 RW 06,07, RW 08,

RW 10 dan RW 11

―Kelurahan Cawang Menuju Lingkungan Hijau,

Bersih, Sehat dan Sejahtera‖

PSW LPPM-UKI

4 Agustus PKM Green Action Ke-16 Arsitektur FT UKI

5 Agustus PKM prodi Hubungan Internasional FISIPOL

UKI

Prodi HI Fisipol UKI

6 Juli- November Pemberian Belajar Tambahan BIMBEL pada

Siswa SD,SMP,SMA Remaja Gereja HKBP

Sutoyo

FKIP UKI dan

Gereja Sutoyo

7 September 2016 Pengabdian Kepada Masyarakat di desa Bedaro

Indah Kec. Menggala Timur, Kab. Tulang

bawang, Provinsi Lampung

Dosen FE UKI

Juaniva Sidharta,

SE.,M.Si

Tabel 13 Daftar Pelatihan yang Dilakukan LPPM-UKI TA 2014/2015

No Tanggal Keterangan Pelaksana

1 April 2016 Sosialisasi Hibah SIMLITABMAS 2016 LPPM-UKI 2 Juli 2016 Pelatihan Penulisan Modul dan Buku bagi Dosen

UKI UKI Press Bekerja sama

dengan LPPM 3 Agustus Pelatihan Risk analysis LPPM 4 Agustus Sosialisasi Hibah RISPRO LPDP Kemenkeu LPPM 5 September 2016 Sosialisasi Penelitian dan PKM Dekan/Koordinator

Fakultas di UKI LPPM

Tabel 14 Kerjasama yang dilakukan LPPM-UKI 2016

No Tahun Keterangan Pelaksana

1 Juli 2016 Pengabdian Kepada Masyarakat

memberikan Kelas tambahan

―BIMBEL‖ Untuk Siswa SD,SMP,SMA

bagi Remaja HKBP Sutoyo

FKIP UKI Bekerjasama

dengan Gereja HKBP Soetoyo

Jakarta Timur

2 September 2016 Pengabdian Kepada Masyarakat LPPM UKI Bekerjasama

dengan Direktorat Riset dan

Pengabdian Pada Masyarakat

Universitas Budi Luhur (UBL)

3 September 2016 Pengabdian Kepada Masyarakat

Pembentukan Pusat Informasi dan

Konseling Remaja/Mahasiswa terkait

dengan Pemberdayaan Masyarakat dan

Keluarga Berencana

UKI dan Akademi Kebidanan

berkerja sama dengan

PemProv DKI BPMPKB(

Badan Pemberdayaan

Masyarakat Perempuan dan

Keluarga Berencana

Page 45: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 35

Jumlah pusat penelitian dan pusat kajian di Universitas Kristen Indonesia

terus mengalami peningkatan.Hal ini sekaligus menjadi salah satu kekuatan yang

ada di UKI. Saat ini terdapat 12 pusat studi/kajian di UKI, masing-masing:

Tabel 15 Daftar Pusat Studi di Lingkungan UKI

NO PUSAT STUDI KEDUDUKAN

1 Pusat Studi Papua LPPMPB/Univ.

2 Pusat Studi Pangan dan Gizi LPPMPB/Univ.

3 Pusat Kajian dan Advokasi HAM LPPMPB/Univ.

4

Pusat Kajian Perencanaan Pembangunan Daerah

Tertinggal LPPMPB/Univ.

5

Pusat Studi Pemberdayaan Gereja dan

Masyarakat FKIP

6 Pusat Pelayanan Bahasa Fakultas Sastra

7 Pusat Kajian Bahasa dan Budaya Fakultas Sastra

8 Pusat Studi Tropical Medicine Fak. Kedokteran

9 Pusat Studi Neorosains Fak. Kedokteran

10 Pusat Studi Traumatologi Fak. Kedokteran

11 Pusat Studi HIV/AIDS Fak. Kedokteran

12 Pusat Studi Herbal Medicine Fak. Kedokteran

13 Pusat Uji Klinik Fak. Kedokteran

14

Pusat Kajian dan Studi Kebijakan dalam

Pembangunan Energi Fakultas Teknik

Terbarukan

15 Pusat Studi Arsitektur dan Lingkungan Fakultas Teknik

16 Pusat Studi Gempa Fakultas Teknik

17

Center for Security and Foreign Affairs Studies

(CESFAS) FISIPOL

18 Institute of ASEAN Studies (IAS) FISIPOL

2.8.2 Road Map Pengembangan Penelitian dan PKM LPPM UKI

Dalam rangka memenuhi arah pengembangan universitas jangka pendek

dan jangka panjang, maka arah pengembangan Penelitian dan Pengabdian Kepada

Masyarakat dibuat sejalan dengan arah pengembangan universitas tersebut.

Sebagai institusi yang bergerak di bidang pendidikan, tujuan pendidikan di

UKI adalah:

1. Membangun kemampuan untuk dapat menguasai dasar-dasar IPTEKS dan

mempraktekkannya di masyarakat

Page 46: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 36

2. Membangun kemampuan meneliti (Research skill development)

3. Membangun kemampuan berinovasi (Innovation skill development)

4. Membangun kemampuan berwirausaha (Enterpreneurship skill

development)

5. Membangun kemampuan memimpin (Leadership development)

6. Membangun keterampilan disiplin lintas ilmu (Inter-disciplinary skills

development)

Dalam mencapai tujuan penelitian tersebut, peranan dosen sangat penting.

Pelaksanaan tugas utama dosen yaitu Tridharma Perguruan Tinggi harus

ditingkatkan. Bagaimana memasukkan nilai-nilai kristiani kedalam tugas utama

dosen menjadi tantangan.

Pada saat sekarang ini, dari ke enam tujuan diatas, tujuan pertama yang

umumnya dijalankan. Ini sejalan dengan dharma pertama dari tridharma

perguruan tinggi, yaitu pendidikan dan pengajaran. Meskipun sudah lama

dilaksanakan, metode yang dipergunakan agar tujuan pertama dicapai masih terus

ditingkatkan dari tahun ke tahun.

Untuk menggiatkan pelaksanaan penelitian di UKI, maka ada beberapa

jenis peneltian yang dijalankan di UKI, yaitu:

1. Penelitian reguler

2. Penelitian UKI outlook

3. Penelitian Family Folder

4. Penelitian Pusat Studi

5. Penelitian Unggulan

6. Penelitian Hibah

Penelitian 1 sampai dengan penelitian 5 merupakan penelitiAn yang

dibiayai oleh UKI sementara penelitian 6 merupakan penelitian yang dibiayai oleh

pemerintah dan/atau masyarakat, serta kerjasama dengan lembaga lain baik dalam

negeri maupun luar negeri. Topik penelitian yang dibahas pun berbeda-beda

dianatara penelitian 1 sampai 5. Penelitian reguler merupakan penelitian yang

topiknya bebas sesuai dengan keahlian masing-masing dosen. Penelitian UKI

Outlook merupakan penelitian Penelitian UKI Outlook merupakan penelitian

Page 47: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 37

yang membahas UKI dari beberapa sudut pandang. Penelitian ini bertujuan untuk

memberi masukan bagi UKI demi kemajuan UKI. Penelitian berbasis Familiy

Folder merupakan penelitian berbasis kesehatan yang solusinya dilihat dari

berbagai disiplin ilmu. Peneitian pusat studi merupakan penelitian lintas ilmu

yang sesuai dengan topik pusat studinya. Penelitian unggulan merupakan

penelitian yang diunggulkan oleh UKI yang topik-topiknya sudah tertentu yaitu

energi, kesehatan dan obat, serta infrastruktur. Topik penelitian hibah tergantung

dari yang memberikan hibah. Topik ini bisa saja berubah dari tahun ke tahun

sesuai dengan kebutuhan. Perubahan topik tersebut didasarkan pada kerangka

waktu, tema, isi penelitian, dan lokasi penelitian.

Berkaitan dengan penelitian unggulan, tema penelitian unggulan akan

bertambah setiap lima tahun. Selain tema penelitian unggulan, cakupan bahasan

pun akan berubah sesuai dengan permintaan pada saat periode tersebut. Perubahan

tema penelitian dari tahun 2015–2029 dapat dilihat pada Gambar 1.

Gambar 4 Diagram Road Map Jalan Penelitian 2016-2030

Selain tema penelitian, isi penelitian juga akan berubah sesuai dengan

perjalan waktu. Perubahan isi penelitian tersebut dapat dilihat pada Gambar 2.

Page 48: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 38

Gambar 5 Diagram Road Map Isi Penelitian 2016-2030

Mengenai lokasi penelitian, dapat dilakukan dan difokuskan di daerah

tertinggal, ataupun pada bagian lain di Indonesia atau regional Asean.

Pembangunan daerah tertinggal merupakan salah satu target area dalam rangka

mendukung pembangunan nasional.

Meskipun fokus penelitian untuk daerah tertinggal, tetapi tidak tertutup

kemungkinan untuk daerah-daerah lain di Indonesia. Karena arahnya adalah

penelitian yang bertaraf internasioanl, maka tidak kemungkinan penelitian yang

lintas negara.

2.8.2.1 Penelitian

Mengikuti perkembangan UKI yang terdiri dari 4 tahap sebagai berikut:

Teaching University (Kopertis III) Teaching University (Nasional) Pre-

researched University (ASEAN) Researched University (ASEAN), maka road

map penelitianpun akan diarahkan mengikuti perkembangan. Road map penelitian

UKI dibagi berdasarkan:

1. Tahapan pencapaian

2. Thema penelitian

3. Isi penelitian

4. Lokasi penelitian

Page 49: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 39

a. Teaching University (Kopertis III)

Pada tahapan capaian teaching di tingkat Kopertis III, peranan bidang

penelitian masih belum menonjol dibanding dengan pengajaran karena dosen

diarahkan untuk fokus agar dosen-dosen mampu mentransfer dasar-dasar IPTEKS

kepada mahasiswa dan mampu menerapkannya di masyarakat. Pada level ini,

pengajaran di bidang kewirausahaan dan kepemimpinan juga diperkenalkan

meskipun tidak disampaikan dengan cara terprogram sampai ke tingkat praktek.

Di bidang penelitian, berbagai jenis penelitian ditawarkan kepada dosen di UKI

yang tujuannya adalah bagaimana agar dosen UKI termotivasi untuk melakukan

penelitian.

Dilihat dari pembiayaan, jenis penelitian 1 sampai dengan 5 merupakan

jenis-jenis penelitian yang dibiayai oleh UKI, sementara penelitian 6 merupakan

penelitian yang dibiayai oleh pemerintah dan masyarakat.

Dilihat dari tema penelitian untuk penelitian unggulan, maka pada tahap

ini, tema penelitian unggulan berfokus pada energi, kesehatan, dan pembangunan

regional. Penelitian dilakukan dalam konteks pembangunan di bidang energi,

kesehatan, dan pembangunan regional yang didasarkan pada pembangunan

berkelanjutan (sustainble development).

Dilihat dari isi penelitian, maka pada periode ini, isi penelitian

dikembangkan dari penelitian dasar sampai penelitian terapan dan penelitian

eksperimen. Karena tujuan dari UKI adalah bagaimana membangun dari daerah

pinggiran, maka penelitian difoukuskan untuk daerah-daerah tertinggal. Meskipun

difokuskan untuk daerah-daerah tertinggal, tidak tertutup kemungkinan penelitian

dilakukan di daerah-daerah yang tidak termasuk dalam ketegori daerah tertinggal.

Untuk mencapai target-target penelitian diatas, maka perlu dibuat strategi

dasar, kebijakan dasar serta indikator kinerja untuk mengukur keberhasilannya

yangdapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Strategi dasar

Melakukan pelatihan penulisan proposal dan laporan akhir penelitian

bagi dosen pemula/dosen yang berpangkat Tenaga Pengajar dan

Asisten Ahli

Page 50: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 40

Meningkatkan sarana dan prasarana yang dibutuhkan untuk kebutuhan

penelitian

Menjalin kerjasama dengan instutsi luar untuk mendapatkan hibah

penelitian

2. Kebijakan dasar

Setiap dosen akan mendapat insentif kalau mempublikasikan paper

Setiap dosen TP dan AA tidak diperkenankan melakukan kegiatan ajar

mengajar kalu tidak melakukan penelitian.

3. Indikator kinerja

Jumlah penelitian dari TP dan AA meningkat

Jumlah publikasi meningkat

Jumlah penelitian yang bertemakan penelitian unggulan

b. Excellent Teaching University (Nasional)

Pada tahap ini, pengajaran masih memegang peranan utama. Teknik

penyampaian materi kepada mahasiswa ditingkatkan melalui peningkatan kualitas

sarana dan prasarana serta dilengkapi dengan pembangunan teknologi informasi

sehingga materi pembelajaran bisa diserap mahasiswa dengan baik. Pada tahap

ini, materi untuk peningkatan kemampuan kewirausahaan dan kemampuan

kepemimpinan juga dikembangkan. Di bidang penelitian, jenis-jenis penelitian

yang ditawarkan kepada dosen sama dengan tahap pertama ditambah dengan UKI

Scholar Program. UKI Scholar Program merupakan program pengkondisian

seorang dosen untuk memfokuskan dirinya melakukan penelitian. Tema-tema

penelitian unggulan pun ditambah pada tahap ini untuk melengkapi tema

penelitian unggulan yang ada pada tahap I. Tema-tema penelitian yang ditambah

adalah lingkungan dan ICT. Penambahan kedua tema penelitian ini tidak akan

mengubah konsep dasar pembangunan, yaitu pembangunan berkelanjutan. Dilihat

dari lokasi penelitian, daerah terpencil masih merupakan fokus utama, sementara

daerah-daerah lain akn merupakn menjadi pilihan alternatif.

Page 51: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 41

1. Strategi dasar

Melakukan pelatihan penulisan proposal dan laporan akhir penelitian

bagi dosen pemula/dosen yang berpangkat Tenaga Pengajar dan

Asisten Ahli

Meningkatkan sarana dan prasarana yang dibutuhkan untuk

kebutuhan penelitian

Menjalin kerjasama dengan instutsi luar untuk mendapatkan hibah

penelitian

2. Kebijakan dasar

Setiap dosen diharuskan untuk meningkatkan materi ajar

berdasarkan hasul penelitian

Setiap dosen akan mendapat insentif kalau mempublikasikan paper

Setiap dosen TP dan AA tidak diperkenankan melakukan kegiatan

ajar mengajar kalu tidak melakukan penelitian.

3. Indikator kinerja

Output penelitian sebagai pendukung proses pembelajaran

Jumlah hibah penelitian meningkat

c. Pre-researched University (ASEAN)

Pada tahapan yang ketiga, UKI berencana menjadi pre-researched

university. Tahapan ini merupakan tahapan untuk mempersiapkan UKI menjadi

researched university pada 2030-2035. Semua jenis-jenis penelitian yang telah

dilaksanakan sebelumnya tetap diteruskan pada periode ini. Hanya yang perlu

ditingkatkan adalah kualitas dan kuantitas penelitian yang dilakukan dosen.

Disamping itu pusat studi dikembangkan berdasarkan thematic areanya. UKI

Scholar Program dikembangkan tidak hanya diperuntukkan bagi dosen-dosen

tetap UKI, tetapi juga dibuka untuk umum, termasuk scholar-scholar dari luar

negeri. Dengan adanya program ini diharapkan publikasi paper di jurnal

internasional akan meningkat. Pada fase ini, tema penelitian dikembangkan

ataupun ditambah menjadi pangan, air, dan ketahanan dan keamanan, sehingga

total tema penelitian unggulan menjadi 9, yaitu energi, kesehatan dan obat, ICT,

Page 52: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 42

lingkungan, pangan, air, dan pertahanan dan keamananan. Pada fase ini, lokasi

penelitian dikembangkan menjadi level regional, yaitu ASEAN.

1. Strategi dasar

Melakukan pelatihan penulisan proposal dan laporan akhir penelitian

bagi dosen pemula/dosen yang berpangkat Tenaga Pengajar dan

Asisten Ahli

Meningkatkan sarana dan prasarana yang dibutuhkan untuk

kebutuhan penelitian

Menjalin kerjasama dengan instutsi luar untuk mendapatkan hibah

penelitian

Membangun science park

2. Kebijakan dasar

Setiap dosen diharuskan untuk meningkatkan materi ajar

berdasarkan hasul penelitian

Setiap dosen akan mendapat insentif kalau mempublikasikan paper

Setiap dosen TP dan AA tidak diperkenankan melakukan kegiatan

ajar mengajar kalu tidak melakukan penelitian.

3. Indikator kinerja

Output penelitian sebagai pendukung proses pembelajaran

Jumlah hibah penelitian meningkat

d. Researched University (ASEAN)

Pada tahap ini UKI siap menjadi researched university. Semua jenis

penelitian dilakukan untuk publikasi internasional. Pusat studi juga melakukan

semua kegiatan sesuai dengan Pada phase ini, science park akan lebih banyak

berperan. Isi penelitian selain difokuskan untuk publikasi jurnal tetapi juga

bagaimanan HAKI diperbanyak dan sama juga halnya dengan komersialisasi.

Materi pelajaran dan materi pkm akan diperkaya oleh hasil penelitian sehingga

kualitas yang diajarkan benar-benar mengikutu perkembangnan jaman sama

halnya dengan PKM.

Page 53: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 43

1. Strategi dasar

Meningkatkan SDM baik kualitas maupun kuantitas

Meningkatkan sarana dan prasarana

Menambah program studi

Meningkatkan jenjang program studi (S2 dan S3)

Membangun Business Incubators and Science Parks

Mengoptimalkan kinerja LPPM, Pusat Studi dan Laboratorium

2. Kebijakan dasar

Setiap dosen diharuskan untuk meningkatkan materi ajar

berdasarkan hasul penelitian

Setiap dosen akan mendapat insentif kalau mempublikasikan paper

Setiap dosen TP dan AA tidak diperkenankan melakukan kegiatan

ajar mengajar kalu tidak melakukan penelitian.

3. Indikator kinerja

Output penelitian sebagai pendukung proses pembelajaran

Jumlah hibah penelitian meningkat

2.8.2.2 Pengabdian kepada Masyarakat

Sama halnya dengan pendidikan dan pengajaran, dan penelitian,

pengabdian kepada masyarakat (PKM) merupakan dharma perguruan tinggi yang

lain yang juga merupakan salah satu tugas pokok dari dosen. Seperti yang

diamanatkan oleh PERMENDIKBUD RI No 49/2014, maka pelaksanaan PKM

diharapkan berasal dari hasil penelitian dan juga proses ajar mengajar.

Oleh karena itu pelaksanaan PKM pada setiap tahapan tergantung dari

capaian yang diperoleh penelitian dan proses ajar mengajar pada setiap tahapnya.

Bentuk kegiatan PKM juga bergerak dari penyuluhan, pelatihan dan

pendampingan. Oleh karena itu, bentuk kegiatan, strategi dasar, kebijakan dasar

serta indikator kinerja untuk masing-masing tahapan dapat dijelaskan sebagai

berikut:

Page 54: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 44

Gambar 6 Diagram Road Map PKM 2016-2030

a. Teaching University (Kopertis III)

Jenis PKM yang dilaksanakan pada tahap ini berupa penyuluhan, pelatihan

dan pendampingan. Isi PKM yang akan dilakukan berdasarkan hasil penelitian

yang diunggulkan pada tahap ini. Bentuk PKM untuk mendapatkan hasil yang

baik, dilaksanakan secara multi years. Selain itu dicari mitra yang tetap.

Pada saat ini mulai direncanakan peningkatan kempauan enterpreneurship

melalui kegiatan PKM serta peningkatan kemampuan berinovasi melalui PKM.

Oleh karena itu, pada phase ini, mulai dibangun pendukung untuk melaksanakan

kegiatan peningkatan kemampuan enterpreneurship dan inovasi. Strategi dasar,

kebijakan dasar, dan indikator kerja untuk kegiatan pkm pada tahap ini adalah:

1. Strategi Dasar

Meningkatkan SDM baik kualitas maupun kuantitas

Meningkatkan sarana dan prasarana

Membangun Business Incubators

Menjalin kerjasama dengan perusahaan/industri

Page 55: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 45

Mengoptimalkan kinerja LPPM, Pusat Studi dan Laboratorium

2. Kebijakan Dasar

Menyediakan insentif bagi pelaksana PKM

Memberikan penghargaan bagi penghasil karya inovasi dan

kretivitas kampus

Memberikan penghasilan bagi enterpreneur muda

3. Indikator Kinerja

Jumlah enterpreneur

Jumlah mitra yang berhasil memenuhi kriteria minimal

Jumlah karya inovasi

b. Excellent Teaching University (Kopertis III)

Kegiatan PKM pada phase ini mirip dengan phase teaching university.

Pada saat ini pembangunan business incubators sudah dimulai. PKM kerjasama

dengan industri sudah mulai dilaksanakan. Strategi dasar, kebijakan dasar, dan

indikator kerja untuk kegiatan pkm pada tahap ini adalah:

1. Strategi Dasar

Meningkatkan SDM baik kualitas maupun kuantitas

Meningkatkan sarana dan prasarana

Membangun Business Incubators

Menjalin kerjasama dengan perusahaan/industri

Mengoptimalkan kinerja LPPM, Pusat Studi dan Laboratorium

2. Kebijakan Dasar

Menyediakan insentif bagi pelaksana PKM

Memberikan penghargaan bagi penghasil karya inovasi dan

kretivitas kampus

Memberikan penghasilan bagi enterpreneur muda

3. Indikator Kinerja

Jumlah enterpreneur

Jumlah mitra yang berhasil memenuhi kriteria minimal

Page 56: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 46

Jumlah karya inovasi

c. Pre-Researched University (ASEAN)

Pada phase ini, PKM lebih difokuskan melalui hasil penelitian. Karena

PKM difokuskan melalui hasil penelitian, maka diharapkan PKM ini unik.

Pengembangan kemampuan berinovasi dan kreatifitas kampus serta meningkatkan

kemampuan enterpreneur lebih ditingkatkan. Proses pembangunan Business

Incubators dimulai pada pahase ini dan diharapkan sudah berfungsi. Strategi

dasar, kebijakan dasar, dan indikator kerja untuk kegiatan pkm pada tahap ini

adalah:

1. Strategi Dasar

Meningkatkan SDM baik kualitas maupun kuantitas

Meningkatkan sarana dan prasarana

Membangun Business Incubators

Bekerjasama dengan UKI Science Park

Menjalin kerjasama dengan perusahaan/industri

Mengoptimalkan kinerja LPPM, Pusat Studi dan Laboratorium

2. Kebijakan Dasar

Menyediakan insentif bagi pelaksana PKM

Memberikan penghargaan bagi penghasil karya inovasi dan

kretivitas kampus

Memberikan penghasilan bagi enterpreneur muda

3. Indikator Kinerja

Jumlah enterpreneur

Jumlah mitra yang berhasil memenuhi kriteria minimal

Jumlah karya inovasi

d. Researched University (ASEAN)

Pada phase ini, UKI sudah benar-benar menjadi reserached university.

Prinsip-prinsip menhasilkan melayani melalui karya nyata sudah mulai

Page 57: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 47

diterapkan. Isi PKM berdasarkan hasil penelitian masih tetap dilakukan. Yang

berhubungan dengan kemampuan enterpreneurship, yang bisa menjadi anggota

tidak hanya mahasiswa UKI, tetapi juga masyarakat umum. Kemampuan inovasi

dan kreativitas kampus semakin ditingkatkan berdasarkan hasil penelitian.

Strategi dasar, kebijakan dasar, dan indikator kerja untuk kegiatan pkm pada tahap

ini adalah

1. Strategi dasar

Meningkatkan SDM baik kualitas maupun kuantitas

Meningkatkan sarana dan prasarana

Mengembangkan Business Incubators

Menjalin kerjasama dengan perusahaan/industri

Mengoptimalkan kinerja LPPM, Pusat Studi dan Laboratorium

2. Kebijakan Dasar

Menyediakan insentif bagi pelaksana PKM

Memberikan penghargaan bagi penghasil karya inovasi dan

kretivitas kampus

Memberikan penghasilan bagi enterpreneur muda

3. Indikator Kinerja

Jumlah enterpreneur

Jumlah mitra yang berhasil memenuhi kriteria minimal

Jumlah karya inovasi

2.9 Analisis SWOT

Secara garis besar analisis SWOT menggambarkan kondisi berjalan

penelitian di UKI baikyang menyangkut internal kekuatan dan kelemahan maupun

yang eksternal peluang dan tantangan. Kondisi ini secara umum analisis SWOT

harus dilaksanakan secara teratur, periodik untuk mengetahui perkembangan

kondisi penelitian yang terjadi dan bagaimana perbaikan demi perbaikan yang

dilakukan dapat meningkatkan jumlah dan mutu penelitian yang sedang dan akan

dilakukan. Kekuatan yang sudah diketahui diharapakan dapat terus-menerus

Page 58: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 48

dipelihara dan ditingkatkan. Sementara kelemahan yang dapat diidentifikasi

seharusnya dikurangi secara terus-menerus dan dapat didorong menjadi sumber

kekuatan yang baru. Faktor eksternal yang memberi peluang pelaksanaan jumlah

dan mutu penelitian yang lebih baik semestinya menjadi penanda bahwa

pengenalan lingkup penelitian yang semakin baik dapat membuka dan

meningkatkan jumlah dan mutu penelitian. Tantangan yang bersumber dari luar

diri sendiri, memberi berbagai kendala yang mengurangi peluang. Analisi SWOT

secara berimbang terus-menerus dilakukan untuk mengenali diri sendiri dan

mengetahui berbagai peluang yang terbuka dan dapat dilakukan. Analisis

kekuatan, kelemahan, peluang dan tantangan jika dilakukan dengan baik dan

benar dapat meningkatakan peran lembaga penelitian (LPPMPB) dalam

mengelola jumlah dan mutu penelitian di UKI.

Dari situasi internal dan ekternal yang terdeteksi itulah kemudian dengan jeli

Lembaga merumuskan frontier research bagi peneliti-peneliti Universitas dari

berbagai Prodi dan Pusat-pusat Studi yang ada. Secara umum dari pengamatan

terus-menerus dan pengamatan yang sudah dikonfirmasi dengan para pihak baik

melalui diskusi dan rapat kerja, hasil SWOT secara keseluruhan, matriks SWOT

Penelitian UKI disajikan dalam Tabel berikut.

Setidaknya data dan informasi yang digunakan bersumber dari Data dan

Informasi dari Dosen Tetap UKI dan perkembangan penelitian yang dilakukan

dalam 5 tahun terakhir, data dan informasi dari rapat-rapat dan pertemuan rutin

yang dilaksanakan untuk mendukung pembentukan komunitas peneliti di

lingkungan UKI. Faktor luar yang menjadi pertimbangan utama dalam melihat

penelitian-penelitian yang sudah dilakukan, perkembangan masalah-masalah yang

berkembang di masyarakat lokal, nasional regional dan internasional memberi

keyakinan kepada Universitas Kristen Indonesia untuk merumuskan Tema sentral

Penelitian Unggulannya ke tahun-tahun mendatang di sekitar Keterlanjutan

Indonesia mengacu kepada Pembangunan Terlanjutkan di Daerah Tertinggal

(Sustainability of Indonesia base on Sustainable Development of Indonesian

Remote Area)

Page 59: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 49

Tabel 16 Matriks Analisis SWOT Penelitian UKI

STRENGTH WEAKNESS

1. Jumlah distribusi gelar akademi S2

dan S3, jabatan akademik asisten ahli

madya, lektor, lektor kepala dan guru

besar yang cukup baik.

2. Tempat studi lanjut peneliti yang

beraneka, berbagai universitas di

dalam dan di luar negeri dengan

tradisi penelitian yang baik.

3. Keberadaan disiplin ilmu yang cukup.

4. Sarana dan prasaran yang memadai,

5. Jumlah penelitian semakin meningkat

mulai tahun 2013 sampai sekaran.

6. Terdapat 12 pusat studi kajian yang

dapat saling menopang aktifitas

penelitian multidisiplin.

7. Tersedia rumah sakit pendidikan.

8. Tersedia dana dalam jumlah terbatas

dan mudah diperoleh.

1. Rendahnya motivasi meneliti walau

diwajibkan.

2. Tidak meratanya keinginan mengikuti

perkembangan masalah , loka,

nasional, regional dan internasional.

3. Rendahnya dukungan bagi para

peneliti dalam arti dana tambahan.

4. Kurangnya kemampuan kerja sama

lintas ilmu dan lintas institusi.

5. Kurangnya kemampuan merumuskan

penelitian yang bisa dikerjasamakan

dengan mitra asing.

6. Rendahnya keinginan untuk mencari

dana hibah dari pemerintah.

7. Rendahnya keinginan untuk

memecahkan persoalan masyarakat

melalui penelitian.

OPPORTUNITY THREATEN

1. Kebijakan pemerintah tentang

desentralisasi yang sudah berjalan

terutam dalam bidang politik dan

demokrasi Indonesia.

2. Kebijakan dan dukungan pemerintah

melalui Dirjen Dikti dan Kebudayaan

untuk meningkatkan jumlah dan mutu

penelitian.

3. Networking yang dapat diakses

melalui internet, seperti lembaga-

lembaga penelitian dan pembangunan

dalam sistem PBB, lembaga

penelitian dan pembangunan di

negara-negara maju.

1. Tingginya tingkat persaingan dalam

mendapatkan penelitian tingkat

nasional dan internasional.

2. Kriteria kemitraan yang tinggi dari

berbagai institusi penelitian dan

pembangunan.

3. Pilihan-pilihan penelitian yang

cenderung ke masalah-masalah

ekstrim sulit seperti di negara yang

lebih tertinggal (less developing

country, seperti negara di Afrika dan

Asia barat daya.

4. Gap pemahaman lokal, nasional,

regional, dan internasional.

Page 60: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 50

BAB III

GARIS BESAR RENCANA INDUK PENELITIAN UNIT

(5 TAHUN)

3.1 Tujuan dan Sasaran Pelaksanaan

Sesuai dengan visi dan juga hasil evaluasi diri serta analisis SWOT yang

sudah dipaparkan di atas, maka tujuan dan sasaran penyusunan RIP UKI ini

dirumuskan sebagai berikut:

a. Tujuan

Adapun tujuan yang sudah dirumuskan adalah:

1. Untuk lebih mengefektifkan agenda yang sudah disusun, formulasi,

implementasi dan evaluasi kebijakan penelitian dan pengabdian

kepada masyarakat di Universitas Kristen Indonesia.

2. Untuk lebih mengefisiensikan sumber daya penelitian dan pengabdian

kepada masyaraka yang dimiliki oleh Universitas Kristen Indonesia.

3. Untuk mengarahkan penelitian-penelitian yang akan dilakukan oleh

dosen peneliti di Universitas Kristen.

4. Sebagai fundamen penyelenggaraan kegiatan penelitian dan

pengembangan yang mengacu kepada indikator universitas nasional

dan international yang bereputasi dengan kualitas publikasi yang

berkualitas, jumlah pendaftaran paten dan ragam hak kekayaan

intelektual lainnya, serta produk teknologi dan atau pengetahuan untuk

layanan pengabdian kepada masyarakat, dan

5. Untuk proyeksi jangka panjang, maka RIP UKI ini disusun untuk

menjadi dasar pengembangan pusat-pusat keunggulan di Universitas

Kristen Indonesia.

b. Sasaran

Berdasarkan kaidah-kaidah yang dimuat dalam managemen strategi,

sasaran merupakan hal-hal yang dilakukan untuk mencapa visi yang telah

ditetapkan. Sasaran ini dapat dirumuskan dengan pertimbangan-pertimbangan

Page 61: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 51

evaluasu diri-SWOT. Adapun sasaran-sasaran yang sudah dirumuskan dibagi ke

dalam empat kategori, sebagai berikut:

Tabel 17 Sasaran

No Sasaran Aktivitas

1 Peningkatan

produktivitas

dan kualitas

hasil

penelitian

Menyusun dan mengembangkan roadmap penelitian

sesuai dengan visi misi lembaga, pengembangan ilmu,

dan kebutuhan masyarakat.

Meningkatkan mutu kinerja organisasi pelaksanan

penelitian.

Meningkatkan kinerja dan produktivitas pusat-pusat

studi.

Meningkatkan kompetensi dosen dalam melakukan

penelitian unggulan.

Menyediakan prioritas pada riset dasar.

Menyediakan insentif untuk penelitian kompetitif.

Memfasilitasi dosen dalam peraihan dana penelitian

kompetitif.

Memperkuat infrastruktur penelitian.

2 Peningkatan

produktivitas

dan kualitas

hasil

pengabdian

kepada

masyarakat.

Melakukan pemetaan terhadap berbagai permasalahan

kekurangberdayaan masyarakat dan kebutuhan

pembangunan.

Meningkatkan mutu kinerja organisasi pelaksanan

penelitian dan pemberdayaan masyarakat.

Meningkatkan kinerja dan produktivitas pusat-pusat

studi, khususnya yang berkenaan dengan pemberdayaan

masyarakat.

Meningkatkan kompetensi dosen dalam melakukan

kegiatan unggulan dalam bidang pengabdian kepada

masyarakat.

Menyediakan insentif untuk kegiatan pengabdian

kepada masyarakat.

Memfasilitasi dosen dalam peraihan dana penelitian

pengabdian kepada masyarakat kompetitif.

Memperkuat infrastruktur pengabdian dan

pemberdayaan masyarakat.

3 Peningkatan

Publikasi

Ilmiah,

pemerolehan

HKI dan

Paten

Meningkatkan kompetensi dosen dalam menyusun

karya ilmiah untuk publikasi jurnal ilmiah nasional

terakreditasi dan jurnal internasional.

Meningkatkan kompetensi dosen dalam menyusun buku

berbasis hasil penelitian.

Meningkatkan kompetensi dosen dan mahasiswa untuk

menghasilkan inovasi dan barang ciptaan.

Page 62: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 52

Peningkatan kompetensi paten drafting, HKI, dan

desain industri berbasis inovasi dan budaya lokal..

Menyediakan insentif desain dan inovasi unggulan UKI

4 Peningkatan

perluasan

kerja sama

Membangun kemitraan dan kolaborasi yang efektif

untuk memasarkan inovasi/keunggulan UKI.

Mengembangkan revenue generating unit terpadu dalam

pemasaran inovasi/keunggulan UKI.

3.2 Strategi dan Kebijakan Unit Kerja

Strategi dan kebijakan unit kerja LPPM UKI digambarkan berdasarkan

input, proses dan out put seperti pada diagram berikut ini:

Gambar 7 Diagram Strategi dan Kebijakan Unit Kerja LPPM UKI

INPUT

PROSES

LUARAN

Dosen peneliti

Pusat Studi

Manajemen dan Organisasi

Laboratorium dan Perpustakaan

Tawaran Riset

Research group Roadmap institusi, pusat studi, jurusan, dan research group

Standarisasi dan sertifikasi laboratorium dan perpustakaan Peningkatan layanan dan penyempurnaan basis data kelembagaan

(arsip, peneliti, dan hasil-hasil riset)

Peningkatan prosentase penyediaan dana hibah riset internal

(DIPA) dengan pola kompetitif

Peningkatan partisipasi dosen dalam melakukan PPM Peningkatan kuantitas dan kualitas hasil/luaran kegiatan PPM

(paten, jurnal, TTG, dll) Kerjasama antar lembaga, institusi

Standarisasi dan sertifikasi laboratorium dan perpustakaan Peningkatan layanan dan penyempurnaan basis data kelembagaan

(arsip, peneliti, dan hasil-hasil riset)

Page 63: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 53

3.3 Formulasi Strategi dan Tahapan Pengembangan Penelitian UKI

Didasarkan pada hasil analisis SWOT, maka dapat disimpulkan bahwa

arah pengembangan penelitian UKI disusun dengan bertahap. Setiap tahapan akan

direncanakan selam lima tahun, dalam kurun waktu selama 15 tahun ke depan,

sebagaimana ditunjukkan pada diagram dibawah ini.

Gambar 8 Diagram TemaPeta Jalan Penelitian 2015-2030

Adapun formulasi strategi yang akan diambil adalah sebagai berikut:

1. Peningkatan terus menerus kuantitas, kualitas dan loyalitas sumberdaya

manusia termasuk alokasi waktu untuk penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat. 2. Pengembangan sarana prasarana mengikuti bahkan bila mungkin mendahului

kebutuhan. 3. Organisasi desentralistis untuk pusat-pusat kajian dengan tetap mengedepankan

akuntabilitas dan transparansi serta koordinasinya dengan LPPM. 4. Perluasan jaringan kerjasama dengan lembaga-lembaga di pusat kekuasaan,

bisnis dan pusat sumber daya, misalnya lembaga-lembaga nasional dan

internasional. 5. Membuka perwakilan Universitas Kristen Indondesia termasuk LPPM di

tempat-tempat strategis, misalnya di daerah terbelakang/periferal, daerah pusat

kekuasaan, bisnis dan sumber daya. 6. Meningkatkan ekspose media massa untuk Universitas Kristen Indonesia dan

LPPM. 7. Alokasi sumberdaya untuk LPPM yang lebih besar dengan berpegang pada

azas good governance.

Page 64: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 54

BAB IV

SASARAN, PROGRAM STRATEGIS, DAN INDIKATOR KINERJA

4.1 Sasaran

Sasaran pelaksanaan Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen

Indonesia yangtelahditetapkan adalah tercermin pada topik payung penelitian

unggulan selama periode 2015-2019, yaitu Pembangunan Daerah Tertinggal

Berkelanjutan. Untuk pencapaian tujuan di atas dalam pelaksanaannya

terdistribusi ke dalam enam kelompok (klaster) ilmu yang ada di Universitas

Kristen Indonesia, yaitu:

1) Rumpun Ilmu Kesehatan: Gizi, Pangan dan herbal serta pembangunan

kesehatan lokal

2) Rumpun Ilmu Teknologi: Energi Terbarukan dan Teknologi Tepat Guna

serta pembangunan kawasan terpadu

3) Rumpun Ilmu Ekonomi: Industri Kreatif, Wisata dan Wirausaha serta

kesadaran Pajak

4) Rumpun Ilmu Sosial: Bahasa, Budaya dan Pendidikan: Pemberdayaan

Masyarakat dan Persfektif jender

5) Rumpun Ilmu Hukum dan Perundangan: Kesadaran Hukum, Pendampingan

Penyusunan Peraturan Daerah.

Para dosen/peneliti yang ada melaksanakan topik atau bidang kajian

penelitian unggulan yang telah ditetapkan secara kelompok ataugroup keilmuan,

group lintas keilmuan atau group multidisiplin maupun group berdasarkan Pusat-

Pusat Penelitian yang ada, serta individu-individu. Aspek atau bidang kajian

penelitian unggulan berdasarkan hasil analisis SWOT dan termasuk juga aspek

penelitian baik sumberdaya manusia pelaksana penelitian dan distribusi bidang

kepakaran peneliti, serta jalinan kerjasama yang selamai ini erat dikembangkan

UKI dengan mitra daerah tertinggal.

Page 65: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 55

4.2 Program Strategis

4.2.1 Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi

Sebagai salah satu perguruan tinggi swasta tertua di Indonesia, sudah

selayaknya UKI tidak hanya melakukan kegiatan penelitiannya pada topik-topik

yang bersifat individu atau parsial saja, melainkan juga berorientasi kepada

peningkatan pembangunan nasional dan kesejahteraan bangsa. Dengan demikian

hasilnya dapat disosialisasikan dan dirasakan langsung oleh masyarakat serta

bangsa Indonesia, dalam rangka meningkatkan kesejahteraan mereka. Kegiatan ini

ditetapkan sebagai penelitian unggulan terpadu dan akan melibatkan berbagai

disiplin ilmu (multi disiplin) yang diajarkan di UKI.

Hasil penelitian ini tidak hanya membawa manfaat bagi masyarakat dan

bangsa, melainkan juga sebagai masukan bagi pengembangan ilmu-ilmu yang

diajarkan di UKI.Dari sejumlah masalah yang masih dihadapi Indonesia, masalah

energi (energy), kesehatan (health) , dan pembangunan regional (regional

development), khususnya di desa-desa tertinggal, merupakan masalah yang

mendesak untuk segera diatasi. Isu perubahan iklim karena penggunaan bahan

bakar fosil yang berlebihan dan pembakaran hutan mempunyai dampak yang

besar terhadap pembangunan kesehatan, energi, dan pembangunan regional.

Kekuatan dan sumber daya internal UKI berdasarkan jejak rekam penelitian-

penelitian yang telah dilakukan UKI sebelumnya membuat UKI untuk lebih

memfokuskan penelitian-penelitian diatas menjadi penelitian unggulan.

Dalam pelaksanaannya, pelaksanaan penelitian unggulan dapat dilakukan

dengan beberapa cara. Cara pertama adalah dengan melakukannya secara individu

atau parsial saja, yaitu penelitian yang fokusnya hanya masalah kesehatan saja,

atau masalah energi saja, atau masalah pembangunan regional saja. Cara kedua

adalah dengan melakukannya secara terpadu dari dua atau tiga fokus penelitian

diatas. Misalnya―dampak pengalihan transportasi umum ke MRT terhadap

kesehatan masyarakat perkotaan‖. Cara ketiga adalah dengan mengembangkan

masing-masing fokus penelitian unggulan ke ruang lingkup yang lebih luas lagi,

misalnya keterkaitan antara energi, pangan, dan air yang merupkan isu yang

sangat penting pada akhir-akhir ini, atau ketekerkaitan antara kesehatan, air dan

Page 66: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 56

lingkungan. Cara keempat adalah dengan menganalisa ketiga fokus penelitian

diatas dilihat dari sisi ilmu yang lain, misalnya dilihat dari sisi-sisi ilmu ekonomi,

ilmu sosial, ilmu hukum, ilmu pendidikan, dsb. Dengan demikian semua program

studi yang ada di UKI dapat melakukan penelitian yang masih dalam konteks

penelitian unggulan UKI.

4.2.2 Topik Penelitian Unggulan UKI

Sesuai dengan PERMENDIKBUD RI No. 49/2014, maka topik penelitian

unggulan di UKI juga merujuk pada penelitian dasar dan penelitian terapan.

4.3 Indikator Kinerja Utama Penelitian

Pada tabel di bawah ini, dapat dilihat indikator-indikator kinerja utama

penelitian pada setiap fakultas dan pusat-pusat studi yang ada di Universitas

Kristen Indonesia.

Tabel 18 Indikator Kinerja Utama Penelitian

No

FAK/PPS/

AKADEMI/

PUSAT

STUDI

Penelitian Unggulan

(Frontier Research) Keterangan

1 FKIP

(Fakultas

Keguruan dan

Ilmu

Pendidikan)

1. Pemanfaatan limbah dapur

ampas kelapa menjadi

bahan pangan melalui

proses fermentasi.

2. Pemanfaatan batang

kaktus sebagai medium

biakan (kultur) sel puncak

mammalian (tikus)

3. Pemanfaatan energi

alternatif terbarukan untuk

menjawab krisis energi di

Indonesia dan

implementasinya dalam

kurikulum pendidikan

fisika.

4. Penggunaan bahasa dalam

kehidupan bermasyarakat.

5. Pengembangan metode,

teknik, strategi, dan media

Sesuai bidang ilmu,

penelitian dimaksud

tetap mendukung

pengembangan ilmu

dalam rangkan

pendidikan dan

keguruan. Dalam

kelompok ini,

penelitian akan

bermanfaat untuk

perbaikan pendidikan

agar peserta didik pada

waktunya menjadi

tenaga pengajar yang

mampu

mengembangkan teori

dan praktek ilmu

dalam pengajaran.

Page 67: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 57

pembelajaran.

2 FS (Fakultas

Sastra)

Pemertahanan Bahasa

Indonesia terhadap agresivitas

bahasa asing

Eksistensi bahasa ibu

dan nasional di Era

Globalisasi

3 FE (Fakultas

Ekonomi)

1. Penelitian perpajakan yang

mengikuti perkembangan

globalisasi. Pajak karbon

untuk berbagai kegiatan

industri, pembangunan dan

eksplorasi/ekploitasi

Sumber Daya Alam,

seperti hutan, tambang

mineral, logam, minyak

dan gas.

2. Program studi S1

Managemen secara umum

memusatkan perhatian

pada peningkatan

kesejahteraan masyarakat

luas. Managemen

keuangan memberi

perhatian pada managemen

keuangan, managemen dan

pembangunan manusia

(Human Resources

Development) dan

managemen pemasaran.

Melalui penelitian pada

ketiga bidang ini, Prodi S1

Manajemen UKI akan

membantu masyarakat dan

pemerintah untuk

meningkatkan kemampuan

inovatif mengatasi masalah

untuk mencapai tujuan

bersama. Kerjasama

dengan berbagai mitra

dalam dan luar negeri

diharapakan akan

berlangsung untuk tahun

ketiga dalam rencana

penelitian ini. Sementara

pendanaan diharapkan

akan mendapat dukungan

dari lembaga-lembaga

Internasional dan

Era sesudah kesadaran

pemanasan global dan

perubahan iklim agar

pembangunan ekonomi

tidak terus-menerus

menjadi beban alam

dan umat manusia,

pajak karbon menjadi

salah satu gagasan

penting untuk

mengadop prinsip

―Pencemar harus

Membayar (Polluter

must pay)

Pembangunan

Ekonomi Inklusif

(Inclusive Economic

Development) menjadi

tantangan yang sangat

menarik dan penting

diteliti untuk

diteorikan sebagai

bagian

dari Pembangunan

masa depan bersama.

Dengan mulainya

Pasar Tunggal ASEAN

/ ASEAN Community

sejak 2015, penelitian-

penelitian lintas Ilmu,

Manajemen, Sosial,

Budaya,

Rekayasa(Engineering)

menjadi sangat

mendesak untuk

dilakukan.

Page 68: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 58

Nasional.

3. Manajemen dan daya saing

produk pertanian Indonesia

di ASEAN. (Lintas Ilmu:

FE, FISIPOL, FH.

Mengingat Kesiapan

Indonesia menghadapi

Pasar ASEAN yang relatif

terlambat, untuk dua tahun

pertama akan berlangsung

penelitian sendiri, sambil

mempersiapkan penelitian

yang lebih komprehensif

dan multi tahun.

4 FH (Fakultas

Hukum)

Untuk ketelanjutan

masyarakat dan negara

(sustainability of Societies

and Nation) ke masa

mendatang diperlukan

penelitian – penelitian

Harmonisasi Peraturan

Perundang-undangan

dalam berbagai bidang

kehidupan. Untuk lima

tahun ke depan FH akan

melaksanakan penelitian

terkait Pertambangan,

Kehutanan dan

Perkebunan sambil

mempersiapkan penelitian

jangka panjang Hukum

dan Peraturan per-undang-

undangan masa depan

yang diperlukan.

Kegiatan

pembangunan

Pertambangan,

kehutanan dan

perkebunan secara

umum akan memberi

manfaat bagi

masyarakat luas,

namun sering dengan

dampak negatif bagi

masyarakat lokal.

Dampak lingkungan

global tentu menjadi

perhatian bersama

dalam penelitian lintas

ilmu. Kebijakan dan

regulasi Internasional

yang dapat bermanfaat

untuk semua.

Harmonisasi dan

keberpihakan pada

publik yang luas dan

alam.

5 FK (Fakultas

Kedokteran)

1. Neurosciencesekarang ini

berkembang seiring

dengan meningkatnya

penyakit degredatif di

masyarakat. Penelitian di

bidang ini dapat mencari

penyebab dari berbagai

penyakit dan sekaligus

Page 69: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 59

dengan itu daat memberi

jalan keluar dari masalah.

2. Tropical Medicine. Sesuai

perkembangan

Pembangunan di

Indonesia dan di daerah

tropis lain di dunia ini,

masalah penyakit tropis

menjadi sangat penting

dengan tetap

memperhatikan

keseimbangan alam

(ekosistem) dan kesehatan

masyarakat serta

kesejahteraan umum.

Tropical Medicine

umumnya terkait dengan

penyakit-penyakit di

daerah tropis. Penyebab,

agen, pola penularan dan

daya tahan masyarakat

terhadap penyakit tropis

dimaksud.

3. Herbal Medicine dapat

bermakna obat, suplemen

maupun pangan yang

meningkatkan kesehatan

masyarakat. Sebagai

kawasan dengan

Kekayaan

keanekaragaman hayati

(biodiversity) yang tinggi,

UKImemberi perhatian

pemanfaatan kekayaan

tersebut. Penelitian

manfaat dari berbagai

jenis flora dan fauna di

lokasi, terutama lokasi

yang endemik dapat

diteliti berdasarkan

pengalaman masyarakat

lokal. Papua dan

Kalimantan menjadi lokasi

perhatian untuk penelitian

dalam bidang ini.

4. Traumatologi menjadi

Page 70: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 60

bidang kesehatan penting

yang dilakukan di UKI

karena lokasi kejadian

yang berhubungan dengan

transportasi dan dalam

kejadian lain di

masyarakat. Dari

pengalaman yang ada,

memberi kesempatan

meneliti penanganan

masalah trauma yang

terjadi dan pengembangan

penanganan yang lebih

baik.

5. Biomolekuler, dengan

dibangunnyaLabortorium

terpadu FK-UKI, menjadi

terbuka peluang baru bagi

para peneliti FK untuk

bidang unggulan

Biomolekuler.

Patomekanisme berbagai

penyakit degeneratif,

penyakit akibat respons

imune, imunitas terhadap

mikroba, autoimune,

imunitas terhadap tumor,

imunologi transpalatasi

dengan pendekatan secara

seluler dan molekuler.

Konsep dasar proses

tumbuh kembang dan

pengaruh genetik atau

lingkungan pada level

molekuler-seluler sampai

dengan proses tumbuh

kembang. Efek obat atau

bahan kimia pada sistem,

organ, sel dan level

molekuler dengan tujuan

untuk memahami

mekanism dasar kerja obat

pada seluler dan

molekuler. Pengadaan dan

ketersediaan obat baru ke

masa depan menjadi

Page 71: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 61

tantangan penting yang

dapat dijawab melalui

penelitian ini.

6 FT (Fakultas

Teknik)

1. Khususnya terkait dengan

Visi Misi Prodi yang

mengarah kepada

Pelayanan masyarakat dan

Lingkungan Urban

(Perkotaan). Maka fokus

penelitian akan diarahkan

kepada perbaikan

lingkungan binaan di

daerah perkotaan termasuk

lingkungan marjinal

perkotaan dan juga daerah

pinggiran perkotaan.

Penelitian tentang

permukiman berkelanjutan

dikaitkan dengan

konservasi Lingkungan

menuju keseimbangan dan

keterlanjutannya. Oleh

sebab itu Pelestarian,

konservasi dan

revilatalisasi Potensi Alam

(termasuk kampung hijau)

dan Lingkungan binaan

termasuk dalam salah satu

studi penelitian. Berbagai

inovasi terkait dengan

perkembangan tehnologi

Bangunan Hijau juga

menjadi perhatian

khusunya studi tentang

penemuan material-

material bangunan yang

ramah lingkungan. Tak

melupakan kondisi Tropis

yang menjadi kekayaan

Indonesia, studi tentang

kearifan lokal dan budaya

melalui Arsitektur

Tradisional diperlukan

untuk memperkuat karakter

Arsitektur Indonesia yang

dari segi perkembangan

Modifikasi standar

bangunan.

Hemat dan Energi

terbarukan

Page 72: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 62

Arsitektur sangat arif dan

ramah lingkungan.

2. Indonesia berada di atas

sabuk api (Ring of fire)

dengan ciri utama gempa

tektonik yang terjadi secara

berkala, teratur di berbagai

daerah. Bangunan

responsif gempa menjadi

pemikiran yang harus

dikembangkan dari waktu-

ke waktu sesuai zona

kedaruratan berdasarkan

pusat-pusat gempa yang

pernah dan diperkirakan

akan terjadi. Perlu

penelitian yang mendalam

tentang standar bangunan

yang ada.

3. Pemetaan sdaerah gempa

dan infrastrukturnya

berkaitan juga dengan

ilmu-ilmu teknik sipil yang

lain, misalnya

GIS/Geodesi, Geoteknik,

Struktur Kayu/Beton/Baja

dan lainnya, dan

4. Masalah gempa juga

berkaitan dengan masalah

lingkungan berkaitan

dengan penggunaan

material yang lebih ringan

dan aman bagi

pembangunan infrastruktur.

7 FISIPOL

(Fakultas Ilmu

Sosial dan

Politik)

ASEAN Community 2015:

Keamanan

Ekonomi

Politik

Sosial budaya

Rencana penelitian akan

difokuskan pada problem

dasar yang dihadapi

ASEAN yakni integrasi

ASEAN 2015. Salah satu

pendekatan integrasi yang

Indonesia sebagai

negara utama

(berpenduduk paling

besar) ASEAN.

Kesiapan Indonesia

memasuki ASEAN

Community dari aspek

sosial budaya, politik.

Page 73: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 63

ditanamkan HI-Fisipol UKI

adalah seni dan ilmu sosial

politik. Sehingga integrasi

budaya dapat memperat

people to people contact

khususnya pada level

ASEAN young generation.

Indonesia sebagai negara

utama (paling besar)

ASEANdan dimana Pusat

ASEAN berada perlu

mempelopori design

srategis integrasi budaya,

agar bisa berhasil seperti

integrasi keamanan yang

sudah jadi ―Best Practise‖

or regionalisasi di dunia.

Hasil riset ini diharapkan

dapat jadikan Indonesia

sebagai Traditional Teacher

ASEAN.

8 PPS Penelitian 5 tahun kedepan

(2014-2018) difokuskan

pada penelitian terapan

dibidang manajemen

pendidikan, mencakup a-l :

perencanaan, kebijakan,

evaluasi pendidikan baik

ditingkat wilayah, nasional

maupun internasional.

Manajemen kualitas &

penyejahteraan

Masyarakat—membangun

kualitas SDM, Budaya

Organisasi, Marketing,

Manajemen Resiko,

Analisa Keuangan, Service

Quality dll & untuk

pemberdayaan masyarakat,

termasuk di antaranya

masyarakat industry,

pemerintahan dan UKM,

dalam rangka peningkatan

kesejahteraannya. Tujuan

akhirnya adalah MM

berperan aktif dalam ikut

Page 74: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 64

membangun masyarakat

berbasis ilmu pengetahuan

(knowledge based society).

Pendidikan Kristen,

kepemimpinan Kristen,

Etika Kristen, Integrasi

Iman dan IPTEK dll.

Membangun masyarakat

yang mengutamakan

profesionalisme dalam

ranah sosio religiusitas

secara positif-konstruktif

untuk pembanguan

masyarakat.

9 AKFIS

(Akademi

Fisio Terapi)

Tumbuh Kembang Anak

10 Pusat Studi

Papua

Sosial ekonomi, kesehatan,

pendidikan, budaya dan

pemerintahan pendidikan.

Papua memiliki banyak

dimensi unik yang tidak

mudah dipahami oleh

banyak orang. Secara

historis Papua memiliki

keunikan tersendiri, berbeda

dengan bagian lain dari

Indonesia. Sebagai

Kawasan yang sangat luas,

kira-kira 3,5 kali Pulau

Jawa Papua hanaya dihuni

oleh kurang dari 10 juta

jiwa. Dari sedikit penduduk

itu Papua memiliki kurang

lebih 300 dialek yang

tersebar mulai dari pantai

hingga ke pegunungan

tinggi.

11 Pusat Studi

Pangan dan

Gizi

Indonesia memiliki

keragaman pangan yang

secara turun-temurun masih

dihidupi hingga sekarang

ini. Nasi, sagu, jagung,

umbi, singkong, kacang-

kacangan dalam berbagai

varian sajian adalah

Page 75: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 65

makanan pokok yang

dikenal luas di tengah

masyarakat. Perkembangan

global membuat

kecenderungan baru

dengan makan jenis baru

yang diimpor atau

didatangkan dari luar

wilayah. Perkembangan

seperti itu mengharuskan

penelitian yang lebih serius

tentang Kedaulatan dan

Ketahanan Pangan bagi

masyarakat. Dengan jenis

makanan yang dikenal itu

perlu penelitian sejauah

mana pemenuhan gizi

untuk 1.000 hari pertama

anak-anak. Apakah asupan

yang diperoleh dalam

waktu 1000 hari pertama

itu dapat mendukung

pertumbuhan dasar untuk

pertumbuhan selanjutnya

agar memenuhi kriteria

sehat. Berkembangnya

IPTEK di bidang pangan

terutama pangan iradiasi

dalam menunjang program

diversifikasi dan ketahanan

pangan, maka Pusat Studi

ini akan melanjutkan

kerjasama penelitian

dengan Pusat Aplikasi

Isotop dan Radiasi Badan

Tenaga Nuklir (PAIR-

BATAN).

12 Pusat Kajian

dan Advokasi

HAM

Penelitian di Pusat Studi ini

tertuju pada Penelitian

terapan Hukum, Peraturan

Perundang-Undangan dan

Keadilan dalam praktek

bermasyarakat, berbangsa

dan bernegara di Indonesia,

khususnya bagi masyarakat

marjinal dan di daerah

Page 76: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 66

lingkar luar Indonesia.

13 Pusat Kajian

Perencanaan

Pembangunan

Daerah

Tertinggal

Indonesia merupakan

negara kepulauan yang

dikelilingi/dibatasi oleh

laut dan hutan. Daerah

disekitar perbatasan itu

umumnya tertinggal,

miskin, terbelakang dalam

pendidikan, namun kaya

dengan sumber daya alam.

Ironis jika kawasan kaya

indah menjadi kawasan

kumuh akibat eksploitasi

sumber daya alamnya.

Model pembangunan

daerah tertinggal agar

warga dapat lebih aktif,

terlibat secara mandiri

membangun kawasannya

sehingga antara

kesejahteraan dan

kelestarian (keterlanjutan)

kawasan dapat terjamin.

14 Pusat Kajian

dan Studi

Kebijakan

dalam

Pembangunan

Energi

Terbarukan

Kebijakan dan

implementasi hemat dan

energi alternative

15 Pusat Studi

Arsitektur dan

Lingkungan

Lingkungan binaan di

daerah perkotaan

16 Pusat Studi

Gempa

Respon (dari segi

bangunan) daerah

pemukiman terhadap

gempa.

17 Pusat Studi

HIV/AIDS

Pencegahan penyebaran

HIV dan pendampingan

ODHA.

18 Pusat Studi

Pemberdayaan

Gereja dan

Masyarakat

Justice, peace and integrity

of creation

19 Pusat Pemertahanan Bahasa

Page 77: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 67

Pelayanan

Bahasa

Indonesia dalam

perkembangan bahasa baik

dunia digital maupun dunia

maya.

20 Center for

Security and

Foreign

Affairs Studies

(CESFAS)

Penelitian peran United

Nations System dalam

pembangunan kawasan,

terutama kawasan dimana

negara-negara berkembang

atau kurang berkembang

(developing and less

developing countries) ada.

Menjadi perhatian serius

dalam dekade-dekade

terakhir ketika UN-Systems

menjadi sangat dominan

mengendalikan

perkembangan dan

pembangunan dunia ini.

21 Institute of

ASEAN

Studies (IAS)

Persiapan Indonesia

memasuki ASEAN

Community dan manfaat

ASEAN Community bagi

Indonesia. Penelitian

Transportasi ASEAN (Studi

kasus) dalam

mempersiapakan ASEAN

Community tersebut

22 Pusat Studi

Konstitusi

Perkembangan konstitusi

sesudah 10 tahun

amandemen, dirasakan

kurang memenuhi harapan.

Di sana-sini dalam Undang-

undang Dasar

(Amandemen) 1945

Page 78: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 68

BAB V

PELAKSANAAN RIP

5.1 Strategi Pelaksanaan RIP

Pada dasarnya, pelaksanaan RIP ini sangat tergantung pada kesediaan dana

Universitas Kristen Indonesia yang dialokasikan pada LPPM dan juga dna hibah

riset yang berasal dari swasta, pemerintah, dan kerja sama luar negeri. Adapun

strategi pembiayaan yang dikembangkan dalam rangka pelaksanaan RIP adalah

dengan kompetisi murni. Mulai tahun 2015 telah direncanakan program kegiatan

penelitian dengan sumber dana dari luar UKI dan dana mandiri UKI. Strategi

pembiayaan dari luar UKI meliputi: dana desentralisasi DIKTI, Menristek,

Swasta, Kerjasama dalam negeri dan luar negeri serta sumber dana lainnya.

Strategi pembiayaan dana mandiri UKI terdiri atas dana yang dialokasikan

minimal sepuluh persen (10%) per tahun dari keseluruhan anggaran UKI.

Seabgai contoh, setiap tahun Universitas menyediakan dana sebesar Rp.

2.560.000.000,-(dua milyar lima ratus enam puluh juta rupiah) untuk membiayai

penelitian semua dosen tetap. Pada lima tahun terakhir (2009-2013), jumlah

penelitian yang telah dilaksanakan oleh dosen tetap menggunakan biaya yang

disediakan Universitas sebanyak 114 judul dengan total dana terpakai sebesar Rp.

1.140.000.000,- (satu milyar seratus empat puluh juta rupiah), selengkapnya

seperti dalam Tabel 4 berikut.

Data Penelitian UKI 2009 - 2013

50 42

40

30

29

30

20

Data Penelitian UKI 2009 - 2013

5 8

10

0

2009 2010 2011 2012 2013 Gambar 9 Diagram Jumlah Penelitian di UKI Tahun 2009-2013

Page 79: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 69

Anggaran Penelitian UKI 2009 - 2013

500,000,000 420,000,000

400,000,000

300,000,000

290,000,000

300,000,000

Anggaran Penelitian

200,000,000

50,000,000 80,000,000

100,000,000

0

2009 2010 2011 2012 2013

Gambar 10 Diagram Anggaran Penelitian UKI 2009-2013

5.1.1 Perencanaan Penelitian

Universitas Kristen Indonesia akan menyusun rencana induk penelitian

(RIP) setiap lima tahun, dan penyusunan ini akan didasarkan pada peta jalan

(roadmap), payung penelitian, ketersediaan sumberdaya manusia, serta sarana dan

prasarana penelitian. Rencana induk penelitian tersebut terdiri atas bidang

unggulan yang mengarah pada terbentuknya keunggulan penelitian di UKI.

Sehingga UKI secara bertahap merumuskan beberapa jenis penelitian yang

relevan dan mendukung RIP sebagai pedoman dalam pelaksanaan penelitian.

Pola penelitian yang diterapkan UKI adalah Penelitian Hibah Bersaing,

Penelitian Fundamental, Hibah Penelitian Kerjasama Antar Perguruan Tinggi,

Hibah Penelitian Tim Pascasarjana, Penelitian Disertasi Doktor dan Riset Andalan

Perguruan Tinggi dan Industri (RAPID), Penelitian Kerjasama Antar Lembaga

dan Perguruan Tinggi.

5.1.2 Sistem Seleksi Proposal Penelitian

Untu penataan yang lebih baik dan rapi, maka UKI menyusun pedoman

seleksi proposal penelitian disentralisasi yang mengandung prinsip-prinsip

sebagai berikut: 1) UKI mengumumkan secara terbuka kegiatan penelitian

desentralisasi yang diikuti oleh para dosen dan atau unit penelitian dengan system

kompetisi. 2) UKI mengangkat tim reviewer internal berdasarkan kompetensi

Page 80: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 70

yang dinilai dari integritas, rekam jejak (track record) penelitian, kesesuaian

bidang ilmu yang dibutuhkan. 3) Proposal penelitian UKI diseleksi secara mandiri

oleh tim internal dan eksternal.

5.1.3 Pengadaan Kontrak Penelitian Disentralisasi

UKI mengadakan kontrak yang harus disepakati oleh peneliti yang

penelitian desentralisasi diterima oleh pemerintah atau lembaga lain dengan

ketentuan sebagai berikut:1) UKI/LPPM melakukan kontrak kerja penelitian

dengan ketua peneliti yang telah dinyatakan lolos seleksi; 2) Penelitian

dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan pada setiap tahun

anggaran. Sebagai salah satu contoh adalah diadakannya kontrak penelitian hibah

Disertasi untuk anggaran penelitian tahun 2016 atas nama Dr. Lamhot Naibaho, S.

Pd., M.Hum., Dosen UKI pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan di

Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris.

5.1.4 Pemantauan dan Evaluasi

Dalam proses pelaksanaan penelitian, LPPM UKI melakukan pemantauan

dan evaluasi pelaksanaan penelitian di lapangan; 1) Pemantauan dan evaluasi

dilakukan oleh tim reviewer internal UKI. 2) Hasil pemantauan dan evaluasi

tersebut digunakan sebagai dasar pertimbangan untuk kelanjutan pendanaan

penelitian pada tahun berikutnya. 3) UKI membentuk sistem pengaduan internal

untuk membantu peneliti menyelesaikan masalah yangdihadapi selama penelitian.

5.1.5 Pengelolaan Hasil Penelitian

Dalam pengelolaan hasil penelitian, ketua peneliti wajib melaporkan hasil

penelitian dan laporan akhir hasil penelitian sudah selesai. Ketua peneliti wajib

menyampaikan luaran penelitian sesuai dengan persyaratan yang telah ditetapkan

(HKI, paten, publikasi ilmiah, makalah yang diseminarkan, teknologi tepat guna,

rekayasa sosial, buku ajar, dll.).

Page 81: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 71

BAB VI

PENUTUP

6.1 Keberlanjutan Rencana Induk Penelitian

Universitas Kristen Indonesia memiliki kemauan untuk maju terus meneus

serta akan menjamin keberlanjutan program penelitian unggulan perguruan tinggi

yang sudah dituangkan dalam dokumen rencana pengembangan penelitian ini,

dengan dukungan dari berbagai stakeholder baik dari dalam maupun luar

lingkungan Universitas Kristen Indonesia. Dukungan yang dimaksud dalam hal

ini berupa kebijakan, sarana prasarana dan sumber daya yang ada di lingkungan

Universitas Kristen Indonesia. Rencana induk penelitian ini disusun sebagai dasar

upaya pengembangan penelitian dan pusat keunggulan Universitas Kristen

Indonesia dapat mencapai target yang diharapkan.

6.2 Ucapan Terima Kasih

Besar harapan kami (LPPM-UKI) bahwa rencana induk penelitian ini

dapat menjadi dasar atau panduan bagi para dosen/peneliti di Universitas Kristen

Indonesia sehingga hasil-hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang

sudah dan akan dilakukan lebih bermanfaat, baik bagi masyarakat maupun

Universitas Kristen Indonesia.

Page 82: RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS KRISTEN …lppm.uki.ac.id/download/RIP_UNIVERSITASKRISTENINDONESIA2016-2020.pdf · Permenristek Dikti No. 44 Tahun 2015 Tentang Standard Nasional

Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen Indonesia 2016-2020 Page 72

UCAPAN TERIMA KASIH

Kami mengucapkan terima kasih banyak kepada TIM yang sudah bekerja

keras dalam menyelesaikan Rencana Induk Penelitian Universitas Kristen

Indonesia ini sebagaimana berikut:

Penanggung Jawab : Dr. Maruarar Siahaan, SH

Ketua : Prof. Dr. Ir.Charles O. P. Marpaung, MS.

Ketua Pelaksana : Dr. Lamhot Naibaho, S.Pd., M.Hum

Desideria Regina, SE., MM.

Sekertaris Pelaksana : Audra Jovani, S.Sos., M.Ps.

Vanny Sihombing, SS

Joutje Butje Pakasi