Rancangan aktualisasi prajab 2015

16
RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI Wisnu Slamet Priyanto, S.Si. UPT LOKA UJI TEKNIK PENAMBANGAN DAN MITIGASI BENCANA, Liwa, Lampung Bara Bogor, 16 November 2015 19890408201502100 1 Coach : Prof. Dr. Ir. Gadis Sri Haryani, DEA Mentor : Asep Mulyono, M.T.

Transcript of Rancangan aktualisasi prajab 2015

Page 1: Rancangan aktualisasi prajab 2015

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Wisnu Slamet Priyanto, S.Si.

UPT LOKA UJI TEKNIK PENAMBANGAN DAN MITIGASI BENCANA, Liwa, Lampung Barat

Bogor, 16 November 2015

198904082015021001

Coach : Prof. Dr. Ir. Gadis Sri Haryani, DEAMentor : Asep Mulyono, M.T.

Page 2: Rancangan aktualisasi prajab 2015

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Misi• Melakukan pengembangan dan perekayasaan ilmu pengetahuan kebumian.• Memasyarakatkan ilmu pengetahuan dan teknologi kebumian.

Visi Menjadi institusi yang berperan aktif dalam

pengembangan dan penyebarluasan IPTEK kebumian

Page 3: Rancangan aktualisasi prajab 2015

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Tugas dan FungsiMelaksanakan kegiatan dan membuat laporan penelitian dan pengembangan iptek sesuai dengan bidang penelitian dan/atau kepakarannya di bawah bimbingan dan pembinaan.

Menyusun karya tulis ilmiah hasil penelitian dan pengembangan dan/atau hasil pemikiran ilmiah.

Mengikuti secara aktif perkembangan ilmiah pada taraf nasional dan internasional sesuai dengan bidang penelitian dan/atau kepakarannya.

Meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan keahlian yang berhubungan dengan tugas dan fungsinya sesuai dengan bidang penelitian dan/atau kepakarannya.

Page 4: Rancangan aktualisasi prajab 2015

BAGIAN PERTAMA:Rancangan Aktualisasi

Kegiatan1. Mengikuti kegiatan pameran iptek tentang wawasan kebencanaan

dengan menjadi guide.

2. Mengikuti kegiatan pameran iptek tentang wawasan kebencanaan

dengan menjadi membuat game interaktif kebencanaan.

3. Membuat bahan informasi digital mengenai kebencanaan

4. Menjadi Narasumber sosialisasi kebencanaan

5. Inventarisasi mengenai sekolah-sekolah di wilayah Lampung Barat

6. Menyusun karya tulis ilmiah di bidang Kebencanaan.

7. Membuat data base referensi hasil-hasil penelitian di Lampung

Barat

8. Membuat Peta Demo site longsoran di wilayah lampung barat.

9. Mencari literatur elektronika untuk pembuatan alat penelitian

kebumian

10. Membuat rancangan prototype alat geofisika

11. Membuat data base dan mengelompokan alat-alat penelitian

kebumian

Page 5: Rancangan aktualisasi prajab 2015

1. Mengikuti kegiatan pameran iptek tentang wawasan kebencanaan dengan menjadi guide.

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. persiapan alat pameran.

b. Mobilisasic. Pelaksana

an.

Etika Publik ( paparan informasi dengan ramah)Nasionalisme ( Negara rawan bencana)

Dokumentasi kegiatan guide kebencanaan.

Nasionalisme (penyebar luasan info, masyarakat tanggap bencana)

Banyaknya pengunjung yang membutuhkan banyak guide

Berkoordinasi dengan team pameran kebencanaan

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 6: Rancangan aktualisasi prajab 2015

2. Mengikuti kegiatan pameran iptek tentang wawasan kebencanaan dengan menjadi membuat game interaktif kebencanaan.

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. persiapan alat game pameran.

b. Mobilisasic. Pelaksana

an.

Etika Publik (mengajak berinteraksi). Komitmen mutu (penyampaian informasi yang efektif dan efisien)

Kegiatan game interaktif pada pameran/expo

Komitmen mutu (penyampaian informasi yang efektif dan efisien)

Referensi macam game interaktif yang cocok untuk informasi kebencanaan

Koordinasi dengan team di UPT.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 7: Rancangan aktualisasi prajab 2015

3. Membuat bahan informasi digital mengenai kebencanaan

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Persiapan bahan.

b. Menyusun format presentasi.

c. Finalisasi bahan presentasi.

Etika Publik (menyampaikan informasi sesuai kode etik) . Nasionalisme (meyampaikan informasi kebangsaan)Komitmen mutu (menginformasika secara efektif dan efisien)

Bahan Diseminasi

Nasionalisme (meyampaikan informasi kebangsaan)Komitmen mutu (menginformasika secara efektif dan efisien)

Sulitnya referensi yang berhubungan dengan bidang kepakaran.

Berdiskusi dan meminta pendapat serta arahan dari senior di UPT.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 8: Rancangan aktualisasi prajab 2015

4. Menjadi Narasumber sosialisasi kebencanaan

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Persiapan materi

b. Berkoordinasi dengan panitia

c. Memberikan informasi kebencanaan

Nasionalisme (Negara tanggap bencana)Etika publik (penyampaian materi sesuai dengan kode etik). Akuntabilitas (pertanggung jawaban data yang sahih).

Dokumentasi kegiatan sosialisasi

Nasionalisme (Negara tanggap bencana)Etika publik (penyampaian materi sesuai dengan kode etik).Akuntabilitas (pertanggung jawaban data yang sahih).

Waktu yang dierikan untuk penyampaian informasi dikarenakan acara yang dinamis

Berkoordinasi dengan panitia mengenai waktu apabila kegiatan berjalan dinamis

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 9: Rancangan aktualisasi prajab 2015

5. Inventarisasi mengenai sekolah-sekolah di wilayah Lampung Barat

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Pencarian bahan ke Dinas setempat.

b. Berdiskusi dengan team sosialisasi.

c. Menyusun database sekolah di wilayah Lampung Barat.

Nasionalisme (perataan informasi mitigasi kebencanaan)

Database sekolah

Komitmen mutu (mempermudah perencanaan sosialisasi)

lokasi sekolah-sekolah yang jauh.

Berdiskusi dengan dinas setempat dan browsing.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 10: Rancangan aktualisasi prajab 2015

6. Menyusun karya tulis ilmiah di bidang Kebencanaan.

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Pendahuluan.

b. Metodologi.

c. Analisis data.

d. Pembahasan.

e. Kesimpulan.

Komitmen Mutu (Menghasilkan karya ilmiah yang berkualitas). Akuntabilitas (mempertsnggung jawabkan data-data hasil penelitian ).

Karya tulis ilmiah

Akuntabilitas (mempertanggung jawabkan data KTI)

Referensi mengenai pengiriman jurnal ilmiah pada instansi jurnal.

Diskusi dan bimbingan dengan peneliti UPT dan Puslit.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 11: Rancangan aktualisasi prajab 2015

7. Membuat data base referensi hasil-hasil penelitian di Lampung Barat

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Mengumpulkan karya tulis dan laporan,

b. Kontak peneliti /penulis sebelumnya.

c. Membuat database.

Komitmen Mutu (Inovasi referensi)Akuntabilitas (mempertanggung jawabkan kesahihan data)

Data base laporan dan karya tulis ilmiah

Akuntabilitas (mempertanggung jawabkan data).

Sedikitnya data-data mengenai karya ilmiah kebumian di Lampung Barat.

Aktif mencari informasi, baik dari peneliti senior atau browsing.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 12: Rancangan aktualisasi prajab 2015

8. Membuat Peta Demo site longsoran di wilayah lampung barat

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Menyiapkan data koordinat dan peta dasar.

b. Menyusun overlay dengan peta dasar.

c. Peta demosite.

Komitmen mutu (penyampaian informasi efketif dan efisien). Nasionalisme (Masyarakat tanggap bencana)

Peta Digital Demo site Longsoran

Komitmen mutu (penyampaian informasi efketif dan efisien). Nasionalisme (membantu UPT tanggap bencana)

Ketersediaan peta dasar.

Diskusi dan bimbingan dengan peneliti UPT dan Puslit.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 13: Rancangan aktualisasi prajab 2015

9. Mencari literatur elektronika untuk pembuatan alat penelitian kebumian

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Mencari informasi dan referensi komponen alat geofisika.

b. Merangkum materi-materi yang didapat

Komitmen Mutu (informasi yang efektif dan efisien)

Rangkuman literatur elektronika untuk pembuatan alat penelitian kebumian

Komitmen Mutu (informasi yang efektif dan efisien)

Terbatasnya literature dan referensi yang ada.

Mencari informasi baik secara browsing atau kontak dengan perekayasa di puslit.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 14: Rancangan aktualisasi prajab 2015

10. Membuat rancangan prototype alat geofisika

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. Membaca teori dan klasifikasi alat.

b. Membuat rancangan alat geofisika.

Komitmen mutu (inovasi alat yang efisien dan efektif)Anti korupsi, (merancang harga perlengkapan)

Rancangan prototype alat geofisika

Komitmen mutu (inovasi alat penelitian yang efisien dan efektif)Anti korupsi, (merancang harga perlengkapan)

Ketersediaan komponen prototype

Mencari informasi mengenai ketersediaan serta kemudahan mendapatkan komponen tersebut dan browsing.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 15: Rancangan aktualisasi prajab 2015

11. Membuat data base dan mengelompokan alat-alat penelitian kebumian

TahapanKegiatan

Proses Kegiatan Aktualisasi & Keterkaitan dengan NDS

Output /Hasil Kegiatan

Kontribusi Output/Hasil

Kegiatan terhadap Penguatan

NDSOrganisasi

Hambatan yang Mungkin akan Dialami dalam

Mengaktualisasikan NDS

Solusi Menghadapi Hambatan

a. inventarisasi alat.

b. diskusi dengan pengelola BMN.

c. pengelompokan posisi alat.

Komitmen Mutu (inovasi pengelolaan alat pnelitian)

Database alat-alat kebumian

Komitmen Mutu (inovasi pengelolaan alat pnelitian UPT)

Penempatan ruangan untuk alat-alat kebumian.

Berdiskusi dengan bagian tata usaha.

RANCANGAN AKTUALISASINILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III LIPI

Page 16: Rancangan aktualisasi prajab 2015

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia“Menjadi lembaga ilmu pengetahuan berkelas dunia yang mendorong

terwujudnya kehidupan bangsa yang adil, cerdas, kreatif, integratif dan dinamis yang didukung oleh ilmu pengetahuan dan teknologi yang

humanis.

UPT LOKA UJI TEKNIK PENAMBANGAN DAN MITIGASI BENCANA, LIWA, LAMPUNG BARAT

Terima kasih