Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

21
PROSES EKSTRAKSI SKALA INDUSTRI KELOMPOK 5 : NISYA OGIANA 0811013092 WINDA YANI 0811013118 MAHYUDIN 0811013123 SISKA LENGGO PUTRI 0811013124 MARDIYAH SYUKRI 0811013148 INDAH RELANI 0811013153 DOLLY MARTA 0811013154 REVY YUDA 0811013157 HEVI MILDA LESTARI 0811013158

description

FARMAKOGNOSI

Transcript of Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Page 1: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

PROSES EKSTRAKSI SKALA INDUSTRI

KELOMPOK 5 :

NISYA OGIANA 0811013092

WINDA YANI 0811013118

MAHYUDIN 0811013123

SISKA LENGGO PUTRI 0811013124

MARDIYAH SYUKRI 0811013148

INDAH RELANI 0811013153

DOLLY MARTA 0811013154

REVY YUDA 0811013157

HEVI MILDA LESTARI 0811013158

Page 2: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

PENDAHULUAN

• Simplisia dapat digunakan secara langsung atau diolah menjadi suatu bentuk sediaan herbal.

• Untuk memudahkan dalam proses produksi sediaan herbal dilakukan suatu proses ekstraksi.

• Ekstraksi merupakan proses pemisahan bahan dari campurannya dengan menggunakan pelarut, berdasarkan perbedaan kelarutannya terhadap dua cairan tidak saling larut yang berbeda, biasanya air dan yang lainnya pelarut organik.

• Dengan melalui ekstraksi, zat-zat aktif yang ada dalam simplisia akan terlepas.

Page 3: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

• Ada ribuan herbal yang dapat diolah untuk diperoleh ekstraknya dalam bentuk ekstrak cair, kental, dan kering (serbuk)

• Jadi peralatan diindustri yang diperlukan untuk proses ekstraksi dapat dipilih dari sejumlah alat yang cukup sederhana dari bets yang dibakukan

Page 4: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Untuk memproses simplisia herbal dibutuhkan kondisi dan alat manufaktur sebagai berikut :

• Lingkungan yang bersih dan tidak terkontaminasi

• Proses bahan yang peka terhadap panas• Proses bahan mudah teroksidasi• Proses bahan mudah lengket/higroskopis• Proses menggunakan bahan pelarut mudah

menguap

Page 5: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Proses dan peralatan

• Bahan (simplisia) yang akan diolah dapat berbentuk daun, batang, kayu, akar, bunga, biji, butiran, dan kulit.Dengan berpedoman pada sifat-sifat fisik, termasuk bentuk dan ukuran, dilakukan seleksi pada salah satu alat berikut:

1. Jaw crusher : untuk penurunan ukuran partikel sampai 5-10 mm

2. Hammer mill : untuk pengecilan ukuran akhir sampai 100-200 mesh

Page 6: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Selanjutnya, peralatan berikut dapat melengkapi sistem

1. Belt conveyertdigunakan untuk menjamin suplai secara kontinu pada alat penurun partikel

2. Alat pengumpul debuberfungsi menjaga ruangan bebas debu didaerah manufaktur dan memperoleh hasil lebih baik karena meminimalkan kehilangan bahan baku

3. Troll/kendaraan pengangkut barang/ truk forklifdigunakan untuk penanganan bahan baku sebelum dan sesudah pengecilan ukuran

4. Ekstraksiperalatan ekstraksi akan menyebabkan terjadinya kontak efisien antara herbal dan pelarut. Peralatan yang paling sederhana berupa alat pendidihan herbal dengan pelarut selama waktu tertentu untuk mendapatkan hasil penyarian. Pengambangan alat ekstraksi-baru didesain sedemikian rupa berupa saringan dibagian bawah alat pengekstraksi, dan pelarut disirkulasikan melalui simplisia menggunakan pompa sirkulasi eksternal.

Page 7: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Cont…..5. Pengeringan

pilihan alat penyaring adalah sebagai berikut:- Nutch filter : merupakan tipe penyaringan sederhana dan tidak mahal. Hanya digunakan untuk aplikasi volume kecil- Penyaring-tekan sistem uap : penyaringan dilakukan secara kontinu, kapasitas tidak terbatas, ampas padat dipisahkan dan disimpan diantara 2 plat penekan

6. Penguapan/destilasi 7. Perolehan kembali pelarut

nilai ekonomi proses ekstraksi simplisia dengan pelarut mudah menguap sangat bergantung pada persyaratan pelarut yang dapat diperoleh kembali (persentase dalam satuan berat atau volume)

Page 8: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Cont……

8. Pengeringan ekstrakekstark hasil penguapan/ destilasi dipindahkan pada alat pengering yang sesuai. Ada beberapa alternatif pilihan:a. pengeringan baki ( tray dryer) : merupakan pengering yang paling sederhana dan murahb. pengeringan vakum ( vacuum dryer ) : merupakan pengering tipe betsc. pengeringan semprot (spray dryer) : peralatan ini paling sesuai untuk pengeringan ekstraksi yang secara esensial akan menghasilkan produk mengalir bebas dan nonhigroskopis

Page 9: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Perlengkapan utilitas

• Pembangunan industri untuk memproses bahan alam (simplisia) memerlukan bermacam-macam utilitas, seperti:

1. Unit penghasil air demineralisasi : menggunakan resin penukar kation dan anion

2. Ketel didih- ketel dengan bahan bakar batu bara- ketel dengan bahan bakar minyak

Page 10: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

3. Menara pendingin4. Kondensor unit pendingin

- penyenprotan sumber air reservoir- menara pendingin alamiah- menara pendingin dengan sistem sentrufugal

5. Unit pendingin6. Udara bertekanan tinggi

Page 11: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Proses Ekstraksi Skala Industri

• Penghalusan / penggilingan simplisia• Ekstraksi tanaman obat• Pemurnian ekstrak• Pemekatan ekstrak• Pengeringan ekstrak• Standardisasi ekstrak• Pengemasan

Page 12: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Standardisasi Ekstrak

• Ekstrak yang dihasilkan dalam skala industri harus merupakan ekstrak yang sudah terstandar sesuai dengan ketentuan yang berlaku (mengacu pada MMI atau Farmakope).

Page 13: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Komponen standardisasi ekstrak meliputi:

• Pengujian makro dan mikroskopik untuk identitas• Pemeriksaan pengotor / zat asing organik dan anorganik• Penentuan susut pengeringan dan kandungan air• Penentuan kadar abu• Penentuan kadar serat• Penentian kadar komponen terekstraksi (kadar sari)• Penentuan kadar bahan aktif / senyawa penanda• Penentuan cemaran mikroba dan tidak adanya bakteri

patogen• Pemeriksaan residu pestisida.

Page 14: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

• Alat ekstraksi skala Laboratorium1. Corong pisah, untuk ekstraksi cair-cair2. Soklet, untuk ekstraksi padat-cair

• Alat ekstraksi skala industri- Ekstraksi cair-cair

1. Ekstraksi semprot2. Menara piring pervorasi3. Menara aduk

- Ekstraksi padat-cair1. Ekstraktor hamparan padat stationer

Page 15: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

Contoh : Proses ekstraksi Oleoresin

1. Bahan baku bersih yang telah disortasi diperkecil ukurannya dengan cara menggiling menggunakan mesin grinder.

Alat Grinder

Page 16: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

2. Serbuk bahan baku diekstraksi dengan pelarut organik (etanol, metilen chloride, aceton, hexan, dll). Pemilihan solven organik ini disesuaikan dengan jenis rempah yang diekstraksi agar mendapat hasil yang optimum dan spesifikasi produk oleoresin sesuai standar yang telah ditentukan. Selain pemilihan pelarut, pemilihan metode ekstraksi juga berpengaruh terhadap produk.

Page 17: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

3. Metode ekstraksi skala industri bisa dengan ekstrak maserasi satu tahap dan multi tahap atau menggunakan metode perkolasi dengan alat perkolator untuk mendapatkan proses penyarian yang sempurna.

Alat Perkolator

Page 18: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

4. Selanjutnya dilakukan filtrasi untuk memisahkan residu dan filtrat menggunakan alat filtrasi. Untuk mempercepat proses filtrasi, gunakan alat filtrasi sistem vakum. Penggunaan filter penyaring bisa dipasang berapa mikron yang akan dipakai, menyesuaikan bahan baku yang diekstraksi.

Alat Filtrasi Vacuum

Page 19: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

5. Kemudian filtrat yang diperoleh selanjutnya dievaporasi atau diuapkan dengan evaporator recycling solvent agar diperoleh oleoresin murni.Penggunaan alat evaporator recycling solvent ini dimaksudkan agar pelarut tertampung dalam container dan bisa digunakan lagi untuk ekstraksi sehingga mendapat efisien cost produksi.

Evaporator Recycling Solvent

Page 20: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)

6. Hasil oleoresin murni selanjutnya diuji kualitas dengan parameter yang telah ditentukan tergantung bahan uji yang diekstraksi.Contoh : oleoresin capsicum ditest dengan parameter tingkat kepedasan, kekentalan, sisa pelarut dan microbiological testing seperti total plate count, total yeast and mould dan E.coli salmonella.

Page 21: Proses Ekstraksi Skala Industri (Refisi)