presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan...

12

Transcript of presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan...

Page 1: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme
Page 2: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme
Page 3: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme
Page 4: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

KARAKTERISTIK TIPE POLEN PAKAN

LEBAH TRIGONA LAEVICEPS DI BALI

Ni Luh Watiniasih

Eniek Kriswiyanti

Ni Made Suartini

Senastek III: 15-16 Desember 2016, Patra Jasa Resort and Villas, Bali

Page 5: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Latar Belakang

• Produk lebah dari stingless bee mulai dikenal_madu, propolis, polen

dan royal jeli

• Polen mengandung sekitar 200 elemen penting, seperti protein,

asam amino, karbohidrat, lemak dan asam lemak, fenolics, enzym

dan ko-enzym, vitamin dan elemen dasar lainnya. (Campos et al.,

2008).

• Asam amino esensial al: methionine, lysine,threonine,

histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan

• Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh

organisme selain lebah

• Polen juga mengandung asam nukleat seperti asam ribonukleat,

selain fruktose dan glukosa

Page 6: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Tujuan Penelitian

• Mengetahui struktur dan tipe polen yang dikoleksi oleh

lebah trigona (kele-kele) yang ada di Bali

Page 7: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Metodologi Penelitian

• Sampel koloni dikoleksi dari Karangasem, Gianyar,

Tabanan dan Badung

panen sortir

Pembuatan preparat polen Analisa dan pengukuran

Page 8: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Metodologi Penelitian

• Sampel koloni dikoleksi dari Karangasem, Gianyar,

Tabanan dan Badung

Page 9: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Hasil dan Pembahasan

Page 10: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Hasil dan Pembahasan

• Rata-rata ukuran polen terbesar adalah 36.31 µm dan

terkecil berukuran 16.41 µm

• Lebah trigona lebih banyak mengkoleksi polen dengan

ukuran yang kecil dibandingkan dengan polen dengan

ukuran yang besar.

• Lebah trigona juga lebih banyak mengkoleksi polen dari

tumbuhan berbunga dinding polen yang halus (modern),

tidak berberigi dibandingkan dengan polen yang

memiliki dinding yang bergerigi (ancient).

Page 11: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Acknowledgement

Penelitian ini terlaksana karena bantuan dana dari Ristek

Dikti, skim Desentrallisasi_Hibah Bersaing Tahun 2016

Page 12: presentasi suwiti SENASTEK 2016.ppt · histidine,leucine,isoleucine,valine,phenylalanine, dan tryptophan • Protein dan asam amino esensial ini tidak dapat disintesis oleh organisme

Terimakasih