PRESENTASI KELOMPOK2

download PRESENTASI KELOMPOK2

of 12

Transcript of PRESENTASI KELOMPOK2

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    1/12

    ASSALAMUALAIKUM WRASSALAMUALAIKUM WR

    WBWB

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    2/12

    KULOMETRIKULOMETRIKIMIA ANALITIK

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    3/12

    KELOMPOK 2KELOMPOK 2

    ARCIANTOHERYATNA

    MEILIANTIM. YUNAN HASBI

    ROMMY IMAN SULAIMAN

    SIGIT AJISANJAYA

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    4/12

    PENGERTIAN KULOMETRIPENGERTIAN KULOMETRI

    Kulometri

    metode analisis berdasarkan pengukuran

    kuantitas elektrik yang diperlukan untuk

    membentuk analit secara kuantitatif

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    5/12

    Perhiutungan KulometriPerhiutungan Kulometri

    Coulomb=amperedetik

    Gram zat=jumlah coulombBM

    n F

    n=bilangan elektron yang

    dipindahkan(ekivalen/mol)F=Bilangan Faraday=96500

    (coulomb/ekivalen)

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    6/12

    Keuntungan titrasi KulometriKeuntungan titrasi Kulometri

    Tidak memerlukan larutan standar

    Senyawa atau unsur yang kurang atau

    tidak stabil dapat digunakanWaktu analisis yang cepat

    Dapat digunakan secara otomatis

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    7/12

    InstrumentasiInstrumentasi

    Sel elektrolisis

    Elektroda generator dan elektroda

    indikatorBatang pengaduk

    Voltmeter

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    8/12

    InstrumentasiInstrumentasi

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    9/12

    Sel KulometriSel Kulometri

    Elektroda kerja tempat dihasilkannyatitran secara listsrik dan elektrodapembantu

    Elektroda kerja bahan platinum,emas, perak, dan merkurium

    Elektroda pembantu bahan platinum

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    10/12

    Titran yang ditimbulkanTitran yang ditimbulkan

    TITRAN ZAT YANG DITITRASIAsam dan basaH+

    OH-

    Oksidan

    Br2Ce(IV)Mn(III)Ag(II)Fe(CN)6

    4-

    Reduktan

    Ti(III)Fe(II)

    Presipitan

    Ce(III)Ag(I)

    BasaAsam

    As(III), U(IV), olevin, fenol, amin aromatikFe(II), I-, Ti(III),hidrokwinon, metol (p-metilam inofenol sulfat)H2O2, Fe(II)

    Ce(III), As(III)Ti(I)

    MnO4-, Ce(IV), VO3

    -, Cr(VI)

    Fe(III), U(VI)

    Cl-, Br-, I-, merkaptanF-

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    11/12

    SoalSoal

    Konsentrasi larutan asam klorida ditentukan dengan titrasikulometri menggunakan katoda platina dan anodaperak.dit:

    a. Apakah yang dihasilkan pada kedua elektroda? b. Bila 10,00 ml asam dielektrolisa dan berat 0,1587 g

    perak didepositkan dalam kulometer perak, berapamolaritas asam?

    c. Bila titrasi dilakukan pada arus tetap, berapakah arusagar reaksi berlangsung sempurna dalam 10 menit?

  • 8/14/2019 PRESENTASI KELOMPOK2

    12/12

    JawabanJawaban

    a. H2 dan AgCl

    katoda: 2H+ + 2e = H2 anoda: Ag + Cl- = AgCl + e

    b. Mmol Ag = 158,7 mg = 1,471c.

    107,9 mg/mmol molaritas HCl = 1,4708 mmol = 0,1471 10,01 ml

    c. 1,471 meq96,5 coul/meq = 0,24 A (1060) sec