presentasi biologi

17

Transcript of presentasi biologi

Page 6: presentasi biologi

[email protected] 6

1. Pengamatan Intensitas Cahaya Terhadap Tanaman Terong

NAMA KELOMPOK :

Nurcholish MajidYana Suryana

Aditya Baskara

Page 7: presentasi biologi

[email protected] 7

Terong (Solanum melongena) merupakan tanaman setahun berjenis perdu yang dapat tumbuh hingga mencapai tinggi 60-90 cm. Daun tanaman ini lebar dan berbentuk telinga. Bunganya berwarna ungu dan merupakan bunga yang sempurna, biasanya terpisah dan terbentuk dalam tandan bunga.

Page 8: presentasi biologi

[email protected] 8

2. Adakah pengaruh Intensitas Cahaya terhadap pertumbuhan Terong?

3. Ada Pengaruh Intensita Cahaya terhadap pertumbuhan Terong

Page 9: presentasi biologi

[email protected] 9

4. Kajian Pustaka :Cahaya atau Sinar Matahari sangat di perlukan tumbuhan hijau kelangsungan hidupnya sebab,sinar matahari merupakan sumber energi yang digunakan untuk proses berlangsungnya Fotosintesis.Didalam daun-daun tumbuhan hijau dari proses Fotosintesis akan dihasilkan zat makanan yang sangat berpengaruh terhadap pebelahan sel pada pertumbuhan tanaman. 

Nugroho, L. Hartanto, Purnomo, Issirep Sumardi 2005.struktur dan Perkembangan tumbuhan. Jakarta : Penebar Suadaya.

3

3

7

7

Page 10: presentasi biologi

[email protected] 10

5. Variabel :

A. Variabel Bebas : Cahaya (Gelap, Remang - remang, Terang)

B. Variabel Terikat : Pertumbuhan Tanaman

C. Variabel Control : Air, Cahaya, dan Tanah

6. Parameter : Pengukuran tinggi batang, diukur menggunakan penggaris

ukuran Cm.

Page 11: presentasi biologi

[email protected] 11

7. ALAT DAN BAHAN :

A. Gelas Plastik (6 buah) E. . Biji Terong (20 butir)B . Cahaya (Gelap, Remang-remang,Terang) F. TanahC. Air (100ml/hari) G. Penggaris (Satuan Cm)D. Pupuk Kandang (10 gr) H. Tempat

Tampil Hilang

Page 12: presentasi biologi

[email protected] 12

8. Cara Kerja :

Siapkan Benih Terong (Biji ),kemudian di Semai selama 1 hari sampai berkecambah, Sediakan Gelas Plastik 9 buah lalu di isi tanah ½ dari gelas tersebut,lalu letakan beberapa benih tersebut ke dalam gelas kemudian beri pupuk kandang lalu letakan gelas tersebut pada hal yang ingin di teliti (Terang,Remang – remang,Gelap)

Page 13: presentasi biologi

[email protected] 13

9. Data Pengamatan

Hari Ke

Sinar Matahari Remang-remang Gelap

SM1 SM2 RM1 RM2 G1 G2

1 1.3 Cm 1.2 Cm 1.2 Cm 1.3Cm 1.2 Cm 1.3 Cm

2 1.6 Cm 1.5 Cm 1.4 Cm 1.5 Cm 1.3 Cm 1.4 Cm

3 2 Cm 2 Cm 1.7 Cm 1.9 Cm 1.5 Cm 1.5 Cm

4 2.3 Cm 2.2 Cm 2.8 Cm 2 Cm 1.6 Cm 1.5 Cm

5 2.5 Cm 2.5 Cm 2.8 Cm 2.1 Cm Mati Mati

6 2.8 Cm 2.7 Cm 2 Cm 2.3 Cm Mati Mati

7 2.9 Cm 2.8 Cm 2.2 Cm 2.5 Cm Mati Mati

Page 14: presentasi biologi

[email protected] 14

10. Pengolahan DataTERANG

Hari 1 Hari2 Hari 3 Hari 4 Hari 5 Hari 6 Hari 70

0.5

1

1.5

2

2.5

3

Sinar Matahari SM1Sinar Matahari SM2

Page 15: presentasi biologi

[email protected] 15

REMANG - REMANG

Hari 1 Hari2 Hari 3Hari 4Hari 5Hari 6Hari 70

0.5

1

1.5

2

2.5

Remang - remang RM1Remang - remang RM2

Page 16: presentasi biologi

[email protected] 16

GELAP

Hari 1 Hari2 Hari 3 Hari 4 Hari 5 Hari 6 Hari 70

0.2

0.4

0.6

0.8

1

1.2

1.4

1.6

Gelap G1Gelap G2

Page 17: presentasi biologi

[email protected] 17

The EndThe EndThe End

11. Kesimpulan :Jadi Kesimpulan dari data di atas bahwa Tanaman Terong sangat memerlukan cahaya matahari untuk melakukan perkembangan sebagai kelangsungan hidup. 

Terima Kasih