ppt resume teori akun.pptx

11
KELEMAHAN YANG SIGNIFIKAN PADA SISTEM BERBASIS HARGA KELUAR SAAT INI Pertama, sistem berbasis harga keluar saat ini hanya relevan untuk aktiva-aktiva yang diharapkan untuk dijual pada satu harga pasar yang ditentukan. Kedua, sistem berbasis harga keluar saat ini tidak relevan bagi aktiva-aktiva yang diperkirakan akan digunakan oleh perusahaan. Ketiga, penilaian dari beberapa aktiva dari kewajiban tertentu pada harga keluar saat ini belum dapat dipecahkan secara manual. Keempat, ditinggalkan prinsip realisasi pada titik penjualan dan konsekuensi asumsi dari likuidasi sumber daya-sumber daya perusahaan memiliki kontradiksi dengan asumsi yang ada tentang kelangsungan usaha perusahaan. Terakhir, sistem berbasis harga keluar saat ini tidak mamperhitungkan perubahan-perubahan yang terjadi pada tingkat harga umum.

Transcript of ppt resume teori akun.pptx

Page 1: ppt resume teori akun.pptx

KELEMAHAN YANG SIGNIFIKAN PADA SISTEM BERBASIS HARGA KELUAR SAAT INI Pertama, sistem berbasis harga keluar saat ini hanya

relevan untuk aktiva-aktiva yang diharapkan untuk dijual pada satu harga pasar yang ditentukan.

Kedua, sistem berbasis harga keluar saat ini tidak relevan bagi aktiva-aktiva yang diperkirakan akan digunakan oleh perusahaan.

Ketiga, penilaian dari beberapa aktiva dari kewajiban tertentu pada harga keluar saat ini belum dapat dipecahkan secara manual.

Keempat, ditinggalkan prinsip realisasi pada titik penjualan dan konsekuensi asumsi dari likuidasi sumber daya-sumber daya perusahaan memiliki kontradiksi dengan asumsi yang ada tentang kelangsungan usaha perusahaan.

Terakhir, sistem berbasis harga keluar saat ini tidak mamperhitungkan perubahan-perubahan yang terjadi pada tingkat harga umum.

Page 2: ppt resume teori akun.pptx

INTERPRETASI-INTERPRETASI LAIN ATAS NILAI SAAT INI

1. Aktiva penting vs aktiva tidak penting

2. Nilai bagi perusahaan 3. Usulan biaya penggantian dari SEC4. Kominasi nilai5. Konsep nilai usaha

Page 3: ppt resume teori akun.pptx

AKTIVA PENTING VS AKTIVA TIDAK PENTING

Aktiva penting ditentukan berdasarkan atas “peran” yang diharapkan dari aktiva tertentu terhadap operasi entitas di masa depan yang dapat diramalkan yang dilihat secara umum, akan meneruskan panggunaan atau menghentikan penggunaan. Aktiva tidak penting dinilai pada harga keluar saat ini. Aktiva yang penting dinilai pada harga masuk saat ini.Pembeda antara aktiva penting dan aktiva tidak penting menggambarkan suatu modifikasi pada sistem berbasis harga masuk saat ini untuk mencerminkan realita-realita ekonomi. Dengan kata lain harga keluar adalah suatu alternatif yang diharapkan bagi aktiva yang tidak memiliki kegunaan dimasa depan.

Page 4: ppt resume teori akun.pptx

NILAI BAGI PERUSAHAAN

Nilai bagi suatu perusahaan sebagai suatu dasar penilaian. Akuntansi yang berdasar pada nilai bagi perusahaan juga dinyatakan sebagai akuntansi baiaya saat ini. Menurut pendekatan ini, aktiva dinilai pada jumlah yang menggambarkan biaya kesempatan bagi perusahaan, yaitu kerugian maksimum yang mungkin terjadi jika perusahaan kehilangan aktiva-aktiva tersebut.Jika biaya panggantiannya lebih besar daripada nilai bersih yang dapat direalisasikan, nilai bagi perusahaan akan menjadi:1. Nilai arus kas diskonto jika nilai tersebut lebih besar

dari nilai bersih yang dapat direalisasikan, jika lebih disukai untuk menggunakan aktiva daripada menjualnya.

2. Nilai bersih yang didapat direalisasikan jika nilai tersebut lebih besar daripada arus kas diskonto, jika lebih disukai untuk menjual aktiva daripada menggunakannya.

Page 5: ppt resume teori akun.pptx

USULAN BIAYA PENGGANTIAN DARI SEC

SEC menyebut biaya penggantian sebagai metode pengungkapan yang wajib bagi perusahaan-perusahaan besar. Biaya penggantian didefinisikan sebagai jumlah terkecil yang harus dibayarkan dalam operasi bisnis normal untuk memperoleh satu peralatan baru yang beroperasi pada kapasitas produktif. , SEC menyabut biaya penggantian sebagai metode pengungkapan yang wajib bagi perusahaan-perusahaan besar. Biaya penggantian didefinisikan sebagai jumlah terkecil yang harus dibayarkan dalam operasi bisnis normal untuk memperoleh satu peralatan baru yang beroperasi pada kapasitas produktif.

Page 6: ppt resume teori akun.pptx

KOMBINASI NILAI

Pendekatan kombinasi nilai mencoba untuk menghindari beberapa kelemahan yang dimiliki oleh harga keluar saat ini, harga masuk saat ini, dan metode-metode kapatalisasi lainnya.Biaya kesempatan dari tindakan adalah nilai dari keuntungan yang diperoleh terdahulu sebagai akibat dari pemilihan tindakan yang di usulkan dan bukannya pilihan terbaik.

Page 7: ppt resume teori akun.pptx

Biaya kesempatan dari aktiva dinyatakan oleh satu dari aturan-aturan keputusan berikut ini:1. Jika C > R > S*, gunakan aktiva sampai dibutuhkan untuk

melakukan penggantian.2. Jika C > S > R, gunakan aktiva sampai dibutuhkan untuk

melakukan penggantian.3. Jika R > C > S, gunakan aktiva tetapi jangan dilakukan

penggantian.4. Jika S > C > R, jual aktiva dan ganti untuk dijual kembali

daripada untuk dipergunakan.5. Jika S > R > C*, jual aktiva dan ganti untuk dijual kembali

daripada untuk dipergunakan.6. Jika R* > S > C, jual aktiva dan jangan digantiDimana:C = nilai kapitalisasi dari aktivaR = biaya penggantian dari aktiva ( harga masuk saat ini )S = nilai bersih yang dapat direaliasikan (harga keluar saat ini)* = biaya kesempatan- = nilai nonrelevan dalam perbandingan

Page 8: ppt resume teori akun.pptx

Dari aturan-aturan diatas, kita dapat menyatakan dasar-dasar penilaian berikut ini:1. Gunakan biaya penggantian dari aktiva untuk

seluruh situasi dimana aktiva perlu diganti, seperti yang terjadi pada (1), (2), (4), (5).

2. Gunakan nilai bersih yang dapat direaliasikan dari aktiva untuk seluruh situasi dimana aktiva seharusnya dipergunakan tetapi tidak diganti, seperti yang terjadi pada (3), dan seharusnya dijual dan tidak diganti, seperti pada (6).

Page 9: ppt resume teori akun.pptx

KONSEP LABA USAHA

Untuk menjelaskan komponen-komponen dari laba usaha atau uang, kita akan menyoroti hal-hal apa yang membedakannya dengan laba akuntansi.Definisi laba akuntansi sebagai perbedaan antara realiasi penghasilan yang muncul akibat transaksi-transaksi yang terjadi selama periode dan biaya historis yang berkaitan. Realisasi keuntungan dan kerugian kepemilikan dibagi dalam kedua unsur:1. Realisasi dan akrual keuntungan dan kerugian

kepemilikan yang terjadi selama periode.2. Realisasi keuntungan dan kerugian kepemilikan

yang terjadi selama periode namun dibuat akrualnya selama periode sebelumnya.

Page 10: ppt resume teori akun.pptx

Lebih spesifik lagi, laba akuntansi dapat dinyatakan dengan:

=x + y + zDimana:x = laba operasi saat iniy = realisasi dan akrual keuntungan kepemilikan untuk periode yang bersangkutan z = realisasi keuntungan kepemilikan untuk periode yang bersangkutan dan dibuat akrualnya selama periode-periode sebelumnya

Page 11: ppt resume teori akun.pptx

Lebih spesifik lagi laba usaha terdiri atas:1. Laba operasional saat ini, yaitu x yang telah

dinyatakan diatas2. Realisasi dan akrual keuntungan kepemilikan

untuk periode y.3. Keuntungan dan kerugian kepemilikan yang

belum terealisai dan dibuat akrual selama periode yang bersangkutan.

Laba usaha dapat dinyatakan dengan: – z + w

Dengan kata lain, laba usaha sama dengan laba akuntansi setelah dikurangi realisasi keuntungan kepemilikan untuk periode yang bersangkutan dan dibuat akrual selama periode sebelumnya ditambah keuntungan dan kerugian kepemilikan yang belum terealisasi.