Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

10

Click here to load reader

Transcript of Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Page 1: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

INOVASI KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN

Page 2: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Nama Kelompok

Adnan HidayatAlfa Indrya R

De Irhas Nur FizriRani BarkiahPoppy LiantiSiti Nuriawati

Page 3: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Pengertian inovasi

Inovasi dapat diartikan sebagai sesuatu yang

baru dalam situasi sosial tertentu yang digunakan

untuk menjawab atau memecahkan suatu

permasalahan.

Page 4: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Masalah pendidikan sebagai sumber

inovasi

1. Masalah relevansi pendidikan

2. Masalah kualitas pendidikan

3. Masalah efektivitas dan efisiensi.

4. Masalah daya tampung yang terbatas.

Page 5: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Difusi dan keputusan inovasi

Difusi adalah proses komunikasi atau saling tukar informasi tentang suatu bentuk inovasi antara warga masarakat sasaran sebagai penerima inovasi dengan menggunakan saluran tertentu dan dalam waktu tertentu pula.

Page 6: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Ada dua bentuk sistem difusi, yaitu :

• difusi sentralisasi • difusi desentralisasi

Page 7: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Ciri-ciri inovasi1). Esendi inovasi itu sendiri2). Saluran komunikasi3). Waktu dan proses penerimaan4). Sistem sosial

Page 8: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Beberapa pembaruan (inovasi) yang telah

dilakukan dikemukakan di bawah ini

1. Pemberlakuan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP)

2. Penyelenggaraan sekolah lanjutan pertama terbuka (SLTPT)

3. Pengajaran melalui modul

Page 9: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Hambatan-hambatan inovasi

1. Estimasi yang tidak tepat2. Konflik dan motivasi3. Inovasi tidak berkembang.4. Masalam finasial5. Penolakan dari kelompok penentu6. Kurang adanya hubungan sosial

Page 10: Pp inovasi kurikulum dan pembelajaran

Thank You