PLTPB

download PLTPB

of 15

description

Geoscience

Transcript of PLTPB

PowerPoint Presentation

PLTPB(Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi)Abdul Aziz MurtadloM0211002Adi MaulanaM0211003Ahmad SyakirM0211007Arief Adhi NugrohoM0211010Muhammad Nur IkhwanM0211056Rio AndriantoM0211067Apa itu panas bumi (Geothermal)?Panas bumi adalah salah satu sumber energi alami bumi yang terdapat di dalam perut bumi. Berasal dari interaksi panas batuan dan air yang mengalir disekitarnya. Panas yang terkandung di aliran air tersebut mengandung energi yang dapat dimanfaatkan.Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi adalah Pembangkit Listrik (Power generator) yang menggunakan Panas bumi (Geothermal) sebagai energi penggeraknya.Skema Terjadinya Sumber Air Panas dan Sumber Uap

Macam-macam PLTPBDry steam plantSistem konversi fluida uap kering merupakan sistem konversi yang paling sederhana. Uap kering langsung dialirkan menuju turbin kemudian setelah dimanfaatkan, uap dapat dibuang ke atmosfir (turbin atmospheric exhaust turbine atau dialirkan kekondensorSingle- Flash steam plantsMerupakan sebuah PLTPB yang memafaatkan uap panas yang dihasilkan oleh panas bumi dengan sumber uap yang masih bercampur dengan uap air. Skema diagram dry steam plant

Skema diagram single-flash steam plantSiklus Pembangkit Listrik Tenaga Panas BumiAir panas yang berasal dari sumur akan disalurkan ke separator, oleh separator air dengan uap dipisahkan, kemudian uap akan digunakan untuk menggerakkan turbinAirUapSeparatorTurbinDipanaskanUap keringAir hasil pemisahanPrinsip Kerja PLTPBEfisiensi energiEfisiensi energi plant atau sistem dapat dihitung dengan menggunakan hukum kedua termodinamika. Perhitungan efisiensi Single-Flash Steam Power ini dilakukan dengan melakukan pengolahan data yang diambil dari PT. Geo Dipa Energi Unit Diengmdem = 34,54 kg/s

T2 = 172,49 0C h2 = 2771,0655 kJ/kgs2 = 6,6462 kJ/kg.K T3 = 172,49 0Ch3 = 730,1685 kJ/kg s3 = 2,0662 kJ/kg.KT4 = 171,3 0C h4 = 2769.935 kJ/kg s4 = 6.6558 kJ/kg.KT6 = 33,6 0C h6 = 140.832 kJ/kgs6 = 0.4863 kJ/kg.KT7= 22,04 0Ch7 = 2542.42 kJ/kgs7 = 8.6142 kJ/kg.KEfisiensi energiEfisiensi energiEfisiensi energiEfisiensi energiAnalisis ekonomiUntuk pemanfaatan panas bumi dibutuhkan sekitar 5-7 sen dolar per kWh. Sementara, batu bara 3-4 sen dolar per kWh dan pemanfaatan energi hidro sekitar 2-3 sen dolar per kWh [8]. Meski demikian keuntungan memanfaatkan energi panas bumi, jauh lebih murah jika dibandingkan menggunakan minyak bumi atau diesel yang biayanya mencapai 20 sen per kWh. Untuk PLTPB dengan biaya operasional 7 sen dollar, dimana Sen, dalam pengertian keuangan, merupakan ukuran moneter yang setara dengan 1/100 dari satuan moneter dasar. Maka 7 sen setara dengan Rp 799,05. Jumlah biaya total yang harus dikeluarkan sebuah PLTPB dalam menghasilkan 10 MWh (10.000kWh) adalah sebesar :(Rp 799,05)x(10.000 kWh) =Rp 7.905.000,-

Analisis ekonomi

Keunggulan GeothermalKeunggulan energi panas bumi dibandingkan sumber energi terbarukan yang lain, diantaranya:Hemat ruang dan pengaruh dampak visual yang minimal.Mampu berproduksi secara terus menerus selama 24 jam, sehingga tidak membutuhkan tempat penyimpanan energi (energy storage).Tingkat ketersediaan (availability) yang sangat tinggi yaitu diatas 95%.

Terima Kasih