PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP...

14
i PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A” TAHUN AJARAN 2016-2017 DI TK SINAR NYATA SALATIGA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Disusun oleh: Ernita Dewi 272012024 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2017

Transcript of PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP...

Page 1: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

i

PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP

KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5

ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

TAHUN AJARAN 2016-2017

DI TK SINAR NYATA SALATIGA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam

Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu

Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Disusun oleh:

Ernita Dewi

272012024

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA

DINI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2017

Page 2: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

Page 3: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

iii

HALAMAN PENGESAHAN

Page 4: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

iv

PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT

Page 5: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

v

PERNYATAAN PERSETUJUAN

Page 6: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

vi

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS

Page 7: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

vii

HALAMAN PERSEMBAHAN DAN MOTTO

PERSEMBAHAN

Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, anugerahnya kepada

hambanya ini.

Bapak Hermansyah,Ibu Surini,Kakak Syaiful Azhari dan Adek

Ridho yang telah memberikan kasih sayang dan motivasi yang

luar biasa

Teman seperjuanganku PG PAUD angkatan 2012

MOTTO :

Ilmu pelangi.Tidak mudah bagi pelangi menampakkan keindahannya, ia harus melewati hujan dan panas ketika pelangi menampakkan warna-warnanya banyak orang yang menyukai akan keindahnya.

Bangunlah watak ikhlas kepada pribadi atau individu maupun kepada semua orang

Page 8: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

viii

KATA PENGANTAR

Syukur alhamdulillah penulis panjatkan kepada kehadirat Allah SWT yang

telah melimpahkan rahmat, anugerah dan hidayahNya, sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Penulis menyadari bahwa proses

penyelesaian skripsi ini telah mendapat banyak sekali dukungan, motivasi dan

bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu dengan tulus penulis memberikan ucapan

terimakasih kepada:

1. Dr.Yari Dwikurnianingsih, M.Pd., selaku dekan Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana .

2. Drs. Tritjahjo Danny Soesilo, M.Si., selaku ketua program studi

Pendidikan Guru Anak Usian Dini yang telah membagikan ilmu dan

pengalaman selama penulis membuat skripsi ini.

3. Lanny Wijayaningsih., S.Pd., M.Pd. selaku wali studi sekaligus dosen

pembimbing I yang telah memberikan dukungan, pengarahan dan

bimbingan pada penulis dalam penyelesaian skripsi ini.

4. Ajeng Ayu W., S.S., M.A. selaku dosen pembimbing II yang telah

memberikan motivasi dan pembimbingan kepada penulis sehingga selesai

penulisan skripsi ini.

5. Semua dosen dan staf non akademik PG-PAUD yang telah membagi ilmu

dan pengalaman selama penulis menjalani proses pendidikan.

6. Suwarni, S.pd.AUD selaku kepala sekolah TK Sinar Nyata Salatiga yang

telah memberikan bantuan, informasi dan kesempatan kepada penulis

dalam melaksanakan penelitian.

7. Ariany Katrin Suryaningtyas, S.Pd selaku guru kelas A2 TK Sinar Nyata

Salatiga yang telah membantu dan membimbing selama pelaksanaan

penelitian.

8. Para guru TK Sinar Nyata Salatiga yang telah memotivasi selama

pelaksanaan penelitian.

9. Orangtua penulis beserta saudara-saudara penulis yang selalu memberikan

doa, motivasi dan kasih sayang kepada penulis sehingga penulis dapat

meraih keberhasilan hingga saat ini

Page 9: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

ix

10. Sahabat, teman dan semua yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Terimaksih telah menjadi teman terbaik dan mengajarkan saya banyak hal

dalam kehidupan ini, semoga tali silaturahim kita tidak akan pernah

terputus.

Penulis yakin tidak mampu membalas budi kepada semua pihak yang telah

membantu untuk menyelesaikan skripsi ini, penulis berdoa semoga Allah SWT

memberikan balasan atas segala amalanya. Atas segala kekurangan karya ini,

penulis mengharapkan berbagai masukan. Terimakasih.

Salatiga, 12 Januari 2017

Ernita Dewi

Page 10: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

x

ABSTRAK

Ernita Dewi, 272012024, Pengaruh Permainan Media Bowling Terhadap

Kemampuan Mengenal Konsep Bilang 1-5 Anak Usia 4-5 Tahun Pada Anak

Kelompok “A” Tahun Ajaran 2016-2017 DI TK Sinar Nyata Salatiga. Skripsi.

Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan, Universita Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing I:

Elisabeth Lanny W., S.Pd. M.Pd Pembimbing II: Ajeng Ayu W., S.S., M.A.

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektivitas penggunaan

permainan bowling terhadap peningkatan kemampuan konsep bilangan anak.

Pendekatan penelitian ini yaitu kuantitatif dengan jenis pra-eksperimen dan desain

penelitian nonrandom pre-test post-test control group design. Sampel penelitian

berjumlah 30 anak, yang terbagi dalam kelompok kontrol (15 anak) dan kelompok

eksperimen (15 anak). Adapun analisis data penelitian ini menggunakan uji T-test

guna menguji perbedaan hasil pre-test dan post-test pada kelompok kontrol dan

kelompok eksperimen. Hasil analisis data pada pre-test kelompok kontrol

diperoleh 14 anak yang masuk dalam kategori kurang dan 1 anak yang masuk

dalam kategori cukup sedangkan hasil pada post-test kelompok kontrol

didapatkan 14 anak dengan kategori kurang dan 1 anak masuk dalam kategori

cukup dengan hasil post-test 0,334 yang menyatakan bahwa tidak signifikan.

Hasil pre-test pada kelompok eksperimen diperoleh 13 anak yang masuk dalam

kategori kurang dan 2 anak yang masuk dalam kategori cukup sedangkan pada

post-test pada kelompok eksperimen 12 anak masuk dalam kategori baik, 2 anak

mendapatkan kategori cukup dan 1 anak masuk pada kategori kurang dengan hasil

post-test 0,000 yang menyatakan sangat signifikan. Hasil akhir menunjukkan

bahwa ada perbedaan yang signifikan antara kelompok kontrol dan kelompok

eksperimen, kelompok eksperimen dinyatakan lebih baik dalam mengenal konsep

bilangan 1-5 dibandingkan dengan kelompok kontrol. Oleh karena itu, hasil dari

penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan media bermain bowling terbukti

efektif untuk meningkatkan kemampuan konsep bilangan 1-5 pada anak usia 4-5

tahun.

Kata Kunci : Permainan Bowling, Anak Usia 4-5 Tahun, Konsep bilangan 1-5

Page 11: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

PENGESAHAN ............................................................................................... iii

PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT .............................................................. iv

PERNYATAAN PERSETUJUAN AKSES .................................................... v

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI ............................. vi

PERSEMBAHAN DAN MOTTO ................................................................. vii

KATA PENGANTAR ................................................................................... viii

ABSTRAK ....................................................................................................... x

DAFTAR ISI ................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL ......................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xiv

BAB I. PENDAHULUAN ............................................................................... 1

1.1. Latar Belakang ..................................................................................... 1

1.2. Batasan Masalah ................................................................................... 5

1.3. Rumusan Masalah ................................................................................ 5

1.4. Tujuan Penelitian .................................................................................. 5

1.5. Manfaat Penelitian ................................................................................ 5

1.6. Kajian yang Relevan .............................................................................. 6

1.7. Hipotesis .............................................................................................. 7

BAB II. Kajian Teori ...................................................................................... 8

2.1. Perkembangan Kognitif ........................................................................ 8

2.1.1. Karekteristik Kemampuan Anak Usia4-5 Tahun ................................. 9

2.2. Pemahaman Konsep Bilangan .............................................................. 9

2.2.1. Pengertian Konsep Bilangan .............................................................. 9

2.2.2. Karekteristik Pemahaman Konsep Bilangan Anak Usia 4-5 Tahun ..... 9

2.2.3. Pengenalan Konsep Bilangan ............................................................ 10

2.3. Permainan Bowling .............................................................................. 11

2.3.1. Pengertian Bermain .......................................................................... 11

2.3.2. Pengertian Bowling .......................................................................... 12

Page 12: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

xii

2.3.3. Karekteristik Permainan Bowling ..................................................... 13

2.3.4. Langkah-langkah Bermain Bowling .................................................. 14

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ..................................................... 17

3.1. Pendekatan Penelitian .......................................................................... 17

3.1.1. Jenis Penelitian ................................................................................ 17

3.1.2. Desain Penelitian ............................................................................. 17

3.2. Variabel Penelitian .............................................................................. 19

3.3. Subjek Penelitian ................................................................................. 19

3.4. Teknik Pengumpulan Data ................................................................... 20

3.5. Teknik Analisis Data ........................................................................... 21

BAB IV. Hasil Penelitian dan Pembahasan .................................................. 22

4.1. Deskripsi Subjek Penelitian ................................................................. 22

4.2. Pelaksanaan Penelitian ......................................................................... 23

4.2.1. Tes Awal (pre-test) ............................................................................ 23

4.2.2. Perlakuan (Treatment) ...................................................................... 25

4.2.2.1. Pertemuan l .............................................................................. 26

4.2.2.2. Pertemuan II ............................................................................ 27

4.2.3. Hasil Observasi ................................................................................ 29

4.2.4. Tes Akhir (post-test) ......................................................................... 30

4.2.5. Analisis Data .................................................................................... 31

4.3. Uji Hipotesis ...................................................................................... 34

4.4. Pembahasan ........................................................................................ 35

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................... 36

5.1. Kesimpulan ......................................................................................... 39

5.2. Saran ................................................................................................... 39

5.2.1. Bagi Guru ......................................................................................... 39

5.2.2. Bagi Peneliti Selanjutnya .................................................................. 40

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 41

Page 13: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

xiii

DAFTAR TABEL

Table. 4.1. Data Diri Anak Kelas A1 (Kelompok Kontrol) ........................... 22

Tabel 4.2. Data Diri Anak Kelas A2 (Kelompok Eksperimen) ..................... 23

Tabel 4.3. Jadwal Penelitian Ekperimen ........................................................ 25

Tabel 4.4. hasil pre-test dan post-test kelompok control ................................ 31

Tabel 4.5. Hasil pre-test dan post-test kelompok eksperimen ...................... 32

Page 14: PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP …€¦ · PENGARUH PERMAINAN MEDIA BOWLING TERHADAP KEMAMPUAN MENGENAL KONSEP BILANGAN 1-5 . ANAK USIA 4-5 TAHUN PADA ANAK KELOMPOK “A”

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Izin Penelitian

Lampiran 2 Lembar Panduan Observasi

Lampiran 3 Lembar ceklis

Lampiran 4 Rencana Kegiatan Harian (RKH)

Lampiran 5 Dokumentasi (foto dan LKS)

Lampiran 6 Surat Keterangan Selesai Penelitian