PENGARUH ARUS KAS, MODAL KERJA, DAN ...eprints.umm.ac.id/48969/43/PENDAHULUAN.pdf“Pengaruh Arus...

18
PENGARUH ARUS KAS, MODAL KERJA, DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN TERHADAP SOLVABILITAS PERUSAHAAN MANUFAKTUR SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi Oleh: Twinta Zhambi Sevianingga 201510160311193 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2019

Transcript of PENGARUH ARUS KAS, MODAL KERJA, DAN ...eprints.umm.ac.id/48969/43/PENDAHULUAN.pdf“Pengaruh Arus...

PENGARUH ARUS KAS, MODAL KERJA, DAN PERTUMBUHAN

PENJUALAN TERHADAP SOLVABILITAS PERUSAHAAN

MANUFAKTUR

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh:

Twinta Zhambi Sevianingga

201510160311193

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2019

PENGARUH ARUS KAS, MODAL KERJA, DAN PERTUMBUHAN

PENJUALAN TERHADAP SOLVABILITAS PERUSAHAAN

MANUFAKTUR

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh:

Twinta Zhambi Sevianingga

201510160311193

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2019

i

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkah rahmat

serta hidayahnya, sholawat dan salam pada junjungan kita Nabi Muhammad SAW

atas pertolongannya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul

“Pengaruh Arus Kas, Modal Kerja, Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap

Solvabilitas Perusahaan Manufaktur”. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk

memenuhi tugas akhir sebagai salah satu persyaratan mencapai derajat sarjana di

Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah

Malang ini.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini tidak jauh dari

kekurangan, dan tentunya tidak akan selesai tanpa dukungan dari berbagai pihak

sehingga keterbatasan dan kekurangan tersebut dapat di minimalisir. Untuk itu,

dengan penuh kerendahan hati penulis menyampaikan ucapan terimaksih kepada:

1. Dr. H. Fauzan, M.Pd., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Dr. Idah Zuhroh, M.M., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan persetujuan

dalam penelitian ini.

3. Dr. Marsudi, M.M., selaku Ketua Program Studi Manajemen Universitas

Muhammadiyah Malang yang telah memberikan kesempatan kepada penulis

untuk menempuh perkuliahan di jurusan Manajemen.

ii

4. Dra. Uci Yuliati, M.M., selaku dosen wali kelas Manajemen D 2015

Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan arahan selama

masa perkulihan.

5. Dr. M. Jihadi, M.Si., selaku dosen pembimbing satu yang penuh dengan

kesabaran dalam memberikan arahan dan petunjuk yang sangat bermanfaat

guna penyusunan skripsi ini.

6. Drs. Wiyono, M.M., selaku dosen pembimbing dua yang telah sudi

meluangkan waktunya untuk mengoreksi serta memberikan petunjuk yang

bermanfaat hingga terselesaikannya skripsi ini.

7. Terimakasih kepada Bapak/Ibu dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang telah

memberikan pengetahuan selama masa perkuliahan, sehingga peneliti dapat

menyelesaikan skripsi ini.

8. Terimakasih sebesar-besarnya kepada kedua orang tua saya, Bapak Kayat

Hermanto dan Ibunda Susiyati yang telah banyak memberikan doa, dukungan,

serta pengorbanannya baik secara moral maupun materil sehingga penulis

dapat menyelesaikan studi dengan baik.

9. Terimakasih kepada kakak saya Dhela Firstian Bahari dan Mukhaimin Risa

Safarisma yang selalu memberikan motivasinya dalam penyusunan tugas akhir

ini.

10. Terimakasih kepada Sukma Nugraha yang tiada hentinya memberikan

dukungan dan dorongan kepada saya sampai terselesaikannya skripsi ini.

11. Terimakasih kepada sahabatku Novita Ika Fitiani dan Imas Arie Masfufa yang

selalu memotivasi saya supaya bisa bersama-sama mencapai gelar sarjana.

iii

12. Terimaksih kepada Deddy Faradilah, Devi Indah, Dian Wahyu, Niqobul

Lubaq, Erro Jaya, dan Zaky Mubarak yang memberikan dukungan, motivasi,

do’a, serta membantu saya dalam penyusunan skripsi ini.

13. Terimakasih Manajemen D 2015, Grub Gibah, Grub Asrama Putri yang selalu

hadir dalam memberikan dukungan dan do’a dalam penyusunan skripsi ini.

14. Terimakasih kepada semua pihak yang tidak disebutkan satu persatu yang telah

memberikan bantuan, dukungan, dan do’a kepada penulis dalam

menyelesaikan skripsi ini.

Semoga kebaikan dan pertolongan yang telah diberikan oleh

bapak/ibu/saudara sekalian insyallah akan dibalas oleh Allah SWT dengan balasan

yang lebih baik. Sedemikian jauh penulis berusaha untuk menjadikan skripsi ini

dapat memenuhi harapan, namun karena kekurangan dan keterbatasan tentunya

penulisan ini masih jauh dari sempurna. Penulis mengharapkan kritik dan saran

guna kesempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga hasil tulisan ini

dapat bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan kedepannya.

Wassalammu’alaikum Wr. Wb.

Malang, 5 Mei 2019

Penulis,

Twinta Zhambi Sevianingga

201510160311193

iv

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ............................................................................................................... i

ABSTRACT .............................................................................................................. ii

KATA PENGANTAR ........................................................................................... iii

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... viii

DAFTAR TABEL .................................................................................................. ix

DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... xi

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................ 1

A. Latar Belakang Masalah ............................................................................... 1

B. Perumusan Masalah ..................................................................................... 7

C. Batasan Masalah........................................................................................... 7

D. Tujuan dan Kegunaan Penelitian ................................................................. 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN HIPOTESIS ..................... 9

A. Tinjaun Pustaka terdahulu dan Grand Teori yang digunakan ...................... 9

1. Tinjaun Hasil Penelitian Terdahulu ....................................................... 9

2. Landasan Teori ..................................................................................... 10

B. Kerangka Pikir Penelitian .......................................................................... 24

C. Hipotesis ..................................................................................................... 25

BAB III METODE PENELITIAN......................................................................... 27

A. Jenis Penelitian ........................................................................................... 27

B. Populasi dan Sampel .................................................................................. 27

C. Definisi Operasional Variabel .................................................................... 28

D. Jenis dan Sumber Data ............................................................................... 30

E. Metode Pengumpulan Data ........................................................................ 31

F. Metode Analisis Data ................................................................................. 31

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ....................................... 41

A. Gambaran Umum Sampel Penelitian ......................................................... 41

B. Deskripsi Data ............................................................................................ 43

C. Hasil Penelitian .......................................................................................... 48

D. Pembahasan Hasil Analisis Data ................................................................ 60

v

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................. 65

A. Kesimpulan ................................................................................................ 65

B. Saran ........................................................................................................... 66

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

vi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Pikir Penelitian.............................................................. 24

Gambar 4.1 Hasil Uji Heteroskedastisitas ........................................................ 57

vii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Rata-rata Kenaikan DER dan Pertumbuhan Penjualan ....................... 6

Tabel 4.1 Kriteria Sampel Penelitian ................................................................ 28

Tabel 4.2 Sampel Penelitian .............................................................................. 40

Tabel 4.3 Hasil Perhitungan Solvabilitas .......................................................... 41

Tabel 4.4 Hasil Perhitungan Arus Kas .............................................................. 43

Tabel 4.5 Hasil Perhitungan Modal Kerja ........................................................ 44

Tabel 4.6 Hasil Perhitungan Pertumbuhan Penjualan ....................................... 45

Tabel 4.7 Hasil Deskriptif Statistik ................................................................... 46

Tabel 4.8 Hasil Uji Asumsi Normalitas ............................................................ 49

Tabel 4.9 Hasil Regresi Linier Berganda .......................................................... 49

Tabel 4.10 Hasil Uji Statistik F ......................................................................... 51

Tabel 4.11 Hasil Uji Statistik t .......................................................................... 52

Tabel 4.12 Hasil Uji Pengaruh Terbesar ........................................................... 53

Tabel 4.13 Hasil Uji Multikolonieritas ............................................................. 55

Tabel 4.14 Hasil Pengujian Asumsi Non-Autokorelasi .................................... 56

Tabel 4.15 Hasil Koefisien Determinasi ........................................................... 57

viii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Rata-rata Kenaikan DER dan Pertumbuhan Penjualan

Lampiran 2. Populasi

Lampiran 3. Sampel

Lampiran 4. Perhitungan Solvabilitas

Lampiran 5. Perhitungan Arus Kas

Lampiran 6. Perhitungan Modal Kerja

Lampiran 7. Perhitungan Pertumbuhan Penjualan

Lampiran 8. Hasil Deskriptif Statistik

Lampiran 9. Hasil Uji Normalitas

Lampiran 10. Hasil Regresi Linier Berganda

Lampiran 11. Hasil Uji Statistik F

Lampiran 12. Hasil Uji Statistik t

Lampiran 13. Hasil Uji Pengaruh Terbesar

Lampiran 14. Hasil Uji Multikolonieritas

Lampiran 15. Hasil Uji Autokorelasi (Run-test)

Lampiran 16. Hasil Uji Heteroskedastisitas

Lampiran 17. Hasil Koefisien Determinasi

67

DAFTAR PUSTAKA

Agustinus , M. 2017. “Ada 3,98 Juta Perusahaan Baru di RI dalam Tahun Terakhir”.

https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-3485474/ada-398-juta-

perusahaan-baru-di-ri-dalam-10-tahun-terakhir (diakses pada 17 November

2018).

Allan. 2015. “Modal Kerja: Pengertian, Konsep, Jenis, Manfaat, Penggunaan,

Manajemen, dan Perputaran”. https://datakata.wordpress.com/2015/10/18

/modal-kerja-pengertian-konsep-jenis-manfaat-penggunaan-manajemen-

dan-perputaran/. (diakses pada 2 Oktober 2018).

Astuti, W.A., Maelona, R. 2014. “Pengaruh Modal Kerja dan Perputaran Piutang

Terhadap Likuiditas”. Skrpsi Program Studi Akuntansi. Uniko.

Brigham, E. F. & Houston, J.F. 2010. Fundamentals of Financial Manajegement

(Manajemen Keuangan). Jilid 1. Edisi 11. Penenrjemah: Ali Akbar

Yulianto. Jakarta: Salemba Empat.

Burnahudin. 2017. “Pengaruh Struktur Modal, Perputaran Modal Kerja Terhadap

Profitabilitas”. Jurnal Akuntansi, Vol. 3, No. 2, hlm: 43-49.

Debbianita. 2012. “Pengaruh Perputaran Piutang Dan Perputaran Modal Kerja

Terhadap Likuiditas Perusahaan”. Skripsi Program Studi Akuntansi,

Universitas Kristen Maranatha.

Dewinta, R. 2015. “Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan yang Sudah Go Public

pada Bursa Efek Indonesia”. Skripsi Program Studi Pendidikan Ekonomi.

STKIP PGRI Sumatera Barat.

Dosen Akuntansi. 2018. “Rasio Solvabilitas – Pengertian, Jenis Rumus, dan

Tujuan”. https://dosenakuntansi.com/rasio-solvabilitas. (diakses pada 10

Desember 2018).

Dwiyati, W. A. 2011. “Analisis Pengaruh Return On Asset, Pertumbuhan Asset,

Pertumbuhan Penjualan, Managerial Ownership Dan Arus Kas Operasi

Terhadap Struktur Modal/Debt To Equity Ratio”. Skripsi Program Studi

Manajemen, Universitas Diponegoro.

Fadilah, R. N. 2011. “Pengaruh Arus kas Operasi, Investasi, dan Pendanaan

Terhadap Tingkat Solvabilitas Perusahaan Manufaktur di BEI”. Skripsi

Progam Studi Akuntansi, STIE Perbanas.

Ghozali, I. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan program IBM SPSS 25.

Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

68

Hayati, N., & Riani, C. 2011. “Pengaruh Arus Kas Terhadap Likuiditas pada

Perusahaan Telekomunikasi yang Terdaftar di BEI”. Jurnal Spread, Vol. 1,

No. 1, hlm: 49-61. Jakarta: Salemba Empat.Http://web.idx.id. (diakses

pada 26 Oktober 2018).

Hery. 2013. Akuntansi Dasar 1 dan 2. Edisi Pertama. Jakarta: PT Grasindo.

Ikatan Akuntansi Indonesia (IAI). 2009. Standar Akuntansi Keuangan. Jilid 1.

Ibrahim, F. T., & Widyarti, E. T. 2015 “Analisis Pengaruh Leverage, Likuiditas,

Perputaran Modal Kerja, dan Pertumbuhan penjualan Terhadap

Profitabilitas Perusahaan”. Diponegoro Journal of Management, Vol.

4, No. 3, hlm: 1-9.

Iradawati, S. N. 2011. “Pengaruh Modal Kerja Terhadap Likuiditas pada Kegiatan

Usaha Perdagangan”. Balance Economics, Bussiness, Manajement and

Accounting Journal, No. 14, hlm: 47-54.

Kasmir. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama Cetakan ke 9. Jakarta:

Rajawali Pers.

Kurnia, O. D., Hidayat, R., Nuzula, N. F. 2015. “Analisis Laporan Keuangan dalam

Memprediksi Kebangkrutan pada Perusahaan Manufaktur”. Jurnal

Administrasi Bisnis, Vol. 22, No. 1.

Martono. N. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Rajawali Pers.

Mulatsih. 2014. “Analisis Tingkat Perputaran Persediaan Tingkat Perputaran

Piutang, Tingkat Perputaran Modal Kerja dan Tingkat Perputaran Kas

Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Sektor Kimia di BEI 2010-1012”.

Jurnal Ekonomi Bisnis, Vol. 19, No. 3, hlm: 23-30

Munawir, S. 2007. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Keempat. Yogyakarta:

Liberty Yogyakarta.

Ningrum, D. A. 2018. “4 Perusahaan Besar Mendadak Bangkrut, ini Penyebabnya”.

https://www.merdeka.com/uang/4-perusahaan-besar-mendadak-bangkrut-

ini-penyebabnya/kodak-lambat-berinovasi.html. (diakses pada tanggal 21

November 2018).

S. Arifatun, P. 2013. “Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Perusahaan,

Ukuran Auditor, dan Opini Audit Terhadap Audit Delay”. Skripsi FEB

Universitas Negeri Yogyakarta.

Sanusi, A. 2017. Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Silalahi, C. P., P. Tommy, & S. Murni. 2014. “Efisiendi Penggunaan Modal Kerja

pada Perusahaan Kosmetik”. Jurnal EMBA, Vol. 2, No. 2, hlm: 902-912.

69

Subani. 2015. “Analisis Arus Kas Untuk Mengukur Kinerja Keuangan”.Jurnal

WIGA, Vol. 5, No. 1, hlm 58-67.

Sukasya, N. I. 2016. “Pengaruh Arus Kas Operasi, Arus Kas Investasi, Arus Kas

Pendanaan dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Struktur Modal / DER

pada Perusahaan Farmasi yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014”.

Skripsi Program Studi Akuntansi, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

Susilowati, E. 2017. “Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Solvabilitas Perusahaan

Asuransi Umum Di Bursa Efek Indonesia”. Skripsi Program Studi

Manajemen, Institut Pertanian Bogor.

Syamsuddin, L. 2016. Manajemen Keuangan Perusahaan. Edisi Baru. Cetakan 13.

Jakarta: Rajawali Pers.

Wiguna, P.A. 2016. “Pengaruh Rasio Keuangan, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan

Penjualan Terhadap Nilai Perusahaan”. Skripsi Program Studi Manajemen,

Universitas Negeri Yogyakarta.

Wijaya, R. A., & Ayem, S. 2017. “Pengaruh Arus Kas, Modal Kerja, dan

Perputaran Aktiva Tetap Terhadap Tingkat Solvabilitas”. Jurnal Akuntansi

Dewantara, Vol. 1, No. 1, hlm: 75-84.

Wehantouw, A. B, & Tinangon, J. J. 2015. “Pengaruh Arus Kas Operasi, Investasi,

dan Pendanaan pada PT . Gudang Garam Tbk”. Jurnal EMBA, Vol. 3, No.

1, hlm: 806-817.

70

71