Pengantar Praktikum I (Delphi)

4
Praktikum ComputerGraphics dan Visualisasi Vincent Suhartono Pengantar Praktikum (Tugas I) 30 Okteber 2010 Topik: Mengenal perbedaan menggambar pada Paintbox dan pada Image dalam DELPHI a) Membuat dan mengaturTampilan dengan komponen minimal (perlu ada penambahan komponen seperti misalnya pergeseran) pada contoh dibawah ini: Image, Paintbox, Buttons untuk mengukur waktu, Buttons untuk menyimpan dan mengambil kembali Grafik, Buttons untuk menghapus Grafik dan Button untuk keluar dari program. Label1: Image, Label2: PaintBox. Ukuran Image = ukuran PaintBox (sebagai contoh misalnya: 300 X 300 Pixel) b) Menambahkan Event Handler dan membuat Source Code Menambahkan fasilitas Property MouseDown dan MouseMove : procedure TForm1.Image1MouseDown(Sender: TObject; Button: TMouseButton; Shift: TShiftState; X, Y: Integer); begin if shift = [ssright] then begin image1.Canvas.TextOut(x,y,IntToStr(x) + ':' + IntToStr(y)) end; end; procedure TForm1.Image1MouseMove(Sender: TObject; Shift: TShiftState; X, Y: Integer); begin if shift = [ssleft] then image1.Canvas.LineTo(x,y); end; Fungsi-fungsi diatas adalah fasilitas tambahan dengan kemungkinan sebagai: Pps-UDINUS 1

description

Pengantar pertama Praktikum I makul delphi

Transcript of Pengantar Praktikum I (Delphi)

Page 1: Pengantar Praktikum I (Delphi)

Praktikum ComputerGraphics dan Visualisasi Vincent Suhartono

Pengantar Praktikum (Tugas I)30 Okteber 2010

Topik: Mengenal perbedaan menggambar pada Paintbox dan pada Image dalam DELPHI

a) Membuat dan mengaturTampilan dengan komponen minimal (perlu ada penambahan komponen seperti misalnya pergeseran) pada contoh dibawah ini:Image, Paintbox, Buttons untuk mengukur waktu, Buttons untuk menyimpan dan mengambil kembali Grafik, Buttons untuk menghapus Grafik dan Button untuk keluar dari program. Label1: Image, Label2: PaintBox. Ukuran Image = ukuran PaintBox (sebagai contoh misalnya: 300 X 300 Pixel)

b) Menambahkan Event Handler dan membuat Source CodeMenambahkan fasilitas Property MouseDown dan MouseMove :

procedure TForm1.Image1MouseDown(Sender: TObject; Button: TMouseButton; Shift: TShiftState; X, Y: Integer);begin if shift = [ssright] then begin image1.Canvas.TextOut(x,y,IntToStr(x) + ':' + IntToStr(y)) end;end;

procedure TForm1.Image1MouseMove(Sender: TObject; Shift: TShiftState; X, Y: Integer);begin if shift = [ssleft] then image1.Canvas.LineTo(x,y);end;

Fungsi-fungsi diatas adalah fasilitas tambahan dengan kemungkinan sebagai:1. dengan menekan tombol kiri dan menggerakkan Mouse maka akan

digambarkan suatu gari lurus dan2. dengan menekan tombol kanan pada Mouse maka akan ditampilkan letak

koordinat posisi Mouse (x,y) pada Canvas.

Membandingkan Waktu penggambaran:

procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);var t1,t2: LongInt; i : Integer;begin image1.Canvas.pen.width := 2; t1:=getTickCount; for i := 1 to 9 do image1.canvas.lineto(random(300),random(300)); t2 := getTickCount; label1.caption := intTostr(t2-t1) +'ms';

Pps-UDINUS 1

Page 2: Pengantar Praktikum I (Delphi)

Praktikum ComputerGraphics dan Visualisasi Vincent Suhartono

paintbox1.canvas.pen.width := 2; t1:=getTickCount; for i := 1 to 9 do paintbox1.canvas.lineto(random(300),random(300)); t2 := getTickCount; label2.caption := IntToStr(t2-t1) +'ms';

end;

Fungsi dari GetTickCount adalah memberikan sejumlah bilangan dalam Millidetik sejak saat Start dari Windows. Dengan demikian selisih waktu adalah waktu yang dipakai untuk menjalankan Routine.

Untuk menghapus Grafik cara yang dipergunakan adalah dengan memberikan warna Background, untuk itu dipergunakan Methode FillRect:

procedure TForm1.Button4Click(Sender: TObject);var rect: TRect;begin rect:= Bounds(0,0,image1.width,image1.height); image1.Canvas.Brush.Color := clwhite; image1.canvas.FillRect(rect);end;

Komponen Image- memberi fasilitas atas Picture-Objekt untuk memungkinkan menyimpan dan memanggil kembali suatu Bitmap:...Image1.Picture.SaveToFile('c:\test.bmp');...Image1.Picture.LoadFromFile('c:\test.bmp');

Catatan:

Periksa juga kemungkinan untuk Save dan Load pada PaintboxLaporkan apa yang terjadi.

c) Pengetesan dan Perbaikan:

Jalankan Program dengan menekan tombol “Tes Waktu”. Amati gambar dan amati hasil dari pengukuran waktu. Catat pengamatan anda secara rinci.Lanjutkan pengamatan dengan memindahkan kedua gambar yang sudah dibentuk apa yang terjadi !

Pps-UDINUS 2

Page 3: Pengantar Praktikum I (Delphi)

Praktikum ComputerGraphics dan Visualisasi Vincent Suhartono

Setiap pertemuan dibuatkan laporan tertulis .

Format laporan praktikum harus diketik rapi dengan isi laporan sbb:1. Nama berikut NIM serta kelas (Sore, Khusus atau Weekend)2. Judul/Topik Praktikum3. Tujuan praktikum4. Flowchart – Source Code (hasil kreasi sendiri).5. Hasil yang dicapai termasuk pengamatan.6. Analisa (Perbandingan antara Teori-Simulasi-Praktikum)7. Kesimpulan dan saran perbaikan.

Laporan dikumpul secara bersamaan (Tugas1 s/d Tugas3) selambat lambatnya dua minggu setelah perkuliahan selesai.

Daftar Pustaka

1 Kuliah Computergraphics dan Visualisasi

2 Buku dan Catatan tentang DELPHI(khususnya mengenai Graphics Programming)

Pps-UDINUS 3