PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH … · Undang-Undang Nomor 3 tahun 2014 tentang...

17
PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH DAERAH KOTA MALANG TERKAIT KASUS TERCEMARNYA LINGKUNGAN AKIBAT KEGIATAN PABRIK PENYAMAKAN KULIT (Studi Kasus Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan Ciptomulyo Akibat Kegiatan Pabrik Penyamakan Kulit) PENULISAN HUKUM Oleh: BAYU PRADANA 201010110311131 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS HUKUM 2015

Transcript of PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH … · Undang-Undang Nomor 3 tahun 2014 tentang...

PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH DAERAH

KOTA MALANG TERKAIT KASUS TERCEMARNYA LINGKUNGAN

AKIBAT KEGIATAN PABRIK PENYAMAKAN KULIT

(Studi Kasus Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan Ciptomulyo Akibat

Kegiatan Pabrik Penyamakan Kulit)

PENULISAN HUKUM

Oleh:

BAYU PRADANA

201010110311131

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS HUKUM

2015

PENULISAN HUKUM

PENEGAKAN HUKUM LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH DAERAH

KOTA MALANG TERKAIT KASUS TERCEMARNYA LINGKUNGAN

AKIBAT KEGIATAN PABRIK PENYAMAKAN KULIT

(Studi Kasus Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan Ciptomulyo Akibat

Kegiatan Pabrik Penyamakan Kulit)

Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar

kesarjanaan dalam bidang Ilmu Hukum

Oleh:

BAYU PRADANA

201010110311131

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS HUKUM

2015

KATA PENGANTAR

Dengan Menyebut Nama ALLAH SWT Yang Maha Pengasih lagi Maha

Penyayang dengan mengucapkan Allhamdulillah Hirobil alamin karena hanya

Ridho dan Rahmat-Nya tugas akhir yang berjudul PENEGAKAN HUKUM

LINGKUNGAN OLEH PEMERINTAH DAERAH KOTA MALANG TERKAIT

KASUS TERCEMARNYA LINGKUNGAN AKIBAT KEGIATAN PABRIK

PENYAMAKAN KULIT (Studi Kasus Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan

Ciptomulyo akibat Kegiatan Pabrik Penyamakan Kulit) dapat terselesaikan.

Syukur Alhamdulillah selalu terucap dari penulis karena dengan perjuangan yang

di Ridhoi oleh ALLAH SWT dan Tentunya keDua Orang Tua penulis akhirnya

bisa menyelesaikan, mengatasi hambatan serta kesulitan dalam penyusunan tugas

akhir ini.

Dalam penyusunan tugas akhir ini tidak akan bisa lancar tanpa Bantuan

dan Doa dari berbagai pihak. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis

menyampaikan Banyak Terimakasih serta Sedikit Bentuk Persembahan kepada:

1. Kedua Orang yang sangat Luar Biasa, dan sangat berarti di kehidupan

penulis Bapak H. Baidhowi Sukarno dan Ibu Yuliani yang Selalu

memberikan Dukungan, Kepercayaan, serta Doa yang tidak pernah

Putus untuk Kesuksesan Anaknya.

2. Bapak Prof. Dr. Muhadjir Effendy, MAP Selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Malang

3. Bapak Dr. Sulardi, SH., M.Si Selaku Dekan Fakultas

HukumUniversitas Muhammadiyah Malang.

4. Ibu Fifik Wiryani, SH,. Msi,. M.Hum selaku Dosen Pembimbing satu

penulis, yang selalu Sabar dan Tulus dalam membimbing dan

membuat penulis merasa nyaman, serta banyak ilmu dari beliau yang

sangat bermanfaat demi kemajuan pengetahuan yang didapat oleh

penulis,

5. Bapak Muhammad Isrok SH. CN selaku pembimbing kedua penulis,

terimakasih atas bimbingan Bapak selama ini, selalu membimbing

dengan karakter yang beliau miliki, sabar dan terkadang menjadikan

keadaan bimbingan menjadi santai karena beliau selalu membuat

suasana menjadi santai karena selera humor Beliau.

6. Kakak Perempuan, Ambar Karlina, dan Suaminya Rizky B Pandie

serta tidak ketinggalan si Kecil Ponakan Azka Pandie, Terimaksih atas

dukungan dan Doanya selama ini.

7. Keluarga Besar “Echo Poen” Awan, Rizky, Pandu, Chandra, Sutet,

Jepri, Yusufi, serta teman-teman yang tidak dapat disebutkan satu

persatu, Terima kasih atas Semangat dan doa yang kalian berikan.

8. Teman-Teman KAMETA “Kalah Menang Tarung” Fakultas Hukum

Kelas C 2010, Janindra, Taufik, Sony, Kevin, Shella, Widi, Iin,

Vindhi, Tira, Reninda, Robby, Eko, Royen, Agil, Owi, Mahendra,

Opang, Afu Dll. Terimakasih karena selama penulis belajar di Fakultas

Hukum selalu mendapat perlakukan baik dan selalu mendapat tempat

di hati teman-teman Kameta. Keluraga baru yang kita ikat sampai

kapan pun.

9. Tim Futsal Fakultas Hukum“Naga Emas” Hatta, Fadel, Kasful,

Agung, Eka, Danang, Nandar, serta pemain-pemain lain. Satu kalimat

untuk Tim ini “Saya Bangga Pernah jadi Bagian tim Futsal Fakultas

Hukum”

10. Untuk Bapak Nusul Nurcahyono, selaku Kepala Badan Lingkungan

Hidup Kota Malang, yang telah sabar dalam menghadapi penulis dan

Terimaksih atas ilmu-ilmu yang diberikan, serta Ibu Siti Nurmala sari,

selaku Sekertaris Badan Lingkungan Hidup dan Ibu Tri selaku Asisten

Sekertatis Terimakasih atas waktu dan kesempatan yang diberikan

untuk penulis.

11. Bapak Imam Bahroni selaku Ketua Aliansi Masyarakat Ciptomulyo

Peduli Lingkungan (AMCPL) serta Fathur Rozi selaku anggota

AMCPL, yang telah banyak membantu penulis dalam setiap penelitian

di Kelurahan Ciptomulyo.

12. Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis haturkan satu persatu,

Terima Kasih sebesar-besarnya atas bantuan, dan juga Doa nya.

13. Dan yang Terakhir, Penulis Persembahkan untuk “Seseorang” yang

akan Penulis Temukan Suatu Saat Nanti Sebagai Pendamping Hidup

Penulis.

Semoga budi baik semua pihak yang telah memberikan bantuan, Doa serta

saran-saran untuk penulis, Mendapat Imbalan yang Setimpal, di lancarkan

Rizkynya, dipermudah dalam setiap urusan baiknya, dan selalu dalam lindungan

dari ALLAH SWT. Amin

Malang, 22 January 2015

Penulis,

(Bayu Pradana)

DAFTAR ISI

Halaman

Lembar Sampul Dalam ....................................................................................... i

Lembar Pengesahan ............................................................................................ ii

Surat Pernyataan Penulisan Hukum Bukan Hasil Plagiat ................................... iv

Motto ................................................................................................................... v

Abstraksi ............................................................................................................. vi

Abstract ............................................................................................................... vii

Kata Pengantar .................................................................................................... viii

Daftar Isi.............................................................................................................. xi

Daftar Tabel/ Bagan/ Gambar ............................................................................. xiv

Daftar Lampiran .................................................................................................. xv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ........................................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ................................................................................... 9

C. Tujuan Penelitian .................................................................................... 9

D. Manfaat Penelitian .................................................................................. 10

E. Metode Penelitian.................................................................................... 11

F. Teknik Pengumpulan Data ...................................................................... 16

G. Sistematiaka Penulisan ............................................................................ 19

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Tinjauan Tentang Industri ....................................................................... 21

A.1 Pengertian Industri ........................................................................... 21

A.2 Klasifikasi Industri ........................................................................... 21

A.3 Dampak Pembangunan Industri ....................................................... 23

A.4 Industri Penyamakan Kulit ............................................................... 24

B. Tinjauan Tentang pencemaran lingkungan ............................................. 27

B.1 Pengertian Pencemaran Lingkungan ................................................ 27

B.2 Macam-Macam Pencemaran ............................................................ 28

B.2.a Pencemaran Air ...................................................................... 29

B.2.b Pencemaran Tanah atau Daratan ............................................ 30

B.2.c Pencemara Udara ................................................................... 31

B.3 Dampak Pencemaran Lingkungan .................................................... 33

B.3.a Dampak Pencemaran Udara ................................................... 33

B.3.b Dampak Pencemaran Air ....................................................... 34

B.3.c Dampak Pencemaran Daratan Atau Tanah ............................ 35

B.4 Pengendalian Pencemaran ................................................................ 36

C. Tinjauan Tentang Penegakan Hukum Terhadap Pencemaran

Lingkungan ............................................................................................. 37

C.1 Pengertian Hukum Lingkungan ........................................................ 37

C.1.a Penegakan Hukum ................................................................. 38

C.1.b Efektivitas Penegakan Hukum ............................................... 38

C.2 Penegakan Hukum Lingkungan Melaui Instrumen Hukum

Administratif ................................................................................... 40

C.2.a Instrumen Hukum Administratif ............................................ 41

C.2.b Penegakan Sanksi Administratif ............................................ 46

C.3Penegakan Hukum Lingkungan Melaui Instrumen Hukum

Perdata .............................................................................................. 49

C.3.a Penyelesaian Sengketa Lingkungan melalui pengadilan ........................... 52

C.3.b Penyelesaian Sengketa Lingkungan diluar pengadilan .............................. 56

C. 4 Penegakan Hukum Lingkungan Melaui Instrumen Hukum

Pidana .............................................................................................. 57

C.4.a Macam-Macam Delik Lingkungan dan Ancaman

Hukuman ............................................................................... 57

C.4.b Pertanggung Jawaban Pidana Lingkungan ........................... 59

D. Peran Pemerintah dalam pengelolaan Lingkungan Hidup ...................... 59

D.1 Pengertian Peran…………………………………………………... 59

D.2 Wewenang Pemerintah dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup ...... 60

D.3 Peran Pemerintah Daerah dalam Pengelolaan Lingkungan

Hidup ............................................................................................... 61

D.3.a Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) ........................ 65

D.3.b Tata Ruang ............................................................................. 67

D.3.c Peraturan perundang-undangan berbasis lingkungan

hidup ...................................................................................... 68

D.3.d Anggaran Berbasis Keuangan................................................ 69

E. Penelitian Terdahulu ................................................................................. 71

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ....................................................... 77

A.1 Gambaran Umum Badan Lingkungan Hidup Kota Malang ............ 77

a. Visi Misi Badan Lingkungan Hidup Kota Malang ..................... 78

b. Tugas Pokok dan Fungsi Badan Lingkungan Hidup .................. 79

A.2 Gambaran Umum Tentang Kali Badeg ............................................ 83

A.3 Gambaran Umum Pabrik Penyamakan Kulit PT. Usaha Loka

dan PT. Kasin di Kelurahan Ciptomulyo ........................................ 84

A.4 Gambaran Umum Terkait Tercemarnya Lingkungan di

Kelurahan Ciptomulyo .................................................................... 86

a. Sejarah Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan Ciptomulyo .... 86

b. Bentuk Pencemaran Lingkungan di Daerah Ciptomulyo............ 90

c. Penyebab Tercemarnya Lingkungan di Kelurahan Ciptomulyo . 91

d. Uji Kuwalitas Air Secara Mandiri............................................... 93

e. Analisis Hasil Uji Kualitas Air Perum Jasa Tirta1 Dengan

Peraturan Gubernur Nomor 72 Tahun 2013 ............................... 97

B. Bentuk Sanksi yang diberikan Pemerintah Kota Malang dalam

Kasus Tercemarnya Lingkungan Akibat Kegiatan Pabrik

Penyamakan Kulit ................................................................................... 99

1. Bentuk Sanksi yang diberikan berupa Sanksi Administratif

(Teguran Tertulis) ............................................................................. 102

2. Upaya Pemerintah Daerah Kota Malang dalam menuntaskan

kasus tercemarnya lingkungan oleh pabrik penyamakan kulit ......... 109

C. Mekanisme Pemberian Sanksi yang diberikan Pemerintah Kota

Malang dalam Kasus Tercemarnya Lingkungan Akibat Kegiatan

Pabrik Penyamakan Kulit ........................................................................ 117

1. Surat Teguran Tertulis Pertama ........................................................ 122

2. Surat Teguran Tertulis Kedua ........................................................... 123

3. Surat Teguran Tertulis Ketiga ........................................................... 123

D. Efektivitas dari Sanksi yang diberikan Pemerintah Kota Malang

dalam Kasus Tercemarnya Lingkungan Akibat Kegiatan Pabrik

Penyamakan Kulit ................................................................................... 126

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan ............................................................................................. 137

B. Saran-Saran ............................................................................................. 141

Daftar Pustaka ..................................................................................................... 144

Index .................................................................................................................... 148

Lampiran ............................................................................................................ 150

BAFTAR BAGAN, GAMBAR DAN TABEL

DAFTAR BAGAN

Bagan 1. Struktur Organisasi Badan Lingkungan Hidup ............................. 82

Bagan 2. Alur Mekanisme Pemberian Sanksi terhadap Pabrik

penyamkan Kulit dalam Kasus Tercemarnya Lingkungan di

Kelurahan Ciptomulyo .................................................................. 125

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kali Badeg (Sungai Bau) di Kelurahan Ciptomulyo .................... 84

Gambar 2. Pabrik Penyamakan Kulit PT. Usaha Loka dan PT. Kasin ........... 85

Gambar 3. Bentuk Protes dari Warga Ciptomulyo yang Terkena Dampak .... 90

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Penelitian Terdahulu ..................................................................... 71

Tabel 2. Pebandingan Peraturan Gubernur Nomor 72 tahun 2013

dengan Hasil Uji Kualitas Air oleh Perum Jasa Tirta 1 ................ 96

Tabel 3. Kesepakatan Bersama Terkait Kasus tercemarnya lingkungan

di Kelurahan Ciptomulyo .............................................................. 111

Tabel 4. Hasil Uji Laboratorium Air Kali Badeg……………………….... 134

Tabel 5. Hasil Uji Laboratorium Air Limbah PT Kasin………………….. 134

Tabel 6. Hasil Uji Laboratorium Air Limbah PT Usaha Loka…………… 135

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Surat Tugas Pembimbing.

Lampiran 2: Surat Rekomendasi Pelaksaan Penelitian Oleh Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik.

Lampiran 3: Surat Tugas Observasi Badan Lingkungan Hidup Kota Malang.

Lampiran 4: Surat Tugas Observasi Kelurahan Ciptomulyo.

Lampiran 5: Bukti Telah Melakukan Penelitian di Badan Lingkungan

Hidup Kota Malang.

Lampiran 6: Surat Keterangan Tidak Dapat Memberikan data oleh Badan

Lingkungan Hidup Kota Malang.

Lampiran 7: Berita Acara Pengambilan Contoh Air Limbah

Lampiran 8: Bukti Penerimaan Contoh Uji Eksternal di Perum Jasa Tirta1

a.n Penulis.

Lampiran 9: Hasil Uji Kualitas Air Perum Jasa Tirta1 a.n Penulis

DAFTAR PUSTAKA

Buku:

Andi Hamzah. 2008. Penegakan Hukum Lingkungan. Jakarta. Sinar Grafika.

Dumairy.1996. Perekonomian Indonesia. Yogyakarta. PT Gelora Angkasa

Pratama.

Niniek Suparni. 1992. Pelestarian Pengelolaan, dan Penegakan Hukum Lingkun

gan. Jakarta. Sinar Grafika.

R.M. Gatot P. Soemartono. 1996. Mengenal Hukum Lingkungan Indonesia.

Jakarta. Sinar Grafika.

Riduan Syahroni. 2004. Rangkuman Intisari Ilmu Hukum. Bandung. PT. Citra

Aditya.

Soeroso. 2001. Pengantar Ilmu Hukum. Cetakan keempat. Jakarta. Sinar Grafika.

Sukanda Husin. 2009, Penegakan Hukum Lingkungan Indonesia. Jakarta. Sinar

Grafika

Supriadi, 2010, Hukum Lingkungan Indonesia sebuah pengantar.Jakarta. Sinar

Grafika.

Syamsuharya Bethan. 2008. Penerapan Prinsip Hukum pelestarian fungsi

lingkungan Hidup dalam Aktivitas Indusrti Nasional. Bandung. P.T.

Alumni Bandung.

Takdir Rahmadi, 2010, Hukum Lingkungan Indonesia. cetakan ke 4. Jakarta. Ra

jawali Pers

Wisnu Arya Wardhana. 2004. Dampak Pencemaran Lingkungan. Yogyakarta.

CV. Andi Offset.

Laporan Penelitian/skripsi/thesis:

Eka Wahyu Lestari.Peran Dinas Pengawasan Banggunan dan Pengendalian

Lingkungan (WASBANGDALING) dalam Melakukan Pengendalian

Pencemaran Lingkungan di Kota Malang (Studi Di Pemkot Malang) Hasil

Penelitian Skripsi. Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

Deazy Rahmawati. 2011.Pengaruh Kegiatan Industri Terhadap Kualitas Air Sun

gai Diwak di Bergas Kabupaten Semarang dan Upaya Pengendalian Air

Sungai. Hasil Penelitian Thesis. Program Magister Ilmu Lingkungan Pro

gram Pasca Sarjana Universitas Diponegoro Semarang

Diah Novianti. 2005. Peran Serta Masyarakat dalam Penyelesaian Sengketa

Pencemaran Lingkungan Hidup (studi kasus pencemaran bendungan

sutami Ir. sutami desa karangkates). Hasil Penelitian Skripsi. Fakultas

Hukum UMM Malang

Fitria Aziza Rachma. 2007. Penegakan sanksi adminitrasi terhadap pencemaran

limbah industri (studi di dinas Pengawas Bangunan dan Pengendalian

Lingkungan dan PT. Usaha Loka industri penyamakan kulit kel cipto

mulyo malang). Hasil Penelitian Skripsi. Fakultas Hukum Universitas Mu

hammadiyah Malang

Ima Maghfiro, M. Saleh Soeaidy, M.Rozikin. Analisis Peran Pemerintah Dalam

mengatasi Limbah Industri Pabrik Gula Tjoekir (Studi badan lingkungan

hidup kabupaten jombang) Jurnal Administrasi Publik (JAP,) Vol.1, No.3

h. 94-102

Indawari Lupita Ninggarwati. 2013. Efektifitas Pasal 75 Peraturan Daerah Kota

Malang nomor 1 tahun 2004 tentang Penyelenggaraan Bangunan Terkait

Pemberian izin Mendirikan Bangunan Rumah Toko. Hasil Penelitian

Skripsi. Fakultas Hukum Universitas Brawijaya

Majalah/Koran:

Redaksi. Pemkot Ancam Larang Buang Limbah di Kota Malang. Radar Malang.

Jawa Pos Group. 29 Agustus 2014.

Redaksi. Antisipasi Pencemaran, Uji Limbah Pabrik. Radar Malang. Jawa Pos.

Group.23 Januari 2014.

Redaksi. Pemkot Tagih Komitmen Pengelola Pabrik. Radar Malang. Jawa Pos

Group. Jum’at 5 September 2014.

Perundang-undangan:

Undang-Undang Nomor 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan

Ling kungan Hidup

Undang-Undang Nomor 3 tahun 2014 tentang Perindustrian

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 tahun 1999 tentang Analisis

Mengenai Dampak Lingkungan

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 tahun 2012 tentang Izin

Lingkungan

Peraturan Mentri Lingkungan Hidup Republik Indonesia Nomor 02 Tahun 2013

tentang Pedoman Penerapan Sanksi Adminitratif di Bidang Perlindungan

dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

Peraturan Gubernur Jawatimur Nomor 72 tahun 2013 tentang Baku Mutu Air lim

bah bagi Industri dan/atau Kegiatan Usaha Lainya

Peraturan Daerah Kota Malang Nomor 16 Tahun 2001 tentang Pengendalian

Pencemaran air di Kota Malang

Peraturan Walikota Malang Nomor 67 tahun 2008 tentang Uraian tugas pokok

dan Fungsi Tata Kerja Badan Lingkungan Hidup Kota Malang

Website:

Syahrianasabil. Penyamakan Kulit. http://syahrianasabil. blogspot.com/2013/04/

penyamakan-kulit_25.html. diakses tanggal 29 Desember 2014 Pukul:

18.47 wib

Zaenab. Industri Penyamakan Kulit dan dampaknya terhadap lingkungan. http://

BlognyaZaenab.files. blogspot.com. diakses tanggal 28 September 2014

Pukul 09.02 wib

https://duniawarnaku.wordpress.com/2012/10/01/pengolahan-limbah/ diakses

tanggal 29 Desember 2014 Pukul: 19.15 wib