Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

11
PENATALAKSANAAN DELIRIUM & PENUMONIA Fidella Dary Raizza 12-070

description

med

Transcript of Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Page 1: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

PENATALAKSANAAN DELIRIUM & PENUMONIA

Fidella Dary Raizza12-070

Page 2: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

DELIRIUM PADA GERIATRI

Page 3: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Pengobatan/Penanganan

Psikiatri

Kognitif

Lingkungan

Pemberian Obat

Page 4: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Penanganan Gejala

Penanganan Spesifik

Penanganan Suportif

Page 5: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Penanganan Gejala1. Haloperidol (pilihan utama)2. Olanzapin

Obat antipsikotik

Page 6: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Penanganan Suportif•Asupan nutrisi, keseimbangan cairan dan elektrolit.•Keberadaan anggota keluarga atau orang yang merawat, ini berperan dalam memulihkan orientasi.

•Ruangan pasien harus tenang dan cukup penerangan, kenyamanan pasien harus diupayakan seoptimal mungkin.

Page 7: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Penatalaksanaan Spesifik•Ditunjukan untuk mengidentifikasi pencetus dan predisposisi.

•Memperbaiki faktor predisposisi harus dikerjakan tanpa menunggu selesainya masalah terkait faktor pencetus.

Page 8: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Hal umum yang perlu diperhatikan!•perawat./dokter harus memperhatikan bahwa pasien sangat mungkin tdak mampu menelan dengan baik sehingga asupan per/oral tidak boleh diberikan selama belum terdapat kepastian mengenai kemampuan menelan.

•Tanda vital harus sering di periksa, paling tidak setiap 4 jam. Bisa juga diperiksa setiap 1 atau 2 jam sekali, sesuai tingkat keparahan pasien(cek juga jumlah urin dan cairan yang keluar, dengan waktu yang sama)

Page 9: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

PNEUMONIA PADA GERIATRI

Page 10: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

Pencegahan•Pola hidup sehat (rokok Θ)•Vaksinasi- Pneumokokal : 23 serotipe S.Pneumonia (90%)- Influenza A & B

•Umum - Universal precaution → cuci tangan- mencegah kontak dengan penderita lain- Hati-hati terhadap material yang terkontaminasi, dahak- Masker : batuk, bersin

Page 11: Penatalaksanaan Delirium & Penumonia [7]

PengobatanPerawatan suportif : O2 antibiotikPrinsip :•Mencakup >90% mikro organisme penyebab•Berbeda dengan yang telah pernah diberi•Early, appropriate, broad spectrum•Kombinasi bila curiga MDR•Tidak mengganti AB sebelum 72 jam