Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

download Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

of 22

Transcript of Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    1/22

    Makalah Sejarah Peradaban dan Pemikiran Ekonomi Islam

    PEMIKIRAN EKONOMI ABU BAKAR AS-SHIDDIQDAN ANALISIS RELEVANSINYA TERHADAP

    PRAKTIK EKONOMI KONTEMPORER

    oleh:

    Diah Wistanti Savitri - 1!"#$#!%$

    Mi&&ah Hani'ah - 1!"#$#!1!Na(ira A)a&ia* 1!"#"%%#

    ILMU EKONOMI ISLAM+AKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

    UNIVERSITAS INDONESIA,!1#

    1

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    2/22

    DA+TAR ISI

    .v/r0000000000000000000000000000000000000001

    Da'tar Isi0000000000000000000000000000000000000,

    BAB I P/n(ah2&2an

    11 Latar

    B/&a3an40000000000000000000000000000000$

    1, R2an4 Lin4325

    P/)6ahasan0000000000000000000000000$

    1$ T272an00000000000000000000000000000000000

    $

    1

    Man'aat0000000000000000000000000000000000$

    BAB II P/)6ahasan

    ,1 M/n4/na& S.s.3 Kha&i'ah A62 Ba3ar as-Shi((i8

    ,11 K/&ahiran (an Masa M2(a A62

    Ba3ar000000000000000000

    ,1, K/hi(25an B/&ia (an K/&2ar4a A62

    Ba3ar0000000000000000#,1$ Masa B/rsa)a Ras2&2&&ah

    sa9000000000000000000000"

    ,1 Hi7rah 3/

    Ma(inah00000000000000000000000000:

    ,, K.n(isi S.sia& P.&iti3 (an Lahirn;a K/3ha&i'ahan Kh2&a'a2r Ras;i(in

    P/rta)a0<

    ,$ P/)i3iran (an K/6i7a3an E3.n.)i

    ,$1 M/&a323an P/n/4a3an H232) t/rha(a5 Piha3 ;an4 Ti(a3 Ma2

    M/)6a;ar

    =a3at0000000000000000000000000000000001!

    ,$, M/n4an43at S/.ran4 A)i& =a3at ;ait2 Anas 6in

    Ma&i3000000000011

    ,$$ P/n4/)6an4an (an P/n4an43atan P/nan442n47a9a6 Bait2&

    Maa&000001,

    ,$ P/n/ra5an K.ns/5 Balance Budget

    Policy 000000000000000001$

    2

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    3/22

    , K/6i7a3an N.n-

    E3.n.)i000000000000000000000000001

    ,# R/&/vansi (/n4an K.ns/5>Pra3t/3 E3.n.)i K.nt/)5.r/r

    ,#1 P/n/ra5an K/)6a&i K/6i7a3an

    =a3at00000000000000000001"

    ,#, P/n4an43atan A)i&

    =a3at0000000000000000000000001"

    ,#$ P/n4/)6an4an Bait2& Maa& (an P/n4an43atan

    P/nan442n47a9a6 Bait2& Maa&1:

    ,# Balance Budget Policy 5a(a Bait2&

    Maa&0000000000000000001:

    BAB III P/n2t25

    $1K/si)52&an000000000000000000000000000000000001<

    Da'tar

    P2sta3a000000000000000000000000000000000001%

    Stat/)/nt .'

    A2th.rshi50000000000000000000000000000000,!

    3

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    4/22

    BAB IP/n(ah2&2an

    11 Latar B/&a3an4Ekonomi Islam diketahui sebagai suatu disiplin ilmu yang baru berkembang

    beberapa dekade belakangan. Namun dalam beberapa literatur ditemukan bah!a

    ternyata ilmu ekonomi kon"ensional itu sendiri sedikit banyak men#ontoh

    perkembangan ilmu ekonomi Islam. $an kemudian dapat dikatakan bah!a ilmu

    ekonomi Islam telah berkembang bahkan jauh sebelum ilmu ekonomi kon"ensional

    berkembang. $engan adanya temuan ini maka untuk mengembangkan ekonomi

    Islam itu sendiri perlu kajian sejarah lebih lanjut tentang bagaimana sebenarnya

    ekonomi Islam berkembang. %arena bahkan di dalam al&'ur(an pun tersebar

    beragam ayat tentang ekonomi yang berarti konsep ekonomi telah ada sejak

    )aman *asulullah sa! dan diteruskan pada )aman %hula+aurrasyidin danseterusnya.

    ,bu -akar as&Shiddi sebagai %hula+aurrasyidin pertama dikenal sebagai

    sahabat *asulullah sa! yang paling dekat dengan beliau. Masa kepemimpinan ,bu

    -akar berlangsung selama kurang lebih dua tahun tiga bulan. Selama masa

    kekhali+ahannya itu ,bu -akar telah membuat berbagai kebijakan baik dari segi

    militer politik sosial maupun ekonomi. $alam makalah ini penulis akan men#oba

    menguraikan apa saja kebijakan yang diterapkan oleh ,bu -akar as&Shiddi selama

    masa kekhali+ahannya baik dari segi ekonomi maupun non ekonomi. %emudianpenulis akan men#oba menganalisis rele"ansi pemikiran dan kebijakan ekonomi

    ,bu -akar dengan pemikiran dan praktik ekonomi kontemporer.1, R2an4 Lin4325 P/)6ahasan

    Pembahasan makalah ini dibatasi pada sejarah hidup ,bu -akar sejak lahir

    hingga !a+atnya. /ermasuk masa sebelum kekhali+ahan dan sesudahnya serta

    kebijakan ekonomi maupun non&ekonomi yang diterapkan pada masa kekhali+ahan

    ,bu -akar dan analisis rele"ansinya dengan praktik ekonomi kontemporer.1$ T272an

    ,dapun tujuan pembuatan makalah ini antara lain:a. Memenuhi tugas mata kuliah Sejarah Peradaban dan Pemikiran Ekonomi Islam.b. Menguraikan +akta&+akta sejarah tentang ,bu -akar as&Shiddi sebelum menjadi

    khali+ah.#. Menguraikan +akta&+akta sejarah tentang ,bu -akar as&Shiddi setelah menjadi

    khali+ah.d. Menganalisis rele"ansi pemikiran dan kebijakan ekonomi pada masa

    kekhali+ahan ,bu -akar dengan pemikiran dan praktik ekonomi kontemporer.1 Man'aat

    Makalah ini diharapkan dapat menambah pengetahuan pemba#anya tentang

    +akta&+akta sejarah terkait ,bu -akar as&Shiddi dan memberikan gambaran

    0

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    5/22

    tentang pemikiran ekonomi ,bu -akar as&Shiddi serta rele"ansinya dengan

    praktik ekonomi kontemporer.

    BAB IIP/)6ahasan

    ,1 M/n4/na& S.s.3 Kha&i'ah A62 Ba3ar as-Shi((i8

    ,11 K/&ahiran (an Masa M2(aA62 Ba3ar,bu -akar dilahirkan dengan nama ,bdullah bin tsman bin ,mir

    bin ,mr bin %a(ab bin Sa(ad bin /aiym bin Murrah bin %a(ab bin u(ay ,l

    'urasyi ,t /aimi 2 tahun 4 bulan setelah tahun gajah. ,bu -akar dilahirkan

    di %ota Mekah.,yah ,bu -akar tsman bin ,mir atau yang lebih dikenal dengan

    ,bu 'uha+ah merupakan seorang pedagang dari -ani 'uraisy yang #ukup

    terkemuka di Mekah saat itu. Ibunya mmul %hair juga merupakan seorang!anita turunan ningrat. Namun kebahagiaan sepasang suami istri ini kerap

    kali diuji manakala mereka tak kunjung dikaruniai anak. 5leh karenanya

    kelahiran sosok ,bu -akar saat itu sangat membahagiakan hati mereka.5leh ibunya ia kemudian dinamai ,bdul %akbah atau berarti budak

    %akbah. ,bu -akar dinamai ,bdul %akbah karena ibunya pernah berdoa

    kepada ,llah dan kemudian bersumpahakan mengelilingi kakbah apabila

    diberikan anak yang dapat bertahan hidup. ,kan tetapi ayahnya lebih

    sering memanggilnya dengan nama ,bdullah. $an tanpa disadari nama itupun menjadi doa. %arena seiring dengan berjalannya !aktu ,bu -akar

    tumbuh menjadi seorang hamba ,llah sejati yang hanya

    mempersembahkan hidupnya untuk ,llah s!t.Selain ,bdullah ,bu -akar juga memiliki julukan ke#il dari ibunya

    yaitu ,ti yang berarti seseorang yang berbeda lebih unggul dari yang

    lainnya. ,ti juga dapat diartikan sebagai seorang ber!ajah tampan.

    Semua nama itu menjadi doa baginya. ,bu -akar tumbuh sebagai seorang

    yang men#intai kebaikan dan ber!ajah tampan yang memberikan

    ketenteraman hati bagi orang yang memandangnya.Pada !aktu&!aktu selanjutnya nama ,ti dan ,bdullah kemudian

    digantikan popularitasnya oleh ,bu -akar yang berarti ayah dari -akar.

    -akar sendiri memiliki makna yang mirip dengan ,ti yaitu tergesa&gesa

    atau menjadi yang pertama. $an lagi nama ini menjadi doa bagi ,bu

    -akar di mana ia dikenal sebagai orang yang selalu pertama dalam

    kebaikan dan membela Islam termasuk menjadi orang pertama yang

    memeluk Islam. $an setelah ia menjadi seorang muslim dia mendapatkan

    dua julukan lain yang merupakan keistime!aannya yaitu ,sh&Shiddi yang

    6

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    6/22

    berarti membenarkan atau menerima tanpa ada keraguan dan ,!!ah

    yaitu seseorang yang berhati nurani dan pengasih.Semua nama yang diberikan kepada ,bu -akar itu menjadi doa

    baginya. Sejak ke#il ,bu -akar telah menunjukkan sikap tidak suka kepada

    berhala&berhala. Sikap yang sama seperti yang ditunjukkan oleh Nabi

    Ibrahim terhadap berhala. Ia merasa bah!a menyembah patung&patung

    berhala itu adalah tindakan yang tidak masuk akal karena menurutnya

    berhala itu hanyalah sesuatu yang tidak bisa mendengarkan dan tidak juga

    mengabulkan permintaannya.Selain dijaga dari kemusyrikan ,bu -akar pada masa mudanya

    memiliki perilaku yang sangat baik. Ia hampir tidak pernah meminum

    minuman keras yang saat itu hampir diminum oleh semua orang. Seolah

    dengan nama&nama yang diberikan ia telah dijaga oleh ,llah s!t dari

    lingkungannya yang saat itu tidak kondusi+.,$1 K/hi(25an B/&ia (an K/&2ar4a A62 Ba3ar

    ,bu -akar berasal dari keluarga /aim yang merupakan salah satu

    kabilah dari 'uraisy yang bertugas untuk mengelola urusan denda materi

    dan pembayarannya dan saat itu -ani /aim memberikan tugas yang penting

    bagi ,bu -akar di usianya yang masih belia.Setelah memasuki masa de!asanya ,bu -akar menikah dengan

    'utailah binti ,bdul ))a. $ari pernikahan pertamanya ini ia dianugerahi

    dua orang anak yaitu ,sma dan ,bdullah. Namun pernikahannya yang

    sudah berlangsung lama itu kemudian berakhir karena ,bu -akar memeluk

    Islam dan istrinya enggan mengikutinya.Sesudah perpisahannya dengan 'utailah binti ,bdul ))a ,bu -akar

    pun menikah dengan mmu *uman dan keduanya dianugerahi ,isyah serta

    ,bdurrahman. Meskipun saat itu mmu *uman belum bersyahadat namun

    tidak lama setelah menikah dengan ,bu -akar ia pun memeluk dan

    mendedikasikan dirinya untuk Islam. Sayangnya ,bdurrahman putranya

    masih enggan untuk memantapkan hatinya pada Islam serta enggan

    berhadapan dengan ,bu bakar pada Perang -adar dan Perang hud. /etapi

    pada akhirnya ia memeluk Islam sebelum perjanjian 7udaibiah.Pada masa mudanya juga ,bu -akar mulai merintis karirnya sebagai

    pedagang. Ia memilih kain yang merupakan komoditas penting saat itu

    sebagai spesialisasinya. %eahliannya dalam berdagang juga tidak diragukan

    lagi. Ia kerap kali pergi melakukan perjalanan dagang di pusat perdagangan

    besar seperti Suriah Mesir 8aman Mesopotamia dan -usra. %e#akapannya

    menjadikan ia berhasil meraih kesuksesan dalam !aktu yang singkat. $an

    karenanya ia dianggap sebagai seorang yang terkemuka di Mekah.

    4

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    7/22

    $alam berdagang ,bu -akar hampir sama dengan *asulullah sa!. Ia

    adalah orang yang jujur dan mendapat keper#ayaan orang banyak. ,bu

    -akar saat itu juga merupakan satu dari sedikit orang Mekah yang memiliki

    keahlian ba#a&tulis.,$, Masa B/rsa)a Ras2&2&&ah sa9

    Meskipun tidak banyak literatur yang menerangkan tentang masamuda ,bu -akar namun diperkirakan ,bu -akar telah mengenal dan

    bersahabat dengan *asulullah sa! selama bertahun&tahun sehingga

    keduanya mengenal karakter satu sama lain dengan baik. Ini pula yang

    menjadikan ,bu -akar termasuk orang pertama yang masuk Islam

    karena rasa per#ayanya kepada *asulullah sa!. Ia juga membenarkan

    kabar tentang perjalanan isra( mi(raj *asulullah sa! di saat semua orang

    menganggap *asulullah sa! telah gila.

    Selain sahabat terdekat *asulullah sa! ,bu -akar juga menjadimertua *asulullah sa! setelah beliau menikahi ,isyah putri ,bu -akar.

    Namun sebelum itu keduanya juga memiliki hubungan kekerabatan

    karena nasabnya bertemu di kakek keenam dari ibu maupun ayah

    keduanya.Selama masa hidupnya banyak yang dialami oleh ,bu -akar

    bersama *asulullah. $i antaranya adalah ketika ia menemani *asulullah

    sa! hijrah dari Mekah ke Madinah. %arena kesetiaannya itu ia diangkat

    sebagai sekretaris *asulullah sa!. Ia tidak pernah absen darimendampingi *asulullah sa!. Ia pula yang membangkitkan semangat

    orang&orang di sekitarnya untuk berjuang menegakkan agama ,llah s!t.

    -ahkan ,bu -akar pula menjadi orang pertama yang berani memulai

    dak!ah se#ara terang&terangan ketika ia berteriak di kakbah dan

    menyampaikan tentang konsep ketauhidan kepada ,llah s!t di hadapan

    banyak orang.%edekatan *asulullah sa! dan ,bu -akar pun ternyata telah

    dijelaskan di berbagai literatur. Seorang bijak yang pernah didatangi oleh

    ,bu -akar dia mengatakan 9,ku telah melihat dan memba#a banyak

    buku yang menjelaskan bah!a seorang nabi terakhir yang ditunggu&

    tunggu akan mun#ul dari 7aram. Pada a!alnya ia dimusuhi semua

    orang. Ia didampingi seorang de!asa yang senatiasa membantu dan

    mendukungnya. Pendampingnya itu adalah seorang pemuda berakhlak

    mulia pemberani bak kesatria yang akan selalu bersamanya. Pemuda itu

    berkulit putih berbadan kurus tingginya sedang dan berhati lembut. ,da

    sebuah tahi lalat di perutnya dan ada sebuah tanda di atas lutut

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    8/22

    kirinya.;1. -ahkan *asulullah sa! pernah berkata 9,bu -akar adalah

    orang yang paling banyak memberikan penghormatannya dengan

    persahabatan dan harta benda.;2

    Selain senantiasa mendampingi *asulullah sa! dalam menegakkan

    ajaran Islam ,bu -akar juga selalu memberikan sumbangan hartanya

    untuk memperjuangkan agama ,llah s!t. %arena ia yakin bah!a

    meskipun hartanya disumbangkan untuk berjuang di jalan ,llah akan

    berkurang namun di sisi ,llah tidak akan berkurang dan justru menjadi

    bekal baginya di akhirat nanti. Seperti janji ,llah dalam '.S. al&ail : 1&

    21.,$$ Hi7rah 3/ Ma(inah

    ,bu -akar hijrah ke Madinah pada !aktu yang bersamaan dengan

    hijrahnya *asulullah sa!. -ahkan ,bu -akar lah yang menemani

    *asulullah sa! bermalam di gua /sur saat bersembunyi dari kejaran kaumka

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    9/22

    ,, K.n(isi S.sia& P.&iti3 (an Lahirn;a K/3ha&i'ahan Kh2&a'a2r Ras;i(in P/rta)a

    Setelah kepergian *asulullah sa! terjadi perdebatan di kalangan umat

    muslim saat itu tentang siapa yang akan menjadi pemimpin selanjutnya.-ahkan sesaat setelah *asulullah sa! meninggal ,bu -akar mendengar

    laporan yang mengusik: kaum muslim penduduk asli Madinah sedang bertermu

    untuk memilih pemimpin mereka sendiri seolah&olah mereka dan para imigran

    dari Mekah adalah kelompok yang terpisah: ini sangat mungkin merupakan

    a!al dari akhir ummahB3

    ,bu -akar kemudian mengumpulkan beberapa sahabat *asulullah

    membubarkan pertemuan itu dan kemudian memohon kepada penduduk

    Madinah untuk mempertimbangkan kembali agar memilih hanya satu pemimpinsaja. $ia sendiri men#alonkan mar dan satu sahabat lainnya. mar terkejut

    dan dia menganggap bah!a ,bu -akar sebagai sahabat terdekat *asulullah

    sa! lebih pantas untuk menjadi pemimpin yang menggantikan *asulullah sa!

    yang kemudian gelar untuk pemimpin ini dikenal dengan sebutan khali+ah.%eputusan pengangkatan ,bu -akar sebagai khali+ah ini mungkin

    mengejutkan bagi sebagian orang yang tidak hadir dalam perundingan itu.

    -ahkan ,li saat itu tengah memandikan jenasah *asulullah sa!. Pengangkatan

    ,bu -akar sebagai khali+ah pertama ini sedikit menyakitkan hati karena ,liselama ini menganggap bah!a ia adalah orang yang sangat dekat dengan

    *asulullah sa! dan di saat&saat akhir hidup *asulullah sa! ia merasa bah!a

    dirinya lah yang akan menjadi penerus *asulullah sa!.$ikarenakan peristi!a ini pula terjadi ketegangan sempat terjadi

    ketegangan antara pendukung ,li dengan ,bu -akar. $an pada

    perkembangannya ini melahirkan dua sekte agama Islam yang berbeda yaitu

    Sunni dan Syiah. Syiah merupakan golongan yang menjadi pengikut ,li.Situasi ini juga yang memun#ulkan adanya pertentangan dari golongan

    ,rab -adu!i yang menyatakan bah!a mereka tidak pernah berjanji setia

    kepada ,bu -akar ataupun ummah tetapi hanya kepada Muhammad sendiri

    dan janji tersebut telah batal dengan kematian Muhammad0. Mereka tetap

    mengakui keesaan ,llah dan otoritas *asulullah sa! sebagai pemba!a risalah

    bahkan mereka tetap melaksanakan sholat dan ke!ajiban&ke!ajiban lainnya

    ke#uali menunaikan )akat. Mereka menganggap dengan meninggalnya

    3 ,nsary /amim. 2?16. Dari Puncak Baghdad: Sejarah Dunia Versi Islam. @akartaC Daman0 Ibid

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    10/22

    *asulullah sa! ke!ajiban mereka untuk memberikan pembayaran kepada

    Madinah juga sudah tidak ada.ebih dari itu keka#auan yang terjadi sepeninggal *asulullah sa! adalah

    kemun#ulan nabi&nabi palsu kepala&kepala suku yang melangkah lebih jauh dan

    menganggap bah!a diri mereka sendiri lah pemba!a risalah itu yang

    menggantikan *asulullah sa! dan memiliki hak untuk membuat peraturan serta

    mengeluarkan undang&undang.%eka#auan politik ini yang kemudian memba!a kepada kebijakan ,bu

    -akar yang tegas. -ah!a ia menyamakan antara kemurtadan dengan

    pengkhianatan. Meskipun *asulullah mengatakan bah!a 9tidak ada paksaan

    dalam beragama; dan ,bu -akar tidak menyangkal itu namun apabila

    seseorang sudah masuk ke dalam agama Islam maka ia !ajib patuh dan

    tunduk terhadap segala aturan Islam. 5leh karenanya ,bu -akar menegakkan

    prinsip tersebut.-egitulah sekilas tentang kondisi politik dan sosial sepeninggal *asulullah

    sa!. -eruntungnya ,bu -akar yang diangkat sebagai khali+ah pertama saat itu

    merupakan pemimpin yang bijaksana. $alam pidatonya ketika diangkat sebagai

    khali+ah ia mengatakan 97ai rakyatku a!asilah agar aku menjalankan

    pemerintahan dengan hati&hati. ,ku bukan yang terbaik di antara kalianC aku

    membutuhkan semua nasihat dan bantuan kalian. @ika aku benar dukunglah

    aku jika aku salah tegurlah aku. Mengatakna yang benar kepada orang yang

    ditunjuk untuk memerintah merupakan kesetiaan yang tulusC menyembunyikan

    adalah pengkhianatan. Menurut pandanganku yang kuat dan yang lemah

    adalah sama kepada keduanya aku ingin berbuat adil. -ila aku taat kepada

    ,llah dan *asul&Nya taatlah kepadaku jika aku mengabaikan hukum ,llah dan

    *asul&Nya aku tidak berhak untuk kalian taati.;6

    ,$ P/)i3iran (an K/6i7a3an E3.n.)i

    Setelah *asulullah S,F !a+at ,bu -akar sebagai khali+ah pertama yang

    merupakan pemimpin sekaligus kepada negara kaum muslimin menghadapi

    beberapa persoalan dalam negeri. Persoalan ini merupakan suatu

    pemberontakkan yang dimana kelompok tersebut men#oba memisahkan diri

    dari pemerintahan Madinah. %elompok pemberontak tersebut terdiri dari

    kelompok murtad  yang keluar dari agama Islam dan kembali menyembah

    berhala kelompok yang berisi orang&orang yang mengaku nabi dan

    pengikutnya serta kelompok orang yang menolak untuk membayar )akat.$alam !aktu yang singkat pada masa kekhali+ahan ,bu -akar yaitu

    kurang lebih 2 bulan terhitung dari 11 & 13 7 atau 432M & 436M beliau

    6 GhamidNur. 2?1?. Jejak angkah Sejarah Pemikiran !konomi Islam. @akarta:Pustaka Pelajar

    1?

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    11/22

    mengambil langkah&langkah kebijakan dalam menyempurnakan ekonomi Islam.

    -eberapa kebijakan ekonomi dan

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    12/22

    ,Bagaimana bisa kamu memerangi manusia# sedangkan )asulullah

    shallallahu *alaihi (asallam telah bersabda: ,Sa$a di%erintahkan untuk 

    memerangi manusia hingga mereka menguca%kan1 *2idak ada tuhan 3$ang

    berhak disembah4 selain Allah*& Dan barangsia%a $ang menguca%an# *2idak 

    ada tuhan 3$ang berhak disembah4 selain Allah* maka dia telah terlindungi

    harta dan ji(an$a dariku# kecuali dengan hakn$a# sedangkan 3a%abila

    mereka men$embun$ikan keka5ran dan kemaksiatan4 maka Allah-lah $ang

    menghisab mereka&,,namun Abu Berkata :,Aku akan memerangi mereka sekali%un mereka han$a menolak memba$ar 

     "akat satu kali "akat atau menolak memberikan kambing muda $ang biasa

    mereka serahkan ke%ada )asulullah SA6&,Maka mar bin al %haththab berkata,Demi Allah# tidaklah kebijakann$a $ang demikian itu melainkan karena

     Allah telah mela%angkan dada Abu Bakar untuk memerangi mereka& aka

    sa$a mengetahui bah(a dia benar,&Pada akhirnya berdasarkan hasil musya!arah tersebut dan juga bersama

    dengan para sahabat yang lain ,bu -akar memutuskan untuk memerangi

    kelompok tersebut. Peristi!a ini dikenal dengan sebutan Perang )iddah atau

    perang mela!an kemurtadan. ,bu -akar mengirimkan laskar untuk

    memerangi mereka. 7al ini bertujuan agar mereka bertaubat dan mau

    kembali membayar )akat..arena ma$oritas kabilah di Arab murtad dan

    tidak tersisa selain di %usat %emerintahan Islam $ang masih kuat# $aitu di

    adinah dan ekkah# Abu Bakar ter%aksa mengirimkan laskat mujahiddin

    seban$ak sebelas batal$on $aitu#

    1. -atalyon %halid bin al Falid untuk memerangi Najd H*iyadh dan al

    -attah.2. -atalyon Ikrimah bin ,bu @ahal untuk memerangi 8amamah.3. -atalyon Syarjil untuk bantuan tempur memerangi 8amamah.0. -atalyon /hari+ah bin 7aji) untuk memerangi -ani Sulaim dan %abilah

    7a!a)in.6. -atalyon ,mru bin ,sh untuk memerangi %abilah 'adhaKah FadiKah

    dan al&7arits.4. -atalyon %halid bin SaKid untuk memerangi Syam.. -atalyon ,l&,laK bin al 7adrami untuk memerangi -ahrain yaitu

    kabilah ,bdul 'ais dan kabilah *abiKah.A. -atalyon %hu)ai+ah bin Muhshin untuk memerangi $iba 5man.. -atalyon ,r+ajah bin 7artsumah untuk memerangi Mahrah.1?.-atalyon al Muhajir bin ,bi mayyah untuk memerangi ShanKa 8aman.11.-atalyon Su!aid bin Murin untuk memerangi /uhamah 8aman.

    12

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    13/22

    Para pemimpin laskar mujahiddin tersebut melaksanakan tugas mereka

    dengan memerangi kelompok&kelompok pemberontak tersebut memutus

    mata rantai mereka melumpuhkan propaganda sesat dan memberi

    pelajaran bagi seluruh kaum muslimin dari generasi ke generasi bah!a

    Islamnya seseorang haruslah ka7ah Hutuh dan jangan mengurangi atau

    menambahkan apa&apa yang ada pada agama Islam.

    ,$, M/n4an43at S/.ran4 A)i& =a3at ;ait2 Anas 6in Ma&i3 

    Dakat diberikan kepada mustahi atau orang&orang muslim yang

    berhak menerimanya. ,bu -akar yang terkenal dengan keakuratan dan

    ketelitiannya beliau dalam mengelola dan menghitung )akat merupakan

    salah satu alasan bah!a beliau mengangkat seorang amil )akat yang

    dapat membantu beliau dalam mengelola dan menghitung harta )akat

    tersebut.Pada masa ,bu -akar beliau mengangkat seorang amil )akat yaitu

    ,nas bin Malik. $alam memilih seorang amil )akat beliau sangat

    memperhatikan orang seperti apa yang dipilih. ,bu -akar memilih

    seseorang yang memiliki si+at&si+at kejujuran dan keadilan yang amanah

    dan juga paham mengenai urusan )akat pada khususnya dan perkara&

    perkara hukum Islam pada umumnya4.

     $alam perhitungan dan pengelolaan )akat pada masa pemerintahan,bu -akar sangat akurat karena ,bu -akar sendiripun merupakan sosok

    yang sanagat teliti dan penuh kehati&hatian. Pernah suatu !aktu

    dikatakan kepada ,nas bah!a:,Jika seseorang $ang harus memba$ar unta betina berumur 8 tahun

    sedangkan dia tidak memilikin$a dan ia mena(arkan untuk memberikan

    seekor unta betina berumur dua tahun# hal tersebut da%at diterima&

    .olektor "akat akan mengembalikan 9 dirham atau dua ekor kambing

     %adanga 3sebagai kelebiha %emba$aran,;

    7al tersebut membuktikan bah!a betapa akuratnya perhitungan dan

    pengumpulan )akat yang dilakukan oleh ,bu -akar.

    2.3.3 P/n4/)6an4an (an P/n4an43atan P/nan442n47a9a6 Baitul 

    Maal 

    4 Sai+uddin.H2?11 Peranan -adan ,mil Dakat -erdasarkan ndang & ndangNomor 3A /ahun 1 /entang Pengelolaan Dakat $alam Meningkatkan

    %esejahteraan Sosial Masyarakat Sumatera tara HStudi Pada -adan ,mil Dakat$aerah Sumatera tara. 0S0 Institutional )e%ositor$& hal.2A Ghamid Nur. 2?1?. Jejak angkah Sejarah Pemikiran !konomi Islam. @akarta:Pustaka Pelajar

    13

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    14/22

    Dakat yang dikumpulkan tersebut dijadikan sebagai pendapatan negara

    dan dihimpun di Baitul aal  yang kemudian nantinya akan

    didistribusikan kepada kaum Muslimin. Selama masa pemerintahan ,bu

    -akar )akat yang dihimpun di dalam Baitul aal tidak pernah

    menumpuk dalam jangka !aktu yang lama karena akan langsung

    didistribusikan kepada seluruh kaum Muslimin. 7al ini terbukti ketika

    beliau !a+at hanya ditemukannya satu dirham dalam perbendaharaan

    negara.Pada a!alnya ,bu -akar tinggal di Sikh pinggiran kota Madinah

    dimana tempat Baitul aal dibangun. Pada saat itu ,bu baid diutus

    sebagai penanggungja!ab Baitul aal. %emudian ,bu -akar pindah ke

    Madinah bersamaan dengan tempat penghimpunan )akat tersebut

    tetapi !alaupun berpindah tempat sistem pendistribusiannya tetap

    sama seperti yang sebelumnya.Pada tahun kedua kekhali+ahan ,bu -akar Baitul aal bukan

    hanya sebagai tempat pengelola harta umat saja melainkan juga

    dijadikan sebagai tempat penyimpanan harta negara. -eliau

    menyiapkan tempat khusus di rumahnya untuk menyimpan harta

    tersebut. -eliau merasa aman dalam menyimpan harta tersebut

    dirumahnya. 7al ini karena pada masa pemerintahan beliau harta

    Baitul aal yang langsung didistribusikan membuat kas perbendaharaan

    yang dihimpun tidak dalam jumlah yang banyak.Pada masa kepemimpinannya beliau mengalami kesulitan dalam

    memenuhi kebutuhan hidupnya dan keluarganya sehari&hari. $engan

    adanya beban sebagai kepala negara saat itu se#ara tidak langsung

    berpengaruh pada akti"itas perdagangannya. 7al inipun telah diketahui

    dan dengan kesepakatan bersama selama kepemimpinan beliau Baitul

    aal  juga mengeluarkan kebutuhan %hali+ah ,bu -akar. Setelah

    berjalannya !aktu menurut ri!ayat tunjangan yang diberikan kepada

    ,bu -akar ditetapkan 2.???&2.6?? dirham dan menurut keterangan lain

    men#apai 4.??? dirham. per tahun.A

    ,$ P/n/ra5an K.ns/5 Balance Budget Policy 

    Pada masa kekhali+ahan ,bu -akar menggunakan konsep Balance

    Budget Polic$   pada Baitul aal&  %ebijakan ini membuat terjadinya

    keseimbangan antara pendapatan negara dengan pengeluaran negara.

    -iasanya kebijakan ini dilakukan pada saat kondisi ekonomi yang stabil

    A %arim ,di!arman ,)!ar. 2?12. Sejarah Pemikiran !konomi Islam& @akarta:*aja Lra

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    15/22

    dimana pengeluaran yang dikeluarkan harus sesuai dengan

    kemampuan.$alam menerapkan sistem Balance Budget Polic$  atau anggaran

    berimbang ini ,bu -akar selalu menyeseuaikan pengeluaran dengan

    pendapatan di Baitul aal. %emudian karena pada masa tersebut belum

    terdapaMenat peren#anaan anggaran berdasarkan ukuran !aktu seperti

    setiap satu tahun maka dari itu lah harta yang telah dikumpulkan

    tersebut langsung dibagikan. %ebijakan anggaran berimbang ini juga

    memiliki implikasi langsung karena pada saat pendapatan negara

    mengalami kenaikan kaum Muslimin mendapatkan man+aat yang sama.Sebelum %hali+ah ,bu -akar !a+at beliau sempat melakukan satu

    kebijakan yang juga menjadi perhatian yaitu kebijakan internal.

    %ebijakan ini yaitu ,bu -akar mengembaikan kekayaan yang beliau

    dapatkan kepada negara karena melihat kondisi negara yang saat itu

    masih belum pulih dari krisis ekonomi. -eliau lebih mementingkan

    kondisi rakyatnya daripada kepentingan dirinya dan keluarganya. -eliau

    mengembalikan sejumlah kalkulasi harta yang beliau dapatkan dari

    -aitul Maal. -ahkan beliau menggantinya dengan menjual sebagian

    tanah yang dimilikinya yang hasilnya untuk pendanaan negara.-erkaitan dengan kebijakan ekonomi dan

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    16/22

    masa a!al diturunkannya ,l&'ur(an. 7al tersebut dipi#u oleh *asulullah S,F

    yang setiap kali mendapatkan !ahyu *asulullah S,F selalu memba#akan

    mengajarkan serta memerintah untuk mengha+alkan ayat ,l&'ur(an kepada

    sahabat&sahabat beliau. Para sahabat menuliskan setiap !ahyu yang turun

    menggunakan bahan yang berbeda&beda seperti kertas daun kurma

    potongan batu yang memiliki alas lurus tulang dan kulit&kulit binatang.

    Pembukuan ,l&'ur(an menjadi sebuah kitab yang utuh dan sempurna tidak

    dilakukan semasa ketika *asulullah S,F masih hidup karena kedatangan

    !ahyu yang turun se#ara bertahap hingga *asulullah S,F !a+at.Fa+atnya *asulullah S,F menjadikan ,bu -akar sebagai %hali+ah

    pertama setelah beliau. Sehingga %hali+ah ,bu -akar memikul beban yang

    berat semasa kepemimpinannya. 7ingga suatu hari %hali+ah ,bu -akar

    mengalami kegelisah akan suatu hal yang menerpa pikirannya saat itu.

    %egelisahan tersebut mun#ul akibat ide %hali+ah ,bu -akar yang tiba&tiba saja

    terbesit dalam benaknya untuk membukukan !ahyu&!ahyu ,llah SF/ menjadi

    sebuah buku atau kitab yang lengkap dan sempurna agar setiap !ahyu yang

    telah turun dan disampaikan oleh *asulullah S,F tidaklah hilang !alaupun

    banyak sahabat *asulullah S,F yang ha

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    17/22

    dan pernyataan dari %hali+ah ,bu -akar yang mendukungnya se#ara penuh

    melalui keper#ayaan beliau akhirnya Daid bin /sabit menyetujui untuk

    melaksanakan ide %hali+ah ,bu -akar. Daid bin /sabit memulai tugasnya

    dengan berpegang teguh kepada tulisan berisi !ahyu&!ahyu ,llah SF/ yang

    tersimpan di dalam rumah *asulullah S,F ha+alan&ha+alan dari para sahabat

    *asulullah S,F yang telah haPra3ti3 E3.n.)i K.nt/)5.r/r

    -eberapa kebijakan ekonomi yang diterapkan oleh ,bu -akar selama

    masa amanahnya menjadi khali+ah ternyata memiliki beberapa rele"ansi

    dengan konseppraktek ekonomi saat ini di antaranya:

    ,#1 P/n/ra5an K/)6a&i K/6i7a3an =a3at%ebijakan

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    18/22

    utama negara dan pendapatan ini akan digunakan untuk kepentingan

    khalayak banyak pula sehingga pemerintah memiliki otoritas untuk

    menindak !ajib pajak yang tidak mau memenuhi ke!ajiabannya.

    Meskipun saat itu ,bu -akar memaksakan kembali pajak karena

    ke!ajiban itu asalnya dari ,llah s!t.,#, P/n4an43atan A)i& =a3at

    Pada masa kekhali+ahannya ,bu -akar melakukan ino"asi dengan

    mengangkat amil )akat yang bertugas untuk mengelola )akat. Pada

    perkembangannya amil )akat kemudian dideskripsikan sebagai

    seseorang atau sekelompok orang yang dibentuk oleh masyarakat dan

    disahkan oleh pemerintah untuk mengelola pelaksanaan ibadah )akat

    H=at!a $SN MI. ,mil )akat de!asa ini dipisahkan sebagai lembaga yang

    hanya menangani ibadah )akat dan seperti terpisah dari lembaga

    keuangan karena pengelolaan keuangan yang sudah lebih kompleks di

    masa saat ini.%arena sederhananya perekonomian dan kebijakan ekonomi pada

    masa ,bu -akar tugas amil )akat saat itu dapat dipersamakan dengan

    tugas embaga Perpajakan saat ini atau di Indonesia dikenal dengan

    $irektorat @enderal Pajak yang berada di ba!ah %ementerian %euangan.

    ,#$ P/n4/)6an4an Bait2& Maa& (an P/n4an43atan P/nan442n4

     ?a9a6 Bait2& Maa&

    -aitul Maal dideskripsikan sebagai rumah tempat di mana uang hasil

    pendapatan negara dikumpulkan. ang yang dikeluarkan untuk keperluan

    negara kemudian berasal dari uang yang dikumpulkan di baitul maal ini.

    Pada masa ,bu -akar karena ketelitian dan keakuratannya ia kemudian

    mengangkat seorang penanggung ja!ab baitul maal yang bertugas untuk

    mengelola dan melakukan penghitungan terhadap uang&uang yang

    dikumpulkan di baitul maal.,pabila diserupakan dengan lembaga ekonomi saat ini +ungsi -aitul

    Maal dan penanggung ja!abnya saat itu serupa dengan +ungsi dan tugas

    embaga Perbendaharaan Negara saat ini atau di Indonesia dikenal

    dengan $irektorat @enderal Perbendaharaan di ba!ah %ementerian

    %euangan.,# Balance Budget Policy  5a(a Bait2& Maa&

    -alan#e -udget Poli#y yang diterapkan oleh ,bu -akar saat itu

    ternyata berkembang menjadi pemikiran ekonomi yang populer saat ini.

    %ebijakan anggaran berimbang ini merupakan kebijakan yang dipilih

    pemerintah apabila ingin men#apai peningkatan disiplin dan kepastian

    anggaran. %arena seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bah!a ,bu

    -akar sangat disiplin dan teliti dalam permasalahan keuangan.

    1A

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    19/22

    %ebijakan anggaran berimbang ini menyamakan antara pengeluaran

    dengan pendapatan atau se#ara notasi ditulis sebagai L /. 7al ini

    sama seperti yang diterapkan oleh ,bu -akar. Ia senantiasa

    mengeluarkan apa saja yang menjadi pendapatan negara untuk

    keperluan negara dan mengembalikan harta kekayaan negara yang

    semula memang menjadi bagian dirinya. Pada )aman kekhali+ahan ,bu

    -akar memang hampir tidak ditemukan harta di dalam -aitul Maal ke#uali

    1 $irham karena ia selalu mengeluarkan kembali pendapatan negara

    untuk keperluan negaranya.

    1

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    20/22

    BAB IIIP/n2t25

    $1 K/si)52&an$ari beberapa uraian di atas dapat disimpulkan bah!a pemikiran ekonomi yang

    saat ini berkembang sebenarnya telah ada jauh sebelum para ekonom kon"ensional

    men#etuskannya yaitu salah satunya di )aman kekhali+ahan ,bu -akar as&Shiddi.

    Pada masa ini beberapa kebijakan ekonomi yang diambil oleh ,bu -akar as&Shiddi

    telah #ukup rele"an dengan ekonomi kon"ensional se#ara makro meskipun

    kebijakan dan pemikiran ekonomi itu sendiri diambil dari perintah ,llah s!t dalam

    al&'ur(an maupun melanjutkan apa yang telah dibangun oleh *asulullah sa!.%ebijakan ekonomi yang rele"an itu di antaranya adalah penegasan kembali

    ke!ajiban )akat di mana )akat merupakan sumber utama pendapatan negara

    yang apabila ditarik rele"ansinya dengan ekonomi kontemporer maka )akat dapat

    diserupakan dengan pajak. %emudian pengangkatan amil )akat dapat diserupakan

    dengan adanya badan di ba!ah %ementerian %euangan yang khusus menangani

    masalah perpajakan #ontohnya adalah $irektorat @enderal Pajak. 8ang selanjutnya

    adalah pengurusan baitul maal dan pengangkatan penanggungja!ab baitul maal

    yang apabila ditarik keterkaitannya dengan ekonomi kontemporer maka baitul maal

    dan penanggungja!abnya itu sendiri +ungsinya dapat diserupakan dengan lembaga

    di ba!ah %ementerian %euangan yang khusus mengurusi perbendaharaan negara

    #ontohnya $irektorat @enderal Perbendaharaan. $an yang terakhir adalah kebijakan

    balance budget %olic$  di mana sesuai dengan teorinya bah!a balance budget  %olic$   menjadi kebijakan yang diambil pemerintah apabila ingin menambah

    ketelitian dan kedisiplinan sebagaimana halnya ,bu -akar yang sangat teliti dan

    disiplin dalam pen#atatan keuangan.

    2?

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    21/22

    DA+TAR PUSTAKA

    $SN MI. 2?11.=!SIA =omor: ? 2ahun 988 2entang AI

     'A.A2 . http:mui.or.id!pontentuploads2?1011No.&?A&,mil&Dakat.pd+ . $iakses

    pada 2A =ebruari 2?14

    ,bdurrahman. 2?12. Biogra5 Abu Bakar Ash Shiddiq )adhiallahu@anhu.

    https:muslim.or.idA26&biogra Salih. 2?16. Best Stories of Abu Bakar As-Shiddiq. @akarta: %aysa Media

    %arim ,di!arman ,)!ar. 2?12. Sejarah Pemikiran !konomi Islam& @akarta:*ajaLra

  • 8/18/2019 Pemikiran Ekonomi Abu Bakar Siddiq

    22/22

    STATEMENT O+ AUTHORSHIP

    C.ami $ang bertandatangan di ba(ah ini men$atakan bah(a makalahtugas terlam%ir 

    adalah murni hasil %ekerjaan kami sendiri& 2idak ada %ekerjaan orang lain $ang kami

    gunakan tan%a men$ebutkan sumbern$a&

    ateri ini tidakbelum %ernah disajikandigunakan sebagai bahan untuk 

    makalahtugas %ada mata ajaran lain kecuali kami men$atakan dengan jelas bah(a

    kami %ernah menggunakann$a&

    .ami memahami bah(a tugas $ang kami kum%ulkan ini da%at di%erban$ak dan atau

    dikomunikasikan untuk tujuan mendeteksi adan$a %lagiarisme&E 

    Mata ,jaran : Sejarah Peradaban dan Pemikiran Ekonomi Islam

     @udul Makalah/ugas : Pemikiran Ekonomi ,bu -akar as&Shiddi dan ,nalisis

    *ele"ansinya dengan Praktik Ekonomi %ontemporer

     /anggal : 1 Maret 2?14

    $osen : *ahmatina ,. %asri

    Nama HNPM : $iah Fistanti Sa"itri & 10?4636?3

    Millah 7ani+ah & 10?4636?1?

    Nadira ,malia O 10?46406

     /anda /angan :

      H$iah Fistanti Sa"itri

      HMillah 7ani+ah

      HNadira ,malia