PEMERIKSAAN FISIK THT.pptx

download PEMERIKSAAN FISIK THT.pptx

of 11

Transcript of PEMERIKSAAN FISIK THT.pptx

PEMERIKSAAN FISIK THT

PEMERIKSAAN FISIK THTAisyiyah Alviana Agustin112011101064SMF ILMU THT-KLFK UNEJ/RSD dr.SOEBANDI JEMBER2015PEMERIKSAAN TELINGAAlat-Alat1. Lampu kepala2. Corong telinga3. Otoskop4. Pelilit kapas5. Pengait Serumen6. Pinset telinga7. Garputala

Posisi Pemeriksaan TelingaPasien duduk dengan posisi badan condong sedikit ke depan dan kepala lebih tinggi sedikit dari kepala pemeriksa untuk memudahkan melihat liang telinga dan membran timpaniMula-mula dilihat keadaan dan bentuk daun telinga, daerah belakang daun telinga apakah ada tanda peradangan atau sikatrik bekas operasi

InspeksiLihat liang telinga dan membran timpani dengan cara menarik daun telinga ke atas dan ke belakang agar liang telinga jadi lurus

Gunakan otoskop untuk melihat bagian membran timpani

Otoskop dipegang menggunakan tangan kanan untuk melihat telinga kanan, dsb

DAUN TELINGAPerhatikan bentuk serta tanda-tanda peradangan atau pembengkakan. Daun telinga ditarik, untuk menentukan nyeri tarik dan menekan tragus untuk menentukan nyeri tekan.Inspeksi

DAERAH MASTOID

Adakah abses atau fistel di belakang telinga. Mastoid diperkusi untuk menentukan nyeri ketok.

LIANG TELINGA

Lapang atau sempit, dindingnya adakah edema, hiperemis atau ada furunkel. Perhatikan adanya polip atau jaringan granulasi, tentukan dari mana asalnya. Apakah ada serumen atau sekret.

Tulang Mastoid

MEMBRAN TIMPANI

Nilai warna, reflek cahaya, perforasi dan tipenya dan gerakannya. Warna membran timpani yang normal putih seperti mutiara. Refleks cahaya normal berbentuk kerucut, warna seperti air raksa Bayangan kaki maleus jelas kelihatan bila terdapat retraksi membrane timpani ke arah dalam

Membran Timpani Pada Otoskopi

PEMERIKSAAN HIDUNGPEMERIKSAAN TENGGOROKAN